Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

45
BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA PEDOMAN PENYUSUNAN STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL PEGAWAI NEGERI SIPIL PERATURAIT KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA NOMOR | 7 TAHUN2OIg TANGGAL : 11 FEBRUARI 2O1g

description

standar

Transcript of Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

Page 1: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

PEDOMAN PENYUSUNANSTANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

PERATURAIT KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARANOMOR | 7 TAHUN2OIgTANGGAL : 11 FEBRUARI 2O1g

Page 2: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

PERATURAN KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 TAHUN 2013

TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR KOMPETENSI MANAJBRIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KBPALA BADAN KEPEGAWAIAN NBGARA,

Menimbang r s.

c.

Mengingat 1.

b.

bahwa dalam rangka menjamin obyektivitas dan kualitaspengangkatan Pegawai Negeri Sipil dalam jabatan,diperlukan Standar Kompetensi Jabatan Pegawai Negeri

Sipil;bahwa Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor

13 Tahun 2OI1 tentang Pedoman Penyusunan StandarKompetensi Jabatan sudah tidak sesuai dengan kebutuhandan perkembangan keadaan;

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksuddalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan PeraturanI(cpala Badan Kepegawaian Negara tentang Pedoman

Pcnyusunan Standar Kompetensi Manajerial Pegawai Negeri

Sipil;

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-PokokKepegawaian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun1974 Nomor 55, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 3041), sebagaimana telah diubah dengan

Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999 (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 169, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3890);

Pcraturan Pemerintah Nomor 100 Tahun 2000 tentangPcngangkatan Pegawai Negeri Sipil dalam JabatanSLruktural (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2000 Nomor I97, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4018), sebagaimana telah diubah denganPcraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2OO2 (LembaranNe gara Republik Indonesia Tahun 2OO2 Nomor 33,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomorare4);

2.

Page 3: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

Menetapkan :

-2-3. Peraturan Pemerintah Nomor I Tahun 2003 tentang

Wewenang Pengangkatan, Pemindahan, dan Pemberhentian

Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2003 Nomor 15, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4263) sebagaimana telah diubah

dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 63

Tahun 2OO9 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2OO9 Nomor 1641;

4. Keputusan Presiden Nomor 103 Tahun 2OO 1 tentangKedudukan, Tugas, Fungsi, Wewenang, Susunan Organisasi

dan Tata Kerja Lembaga Pemerintah Non Departemen,

sebagaimana telah tujuh kali diubah terakhir dengan

Peraturan Presiden Nomor 3 Tahun 2013 (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2OI3 Nomor 10);

5. Keputusan Presiden Nomor 110 Tahun 2OO1 tentang UnitOrganisasi dan Tugas Eselon I Lembaga Pemerintah Non

Departemen sebagaimana telah delapan kali diubah terakhirdengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2013 (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2OI3 Nomor 11);

6. Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor f9Tahun 2006 tentang Organisasi dan Tata Kerja Badan

Kepegawaian Negara sebagaimana telah tiga kali diubahterakhir dengan Peraturan Kepala Badan Kepegawaian

Negara Nomor 5 Tahun 2Ol3 (Berita Negara RepublikIndonesia Tahun 2013 Nomor 150);

MtrMUTUSI{AN:

PERATURAN KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

TENTANG PEDOMAN PENYUSUNAN STANDAR KOMPETENSI

MANAJtrRIAL PEGAWAI NtrGERI SIPIL.

Pasal 1

Pedoman Penyusunan Standar Kompetensi Manajerial Pegawai

Negeri Sipil adalah sebagaimana tercantum dalam Lampiranyang merupakan bagian tidak terpisahkan dari PeraturanKepala Badan Kepegawaian Negara ini.

Pasal 2

Dengan berlakunya Peraturan Kepala Badan Kepegawaian

Negara ini, maka Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara

Nomor 13 Tahun 2Ol1 tentang Pedoman Penyusunan StandarKompetensi Jabatan, dicabut dan dinyatakan tidak berlaku.

Pasal 3

Standar Kompetensi Jabatan yang disusun berdasarkanPeraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 13 Tahun2OI | , masih dapat digunakan sampai dengan dilakukanpenyempurnaan berdasarkan Peraturan Kepala Badan

Kepegawaian Negara ini.

Page 4: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-3-Pasal 4

Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara ini mulai berlakupada tanggal diundangkan

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkanpengundangan Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara inidengan penempatannya dalam Berita Negara RepublikIndonesia.

Ditetapkan di Jakartapada tanggal 11 Februari 2013

KEPALABADAN KEPEGAWAIAN NEGARA,

ttd.

EKO SUTRISNO

Diundangkan di Jakartapada tanggal 19 Februari 2013

MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIAREPUBLIK INDONESIA,

ttd.

AMIR SYAMSUDIN

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2013 NOMOR 297

Salinan sesuai dengan aslinyaEPEGAWAIAN NEGARA

m Perundang-undangan,\t.i\\

Nainggolan

$in

ffi

;

7 +%',/"

f(*\\wh

Page 5: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

LAMPIRAN

PERATURAN KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN NtrGARA

NOMOR 7 TAHUN 2013

TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

PEDOMAN PENYUSUNAN STANDAR KOMPETENSI MANAJERIALPBGAWAI NEGERI SIPIL

I. PENDAHULUAN

A. UMUM

1. Berdasarkan Pasal 12 ayat (2) Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999te ntang Pcrubahan atas Undang-Undang Nomor B Tahun I97 4tentang Pokok-Pokok Kepegawaian dinyatakan bahwa untukmewujudkan penyelenggaraan tugas pemerintahan danpembangunan, diperlukan Pegawai Negeri Sipil yang profesional,bertanggung jawab, jujur, dan adil melalui pembinaan yangdilaksanakan berdasarkan sistem prestasi kerja dan sistem karir yangdititikberatkan pada sistem prestasi kerja.

2. Dalam Pasal 17 ayat (2) Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor B Tahun I97 4tentang Pokok-Pokok Kepegawaian dinyatakan bahwa pengangkatanPNS dalam suatu jabatan dilaksanakan berdasarkan prinsipprofesionalisme sesuai dengan kompetensi, prestasi kerja, dan jettjangpangkat yang ditetapkan untuk jabatan itu serta syarat obyektiflainnya tanpa membedakan jenis kelamin, suku, agama, ras, ataugolongan.

3. Untuk mendukung terwujudnya profesionalisme Pegawai Negeri Sipildiperlukan standar kompetensi jabatan yang wajib dimiliki oleh setiapPegawai Negeri Sipil, yang terdiri dari Standar Kompetensi Teknis danStandar Kompetensi Manajerial.

4. Standar Kompetensi Manajerial merupakan persyaratan kompetensimanajerial minimal yang harus dimiliki oleh seorang Pegawai NegeriSipil dalam melaksanakan tugas jabatan.

B. MAKSUD DAN TUJUAN

Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara ini dimaksudkan sebagaipedoman bagi setiap instansi pemerintah baik pusat maupun daerahdalam menyusun Standar Kompetensi Manajerial di instansi masing-masing. Adapun tujuan ditetapkannya pedoman ini adalah agar setiapinstansi pemerintah dapat men),'usun Standar Kompetensi Manajerial dilingkungannya.

Page 6: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-2-

C. RUANG LINGKUP

Ruang lingkup penyusunan Standar Kompetensi Manajerial yang diaturdalam Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara ini meliputi:1. Pembentukan dan tugas tim penyusunan Standar Kompetensi

Manajerial; dan

2. Proscdr.rr pcn)rusunan Standar Kompetensi Manajerial.

D. PENGERTIAN

Dalam Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara ini yang dimaksuddengan:

1. Pegawai Negeri Sipil yang selanjutnya disingkat PNS adalahsebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor B Tahun 1974tentang Pokok-Pokok Kepegawaian.

2, Kompetensi adalah karakteristik dan kemampuan kerja yangmencakup aspek pengetahuan, keterampilan, dan sikap sesuai tugasdan f atau fungsi jabatan.

3. Kompetensi Manajerial adalah soft competencA yang mencakup aspekpengetahuan, keterampilan, dan sikap sesuai tugas dan latau fungsijabatan.

4. Standar Kompetensi Manajerial PNS yang selanjutnya disebut StandarKompetensi Manajerial adalah persyaratan kompetensi manajerialminimal yang harus dimiliki seorang PNS dalam melaksanakan tugasjabatan.

5. .Jabatan adalah kedudukan yang menunjukkan tugas, tanggungjawab, wewen&flg, dan hak seorang PNS dalam suatu satuan kerjaorganisasi negara.

6. Ikhtisar Jabatan adalah uraian tugas yang disusun secara ringkasdalam bentuk satu kalimat yang mencerminkan pokok-pokok tugasj abatan.

7 . Uraian Tugas adalah suatu paparan atau bentangan atas semua tugasjabatan yang merupakan tugas pokok yang dilakukan oleh pemegangjabatan dalam memproses bahan kerja menjadi hasil kerja.

B. Kegiatan Utama adalah tahapan substantif untuk menghasilkan hasilkerja setiap tugas, tanpa kegiatan utama tersebut hasil kerja tidakdapat dihasilkan.

9. Kata Kunci adalah esensi kemampuan/kompetensi dan atau indikatorperilaku untuk efektivitas keberhasilan kerja.

10. Kamus Kompetensi Manajerial adalah kumpulan kompetensi yangmeliputi nama kompetensi, definisi kompetensi, kata kunci dan level

kompetensi.

1 1 . Instansi Pemerintah adalah Kementerian lLernbaga PemerintahNonkementerian, Kejaksaan Agung, Kesekretariatan LembagaKepresidenan, Kesekretariatan Lembaga Negara, Kantor KepolisianNegara, Kantor Menteri Koordinator, Kantor Menteri Negara,Pemerintah Provinsi/ Kabupaten I Kota.

Page 7: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

_a_

12. Pejabat Pembina Kepegawaian yang selanjutnya disingkat PPK adalahPPK Pusat, PPK Daerah Provinsi, dan PPK Daerah Kabupaten/Kotasebagaimana dimaksud dalam peraturan perundang-undangan yangmengatur wewenang pengangkatan, pemindahan, dan pemberhentianPNS.

II. PtrMBtrNTUKAN DAN TUGAS TIM PENYUSUN STANDAR KOMPETENSIMANAJERIAL

A. PEMBENTUKAN TIM PENYUSUN STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

1. Untuk kelancaran pen],'rlsunan Standar Kompetensi Manajerial disetiap instansi, PPK Pusat, PPK Daerah Provinsi, dan PPK DaerahKabupatenlKota membentuk Tim Penyusun Standar KompetensiManajerial, yang selanjutnya disingkat TPSKM.

2. TPSKM dibentuk paling rendah pada unit eselon II Instansi Pusat danSKPD Provinsi/ Kabupaten I Kota.

3. TPSKM mempunyai tugas mengumpulkan, menyusLtn, danmenganalisis data dan informasi yang diperlukan dalam rangkapenyusunan Standar Kompetensi Manajerial.

4. Hasil penyusu.nan kompetensi manajerial di setiap jenjang eselon IIdihimpun oleh PPK untuk selanjutnya ditetapkan menjadi StandarKompetensi Manajerial instansi yang bersangkutan.

5. Syarat Keanggotaan TPSKM

Persyaratan untuk dapat diangkat menjadi anggota TPSKM adalah:

a. PNS yang menduduki jabatan struktural atau jabatan fungsionaltertentu yang menangani pengelolaan jabatan/ standarisasi jabatan;

b. Pendidikan paling rendah Strata 1 (S-1) atau yang sederajat;

c. Telah mengikuti bimbingan teknis dan f atau mampu melakukananalisis kompetensi jabatan berdasarkan penilaian PPK; dan

d. Syarat-syarat obyektif yang ditentukan oleh PPK, sepertipengalaman dan kemampuan lain yang diperlukan Tim.

6. Susunan Keanggotaan TPSKM

Susunan keanggotaan TPSKM terdiri atas:

a. seorang Ketua merangkap anggota;

b. seorang Sekretaris merangkap anggota; danc. paling kurang 7 (tujuh) orang anggota, termasuk Ketua dan

Sekretaris.

7 . Untuk menjamin obyektifitas dalam pen)rusunan Standar KompetensiManajerial, anggota TPSKM ditetapkan dalam jumlah ganjil.

B. Ketua TPSKM dapat ditunjuk serendah-rendahnya Eselon II ataupejabat fungsional tertentu yang setara secara fungsional bertanggungjawab membidangi jabatan.

9. Sekretaris TPSKM adalah PNS yang menduduki jabatan strukturalatau jabatan fungsional tertentu yang menangani pengelolaanj abatan / standarisasi j abatan.

Page 8: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-4-

B. TUGAS TIM PENYUSUN STANDAR KOMPETENSI MANAJBRIAL

1. Tugas Ketua TPSKM adalah:

a. membuat rencana kerja penyusunan Standar KompetensiManajerial;

b. memberikan pengarahan dan bimbingan kepada anggota TPSKM;

dan

c. menyampaikan hasil penlrusunan Standar Kompetensi Manajerialkepada Pejabat Pembina Kepegawaian instansi yang bersangkutan.

2. Tugas Sekretaris TPSKM adalah:

a. membantu Ketua dalam melaksanakan tugasnya;b. menyiapkan dan menyelenggarakan diskusi, lokakarya atau

workshop; danc. mempersiapkan tugas-tugas kesekretariatan yang diperlukan untuk

kelancaran pelaksanaan penlrusunan Standar KompetensiManajerial.

3. Tugas Anggota TPSKM adalah:

a. mengumpulkan dan men)'Lrsun seluruh data serta informasi yangdibutuhkan dalam penlrusunan Standar Kompetensi Manajerial;

b. melakukan wawancara dengan para pihak (pemegang jabatan,atasan langsung, dan pimpinan penentu kebijakan) untukmengidentifikasi kebutuhan kompetensi jabatan;

c. melakukan diskusi, lokakarya atau workshop; dan

d. menyusun hasil akhir Standar Kompetensi Manajerial.

III. PROStrDUR PENYUSUNAN STANDAR KOMPETBNSI MANAJERIAL

Proses penyusunan Standar Kompetensi Manajerial meliputi tahap-tahapsebagai berikut:

A. PENGUMPULAN DATA

1. Pada tahap ini, TPSKM melakukan pengumpulan data yang terdiridari struktur organisasi dan tata kerja, visi dan misi organisasi, sertainformasi jabatan.

a. Struktur organisasi dan tata kerja yang memuat nama jabatan,tugas pokok, dan fungsi yang diperlukan untuk utamanya nama-nama jabatan yang akan dirumuskan standar kompetensinya;

b. Visi dan Misi Organisasi diperlukan sebagai landasan untukmengkonfirmasi jenis kompetensi manajerial yang diperlukan; dan

c. Ikhtisar Jabatan dan Uraian Tugas diperlukan sebagai informasiyang lebih spesifik untuk menentukan jenis kompetensi dan level

dari setiap jabatan dalam unit organisasi.

2. Apabila visi dan misi belum terdokumentasikan secara tertulissebagaimana dimaksud pada angka I huruf b, maka TPSKM dapatmemperoleh informasi dari pimpinan instansi tentang arah kebtiakaninstansi di masa yang akan datang.

Page 9: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-5-

Apabila data sebagaimana dimaksud pada angka t huruf c belumtersedia, maka instansi yang bersangkutan perlu terlebih dahulumelakukan penlrusunan informasi jabatan berdasarkan hasil kegiatananalisis jabatan.

Untuk pengumpulan data menggunakan formulir pengisian datajabatan sebagaimana tercantum dalam Anak Lampiran I yangmerupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Kepala BadanKepegawaian Negara ini.

B. IDtrNTIFIKASI KOMPETENSI MANAJtrRIAL

1. Identifikasi kompetensi manajerial dilakukan oleh TPSKM untukmenentukan kompetensi dan leuel-nya berdasarkan langkah-langkahsebagai berikut:a. Menentukan nama jabatan

kompetensinya;yang akan diidentifikasi

b. Menuangkan ikhtisar jabatan;c. Menganalisis setiap uraian tugas menjadi minimal 2 kegiatan

utama;d. Kata kunci yang diperoleh dari uraian tugas digunakan untuk

menentukan jenis kompetensi; dane. Kegiatan kegiatan utama untuk mene ntukan tingkat I leuel

kompetensi.Identifikasi kompetensi manajerial dilakukan dengan menggunakanformulir sebagaimana tercantum dalam Anak Lampiran 2 yangmerupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Kepala BadanKepegawaian Negara ini.

2. Identifikasi kompetensi manajerial dan level dapat ditentukan darisetiap bidang pekerjaan yang menjadi tanggung jawabnyaberpedoman pada Kamus Kompetensi Manajerial sebagaimanatercantum dalam Anak Lampiran 3 yang merupakan bagian tidakterpisahkan dari Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara ini.

C. PENYUSUNAN DAFTAR StrMtrNTARA KOMPETENSI MANAJtrRIAL

1. Kompetensi yang diperoleh dari hasil identifikasi kompetensimanajerial, selanjutnya dituangkan ke dalam Daftar SementaraKompe te nsi Manajerial (DSKM) yang memuat kompetensi, tingkatkompetensi, dan kegiatan utama.

2. DSKM setiap jabatan dibuat menggunakan formulir sebagaimanatercantum dalam Anak Lampiran 4 yang merupakan bagian tidakterpisahkan dari Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara ini.

D. VALIDASI KOMPETENSI MANAJERIAL

1. Tahap ini melakukan konfirmasi kompete nsi manajerial kepadapihak-pihak terkait yaitu atasan pemegang jabatan dan/atau pejabatlain yang ditunjuk oleh:

3.

4.

Page 10: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

2.

-6

a. Pejabat yang secara fungsional bertanggung jawab di bidangstandarisasi jabatan pada setiap TPSKM di tingkat Eselon II;dan lataw

b. Pejabat Pembina Kepegawaian pada setiap TPSKM tingkat instansipemerintah.

yang dianggap mampu memberikan masukan yang diperlukan,sebagai bahan pertimbangan untuk menetapkan keabsahan DSKM.

Konfirmasi keabsahan kompetensi manajenal dilakukan kepadaatasan pemegang jabatan dan latau pejabat lain yang ditunjuk olehPejabat yang secara fungsional bertanggung jawab di bidangkepegawaian atau PPK untuk memperoleh tanggapan apakahkompetensi yang telah dirumuskan dalam DSKM telah sesuai denganjabatan atau pekerjaan yang akan ditetapkan kompetensinya. Dalamkonfirmasi ini dimungkinkan adanya penambahan jenis kompetensi.

Apabila masih ada kompetensi lain yang perlu ditambahkan padamasing-masing jabatan oleh atasan pemegang jabatan dan f ataupejabat lain yang ditunjuk oleh Pejabat yang secara fungsionalbertanggung jawab di bidang kepegawaian atau PPK tersebut, makaperlu dijelaskan kepada TPSKM tentang alasan penambahankompetensi yang dimaksud.Kompetensi yang ditambahkan sebagaimana dimaksud pada angks 3,dituangkan dalam formulir sebagaimana tersebut dalam AnakLampiran 5 yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari PeraturanKepala Badan Kepegawaian Negara ini.Selanjutnya kompetensi yang ditambahkan tersebut dimasukkankedalam Daftar Kompetensi Manajerial yang bersangkutan.

Berdasarkan hasil konfirmasi DSKM untuk ditetapkan menjadiKompetensi Manajerial maka terlebih dahulu ditentukan kategorikompetensi dari yang Mutlak, Penting, dan Perlu. Konfirmasi tersebutdilakukan oleh atasan pemegang jabatan danlatau pejabat lain yangditunjuk oleh pejabat yang secara fungsional bertanggung jawab dibidang kepegawaian atau PPK.

a. Mutlak, artinya kompetensi tersebut harus ada karena ketiadaankompetensi ini akan menyebabkan pelaksanaan tugas tidakefektif, karena ketiadaan kompetensi ini tidak dapat diganti olehkompetensi lain.

b. Penting, artinya ketiadaan kompetensi ini tidak menyebabkanpelaksanaan tugas tidak efektif, karena dapat diganti/diwakili olehkompetensi lain.

c. Perlu, artinya kompetensi ini baik, tetapi tidak begitu diperlukandalam jabatan yang bersangkutan tanpa kompetensi ini tidakberpengaruh pada pelaksanaan tugas.

3.

4.

5.

6.

Page 11: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-7

Tahap validasi ini dilakukan hingga daftar kompetensi manajerialyang telah dibuat dianggap sudah memadai untuk jabatan tersebut,dan apabila pada saat penentuan kategori kompetensi masih melebihistandar yang telah ditentukan maka kategori kompetensi "Perlu" yangdimungkinkan untuk ditiadakan.

Urutan kategori kompetcnsi dituangkan ke dalam formulirsebagaimana tercantum dalam Anak Lampiran 6 yang merupakanbagian tidak terpisahkan dari Peraturan Kepala Badan KepegawaianNegara ini.

E. PENENTUAN STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

Setelah melakukan konfirmasi kepada pihak-pihak terkait, pada tahap inidirumuskan Standar Kompetensi Manajerial, dengan langkah-langkahsebagai berikut:

1. Hasil konfirmasi terhadap Daftar (Sementara) dan KategoriKompetensi Manajerial digunakan untuk menentukan StandarKompetensi Manajerial;

2. Hasil konfirmasi terhadap Daftar (Sementara) dan KategoriKompetensi Manajerial sebagaimana dimaksud pada angka 1(satu)ditetapkan menjadi Standar Kompetensi Manajerial di lingkunganinstansi bersangkutan sesuai dengan eselon atau jetrjang jabatan danjenis jabatannya; dan

3. Standar Kompetensi Manajerial yang disusun oleh TPSKM selanjutnyadihimpun dan ditetapkan oleh PPK di instansi masing-masing dalambentuk Dokumen Standar Kompete nsi Manajerial denganmenggunakan formulir sebagaimana tercantum dalam Anak Lampiran7 yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan KepalaBadan Kepegawaian Negara ini.

4. Tahapan Penyusunan Standar Kompetensi Manajerial dibuat menurutcontoh sebagaimana tcrcantum dalam Anak Lampiran 8 yangmerupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Kepala BadanKepegawaian Negara ini.

IV. KETBNTUAN LAIN-LAIN

Dalam pelaksanaan pengembangan dan penetapan Standar KompetensiJabatan sebagaimana diatur dalam Pasal 24 Peraturan Pemerintah Nomor101 Tahun 2000 tentang Pendidikan dan Pelatihan Jabatan Pegawai NegeriSipil, maka PPK menyampaikan hasil penyusunan Standar KompetensiManajerial di lingkungannya masing-masing kepada Kepala BadanKepegawaian Negara.

7.

8.

Page 12: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-8-V. PENUTUP

1. Standar Kompetensi Manajerial mempakan kegiatan dinamis yang harusselalu dievaluasi sesuai dengan kebutuhan dan perkembanganorganisasi.

2. Apabila dalam melaksanakan Peraturan Kepala Badan KepegawaianNegara ini dijumpai kesulitan, agar ditanyakan kepada Kepala BadanKepegawaian Negara atau pejabat lain yang ditunjuk untuk mendapatpenyelesaian.

3. Demikian untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.

KEPALABADAN KEPBGAWAIAN NEGARA,

ttd.

EKO SUTRISNO

Salinan sesuai dengan aslinyaBADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

Direk Perundang-undangan,

ainggolan

Page 13: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-9-

ANAK I,AMPIRAN 1

PERATURAN I{EPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 TAHUN 2013

TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

Formulir Pengisian Data Jabatan

1. Nama Jabatan2. Eselon lJenj ang

.J abatan3. Unit kerja

Esclon I | :

Eselon II | :

EselonE"eLr;

IIIIV

4. Ikhtisar Jabatan

5. Uraian Tugas

a. Tugas pertamaTahapan:1)

2)

s)

dst.b. Tugas kedua

Tahapan:1)

2)

3)

dst.;. Tigas ket:iga

Tahapan:1)

|2tl3)

Idst. I

a.- iis"" a"t.Tahapan:

I1) |2)l

3) Idst

--

-l

Page 14: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

_ 10 _

ANAK LAMPIRAN 2

PERATUIIAN I(EPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 IT.HUN 20 i 3

TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

Formulir Identifikasi Kompetensi Manajerial

1.

)-Nama Jabatan-

-

DSetorllJenJangJabatan

3. Unit kerjaEselon IEselon IIEselon IIIE*lr" IV

No Uraian Tugas Kata Kunci KegiatanKegiatan

UtamaKompetensi Level

It 2 3 4 5

Page 15: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

- 11-

ANAK I.AMPIRAN 3

PERATURAN I(EPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 'TAHUN 2013

TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR I{OMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

Kamus Kompetensi Manajerial

NODEFINISI

KOMPETENSILEVEL DESKRIPSI

Ken ampuan Berpikir (KB)

1 Fleksibilitas Berpikir(FB)

Kemampuanmenggunakanberbagai sudutpandang dalammenghadapi tuntutanperubahan.

KATA KUNCI:Mampu menggunakanberbagai sudutpandang.

0Mengetahui adanya perbedaan sudutpandang.

1Mengenali sudut pandang orang lainyang berbeda.

2Menyadari sudut pandang orang lainyang berbeda.

3

Menyelaraskan sudut pandangpribadinya dengan sudut pandang oranglain.

4Mengakui kebenaran sudut pandangorang 1ain.

5

Mengakomodir berbagai perbedaansudut pandang sesuai dengan tuntutanperubahan.

6

Mendayagunakan berbagai sudutpandang orang lain untukmengoptimalkan kemampuan berfikir.

2 Inovasi (lnov)Kemampuanmemunculkanide lgagasan danpemikiran baru dalamrangka meningkatkanefektivitas kerja.

KATA KUNCI:Mampu membuatide/ gagasan danpcmikiran baru.

oMenggunakan gagasan/pemikiran yangsudah ada.

1 Mengenali adanya gagasan baru.

2Mengidentifikasi alternatif ide I gagasanbaru yang mungkin dapat diterapkan.

3Menentukan alternatif ide yang mungkindapat diterapkan.

4Mengadopsi ide lpemikiran yang cocokditerapkan dalam lingkungan kerja.

5Mengadaptasi ide I pemikiran untukefektivitas organisasi.

6Menciptakan ide lpemikiran yangorisinil yang bermanfaat bagi organisasi.

3 Berpikir Analitis (BA)

Kemampuanmenguraikanpermasalahanberdasarkan informasi

0Mengetahui permasalahan yang terjadidalam pekerjaan.

1Memahami permasalahan yang terjadidalam pekcrjaannya.

2 Menguraikan faktor-faktor penyebab

Page 16: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-12-

yang rclcvan dariberbagai sumbersecara komprehensifuntukmengidentifikasipenyebab dan dampakterhadap organisasi.

KATA KUNCI:Mampu menganalisispermasalahan ataumenguraipermasalahan,

dan dampak dari permasalahan terkaitdengan pekerjaannya.

3

M engidentifikasi faktor- faktor poten sialpermasalahan yang berdampak kepadakeberlangsungan organisasi.

4

Menguraikan dampak jangka panjangdari permasalahan yang munculterhadap kelangsungan kegiatanorganisasi.

5

Merumuskan pendekatan komprehensifyang dapat dilakukan organisasi untukmengatasi permasalahan organisasi.

6

Memproyeksikan situasi/dampakjangka panjang dari suatu fenomenaumum dari sudut pandang kepentinganorganisasi.

4 Berpikir Konseptual(BK)

KemampuanMenghubungkan polamenjadi hubungandalam suaturangkaian informasiuntuk membentukpemahaman baruterhadap informasitersebut.

KATA KUNCI:Mampumenghubungkan polamenjadi hubungansuatu informasi.

0Membuat kesimpulan dari suatu halberdasarkan informasi parsial.

I

Mengidentifikasi pola/ hubungan dartdata linformasi yang sudah tersediaberdasarkan suatu konsep yang konkretdan sederhana.

2

Menyimpulkan keterkaitanpolalhubungan dari informasi yang ada

menjadi suatu rumusan yang jelas dankomprehensif.

3

Mengkaji proses pengambilankesimpulan/ formulasi -formulasi polahubungan informasi.

4Merumuskan konsep berdasarkan polahubungan informasi yang ada.

5

Mengembangkan suatu konsep barusesuai dengan kebutuhan nyataorganisasi.

6

Mengembangkan suatu konsep barusesuai dengan kebutuhan organisasi kc

depan.

Page 17: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

- 13 -

NODEFINISI

KOMPETENSILEVEL DESKRIPSI

Mengelola Diri (MD)

5 Adaptasi terhadapPerubahan (AtP)

Kemampuanmenyesuaikan diriterhadap perubahansehingga tetap dapatmempertahankanefektivitas kerja.

KATA KUNCI:Mampu menyesuaikanterhadap perubahansituasi dalamlingkungan kerja.

0Menganggap perubahan bukan suatuhal yang penting.

1Mengikuti perubahan sesuai dengan

tuntutan kebijakan organisasi.

2

Menyesuaikan diri terhadap perubahanyang terjadi atas kesadaran dan inisiatifsendiri.

3

Mencari alternatif dan pendekatan diriuntuk memenuhi kebutuhan darisituasi yang berbedaf barw.

4

Mengembangkan kemampuan diriuntuk menghadapi tuntutan ataudinamika perubahan.

5

Mengantisipasi perubahan danmembuat penyesuaian jangka panjangdalam organisasi sebagai responterhadap situasi.

6

Membuat pola-pola atau pendekatanbaru dalam penyesuaian dirinyadengan dinamika tuntutan perubahanbaik jangka pendek maupun jangkapanjang.

6 Integritas (lnt)Kemampuan bertindaksecara konsisten dantransparan dalamsegala situasi dankondisi sesuai dengannilai-nilai, norma atauetika yang berlaku dilingkungan kerja.

KATA KUNCI:Mampu bertindaksecara konsisten.

0Menyadari tentang pentingnya normadan etika bagi organisasi

IMenerapkan norma-dan etikaorganisasi sebatas memenuhikewajiban.

2

Menerapkan norma_dan etikaorganisasi sebatas pada dirinya dalamsegala situasi dan kondisi.

3

Mengingatkan orang lain untukbertindak sesuai dengan nilai, normadan etika organisasi dalam segalasituasi dan kondisi.

4

Mengupayakan orang lain untukbertindak sesuai dengan nilai, normadan etika organisasi dalam segalasituasi dan kondisi.

5

Menciptakan situasi kerja yangmembuat rekan kerja mematuhi nilai,norma dan etika organisasi dalamsegala situasi dan kondisi.

6Memberi teladan dalam menerapkannilai, norma dan etika organisasi pada

Page 18: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-14-

segala situasi dan kondisr.

7 Keuletan (Keu)

Kemampuan untukmau bekerja kerasdan tidak mudahputus asa dalamberusaha mencapaitujuan dan mampumempertahankannya.

KATA KUNCI :

Mampu bekerja kerasdan tidak mudahputus asa.

oMengubah tujuan karena adanyahambatan.

I

Mempertahankan untuk tetap fokuspada pencapaian tujuan walaupunharus berhadapan dengan berbagaikesulitan.

2

Mencari upaya-upaya untuk mengatasirintangan dengan mengubahstrategi/pendekatan f cara.

3

Mencoba alternatif lain sampai tujuanutama tercapai atau tidak mungkin lagi

dapat dicapai.

4

Mempertahankan irama kerja untukmencapai tujuan pekerjaan meskipunhanya memiliki sedikit kemajuan.

5

Menelaah kegagalan-kegagalan untukperbaikan dalam pelaksanaanpekerj aan.

6

Mencari alternatif lain dalammenghadapi kegagalan pelaksanaanpencapaian tujuan.

I Pengendalian Diri (PD)

Kemampuan untukmengendalikan diripada saat menghadapimasalah yang sulit,kritik dari orang lainatau pada saat bekerjadi bawah tekanandengan sikap yangpositif.

KATA KUNCI :

Mampumengendalikan diripada saat bekerja dibawah tekanan.

0Melakukan tindakan yang sesuaidengan suasana hatinya.

IMenjauhi hal-hal yang menimbulkanemosi negatif.

2

Mengekspresikan perasaan atau emoslnegatif melalui tindakan yang tidakmerugikan orang lain.

3Menghadapi tekanan dengan tindakanyang tenang.

4

Menggunakan cara-cara tertentu untukmengatasi reaksi yang berlebihanterhadap tekanan.

5Menghadapi situasi tekanan ataupermasalahan dengan berpikir positif.

6Melakukan tindakan-tindakan untukmencairkan suasana yang penuhtekanan.

9 Komitmen terhadapOrganisasi (KtO)

Kemampuan untukmenyelaraskanperilaku pribadidengan kepentinganorganisasi dalamrangka mewujudkan

o

Melaksanakan tugas-tugas sest-lal

dengan keinginan dan kepentingan dirisendiri.

IMemahami pentingnya pelaksanaanpekerjaan sesuai tugas dan tanggungjawab.

2Melaksanakan pekerjaan sebatas

tuntutan tugas dan tanggungjawabnya.

Page 19: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

- 15 -

visi dan misi.

KATA KUNCI:

Mampumenyelaraskanperilaku diri denganmelibatkan diri dalamkepentinganorganisasi.

3Melaksanakan tugas yang melebihitanggung jawabnya.

4

Mengambil peran aktif ketika terjadihambatan agar tujuan organisasi tetaptercapai.

5

Mengorbankan kepentingan diri sendiriuntuk tercapainya visi dan misiorganisasi.

6Melakukan berbagai upaya untukmenjaga citra organisasi.

10 Inisiatif (Ini)Kemampuanmengambil langkah-langkah aktif tanpamenunggu perintahuntuk tujuanorganisasi.

KATA KUNCI:

Mampu mengambillangkah aktif tanpamenunggu perintah.

0Melakukan pekerjaan denganmenunggu perintah.

IMenyelesaikan tugas sebagai rutinitassesuai dengan prosedur apa adanya.

2Melakukan langkah aktif dalam proses

penyelesaian pekerjaan.

3

Melakukan tindakan konstruktif untukmendukung situasi kerja yangkondusif.

4Melakukan berbagai tindakanpenyelesaian masalah yang dihadapi.

5

Mengidentifikasi upaya penyelesaianmasalah yang akan muncul di masadepan.

6Mengembangkan ide baru untukmenyelesaikan tugas yang lebih baik.

11 Semangat Berprestasi(SB)

Kemampuan untukselalu meningkatkankinerja dcngan lebihbaik di atas standarsecara terus-menerus.

KATA KUNCI:

Mampu meningkatkanKinerja.

0Melaksanakan tugas tanpamempertimbangkan tuntutan standar.

1Menyelesaikan tugas berdasarkanstandar rata-rata.

2Menyelesaikan tugas dengan standar diatas rata-rata.

3

Melakukan pembelaj aran terhadapproses dan hasil pekerjaan untukpencapaian hasil kerja lebih baik.

4Melakukan langkah-langkah perbaikanuntuk mencapai kinerja yang optimal.

5

Melakukan monitoring terhadap proses

kerja untuk pencapaian efektivitaskerj a.

6Membuat cara atau pendekatan barudalam meningkatkan kualitas dankuantitas hasil pekerjaan.

Page 20: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-16-

NODEFINISI

KOMPETBNSILEVEL DESKRIPSI

Mengelola Orang Lain (MO)

t2 Kerja Sama (KS)

Kemampuanmenyelesaikanpekerjaan secarabersama-sama denganmenjadi bagian darisuatu kelompokuntuk mencapaitujuan unit /organisasi.

KATA KUNCI:Mampu bekerja dalamkelompok untukmencapai tujuanorganisasi.

o

Menanggapi penyelesaian pekerjaandalam kelompok dengan sikap yangpasif.

1

Menjaga hubungan kerja yang baiktanpa melibatkan perasaan suka atautidak suka yang bersifat personal.

2

Menghargai masukan dan keahlianorang lain dan bersedia untuk belajardari orang lain.

3

Menjunjung tinggi keputusan kelompokdengan cara menyelesaikan pekerjaanyang menjadi bebannya.

4

Memberikan pujian yang obyektifsecara terbuka kepada orang lain yangberkinerja baik dalam kelompok.

5Membantu rekan kerj al anggota timyang mengalami kesulitan.

6

Menciptakan suasana kerjasama yangakrab dengan menanamkan moralkerja yang baik dalam kelompok.

13 MengembangkanOrang Lain (MOL)

Kemampuanmelakukan upayauntuk mendorongpengembangan potensiorang lain agar dapatbekerja lebih baik.

KATA KUNCI:Mampumengembangkanpotensi orang lain.

0Menganggap semua orang mampumelakukan pekerjaan apapun.

1Menggali potensi orang lain untukpemanfaatan dalam pekerjaan.

2

Memanfaatkan potensi orang lainuntuk mengoptimalkan pelaksanaanpekerjaan.

3Memberikan umpan balik kepada oranglain untuk pengembangan diri.

4

Membimbing orang lain untukmelakukan pengembangan diri sesuaiminat dan keahlian.

5

Memberi peluang I kesempatan padaorang lain untuk melakukan pekerjaanyang menantang.

6

Menginspirasi seluruh komponensumber daya manusia dalam organisasiuntuk mampu mengembangkan dirisecara mandiri.

T4 Kepemimpinan (Kp)

Kemampuanmeyakinkan,mempengaruhi danmemotivasi orang lain

0Membiarkan keadaan setiap orangbekerja tanpa pengarahan.

1

Meyakinkan orang lain tentangpentingnya pencapaian tujuanorganisasi.

Page 21: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-L7-

dengan tujuan agarmereka mengikuti danmelaksanakanrencana kerja unit /organisasi.

KATA KUNCI:Mampu meyakinkan,mempengaruhi danmemotivasi orang.

2Membina bawahan dalam penyelesaianpekerjaan.

3

Mendelegasikan peker;aan danwewenang sesuai kompetensi danpotensi bawahan.

4

Mengorganisir sumber daya yangtersedia untuk optimalisasi pencapaiantujuan organisasi.

5Membangun situasi kerja yangkondusif.

6

Menggunakan strategi atau perilakutertentu yang dapat mempengaruhiorang lain untuk mencapai tujuan.

15 Membimbing (M)

Kemampuanmemberikanbimbingan dan umpanbalik secara teraturterhadap bawahanagar bekerja secaraterarah sesuai denganrencana.

KATA KUNCI

Mampu membimbingdan memberikanumpan balik kepadabawahan.

0

Menginformasikan tugas-tugas yangharus dilakukan oleh bawahan secara

tersirat.

1

Menjelaskan tugas secara rlncl agarbawahan dapat melakukan tugas-tugasnya dengan baik.

2Menentukan target kerja yang harusdicapai oleh bawahan.

3

Mengkomunikasikan hal-hal yangharus dilakukan bawahan agar targetkerja yang telah ditentukan dapattercapai.

4

Membantu bawahan saat menghadaPikendala sehingga pelaksanaan tugasdapat berjalan optimal.

5

Memberikan umpan balik terhadaphasil pekerjaan bawahan sebagai upayauntuk meningkatkan kinerja.

6

Menentukan faktor-faktor potensialyang berpengaruh pada pencapaiandan kegagalan pekerjaan.

Page 22: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

- 18 -

NODEFINISI

KOMPBTENSILEVEL DESKRIPSI

Mengelola T\-rgas (MT)

I6 Berorientasi PadaPelayanan (BpP)

Kemampuanmelakukan upayauntuk mengetahui,memahami, danmemenuhi kebutuhanpelanggan dalamsetiap aktivitaspekerjaannya.

KATA KUNCI:Mampu memberikankepuasan pelanggan.

0Memberikan pelayanan tergantungpada situasi dan kondisi pribadinya.

1Mengidentifikasi faktor-faktor yangmenjadi kebutuhan pelanggan.

2Memenuhi kebutuhan pelanggan sesuai

sumber daya organisasi yang tersedia.

3

Meningkatkan kemampuan organlsasluntuk memenuhi kebutuhanpelanggan.

4

Melakukan upaya perbaikan pelayanankepada pelanggan secara terusmenerus.

5

Mencari alternatif pelayanan terbaikuntuk memuaskan kebutuhanpelanggan.

6

Menginternalisasikan nilai dansemangat pelayanan ke setiap individudi lingkungan organisasi.

I7 Kesadaran AkanKeselamatan Kerja(K3)

Kemampuan untuksadar dan tanggap,serta perduli terhadapkondisi-kondisi yangdapat mempengaruhikeselamatan pegawai.

KATA KUNCI :

Mampu untuktanggap, sadar danperduli terhadapkeselamatan kerja.

0Menentukan pentingnya faktor danprosedur keselamatan Kerja.

IMematuhi prosedur K3 karena adanyatuntutan dari organisasi.

2Mematuhi prosedur K3 atas kesadarandiri sendiri.

3

Menggunakan peralatan atauperlengkapan K3 tambahan yangdirasakan perlu.

4

Melaporkan kondisi-kondisi yangberpengaruh terhadap Keselamatankerja.

5

Mengajak orang lain untuk bekerjasesuai dengan prosedur keselamatankerja.

6

Mengusulkan sistem keselamatan ker.la

yang sesuai dengan kondisi danlingkungan kerja.

18 MembangunHubungan Kerja(MHK)

Kemampuan menjalindan membinahubungan kerjadengan pihak-pihak

0Menanggapi tawaran kerja samadengan sikap yang pasif.

1

Menjalin hubungan kerja antar unitdalam satu organisasi yang berdampakpada pencapaian tujuan organisasi.

2Menjalin hubungan kerja antar instanstdan antar daerah dalam rangka

Page 23: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

- 19 -

yang terkait dalamrangka pencapaiantujuan organisasi.

KATA KUNCI:Mampu menjalin danmembina hubungankerj a.

efektifitas kerja organisasi.

3

Membentuk jaringan kerjasama yang

bersifat bilateral yang dapatmeningkatkan keberhasilan organisasi.

4

Membentuk jaringan kerjasama yangbersifat multilateral yang dapatmeningkatkan keberhasilan organisasi.

5

Mengevaluasi bentuk kerjasama yangbersifat bilateral dan multilateral yangada dalam rangka memeliharaefektivitasnya.

6

Mengembangkan hubungan kerjasama,bilateral dan multilateral yangberdampak jangka panjang bagikepentingan nasional.

19 Negosiasi (Nego)

Kemampuan untukmenemukan berbagaialternatif dalamrangka membuatkesepakatan denganmengakomodirkepentingan semuapihak.

KATA KUNCI:Mampu membuatkesepakatan yangmenguntungkan.

oMenerima tawaran apa adanya sesu.al

dengan usulan pihak lain

IMenerima tawaran kerjasamaberdasarkan informasi parsial.

2

Mengumpulkan informasi yang relevanterkait dengan tujuan yang ingindicapai dengan pihak-pihak yangterlibat.

3

Mengajukan alternatif penawarandengan mempelajari risiko yangmungkin timbul.

4

Melakukan tawar menawar kepentingandengan mempertimbangkan fakta, data,dan risiko.

5

Membangun dukungan bagi alternatifpilihan dengan cara bertukar pikirandan menggunakan strategi yangrelevan / tertentu.

6

Membuat kesepakatan yang salingmenguntungkan dan mengakomodirkepentingan semua pihak.

20 Kewirausahaan (Ke)

Kemampuan mencari,menciptakan sertamenerapkan carakerja, teknologi danproduk baru untukmemberdayakanorganisasi dalamrangka meningkatkankualitas pelayanan.

0Menerima kondisi organisasi apaadanya.

1

Mempelajari setiap kondisi untukmelihat kemungkinan optimalisasiorganisasi.

2Memanfaatkan peluang dalam rangkaoptimalisasi organisasi.

3Merumuskan konsep dasar optimalisasiorganisasi.

+

Mendorong dan mengembangkansumber daya yang ada untukmendukung konsep optimalisasi

Page 24: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-20-

KATA KUNCI :

Mampumemberdayakanorganisasi.

organisasi.

5

Melakukan upaya untuk mencarlsumber daya yang dibutuhkan gunamewujudkan idenya.

6Membangun budaya kemandiriandalam organisasi.

2l Pencarian Informasi(PI)

Kemampuanmengumpulkandatalinformasi yangdibutuhkan secarasistematik untukmenunjang kelancaranpelaksanaan pekerjaandan pengambilankcputusan.

KATA KUNCI :

Mampu menggaliberbagaidata I informasi secarasistematik.

0Mengumpulkan data I informasi tanpamempertimbangkan ke sahihannya.

I

Melakukan upaya untukmengumpulkan informasi dari oranglain atau berbagai media yangterpercaya.

2

Menggali informasi melalui pertanyaanpada orang lain yang terlibat baiksecara langsung maupun tidaklangsung untuk menemukan akarpermasalahan.

3Menguji kesahihan datal informasi yangterkumpul.

4Menyusun data atau informasi dalamsuatu paparan informasi yang baru.

5

Menentukan data / informasi yangrelevan untuk mendukung pengambilankesimpulan maupun penyelesaianpekerj aan.

6Membuat kesimpulan berdasarkaninformasi yang relevan dan akurat.

22 Perhatian terhadapKeteraturan (PtK)

Kemampuan untukmemastikan/ mengu-rangi ketidakpastiankhususnya berkaitandcngan penugasan,kualitas, danketepatan lketelitiandata serta informasi ditempat kerja.

Kata Kunci :

Mampu melaksanakanketeraturan sesuaidengan standarpekerjaan.

0Mengabaikan pelaksanaan tugas sesualdengan standar pelaksanaan pekerjaan

1

Mempelajari prosedur kerja yang terkaitdengan pelaksanaan pekerjaan dirisendiri.

2

Memelihara lingkungan kerja sepertimeja, berkas-berkas, perkakas, danlain-lain dalam susunan yang baik danteratur.

3

Memeriksa ulang akurasi pelaksanaantugas dan hasil yang diharapkan danstandar yang ditetapkan.

4

Menggunakan sistem untuk mengeloladan melacak setiap informasi secarasistimatis.

5

Memantau kualitas pekerjaan untukmeyakinkan bahwa pelaksanaan tugastelah sesuai prosedur.

6Mengembangkan suatu sistem yangbaru untuk meningkatkan keteraturan

Page 25: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-21

untuk meningkatkan kualitaspelaksanaan pekerj aan.

23 Komunikasi Lisan(Komlis)Kemampuanmenyampaikanpendap at I tde Iinformasi secara lisandengan menggunakankatalkalimat yangmudah dimengerti.

KATA KUNCI:Mampu berkomunikasilisan yang mudahdimengerti.

0Menanggapi secara pasif kegiatankomunikasi lisan/ diskusi.

IMenjelaskan suatu hal I permasalahandengan bahasa yang kurangruntut/ sistimatis.

2

Memberikan tanggapan ataspertanyaan orang lain denganmenggunakan kalimat sederhana.

3

Mengungkapkan pen dapat I ide Iinformasi dengan kalimat yangsistematis dan dimengerti orang lain.

4Mengajukan pertanyaan untukmenggali informasi dari orang lain.

5

Menggunakan gaya bahasa yang dapatdimengerti orang lain secara sistematiskepada orang lain yang berbed a latarbelakangnya.

6

Mengarahkan orang lain untukmemahami maksud pembicaraan agarmendukung idenya.

24 Komunikasi Tertulis(Komtul)Kemampuanmenyampaikanpendap at I ide/ informa-si secara jelas denganmenggunakan tulisandan tata bahasadengan baik danbenar.

KATA KUNCI:

Mampumenyampaikangagasan yang mudahditerima pemb aca.

oMenuangkan ide dan gagasan dalambentuk tulisan yang susah dipahami.

1

Menyampaikan ide dan gagasan denganmenerapkan kaidah atau tatacaramenulis dengan benar dan terstruktur.

2

Menuangkan ide dan gagasan ke dalambentuk tulisan dengan alur berpikiryang logis.

3

Menyederhanakan permasalahan yangrumit dengan menggunakan bahasatulis yang efisien.

4

Menkontekstualisasikan gagasan danide dalam bentuk tulisan dengan datadan contoh yang aplikatif.

5

Membuat tulisan yang dapat dryadikanrujukan bagi penyelesaianpermasalahan.

6

Membuat tulisan yang dapatmenginspirasi orang untuk mengikutigagasannya.

25 PcngambilanKeputusan (PK)

Kemampuanmengambil tindakansecara cepat dan tepat

oMembuat keputusan yang bersifatsubyektif.

1

Mengidentifikasi permasalahan yangterjadi sebelum pengambilankeputusan.

Page 26: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-22-

denganmempertimbangkandampak sertabertanggung jawabdengan keputusannya.

KATA KUNCI:

Mampu bertindakcepat dan tepat dalamkeputusan.

2

Membuat keputusan yang responsifberdasarkan datal informasi dan sesuaikeadaan lingkungan.

3

Membuat keputusan yang dapatmengakomodir kepentingan semuapihak.

4

Membuat keputusan yangsulit/dilematis dan cepat denganme mpertimbangkan kon sekuen sinya.

5

Memastikan pelaksanaan keputusandengan memantau hasilnya denganmembuat penye suaian-penye suaianyang diperlukan.

6

Membuat keputusan strategis danberdampak jangka panjang dengandidukung data f rnforrnasi yangkomprehensif dan akurat.

26 Pengorganisasian (P)

Kemampuanmengkoordinasikanpelaksanaan pekerjaanagar berjalan sesuaidengan rencana yangtelah ditetapkan.

KATA KUNCI

Mampumengkoordinasikankegiatan.

0Menyerahkan penyelesaian pekerjaankepada orang lain.

IMembagi tugas sesuai kemampuanpegawai.

2

Melakukan monitoring dan evaluasisecara berkala selama kegiatanberlangsung.

3

M engkoordinasikan pen ggunaansumberdaya yang terbatas secaraefektif.

4

Mengkoordinasikan aktivitas yangberagam antar unit kerja/kelompokkerja secara berkala.

5

Menyiapkan penyelesaianpermasalahan secara efesien sesuaidengan prediksi permasalahan yangmungkin timbul dalam pelaksanaansuatu kegiatan I program.

6

Menentukan sumberdaya yangdibutuhkan dalam jangka panjangsesuai dengan rencana strategisorganisasi.

27 Perencanaan (Per)

Kemampuanmenlrusun rencanakerja yang spesifik,realistis, dan terukursesuai dengan visi,misi dan tujuanjangka panjang

0Melaksanakan kegiatan kerja tanpaperencanaan.

IMengidentitikasi efektivitaspelaksanaan tugas sebagai bahanperencanaan ke depan.

2Menyusun rencana kegiatan sesuaidengan rencana operasional.

3 Menyusun rencana operasional sesual

Page 27: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-23-

organlsasl.

KATA KUNCI:

Mampu menlrusunrencana kerja.

program kerja.

4Menyusun program kerja sesuai dengan

rencana strategis.

5

Menyusun rencana strategis sesuai

dengan visi, misi, nilai-nilai dan tujuanorganisasi.

6Menl.usun visi, misi, nilai-nilai dantujuan unit kerja I organisasi.

28 Manajcmen Perubahan(MP)

Kemampuanmengelola sumberdaya untukmenghadapi tuntutanperubahan dalamrangka mencapaitujuan organisasidengan kinerja yanglebih baik.

KATA KUNCI:

Mampu merespondinamika pcrubahan.

0

Melakukan pekerjaan tanpamempertimbangkan dinamika tuntutanperubahan.

1

Mengidentifikasi tuntutan perubahanyang dihadapi organisasi.

2

Mengkomunikasikan perubahan yangterjadi kepada seluruh komponenorganisasi.

3

Melakukan berbagai upaya yangdibutuhkan organisasi dalammenghadapi perubahan.

4

Mengevaluasi pelaksanaan program-program perubahan organisasi untukjangka panjang.

5

Menanamkan nilai-nilai, sikap danbudaya sesuai dengan dinamikaperubahan.

6

Mengembangkan sistem nilai danbudaya organisasi sesuai dengankecenderungan tuntutan organisasi ke

depan.29 Berorientasi pada

Kualitas (BpK)

Kemampuanmelaksanakan tugas-tugas denganmempertimbangkansemua aspekpekerjaan secara detiluntuk mencapai mutuyang lebih baik.

KATA KUNCI:

Mampu mencapaimutu pada semuaaspek pekerjaan.

o

Melaksanakan pekerjaan denganmengabaikan prosedur yangditentukan.

1

Melakukan pelaksanaan tugas sesualprosedur dan sumberdaya yangstandar.

2

Mengamati proses kerja untukmengantisipasi masalah yang tidaksesuai standar kerja.

3

Mempe rbalki I menelaah ulang proses

kerja untuk mendapatkan hasil kerjalebih baik.

4

Melakukan telahaan terhadap seluruhsumber daya dan standar yang adaserta aspek lain yang terkait secara

komprehensif untuk hasil kerja yanginovatif.

5 Menentukan sumberdaya dan standar

Page 28: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-24-

yang sesuai untuk mendapatkan mutukerja yang diharapkan.

6

Menentukan proses kerja dan standarkerja baru sesuai dengankecenderu.ngan tuntutan mutu kedepan.

30 Manalemen Konflik(MK)

Kemampuanmengambil langkah-langkah untukmengelola perselisihanmenuju arah yangproduktif.

KATA KUNCI:

Mampu penyelesaiankonflik.

0

Menyelesaikan konflik denganMenghindarkan konflik sebagaitindakan negatif.

IMengidentifikasi sumber- sumberkonflik berdasarkan jenis konflik.

2

Meletakan berbagai sudutpandan gl kepentingan dalam konteksyang tepat.

3

Mengupayakan berbagai pihak untukbersikap terbuka dan objektif dalampenyelesaian konflik.

4Memberikan alternatif solusi denganberbagai konsekuensinya.

5Menyelesaikan konflik menjadi hal yangpositif dan produktif.

6

Menumbuhkan kondisi yang kondusifuntuk berbagi pandangan yang terbukadan objektif serta kreatif.

Page 29: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-25-

NODBFINISI

KOMPETENSILEVEL DESKRIPSI

Mengelola Sosial dan Budaya (SB)

31 Tanggap TerhadapPengaruh Budaya(rPB)Kemampuanmenghargaikeragaman budayadan perbedaannyayang menjadi latarbelakang individupegawai danlingkunganmasyarakat disekitarnya.

KATA KUNCI:Mampu menghargaikeragaman budayapegawai danlingkunganmasyarakat.

0

Menganggap perbedaan latar belakangbudaya dan hidup berdampingandengan masyarakat tidak memilikirelevansi dengan keberhasilanorganisasi.

I

Menentukan perbedaan budaya dapatmempengaruhi efektivitas pencapaiantujuan organisasi dan harmonimasyarakat.

2

Menghimpun masukan berbagai sudutpandang yang berbeda sesuai denganlatar belakang budaya yang ada.

3Melakukan tindakan yang sesuaidengan norma budaya yang berlaku.

4Mengarahkan orang lain untukmenghargai perbedaan budaya.

5

Mendayagunakan perbedaan budayauntuk menunjang kelancaranpencapaian tujuan organisasi danpenerimaan organisasi di lingkunganmasyarakat sekitarnya.

6

Menciptakan suasana interaksi setiapindividu untuk bekerjasama dalamlingkungan internal organsisasi danlingkungan eksternal di masyarakatsehingga dirasakan keberadaannyasecara positif.

32 Empati (E)

Kemampuan untukmendengarkan danmemahami pikiran,perasaan, ataumasalah orang lainyang tidak terucapkanatau tidak sepenr.rhnyadisampaikan.

KATA KUNCI:Mampu perduliterhadap orang lain.

oMengabaikan pikiran, peras aar1, danpermasalahan orang lain.

IMendengarkan keluhan / ungkapanperasaan orang lain.

2

Menyediakan diri untuk selalumendengarkan keluh an lungkapanperasaan orang lain.

3Merasakan perasaan dan permasalahanorang lain yang tidak terungkapkan.

4

Menolong orang lain pada saat

seseorang mengalamikesulitarr lkesusahan.

5

Mengajak orang lain untuk turut sertadalam membantu orang lain yangdalam kesusahan.

6Melakukan tindakan secara aktif untukmembantu orang-orang yang

Page 30: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-26-

berkesusahan f k:urang beruntung.Mengabaikan hubungan denganlingkungan sekitar.

Interaksi Sosial (ls)

KemampLlanMembangun kontakatau hubungan timbalbalik yangmenghasilkan suatuproses pengaruhmempengaruhi atauindividu, antarakelompok atau antarindividu dankelompok.

KATA KUNCI:Mampu membangunketerikatan danhubungan timbalbalik.

Menerima perbedaan adanya pola pikir,perilaku adat yang berbeda.

Membangun keterbukaan dalammenjalin hubungan antar individumaupun kelompok.Menghargai dengan melakukantoleransi antar individu maupun antarkelompok.Menyesuaikan diri dengan pola pikir,perilaku dan adat yang berbeda dengandirinva.Membangun keterikatan atas dasarsaling percaya antar individu maupunkelompok.Memadukan perbedaan denganmembentuk kebiasaan baru tanpamenghilangkan ciri kepribadian/ adatmasing-masing.

Page 31: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-27 -

ANAK LAMPIRAN 4

PERATURAN I{EPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 TAHUN 2013

TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

Formulir Daftar Sementara Kompetensi Manajerial

Nama Jabatan :

Eselon / Jenj ang :

JabatanUnit Kerja :

N;_ Kompetensi TingkatlLevel Kegiatan Utama1 2 3 4

Page 32: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

Nama .IabatanEse lon l,IenjangJabatanUnit Kerja

No1

-28-ANAI( LAMPIRAN 5

PERATURAN I{EPALA BADAN I(EPEGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 TAIJUN 2013

TENTANG

PEDOMAN PtrNYUSUNAN

STANDAR KOMPETtrNSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

Formulir Kompetensi Tambahan

Level Alasan?

Page 33: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-29-ANAI( LAMPIRAN 6

PERATURAN KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 TAIIUN 2013TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

Penentuan Kategori Kompetensi

Kategori KompetensiKompetensi Level Kompetensi

Mutlak Pe nting

Page 34: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-30-ANAI( I,AMPIRAN 7

PERATURAN I(EPALA BADAN KEPBGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 TAHUN 2013

TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPII,

Formulir Standar Kompetensi Jabatan Manajerial

1. Nama Jabatan2. EselorrlJenjang

.Jabatan3. Unit Kerja

No Kompetensi Level1 2 3

Page 35: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

- 31 -

ANAI{ LAMPIRAN 8

PERATURAN I(ET'ALA BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

NOMOR 7 TAHUN 2013

TENTANG

PEDOMAN PENYUSUNAN

STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL

PEGAWAI NEGERI SIPIL

Contoh Pengisian Formulir Anak Lampiran 1:

Formulir Pengisian Data Jabatan

I Nama Jabatan Kepala Sub Bagian Tata Usaha

2.EselonlJenjang.J ab atan

IV.a

3. 9"'15ryEselon IE".1." II

XX

trselon III XEselon IV

4. Ikhtisar .Jabatan :

Memimpin, melaksanakan pembuatan rancangan penelitian, rancanganpetunjuk teknis, dan rancangan pedoman struktur kerja SKPD sesuai

dengan peraturan dan ketentuan yang berlaku agar kegiatan di SubBagian Tata Usaha berjalan dengan lancar.

5. I Uraian TugasI

a. Merencanakan kegiatan Subbagian Tata Usaha sesuai dengan programkerja Direktorat Pengendalian Kebakaran Hutan dan ketentuan yang

bcrlaku untuk pedoman pelaksanaan tugas.Tahapan:1) Menelaah Program Direktorat Pengendalian Kebakaran Hutan;2l Menyusun konsep rencana kegiatan Subbag Tata Usaha;3) Mengkonsultasikan konsep rencana kegiatan dengan pimpinan

untuk mendapatkan pengarahan; dan4) Menetapkan Rencana kegiatan Sub bagian tata usaha.

b. Membagi tugas kepada bawahan di lingkungan Subbagian Tata Usahasesuai dengan beban kerja dan tanggung jawabnya masing-masinguntuk kelancaran pelaksanaan tugas;Tahapan:1) Menjabarkan rencana kegiatan menjadi tugas-tugas yang harus

dilaksanakan bawahan;2) Memaparkan rencana kegiatan Subbagian Tata Usaha;3) Menghimpun saran dan masukan dari bawahan;4) Memberikan petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan;5) Menentukan target waktu penyelesaian.

C. Membimbing pelaksanaan tugas bawahan diTata Usaha setiap saat sesuai dengan tugasagar pekerjaan berjalan tertib dan lancar.

lingkungan Subbagiandan tanggung jawabnya

Page 36: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

d.

32-

Tahapan:1) Menjelaskan tugas yang akan dilaksanakan bawahan;2) Mengidentifikasi kesulitan yang dialami bawahan;3) Menganalisis permasalahan bersama dengan Kepala Sub Direktorat

untuk menentukan solusi terbaik; dan4) Memberikan arahan kepada bawahan terkait permasalahan yang

dialami.Memeriksa hasil kerja bawahan di lingkungan Subbag Tata Usahasesuai dengan prosedur dan peraturan yang berlaku agar terhindar darikesalahan.Tahapan:1) Menelaah hasil kerja yang dilakukan bawahan;2) Menentukan standar kualitas dan f ataw kuantitas hasil kerja;3) Mengidentifikan kesalahan dalam hasil kerja sesuai dengan standar

yang telah ditentukan;4l Membuat koreksi pada hasil kerja berupa catatan tertulis; dan5) Memberikan arahan terkait koreksi hasil kerja bawahan.

e. Melakukan urusan ketatausahaan direktorat berdasarkan peraturandan ketentuan yang berlaku untuk tertib administrasi surat men1rurat.

Tahapan:1) Memeriksa surat-surat yang masuk;2) Mengkategorikan tingkat kepentingan surat masuk/ surat keluar

melalui Sistem Informasi Kearsipan (SIK);

3) Mendistribusikan surat-surat sesuai dengan peruntukannya; dan4) Mengarsipkan surat masuk/ surat keluar.Melakukan Llrusan kepegawaian direktorat sesuai dengan peraturandan ketentuan yang berlaku agar administrasi kepegawaian berjalanefektif dan efisien.Tahapan:1) Memeriksa datalinformasi pegawai yang akan naik pangkat,

kenaikan gaji berkala, pensiun, taspen, kartu askes, KP4, DP3,

diklat, ujian dinas, ujian PI/PG mendapat piagam penghargaan,pendidikan.

2) Membuat konsep dokumen usulan pegawai yang akan naikpangkat, kenaikan gaji berkala, pensiun, taspen, kartu askes, KP4,

DP3, diklat, ujian dinas, ujian PI / PG mendapat piagampenghargaan, pendidikan.

3) Mendistribusikan surat/ surat keputusan mengenai kenaikanpangkat, kenaikan gaji berkala, pensiun, taspen, kartu askes, KP4,DP3, diklat, ujian dinas, ujian PI/ PG mendapat piagampenghargaan, pendidikan.

f.

Melakukan urusan keuanganketentuan yang berlaku agardan efisien;Tahapan:1) Menghimpun dataldokumen yang terkait dengan administrasi

keuangan;2) Membuat daftar gaji;

direktorat sesuai dengan peraturan danadministrasi keuangan berjalan efektif

Page 37: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-33-

3) Membuat pembukuan data perbendaharaan;4) Melakukan analisa SPJ keuangan;5) Membuat pembukuan PNBP dan bukan pajak;6) Melakukan pengujian keuangan/SPM.

h. Melakukan urusan kerumahtanggaan direktorat sesuai denganperaturan dan ketentuan yang berlaku agar sarana prasaranadirektorat terpenuhi.Tahapan:1) Menghimpun dataldokumen bahan perlengkapan;2) Melakukan analisa atas usulan kebutuhan perlengkapan

kantor/ sarana prasarana kantor;3) Melakukan pendistribusian dan pelaporan perlengkapan/ sarana

prasarana kantor;4) Melakukan pembukuan dan inventarisasi barang milik Negara;

5) Mengajukan usulan rencana perbaikan dan penghapusan barangmilik negara;

6) Melakukan pengelolaan kendaraan dinas; dan7) Melakukan inventarisasi kehilangan barang milik negara.

i. Melakukan urusan kearsipan direktorat sesuai dengan peraturan danketentuan yang berlaku agar tersusun tata naskah.Tahapan:1) Memeriksa arsip surat sesuai dengan permasalahan; dan2l Mengkategorikan arsip surat sesuai dengan permasalahan.

j Mengevaluasi pelaksanaan tugas di lingkungan Subbag Tata Usahadengan cara mengidentifikasi hambatan yang ada dalam rangkaperbaikan kinerja dimasa mendatang;Tahapan:1) Menentukan target kerja sesuai dengan rencana kegiatan;2) Mempelajari laporan pelaksanaan kegiatan bawahan;3) Mendiskusikan kemajuan pelaksanaan kegiatan dengan bawahan;4) Memberikan langkah-langkah perbaikan dalam pelaksanaan

kegiatan.k. Menyusun laporan pelaksanaan kegiatan di lingkungan Subbag Tata

Usaha sesuai prosedur dan peraturan yang berlaku untukpertanggunjawaban kinerja dan rencana yang akan datang;Tahapan:1) Menganalisis laporan yang diterima dari bawahan;2) Membahas bahan laporan;3) Membuat konsep laporan hasil pelaksanaan tugas;4) Mengkonsultasikan konsep laporan kepada atasan;5) Memfinalisasi laporan pelaksanaan tugas.Melaksanakan tugas kedinasan lain yangbaik lisan maupun tertulis.Tahapan:1) Mempelajari tugas;2) Meryalankan tugas;3) Melaporkan hasil pelaksanaan tugas.

diperintahkan oleh pimprnan

Page 38: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-34-

Contoh Pengisian Formulir Anak Lampiran 2:

Formulir Identifikasi Kompetensi Manajerial

Nama Jabatan : Kepala Sub Bagian Tata Usaha

Eselon / Jenj ang : IV.aJabatanUnit kerja :X

Eselon IV

Eselon I

Eselon IIEselon III

N

oUraian Tugas Kata Kunci Kegiatan Kata Kunci I{ompctcnsi Level

I 2 3 4 5 6 7

I Melakukanurusanketatausahaandirektoratbcrdasarkanperaturan danketentuan yangberlaku untuktcrtibadministrasisurat menyurat

Melakukanurusanketata-usahaan

1) Memeriksasurat-surat yangmasuk

2l Mengklasifikasikan suratmasuk/suratkcluar mclaluitingkatkepe ntingannyasurat

3) Mendistribu-sikan surat-surat sesuaike pe ntingannya

1 . Memeriksasurat

2.Mengklasi-fikasikansurat

BerorientasipadaKualitas(Bplt)

Memperbai-ki/mene-laah ulangproseskerja untukmendapat-kan hasilkerja lebihbaik.(Bpk.3)

2. Melakukanurusankcpcgawaiandirektorat sesuaidenganperaturan danketentuan yangberlaku agaradministrasike pega"vaianberjalan efektifdan efisien.

Melakukanurusankcpcgawaian

1) Memeriksadata/informasipcga"vai yangakan naikpangkat,kcnaikan gajiberkala,pensiun,taspen, kartuaskcs, I{P4,

DP3, diklat,ujian dinas,ujian PI/PG,mendapatpiagampenghargaan,pendidikanMembuatkonsepdokumenusulan pegawaiyanfl akan naikpangkat,kenaikan gajiberkala,pcnsiun,taspen, kartuaskes, I(P4,

DP3, diklat,

?l

1. Memerik-sa data/informasiMembuatkonsepdokumenusulan

2.

BerpikirI(onseptual(Br()

Menyimpulkan keter-kaitanpolalhubu-ngan dariinformasiyang adamenjadisuaturumusanyang jelasdankomprchcn- sif.(Br(.2)

Page 39: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-35-

3)

ujian dinas,ujian PIlPGmendapatpiagampcnghargaan,pendidikan.Mendistribusi-kan surat/suratkeputusanmcngenai naikpangkat,kenaikan gajiberkala,pensiun,taspen, kartuaskcs, KP4,

DP3, diklat,ujian dinas,ujian PIlPGmendapatpiagampenghargaan,pendidrkan,kepada pegawaiybs dan intansiyang terkait

Melakukanurusankeuangandirektorat sesuaidenganperaturan danketentuan yangberlaku agaradministrasikeuanganberjalan efcktifdan efisien.

Melakukanurusankeuangan

r) Menghimpundata/dokumcnyang terkaitdenganadministrasikcuanganMembuatdaftar gajiMembuatpembukuandataperbendaha-raanMelakukananalisa SRIkcuanganMcmbuatpembukuanPNBP danbukan pa.1ak

Me lakukanpcngujiankcuangan/SPM

2l

3)

4)

s)

6)

1 Membuatpembuku-anMelaku-kananalisaSPJMelaku-kanpengujiankeuangan

z

3

Inte grrtas(lnt)

Menerap-kan normadan etikaorganisasisebataspadadirinyadalamsegalasituasi dankondisi.(lnt.2)

h. I Melakukan

I urusan

I kcrumlhtangga-

I an drrektorat

I sesual oengan

I pcraturan oan

I kctentuan yang

I berlaku a8ar

I sarana

I oru."u..ur,tt-I direktorat

I tcrpcnuhi

Melakukanurusankcrumah-tanggaan

1) Menghimpundata/dokumenbahanperlcngkapan

2l Melakukananalisa atasusulankebutuhanperlengkapankantor/ saranaprasaranakantor

3) Melakukan

l.Melaku-kananalisakebutuhanatasusulan

2.Melaku-kanpembuku-an daninve ntari-sasi BMN

3.Mengaju-

BerorientasipadaPelayanan(BpP)

Memenuhikebutuhanpelanggansesuaisumberdayaorganisasiyangtersedia.(BpP.2)

Page 40: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

i. Melakukanurusankearsipandircktorat scsuaidenganperaturan dankctentuan yangbcrlaku agartersusun tatanaskah

Me lakukanurusankcarsipan

-36-pendistribusiandan pelaporanperlengkapar'/saranaprasaranakantorMclakukanpembukuandaninventarisasibarang milikNegaraMengajukanusulan rencanaperbaikan danpenghapusanbarang miliknegaraMelakukanpengelolaankendaraandinasMelakukaninvcntarisasikchilanganbarang miliknegara

1) Memeriksaarsip suratsesuai dcnganpermasalahan

2) Mcngkategori-kan arsipsurat denganpermasalahan

3) Menyimpanarsip surat

kanusulanrencanaperbaikanperbaikandanpenyem-purnaan

1 . Meme rik-sa arsipsurat

2. Mcngka-tegorikanarsip suratscsuaipcrmasa-lahannya

PerhatianterhadapI{eteraturan.(Ptr{)

Memeliharalingkunganker.;a

scpertimeja,berkas-berkas,perkakas,dan Iain-lain dalamsusunanyang baikdanteratur.(PrI(.2)

Keterangan:Pengisian kolom Uraiantercantum dalam angka

Tugas bersumber pada uraian tugas5 Formulir Pengisian Data Jabatan.

teknis sebagaimana

Page 41: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-37 -

Contoh Pengisian Formulir Anak Lampiran 4:

Formulir Daftar Sementara Kompetensi Manajerial

Nama Jabatan Kepala Sub Bagian Tata UsahaEselon/ Jenjang Jabatan IV.aUnit Kerja X

No. Kompetensi Tingkat I Level Kegiatan Utama1 2 3 4

1. Berorientasi padakualitas ( BpK )

Memperbaiki/ menelaah ulang proses kerjauntuk mendapatkanhasil kerja lebih baik.(Bpk.3)

1. Memeriksa surat2. Mengklasifikasikan surat

2. BerpikirKonseptual (BK)

Menyimpulkanketerkaitanpola lhubungan dariinformasi yang adamenjadi suaturumLlsan yang jelasdan komprehensif.(8K.2)

1. Memeriksa datalinformasiMembuat konsepdokumen usulan

2.

3. Integritas (Int) Menerapkan normadan etika organisasisebatas pada dirinyadalam segala situasidan kondisi.(Int.2)

1. Membuat pembukuan2. Melakukan analisa SPJ

3. Melakukan pengujiankeuangan

4. Berorientasi padaPelayanan (BpP)

Memenuhikebutuhan pelanggansesuai sumber dayaorganisasi yangtersedia(BpP.2)

1. Melakukan analisakebutuhan atas usulan

2. Melakukan pembukuandan inventarisasi BMN

3. Mengajukan usulanrencana perbaikanperbaikan danpenyempurnaan

Page 42: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

Perhatian terhadapKeteraturan (PtK)

-38-

Memeliharalingkungan kerjaseperti meja, berkas-berkas, perkakas,dan lain-lain dalamsLlsunan yang baikdan teratur.(PtK.2)

Keterangan:Pengisian kolomtcrcantum dalam

Kegiatan Utamakolom 5 Formulir

bersumber pada kata kunci sebagaimanaIdentifikasi Kompetensi Manajerial.

1. Memeriksa arsip surat2. Mengkategorikan arsip

surat sesuaipermasalahannya

Page 43: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-39-

Contoh Pengisian Anak Lampiran 5:

Formulir Kompetensi Tambahan

Nama Jabatan Kepala Sub Bagian Tata UsahaEselon/Jenjang

.JabatanIV.a

X

No. I Kompetensi Level Alasan21 3 4

I I Kepemimpinan (Kp)

I KATA KUNCI: Kemampuan

I meVakinkan,

I memn..rg.:rhi dan

I memotlvasl orang.

Mendelegasikanpekerjaan danwewenang sesuaikompetensi danpotensibawahan.(Kp.3)

Sebagai pejabatstrukturalkemampuanpendelegasiantugas danwewenangmenjadi halyang mutlakdiperlukan agartugas berjalanefektif.

Page 44: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-40-

Contoh Pcngisian Formulir Anak Lampiran 6:

Penentuan Kategori Kompetensi

No K

I1 Berc

padr

(Bpr

2 BerlKon(BK]

3 Inte

4

5

Bercpadi(BpI

-P;a

terhKete

(PtK

igr

ti

p

tS

o

lrc

1a

er

mpetensi Level kompetensiKategori Kompetensi

Mutlak Penting Perlu

2 3 4

rientasikualitas

)

Memperbalkilmenelaah ulangproses kerjauntukmendapatkanhasil kerja lebihbaik.(Bpk.3)

ik* -

reptualMenyimpulkanketerkaitanpolalhubungandari informasiyang ada menjadisuatu rumusanyang jelas dankomprehensif.(8K.2)

itas (Int) Menerapkannorma_dan etikaorganisasi sebataspada dirinyadalam segalasituasi dankondisi.(lnt.2)

rientasi. Pelayanan

)

Memenuhike butuhanpelanggan sesuaisumber dayaorganisasi yangtersedia.(BpP.2)

atiana"dap

raturan

Memeliharalingkungan kerjaseperti meja,berkas-berkas,perkakas, danlain-lain dalamslrsunan yangbaik dan teratur.(PtK.2)

./

Page 45: Perka Bkn Nomor 7 Tahun 2013 - Standar Kompetensi Manajerial

-41 -

Contoh Pengis'ian Formulir Anak Lampiran 7:

STANDAR1. Nama Jabatan2. trselor. lJenjang

Jabatan3. Unit Kerja

KOMPtrTENSI JABATAN MANAJERIAL: Kepala Sub Bagian Tata Usaha: IV.a

X

Berorienl-a(BpK)

g.rptk* K

Berorienl-Pelayanar

PerhatianKeteratur

9-E9t.1l2

Level

3

si pada kualitas Memperbaiki/menelaah ulang proses kerjauntuk mendapatkan hasil kerja lebih baik.(Bpk.3)

onseptual (BK) Menyimpulkan keterkaitan polal hubungandari informasi yang ada menjadi suaturumusan yang jelas dan komprehensif.(8K.2)

(lnt) Menerapkan norma-dan etika organisastsebatas pada dirinya dalam segala situasidan kondisi.(Int.2)

-asi padan (BpP)

Memenuhi kebutuhan pelanggan sesuaisumber daya organisasi yang tersedia(BpP.2)

terhadapan (PtK)

Memelihara lingkungan kerja seperti meja,

berkas-berkas, perkakas, dan lain-laindalam susunan yang baik dan teratur.(PtK.2)