Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah...

12
Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah Sakit OLEH HAIRUNISA, A.MD. GIZI

Transcript of Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah...

Page 1: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan

Rumah Sakit

OLEH

HAIRUNISA, A.MD. GIZI

Page 2: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

PENGERTIAN

• Perencanaan menu adalah serangkaian kegiatan menyusun dan memadukan hidangan dalam variasi yang serasi, harmonis yang memenuhi kecukupan gizi, cita rasa yang sesuai dengan selera konsumen / pasien, dan kebijakan institusi.

Page 3: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

Tujuan

• Tersusunnya menu yang memenuhi kecukupan gizi, selera konsumen serta untuk memenuhi kepentingan penyelenggaraan makanan di rumah sakit

Page 4: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

Prasyarat

PPMRS

•Peraturan Pemberian Makanan Rumah Sakit

• Sebagai acuan dalam penyelenggaraan makanan untuk pasien dan karyawan

Kebutuhan Gizi Konsumen

•Menu harus mempertimbangkan kecukupan gizi konsumen dengan menganut pola gizi seimbang

• Sebagai panduan dapat menggunakan buku penuntun diet atau Angka Kecukupan Gizi mutakhir

Keetersediaan bahan makanan

di pasar

•Berpengaruh pada macam bahan makanan yang akan digunakan serta macam hidangan yang dipilih

•Pada saat musim bahan makanan tertentu, maka dapat digunakan dalam menu sebagai pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya dalam 1 siklus lebih sering

Page 5: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

Fasilitas Fisik dan Peralatan

• Macam menu yang disusun mempengaruhi fasilitas fisik dan peralatan yang dibutuhkan

• Namun dilain pihak macam peralatan yang dimiliki dapat menjadi dasar dalam menentukan item menu/macam hidangan yang akan diproduksi

Macam dan Jumlah Tenaga

• Jumlah, kualifikasi dan keterampilan tenaga pemasak makanan perlu dipertimbangkan sesuai dengan macam dan jumlah hidangan yang direncanakan

Macam Pelayanan yang

Diberikan

• Pelayanan Khusus bagi pasien tertentu

Page 6: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

Langkah-langkah Perencanaan Menu

BENTUK TIM KERJA

MENETAPKAN LAMA SIKLUS MENU DAN

KURUN WAKTU PENGGUNAAAN

MENU

MENETAPKAN BESAR PORSI

MELAKUKAN PENILAIAN MENU

DAN MEREVISI MENU

MERANCANG FORMAT MENU

MELAKUKAN TES AWAL

MENU (FOOD TEST)

MENETAPKAN MACAM MENU

MENETAPKAN POLA MENU

MEGUMPULKAN MACAM

HIDANGAN PADA SATU PUTARAN

MENU

Page 7: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

BENTUK TIM KERJA Dietisien, Kepala Masak (Chef cook), pengawas

makanan.

MENETAPKAN MACAM MENU

1. MENU STANDAR

2. MENU PILIHAN

MENETAPKAN LAMA SIKLUS MENU dan

KURUN WAKTU PENGGUNAAN MENU

* Siklus 5, 7, 10, 15

* Diputar selama 6 bulan – 1 tahun

Page 8: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

MENETAPKAN POLA MENU

Menetapkan pola dan frekwensi macam

hidangan untuk setiap waktu makan selama satu putaran menu. Dapat dikendalikan penggunaan bahan

makanan.

MENETAPKAN BESAR PORSI

Banyaknya golongan bahan makananyang

direncanakan setiap kali makan dengan

menggunakan satuan penukar berdasarkan

standar makanan yang berlaku

Mengumpulkan Macam Hidangan Pada satu

putaran menu

Page 9: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

MERANCANG FORMAT MENU

*Susunan hidangan sesuai dengan pola

menu yang ditetapkan

*Setiap hidangan yang terpilih dimasukkan dalam format menu

sesuai golongan bahan makanan

PENILAIAN MENU DAN MEREVISI MENU

*Diperlukan instrumen penilaian kemudian

disebarkan ke nanajer

*Bila ada ketidaksetujuan maka

perlu diperbaiki kembali

MELAKUKAN TES AWAL MENU

*Bila menu telah disepakati, maka perlu

dilakukan uji coba menu

*Hasil uji coba langsung diterakan untuk perbaikan menu

Page 10: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

PEDOMAN MENU

Daftar yang dicantumkan:

Waktu Makan

Nama Hidangan

Jenis Bahan Makanan

Berat Bersih & Berat Kotor

Page 11: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

Fungsi Pedoman Menu • Merencanakan Macam & Jumlah Bahan

Makanan

• Penyusunan Biaya

• Pembuatan Harga Makanan

Page 12: Perencanaan Menu dalam Penyelenggaraan Makanan Rumah …kbbgizi.com/wp-content/.../Materi-KBB-Gizi-3-Perencanaan-Menu-dalam... · pengganti bahan makanan yang frekwensi penggunaannya

SEKIAN & TERIMA KASIH