Peraturan Pasar Modal

104
Pe ratura n Nomor III .A .1 IV-1 KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL NOMOR KEP-02/PM/1996 TENTANG PERIZINAN BURSA EFEK KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL, Menimbang : bahwa dengan berlakunya Undang-undang Nomor 8 Tahun 1995 tentang Pasar M odal, di pand ang perlu unt uk m engub ah K eputusan Ketua Bapepam N om or K ep - 53/ P M / 1991 tentan g Tat a C ar a P erizi na n Bursa Efek d eng an m enet ap kan  K eput usan K etua B apep am yang baru; M engingat : 1. U ndang-undang Nomor 8 T ahun 1995 t entang Pasar M odal ( Lem baran N egara Tahun 1995 Nom or 64, Tam bahan Lem baran Negara Nom or 3608); 2. Pe r at ur an P em eri nt ah N om or 45 Tahun 1 995 t ent ang P enyel enggaraan Kegiat an di Bidan g Pasar M odal ( Lem baran Negara Tahun 1995 Nom or 86,Tam bah an Lem bar an Negara Nom or 3617) 3. K ep ut usan Pr eside n R ep ub li k Indonesia Nom or 322/ M Tahun 1995 ; MEMUTUSKAN : M enet apkan : KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGA WAS P ASAR MODAL TENT ANG PERIZINAN BURSA EFEK. P asa l1 Ketent ua n m eng en ai P erizinan B ursa E f ek, diatur dal am P er at uran Nom or I II. A .1 sebagai m an a d im ua t d al am Lam p iran K ep ut usan i ni . P asa l 2 Dengan di t et ap kannya K eput usan i ni,m aka K ep ut usan Ketua Bapepam N om or Kep- 53/ P M / 1991 t ang gal 23 Ju li199 1 d i ny at aka n t id ak b erl aku l ag i . P asa l 3 K ep ut usa n i ni m ul ai b erl aku s ej ak t angg al d itet ap ka n. D it e t a p ka n di : Jaka r ta p ad a t an gg al : 17 Jan ua r i19 96 BADAN PENGAWAS PASAR MODAL  Ket ua, I PUTU GEDE ARY SUTA  NIP 060065493

description

pasar modal indonesia

Transcript of Peraturan Pasar Modal

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-1

    KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODALNOMOR KEP-02/PM/1996

    TENTANG

    PERIZINAN BURSA EFEK

    KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL,Menimbang : bahwa dengan berlakunya Undang-undang Nomor 8 Tahun 1995 tentang Pasar

    Modal, dipandang perlu untuk mengubah Keputusan Ketua Bapepam NomorKep- 53/PM/1991 tentang Tata Cara Perizinan Bursa Efek dengan menetapkan

    Keputusan Ketua Bapepam yang baru;

    Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal (Lembaran NegaraTahun 1995 Nomor 64, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3608);

    2. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 1995 tentang Penyelenggaraan Kegiatandi Bidang Pasar Modal (Lembaran Negara Tahun 1995 Nomor 86, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3617)

    3. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 322/M Tahun 1995;

    MEMUTUSKAN :

    Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL TENTANGPERIZINAN BURSA EFEK.

    Pasal 1

    Ketentuan mengenai Perizinan Bursa Efek, diatur dalam Peraturan Nomor III.A.1 sebagaimana dimuatdalam Lampiran Keputusan ini.

    Pasal 2

    Dengan ditetapkannya Keputusan ini, maka Keputusan Ketua Bapepam Nomor Kep-53/PM/1991 tanggal23 Juli 1991 dinyatakan tidak berlaku lagi.

    Pasal 3

    Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

    Ditetapkan di : Jakartapada tanggal : 17 Januari 1996

    BADAN PENGAWAS PASAR MODAL

    Ketua,

    I PUTU GEDE ARY SUTA NIP 060065493

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-2

    PERATURAN NOMOR III.A.1 : PERIZINAN BURSA EFEK

    1. Permohonan izin usaha Bursa Efek diajukan kepada Ketua Bapepam dalam rangkap 4(empat) dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.1-1 lampiran 1 peraturan ini.

    2. Permohonan izin usaha sebagaimana dimaksud dalam angka 1 peraturan ini disertai dokumensebagai berikut :

    a. akta pendirian Perseroan yang memuat anggaran dasar perseroan sesuai denganPera turan Nomor I I I .A .5 yang te lah d isahkan o leh Menter i Kehak iman;

    b. daftar Perusahaan Efek yang menjadi pemegang saham Bursa Efek, sekurang-kurangnya50 (lima puluh) Perusahaan Efek yang telah memperoleh izin usaha dari Bapepam;

    c. Nomor Pokok Wajib Pajak Perseroan;

    d. pertimbangan ekonomi yang mendasari pendirian Bursa Efek termasuk uraian tentangkeadaan pasar yang akan dilayaninya;

    e. proyeksi keuangan 3 (tiga) tahun;

    f. rencana kegiatan 3 (tiga) tahun termasuk susunan organisasi, fasilitas komunikasi, danprogram-program latihan yang akan diadakan;

    g. daftar calon direktur dan komisaris sesuai dengan persyaratan Peraturan Nomor III.A.3serta pejabat satu tingkat di bawah direksi;

    h. daf tar P ihak yang merencanakan untuk mencatatkan Efek di Bursa Efek;

    i. rancangan peraturan mengenai keanggotaan, pencatatan, perdagangan, kesepadananEfek, kliring dan penyelesaian Transaksi Bursa, termasuk mengenai penetapan biayadan iuran berkenaan dengan jasa yang diberikan;

    j. neraca pembukaan Perseroan yang telah diperiksa oleh Akuntan yang terdaftar diBapepam; dan

    k. bukti penyetoran modal yang memuat sekurang-kurangnya Rp7.500.000.000,00 (tujuhmiliar lima ratus juta rupiah).

    3. Per t imbangan ekonomi pend i r ian Bursa E fek sekurang-kurangnya memuat :

    a. potensi kebutuhan dana jangka panjang bagi kegiatan usaha di wilayah dimaksud;

    b. potensi akumulasi dana yang dapat terserap melalui pasar modal di wilayah dimaksud;

    c. potensi pangsa pasar dalam arti calon Emiten yang diharapkan tercatat di Bursa Efekdi wilayah dimaksud (termasuk syarat Emiten dalam kaitannya dengan kesehatanberusaha, potensi laba, penyebaran saham, dan sebagainya);

    d. potensi jenis Efek yang diperdagangkan dilihat dari minat dan tujuan investasi parapemodal di wilayah dimaksud;

    LAMPIRAN:K e p u t u s a n K e t u a B a d a nP e n g a w a s P a s a r M o d a lNomor : Kep- 02 /PM/1996Tanggal : 17 Januari 1996

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-3

    e. pertimbangan-pertimbangan yang bersifat teknis seperti kesiapan tenaga ahli di bidang perdagangan Efek, kesiapan perangkat lunak dan perangkat keras lainnya; dan

    f. faktor penunjang seperti keadaan dan prospek ekonomi, industri pada umumnya (pendapatan per-kapita domestik, sirkulasi uang beredar, keberadaan industri strategis,

    kondisi prasarana dan sebagainya) serta keadaan dan potensi industri jasa keuangan(jasa perbankan, asuransi dan sebagainya).

    4. Proyeksi keuangan selama 3 (tiga) tahun berturut-turut sekurang-kurangnya memuat :

    a. neraca;

    b. perhitungan rugi/laba; dan

    c. laporan arus kas.

    5. Rencana kegiatan Bursa Efek selama 3 (tiga) tahun sekurang-kurangnya memuat :

    a. perkiraan jumlah Efek yang tercatat serta jumlah Perusahaan Efek yang menjadi AnggotaBursa Efek;

    b. susunan organisasi dilengkapi dengan diskripsi tugas, wewenang dan tanggung jawabsampai unit organisasi/jabatan setingkat di bawah direksi serta peraturan kepegawaianBursa Efek;

    c. lokasi dan tata ruang, serta fasilitas penunjang Bursa Efek yang menjamin keamananpelaksanaan kegiatan perdagangan Efek yang teratur, wajar, dan ef is ien;

    d. penerapan sistem perdagangan, sistem penyelesaian transaksi, dan sistem pengawasanpasar se r ta s i s tem penyebaran in fo r mas i pasar yang akan d igunakan ;

    e. pengadaan fasilitas komunikasi seperti jaringan telepon, teleks, faksimili, dan komputer;dan

    f. kelayakan pengadaan pegawai serta program pendidikan dan latihan yang diperlukan.

    6. Daftar calon direktur, komisaris, dan pejabat satu tingkat di bawah direktur disertai dengandokumen-dokumen sebagai berikut :

    a. riwayat hidup;

    b. surat keterangan pengalaman kerja yang bersangkutan;

    c. Kartu Tanda Penduduk;

    d. surat pernyataan tentang hubungan afiliasi dengan Perusahaan Efek yang menjadi Anggota Bursa Efek;

    e. keterangan mengenai pemenuhan atas persyaratan calon direktur dan komisaris;

    f. fotokopi ijazah dan sertifikat keahlian yang menunjukkan tingkat kemampuan yang bersangkutan; dan

    g. satu buah pas photo terbaru ukuran 4x6.

    7. Peraturan keanggotaan Bursa Efek sekurang-kurangnya memuat hal-hal sebagai berikut :

    a. persyaratan dan tata cara penerimaan, pengunduran diri, pemberhentian, pembekuan,dan penerimaan kembali menjadi Anggota Bursa Efek;

    LAMPIRAN:K e p u t u s a n K e t u a B a d a nP e n g a w a s P a s a r M o d a lNomor : Kep- 02 /PM/1996Tanggal : 17 Januari 1996

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-4

    b. persyaratan yang menjamin integritas dan profesionalisme Anggota Bursa Efek;

    c. hak dan kewajiban Anggota Bursa Efek yang menjamin perlakuan yang adil terhadap masing-masing Anggota Bursa Efek;

    d. ketentuan mengenai disiplin dan sanksi bagi Anggota Bursa Efek;

    e. peraturan pengalihan pemegang saham serta penyelesaian perselisihan Anggota Bursa Efek;

    f. jaminan kebebasan bagi Anggota Bursa Efek untuk dapat menjadi Anggota Bursa Efek pada Bursa Efek lainnya; dan

    g. pemeriksaan atas kegiatan perdagangan Efek dan keadaan keuangan Anggota Bursa Efek.

    8. Peraturan dan pedoman pencatatan Efek sekurang-kurangnya memuat hal-hal sebagai berikut :

    a. tata cara pencatatan, kriteria pembekuan pencatatan, dan kriteria pembatalan pencatatan denganmaksud terwujudnya Bursa Efek yang likuid dan efisien serta sesuai dengan sasaran pangsa

    pasar yang direncanakan;

    b. tata cara pencatatan, tata cara pembekuan pencatatan, dan tata cara pembatalan pencatatanyang lengkap dan jelas;

    c. kewajiban menyampaikan laporan keuangan dan laporan lainnya dari Emiten untuk keperluanketerbukaan informasi serta kegiatan pemantauan agar persyaratan pencatatan Efek dapatdipenuhi;

    d. penetapan biaya pencatatan Efek yang tidak menghambat perkembangan pasar modal; dan

    e. persyaratan fisik warkat Efek untuk dapat diperdagangkan di Bursa Efek.

    9. Peraturan perdagangan Efek sekurang-kurangnya memuat hal-hal sebagai berikut:

    a. pembentukan harga (kurs) yang didasarkan atas kekuatan pasar;

    b. ketentuan yang menjamin perdagangan Efek yang wajar berdasarkan mekanisme pasar;

    c. ketentuan yang menjamin tersedianya informasi pasar yang akurat, aktual, penyebarannya cepat, dan luas serta relatif murah;

    d. ketentuan yang menjamin penyelesaian transaksi dan registrasi yang aman, cepat, dan efisien;

    e. penetapan biaya transaksi dan biaya lain yang tidak menghambat perkembangan pasar modal;

    f. pelaporan transaksi oleh Anggota Bursa Efek kepada Bursa Efek dan nasabahnya; dan

    g. persyaratan perdagangan Efek di luar Bursa Efek atas Efek yang tercatat di Bursa Efek tersebut.

    10. Peraturan mengenai kliring dan penyelesaian Transaksi Bursa yang meliputi antara lain :

    a. penyelenggaraan kliring;

    LAMPIRAN:K e p u t u s a n K e t u a B a d a nP e n g a w a s P a s a r M o d a lNomor : Kep- 02 /PM/1996Tanggal : 17 Januari 1996

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-5

    b. hak dan kewajiban Anggota Bursa Efek yang melakukan Transaksi Bursa; dan

    c. peraturan mengenai kesepadanan Efek.

    11. Dalam rangka memproses permohonan izin usaha sebagai Bursa Efek, Bapepam melakukan penelitian atas kelengkapan dokumen, melakukan wawancara, serta dapat melakukan pemeriksaan setempat

    apabila dipandang perlu.

    12. Perusahaan Efek yang menjadi pemegang saham Bursa Efek dilarang mempunyai hubungan dengan Perusahaan Efek lain yang juga menjadi pemegang saham Bursa Efek yang sama melalui :

    a. kepemilikan, baik langsung maupun tidak langsung, sekurang-kurangnya 20% (dua puluh perseratus) dari saham yang mempunyai hak suara;

    b. perangkapan jabatan sebagai anggota direksi atau komisaris, dan Wakil Perusahaan Efek; atau

    c. pengendalian di bidang pengelolaan dan atau kebijaksanaan perusahaaan baik langsung maupun tidak langsung.

    13. Suatu Efek dapat dicatatkan pada lebih dari satu Bursa Efek.

    14. Dalam hal permohonan sebagaimana dimaksud dalam angka 1 peraturan ini tidak memenuhi syarat, Bapepam memberikan surat pemberitahuan kepada pemohon yang menyatakan bahwa :

    a. permohonannya tidak lengkap dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.1-2 lampiran 2 peraturanini; atau

    b. permohonannya ditolak dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.1-3 lampiran 3 peraturan ini.

    15. Dalam hal permohonan sebagaimana dimaksud dalam angka 1 peraturan ini memenuhi syarat, Bapepam memberikan surat izin usaha Bursa Efek kepada pemohon dengan Formulir Nomor III.A.1- 4 lampiran 4 peraturan ini.

    Ditetapkan di : Jakartapada tanggal : 17 Januari 1996

    BADAN PENGAWAS PASAR MODAL

    Ketua,

    I PUTU GEDE ARY SUTA NIP 060065493

    LAMPIRAN:K e p u t u s a n K e t u a B a d a nP e n g a w a s P a s a r M o d a lNomor : Kep- 02 /PM/1996Tanggal : 17 Januari 1996

  • IV-6

    Peraturan Nomor III.A.1

    LAMPIRAN : 1Peraturan Nomor : III.A.1

    FORMULIR NOMOR: III.A.1-1

    Nomor : Jakarta,. ......................19....Lampiran :Perihal : Permohonan Izin Usaha KEPADA

    sebagai Bursa Efek. Yth.Ketua Badan Pengawas Pasar Modal di -

    Jakarta

    Dengan ini kami mengajukan permohonan Izin Usaha sebagai Bursa Efek.Untuk bahan pertimbangan, bersama ini kami sampaikan data sebagai berikut :1. Nama lengkap pemohon : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .2. Alamat pemohon : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

    . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .(Nama Jalan & Nomor)

    : ............................................... -(Kota & Kode Pos)

    3. Nama Bursa Efek : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .4. Nomor Pokok Wajib

    Pajak Perseroan : . . . -5. Alamat Bursa Efek : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

    . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .(Nama Jalan & Nomor)

    : ................................... -(Kota & Kode Pos)

    6. Nomor Telepon & Fax : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .7. Rencana Modal Disetor : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .8. Pegawai penghubung. : . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .

    Melengkapi permohonan ini, kami lampirkan pula dokumen-dokumen sebagaiberikut :

    1. akta pendirian Perseroan yang memuat anggaran dasar perseroan sesuai denganPeraturan Nomor III .A.5 yang telah disahkan oleh Menteri Kehakiman;

    2. daftar Perusahaan Efek yang menjadi pemegang saham Bursa Efek sekurang-kurangnya 50 (lima puluh) Perusahaan Efek yang telah memperoleh izin usahadari Bapepam;

    3. Nomor Pokok Wajib Pajak Perseroan;

    4. pertimbangan ekonomi yang mendasari pendirian Bursa Efek termasuk uraian tentang keadaan pasar yang akan dilayaninya;

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-7

    5. proyeksi keuangan 3 (tiga) tahun;

    6. rencana kegiatan 3 (tiga) tahun termasuk susunan organisasi, fasilitas komunikasi, dan program - program latihan yang akan diadakan;

    7. daftar calon direktur dan komisaris sesuai dengan persyaratan Peraturan Nomor III.A.3 serta pejabatsatu tingkat di bawah direksi ;

    8. daftar Pihak yang merencanakan untuk mencatatkan Efek di Bursa Efek;

    9. rancangan peraturan mengenai keanggotaan, pencatatan, perdagangan, kesepadanan Efek, kliringdan penyelesaian Transaksi Bursa, termasuk mengenai penetapan biaya dan iuran berkenaan

    dengan jasa yang diberikan;

    10. neraca pembukaan Perseroan yang telah diperiksa oleh Akuntan yang terdaftar di Bapepam;

    11. bukti penyetoran modal;

    12. jawaban atas pertanyaan-pertanyaan yang terdapat pada lampiran 1 (Daftar Pertanyaan) formulir ini;

    13. surat pernyataan direksi Perusahaan Efek pemegang saham Bursa Efek, dibuat sesuai dengan lampiran 2 formulir ini;

    14. surat pernyataan anggota atau komisaris Bursa, dibuat sesuai dengan lampiran 3 formulir ini;

    15. dokumen pendukung lainnya.

    Demikian permohonan ini kami ajukan dan atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

    Pemohon,

    meterai

    ....................................

    (nama lengkap)

  • IV-8

    Peraturan Nomor III.A.1

    LAMPIRAN : 1Formulir Nomor : III.A.1-1

    DAFTAR PERTANYAAN

    I. PETUNJUK DALAM MENJAWAB PERTANYAAN :

    1. Semua pertanyaan (bagian I dan bagian II) dalam permohonan izin usaha ini wajib dijawab oleh Pemohon.

    2. Pertanyaan pada Bagian I adalah berkaitan dengan integritas wajib dijawab oleh masing-masing komisar is, direktur atau Pejabat satu t ingkat di bawah direksi .

    3. Berilah tanda dalam kotak di depan kata ya, jika jawaban Saudara Ya, atau berilahtanda dalam kotak di depan kata Tidak jika jawaban atas pertanyaan berikut adalahtidak..

    4. Untuk setiap jawaban Ya, pemohon wajib memberikan jawaban secara rinci dan jelas, antara lain memuat :

    a. lembaga-lembaga dan orang-orang yang bersangkutan;

    b. kasus dan tanggal dari tindakan yang dilakukan;

    c. pengadilan atau lembaga yang mengambil tindakan;

    d. tindakan atau sanksi yang dikenakan.

    II. INTEGRITAS CALON DIREKTUR, KOMISARIS ATAU PEJABAT

    Definisi :

    1. Investasi adalah kegiatan atas Efek, perbankan, asuransi, atau usaha perumahan ataureal estate termasuk kegiatan baik langsung maupun tidak langsung, berhubungan

    dengan Perusahaan Efek, Penasehat Investasi, Bank atau Perusahaan Lain yang bergerak di bidang keuangan

    2. Pejabat adalah pejabat satu tingkat di bawah direksi.

    Jawablah pertanyaan di bawah ini :

    1. Dalam jangka waktu sepuluh tahun terakhir, apakah calon direktur, komisaris atau Pejabat pernah dihukum atau mengaku bersalah atau tidak menggugat atas tuduhan:

    a. tindak pidana atau kejahatan melibatkan Investasi atau usaha Berhubungan Dengan Investasi, penipuan, pernyataan palsu atau penggelapan, penyuapan, pemalsuan,

    atau pemerasan

    ya tidak

    b. atau kejahatan lain?

    ya tidak

    2. Apakah pengadilan :

    a. pernah memutuskan bahwa calon direktur, komisaris atau Pejabat pailit?

    ya tidak

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-9

    b. dalam sepuluh tahun terakhir ini melarang calon direktur, komisaris dan Pejabat dalam kegiatannya

    yang Berhubungan Dengan Investasi?

    ya tidak

    c. pernah memutuskan bahwa calon direktur, komisaris atau Pejabat terlibat dalam pelanggaran

    hukum yang Berhubungan Dengan Investasi, terlibat pelanggaran terhadap peraturan perundang-

    undangan yang berlaku?

    ya tidak

    3. Apakah Bapepam pernah :

    a. menemukan calon direktur, komisaris atau Pejabat membuat pernyataan palsu atau melakukan

    kelalaian?

    ya tidak

    b. menemukan calon direktur, komisaris atau Pejabat terlibat dalam pelanggaran hukum, keputusan-

    keputusan atau peraturan-peraturan yang dikeluarkan oleh Bapepam?

    ya tidak

    c. menemukan calon direktur, komisaris atau Pejabat menyebabkan suatu perusahaan Berhubungan

    Dengan Investasi yang Izin Usaha, Persetujuan atau Pernyataan Pendaftarannya ditolak,

    ditangguhkan, dicabut atau dibatasi?

    ya tidak

    d. memerintahkan untuk menolak, menghentikan untuk sementara atau mencabut Izin Usaha,

    Persetujuan atau Pernyataan Pendaftaran atau sanksi dengan membatasi kegiatan-kegiatan calon

    direktur, komisaris atau Pejabat?

    ya tidak

    4. Apakah lembaga atau institusi lain yang berwenang di Indonesia atau di luar negeri pernah :

    a. menemukan calon direktur, komisaris atau Pejabat membuat pernyataan palsu, tidak memberikan

    pernyataan yang diminta, tidak jujur, tidak adil atau tidak etis?

    ya tidak

    b. menemukan calon direktur, komisaris atau Pejabat melakukan kegiatan yang menyebabkan suatu

    Izin Usaha, Persetujuan, atau Pernyataan Pendaftaran ditolak, dihentikan untuk sementara, dicabut

    atau dibatasi?

    ya tidak

    c. memerintahkan untuk menegur calon direktur, komisaris atau Pejabat sehubungan dengan kegiatan

    yang Berhubungan Dengan Investasi?

    ya tidak

    d. menolak, menghentikan untuk sementara, atau membatalkan Izin Usaha, Persetujuan, atau

    Pernyataan Pendaftaran para calon direktur, komisaris atau Pejabat untuk bergerak dalam usaha

    yang Berhubungan Dengan Investasi, atau membatasi kegiatan dalam bidang usaha tersebut?

    ya tidak

  • IV-10

    Peraturan Nomor III.A.1

    e. mencabut atau menghentikan untuk sementara Izin Usaha calon direktur,

    komisaris atau Pejabat sebagai Profesi Penunjang Pasar Modal seperti Akuntan,

    Notaris, Pengacara atau Penilai?

    ya tidak

    5. Apakah Bursa Efek lain pernah :

    a. menemukan calon direktur, komisaris atau Pejabat membuat pernyataan palsu atau

    tidak menyatakan fakta?

    ya tidak

    b. menemukan calon direktur, komisaris atau Pejabat terlibat dalam pelanggaran

    peraturan perundang-undangan yang berlaku?

    ya tidak

    c. menemukan calon direktur, komisaris atau Pejabat menyebabkan suatu usaha

    Berhubungan Dengan Investasi yang Izin Usaha, Persetujuan atau Pernyataan

    Pendaftarannya untuk menjalankan usahanya ditolak, dihentikan sementara, dicabut

    atau dibatasi?

    ya tidak

    d. menertibkan calon direktur, komisaris atau Pejabat dengan mengeluarkan atau

    menghentikan sementara dari keanggotaan suatu Bursa Efek, dengan menghalangi

    atau menghentikan sementara hubungannya dengan anggota-anggota lain atau

    dengan membatasi kegiatan-kegiatannya?

    ya tidak

    6. Apakah calon direktur, komisaris atau Pejabat pernah atau sedang dituntut oleh suatu

    Pihak sehubungan dengan Investasi atau penipuan?

    ya tidak

    7. Apakah calon direktur, komisaris atau Pejabat pernah atau sedang digugat atau dituntut

    o leh sua tu P ihak sehubungan dengan pe rka ra pe rda ta a tau p idana?

    ya tidak

    III. RENCANA KERJA BURSA EFEK

    Daftar pertanyaan berikut ini, dijawab dalam lembaran terpisah.

    Rencana kerja Bursa Efek meliputi rencana keuangan, rencana kegiatan, tata-cara

    perdagangan dan pencatatan Efek.

    1. Rencana Keuangan meliputi :

    a. Daftar nama Anggota Bursa Efek yang diusulkan serta modal ditempatkan dan

    d i s e t o r, i u r a n b e r k a l a , b i a y a t r a n s a k s i d a n b i a y a - b i a y a l a i n n y a .

    b. Lampiran rencana keuangan untuk tiga tahun pertama pelaksanaan Bursa Efek

    yang memuat sebagai berikut :

    1) rincian sumber penerimaan, dan dasar untuk memperkirakan penerimaan

    tersebut;

    2) rincian pengeluaran biaya penting dalam rangka pelaksanaan kegiatan bursa;

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-11

    3) cadangan jaminan pelaksanaan kegiatan bursa dan biaya yang diperkirakan untuk jaminan tersebut; dan4) proyeksi neraca dan arus kas yang diharapkan.

    c. Rincian investasi Bursa Efek yang meliputi antara lain :

    1) penerapan dan pengembangan dan penerapan teknologi informasi;

    2) sistem perangkat keras yang digunakan;

    3) penerapan dan pengembangan sistem keamanan fisik;

    4) fasilitas cadangan (back-up) dalam hal terjadi bencana;

    5) penerapan dan pengembangan sistem pengawasan intern investasi yang direncanakan;

    6) investasi yang direncanakan dalam bentuk tanah, bangunan dan aktiva tetap lainnya;

    7) modal kerja;

    8) cadangan untuk jaminan; dan

    9) aktiva lain-lain.

    2. Rencana Kegiatan (Operasi) meliputi :

    a. Jenis Efek yang akan diperdagangkan di Bursa Efek;

    b. Nama Emiten yang telah menyetujui untuk mencatatkan Efeknya di Bursa Efek untuk diperdagangkan sertarancangan dari biaya setiap pencatatan;

    c. Rencana pelaksanaan kliring dan penyelesaian Efek;

    d. Jumlah maksimum transaksi per-hari yang dapat diproses oleh Bursa Efek pada saat awal operasinya;

    e. Rencana operasi Bursa Efek yang diusulkan untuk jangka waktu tiga tahun pertama memuat sekurang-kurangnya hal-hal sebagai berikut :

    1) volume transaksi yang diharapkan dalam tiga tahun pertama;

    2) kesanggupan dari sistem-sistem pada tahap awal untuk menangani volume yang diharapkan;

    3) rencana untuk meningkatkan sistem pada tahap awal untuk memenuhi volume perdagangan tinggi yang tidak diperkirakan seperti :

    a) kemampuan penyesuaian dari perangkat lunak terhadap peningkatan aktivitas perdagangan;

    b) kemampuan penyesuaian perangkat keras terhadap peningkatan aktivitas perdagangan.

    4) rencana pengamanan terhadap kemungkinan-kemungkinan sebagai berikut :

    a) kebakaran atau kerusakan pada pusat fasilitas pemrosesan;

    b) gangguan tenaga listrik;

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-12

    c) k e b a k a r a n a t a u k e r u s a k a n l a i n d a r i c a t a t a n - c a t a t a n p e n d u k u n g ;

    d) pencurian Efek, uang tunai, atau catatan-catatan;

    e) penghapusan arsip komputer dan catatan-catatan lain secara disengaja atau tidak;

    f) penggelapan oleh pegawai atau pejabat;

    g) kejahatan komputer dan pengrusakan data informasi yang disimpan dalam komputeratau catatan lainnya;

    h) rencana pemeliharaan dan sumber-sumber suku cadang untuk komputer danperalatan lain; dan

    i) kerusakan atau gangguan dari hubungan komunikasi.

    5) lokasi, rencana denah dan susunan dari fasilitas Bursa Efek yang menunjukkan :

    a) lokasi yang terbuka untuk umum;

    b) lokasi khusus untuk penanganan Efek;

    c) lokasi khusus untuk pemrosesan data dan akuntansi;

    d) fasilitas komunikasi; dan

    e) pusat informasi pasar;

    f) tempat parkir;

    g) fasilitas lain.

    6) diagram (flow-chart) umum tentang pelaksanaan kegiatan operasi Bursa Efek;

    7) sistem komputer yang digunakan;

    8) program-program pendidikan; dan

    9) tata tertib Bursa Efek.

    3. Rencana Tatacara Perdagangan Efek meliputi :

    a. Apakah Bursa Efek akan menggunakan lantai perdagangan?

    ya tidak

    b. Gambarkan cara perdagangan pada saat jam perdagangan Bursa Efek dimulai dalamkaitannya dengan :

    1) penentuan harga awal saat perdagangan dimulai;

    2) urutan prioritas pesanan yang akan dilaksanakan.

    c Gambarkan tata cara perdagangan secara lengkap, mulai dari pesanan sampai penyelesaian transaksi Efek.

    d. Bagaimana Bursa Efek dapat meyakinkan bahwa pesanan pemodal (investor) akan d i l aksanakan dengan u ru tan p r i o r i t as ha rga dan wak tu yang ke ta t ?

    e. Baga imana penga tu ran pesanan te rbuka (good t i l l cance led o rde r ) ?

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-13

    f. Pada hari keberapa data perdagangan akan disampaikan kepada Anggota Bursa untukdicocokkan dan dikonfirmasikan kepada Bursa Efek.

    g. Bagaimana Bursa Efek mengawasi agar pesanan dari pemodal diberikan prioritas atas transaksi para Anggota Bursa selaku pedagang?

    h. Bagaimana Bursa Efek akan meyakinkan kepada pemodal bahwa mereka akan diberitahusecara lengkap dan pada waktunya mengenai kegiatan perdagangan? Bilamana danb a g a i m a n a k e t e r a n g a n m e n g e n a i p e r d a g a n g a n a k a n d i b e r i t a h u k a n ?

    i. Apakah Bursa Efek bermaksud untuk memperkenalkan sistem perdagangan elektronik pada tiga tahun pertama pelaksanaan?

    ya tidak

    j. Dalam hal pejabat Bursa Efek menghentikan transaksi apabila terdapat indikasi penyimpangan, jelaskan batas waktu maksimum penghentian dan langkah-langkah

    penyelesaian yang akan diambil.

    k. Apakah sistem perdagangan yang diusulkan memungkinkan catatan pesanan dan pelaksanaannya diperoleh dengan mudah termasuk waktu, frekwensi, harga dan pihak-

    pihak yang terlibat, dalam bentuk sedemikian rupa sehingga mempermudah analisa polaperdagangan dan kemungkinan manipulasi?

    ya tidak

    4. Rencana Tatacara Pencatatan Efek meliputi :a. Apakah ada Efek yang sudah dicatatkan pada Bursa Efek lain yang diharapkan

    dicatatkan/diperdagangkan pada Bursa Efek ini?

    ya tidak

    Apabila jawabannya "Ya", cantumkan nama Efek tersebut.

    b. Apakah ada Efek yang diharapkan dicatatkan pada Bursa Efek merupakan Efek yang pada saat ini tidak diperdagangkan di Indonesia?

    ya tidak

    Apabila jawabannya "Ya", sebutkan jenis Efek tersebut.

    c. J e l a s k a n p e r s y a r a t a n d a n p ro s e d u r p e n c a t a t a n E f e k y a n g d i u s u l k a n .

    d. J e l a s k a n k r i t e r i a d a n p ro s e d u r p e n g h a p u s a n p e n c a t a t a n ( d e l i s t i n g ) .

    5. Rencana Peraturan Keanggotaan Bursa Efek. meliputi :a. Apakah ada calon Anggota Bursa dari Bursa Efek yang kini sudah menjadi anggota

    Bursa Efek lain?

    ya tidak

    A p a b i l a j a w a b a n n y a " Ya " , s e b u t k a n n a m a A n g g o t a B u r s a t e r s e b u t .

    b. Jawab lah per tanyaan sehubungan dengan pengawasan Anggota Bursa :

    1) berapa kali dilakukan pemeriksaan, keuangan Anggota Bursa secara mendadak? Jelaskan siapa yang akan mengadakan pemeriksaan keuangan tersebut.

    2) Apakah Bursa Efek akan menyediakan jasa akuntansi seperti tercantum di bawah ini:

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-14

    a) Pembukuan Efek?

    ya tidak

    b) Laporan nasabah?

    ya tidak

    c) Konfirmasi?

    ya tidak

    Apabila jawabannya "Ya", jelaskan bagaimana pelaksanaan jasa-jasa tersebut.

    c. Apakah Anggota Bursa diwajibkan menyetor dana jaminan dan memberikan wewenanghak khusus kepada Bursa Efek untuk mengambil dana tersebut dalam rangka melindungikepentingan pemodal?

    ya tidak

    Apabila jawabannya "Ya", jelaskan.

    6. Penerapan dari Sistem-sistem

    a. Siapa yang akan bertanggung jawab atas rancangan dan penerapan sistem pemrosesan data Bursa Efek?

    b. Jelaskan pengalaman dan kecakapan dari para pelaksana setiap jenis sistem:1) penerbitan dan pengiriman informasi mengenai perdagangan di Bursa Efek;2) otomatisasi perdagangan; atau

    c. Pilih dan jelaskan sistem yang ditawarkan yang paling baik memberikan jaminan bagi kelangsungan kegiatan Bursa Efek?

    1) s is tem yang akan d ikembangkan send i r i tanpa jaminan p ihak la in ;

    2) sistem dengan jaminan kontrak;

    3) sistem yang dikontrak dengan jaminan pelaksanaannya;

    4) sistem akan diperoleh sebagai hadiah atau sumbangan tanpa jaminan pihak lain; atau

    5) Lain-lain (jelaskan).

    d. Uraikan lokasi Bursa Efek, luas ruangan yang diperlukan (meter persegi), dan kontrak yang diadakan untuk mendapatkan tempat tersebut?

    e. Dimana catatan dan arsip pendukung Bursa Efek akan ditempatkan dan bagaimana per jan j ian kont rak yang d iadakan untuk mendapatkan tempat te rsebut?

    f. Siapa yang akan bertanggung jawab atas pemasangan dan penerapan sarana komputer Bursa Efek dan pengalaman apa yang dimilikinya?

    g. Siapa yang bertanggung jawab atas rencana dan penerapan sistem fisik keamanan dari Bursa Efek dan pengalaman apa yang dimilikinya?

    h. Apakah Bursa Efek akan membuka kantor cabang, dan jika demikian, kapan dan bagaimana kantor-kantor tersebut dihubungkan dengan Bursa Efek dalam tata cara

    pemberian jasa?

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-15

    i. Siapa yang bertanggung jawab atas rencana dan penerapan program pendukung termasukkemungkinan bencana atas sarana pendukung tersebut dan pengalaman apa yang dimilikinya?

    j. Siapa yang bertanggung jawab atas sistem pemeriksaan dan pengendalian keuangan danpengalaman apa yang dimilikinya?

    7. Dasar Ekonomis Pendirian Bursa Efek

    a. Apakah rencana pelaksanaan dan keuangan Bursa Efek, termasuk, iuran, dan biaya lain bagipemakai jasa diberitahukan secara terbuka dan tertulis kepada Perusahaan Efek atau lembaga-lembaga pasar modal lain yang menggunakan jasanya?

    ya tidak

    Apabila jawabannya "Ya", lampirkan salinan dari dokumen pemberitahuan tersebut.

    b. Apakah Bursa Efek, Anggota Bursa, Emiten, Biro Administrasi Efek, lembaga atau peserta pasarmodal yang memperoleh pemberitahuan tertulis mengenai jasa Bursa Efek tersebut setuju secaratertulis untuk mempergunakan jasa-jasanya dengan biaya yang diajukan apabila jasa tersebutsudah ada?

    ya tidak

    Apabila jawabannya "Ya", lampirkan daftar dari pihak-pihak.

    c. Apakah telah dilakukan penelitian tentang biaya yang dibebankan oleh Bursa Efek dibandingkandengan biaya apabila kegiatan tersebut dilaksanakan sendiri?

    ya tidak

    Apabila jawabannya "Ya", lampirkan salinan dari laporan penelit ian tersebut.

    ........................, ..............................19....

    Pemohon

    materai

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-16

    LAMPIRAN : 2Peraturan Nomor : III.A.1-1

    SURAT PERNYATAAN

    (Dibuat oleh Direksi Perusahaan Efek Pemegang Saham Bursa Efek)

    Yang bertanda tangan di bawah ini :

    Nama : ...........................

    Alamat Lengkap : ..............................

    ..............................

    (Nama Jalan & Nomor)

    ..................... -

    (Kota & Kode Pos)

    selaku Direktur Utama/Direktur Perusahaan Efek PT. . Menyatakan dengan

    sejujur-jujurnya bahwa Perusahaan Efek PT. selaku pemegang saham pada Bursa

    Efek .. tidak memiliki hubungan kepemilikan, kepengurusan dan pengendalian

    dengan Perusahaan E fek la in pemegang saham Bursa E fek .

    Jika terjadi perubahan susunan pengurus, atau kepemilikan saham atas Perusahaan Efek PT.

    . Sehingga mengakibatkan perusahaan memiliki hubungan kepemilikan saham,

    kepengurusan, atau pengendalian dengan Perusahaan Efek lain pemegang saham Bursa Efek

    .., saya berjanji akan melapor hal tersebut selambat-lambatnya 3 (tiga) hari kerja setelah

    terjadinya perubahan dimaksud kepada Bapepam dan Direksi Bursa Efek ...

    . . , .

    (Tempat dan tanggal)

    PT. ,

    Meterai

    (nama lengkap)

    Direktur Utama/Direktur

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-17

    LAMPIRAN : 3Peraturan Nomor : III.A.1-1

    SURAT PERNYATAAN(Dibuat oleh Anggota Direksi atau Komisaris Bursa Efek)

    Yang bertanda tangan di bawah ini :

    Nama : ...................................

    Alamat Lengkap : ...................................

    ...................................

    (Nama Jalan & Nomor)

    ...................................... -

    (Kota & Kode Pos)

    selaku Direktur Utama/Direktur/Komisaris Utama/Komisaris Bursa Efek . menyatakan

    hubungan Afiliasi saya dengan Perusahaan Efek pemegang saham Bursa Efek .. sebagaimana

    tersebut di bawah ini :

    Nama Pihak yang terafiliasi Jenis Afiliasi

    ................................... ............

    Jika terjadi perubahan afiliasi saya dengan Pihak tersebut di atas, saya berjanji akan melaporkan perubahan

    tersebut dalam 3 (tiga) hari kerja kepada Bapepam dan Direksi Bursa Efek ..

    .., .

    (Tempat dan tanggal)

    PT. ,

    Meterai

    (nama lengkap)

    Direktur Utama/Direktur/KomisarisUtama/Komisaris

  • IV-18

    Peraturan Nomor III.A.1

    LAMPIRAN : 2Peraturan Nomor : III.A.1

    FORMULIR NOMOR: III.A.1-2

    Nomor : S- /PM/19... Jakarta,. ...........................19....Lampiran : ---Perihal : Pemberitahuan Kekurangan Data KEPADA

    Permohonan Izin Usaha SebagaiBursa Efek. Yth..................................................

    di - ...............................................................

    Menunjuk surat Saudara Nomor : ...................... tanggal ..........................................perihal ..................................., dengan ini diberitahukan bahwa permohonan Saudaramasih terdapat kekurangan data sebagai berikut :

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    4. .............................................................................................................

    Sehubungan dengan hal tersebut di atas, dengan ini kami sampaikan bahwapermohonan Saudara untuk memperoleh Izin Usaha belum dapat dipertimbangkan.Selanjutnya permohonan Saudara akan dipertimbangkan setelah Saudara memenuhikekurangan-kekurangan tersebut di atas.

    Demikian agar Saudara maklum.BADAN PENGAWAS PASAR MODAL

    Ketua,

    ............................................NIP. ....................................

    Tembusan Kepada Yth :

    1. Sdr. Sekretaris Bapepam;2. Sdr. para Kepala Biro di lingkungan Bapepam.

  • Peraturan Nomor III.A.1

    IV-19

    LAMPIRAN : 3Peraturan Nomor : III.A.1

    FORMULIR NOMOR: III.A.1-3

    Nomor : S- /PM/19... Jakarta,. ...........................19....Lampiran : ---Perihal : Penolakan Permohonan Izin KEPADA

    Usaha Sebagai Bursa Efek.Yth..................................................

    di - ...............................................................

    Menunjuk surat Saudara Nomor : ...................... tanggal ..........................................perihal ..................................., dengan ini diberitahukan bahwa permohonan Saudaramasih terdapat kekurangan data sebagai berikut :

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    4. .............................................................................................................

    Sehubungan dengan hal tersebut di atas, dengan ini kami sampaikan bahwapermohonan Saudara untuk memperoleh Izin Usaha belum dapat dipertimbangkan.Selanjutnya permohonan Saudara akan dipertimbangkan setelah Saudara memenuhikekurangan-kekurangan tersebut di atas.

    Demikian agar Saudara maklum.BADAN PENGAWAS PASAR MODAL

    Ketua,

    ............................................NIP. ....................................

    Tembusan Kepada Yth :

    1. Sdr. Sekretaris Bapepam;2. Sdr. para Kepala Biro di lingkungan Bapepam.

  • IV-20

    Peraturan Nomor III.A.1

    LAMPIRAN : 4Peraturan Nomor : III.A.1

    FORMULIR NOMOR: III.A.1-4

    KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODALNOMOR KEP /PM/199..

    TENTANGPEMBERIAN IZIN USAHA SEBAGAI BURSA EFEK

    KEPADA PT. .................................(NPWP: . . . - )

    KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL,

    Membaca : Surat permohonan izin usaha sebagai Bursa Efek dari PT............................Nomor ........................... tanggal ..................................

    Menimbang : bahwa permohonan Saudara telah memenuhi persyaratan dan atas dasar itudapat dipertimbangkan untuk diberikan izin usaha sebagai Bursa Efek

    Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal (LembaranNegara Tahun 1995 Nomor 64, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3608);

    2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 45 Tahun 1995 tentangPenyelenggaraan Kegiatan di Bidang Pasar Modal (Lembaran NegaraTahun 1995 Nomor 86, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3617;

    3. Keputusan Ketua Badan Pengawas Pasar Modal Nomor KEP-....../PM/1996tentang Perizinan Bursa Efek.

    MEMUTUSKAN:

    Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODALTENTANG PEMBERIAN IZIN USAHA SEBAGAI BURSA EFEKKEPADA PT ......................

    Pasal 1

    Memberikan izin usaha sebagai Bursa Efek kepada PT ................... dengan alamat kantor pusatdi .......................

    Pasal 2

    Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.1 Januari 1996.

    Pasal 3

    Apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, dapat diadakanperubahan sebagaimana mestinya.

    Ditetapkan di : Jakartapada tanggal :

    BADAN PENGAWAS PASAR MODALKetua,

    ............................................NIP. ....................................

    Tembusan Kepada Yth :

    1. Sdr. Sekretaris Bapepam;2. Sdr. para Kepala Biro di lingkungan Bapepam.

  • Peraturan Nomor III.A.2

    IV-1

    KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODALNOMOR KEP-03/PM/1996

    TENTANG

    TATA CARA PEMBUATAN PERATURANOLEH BURSA EFEK

    KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL,

    Menimbang : bahwa dengan berlakunya Undang-undang Nomor 8 Tahun 1995 tentangPasar Modal, dipandang perlu untuk mengubah Keputusan Ketua BapepamNomor Kep - 12/PM/1993 tentang Tata Cara Pembuatan Peraturan Oleh

    Bursa Efek dengan menetapkan Keputusan Ketua Bapepam yang baru;

    Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal (Lembaran Negara Tahun 1995 Nomor 64, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3608);

    2. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 1995 tentang PenyelenggaraanKegiatan di Bidang Pasar Modal (Lembaran Negara Tahun 1995 Nomor86, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3617)

    3. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 322/M Tahun 1995;

    MEMUTUSKAN:

    Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL TENTANG TATAC A R A P E M B U ATA N P E R AT U R A N O L E H B U R S A E F E K .

    Pasal 1

    Ketentuan mengenai Tata Cara Pembuatan Peraturan Oleh Bursa Efek, diatur dalam PeraturanNomor III.A.2 sebagaimana dimuat dalam Lampiran Keputusan ini.

    Pasal 2

    Dengan ditetapkannya Keputusan ini, maka Keputusan Ketua Bapepam Nomor Kep-12/PM/1993dinyatakan tidak berlaku lagi.

    Pasal 3

    Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

    Ditetapkan di : Jakartapada tanggal : 17 Januari 1996

    BADAN PENGAWAS PASAR MODALKetua,

    I PUTU GEDE ARY SUTANIP. 060065493

  • IV-2

    Peraturan Nomor III.A.2

    PERATURAN NOMOR III.A.2 : TATA CARA PEMBUATAN PERATURAN OLEH BURSA EFEK

    1. Peraturan atau perubahan peraturan Bursa Efek dibuat dengan memperhatikan pendapatdari Anggota Bursa Efek, Lembaga Kliring dan Penjaminan, Lembaga Penyimpanan dan

    Penyelesaian, serta Pihak-Pihak yang berkepentingan lainnya.

    2. Peraturan atau perubahan peraturan Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam angka 1peraturan ini, wajib terlebih dahulu memperoleh persetujuan dewan komisaris sebelumdiajukan kepada Bapepam untuk memperoleh persetujuan.

    3. Permohonan persetujuan peraturan atau perubahan peraturan Bursa Efek disampaikankepada Bapepam dalam rangkap 4 (empat) dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.2-1 lampiran 1 peraturan ini disertai dengan dokumen :

    a. peraturan yang dimintakan persetujuan;

    b. persetujuan dewan komisaris;

    c. pendapat Anggota Bursa Efek; dan

    d. pendapat p ihak-pihak yang berkepent ingan dengan peraturan dimaksud.

    4. Dalam permohonan dijelaskan alasan permohonan yang antara lain menyangkut latar belakang penyusunan peraturan, masalah-masalah yang dihadapi, dan cara pemecahannya.

    5. Dalam rangka memproses permohonan persetujuan sebagaimana dimaksud dalam angka3 peraturan ini:

    a. persetujuan atau penolakan atas permohonan perubahan peraturan Bursa Efek diberikanselambat-lambatnya 60 (enam puluh) hari sejak permohonan diterima secara lengkapoleh Bapepam;

    b. dalam jangka waktu sebagaimana dimaksud dalam huruf a, Bapepam dapat memintauntuk mengubah materi perubahan peraturan peraturan Bursa Efek dan atau memintatambahan informasi yang berhubungan dengan peraturan dimaksud, dengan menggunakan For mu l i r Nomor I I I .A .2 -2 lamp i ran 2 pera tu ran in i ; dan

    c. dalam hal perubahan dan atau tambahan informasi sebagaimana dimaksud dalam hurufb telah disampaikan kepada Bapepam, permohonan perubahan peraturan Bursa

    Efek dihitung sejak tanggal diterimanya perubahan atau tambahan informasi tersebutoleh Bapepam.

    6. Penolakan atas permohonan persetujuan mengenai pengajuan atau perubahan peraturanBursa Efek dilakukan dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.2-3 lampiran 3 peraturanini.

    7. Persetujuan atas peraturan atau perubahan peraturan Bursa Efek yang diajukan kepadaBapepam dilakukan dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.2-4 lampiran 4 peraturan

    ini.

    LAMPIRANKepu tusan Ke tua BadanPengawas Pasar Moda lNomor : Kep- 03 /PM/1996Tanggal : 17 Januari 1996

  • Peraturan Nomor III.A.2

    IV-3

    8. Penafsiran atas peraturan Bursa Efek untuk memperjelas pengertiannya tetapi tidak merubah atau menambah

    pengertian dimaksud, dan ketentuan mengenai pelaksanaan kegiatan interen Bursa Efek yang menyangkut

    bidang kepegawaian Bursa Efek, penggunaan tanda pengenal dan standar prosedur operasi kegiatan Bursa

    Efek berlaku pada saat diajukan kepada Bapepam.

    9. Pemberitahuan oleh Bursa Efek kepada Bapepam mengenai penafsiran atas peraturan Bursa Efek dan

    ketentuan mengenai pelaksanaan kegiatan interen Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam angka 8

    peraturan ini, disampaikan dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.2-5 lampiran 5 peraturan ini, disertai

    dengan penjelasan dan latar belakang penyusunannya.

    10. Bapepam dapat membatalkan penafsiran dan ketentuan mengenai kegiatan interen Bursa Efek sebagaimana

    dimaksud dalam angka 8 peraturan ini, dalam jangka waktu 30 (tiga puluh) hari sejak berlakunya peraturan

    dimaksud dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.2-6 lampiran 6 peraturan ini.

    Ditetapkan di : Jakarta

    pada tanggal : 17 Januari 1996

    BADAN PENGAWAS PASAR MODALKetua,

    I PUTU GEDE ARY SUTANIP. 060065493

    LAMPIRANKepu tusan Ke tua BadanPengawas Pasar Moda lNomor : Kep- 03 /PM/1996Tanggal : 17 Januari 1996

  • Peraturan Nomor III.A.2

    IV-4

    LAMPIRAN : 1Peraturan Nomor : III.A.2

    FORMULIR NOMOR: III.A.2-1

    Nomor : S- /PM/19... Jakarta,. ...........................19....Lampiran : ---

    Perihal : Permohonan Persetujuan Atas KEPADAPerubahan Peraturan Bursa Efek............................... Yth. Badan Pengawas Pasar Modal

    di - ..........................................

    Dengan ini kami mengajukan permohonan persetujuan perubahan peraturanBursa Efek............... sebagai berikut :

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    sebagai bahan pertimbangan, bersama ini disampaikan penjelasan dan dokumensebagai berikut :

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    Demikian permohonan ini kami ajukan, dan atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

    PT. Bursa Efek.................,

    (Nama Lengkap )Direktur Utama/Direktur

  • Peraturan Nomor III.A.2

    IV-5

    LAMPIRAN : 2Peraturan Nomor : III.A.2

    FORMULIR NOMOR: III.A.2-2

    Nomor : S- /PM/19... Jakarta,. ...........................19....

    Lampiran : ---

    Perihal : Permintaan Keterangan Tambahan Atas KEPADAPermohonan Persetujuan Perubahan

    PeraturanBursa Efek................. Yth. Badan Pengawas Pasar Modal

    di -

    ..............................................

    Menunjuk surat Saudara Nomor : ...................... tanggal ..........................................perihal permohonan persetujuan perubaha peraturan bursa efek, dengan inidiberitahukan bahwa masih diperlukan beberapa klarifikasi atas perubahan yangdiajukan, sebagai berikut :

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    Demikian agar Saudara maklum.

    BADAN PENGAWAS PASAR MODALKetua,

    ............................................NIP. ....................................

    Tembusan Kepada Yth :

    1. Sdr. Sekretaris Bapepam;2. Sdr. para Kepala Biro di lingkungan Bapepam.

  • LAMPIRAN : 3Peraturan Nomor : III.A.2

    FORMULIR NOMOR: III.A.2-3

    Nomor : S- /PM/19... Jakarta,. ...........................19....

    Lampiran : ---

    Perihal : Penolakan atas Permohonan KEPADAPersetujuan Perubahan Peraturan

    Bursa Efek............................... Yth. Badan Pengawas Pasar Modal

    di -

    ............................................................

    Menunjuk surat Saudara Nomor: ...................... tanggal ........................ perihalpersetujuan permohonan perubahan peraturan bursa efek .........., dengan inidisampaikan bahwa permohonan saudara ditolak, dengan alasan sebagai berikut:

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    Demikian agar Saudara maklum.

    BADAN PENGAWAS PASAR MODALKetua,

    ............................................NIP. ....................................

    Tembusan Kepada Yth :

    1. Sdr. Sekretaris Bapepam;2. Sdr. para Kepala Biro di lingkungan Bapepam.

    Peraturan Nomor III.A.2

    IV-6

  • Peraturan Nomor III.A.2

    IV-7

    LAMPIRAN : 4

    Peraturan Nomor : III.A.2

    FORMULIR NOMOR: III.A.2-4

    Nomor : S- /PM/19... Jakarta,. ...........................19....

    Lampiran : ---

    Perihal : Persetujuan Perubahan Peraturan KEPADA

    Bursa Efek...................................

    Yth. Badan Pengawas Pasar Modal

    di -

    ..................................................

    Menunjuk surat Saudara Nomor ................. tanggal .................... perihal

    Permohonan Persetujuan atas Perubahan Peraturan Bursa Efek, dengan ini disampaikan

    bahwa Perubahan Peraturan Bursa Efek .............................., sebagaimana dimaksud

    dalam permohonan Saudara, dapat disetujui.

    Demikian agar Saudara maklum.

    BADAN PENGAWAS PASAR MODAL

    Ketua,

    ..................................................................

    NIP. .........................................

    Tembusan Kepada Yth :

    1. Sdr. Sekretaris Bapepam;

    2. Sdr. para Kepala Biro di lingkungan Bapepam.

  • Peraturan Nomor III.A.2

    IV-8

    LAMPIRAN : 5Peraturan Nomor : III.A.2

    FORMULIR NOMOR: III.A.2-5

    Nomor : S- /PM/19... Jakarta,. ...........................19....Lampiran : ---

    Perihal : Pemberitahuan Atas Penafsiran Peraturan KEPADABursa Efek / Peraturan Kegiatan Intern ursa Efek.............................................. Yth. Badan Pengawas Pasar Modal

    di - ..................................................

    Dengan ini diberitahukan bahwa Direksi Bursa Efek ............. telah menetapkanp e n a f s i r a n p e r a t u r a n / p e r a t u r a n k e g i a t a n i n t e r n s e b a g a i b e r i k u t :

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    Sebagai tambahan informasi, bersama ini kami sampaikan penjelsan mengenai latarbelakang penafsiran peraturan/peraturan kegiatan intern dimaksud, sebagai berikut:

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    Demikian, atas perhatiannya diucapkan terimakasih.

    PT. Bursa Efek.................,

    (Nama Lengkap )

    Direktur Utama/Direktur

  • Peraturan Nomor III.A.2

    IV-9

    LAMPIRAN : 6Pera tu ran Nomor : I I I .A .2

    FORMULIR NOMOR: III.A.2-6

    Nomor : S- /PM/19... Jakarta,. ...........................19....

    Lampiran : ---

    Perihal : Pembatalan Berlakunya Penafsiran KEPADAPeraturan / Peraturan Kegiatan Intern

    Bursa Efek........................................ Yth. Badan Pengawas Pasar Modal

    di -

    ............................................................

    Menunjuk surat Saudara Nomor .............................. tanggal ...................tentang pemberitahuan atas penafsiran peraturan /peraturan kegiatan intern

    Bursa Efek ... . . . . . . . . . , dengan ini diberitahukan bahwa penafsiran peraturan / peraturan kegia tan in tern d imaksud d ibata lkan, dengan a lasan sebagai

    berikut :

    1. ...................................................................................................................

    2. ...................................................................................................................

    3. ...................................................................................................................

    Pembatalan ini berlaku sejak tanggal berlakunya penafsiran peraturan / peraturankegiatan intern dimaksud.

    Demikian agar Saudara maklum.

    BADAN PENGAWAS PASAR MODALKetua,

    ............................................NIP. ....................................

    Tembusan Kepada Yth :

    1. Sdr. Sekretaris Bapepam;2. Sdr. para Kepala Biro di lingkungan Bapepam.

  • KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL DAN LEMBAGA KEUANGAN

    SALINAN

    KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL DAN LEMBAGA KEUANGAN

    NOMOR KEP-54/BL/2012

    TENTANG

    DIREKTUR BURSA EFEK

    KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL DAN LEMBAGA KEUANGAN,

    Menimbang : a. bahwa dalam rangka mewujudkan Bursa Efek yang sehat dan berdaya saing global, maka diperlukan pengelola Bursa Efek yang memiliki kompetensi, integritas, dan independensi yang lebih tinggi dengan memenuhi persyaratan sebagaimana dipersyaratkan dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku;

    b. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a, maka dipandang perlu untuk menyempurnakan persyaratan, tata cara pencalonan, pemilihan, dan pengangkatan direktur Bursa Efek dengan menetapkan Keputusan Ketua Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan yang baru;

    Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1995 Nomor 64, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3608);

    2. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 1995 tentang Penyelenggaraan Kegiatan di Bidang Pasar Modal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1995 Nomor 86, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3617) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2004 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 27, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4372);

    3. Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 1995 tentang Pemeriksaan di Bidang Pasar Modal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1995 Nomor 87, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3618);

    4. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 20/M Tahun 2011;

    MEMUTUSKAN:

    Menetapkan : KEPUTUSAN KETUA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL DAN LEMBAGA KEUANGAN TENTANG DIREKTUR BURSA EFEK.

  • KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL DAN LEMBAGA KEUANGAN

    -2-

    Pasal 1

    Ketentuan mengenai Direktur Bursa Efek, diatur dalam Peraturan Nomor III.A.3 sebagaimana dimuat dalam Lampiran Keputusan ini.

    Pasal 2

    Dengan ditetapkannya Keputusan ini, maka semua ketentuan terkait dengan Direktur Bursa Efek sebagaimana tersebut dalam Peraturan Nomor III.A.3, Lampiran Keputusan Ketua Bapepam dan Lembaga Keuangan Nomor: Kep-12/BL/2009 tentang Direktur Bursa Efek tanggal 30 Januari 2009 dicabut dan dinyatakan tidak berlaku.

    Pasal 3

    Direktur Bursa Efek yang sedang menjabat sebelum ditetapkannya peraturan ini tetap dapat menjabat sampai dengan masa jabatannya berakhir.

    Pasal 4

    Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

    Ditetapkan di : Jakarta pada tanggal : 24 Pebruari 2012 Ketua Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan ttd. Nurhaida NIP 19590627 198902 2 001

    Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Bagian Umum

    ttd

    Prasetyo Wahyu Adi Suryo NIP 19751028 198512 1 001

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    PERATURAN NOMOR III.A.3 : DIREKTUR BURSA EFEK

    1. Ketentuan Umum

    a. Bursa Efek wajib mempunyai paling sedikit 3 (tiga) orang direktur.

    b. Direksi Bursa Efek wajib menyampaikan jadwal dan agenda Rapat Umum Pemegang Saham dalam rangka pengangkatan direktur Bursa Efek kepada Bapepam dan LK paling lambat 121 (seratus dua puluh satu) hari sebelum Rapat Umum Pemegang Saham pengangkatan direktur Bursa Efek.

    c. Dewan Komisaris Bursa Efek menelaah jumlah kebutuhan dan jabatan direktur Bursa Efek serta mengajukan kepada Bapepam dan LK paling lambat 116 (seratus enam belas) hari sebelum Rapat Umum Pemegang Saham pengangkatan direktur Bursa Efek.

    d. Dalam menelaah jumlah kebutuhan dan jabatan direktur Bursa Efek, Dewan Komisaris dapat membentuk komite dengan atau tanpa melibatkan pihak lain, dengan berpedoman pada Peraturan ini, Peraturan Nomor III.A.1 tentang Perizinan Bursa Efek, dan struktur organisasi Bursa Efek yang berlaku.

    e. Dalam menentukan jabatan direktur Bursa Efek, Dewan Komisaris wajib memperhatikan kegiatan yang menjadi tanggung jawab masing-masing jabatan direktur Bursa Efek sebagaimana diatur dalam angka 13 dan angka 14.

    f. Apabila dalam batas waktu pengajuan sebagaimana dimaksud dalam huruf c, Dewan Komisaris belum mengajukan jumlah kebutuhan dan jabatan direktur Bursa Efek, maka Bapepam dan LK menetapkan langsung jumlah kebutuhan dan jabatan direktur Bursa Efek.

    g. Bapepam dan LK menetapkan jumlah kebutuhan dan jabatan direktur Bursa Efek paling lambat 106 (seratus enam) hari sebelum Rapat Umum Pemegang Saham pengangkatan direktur Bursa Efek

    h. Dengan memperhatikan perkembangan kegiatan dan kebutuhan operasional Bursa Efek, Bapepam dan LK dapat menambah direktur Bursa Efek dalam Direksi Bursa Efek yang sedang menjabat.

    2. Persyaratan Direktur Bursa Efek

    a. Setiap direktur Bursa Efek wajib memenuhi persyaratan sebagai berikut:

    1) orang perseorangan warga negara Indonesia dan cakap melakukan perbuatan hukum;

    2) memiliki akhlak dan moral yang baik;

    3) tidak pernah dinyatakan pailit atau menjadi komisaris atau direktur yang dinyatakan bersalah atau turut bersalah menyebabkan suatu perusahaan dinyatakan pailit;

    4) tidak pernah dihukum karena melakukan tindak pidana kejahatan;

    5) tidak pernah melakukan perbuatan tercela di bidang Pasar Modal dan keuangan;

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -2-

    6) tidak pernah melakukan pelanggaran yang material atas ketentuan peraturan perundang-undangan di bidang Pasar Modal;

    7) mempunyai pemahaman terhadap peraturan perundang-undangan di bidang Pasar Modal dan pengetahuan yang luas tentang Pasar Modal termasuk perkembangan pasar modal internasional;

    8) mempunyai komitmen terhadap pengembangan Bursa Efek dan Pasar Modal Indonesia; dan

    9) memahami prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik dan prinsip-prinsip pengelolaan risiko.

    b. Selain persyaratan sebagaimana dimaksud pada huruf a, calon direktur Bursa Efek wajib memenuhi ketentuan sebagai berikut:

    1) Dalam hal anggota direksi Bursa Efek terdiri dari 3 (tiga) atau 4 (empat) orang, maka:

    a) paling sedikit 1 (satu) orang calon direktur Bursa Efek wajib mempunyai pengalaman dalam posisi direktur pada perusahaan yang bergerak di bidang keuangan paling kurang 5 (lima) tahun, dengan ketentuan paling kurang 3 (tiga) tahun berpengalaman pada posisi direktur di Perusahaan Efek;

    b) paling sedikit 1 (satu) orang calon direktur Bursa Efek wajib berpengalaman pada posisi manajerial paling kurang satu tingkat di bawah direktur atau jabatan yang setara pada institusi pengawas Pasar Modal dan/atau organisasi yang diberi kewenangan oleh Undang-Undang tentang Pasar Modal untuk mengatur pelaksanaan kegiatannya, paling kurang 5 (lima) tahun; dan

    c) khusus bagi calon direktur Bursa Efek yang bertanggung jawab di bidang teknologi informasi, wajib berpengalaman dalam posisi manajerial pada bidang teknologi informasi paling kurang 5 (lima) tahun dan memiliki pengetahuan yang cukup mengenai sistem informasi perusahaan yang bergerak di bidang keuangan.

    2) Dalam hal anggota direksi Bursa Efek terdiri dari 5 (lima) orang atau lebih, maka:

    a) paling sedikit 1 (satu) orang calon direktur Bursa Efek wajib mempunyai pengalaman dalam posisi direktur pada perusahaan yang bergerak di bidang keuangan paling kurang 5 (lima) tahun, dengan ketentuan paling kurang 3 (tiga) tahun berpengalaman pada posisi direktur di Perusahaan Efek;

    b) paling sedikit 1 (satu) orang calon direktur Bursa Efek wajib berpengalaman pada posisi manajerial paling kurang satu tingkat di bawah direktur atau jabatan yang setara pada institusi pengawas Pasar Modal dan/atau organisasi yang diberi kewenangan oleh Undang-undang tentang Pasar Modal untuk mengatur pelaksanaan kegiatannya, paling kurang 5 (lima) tahun;

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -3-

    c) paling sedikit 1 (satu) orang calon direktur Bursa Efek wajib mempunyai pengalaman dalam posisi manajerial pada bidang pengelolaan risiko dan/atau pengelolaan investasi pada perusahaan yang bergerak di bidang keuangan, atau mempunyai pengalaman sebagai profesional di bidang hukum, akuntansi, atau keuangan yang berpraktik secara aktif dalam bidang Pasar Modal, paling kurang 5 (lima) tahun; dan

    d) khusus bagi calon direktur Bursa Efek yang bertanggung jawab di bidang teknologi informasi, wajib berpengalaman dalam posisi manajerial pada bidang teknologi informasi paling kurang 5 (lima) tahun dan memiliki pengetahuan yang cukup mengenai sistem informasi perusahaan yang bergerak di bidang keuangan.

    3) Jangka waktu atau masa pengalaman calon direktur Bursa Efek dalam posisi manajerial atau direktur sebagaimana dimaksud pada angka 1) dan angka 2) dihitung sampai dengan tanggal pelaksanaan Rapat Umum Pemegang Saham pengangkatan direktur Bursa Efek.

    c. Bagi calon direktur Bursa Efek yang diajukan sebagai direktur utama Bursa Efek, selain wajib memenuhi persyaratan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, juga wajib mempunyai jiwa kepemimpinan yang kuat.

    3. Tata Cara Pencalonan dan Pengajuan Calon Direktur Bursa Efek

    a. Pencalonan dan pengajuan calon direktur Bursa Efek wajib dilakukan oleh kelompok Anggota Bursa Efek dengan paling sedikit terdiri dari 10 (sepuluh) Anggota Bursa Efek, dengan persyaratan sebagai berikut:

    1) 10 (sepuluh) atau lebih Anggota Bursa Efek tersebut telah melakukan transaksi Efek secara bersama-sama paling kurang 10% (sepuluh per seratus) dari total frekuensi dan nilai perdagangan Efek di Bursa Efek selama 12 (dua belas) bulan terakhir sebelum pengajuan kepada Bapepam dan LK; dan

    2) masing-masing Anggota Bursa Efek hanya dapat menjadi anggota pada satu kelompok Anggota Bursa Efek.

    b. Dalam pencalonan direktur Bursa Efek, kelompok Anggota Bursa Efek yang memenuhi persyaratan sebagaimana dimaksud pada huruf a secara bersama-sama bertanggung jawab mencari dan menyeleksi calon direktur Bursa Efek, meneliti bahwa setiap calon direktur Bursa Efek tersebut mempunyai keahlian, pengalaman dan tanggung jawab untuk masing-masing jabatannya dan kegiatan yang menjadi tugas jabatannya sebagaimana dimaksud dalam angka 1, angka 13 dan angka 14, dan merekomendasikan gaji serta manfaat lain bagi masing-masing calon direktur Bursa Efek dengan mempertimbangkan usulan Komite Remunerasi sebagaimana dimaksud dalam ketentuan angka 10 huruf c Peraturan Nomor III.A.12 tentang Komisaris Bursa Efek (jika ada).

    c. Calon direktur Bursa Efek wajib diajukan kepada Bapepam dan LK oleh kelompok Anggota Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam huruf a dalam satu kesatuan paket calon direktur Bursa Efek dengan memenuhi ketentuan jabatan sebagaimana dimaksud dalam angka 1, angka 2, angka 13, dan angka 14.

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -4-

    d. Pengajuan secara paket sebagaimana dimaksud dalam huruf c tidak berlaku untuk pengajuan calon direktur Bursa Efek untuk mengisi jabatan direktur Bursa Efek yang lowong atau untuk menambah calon direktur Bursa Efek.

    e. Dalam pengajuan calon direktur Bursa Efek kepada Bapepam dan LK, kelompok Anggota Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam huruf a wajib melampirkan dalam rangkap 2 (dua) dokumen-dokumen sebagai berikut:

    1) riwayat hidup calon direktur Bursa Efek;

    2) surat pernyataan calon direktur Bursa Efek yang menyatakan bahwa yang bersangkutan telah memenuhi ketentuan angka 2 huruf a angka 3), angka 4), angka 5), angka 6), dan angka 8);

    3) fotokopi Kartu Tanda Penduduk calon direktur Bursa Efek;

    4) surat pernyataan tentang ada tidaknya hubungan Afiliasi calon direktur Bursa Efek dengan calon direktur lain dari Bursa Efek, komisaris Bursa Efek, Anggota Bursa Efek, Emiten, atau Perusahaan Publik yang Efeknya tercatat di Bursa Efek dalam paket yang diajukan;

    5) fotokopi ijazah dan sertifikat keahlian yang menunjukkan keahlian dari calon direktur Bursa Efek (jika ada);

    6) surat pernyataan dari masing-masing Pihak yang diajukan sebagai calon direktur Bursa Efek yang memuat antara lain:

    a. bersedia tanpa syarat mengikuti proses penilaian kemampuan dan kepatutan yang dilakukan oleh Bapepam dan LK dan bersedia dipilih menjadi calon direktur Bursa Efek oleh Bapepam dan LK untuk jabatan sebagaimana dimaksud dalam angka 13 atau angka 14, yang berbeda dengan jabatan yang diajukan oleh Anggota Bursa Efek; dan

    b. bersedia untuk diangkat menjadi direktur Bursa Efek oleh Rapat Umum Pemegang Saham yang bertanggung jawab untuk kegiatan yang menjadi tugasnya dan untuk bekerja sama sebaik-baiknya dalam rangka pelaksanaan kegiatan Bursa Efek yang teratur, wajar, dan efisien dengan komisaris dan direktur lain dari Bursa Efek dimaksud;

    7) surat pernyataan calon direktur Bursa Efek untuk tidak melakukan perangkapan jabatan sebagai direktur, komisaris, atau pegawai pada perusahaan atau institusi lain, apabila yang bersangkutan terpilih sebagai direktur Bursa Efek;

    8) jawaban atas pertanyaan-pertanyaan yang terdapat pada lampiran 1 Peraturan ini mengenai integritas calon direktur Bursa Efek dengan menggunakan Formulir Nomor III.A.3-1;

    9) 3 (tiga) buah pas photo berwarna terbaru ukuran 10 x 15 cm (kartu pos);

    10) surat keterangan mengenai proses mencari, menyeleksi, dan meneliti calon direktur Bursa Efek dari kelompok Anggota Bursa Efek, termasuk rekomendasi mengenai gaji dan manfaat lain apabila calon direktur Bursa Efek diangkat menjadi direktur Bursa Efek, yang menyatakan bahwa proses tersebut telah dilakukan secara profesional dan tidak ada kepentingan lain

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -5-

    termasuk kepentingan karena hubungan Afiliasi, melainkan semata-mata kepentingan Bursa Efek khususnya dan Pasar Modal pada umumnya;

    11) rencana strategis calon direktur Bursa Efek yang sejalan dengan visi dan misi Bursa Efek;

    12) surat pernyataan dari calon direktur Bursa Efek yang menyatakan bahwa calon direktur Bursa Efek setelah menjadi direktur Bursa Efek tidak akan menggunakan aset Bursa Efek atau melakukan transaksi dan memberi manfaat dalam bentuk apapun kepada Pihak terafiliasinya, direktur lain dari Bursa Efek, Pihak terafiliasi dari direktur lain Bursa Efek, komisaris Bursa Efek, dan/atau Pihak terafiliasi dari komisaris Bursa Efek; dan

    13) surat pernyataan dari calon direktur Bursa Efek yang menyatakan antara lain:

    a) kesediaan untuk tidak memiliki saham atau sebagai pengendali baik langsung atau tidak langsung Perusahaan Efek selama menjabat sebagai direktur Bursa Efek; dan/atau

    b) kesediaan untuk tidak mengendalikan baik langsung atau tidak langsung Emiten atau Perusahaan Publik dan/atau tidak membeli saham atau mentransaksikan saham Emiten atau Perusahaan Publik yang dimilikinya sampai dengan 6 (enam) bulan setelah masa jabatannya berakhir.

    f. Pengajuan nama calon direktur Bursa Efek oleh Anggota Bursa Efek sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf c beserta dokumen-dokumen pendukung sebagaimana dimaksud pada huruf e wajib diterima secara lengkap oleh Bapepam dan LK paling lambat 56 (lima puluh enam) hari sebelum Rapat Umum Pemegang Saham pengangkatan direktur Bursa Efek. Dalam hal terdapat kekurangan maka pengajuan dianggap telah lengkap pada saat kekurangan tersebut disampaikan kepada Bapepam dan LK.

    4. Penilaian Kemampuan dan Kepatutan

    a. Setiap calon direktur Bursa Efek yang diajukan wajib menjalani penilaian kemampuan dan kepatutan yang dilakukan oleh Komite yang dibentuk oleh Ketua Bapepam dan LK.

    b. Anggota Komite sebagaimana dimaksud dalam huruf a terdiri dari 5 (lima) orang yang terdiri dari Ketua Bapepam dan LK sebagai Ketua merangkap anggota, dan 4 (empat) pejabat setingkat Eselon II di Bapepam dan LK sebagai anggota.

    c. Setiap pelaksanaan penilaian kemampuan dan kepatutan wajib dihadiri paling sedikit 3 (tiga) orang anggota Komite.

    d. Komite melakukan penilaian kemampuan dan kepatutan calon direktur Bursa Efek antara lain melalui penelitian administratif, wawancara, dan/atau permintaan presentasi yang meliputi namun tidak terbatas atas rencana strategis pengembangan Bursa Efek ke depan.

    e. Komite melakukan penilaian kemampuan dan kepatutan atas setiap calon direktur secara individual sesuai dengan jabatan yang diusulkan dan jika diperlukan, Komite dapat melakukan penilaian kemampuan dan kepatutan untuk jabatan direktur yang lain.

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -6-

    f. Dalam melakukan penilaian kemampuan dan kepatutan calon direktur Bursa Efek, Komite dapat dibantu oleh narasumber dengan keahlian tertentu yang berasal dari luar Bapepam dan LK.

    g. Penilaian kemampuan dan kepatutan dilakukan untuk menentukan dan menilai bahwa calon direktur Bursa Efek memenuhi persyaratan integritas dan kompetensi serta merupakan calon terbaik untuk menduduki masing-masing jabatan direktur Bursa Efek.

    h. Persyaratan integritas sebagaimana dimaksud dalam ketentuan huruf g meliputi:

    1) cakap melakukan perbuatan hukum;

    2) memiliki akhlak dan moral yang baik;

    3) tidak pernah dinyatakan pailit atau menjadi komisaris atau direktur yang dinyatakan bersalah atau turut bersalah menyebabkan suatu perusahaan dinyatakan pailit;

    4) tidak pernah dihukum karena melakukan tindak pidana kejahatan;

    5) tidak pernah melakukan perbuatan tercela di bidang Pasar Modal dan keuangan;

    6) tidak pernah melakukan pelanggaran yang material atas ketentuan peraturan perundangundangan di bidang Pasar Modal; dan

    7) mempunyai komitmen terhadap pengembangan Bursa Efek dan Pasar Modal Indonesia.

    i. persyaratan kompetensi sebagaimana dimaksud dalam ketentuan huruf g meliputi:

    1) mempunyai pemahaman terhadap peraturan perundang-undangan di bidang Pasar Modal dan pengetahuan yang luas tentang Pasar Modal termasuk perkembangan pasar modal internasional;

    2) memahami prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik dan prinsip-prinsip pengelolaan risiko;

    3) memiliki asal usul atau pengalaman yang cukup, sebagaimana dipersyaratkan dalam ketentuan angka 2 huruf b atau huruf c; dan

    4) memiliki keahlian di bidang Pasar Modal dan/atau keahlian sesuai dengan bidang yang dipersyaratkan dalam ketentuan sebagaimana dimaksud dalam angka 2 huruf b butir 1) poin c), dan butir 2) poin c), dan poin d).

    j. Bapepam dan LK menetapkan calon direktur Bursa Efek untuk masing-masing jabatan dengan memperhatikan hasil penilaian kemampuan dan kepatutan yang dilakukan oleh Komite.

    5. Berdasarkan penilaian kemampuan dan kepatutan sebagaimana dimaksud dalam angka 4 huruf d, Bapepam dan LK dapat menentukan posisi jabatan calon direktur yang berbeda dengan posisi jabatan yang diajukan oleh kelompok Anggota Bursa Efek.

    6. Dalam hal tidak terdapat calon direktur Bursa Efek yang terpilih dari hasil penilaian kemampuan dan kepatutan sebagaimana dimaksud dalam angka 4 huruf d untuk 1

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -7-

    (satu) atau lebih jabatan direktur, maka Bapepam dan LK menyampaikan kepada masing-masing kelompok Anggota Bursa Efek untuk mengajukan calon direktur Bursa Efek lain untuk posisi jabatan direktur Bursa Efek yang calonnya belum terpilih oleh Bapepam dan LK dalam proses penilaian kemampuan dan kepatutan, paling lambat 35 (tiga puluh lima) hari setelah permohonan diterima secara lengkap oleh Bapepam dan LK.

    7. Kelompok Anggota Bursa Efek dapat mengajukan kembali calon direktur Bursa Efek lain untuk posisi jabatan direktur Bursa Efek yang calonnya belum terpilih oleh Bapepam dan LK sebagaimana dimaksud dalam angka 6 diatas kepada Bapepam dan LK dalam jangka waktu paling lambat 14 (empat belas hari) sebelum Rapat Umum Pemegang Saham, dengan memenuhi ketentuan angka 2 dan angka 3 huruf a, huruf b, huruf c, dan huruf e.

    8. Apabila semua dokumen sudah lengkap dan semua persyaratan telah dipenuhi, dengan memperhatikan ketentuan angka 16 Peraturan ini Bapepam dan LK menyampaikan daftar calon direktur Bursa Efek terpilih untuk masing-masing jabatan direktur beserta fotokopi dokumen calon direktur Bursa Efek kepada Direksi Bursa Efek paling lambat 7 (tujuh) hari sebelum Rapat Umum Pemegang Saham.

    9. Direksi Bursa Efek wajib menyampaikan kepada semua pemegang saham daftar calon direktur Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam angka 8 beserta fotokopi dokumen lengkap sebagaimana dimaksud angka 3 huruf e paling lambat satu hari kerja setelah diterimanya daftar calon direktur Bursa Efek dari Bapepam dan LK. Daftar calon direktur Bursa Efek beserta fotokopi dokumen lengkap tersebut wajib tersedia dan dapat diakses oleh pemegang saham dan publik.

    10. Rapat Umum Pemegang Saham dan Tata Cara Pengangkatan Direktur Bursa Efek

    a. Pengumuman mengenai akan diadakannya pemanggilan Rapat Umum Pemegang Saham Bursa Efek dilakukan paling lambat 14 (empat belas) hari sebelum dilakukannya pemanggilan Rapat Umum Pemegang Saham dengan memuat antara lain rencana pengangkatan direktur Bursa Efek.

    b. Pemanggilan Rapat Umum Pemegang Saham Bursa Efek untuk mengangkat direktur Bursa Efek dilakukan paling lambat 14 (empat belas) hari sebelum Rapat Umum Pemegang Saham dimaksud, dengan tidak memperhitungkan tanggal pemanggilan dan tanggal Rapat Umum Pemegang Saham, dengan memuat antara lain rencana pengangkatan direktur Bursa Efek.

    c. Pengangkatan direktur Bursa Efek dilakukan oleh Rapat Umum Pemegang Saham berdasarkan calon direktur yang dipilih oleh Bapepam dan LK sesuai dengan jabatannya masing-masing sebagaimana dimaksud dalam angka 8.

    d. Prosedur pengangkatan calon direktur Bursa Efek sebagaimana dimaksud pada huruf c berlaku pula untuk pengangkatan calon direktur Bursa Efek untuk mengisi jabatan direktur Bursa Efek yang lowong atau untuk menambah calon direktur Bursa Efek.

    e. Rapat Umum Pemegang Saham untuk mengangkat direktur Bursa Efek wajib dipimpin oleh komisaris utama atau salah satu komisaris dalam hal komisaris utama berhalangan.

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -8-

    f. Seorang calon direktur Bursa Efek terpilih sebagaimana dimaksud dalam angka 8 mempunyai hak untuk mengundurkan diri, sebelum diangkat oleh Rapat Umum Pemegang Saham.

    g. Pada saat Rapat Umum Pemegang Saham calon direktur Bursa Efek wajib menjelaskan rencana strategis kepada pemegang saham. Penjelasan dapat juga disampaikan dalam forum lainnya sebelum Rapat Umum Pemegang Saham yang memungkinkan pemegang saham melakukan interaksi dengan calon direktur Bursa Efek.

    11. Rekomendasi gaji dan manfaat lain bagi calon direktur Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam angka 3 huruf b wajib ditentukan berdasarkan kelayakan yang berlaku pada umumnya untuk masing-masing jabatan direktur Bursa Efek sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya berdasarkan keahlian, dan pengalaman masing-masing calon direktur Bursa Efek, dengan mempertimbangkan usulan Komite Remunerasi sebagaimana dimaksud dalam ketentuan angka 10 huruf c Peraturan Nomor III.A.12 (jika ada).

    12. Rekomendasi gaji dan manfaat lain bagi direktur Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam angka 11 yang diajukan oleh kelompok Anggota Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam angka 3 huruf a wajib disetujui dan ditetapkan oleh Rapat Umum Pemegang Saham untuk dapat menjadi gaji dan manfaat lain bagi yang bersangkutan.

    13. Salah seorang diantara calon direktur Bursa Efek wajib ditetapkan sebagai calon direktur utama Bursa Efek dengan tugas utama antara lain mengambil keputusan yang bersifat final jika rapat direksi tidak dapat mengambil keputusan, melakukan koordinasi kegiatan di Bursa Efek, kegiatan hubungan masyarakat, kegiatan hukum dan peraturan, dan kegiatan pemeriksaan internal.

    14. Calon direktur Bursa Efek yang lainnya wajib ditetapkan sebagai direktur Bursa Efek yang antara lain bertanggung jawab terhadap satu atau lebih kegiatan sebagai berikut:

    a. pencatatan, yang antara lain bertanggung jawab atas peraturan pencatatan dan delisting Efek, perilaku Emiten yang tercatat di Bursa dan Biro Administrasi Efek, mengkoordinasikan dan mengawasi aksi korporasi Emiten yang tercatat di Bursa, serta mengelola pelatihan dan pendidikan pada Emiten yang tercatat di Bursa dan Biro Administrasi Efek;

    b. keanggotaan dan partisipan, yang antara lain bertanggung jawab atas pembuatan peraturan mengenai persyaratan keanggotaan dan partisipan, kewajiban pelaporan keanggotaan dan partisipan, mengawasi anggota dan partisipan, serta mengelola pelatihan dan pendidikan anggota Bursa dan partisipan;

    c. perdagangan, yang antara lain bertanggung jawab atas pembuatan peraturan perdagangan, kliring dan penyelesaian Transaksi Bursa, dan menjaga kelancaran penyelenggaraan kegiatan perdagangan;

    d. pengawasan perdagangan, yang antara lain bertangung jawab menyusun parameter pengawasan perdagangan dan melaksanakan pengawasan perdagangan secara efektif;

    e. pemeriksaan anggota dan partisipan, yang bertanggung jawab menyusun pedoman pemeriksaan anggota dan partisipan, serta melaksanakan pemeriksaan dan pemantauan pemeriksaan anggota dan partisipan secara efektif;

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -9-

    f. riset dan pengembangan usaha, yang antara lain bertanggung jawab melaksanakan kegiatan riset dan pengembangan pencatatan, keanggotaan, perdagangan dan pengawasan perdagangan, dan pengembangan usaha Bursa Efek;

    g. sistem teknologi informasi, yang antara lain bertanggung jawab melaksanakan penyediaan dan pengelolaan sistem teknologi dan informasi pencatatan, keanggotaan, perdagangan, dan pengawasan perdagangan; dan

    h. keuangan dan sumber daya manusia, yang antara lain bertanggung jawab melaksanakan kegiatan perencanaan keuangan, pengendalian anggaran tahunan, administrasi dan pengembangan sumber daya manusia, dan administrasi umum.

    15. Dalam hal direksi Bursa Efek mengganggap direktur Bursa Efek yang bertanggung jawab dan menjalankan tugas atas beberapa kegiatan sebagaimana ditetapkan pada saat yang bersangkutan diangkat, tidak dapat melaksanakan sebagian tugasnya, maka atas keputusan rapat direksi, sebagian tugasnya dapat dialihkan kepada direktur Bursa Efek yang lain yang dianggap mampu untuk menjalankan tugas setelah mendapatkan persetujuan Dewan Komisaris, Bapepam dan LK, dan ditetapkan Rapat Umum Pemegang Saham.

    16. Direktur Bursa Efek dilarang mempunyai hubungan Afiliasi dengan direktur lain dari Bursa Efek dan/atau komisaris Bursa Efek.

    17. Direktur Bursa Efek dilarang memiliki saham atau sebagai pengendali baik langsung atau tidak langsung Perusahaan Efek.

    18. Direktur Bursa Efek dilarang mengendalikan baik langsung atau tidak langsung Emiten atau Perusahaan Publik dan/atau dilarang mentransaksikan saham Emiten atau Perusahaan Publik. Dalam hal pada saat direktur Bursa Efek diangkat oleh Rapat Umum Pemegang Saham telah memiliki saham Emiten atau Perusahaan Publik, maka saham tersebut tidak dapat ditransaksikan sampai dengan 6 (enam) bulan setelah masa jabatannya berakhir.

    19. Masa jabatan direktur Bursa Efek adalah sebagaimana diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 1995 Tentang Penyelenggaraan Kegiatan di Bidang Pasar Modaldan hanya dapat diangkat kembali untuk satu kali masa jabatan, dengan ketentuan sebagai berikut:

    a. Apabila seorang direktur Bursa Efek diangkat untuk mengisi jabatan direktur Bursa Efek yang lowong atau untuk menambah calon direktur Bursa Efek, maka masa jabatan direktur Bursa Efek tersebut berlaku selama sisa masa jabatan direksi Bursa Efek yang sedang menjabat;

    b. Penghitungan satu kali masa jabatan bagi seorang direktur Bursa Efek adalah jika yang bersangkutan menjabat selama paling kurang 2/3 (dua per tiga) dari masa jabatan direksi Bursa Efek; dan

    c. Keseluruhan masa jabatan direktur Bursa Efek pada Bursa Efek, Lembaga Kliring dan Penjaminan, serta Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian paling banyak 3 (tiga) kali masa jabatan.

    20. Berakhirnya masa jabatan direktur Bursa Efek wajib diatur berbeda dengan berakhirnya masa jabatan komisaris Bursa Efek.

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -10-

    21. Direktur Bursa Efek yang tidak lagi memenuhi persyaratan sebagaimana dimaksud dalam angka 2 wajib diganti dalam jangka waktu paling lambat 3 (tiga) bulan sejak yang bersangkutan diketahui atau dinyatakan oleh Bapepam dan LK tidak lagi memenuhi syarat, dan kelompok Anggota Bursa Efek wajib segera mengajukan calon direktur penggantinya kepada Bapepam dan LK dengan memenuhi ketentuan angka 2 dan angka 3.

    22. Dalam hal terdapat jabatan direktur Bursa Efek yang lowong, maka jabatan direktur tersebut wajib diisi dalam jangka waktu paling lambat 3 (tiga) bulan sejak jabatan direktur dimaksud lowong, dan kelompok Anggota Bursa Efek wajib segera mengajukan calon direktur penggantinya kepada Bapepam dan LK dengan memenuhi ketentuan angka 2 dan angka 3.

    23. Dalam hal terjadi:

    a. Jabatan direktur utama lowong, maka salah satu direktur Bursa Efek wajib ditunjuk berdasarkan keputusan Direksi Bursa Efek untuk menduduki jabatan direktur utama yang lowong tersebut sampai dengan diangkatnya pengganti oleh Rapat Umum Pemegang Saham, setelah mendapat persetujuan Dewan Komisaris dan Bapepam dan LK.

    b. Jabatan direktur selain direktur utama lowong, maka tugas direktur tersebut berdasarkan keputusan rapat Direksi Bursa Efek wajib dialihkan kepada direktur Bursa Efek yang lain sampai dengan diangkatnya pengganti oleh Rapat Umum Pemegang Saham, setelah mendapat persetujuan Dewan Komisaris dan Bapepam dan LK.

    24. Bapepam dan LK dapat menetapkan jabatan direktur Bursa Efek yang lowong tidak wajib diisi sebagaimana ditentukan dalam angka 22 setelah mempertimbangkan perkembangan kegiatan dan operasional Bursa Efek.

    25. Batas waktu penggantian dan/atau pengisian direktur Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam angka 21 dan angka 22 dapat ditentukan lain oleh Bapepam dan LK.

    26. Dalam hal terdapat jabatan direktur Bursa Efek yang lowong atau dalam hal adanya pengunduran diri direktur Bursa Efek, maka Direksi Bursa Efek wajib melaporkan kepada Bapepam dan LK paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak diketahui atau diterimanya surat pengunduran diri oleh Direksi Bursa Efek.

    27. Dalam pengisian jabatan direktur Bursa Efek untuk mengisi jabatan direktur Bursa Efek yang lowong dan/atau diperlukannya tambahan direktur Bursa Efek, maka:

    a. pengisian atau penambahan direktur Bursa Efek wajib memenuhi ketentuan sebagaimana diatur dalam angka 2 dan angka 3.

    b. calon direktur Bursa Efek yang akan diajukan wajib bersedia bekerjasama dengan direktur Bursa Efek yang ada.

    c. penambahan direktur Bursa Efek yang baru wajib memperhatikan ketentuan angka 1 huruf h, dan pelaksanaannya wajib memenuhi ketentuan angka 2 dan angka 3.

    28. Direktur Bursa Efek yang tidak lagi menjabat sebagai direktur Bursa Efek karena sebab apapun, tidak berhak menerima gaji dan manfaat lainnya dari Bursa Efek kecuali hak atas uang kompensasi atau jasa penghargaan sepanjang disetujui oleh Rapat Umum

  • LAMPIRAN Keputusan Ketua Bapepam dan LK Nomor : Kep-54/BL/2012 Tanggal : 24 Pebruari 2012

    -11-

    Pemegang Saham dengan ketentuan jumlah kompensasi atau jasa penghargaan dimaksud tidak lebih besar dari jumlah gaji dari sisa masa jabatan.

    29. Masa jabatan direktur Bursa Efek berakhir dengan sendirinya apabila direktur tersebut antara lain:

    a. kehilangan kewarganegaraan Indonesia;

    b. tidak cakap melakukan perbuatan hukum;

    c. dinyatakan pailit atau menjadi komisaris atau direktur yang dinyatakan bersalah atau turut bersalah menyebabkan suatu perusahaan dinyatakan pailit;

    d. dihukum karena melakukan tindak pidana kejahatan;

    e. berhalangan tetap;

    f. meninggal dunia; dan/atau

    g. masa jabatan berakhir.

    30. Direktur Bursa Efek dapat diberhentikan dari jabatannya oleh Bapepam dan LK apabila direktur tersebut, antara lain:

    a. tidak memiliki akhlak dan moral yang baik;

    b. melakukan perbuatan tercela di bidang Pasar Modal pada khususnya dan di bidang keuangan pada umumnya;

    c. melakukan pelanggaran yang cukup material atas ketentuan peraturan perundang-undangan di bidang Pasar Modal; dan/atau

    d. tidak mempunyai komitmen terhadap pengembangan Bursa Efek; dan/atau

    e. gagal atau tidak cakap menjalankan tugas; dan/atau

    31. Dalam hal Bapepam dan LK memberhentikan sementara dan/atau terjadi kekosongan atas seluruh anggota direksi, Bapepam dan LK dapat menunjuk Komisaris Bursa Efek atau Pihak lain sebagai manajemen sementara Bursa Efek hingga diangkatnya anggota direksi yang baru oleh Rapat Umum Pemegang Saham.

    32. Penunjukan dan kewenangan manajemen sementara Bursa Efek sebagaimana dimaksud dalam angka 31 ditetapkan dengan Keputusan Ketua Bapepam dan LK.

    33. Dengan tidak mengurangi ketentuan pidana di bidang Pasar Modal, Bapepam dan LK dapat mengenakan sanksi terhadap setiap Pihak yang melanggar ketentuan peraturan ini termasuk Pihak yang menyebabkan terjadinya pelanggaran tersebut.

    Ditetapkan di : Jakarta pada tanggal : 24 Pebruari 2012

    Ketua Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan

    ttd

    Nurhaida NIP 19590627 198902 2 001

    Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Bagian Umum

    ttd

    Prasetyo Wahyu Adi Suryo NIP 19751028 198512 1 001

  • 1

    LAMPIRAN : 1 Peraturan Nomor : III.A.3 Formulir Nomor: III.A.3-1

    DAFTAR PERTANYAAN

    I. PETUNJUK DALAM MENJAWAB PERTANYAAN:

    1. Semua pertanyaan dalam daftar pertanyaan ini adalah berkaitan dengan integritas dan wajib dijawab oleh setiap calon direktur Bursa Efek.

    2. Berilah tanda dalam kotak di depan kata Ya, jika jawaban Saudara Ya, atau berilah tanda dalam kotak di depan kata Tidak jika jawaban atas pertanyaan berikut adalah Tidak.

    3. Untuk setiap jawaban Ya, calon direktur Bursa Efek wajib memberikan jawaban secara rinci dan jelas, antara lain memuat:

    a. lembaga-lembaga dan orang-orang yang bersangkutan;

    b. kasus dan tanggal dari tindakan yang dilakukan;

    c. pengadilan atau lembaga yang mengambil tindakan;

    d. tindakan atau sanksi yang dikenakan.

    II. INTEGRITAS CALON DIREKTUR

    Definisi:

    Investasi adalah kegiatan atas Efek, perbankan, asuransi, atau usaha perumahan atau real estate termasuk kegiatan baik langsung maupu