Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

download Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

of 25

Transcript of Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    1/25

    MAKALAH

    LAPORAN ENYULUHAN

    ASUPAN GIZI UNTUK ANAK SD

    Disusun oleh,

    MESRA FEBRINA NIM 13011186

    SEMESTER III

    PRODI ILMU KESEHATAN MASYARAKAT

    STIKES HANGTUAH PEKANBARU

    TAHUN 2013/2014

    1

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    2/25

    KATA PENGANTAR 

    Puji dan Syukur saya Panjatkan ke Hadirat Allah karena berkat limpahan Rahmat dan

    Karunia-Nya sehingga saya dapat menyusun makalah ini tepat pada waktunya. aporan ini

    membahas tentang !Asupan "i#i $ntuk Anak SD%.

    Dalam penyusunan laporan ini& saya banyak mendapat hambatan& akan tetapi dengan

     bantuan dari berbagai pihak hambatan itu bisa teratasi. 'leh karena itu& saya mengu(apkan

    terima kasih yang sebesar-besarnya kepada SDN )) Pekanbaru yang telah membantu dalam

     penyusunan laporan ini& semoga bantuannya mendapat balasan yang setimpal dari *uhan +ang

    ,aha Kuasa.

    Saya menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kesempurnaan baik dari bentuk 

     penyusunan maupun materinya. Kritik konstrukti dari pemba(a sangat saya harapkan untuk 

     penyempurnaan makalah selanjutnya.

    Akhir kata semoga makalah ini dapat memberikan manaat kepada kita semua. *erima

    kasih

    Pekanbaru& APR/ 01)

    Penulis

    2

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    3/25

    DAFTAR ISI

    KATA PENGANTAR......................................................................................

    DAFTAR ISI....................................................................................................

    BAB I PENDAHULUAN............................................................................... 1

    A. atar 2elakang..........................................................................................3

    2. *ujuan ......................................................................................................4

    5. Sasaran .......................................................................................................4

    BAB II STRATEGI PENYULUHAN..........................................................6

    A. Ren(ana kegiatan.........................................................................................)

    2. Setting lokasi................................................................................................6

    BAB III L!"#$!% .........................................................................................10

    A. Pengertian "i#i Dan $sia Anak Sekolah..................................................1

    2. 7ungsi "i#i $ntuk Anak Sekolah.............................................................3

    5. Asupan ,akanan untuk Anak $sia Sekolah............................................3D. 7aktor +ang ,empengaruhi "i#i Pada Anak Sekolah.............................3

    8. "angguan "i#i Pada Anak Sekolah.........................................................4

    7. $paya Peningkatan "i#i Pada Anak Sekolah..........................................6

    B!& I' M()! Y!%* DG+%!!%

    B!& ' P(%+-+#

    DAFTAR PUSTAKA......................................................................................0)

    BAB 1

    3

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    4/25

    PENDAHULUAN

    A. LATAR BELAKANG

    "i#i adalah komponen mutlak yang dibutuhkan seorang anak untuk peningkatan pertumbuh

    terutama pada saat masa usia sekolah dimana itu adalah usia pertumbuhan yang sangatmenentukan seberapa si anak nanti berkembang. "i#i berasal dari bahasa Arab yaitu algi##ai

    yang artinya sari pati makanan. Asupan gi#i pada anak sekolah dasar di beberapa wilayah di

    /ndonesia sangat memprihatinkan& padahal asupan gi#i yang baik setiap harinya dibutuhkan

    supaya mereka memiliki pertumbuhan& kesehatan dan kemampuan intelektual yang lebih baik 

    sehingga menjadi generasi penerus bangsa yang unggul dan dapat mengharumkan nama bangsa

    di dunia /nternasional. Pada dasarnya asupan gi#i yang diterima pada anak-anak sekolah dasar 

    masih menunjukkan kurang menerima asupan gi#i yang baik untuk perkembangan tubuh dan

    intelektualitas yang tinggi& oleh karena itu sudah selayaknya pemerintah& masyarakat terutama

    keluarga untuk dapat memberikan asupan gi#i yang (ukup untuk pekembangan dan pertumbuhan

    anak.

    "i#i merupakan ilmu terapan yang mempergunakan berbagai disiplin ilmu dasar& seperti

    2iokimia& 2iologi& /lmu hayat 9isiologi:& ilmu penyakit 9pathologi:& dan beberapa lagi.

    Sedangkan deinisi gi#i sekarang menjadi ilmu yang mempelajari hal ihwal makanan& dikaitkan

    dengan kesehatan tubuh.

    0. Pengertian $sia Anak Sekolah

    2erikut adalah beberapa tentang pengertian usia anak sekolah;

    a: $$ no 01 tahun 0110 tentang Perlindungan anak dan

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    5/25

    0. ,engetahui ungsi gi#i untuk anak.

    ?. ,engetahui apa saja asupan makanan untuk anak.

    3. ,engetahui 7aktor +ang ,empengaruhi "i#i Pada Anak.4. ,engetahui "angguan "i#i Pada Anak .

    ). ,engetahui bagaimana $paya Peningkatan "i#i Pada Anak.

    . SASARAN.

    a. Primer ; anak-anak SD

     b. Sekunder ; guru dan orang tua(. *ersier ; kepala sekolah

    BAB II

    STRATEGI PENYULUHAN

    A. R(%!%! (*!-!%

     N

    '

    Kegiatan

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    6/25

    . Pembukaan

    a.mengu(apkan

    salam

     b.menyampaikan

    nama akademik 

    (.tujuan kami

     penyuluhan

    d.menyebutkan

    materi yang

    disampaikan.

    e.menanyakan

    kesiapan peserta.

    4

    menit

    - Perkenalan

    dan (eramah

    - aptop

    - /no(us- Spanduk  

     

    -,esra

    7ebrina

    0. Penyajian

    a.menjelaskan

     pembahasan materiasupan gi#i

     b.menjelaskan

    manaat

     pentingnya asupan

    @itamin bagi tubuh

    (.menjelaskan pola

    makanan yang

    sehat dan

    seimbang

    =1

    menit

    - Diskusi

    - *anya jawab

    - Pemberian

    yel-yel

    - Kuis

    - aptop

    - /no(us

    - Spanduk  

    - 2uku- Pena

    -,esra

    7ebrina

    ?. Penutupa.,emberikan

    uisioner pada

    siswa

     b.,emberikan

     pesan dan saran

    untuk siswa untuk

    tetap menjaga

    (.asupan gi#i yang

    seimbang pada

    siswa

    d.salam penutup

    4menit

    - Pesen-pesan- +el-yel

    - -,esra7ebrina

    6

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    7/25

    B. S(--%* L!5.

    Ruang kepala sekolah okal siswa

      Ruang majelis guru

    Kantin

    Siswa

    siswa siswa siswa siswa siswa siswa siswa siswa siswa siswa

    siswa siswa siswa siswa siswa siswa siswa siswa iswa siswa

    ADAL PELAKSANAAN PENYULUHAN DI SDN 66

    Hari ; SabtuB ?1 maret 01)

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    8/25

    BAB III

    LAMPIRAN

    A. L!"#$!% M!-($

    /. deinisi komunikasi gi#i

    8

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    9/25

    a. ilmun komunikasi merupakan ilmu pengetahuan so(ial yang bersiat

    multidispliner sehingga deinisi komunikasi pun menjadi banyak dan beragam.

    ,asing-masing mempunyai penekanan arti& (akupan& konteks yang berbeda satu

    sama lain& tetapi pada dasarnya berbagai deinisi komunikasi yang ada

    sesungguhnya saling melengkapi dan menyempurnakan sejalan dengan

     perkembangan ilmu komunikasi itu sendiri.

    //. *ujuan komunikasi gi#i

    a. *ujuan utama program inter@ensi gi#i adalah perbaikan nnutrisi kelompok sasaranyang di ukur melaui indi(ator indi(ator diet makanan & biokimia& antropometri&

    dan bioisik. Seluruh indi(ator ini menunjukkan status gi#i yang berbeda dalam

    masyarakat.

     b. *ujuan khusus program pendidikan gi#i adalah untuk memperoleh perbahan

     perilaku yang mempengaruhi status gi#i.

    ///. 7ungsi komunikasi

    a. ,emberikan inormasi kepada masyarakat karena perilaku menerima inormasi

    merupakan perilaku alamiah masyarakat dengan menerima inormasi yang benar 

    masyarakat akan merasa aman tentram. /normasi akurat di perlukan oleh

     beberapa bagian masyarakat untuk bahan dalam pembuatan keputusan . imormasi

    dapat di kaji se(ara mendalam sehingga melahirkan teori baru dengan demikian

    akan menambah perkembangan ilmu tentang masalah gi#i. /normasi yang

    disampaikan pada masyarakat melaui berbagai tatanan komunikasi & tetapi lebih

     banyak melalui mass (ommuni(ation.

    /C. Konsep dasar komunikasi

    a. Konsep dasar komunikasi ada lima unsur mendasar dalam proses komunikasi&

    sumber& pesan& saluran & penerima dan pengaruh.

    9

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    10/25

    1. P(%*($-!% G7 A%!

    "i#i adalah suatu proses organisme menggunakan makanan yang dikonsumsi se(aranormal melalui proses digesti& absobsi& transportasi& penyimpanan& metabolisme dan pengeluaran

    #at #at yang tidak digunakan untuk mempertahankan kehidupan& pertumbuhan dan ungsi

    normal dari organ- organ& serta menghasilkan energi.

    "i#i merupakan ilmu terapan yang mempergunakan berbagai disiplin ilmu dasar& seperti

    2iokimia& 2iologi& /lmu hayat 9isiologi:& ilmu penyakit 9pathologi:& dan beberapa lagi.

    !. F+%*5 G7 U%-+ A%!

    - Supaya pertumbuhan dan perkembangan anak maksimal- ,emperbaiki gi#i anak 

    - ,enentukan perkembangan anak untuk usia selanjutnya

     &. A5+#!% M!!%!% U%-+ A%!

    ,akanan sehari-hari yang dipilih dengan baik akan memberikan semua #at gi#i yang

    dibutuhkan untuk ungsi normal tubuh. Sebaliknya& bila makanan tidak dipilih dengan baik&

    tubuh akan mengalami kekurangan #at-#at gi#i esensial tertentu. Eat gi#i esensial adalah #at gi#i

    yang harus didatangkan dari makanan. 2ila dikelompokkan& ada tiga ungsi #at gi#i dalam tubuh&

    yaitu ;

    . ,emberi 8nergi

    Eat-#at gi#i yang dapat memberikan energi adalah karbohidrat& lemak& dan protein.

    'ksidasi #at-#at gi#i ini menghasilkan energi yang diperlukan tubuh untuk berakti@itas.

    0. Pertumbuhan dan Pemeliharaan Faringan *ubuh

    Protein& mineral& dan air adalah bagian dari jaringan tubuh. 'leh karena itu& diperlukan

    unutk membentuk sel-se baru& memelihara& dan mengganti sels-sel yang rusak. Dalam ungsi

    ketiga ini #at gi#i dinamakan #at pembangun.

    10

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    11/25

    ?. ,engatur Proses *ubuh

    Protein& mineral& air& dan @itamin deiperlukan untuk mengatur prose tubuh. Protein

    mengatur keseimbangan air di dalam sel. ,ineral dan @itamin diperlukan sebagai pengatur 

    dalam peroses-proses oksidasi& ungsi normal sara dan otot serta banyak peroses lain yang

    terjadi di dalam tubuh termasuk proses penuaan.

    Angka Ke(ukupan "i#i dan Angka Kebutuhan "i#i

    Angka ke(ukupan gi#i adalah nilai yang menunjukan jumlah #at gi#i yang diperlukan tubuh

    unutk hidup sehat setiap hari bagi semua populasi menurut kelompok umur& jenis kelamin dan

    kondisi isiologi tertentu. Angka ke(ukupan gi#i berbeda dengan angka kebutuhan gi#i 9dietary

    reuirements:. Angka kebutuhan gi#i adalah jumlah #at-#at gi#i minimal yang dibutuhkan

    seseorang untuk mempertajankan status gi#i adekuat.

    AK" yang dianjurkan didasarkan pada patokan berat badan untuk masing-masing kelompok 

    umur& gender& dan akti@itas isik. Dalam penggunaannya& bila kelompok penduduk yang dihadapi

    mempunyai rata-rata berat badan yang berbeda dengan patokan yang digunakan& maka

    diperlukan penyesuaian. AK" tidak dipergunakan untuk indi@idu. Dalam menentukan AK"&

     perlu dipertimbangkan setiap aktor yang berpengaruh terhadap absorpsi #at-#at gi#i atau

    eisiensi penggunaannya di dalam tubuh. $ntuk sebagian #at gi#i& sebagian dari kebutuhan

    mungkin dapat dipenuhi dengan mengkonsumsi suatu #at yang di dalam tubuh kemudian dapat

    diubah menjadi #at gi#i esensial. Pada kebanyakan #at gi#i& pen(ernaan dan atau absorpsinya

    tidak komplit& sehingga AK" yang dianjurkan harus sudah memperhitungkan bagian #at gi#i

    yang tidak di absrorpsi.

    Dalam memenuhi kebutuhan AK" seriap harinya& perlu dilakukan memberi @ariasi makanan

    yagn berbeda setiap harinya yang nantinya diharapkan (ukup dapat memenuhi semua kebutuhan

    gi#i. Di /ndonesia pola menu seimbang tergambar dalam menu 3 Sehat 4 Sempurna dan

    Pedoman $mum "i#i Seimbang 9P$"S:. Saat ini dikenal juga menu pelangi& yaitu menu

    makanan yang berwarna-warni seperti pelangi untuk memenuhi kebutuhan @itamin dan mineral

    yang diperlukan oleh tubuh seperti sayur-sayuran. Perlu pendidikan khusus bagi anak usia

    sekolah atau sekolah dasar dalam memilih makanan yang berwarna-warni. Peran orang tua

    sangat diperlukan& jangan sampai anak memilih makanan yang berwarna-warni yang

    menggunakan #at pewarna. Dalam menyusun menu& selain AK" perlu pula dipertimbangkan

    11

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    12/25

    aspek akseptibilitas makan yang disajikan& karena selain sebagai sumber #at-#at gi#i& makanan

     juga mempunyai nilai sosial dan emosional. $ntuk itu dalam memenuhi AK" harus sesuai

    dengan prinsip-prinsip gi#i seimbang& yaitu ;

    - Cariasi makanan

    - Pola hidup bersih

    - ,enghindari rokok& alkohol dan narkoba- Akti@itas isik 

    - Pantau 22

    "i#i yang diperoleh seorang anak melalui konsumsi makanan setiap hari berperan besar untuk 

    kehidupan anak tersebut. $ntuk dapat memenuhi dengan baik dan (ukup& ternyata ada beberapa

    masalah yang berkaitan dengan konsumsi #at gi#i untuk anak. 5ontoh masalah gi#i masyarakatmen(akup berbagai deisiensi #at gi#i atau #at makanan. Seorang anak juga dapat mengalami

    deisiensi gi#i atau makanan. Seorang anak juga dapat mengalami deisiensi #at gi#i tersebut

    yang berakibat pada berbagai aspek isik maupun mental. ,asalah ini dapat ditanggulangi se(ara

    (epat& jangka pendek& dan jangka panjang serta dapat di(egah oleh masyarakat sendiri sesuai

    dengan klasiikasi dampak deisiensi #at gi#i antara lain melalui pengaturan makan yang benar.

    ,akanan merupakan kebutuhan mendasar bagi hidup manusia. ,akan yang dikonsumsi

     beragam jenis dengan berbagai (ara pengolahannya. Di masyarakat dikenal pola makan atau

    kebiasaan makan dan selera makan& yang terbentuk dari kebiasaan alam masyarakatnya. Fika

    menyusun hidangan untuk anak& hal ini perlu diperhatikan di samping kebutuhan #at gi#i untuk 

    hidup sehat dan bertumbuh kembang. Ke(ukupan #at gi#i ini berpengaruh pada kesehatan dan

    ke(erdasan anak& maka pengetahuan dan kemampuan mengelola makanan sehat untuk anak 

    adalah suatu hal yang sangat amat penting.

    7aktor yang 2erperan dan Permasalahan pada *umbuh Kembang anak.

    Ada dua aktor utama yang mempengaruhi proses tumbuh kembang optimal seorang anak&

    yaitu aktor dalam dan aktor luar. 7aktor dalam merupakan aktor-aktor yang ada dalam diri

    anak itu sendiri& baik aktor bawaan maupun aktor yang diperoleh. 7aktor luar yaitu aktor-

    aktor yang ada di luar atau berasal dari luar diri anak& men(akup lingkungan isik dan sosial

    serta kebutuhan isik anak.

    12

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    13/25

     Selain kedua aktor tersebut& aktor yang berperan dalam proses tumbuh kembang anak dapat

    ditentukan oleh keluarga& status gi#i& budaya& dan teman bermain. Keluarga hendaknya

    menunjang proses pertumbuhan dan perkembangan se(ara optimal. Status gi#i anak dapat

    ditentukan oleh tingkat konsumsi atau kualitas makanan. Kualitas makanan ditentukan oleh #at-

    #at bergi#i yang dibutuhkan oleh anak. Permasalahan tumbuh kembang anak ada dua ma(am&

    yaitu gi#i lebih dan gi#i kurang.

    Akibat dari status gi#i yang buruk& maka dapat menimbulkan penyakit. ingkungan

    masyarakat dalam hal ini asuhan dan kebiasaan suatu masyarakat dapat mempengaruhi

     pertumbuhan dan perkembangan anak. *ata (ara dan kebiasaan yang diberlakukan masyarakat

    tidak selalu sesuai dengan syarat-syarat kebersihan dan kesehatan. *eman bermain dan sekolah

     juga berperan dalam mempengaruhi makanan yang dikonsumsi oleh anak. Ketika mereka

     berinteraksi dengan teman bermain atau teman sekolahnya& makanan atau jajanan yang dipilih

     biasanya sejenis dengan yang dipilih oleh teman dekat atau lingkungan sekitarnya.,akhluk 

    hidup memerlukan makanan untuk melangsungkan kehidupannya. ,akanan itu terdiri atas

     bagian-bagian yang berbentuk iktan-ikatan kimia atau unsur-unsur anorganik yang disebut #at-

    #at makanan atau #at gi#i.,anusia mendapatkan #at makanannya dalam bentuk bahan makanan.

    +ang berasal dari tumbuh-tumbuhan atau hewan. Satu ma(am saja bahan makanan tidak dapat

    memenuhi semua keperluan tubuh akan berbagai #at makanan& karena masing-masing bahan

    makanan mengandung #at makanan yang berlainan ma(am maupun banyaknya

     

    2. F!-$F!-$ Y!%* M("#(%*!$+9 G7 P!)! A%! 

     

    a. $sia Sekolah adalah usia pun(ak pertumbuhan

     b. 7aktor lingkungan

    (. Anemia karena kekurangan #at besi

    d. *ata (ara dan kebiasaan yang diberlakukan masyarakat

    e. Kebutuhan @itamin dan mineral

    F!-$ !%* P($+ D#($9!-!% M(%*(%! G7 A%! S(!9

    . $sia Sekolah adalah usia pun(ak pertumbuhan.

    13

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    14/25

    anak   SD yang berusia sekitar 6-? tahun merupakan masa-masa pertumbuhan paling

     pesat kedua setelah masa balita. Dimana kesehatan yang optimal akan menghasilkan

     pertumbuhan yang optimal pula. Perhatian terhadap kesehatan sangatlah diperlukan& pendidikan

     juga digalakan untuk perkembangan mental yang menga(u pada skil anak.

    Asupan gi#i diperlukan untuk memenuhi keduanya yaitu ; isik dan mental anak. Karena

    tentunya isk dan mental merupakan sesuatu yang berbeda namun saling berkaitan. makanan

    yang kaya akan nutrisi sangat mempengaruhi tumbuh kembang otak dan organ-organ lain yang

    dibutuhkan anak untuk men(apai hasil pendidikan yang optimal& untuk itu keluarga adalah pihak 

     pertama yang harus memperhatikan asupan gi#i anaknya. Pengetahuan keluarga akan gi#i sangat

     berpengaruh disini.

    0. Selalu Akti.

    Semakiin tinggi tingkat aktiitas tubuh maka Nutrisi dan energi juga akan semaki banyak 

    diperlukan& anak usia SD atau $sia sekolah merupakan usia yang senang bermain. Senang

    menghabiskan waktunya untuk belajar mengetahui lingkungan sekitar. $ntuk itu perlunya nutrisi

    dan asupan energi yang banyakuntuk menunjang aktiitas isiknya.

    Sulitnya untuk mengkonsumsi makanan bergi#i adalah tantangan yang perlu dihadapi

    oleh orang tua. $ntuk itu pengetahuan mengenai gi#i anak sangat disarankan untuk

    mempelajarinya.

    ?. Perubahan Sikap *erhadap ,akanan.

    Anak $sia Sd tidak dapat di tebak& apa selera makan yang saat ini sedang ia senangi&

     perubahan sikap terhadap makanan dipengaruhi oleh beberapa aktor& salah satunya adalah

     pengaruh dari luar. Pada masa-masa inilah perhatian ibu terhadap pengaruh pola konsumsi

    makanan sepertinya harus digalakan.

    3. *idak suka makanan-makanan yang bergi#i.

    +a telah terbukti& anak usia sekolah sangat sulit untuk dapat mengkonsumsi makanan-

    makanan yang sedang ia perlukan untuk masa pertumbuhan. Kriteria makanan yang banyak 

    14

    http://id.wikipedia.org/wiki/SDhttp://id.wikipedia.org/wiki/Nutrisihttp://id.wikipedia.org/wiki/Nutrisihttp://id.wikipedia.org/wiki/SD

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    15/25

    disukai oleh anak usia ini adalah makanan yang banyak mengandung gula dan mempunyai warna

    yang (erah sehingga menarik anak untuk mengkonsumsinya.

    2eberapa tips diatas penulis rasa& dapat anda manaatkan pada saat anda membeli

    makanan dimanapun& tidak hanya disupermarket namun di tempat penjualan produk makanan

    yang sering anda kunjungi. /ngin sehat tidak asal pilih dan beli.

    3. GANGGUAN GIZI PADA ANAK 

     Nutrisi merupakan komponen penting bagi kesehatan anak. Pertumbuhan dan

     perkembangan yang dialami oleh anak-anak membuat mereka membutuhkan nutrisi yang baik

    dalam hal protein& energi dan komponen nutrien lainnya. Hal tersebut juga membuat mereka

    rentan terhadap kekurangan nutrisi dan gangguan pertumbuhan. Pola makan yang dimulai sejak

    masa kanak kanak dapat mempengaruhi kesehatan mereka selanjutnya. Pada masa kanak-kanak&

     pemberian nutrisi yang kurang baik dapat mengakibatkan gagal tumbuh& obesitas& dan penyakit-

     penyakit terkait deisiensi nutrisi. Akibat jangka panjang yang dapat ditimbulkan adalah

    meningkatnya risiko penyakit degenerati kelak saat usia lanjut.

    ,asalah gi#i yang dihadapi oleh anak-anak pada usia sekolah dasar antara lain; obesitas&

    gagal tumbuh& anemia karena kekurangan #at besi& dan karies pada gigi geligi serta ineksi

    ke(a(ingan. 'besitas biasanya disebabkan karena konsumsi makanan yang melebihi

    kebutuhannya per hari. Sebaliknya& gagal tumbuh biasanya disebabkan karena kurangnya asupan

    nutrisi. Selain gagal tumbuh& kurangnya asupan nutrisi juga dapat menyebabkan terjadinya

    anemia dan membuat anak rentan terhadap ineksi. Karies disebabkan karena konsumsi makanan

    yang mengandung gula berlebihan disertai dengan kebersihan gigi yang kurang terjaga. /neksi

    ke(a(ingan disebabkan karena kurangnya kebiasaan (u(i tangan saat makan dan seringnya tidak 

    menggunakan alas kaki saat beraktiitas.

    ,asalah gi#i pada anak sekolah masih (ukup memprihatinkan. Hal ini dapat terlihat dari

     beberapa penelitian yang dilakukan terhadap anak usia sekolah dasar di /ndonesia. Anak usia

    sekolah dasar dalam hal ini adalah anak dengan kisaran usia 6-0 tahun. Didapatkan semuanya

    menderita deisiensi #at seng. Rendahnya ke(ukupan gi#i pada kelompok anak usia sekolah dasar 

     berpengaruh terhadap pertumbuhan isik& konsentrasi dan prestasi

    15

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    16/25

    /neksi yang lama dan berat juga berhubungan erat dengan masalah gi#i berupa malnutrisi.

    /neksi dapat menyebabkan terjadinya malnutrisi. Seorang anak yang mengalami ineksi

    membutuhkan asupan nutrisi yang lebih banyak dari biasanya. Sementara beberapa gejala yang

    dialami saat ineksi seperti diare dan tidak nasu makan membuat asupan nutrisi menjadi sulit.

    Sebaliknya& malnutrisi juga dapat menyebabkan indi@idu rentan terhadap terjadinya ineksi.

    Daya tahan tubuh kita didukung oleh protein& #at besi& @itamin dan beberapa mikronutrien

    lainnya. Fika asupan #at gi#i tersebut kurang& kerja daya tahan tubuh menjadi tidak optimal.

    $ntuk mengatasi masalah gi#i diperlukan beberapa upaya& terutama dari pihak orang tua

    dan pihak sekolah. ,akanan anak-anak pada usia sekolah dasar perlu diperhatikan& terutama

    karena pada usia ini anak-anak tersebut masih dalam tahap pertumbuhan dan perkembangan&

    sehingga keseimbangan gi#i perlu dijaga.

    Anak dengan usia sekolah dasar sudah dapat menentukan makanan yang disukainya. ,akanan

    yang diberikan pada anak usia sekolah dasar ditentukan berdasarkan berat badan& usia dan

    akti@itas anak. Anak laki-laki umumnya lebih banyak melakukan akti@itas isik dibandingkan

    anak perempuan& sehingga asupan makanan yang mengandung lebih bnayak energi perlu

    ditingkatkan. Sedangkan anak perempuan pada usia sekolah dasar mulai memasuki usia haid&

    sehingga memerlukan lebih banyak protein dan #at besi.

    Sarapan pagi bagi anak-anak usia sekolah dasar sangat penting mengingat akti@itas di sekolah

    yang melibatkan isik dan konsentrasi belajar. ingkungan sekolah dasar umumnya memiliki

     banyak jajanan. 2anyak anak menyukai makanan jajanan yang hanya mengandung karbohidrat

    dan garam. ,akanan tersebut hanya akan membuat seorang anak (epat kenyang dan mengurangi

    nasu makan anak.

    Asupan gi#i pada anak usia sekolah mulai dipengaruhi oleh aktor lingkungan& karena anak-anak 

    usia ini sudah mulai mengenal lingkungannya. 'leh karena itu& perhatian orang tua dan pihak 

    sekolah perlu ditingkatkan untuk men(egah gangguan nutrisi berupa malnutrisi atau pun

    obesitas. Peran serta dari berbagai pihak dalam hal asupan gi#i diperlukan untuk memperbaiki

    status gi#i anak-anak di /ndonesia pada umumnya dan anak-anak usia sekolah dasar pada

    khususnya.

    4. UPAYA PENINGKATAN GIZI ANAK SEKOLAH

    16

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    17/25

    : A5+#!% !%* A"!% )!% M(%(9!-!%

    !. M!!% #!* : 5!$!#!% ;

    ,erupakan salah satu pesan dalam P$"S& dapat menyumbang seperempat dari kebutuhan gi#i

    sehari yaitu sekitar 341-411 kalori dengan =-> gram protein. 2erdasarkan penelitian di Fakarta

    menunjukkan jenis makanan pagi antara lain nasi dan lauk pauk )G& roti 4&4G& dan mi =&)G.

    &. M("&!

    ,embeli makanan dan kemudian menghabiskan bersama teman-temannya adalah hal yang

    mengasyikkan bagi anak-anak. $ntuk meminimalkan jajan anak& sebaiknya anak dibekali dari

    rumah. Dan makanan bekal adalah makanan yang disukainya dan menarik. Sehingga anak-anak 

    lebih tertarik dengan bekalnya. Kandungan gi#i makanan bekal sebaiknya sekitar ?11 kalori& 4-6

    gram protein. ,akanan bekal bisa berupa sna(k atau makanan lengkap dalam porsi ke(il.

    . O!9$!*! )!% !-=-!5Sesuai dengan salah satu pesan P$"S& dengan melakukan latihan isik dan olahraga teratur 

    setiap hari& maka sejak usia muda sebaiknya anak dianjurkan berolahraga dan melakukan

    akti@itas yang (ukup. ,anaat 'lahraga dan akti@itas isik antara lain menurunkan dan

    mempertahankan 22& menurunkan tekanan darah& menaikkan kolesterol HD& serta mampu

    menurunkan resiko obesitas.

    0: P$%5# G7 S("&!%* +%-+ A%!A%!

    Pedoman $mum "i#i Seimbang 9P$"S: hendaknya diterapkan dalam menyusun makanan anak-

    anak. ,akanan dengan kandungan gi#i seimbang & (ukup energi dan #at gi#i sesuai kebutuhan

    gi#i anak-anak sangat dianjurkan.

    ,akanan yang dianjurkan untuk memenuhi kebutuhan anak sebaiknya terdiri dari makanan

     pokok& lauk pauk& sayur& dan buah. Sebaiknya seorang ibu melakukan pengaturan-pengaturan

    dalam menyusun makan untuk anak-anaknya. Pengaturan tersebut bertujuan untuk membentuk 

    kebiasaan makan yang baik dan berpartisipasi dalam akti@itas olahraga se(ara teratur.

    Kebutuhan #at gi#i untuk anak usia 6-> tahun berdasarkan

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    18/25

    makanan pokok seperti nasi& mi& roti& dan bis(uit. Sedangkan kebutuhan akan protein yang dapat

    diperoleh dari lauk pauk seperti ikan& daging& ayam& ka(ang-ka(angan& tempe& dan tahu. Dengan

    memenuhi kebutuhan tersebut dapat men(egah terjadinya gi#i kurang dan kegemukan pada anak.

    Citamin A& 5& dan 2 dapat diperoleh dari sayuran& buah-buahan& dan ka(ang-ka(angan. *ujuan

    terpenuhinya #at-#at gi#i tersebut dapat memberikan daya tahan terhadap ineksi& men(egah

    kebutaan& dan meningkatkan konsentrasi belajar. Kalsium dapat diperoleh dari susu& ikan& dan

    ka(ang-ka(angan. 2egitu pula dengan #at besi yang dapat diperoleh dari makanan hewani seperti

    daging& ayam dan ikan.

    Diet seimbang untuk anak usia )-0 tahun yang baik adalah rendah lemak& tinggi kalsium dan

    adekuat tapi kalorinya tidak berlebihan. Syarat pemberian makanan untuk anak antara lain;

    a. ,emenuhi ke(ukupan 8nergi dan semua #at gi#i yang sesuai dengan umurnya. b. Susunan hidangan disesuaikan dengan pola menu seimbang&

    (. 2entuk dan porsi disesuaikan dengan daya terima& toleransi& dan keadaan aal

    anak.d. ,emperhatikan kebersihan anak dan lingkungan.

    ?: !$! M(%*!-!5 A%! !%* S+- M!!%

    . Pilih ber@ariasi buah matang 9pepaya& manga& melon& pisang& alpukat& semangka& jeruk:

    dengan (ara dipotong ke(il-ke(il& bisa ditambahkan jeli atau agar-agar dan sedikit gula pasir.

    Dapat disajikan dalam bentuk jui(e atau selada buah yang ditambah keju dan susu manis.

    0. Pilih sayuran berwarna terang dan padat 9wortel& brokoli& sawi& labu kuning& bunga kol& bun(is

    muda& bayam: dipotong ke(il-ke(il ditambahkan pada mie atau lauk kesukaannya.

    ?. Ajak anak makan bersama keluarga.

    3. *erapkan jadual makan yaitu ? kali makan besar dan 0 kali sna(k sehat atau (amilan. Fangan

     berikan (amilan& susu atau jui(e dekat dengan waktu makan.

    18

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    19/25

    4. *idak men(emooh atau memarahi bila anak makan masih belum mau makan buah dan

    sayuran. Hormati anak bila dia tidak ingin makan dan usahakan lagi diperkenalkan pada pada

    waktu makan berikutnya.

    4; P$"-> )!% P(%(*!9!%

    . Pemberian nutrisi yang baik dan benar 9P,*& Sarapan dll:

    0. Perilaku hidup sehat jasmani dan rohani?. Deteksi dini dan pen(egahan penyakit menular 

    3. Deteksi dini gangguan penyakit kronis pada anak sekolah

    4. Deteksi dini gangguan pertumbuhan anak usia sekolah). Deteksi dini gangguan perilaku dan gangguan belajar 

    6. /munisasi anak sekolah

      K+$!-> )!% $(9!&-!5.. Penganan pertama kegawat daruratan di sekolah

    0. Pengananan pertama ke(elakaan di sekolah?. Keterlibatan guru dalam penanganan anak dengan gangguan perilaku dan gangguan belajar 

    BAB I'

    MEDIA

    L!"#$!% D+"(%-!5

    "ambar ; saat penyajian materi oleh mesra

    "ambar ; siswa memperhatikan materi yang disampaian dan bagi siswa yang bisa menjawab

     pertanyaan angkat tangan.

    19

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    20/25

    "ambar ; siswa yang bisa menjawab pertanyaan mengenai asupan gi#i dan diberi door pri(e.

    "ambar ; saat pembagian Roti untuk siswa

    20

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    21/25

    "ambar ; bagi siswa yang mendapat kertas ba(aan !anak sehat% diberi door pri(e

    21

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    22/25

    KUESINER PENYULUHAN

    ASUPAN GIZI UNTUK ANAK

    DI SDN 66 PEKANBARU

    TAHUN 2016

    . Apa pengertian "i#i

    0. Sebutkan penyakit kekurangan @itamin ;

     a. kekurangan @itamin A.....

     b.kekurangan @itamin 2....

     (.kekurangan@itamin 5...

    ?. Apa manaat #at besi bagi tubuh

    3. apa hubungan asupan gi#i dengan prestasi

    B!* 55

    1. 5!#! !%* "(%)!#!- ($-!5 !%* &!!!%%! @!%! 5(9!- @ !!% )&($ )$ #$(.

    BAB '

    PENUTUP

    22

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    23/25

    A. K(5"#+!%

    Rendahnya asupan gi#i anak usia sekolah diakibatkan oleh banyak aktor. Anak usia sekolah

    sangat rentan dengan asupan gi#i yang rendah atau buruk. Pada usia ini pola makan anak 

    dipengaruhi oleh teman dan lingkungan sekitarnya. Fajanan yang banyak dijual di sekolah-

    sekolah termasuk ke dalam makanan yang tidak bergi#i sehingga dapat dikatakan bahwa anak 

    usia sekolah sangat rentan dengan asupan gi#i yang buruk.

    Asupan gi#i yang buruk dapat berakibat atal apabila terus dibiarkan& deisiensi kalori yang

    dihasilkan protein akan menimbulkan penyakit seperti marasmus dan kwashiorkor& deisiensi #at

     besi akan mengganggu kerja hemoglobin dalam transportasi '0 keseluruh tubuh& deisiensi #at

    seng akan mengganggu proses metabolism protein. Selain itu& buruknya status gi#i anak sekolah

    semakin memperburuk kondisi bangsa /ndonesia karena generasi penerusnya tidak produkti.

    Perbaikan status gi#i dengan asupan gi#i yang baik akan memberikan banyak perubahan. 'rang

    tua saat ini terlalu membiarkan anaknya mengkonsumsi jajanan yang ada di sekolah.

    ,embiasakan anak untuk sarapan pagi sebelum berangkat sekolah merupakan (ara yang eekti 

    dalam mengurangi kemungkinan anak membeli makanan di luar rumah.

    B. S!$!%

    Peran orang tua sangat diperlukan dalam memberikan makanan yang bergi#i dan mengajarkan

    anak untuk mengonsumsi atau memilih makanan yang bergi#i. Pendekatan yang baik dengan

    anak dan komunikasi atau (ara penyampain pendidikan dasar mengenai makanan yang bergi#i

    dapat membuat anak lebih berhati-hati dalam memilih makanan atau jajanan. Perhatian dari

    kedua orang tua sangat diperlukan terutama pada jajanan dan makanan kesukaannya. ,akanan

    yang diberikan saat dirumah hendaknya memperhatikan nilai gi#i dengan menyesuaikan kondisi

    so(ial ekonomi keluarga.

    Peran guru di sekolah sangat dibutuhkan guna memberikan pendidikan dasar dan pengawasan

    se(ara akti mengenai makanan atau jajanan yang baik dikonsumsi dan tidak baik untuk 

    dikonsumsi. Perlu pengawasan di sekitar lingkungan sekolah akan jajanan yang bergi#i dan tidak 

     bergi#i dan melarang pedagang di sekitar sekolah menjual makanan yang tidak bergi#i.

    Perlu penanganan se(ara khusus dari pemerintah untuk menangani permasalahan ini. Sosialisasi

    mengenai asupan gi#i yang dibutuhkan oleh anak sekolah dasar dapat dilakukan sebagai upaya

     promoti untuk meningkatkan status gi#i anak sekolah dasar.

    23

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    24/25

    DAFTAR PUSTAKA

    - Almatsier& Sunita. 011. Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Fakarta ; P* "ramedia Pustaka $tama

    - Ayubi& Dian. 0116. Bahan Kuliah Dasar PKIP . Depok ; 7akultas Kesehatan ,asyarakat $/- 7ikawati& Sandra. 011=. Kumpulan Materi Gizi Kesehatan Masyarakat . Depok ; 7K, $/ .

    - Damayanti& Diana. 0114.  Makanan Anak Usia Sekolah. Fakarta; P* "ramedia Pustaka

    $tama.-

  • 8/16/2019 Penyuluhan Sd 66 Pekanbaru

    25/25

    25