Peny Tropmed Oleh Virus 2010

55
PENYAKIT TROPIS OLEH VIRUS Jekti T. Rochani Jekti T. Rochani Bagian Mikrobiologi Bagian Mikrobiologi

description

Peny Tropmed Oleh Virus

Transcript of Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Page 1: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

PENYAKIT TROPIS OLEH VIRUS

Jekti T. RochaniJekti T. RochaniBagian MikrobiologiBagian Mikrobiologi

Page 2: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

VIRUS RABIESVIRUS RABIES

RABIES• Adalah infeksi akut susunan saraf pusat yang hampir selalu

mematikan, disebabkan virus rabies yang biasanya ditularkan kepada manusia melalui gigitan binatang buas yang terinfeksi

Sifat-sifat Virus rabies• Termasuk dalam Rhabdovirus, yaitu partikel berbentuk

batang atau seperti peluru, ukuran 75 x 180 nm, memiliki envelope seperti membran dengan duri-duri menonjol (panjang 10 nm) peplomer tersusun dari trimer-trimer glikoprotein virus (G)

Page 3: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Di dalam envelope tdp ribonukleokapsid• Genomnya: RNA rantai tunggal (ss)• Virion mengandung polimerase RNA (dependent-

RNA)• Ekstrak murni peplomer (duri-duri) yg mengandung

glikoprotein dpt menghslkan antibodi netralisasi pada hewan

• Antiserum murni thd nukleokapsid dipakai untuk diagnostik imunofluoresen thd rabies

Page 4: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Patogenesis dan patologi

• Virus rabies berkembang biak dlm otot/ jaringan ikat di tempat masuk msk saraf tepi pd neuromuscular junction menyebar ke ssp

• Dpt juga virus langsung msk saraf tanpa replikasi lokal berkemb biak di otak menyebar ke slrh saraf tepi kel ludah sub-maxilla (titer virus tertinggi)

Page 5: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Organ lain yg tdp virus rabies pankreas, ginjal, hati, retina, kornea

• Belum pernah diisolasi dari darah penderita

• Sensitivitas dan masa inkubasi tergantung pd usia, latar belakang genetik, status imunitas, strain virus, jumlah virus, beratnya luka, dan jarak dari port d’entrée ke ssp

Page 6: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Masa inkubasi terpendek apabila daerah yg digigit adl wajah atau kepala, mortalitas terendah bila gigitan tdp di kaki

• Dalam sel saraf yg terinfeksi membtk bdn inklusi sitoplasma eosinofilik spesifik yaitu badan Negri patognomonik utk diagnosis rabies

• Diagnosis cara lain tes ab fluoresen (lbh sensitif)

Manifestasi klinis• Mrpk penyakit pd hewan buas yg gila menular pd

manusia mel gigitan atau kontak dgn salivanya (zoonosis)

• Penyakit berupa ensefalitis akut, fulminan dan fatal

Page 7: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Masa inkubasi pd manusia 1-2 bulan, bisa 1 minggu atau bbrp tahun (> 6 thn)

• Pd anak-anak m.i lebih cepat

• Gejala klinis tda 3 fase :

1. fase prodromal pendek, 2-10 hari, gejala non-spesifik: malaise,anorexia, nyeri

kepala, fotofobia, mual, muntah, nyeri tenggorokan, demam, sensasi abnormal di sekitar tempat infeksi

Page 8: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

2. fase neurologi akut gejala disfungsi sistem saraf: gelisah, cemas, halusinasi;

overaktifitas simpatis menyeluruh (lakrimasi, dilatasi pupil, peningkatan saliva, berkeringat, sebagian kecil: hidrofobia; spasme, nyeri tenggorokan (krn gerakan menelan terus menerus)

Page 9: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

3. fase kejang dan koma kematian 2-7 hari setelah onset krn kelumpuhan pernafasan

• 20% pasien menderita rabies paralitik terinfeksi rabies dari kelelawar perjlnan peny lebih lambat dpt berthn 30 hari

• Pdrt jarang yg dpt sembuh/bertahan hidup• Masa inkubasi pd anjing 3 – 8 minggu tapi dpt lbh

cepat yaitu 10 hari fase klinis sama dgn rabies manusia

Page 10: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Diagnosis laboratorium• Mikroskopik Antigen rabies/asam nukleat

jaringan yg terinfeksi rabies dpt diidentifikasi dgn cepat dan akurat dasar pewarnaan imunofluoresen/imunoperoksidase dgn antibodi monoklonal jar otak dan kornea

• Diagnosis pasti rabies menemukan badan Negri pd otak atau medulla spinalis jarang ditemukan pd kelelawar

Page 11: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Tes PCR-reverse transcriptase dpt dilakukan tp tdk lazim utk diagnosis

• Isolasi virus inokulasi intraserebral ke dlm tbh tikus yg belum disapih tmbl ensefalitis dan kematian cari bdn negri

• Cara lain dgn biakan sel (cell-line) tikus atau hamster 2-4 hari sdh didpt hsl (lbh cepat)

• Serologi tes antibodi serum dgn imunofluoresen• Observasi hewan semua hewan yg dicurigai “gila”

segera diperiksa observasi selama 10 hari

Page 12: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Imunitas dan pencegahan• Hanya ada satu tipe antigen virus rabies > 99%

infeksi pd manusia dan mamalia kematian • Penting utk individu dgn risiko tinggi imunisasi• Pasca paparan pengobatan sedini mungkin, tidak

menunggu gejala• Pencegahan rabies pasca paparan cuci luka

dengan sabun dan air, berikan imunoglobulin rabies dan vaksinasi

Page 13: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Vaksinasi dpt menekan replikasi virus dan mencegah invasi ke ssp (vaksin imunogenik/antibodi spesifik memberi wkt agar vaksin aktif dpt mergs pbtk antibodi)

Page 14: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Jenis vaksin rabies :

1. Vaksin sel diploid manusia (HDCV) dipakai di USA sejak 1980

2. Vaksin rabies terabsorbsi (RVA) tahun 1988

3. Vaksin sel embrio ayam yang dimurnikan (PCEC) 1997

4. Vaksin jaringan saraf dari otak domba, kambing atau tikus yg terinfeksi banyak dipakai di Asia, Afrika dan Amerika Selatan dpt sbk sensitisasi jar saraf dan ensefalitis pasca vaksinasi

Page 15: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

5. Vaksin embrio bebek utk meminimalkan ensefalitis pasca vaksinasi tapi antigenitasnya rendah

6. Virus hidup yang dilemahkan strain flury utk hewan kdg sbk kematian oleh rabies pd kucing/anjing

Page 16: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Jenis antibodi rabies :

1. Imunoglobulin rabies manusia (HRIG) adl gammaglobulin dari plasma orang yg hiperimun reaksi yg merugikan lebih sdkt dp serum antirabies kuda

2. Serum antirabies kuda adl serum dari kuda yg hiperimun thd virus rabies

Page 17: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Pencegahan sebelum paparan :• Diindikasikan pd orang2 yg risiko tinggi kontak

dgn virus rabies (laboran dsb) atau dgn bin buas (drh dll)

• Tujuan adl utk mdpt antibodi titer protektif vaksinasi seb paparan

• Perlu monitoring titer booster

Page 18: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Pencegahan setelah paparan

• Keputusan pemberian antibodi rabies, vaksin rabies atau keduanya, tergantung pada :

1. sifat gigitan binatang (spesies, status kesehatan, hewan

piaraan atau liar) dan status vaksinasi

2. ketersediaan hewan utk pem lab (semua hewan yg telah

menggigit)

3. keberadaan rabies di daerah tsb

4. jenis serangan (diprovokasi atau tidak)

5. beratnya gigitan dan kontaminasi saliva hewan

6. saran dari dinas kesehatan setempat

Page 19: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Epidemiologi • Rabies memp dua bentuk epizootik kota (kucing

dan anjing) serta hutan (satwa liar)• Di slrh dunia 35 000 – 50 000 kasus rabies

manusia per tahun plg banyak di negara2 berkembang (endemik rabies)

• Hewan yg dpt menularkan rabies adl anjing, kucing, kelelawar, rakun, musang, rubah, kera

Page 20: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

ENSEFALOPATI SPONGIOSA BOVINUM(BSE)

• Disebut “penyakit sapi gila” muncul di Inggris thn 1986

• Ditemukan juga di negara2 Eropa lainnya• Disebabkan oleh “Prion” suatu agen nonkonvensional• Gambaran dasar berupa perubahan2 spongiosa dan

degenerasi saraf plak-plak amiloid• Masa inkubasi panjang (berbulan-bulan smp dekade)• Penyakit ini selalu mematikan

Page 21: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

VIRUS INFLUENZAVIRUS INFLUENZA(ORTHOMYXOVIRUS)(ORTHOMYXOVIRUS)

• Mrpk penyebab utama penyakit pernafasan, dpt sbk kematian

• Wabah dpt berupa pandemi

• Mudah mutasi perubahan antigenik pd glikoprotein permukaan virus shg sulit dikendalikan

Page 22: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Sifat-sifat Orthomyxovirus• Ada tiga tipe imunologis virus influenza yaitu A, B

dan C. • Tipe A sering mengalami perubahan2 antigenik• Tipe B tidak terlalu sering berubah• Tipe C stabil• Virion: bulat, pleomorfik, diameter 80-120 nm• Genom tda RNA rantai tunggal (ss)• Envelope mengandung hemaglutinin virus (HA) dan

protein neuroaminidase (NA)

Page 23: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Klasifikasi dan Nomenklatur• Genus Influenzavirus A, B, tdd strain virus influenza

tipe A manusia dan binatang, strain tipe B manusia• Influenzavirus C tdd virus influenza tipe C pd

manusia dan babi• Variasi antigen pd glikoprotein permukaan, HA dan

NA, dipakai untuk menentukan subtipe virus• Nomenklatur standar meliputi informasi: tipe, asal

inang, asal geografi, nomer strain, tahun diisolasi• Inang asli tdk ditunjukkan pd isolat manusia

Page 24: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Contoh : A/Hongkong/03/68 (H3N2)

A/babi(swine)/Iowa/15/30(H3N2)• Ada 15 subtipe HA (H1-H15) dan 9 subtipe NA (N1-N9)

dgn kombinasi berbeda pd burung,binatang, manusia• Pd manusia ada 4 subtipe HA (H1,H2,H3 dan H5) dan

dua subtipe NA (N1 dan N2)• Nama HA berdasarkan pd kemampuan mengaglutinasi

eritrosit pd kondisi tertentu• NA berfungsi membantu virus menembus lapisan

mukus di sal pernafasan utk mencapai epitel target

Page 25: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Penyimpangan dan pergeseran antigen

• Antigen HA dan NA Virus influenza sering berubah shg membtk subtipe baru

• Perubahan antigen minor disebut penyimpangan antigen (“antigenic shift”)

• Perubahan antigen mayor disebut pergeseran antigen (“antigenic drift”)

Page 26: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

FLU BURUNGFLU BURUNG

• Influenza (flu) pada unggas (Avian Influenza, disingkat AI) disbk oleh virus influenza tipe A dari famili Orthomyxoviridae.

• Ia menimbulkan gejala gangguan pernafasan pada unggas, mulai dari yang ringan sampai fatal (highly pathogenic).

Page 27: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Virus influenza A (H5N1), penyebab wabah flu burung yang terbukti sangat mematikan di Hongkong, Vietnam, Thailand, Indonesia dan Jepang.

• Di Indonesia, antara Oktober 2005 sampai April 2006, selain mengambil nyawa manusia, virus ini juga telah menewaskan 14.7 juta ayam.

Page 28: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Hasil penelitian menunjukkan, unggas yang terjangkit flu burung dapat mengeluarkan virus dalam jumlah besar dalam kotorannya.

• Virus tersebut dapat bertahan hidup di air sampai empat hari pada suhu 22°C dan lebih dari 30 hari pada suhu 0°C.

• Di dalam kotoran dan tubuh unggas yang sakit, virus itu dapat bertahan lebih lama, tapi bisa mati pada pemanasan 60°C selama 30 menit.

Page 29: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Secara umum, gejala klinik flu burung mirip gejala flu umumnya, yaitu demam, batuk, sesak dan sakit tenggorokan, beringus, nyeri otot, sakit kepala, dan lemas.

• Namun dalam waktu singkat dapat menjadi lebih berat, dengan terjadinya peradangan pada paru-paru (pneumonia).

Page 30: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Bila tidak dilakukan tatalaksana dengan baik, penyakit itu dapat menyebabkan kematian.

• Kasus ini banyak menyerang anak-anak (di bawah usia 12 tahun) yang sistem kekebalan

tubuhnya belum begitu kuat.

Page 31: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

MORBILLIMORBILLI(Measles, Rubeola, Campak)(Measles, Rubeola, Campak)

• Inf. akut sistemik, sangat menular• Penyebab : virus Morbili

• Insidens Insidens ::• Tersebar• Masa anak : 9 bln - < 5 thn

Page 32: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Gambaran Klinis

• Masa tunasMasa tunas : 10 – 12 hari

Masa prodromal (Kataralis)Masa prodromal (Kataralis) : 3 – 5 hari• Demam : selalu ada• Radang selaput lendir 3 C :

– Coryza (rhinitis)– Cough– Conjunctivitis

• Conjungtival injection (tanda Stimson)• Enanthem : - Bercak merah pd uvula & palatum• Koplik’s spots patognomonis• DD/ : sisa / endapan susu

stomatitis / moniliasis

Page 33: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Masa erupsi (Std. Exanthem)Masa erupsi (Std. Exanthem) : 2 – 4 hari• 3 C menghebat• Demam meningkat, KU jelas terganggu• Measly appearance• Rash / erupsi / exanthem :

– Makula – papular merah– Proximal distal : belakang telinga muka leher

badan anggota gerak– Pruritus– Makula-papular hiperpigmentasi deskuamasi

(tidak ada pd telapak tangan / kaki)• Korelasi : luas / hebatnya konflueren dgn beratnya penyakit

Page 34: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Masa KonvalesensiMasa Konvalesensi : 1 – 3 mgg• Suhu badan menurun (krisis)• Hiperpigmentasi deskuamasi• 3 C cepat menghilang, kecuali batuk• Makula – papular + hiperpigmentasi morbilli

PenularanPenularan : : masa prodromal 1 mgg rash

Sembuh Sembuh :: kekebalan seumur hidup & tidak ada karier

Page 35: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Morbilli ulanganMorbilli ulangan (jarang sekali) :(jarang sekali) :• Tidak dapat bentuk antibodi• Serangan I disusul cepat serangan II• Dahulu : rash peny. Lain

Modified measles (Morbilloid)• Gejala / keluh kesah ringan• Lama sakit singkat / komplikasi jarang• Kekebalan seumur hidup

– Bayi yg masih punya kekebalan– Post vaksinasi morbilli– Setelah gammaglobulin

Page 36: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Black Measles (Severe Hemorrhagic)Black Measles (Severe Hemorrhagic)

• Gangguan tanda vital berat• Perdarahan luas : kulit & mukosa• Sering fatal

KomplikasiKomplikasi• Bronkopneumonia (sering) konvalesensi• Diare• Ensefalitis / ensefalopati : setiap masa• TBC aktif / berat• Otitis media

Page 37: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

PrognosisPrognosis

• Umur• Gizi• Komplikasi• Imunitas• Perawatan

DiagnosisDiagnosis• Gambaran klinis paling penting• Lab :

- Isolasi virus

- serologik

Page 38: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

DD/ : Rubella, Scarlet fever, Eksantema subitum, Erupsi obat, Miliaria

Perlu diperhatikan :• Sumber infeksi• Status imunisasi• Tipe prodromal• Gambaran klinis : jenis & distribusi rash• Tanda patognomonik

Page 39: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

PERAWATAN DAN PENGOBATAN Self limited diseases

Supportif & simtomatik :• Kamar : ventilasi & iluminasi• Kebersihan kulit pruritus & infeksi sekunder• Jamin makanan & cairan• Simtomatik : antipiretik, antitusif & inf. sekunder

Page 40: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Komplikasi : pengobatan adekuat• Pertimbangan profilaksis antimikroba :

– Umur– Gizi– Berat penyakit– Riwayat otitis media– Tempat perawatan

Page 41: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

PENCEGAHAN• Imunisasi AKTIFImunisasi AKTIF

– mulai umur 9 bln– tunggal / gabungan : MMR

• Imunisasi PASIFImunisasi PASIF– Gammaglobulin– Mencegah / meringankan peny.– Ditujukan klpk. risiko tinggi : neonatus/bayi kecil,– PEM, KJB, TBC, def. imun

Page 42: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

VARICELLAVARICELLA(Chickenpox (CP) / Cacar air)(Chickenpox (CP) / Cacar air)

Etiologi• Virus varicella-zoster (VZV)• Darah, vesikel & nasofaring

Penularan Varicella

• Sangat menularSangat menular : :• Langsung : infeksi tetes/drop• Tidak langsung : udara• Transplasenta

Page 43: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Insiden• Peny. anak : 2 – 8 thn• Kebal seumur hidup • Jarang pd bayi• Tersebar / endemis / wabah

KlinisKlinis• Masa tunas : 10 – 20 hari• Masa prodromal : tidak ada / singkat : gejala ringan• Rash keluh kesah : paralel

Page 44: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

• Eksantem / Rash • Polimorf : makula-papula-vesikula-pustula-krusta• Perubahan rash : 6 – 8 jam• Perlangsungan : 3 – 4 hari• Distribusi : sentripetal• Anggota gerak proksimal• Tidak konflueren• Selalu pruritus• Krusta lepas : 1 – 3 minggu Bekas putih

sembuh sempurna

Page 45: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Enantem• Vesikel pecah ulsera• Ceper : palatum, konjungtiva, kornea, faring, laring, vulva

dll

Sifat-sifat vesikelSifat-sifat vesikel• Superfisial, berbatas tegas, tetesan air• Dinding tipis, mudah pecah, dikelilingi zona eritema• Perkembangan vesikel :

• V. bullosa• Keruh / pecah krusta• Langsung krusta

Page 46: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Masa penularan• 24 jam rash 6 hari• Krusta tidak menular

• Bentuk jarangBentuk jarang• Varicella Hemorrhagica• Varicella Gangrenosa

Diagnosis• Gambaran klinik : • KU tidak terganggu

• Sifat rash & enantem • Sumber infeksi

• Isolasi virus• Serologik

Page 47: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

KomplikasiKomplikasi• Inf. sekunder : Pioderma sepsis• CNS : Meningoensefalitis, Neuritis• Pnemoni varicella• Hepatitis varicella• Fatal : def. imun

Prognosis• Peny. ringan sembuh spontan

Page 48: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

PengobatanPengobatan• Simtomatik :

Demam : antipiretik Pruritus : Lokal : Bedak salisil 1-2 %

Sistemik : antihistamin Kebersihan : jari, kuku, kulit, t. tidur

• Kausal : Acyclovir / Zoster immunoglobulin• 1. Bentuk berat• 2. Defisiensi imun

Page 49: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

PAROTITIS EPIDEMICAPAROTITIS EPIDEMICA( MUMPS )( MUMPS )

• Tidak selalu wabah• Tidak selalu radang gld. Parotis• Kausa : Myxovirus Parotitidis

- Jaringan kelenjar- Saraf

• Terutama : kel. parotis• 30 – 40 % inapparent infection• Akut isolasi : saliva, darah, urin, likuor

Page 50: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Gambaran Klinik

• Masa tunas : 16 – 18 hari• Derajat berat : berbeda-beda lokalisasi

Parotitis uni/bilateral Gld. Submaxillaris, Gld. Sublingualis, Orchitis, Meningoensefalitis, kelenjar lain

Page 51: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Infeksi Gld. ParotisInfeksi Gld. Parotis

• Gej. Umum : demam dll• Sakit telinga : mengunyah• Pembesaran kelenjar parotis :

• maks. 1 – 3 hari• bawah telinga : ke atas & ke luar• nyeri hebat• 6 – 10 hari• unilateral

• Inf. gld. submaxillaris & sublingualis dapat tanpa parotitis

Page 52: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Epididymo-orchitisEpididymo-orchitis

• Urutan ke-2• Sesudah / mendahului parotitis• Manifestasi tunggal• Unilateral 20 – 30 %, bilateral 2 %

Gejala :• Demam, nyeri abd-bawah, testis bengkak & nyeri • Demam turun bengkak testis berkurang • Atrofi 50%• Infertilitas & impotensi

Page 53: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

Meningoensefalitis Meningoensefalitis

• 10%• 3 – 10 hari post parotitis• Mendahului / tanpa parotitis• Gejala umum : demam• Tanda-tanda rangsang mening• Likuor : pleositosis limfosit• Protein meningkat• P/ baik tanpa sequele

Page 54: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

DIAGNOSISDIAGNOSIS

Klinis :Klinis :– Kontak 2 – 3 mgg

Isolasi virus & serologikIsolasi virus & serologik– Untuk keadaan meragukan : – Tidak ada parotitis– Recurrent parotitis– Serologik– CF praktis & dipercaya– HI– NT

Lab lain : Amylase serum meningkatLab lain : Amylase serum meningkat

Page 55: Peny Tropmed Oleh Virus 2010

DD / :DD / :

• Adenitis : servikal ant, preaurikular• Parotitis supurativa• Recurrent parotitis

Komplikasi• Tuli unilateral• Neuritis N VII, myelitis• Miokarditis

Prognosis : Baik