PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

35
PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR RISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011 BADAN LITBANGKES

description

PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011. BADAN LITBANGKES. BATASAN RISET FASILITAS KESEHATAN (1). - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

Page 1: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR RISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR RISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

BADAN LITBANGKESBADAN LITBANGKES

Page 2: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

BATASAN RISET FASILITAS KESEHATAN (1) BATASAN RISET FASILITAS KESEHATAN (1)

Pengukuran dan pengamatan data primer serta penelusuran data sekunder tentang kecukupan (adekuasi) dan ketepatan (appropriateness) penyediaan fasilitas kesehatan dan kinerjanya, baik yang diselenggarakan oleh pemerintah maupun yang disediakan oleh swasta.

Page 3: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

BATASAN RISET FASILITAS KESEHATAN (2) :BATASAN RISET FASILITAS KESEHATAN (2) :

Fasilitas kesehatan merupakan fasilitas yang memberikan pelayanan kesehatan : • UKP maupun UKM• Rawat jalan• Rawat inapMelingkupi strata I, II, dan III.

Page 4: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

BATASAN RISET FASILITAS KESEHATAN (3)BATASAN RISET FASILITAS KESEHATAN (3)

Page 5: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

DASAR HUKUM

• Undang-Undang Dasar 1945• UU Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik• UU Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan• UU Nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit• Peraturan Presiden Nomor 5 tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Nasional 2010 – 2014• Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 128 Tahun 2004 tentang Kebijakan

Dasar Puskesmas• Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 374 Tahun 2009 tentang Sistem

Kesehatan Nasional• Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1144 Tahun 2010 tentang Organisasi

dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan• Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 021 Tahun 2011 tentang Rencana

Strategis Kemenkes Tahun 2010 – 2014.

5

Page 6: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

LATARBELAKANG (1)

SASARAN STRATEGISKEMKES :- Status Kesehatan dan Gizi Masyarakat- Menurunnya angka kesakitan- Menurunnya Disparitas- Tenaga strategis di DTPK- SPM BK

STRATEGI :- Pelayanan kesehatan yang merata, terjangkau, bermutu dan berkeadilan serta berbasis bukti- Pengembangan dan pemberdayaan SDM Kesehatan yang merata dan bermutu- Ketersediaan, pemerataan, dan keterjangkauan obat dan alat kesehatan

PROGRAM GENERIK- Pemberdayaan Masyarakat dan Promkes- Krisis kesehatan- Perumusan perundang - undangan- Pengelolaan Data dan Infoles

PROGRAM TEKNIS- Bina Gizi dan KIA- Upaya Kesehatan- P2PL- Kefarmasian dan Alkes- PPSDM Ke

RISET FASILITAS KESEHATAN

6

Page 7: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

LATARBELAKANG (2)

• Pelayanan rawat inap di puskesmas : 0,8 %• Pelayanan rawat jalan di puskesmas : 1,3 %.• Masyarakat lebih banyak memilih berobat ke

tenaga kesehatan (13,9%) daripada ke puskesmas.

• Masalah puskesmas : kurangnya SDM Kesehatan, anggaran, peralatan, obat-obatan, dan sebagainya.

7

Page 8: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

LATARBELAKANG (3)

• Perkembangan jaman dan globalisasi membawa fasilitas pelayanan kesehatan pada situasi persaingan yang membutuhkan mutu layanan prima.

• Pelayanan kesehatan melampaui batas negara dan teknologi kesehatan juga semakin maju.

• Tingkat pendidikan dan ekonomi masyarakat semakin tinggi

8

Page 9: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

LATARBELAKANG (4)

• Pasar sangat tergantung pada keinginan pasien (customer oriented).

• Dalam upaya pencapaian Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional 2010 – 2014 dan Renstra Kementerian Kesehatan 2010 -2014, maka dukungan kebijakan yang tepat dalam hal Upaya Kesehatan menjadi suatu hal yang penting.

• Kebijakan yang tepat hanya akan diperoleh bila didasarkan pada bukti yang kuat dan sahih (evidence based policy).

9

Page 10: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

LATARBELAKANG (5)

• IPKM menggunakan sumber data Riskesdas, PODES, dan Susenas. Data Rifaskes akan menyempurnakan kelengkapan IPKM sehingga IPKM lebih komprehensif dan baik.

• Melalui kebijakan yang tepat maka perencanaan program secara konkuren di setiap tingkat administrasi Pemerintahan dan intervensi yang dilakukan akan lebih efektif .

10

Page 11: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

KEDUDUKAN RIFASKES DAN RISKESDASKEDUDUKAN RIFASKES DAN RISKESDAS

RIFASKES RISKESDAS

Page 12: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

PERTANYAAN PENELITIAN PERTANYAAN PENELITIAN

1. Bagaimana informasi terkini tentang supply pelayanan kesehatan, yaitu fasilitas (RS, Puskesmas dan Laboratorium klinik mandiri), termasuk SDM, alkes penting dan canggih dan penyediaan pelayanannya pada pada tingkat wilayah dan nasional

2. Bagaimana distribusi supply pelayanan kesehatan di berbagai wilayah

3. Bagaimana kinerja sistem pelayanan kesehatan dan variasinya di berbagai wilayah

Page 13: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

TUJUAN PENELITIAN TUJUAN PENELITIAN

1. Diperolehnya informasi terkini tentang supply pelayanan kesehatan di fasilitas RSU Pemerinah dan puskesmas pada tingkat wilayah dan nasional (stock opname).

2. Memberikan pemetaan ketersediaan supply fasilitas pelayanan kesehatan (RSU Pemerintah, puskesmas dan

laboratorium klinik mandiri), di berbagai wilayah (kabupaten/kota/propinsi)

3. Diperolehnya Indeks Kinerja RSU, Puskesmas, dan laboratorium klinik mandiri.

4. Diperolehnya gambaran mengenai patient safety dan responsifitas pelayanan di RSU Pemerintah

Page 14: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

MANFAAT PENELITIAN (1) :MANFAAT PENELITIAN (1) :

1. Mendukung pencapaian Universal Coverage Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN), Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas) dengan menyediakan data fasilitas (RS , puskesmas, dan lab. Klinik mandiri) terkait dengan paket pelayanan kesehatan yang dapat diberikan (benefit package).

2. Memberikan masukan untuk penyusunan kebijakan pasca UU Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit.

3. Memberikan masukan untuk penyusunan kebijakan revitalisasi puskesmas dan laboratorium.

4. Memungkinkan Pemerintah Pusat/propinsi mengembangkan kebijakan dan mengalokasikan peran kepada daerah berdasar evidens secara optimal

Page 15: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

MANFAAT PENELITIAN (2) :MANFAAT PENELITIAN (2) :

5. Memungkinkan pemerintah daerah mengembangkan supply pelayanan kesehatan yang dibutuhkan

6. Dapat digunakan dasar bagi perencanaan fasilitas pelayanan kesehatan di berbagai tingkat administrasi pemerintahan.

7. Menghasilkan peta yang terintegrasi antara masalah kesehatan dan penyediaan pelayanan kesehatan berdasarkan berbagai riset/informasi yang relevan (riskesdas, Rifaskes, Podes, Susenas dll)

8. Mendorong kegiatan riset follow up yang lebih tajam dan terarah

Page 16: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

16

Skema

Kerangka Konsep Riset Fasilitas Kesehatan

Dimodifikasi dari : Blum, Donabedian, dan Jakab

PROSES

LINGKUNGAN EKSTERNAL

(FAKTOR KONTEKSTUAL) - Harapan masyarakat - Kebijakan - Geografi, demografi - Lintas sektor Sistem pembiayaan - - Perijinan - Akreditasi - Sistem ekonomi

INPUT - SDM - Peralatan - Protap - Dana - Obat - Sarana - Prasarana

STATUS

KESEHATAN

Genetik

Perilaku Kesehatan

Pelayanan Kesehatan

OUTPUT

DAMPAK

Lingkungan

KEGIATAN DALAM GEDUNG DAN LUAR GEDUNG

PROMOTIF PREVENTIF

INPUT - SDM - Peralatan - Protap - Dana - Obat - Sarana - Prasarana

INPUT - SDM - Peralatan - Protap - Dana - Obat - Sarana - Prasarana

INPUT - SDM - Peralatan - Protap - Dana - Obat - Sarana - Prasarana

PROSES PROSES PROSES

OUTPUT OUTPUT OUTPUT

REHABILITATIF KURATIF

Page 17: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

METODE PENELITIAN METODE PENELITIAN

• Rancangan Studi Studi potong lintang (cross sectional).

• Populasi /SampelStudi RSU Pemerintah (676 RSU), puskesmas (9005 puskesmas), dan laboratorium klinik mandiri (772) di seluruh Indonesia.• Kriteria Subjek Fasilitas kesehatan sudah beroperasi minimal 1 (satu)

tahun. Terdaftar dalam data Kementerian Kesehatan tahun 2010.

Page 18: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

PENGUMPULAN DATAPENGUMPULAN DATA

Jenis data yang dikumpulkan :• Sumber Daya Manusia• Sarana dan peralatan kesehatan/medik• Obat-obatan • Organisasi dan manajemen esensial• Pelayanan Kesehatan yang berjalan (SPM)• Output esensial dan pelayanan kesehatan• Indikator Mutu

Page 19: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

Cara Pengumpulan Data :• Wawancara• Observasi• Pemeriksaan dokumen

Instrumen Pengumpulan Data :• Kuesioner Puskesmas• Kuesioner Rumah Sakit• Kuesioner Laboratorium

Page 20: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

BLOK TOPIK

I PENGENALAN TEMPAT

II KETERANGAN PENGUMPUL DATA

III IDENTITAS PUSKESMAS

IV SUMBERDAYA KESEHATAN

A. JUMLAH PEGAWAI MENURUT PENDIDIKAN & STATUS KEPEGAWAIANB. PENEMPATAN DAN ROTASIC. INSENTIFDAERAH

V FASILITAS FISIK

A. TANAHB. BANGUNANC. AIR BERSIHD. SARANA PEMBUANGAN AIR LIMBAHE. PENANGANAN LIMBAH MEDISF. SUMBER PENERANGAN/ LISTRIKG. RUANG PERAWATAN (KHUSUS DTP)

STRUKTURSTRUKTUR KUESIONER PUSKESMASKUESIONER PUSKESMAS (1) (1)

Page 21: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

BLOK TOPIK

VI. KETATAUSAHAAN

A. ALAT KANTORB. ALAT KOMUNIKASIC. ALAT TRANSPORMASID. ANGGARANE. ORGANISASI

VII MANAJEMEN

A. PERENCANAANB. PENGGERAKAN PELAKSANAANC. PROGRAM YANG DILAKSANAKAN DAN PENANGGUNG JAWAB

PROGRAMD. PENANGGUNG JAWAB PROGRAM DAN DAERAH BINAANE. JAMINAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN

STRUKTURSTRUKTUR KUESIONER PUSKESMASKUESIONER PUSKESMAS (2) (2)

Page 22: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

BLOK TOPIK

VIII PELAYANAN KESEHATAN

A. PELAYANAN KESEHATAN DALAM GEDUNG & LUAR GEDUNG

B. PELAYANANKESEHATAN DI PUSKESMAS RAWAT INAP

IX KEGIATAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

A. PUSKESMAS SEBAGAI PUSAT PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

B. UPAYA KESEHATAN BERSUMBER DAYA MASYARAKAT (UKBM)

X PUSKESMAS SEBAGAI PUSAT PEMBANGUNAN BERWAWASAN KESEHATAN

XI PUSTU DAN BIDAN DI DESA

XII JARINGAN PELAYANAN KESEHATAN

XIII RUMAH DINAS

XIV ALAT KESEHATAN DAN OBAT

XV ALAT KESEHATAN LUAR GEDUNG

XVI IMUNISASI

STRUKTURSTRUKTUR KUESIONER PUSKESMASKUESIONER PUSKESMAS (3) : (3) :

Page 23: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

STRUKTUR KUESIONER RUMAH SAKIT : BLOK I : PENGENALAN TEMPATBLOK II : KETERANGAN PENGUMPUL DATABLOK III : INPUT DAN PROSES A. SUMBER DAYA MANUSIA B. STAFF ORIENTATION C. SARANA DAN PRASARANA D. PELAYANAN E. KELENGKAPAN ORGANISASI F.ADMINISTRASI DAN MANAJEMEN

G.PEMBIAYAAN RUMAH SAKITH.KESELAMATAN KERJA, KEBAKARAN & KEWASPADAAN BENCANA I. PENGELOLAAN LIMBAH RS J. PROMOSI KESEHATAN DI RS

K. PENCATATAN KEMATIAN L. CEK LIST OBAT_OBATAN ESENSIAL DAN GAWAT DARURATBLOK IV. CEK LIST PERALATAN

Page 24: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

STRUKTUR KUESIONER LABORATORIUM

BLOK I IDENTITAS LABORATORIUM BLOK II SUMBER DAYA MANUSIA BLOK III FASILITAS FISIK BANGUNAN

A. KRITERIA FISIK BANGUNAN B. JENIS RUANGAN

C. PENANGANAN LIMBAH D. PERALATAN LABORATORIUM

BLOK IV MUTU PELAYANAN A. PEMANTAPAN MUTU INTERNAL

B. PEMANTAPAN MUTU EKSTERNAL BLOK V PENCATATAN DAN PELAPORAN

A. PENCATATAN DAN PELAPORAN TAHUN 2010B. PROGRAM KHUSUSC. PEMERIKSAAN NON-LABORATORIUM

BLOK VI KETERANGAN PENGUMPUL DATA BLOK VII CATATAN

Page 25: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

ANALISIS DATAANALISIS DATA

• Pemetaan fasilitas kesehatan• Deskriptif nasional dan wilayah • Analisis untuk menghasilkan pencapaian

berbagai indikator kecukupan, ketepatan, kinerja (efektivitas dan efisiensi), dan mutu.

• Penyusunan Indeks Kinerja RS, Puskesmas, dan laboratorium

Page 26: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

APPROPRIATENESS : KETEPATANAPPROPRIATENESS : KETEPATAN

SDM

PEMBIAYAAN

SARANA

PERALATAN

OBAT-OBATAN

APPROPRIATE

KESESUAIAN DENGAN

KEBUTUHANEFEKTIFITAS

Page 27: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

ADEKUASI : KECUKUPAN, MEMADAIADEKUASI : KECUKUPAN, MEMADAI

SDM

PEMBIAYAAN

SARANA

PERALATAN

OBAT-OBATAN

ADEKUASI

Kecukupan, kompetensi nakes

Penerimaan berbanding pengeluaran

Gedung, komunikasi, transportasi

Poliklinik, UGD, Bedah, Penunjang Program

Penggunaan obat generik, obat esensial

EFISIENSI

Page 28: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

INPUT

OUTPUT

HASIL

MANFAAT

DAMPAK

Kegiatan dan sumberdaya/dana yg dibutuhkan, agar luaran yg dihasilkan sesuai dg yg diharapkan

Sesuatu yg langsung diperoleh dari pelaksanaan kegiatan

Segala sesuatu yang mencerminkan berfungsinya suatu luaran

Tujuan/manfaat yang diperoleh dng berfungsinya luaran secara optimal

• Pengaruh yg ditimbulkan dari manfaat yang diperoleh dari suatu kegiatan

• Menggambarkan aspek makro tujuan proyek secara sektoral, regional, maupun nasional

HIRARKI INDIKATOR :

Page 29: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

SMARTT• Specific ; spesific and clear ; well defined• Measurable ; • Attainable, Achievable ; don’t too far : not commit • Relevant, Realistic ; Not identic with “easy”, within the

availability of resources, knowledge and time• Timely ; enough time, don’t too much time• TRACKABLEMany people fail in life because they have never

organized their energies around a goal.

Page 30: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

MEKANISME JAGA MUTU MEKANISME JAGA MUTU

• Ketua Tim mengecek kelengkapan isian kuesioner

• PenanggungJawab Teknis (PJT) Kabupaten/kota mengecek kelengkapan isian kuesioner.

• Supervisi oleh Tim Pusat dan Provinsi• Validasi data oleh UI, Unhas, dan Unair.• Editing oleh Tim Mandat Pusat

Page 31: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

MEKANISME PROTEKSI KERAHASIAAN DATAMEKANISME PROTEKSI KERAHASIAAN DATA

• Data akan digunakan semata-mata untuk pembinaan dan perencanaan, bukan untuk audit.

• Pada kontrak dengan enumerator tertulis aturan mengenai kewajiban menjaga kerahasiaan data.

• Kuesioner dan Isiannya adalah Rahasia Negara• PJT dan PJO kabupaten/kota bertanggungjawab terhadap

kerahasiaan data.• Data sensitif akan dilakukan koding dan tidak digunakan

untuk konsumsi umum• Hasil analisis data akan menjadi konsumsi publik setelah

disepakati oleh pengambil keputusan di tingkat Kementerian.

Page 32: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

RINCIAN KEGIATAN (1) RINCIAN KEGIATAN (1)

1. Tahap Persiapan (2010) Telaah dokumen Konsinyasi dengan program Konsinyasi dengan Organisasi Profesi Konsinyasi dengan pakar Penyusunan indikator dan indeks kinerja Penyusunan instrumen Uji coba instrumen Perbaikan instrumen Penyusunan Rancangan Tim dan Plan of action

Page 33: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

RINCIAN KEGIATAN (2) :RINCIAN KEGIATAN (2) :

2. Tahap Pelaksanaan (2011): Penyusunan pedoman Rapat-rapat persiapan dan koordinasi tingkat

Pusat Rapat koordinasi teknis Provinsi Workshop MOT, TOT, TC Pengumpulan data Validasi Data processing dan analysis Penyusunan laporan Diseminasi hasil

Page 34: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

JADWAL RIFASKES 2011JADWAL RIFASKES 2011

JAN PEB MA AP MEI JUN JUL AG SEP OK NO DES

PEDOMAN

MOT, TOT, TC

DC

DP & A

REPORTING

DISEM

JAN PEB MA AP MEI JUN JUL AG SEP OK NO DES

Page 35: PENJELASAN UMUM DAN KONSEP DASAR  R ISET FASILITAS KESEHATAN 2010 – 2011

TERIMA KASIH