Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3....

65
50 LAMPIRAN

Transcript of Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3....

Page 1: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

50

LAMPIRAN

Page 2: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 1

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Metode Tutor Sebaya

Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Salatiga

Program Keahlian : Pemasaran

Mata Pelajaran : Kompentensi Kejuruan

Standar Kompetensi : Mengoperasikan Peralatan Transaksi di

Lokasi Penjualan

Kompetensi Dasar : Pengoperasian Alat Hitung

Kelas/Semester : X -1/ II

Alokasi Waktu : 2 x 90 menit

Tahun Pelajaran : 2011/2012

I. Standar Kompetensi

Mengoperasikan peralatan transaksi di lokasi penjualan

II. Kompetensi Dasar

Pengoperasian Alat Hitung

III. Indikator

1. Menyebutkan jenis-jenis alat hitung

2. Menjelaskan fungsi tombol alat hitung

3. Menjelaskan cara kerja alat hitung

4. Mengoperasikan alat hitung

5. Memverifikasi perhitungan bahwa telah akurat 100%

6. Menjelaskan cara merawat alat hitung

IV. Tujuan Pembelajaran

Dengan menggunakan metode tutor sebaya, untuk proses pembelajaran

pengoperasian alat hitung. Siswa telah mengenal cara perhitungan secara

manual dapat :

Menjelaskan 2 macam alat hitung

Menjelaskan setidaknya 4 perbedaan fungsi alat hitung

Menjelaskan 4 macam tombol pada alat kalkulator saku

Page 3: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Menjelaskan setidaknya 4 tombol pada kalkulator elektronik

Menjelaskan 4 cara merawat mesin hitung

V. Organisasi materi

Jenis-jenis alat hitung

Fungsi tombol alat hitung

Cara kerja alat hitung

Latihan mengoperasikan alat hitung

Mengecek kebenaran hasil perhitung

Cara merawat mesin hitung

VI. Metode/alat Pembelajaran

Kooperatif tutor sebaya

Alat Hitung (kalkulator elektronik)

Spidol

Whiteboard

VII. Skenario pembelajaran

Pertemuan I

Alokasi

Waktu

Kegiatan

Pembelajaran

Interaksi

Guru Peserta didik

10 Menit Kegiatan

Awal:

1. Membuka

pelajaran

2. Apersepsi

Memeriksa kesiapan dan

mengkondisikan siswa siap

mengikuti pelajaran dan

membagi kelompok

Menggali pengalaman murid

dengan memberikan pertanyaan

lisan untuk mengarah

kepelajaran : siapa yang punya

handphone dikeluarkan! Buka

Mendengarkan dan

menjawab

Menyadur apersepsi dari

guru dan menjawab

Page 4: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

3. Motivasi

aplikasi kalkulator, dalam

perhitungan untuk apa

kegunaannya ?

Menjelaskan tentang pentingnya

materi yang dipelajari dengan

yang akan dicapai : alat hitung

yang dipakai ini namanya

kalkulator elektronik, seperti

yang kalian lihat alat ini sering

dijumpai di supermaeket (ada

baru, roma, dll). Setelah

mempelajari ini diharapkan bisa

dimanfaatkan didunia kerja

Mengidentifikasi :

memperhatikan dan

mendengar

70 Menit Kegiatan Inti

1. Eksplorasi

2. Elaborasi

Menuliskan topik pembelajaran

& Menjelaskan perhitungan

dengan 2 jenis alat hitung yaitu

kalkulator elektronik dan

kalkulator saku : siswa sudah

pernah menghitung dengan

kalkulator yang ada di

handphone, itu sama dengan

kalkulator saku ada (+, - , x , :).

Untuk alat hitung yang lebih

canggih itu ada di ada baru &

roma seperti yang ada di meja.

Namanya kalkulator elektronik.

Menginformasikan dalam

pelajaran akan dibantu tutor

Menjelaskan tombol dan

Mengidentifikasi : ada 2

jenis alat hitung dengan

kemampuan berbeda

Menerima penjelasan

tentang tutor

Mengidentifikasi : ada 5

Page 5: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

3. Konfirmasi

fungsinya pada alat hitung

kalkulator elektronik :

kalkulator elektronik lebih

banyak tombol dan fungsinya

daripada kalkulator saku

Guru bersama tutor :

- Menjelaskan cara kerja alat

hitung

- Guru menyuruh siswa untuk

latihan mengoperasikan alat

hitung kalkulator elektronik

dan bila ada kesulitan

ditayakan kepada ketua

kelompok sebagai tutor

Membimbing

Guru bersama peserta didik

mengecek kebenaran proses

kerja dengan hasil kerja

Mencatat dan memberi

tanggapan tentang kesulitan-

kesulitan yang dialami peserta

didik

macam tombol pada

kalkulator saku dan 15

macam tombol di

kalkulator elektronik serta

fungsinya

Mengidentifikasi :

mencatat hal-hal yang belum

diketahui cara kerja alat

Aktif mengoperasikan alat

hitung

Peserta didik bersama

Guru mengecek

kebenaran proses kerja

dengan hasil kerja

Mengungkapkan kesulitan

yang dialami.

10 menit Kegiatan Akhir Memberi tugas kelompok untuk

mencari bukti pembayaran

setidaknya 5 macam barang

belanjaan

Mengidentifikasi :

mendengar dan mencatat

Page 6: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Pertemuan II

Alokasi

Waktu

Kegiatan

Pembelajaran

Interaksi

Guru Peserta didik

10 Menit Kegiatan

Awal:

1. Membuka

pelajaran

2. Apersepsi

3. Motivasi

Memeriksa kesiapan dan

mengkondisikan siswa siap

mengikuti pelajaran

Mengecek kesiapan siswa

dengan tugas yang diberikan di

pertemuan 1

Menjelaskan akan pentingnya

tugas : apabila sudah bisa

menghitung ulang bukti

pembayaran dengan alat yang

sama maka kemampuan peserta

didik bisa disamakan dengan

petugas kasir

Mendengarkan dan

menjawab

Mempersiapkan tugas

: mengeluarkan bukti

pembayaran

Mengidentifikasi :

Memperhatikan dan

mendengar

70 Menit Kegiatan Inti

1. Eksplorasi

2. Elaborasi

Menuliskan topik pembelajaran

dan menjelaskan tentang cara

merawat mesin hitung.

Menyuruh siswa untuk

menghitung ulang bukti

pembayaran dan menambah

soal lain untuk di hitung peserta

didik menggunakan mesin

hitung kalkulator elektronik

Mengidentifikasi :

ada 5 cara yang pelu

diperhatikan dalam

merawat mesin

hitung

Mengerjakan tugas

dan soal dibantu

ketua kelompok

sebagai tutor

Page 7: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

3. Konfirmasi

Membimbing

Guru bersama peserta didik

mengecek kebenaran proses

kerja dengan hasil kerja

Aktif mengoperasikan

alat hitung

Peserta didik

bersama Guru

mengecek kebenaran

proses kerja dengan

hasil kerja

10 menit Kegiatan Akhir Tanya jawab tentang materi

pengoperasian alat hitung

dengan metode tutor sebaya

Mengidentifikasi :

menjawab

pertanyaan dari guru

dan mengutarakan

pendapat tentang

mtode tutor sebaya

Pertemuan III

Alokasi

Waktu

Kegiatan

Pembelajaran

Interaksi

Guru Peserta didik

10 Menit Kegiatan

Awal:

Membuka

pelajaran

Memeriksa kesiapan dan

mengkondisikan siswa siap

mengikuti tes

Mendengarkan dan

menjawab

60 Menit Kegiatan inti Memberikan petunjuk test

formatif

Membagikan lembar kerja

individu

Mengawasi jalannya proses tes

individu

Mengumpulkan lembar jawaban

Menyimak petunjuk

test dari guru

Menerima lembar

kerja

Mengerjakan tes

secara individu tanpa

bekerjasama

Page 8: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

peserta didik dan mengoreksi Mengumpulkan

lembar kerja dan

mengoreksi

20 menit Kegiatan akhir Mengumumkan skor kemajuan

individual

Memberi motivasi agar siswa

meningkatkan belajar

Memperhatikan

pengumuman guru

Memperhatikan

motivasi guru

VIII. Sumber Belajar:

1. Modul

2. Buku referensi lainnya

3. Internet

IX. Penilaian

a. Tes tertulis

b. Pengamatan / observasi

X. Materi Pokok Pengoperasian Alat Hitung

Didalam dunia perdagangan penggunaan alat hitung sangat diperlukan.

Secara umum alat hitung ini digunakan untuk melakukan perhitungan dasar, yaitu

menambah, mengurang, mengalikan dan membagi Karena fungsi dasar itulah

yang sering dipakai dalam dunia perdagangan. Tetapi banyak barang dagangan

yang dapat dihitung dengan cara menghitung banyaknya satuan atau unit barang

antara lain:

a. makanan, seperti kue, makanan dalam kaleng, berbagai jenis bahan

makanan yang telah dikemas dalam plastik atau karton (walaupun dalam

kemasan itu sudah dihitung dengan ukuran berat dan sebagainya).

b. minuman, seperti berbagai jenis minuman yang dijual dalam kemasan

gelas plastik,botol plastik/beling, maupun kaleng, makanan

c. pakaian, seperti baju, celana, blus, rok, sepatu, kaos kaki, stocking pakaian

dalam.

Page 9: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

d. barang elektronik, seperti radio, tv, stereo set, lemari es, kipas angin, ac

dan lain- lain.

Jenis – jenis alat hitung

No Nama Alat Bagian / Tombol Fungsi / kegunaan

1 Kalkulator

elektronik/

mesin kasir/

cash register

Tombol Power

ON/Clear/Clear Entry

• Tekan tombol tersebut untuk mengaktifkan daya.

• Tekan satu kali untuk menghapus tampilan angka

atau isi memori yang dimunculkan ulang. Juga

untuk menghapus kesalahan entri dan kesalahan

aproksimasi.

• Tekan dua kali untuk menghapus angka-angka atau

perintah yang masih terdapat di layar kalkulator.

(Namun tidak menghapus persentase pajak yang

telah ditentukan, isi memori, perhitungan soal

Math Drill yang tersimpan (perhitungan soal),

waktu yang dibutuhkan untuk menjawab soal-soal

(waktu selesai) dan kunci jawaban).

• Tekan untuk beralih dari mode Math Drill ke mode

Calculator. (Tidak bisa dilakukan jika soal Math

Drill problem sedang ditampilkan)

Tombol Power OFF Untuk menonaktifkan daya

Tombol Math

Drill/perhitungan soal

• Tekan untuk menampilkan layar utama Math Drill.

• Ketika muncul layar utama Math Drill, tekan

kembali tombol tersebut untuk memilih jumlah

soal. Setiap kali menekan tombol, akan terpilih

jumlah soal sebanyak 25, 50, dan 100 soal.

Tombol perhitungan

pajak

bruto/penentuan

persentase pajak

• Tekan tombol ini untuk menghitung pajak bruto

setelah anda memasukkan nilai sebelum pajak.

Tekan kembali untuk menampilkan jumlah pajak.

Setiap kali menekan tombol, akan ditampilkan

Page 10: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

jumlah pajak bruto dan jumlah pajak.

• Untuk mengeset persentase pajak, tekan tombol

(C.CE) dua kali, masukkan nilai, lalu tekan

kembali tombol ini.

Tombol perhitungan

pajak

netto/pembuktian

persentase pajak

• Tekan tombol ini untuk menghitung pajak netto

setelah anda memasukkan nilai termasuk pajak

Tekan kembali untuk menampilkan jumlah pajak.

Setiap kali menekan tombol, akan ditampilkan

jumlah pajak bersih dan jumlah pajak

• Untuk membuktikan persentase pajak yang telah

ditentukan, tekan (C.CE) dua kali lalu tekan

tombol ini.

Tombol Recall/clear

memory

• Tekan tombol ini untuk memunculkan ulang nilai

yang tersimpan dalam memori.

• Tekan dua kali untuk menghapus isi memori.

Tombol entri numerik Tekan untuk memasukkan angka-angka.

Tombol perhitungan

persen/kunci jawaban

• Tekan untuk menghitung persen.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

memeriksa nilai kunci jawaban pada perhitungan

soal.

Tombol

perkalian/menghapus

data

• Tekan untuk melakukan operasi perkalian.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

menghapus nilai waktu selesai pada perhitungan

soal dan kunci jawaban.

Tombol

Penjumlahan/Skor

• Tekan untuk melakukan operasi penjumlahan.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

menampilkan nilai waktu selesai pada perhitungan

soal dengan urutan naik (dari lama ke baru).

Tombol

equal/enter/start

• Tekan untuk mengetahui hasil perhitungan

aritmetika.

Page 11: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

mengerjakan latihan atau mengetahui jawaban soal

yang ditampilkan.

Tombol

Pengurangan/Skor

• Tekan untuk melakukan operasi pengurangan.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

menampilkan nilai waktu selesai pada perhitungan

soal dengan urutan menurun (dari baru ke lama).

Tombol

pembagian/pemering

katan

• Tekan untuk melakukan operasi pembagian.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

menampilkan tiga nilai waktu selesai yang tercepat

pada perhitungan soal.

Tombol clear all

• Tekan untuk menghapus seluruh memori

kalkulator.

(Namun tidak menghapus persentase pajak yang

telah ditentukan, perhitungan soal Math Drill yang

tersimpan, dan kunci jawaban)

• Jika (C.CA) tidak menghapus karakter atau ikon-

ikon yang tidak perlu ditampilkan, tekan tombol

ini untuk menghapus karakter atau ikon tersebut.

Tombol memory plus Tekan untuk menambah nilai tampilan ke nilai

memori.

Tombol memory

minus

Tekan untuk mengurangi nilai tampilan dari nilai

memori.

Tombol shift kanan

Tekan untuk mengganti satu digit ke kanan. Hal ini

berguna untuk mencocokkan satu digit entri.

Gunakan pula tombol ini untuk menghapus

kesalahan entri dan kesalahan aproksimasi.

2

Kalkulator

saku

(+) penambahan atau

penjumlahan

1. Tekan angka yang akan dijumlahkan/dikurangkan

2. Tekan tombol tambah

3. Tekan angka berikutnya yang akan ditambahkan

Page 12: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

4. Tekan tombol sama dengan

(-) pengurangan

1. Tekan angka yang akan dikurangkan

2. Tekan tombol kurang

3. Tekan angka berikutnya yang akan dikurangkan

4. Tekan tombol sama dengan

(x ) perkalian

1. Tekan angka yang akan dikalikan

2. Tekan tombol tanda perkalian

3. Tekan angka sebagai pengali

4. Tekan tombol sama dengan

( : ) pembagian

1. Tekan angka yang akan dibagi

2. Tekan tombol tanda bagi

3. Tekan angka pembagi

4. Tekan tombol sama dengan

(%) persen

Jika hasil akhir hitungan sudah diperoleh dari

perhitungan sebelumnya hanya tinggal mencari

persen, contoh hasil perhitungan akhir 1.000.000

Dihitung 25 %.

a. Tekan angka 25

b. Tekan tanda %

Bagian untuk mencetak

Batang-batang pencetak : Untuk mencetakkan angka-angka dan tanda-

tanda pada pita kertas hitung

Pita kertas hitung : Tempat mencetakkan angka-angka, tanda-tanda dan

hasil perhitungan

Pemotongan kertas : Untuk memotong kertas,bagian dari kertas hitung

yang sudah dipakai - Berfungsi pula sebagai pembebas kertas. Jika

diangkat ke atas, maka kertas hitung dibebaskan,hingga Anda dapat

mengaturnya.

Tombol penggulung kertas : Untuk memutar naik atau turun kertas hitung.

Page 13: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Penggulung kertas : Tempat untuk menggulung pita kertas hitung (tertutup

oleh kertas hitung)

Hal yang perlu diperhatikan dalam mesin hitung adalah:

1. Kalkulator saku

Untuk menghindari kerusakan kalkulator saku, terlebih dahulu bacalah

buku petunjuk dan pahami cara pengoperasian / penggunaannya.

2. Kalkulator elektronik

Untuk mesin hitung kalkulator elektonik terlebih dahulu,perhatikan

tegangan listrik yang tersedia, voltage yang tercantum pada mesin tersebut

harus cocok dengan voltage aliran listrik yang tersedia. Jika mesin

mempunyai tombol pengatur voltase, maka mesin dapat disesuaikan untuk

voltase 110 V atau 220 V (dual voltage). Anda harus yakin bahwa

pengatur telah ditempatkan pada posisi yang cocok. Dengan

memperhatikan ini Anda akan menghindarkan mesin dari kerusakan

terbakar karena telah Anda hubungkan dengan aliran listrik dengan voltase

yang lebih tinggi, atau mesin tidak dapat bekerja karena Anda hubungkan

dengan aliran listrik dengan voltage yang lebih rendah. Jika mesin Anda

tidak dilengkapi dengan pengatur voltase ganda, maka Anda harus

menggunakan transformator (step up/step down).

Jika mesin hitung mesin listrik Anda macet (tidak mau operasi) atau ”jalan

terus”.

Dalam hal yang demikian janganlah menekan-nekan berbagai kunci untuk

mencoba menjalankan atau mematikan mesin, akan tetapi cabutlah segera

steker dari stop kontak

Pemeriksaan alat

Kerusakan pada alat hitung elektronik harus diidentifikasi sebelum alat

tersebut digunakan. Beberapa indikasi kerusakan pada alat hitung adalah:

1. On/Off tidak aktif

2. Angka/numerik pada display tidak muncul

3. Tampilan/dispaly tidak stabil

Page 14: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

4. Hasil perhitungan tidak akurat

Setiap tidak berfungsinya alat hitung tidak selalu mengindikasikan

kerusakan pada alat. Oleh sebab itu sebelum digunakan pastikan terlebih dahulu

diperiksa apakah alat dalam keadaan baik dan biasanya sumber powernya sudah

terpasang dengan baik atau belum baik yang menggunakan battery, listrik atau

tenaga matahari.

Perawatan peralatan

a. simpan peralatan dengan baik

b. usahakan alat jangan sampai terjatuh

c. periksa power battery, kabel listrik

d. jika alat rusak laporkan kepada petugas yang berwenang atau atasan

Page 15: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Tes Siklus I

Nama :

Kelas :

Kelompok :

1. Sebutkan 4 langkah dalam perkalian (X) alat hitung kalkulator saku !

2. Sebutkan setidaknya 4 bagian mencetak pada kalkulator elektronik !

3. Apa fungsi Tombol Recall/clear memory ?

4. Kerusakan pada alat hitung elektronik harus diidentifikasi sebelum alat

tersebut digunakan. Beberapa indikasi kerusakan pada alat hitung adalah…

5. Bagaimana cara merawatan alat hitung ?

Page 16: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Kunci Jawaban Tes Siklus I

1. Tekan angka yang akan dikalikan

Tekan tombol tanda perkalian

Tekan angka sebagai pengali

Tekan tombol sama dengan

2. Batang-batang pencetak : Untuk mencetakkan angka-angka dan tanda- tanda pada

pita kertas hitung

Pita kertas hitung : Tempat mencetakkan angka-angka, tanda-tanda dan hasil

perhitungan

Pemotongan kertas : Untuk memotong kertas,bagian dari kertas hitung yang sudah

dipakai - Berfungsi pula sebagai pembebas kertas. Jika diangkat ke atas, maka

kertas hitung dibebaskan,hingga Anda dapat mengaturnya.

Tombol penggulung kertas : Untuk memutar naik atau turun kertas hitung.

Penggulung kertas : Tempat untuk menggulung pita kertas hitung (tertutup oleh

kertas hitung)

3. Tekan tombol ini untuk memunculkan ulang nilai yang tersimpan dalam memori.

Tekan dua kali untuk menghapus isi memori

4. On/Off tidak aktif

Angka/numerik pada display tidak muncul

Tampilan/dispaly tidak stabil

Hasil perhitungan tidak akurat

5. simpan peralatan dengan baik

usahakan alat jangan sampai terjatuh

periksa power battery, kabel listrik

jika alat rusak laporkan kepada petugas yang berwenang atau atasan

Penilaian Tes Siklus I

Skor nilai : 1 = 10

2 = 10

3 = 10

4 = 10

5 = 10 +

50

Nilai : jumlah x 2

50 x 2 = 100

Page 17: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Salatiga, April 2012

Mengetahui,

Guru Mata Pelajaran

Gendi Dwijanti, S.Pd

NIP. 19640612 199003 2 007

Peneliti

Agung Yuwana

NIM: 16 2007 045

Page 18: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 2

Lembar Observasi Kesiapan Siswa Menerima Pelajaran

Siklus :

Pertemuan :

Hari/ tanggal :

No Aspek Yang Diamati Ya Tidak

1. Membawa buku paket/materi

2. Membawa buku catatan

3. Membawa kelengkapan alat tulis

Jumlah

Presentase % %

Lampiran 3

Kisi-Kisi Lembar Observasi

Metode Tutor Sebaya Indikator

Keaktifan Siswa Keaktifan siswa dalam menggunakan alat

hitung

Hasil belajar Siswa meningkatkan nilai dalam pembelajaran

dan memahami materi yang disampaikan oleh

guru.

Page 19: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 4

KISI-KISI LEMBAR OBSERVASI TERHADAP GURU DAN PESETA DIDIK

DENGAN METODE TUTOR SEBAYA

Petunjuk pengisian

Bubuhkan tanda cek (V) yang sesuai pada tanda ( ) pada kolom yang sesuai dengan keadaan yang anda amati

Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Salatiga

Nama Pengamat :

Pertemuan :

Kelas : X Pemasaran-1

Guru & Tutor Skala Penilaian Peserta Didik Skala Penilaian

Kemampuan guru dalam kegiatan awal 0 1 2 3 4 5 Keadaan / kondisi murid 0 1 2 3 4 5

Membawa kondisi awal untuk menyiapkan murid

siap belajar

Kesiapan murid untuk belajar

Mengapersepsi terhadap pembelajaran tentang

pengoperasian alat hitung

Ketepatan bertanya

Ketepatan pemberian ilustrasi

Ketepatan cara penyampaian materi

Pandangan dalam persepsi belajar alat hitung

Menanggapi pertanyaan

Menanggapi ilutrasi

Menanggapi penyampaian materi

Membangun motivasi terhadap pembelajaran

pengoperasian alat hitung

Pemahaman terhadap pentingnya pembelajaran

pengoperasian alat hitung

Penyampaian tujuan pembelajaran

Perhatian murid

Menanggapi pentingnya pembelajaran alat

hitung

Menanggapi tujuan pembelajaran

Kemampuan guru dalam kegiatan inti 0 1 2 3 4 5 Keadaan / Kondisi murid 0 1 2 3 4 5

Mengeksplorasi

Page 20: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Menggali pengalaman murid dalam

penggunaan alat hitung

Memperkenalkan jenis-jenis alat hitung

Menjelaskan tentang cara merawat alat

hitung

Kondisi murid dalam menggali

pengalaman

Menanggapi jenis-jenis alat hitung

Menanggapi cara merawat alat hitung

Elaborasi

Menginformasikan bahwa dalam proses belajar

ada ketua kelompok sebagai tutor dan tugasnya

Menginformasikan bila ada kesulitan

ditanyakan kepada tutor

Ketepatan dalam memperkenalkan tombol pada

alat hitung kalkulator elektronik

Ketepatan dalam memberikan tugas

Kondisi murid menerima ketua

kelompok sebagai tutor

Murid menerima informasi bila ada

kesulitan tanya kepada tutor

Menanggapi / merespon macam-macam

tombol pada alat hitung

Kondisi murid dalam mengerjakan

tugas

Guru & tutor

Ketepatan guru dalam menjelaskan cara kerja

& tombol alat hitung

Tutor menjadi fasilitator saat kelompok

mengoperasikan alat hitung

Menjawab pertanyaan dengan baik

Tutor bertanggung jawab atas kelompoknya

Guru membimbing dan mendukung peserta

didik untuk berperan aktif

Menanggapi / merespon cara kerja &

tombol alat hitung

Menerima arahan dari tutor dengan baik

Bertanya pada tutor bila ada kesulitan

Menerima tutor dengan baik

Keaktifan murid saat mengoperasikan

alat hitung

Mengkonfirmasi

Mengecek kebenaran proses kerja dan hasil

kerja

Mengecek kebenaran proses kerja dan

hasil kerja

Page 21: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Memberi tanggapan tentang kesulitan yang

dialami peserta didik

Mengungkapkan kesulitan yang dihadapi

dalam pengoperasian alat hitung

Kemampuan guru dalam kegitan akhir 0 1 2 3 4 5 Keadaan / Kondisi murid 0 1 2 3 4 5

Ketepatan pemberian tugas yang sesuai dengan

materi pengoperasian alat hitung

Merespon dengan baik apa yang

disampaikan guru

Kemampuan guru dalam tes individu 0 1 2 3 4 5 Keadaan / Kondisi murid dalam tes individu 0 1 2 3 4 5

Membagi lembar tes individu kepada siswa Menerima lembar kuis individu

Mengawasi jalannya proses kuis individu Mengerjakan kuis individu tanpa

kerjasama

Menegur siswa yang bekerjasama dalam tes

individu

Mengerjakan tes secara individu

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat selama

mengerjakan kuis

Mengungkapkan kesulitan yang didapat

selama mengerjakan kuis

Kemampuan guru dalam memberi Skor

Kemajuan

0 1 2 3 4 5 Keadaan / Kondisi murid dalam menerima

Skor Kemajuan

0 1 2 3 4 5

Mengumumkan skor kemajuan individual Memperhatikan pengumuman guru

tentang skor kemajuan individu

Memberi motivasi kepada siswa untuk

meningkatkan skor kemajuan

Memperhatikan motivasi guru dalam

meningkatkan skor kemajuan individu

Penilaian

0 : Aktivitas yang dilakukan tidak muncul

1 : Aktivitas yang dilakukan ≤ 20%

2 : Aktivitas yang dilakukan antara > 20% - 40%

Page 22: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

3 : Aktivitas yang dilakukan antara > 40% - 60%

4 : Aktivitas yang dilakukan antara > 60% - 80%

5: Aktivitas yang dilakukan antara > 80% - 100%

Komentar

……………………………………………………………………………………………….

……………………………………………………………………………………………….

Page 23: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 5

Kisi - Kisi Wawancara

No. Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah anda menyukai pembelajaran dengan

metode Tutor Sebaya?

2. Apakah anda suka belajar dengan dibantu

teman sebagai tutor?

3. Apakah anda berperan aktif dalam mengerjakan

tugas kelompok ?

4. Apakah materi pelajaran ada manfaatnya dalam

kehidupannya kelak ?

5. Apakah anda setuju bila dalam pembelajaran

selanjutnya menggunakan metode Tutor

Sebaya?

Jumlah

Presentase % %

Page 24: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 6

ANGKET TANGGAPAN SISWA

Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Salatiga

Nama Siswa :

Hari/Tanggal :

Petunjuk Pengisian : Berikan tanda silang pada jawaban yang anda pilih

jika ada komentar tuliskan pada tempat yang telah

disediakan

1. Apakah anda menyukai pembelajaran dengan menggunakan metode Tutor

Sebaya?

a. Ya b. Tidak

Komentar:…………………………………………………………………………...

...............……………………………………………………………………………

2. Jika dibandingkan dengan pembelajaran sebelumnya (tanpa menggunakan

metode pembelajaran Tutor Sebaya), bagaimana setelah menggunakan metode

pembelajaran Tutor Sebaya?

Komentar:………………………………………………………………………...…

………………………………………………………………………………………

3. Apakah dengan menggunakan metode pembelajaran Tutor Sebaya anda dapat

belajar lebih baik?

a. Ya b. Tidak

Komentar:…………………………………………………………………………...

..................…………………………………………………………………………

4. Apakah dengan menggunakan metode pembelajaran Tutor Sebaya anda dapat

lebih mudah mempelajari dan memahami materi yang diajarkan?

a. Ya b. Tidak

Komentar:…………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………

Page 25: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 7

Kelompok siklus I

KELOMPOK 1

Devita Dwi Armiyati (tutor)

Agil Tri Mulyani

Amalia Rizkityafirin

Ana Gusviana

Astri Tika Henryanti

Bayu Prasojo

Difa Ulfachitiana

Dian Saraswati

Dwi Ayu Subekti

KELOMPOK III

Eva Saliyana (tutor)

Mudzakiroh

Nely Rahmawati

Nurina

Oktavianto Yove Jeverson Kause

Wini Widyastuti

Yeni Hermawati

Zahrotul Fajriyah

Ulfa N (L)

KELOMPOK II

Woro Sindhu Aspriangga (tutor)

Eka Erwayanti

Fauzatun Ni'mah

Hesti Winarsih

Istiqomah

Khori Wahyu

Leni Setyorini

Lia Farokah

Vindi Cloriza (L)

KELOMPOK IV

Nur A (tutor) (L)

Waljiyanti

Putri Ika Deviani

Retno Anggraeni

Wahyu Tri Susanti

Widi Damayanti

Titik Nur Azizah

Winarni

Meilisa Mestiana

Page 26: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 8

Lembar Observasi Kesiapan Peserta Didik

dalam Menerima pelajaran Siklus I

Pertemuan : 1

Hari / tanggal : Kamis, 22 Maret 2012

No Aspek Yang Diamati Ya Tidak

1. Membawa buku penunjang 32 4

2. Membawa buku catatan 36 0

3. Membawa kelengkapan alat tulis 36 0

Jumlah 104 4

Presentase 96,30 % 3,70%

Pertemuan : 2

Hari / tanggal : Senin, 2 April 2012

No Aspek Yang Diamati Ya Tidak

1. Membawa buku penunjang 34 2

2. Membawa buku catatan 36 0

3. Membawa kelengkapan alat tulis 34 2

Jumlah 104 4

Presentase 96,30 % 3,70%

Page 27: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 9

HASIL OBSERVASI TERHADAP GURU DAN SISWA

DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SIKLUS I

Pertemuan :I (pertama)

Hari / Tanggal :Kamis, 22 Maret 2012

Aktifitas guru & tutor Observer Rata

-rata Aktifitas peserta didik

Observer Rata-

rata 1 2 3 1 2 3

Kemampuan guru dalam kegiatan awal Keadaan / kondisi murid

Membawa kondisi awal untuk menyiapkan

murid siap belajar

3 4 4 3.66 Kesiapan murid untuk belajar 3 2 3 2.66

Mengapersepsi terhadap pembelajaran tentang

pengoperasian alat hitung

Ketepatan bertanya

Ketepatan pemberian ilustrasi

Ketepatan cara penyampaian materi

2 4

3

3 3

4

3 4

4

2.66 3.66

3.66

Pandangan dalam persepsi belajar alat

hitung

Menanggapi pertanyaan

Menanggapi ilutrasi

Menanggapi penyampaian materi

3 3

4

3 2

3

4 4

4

3.33 3

3.66

Membangun motivasi terhadap pembelajaran pengoperasian alat hitung

Pemahaman terhadap pentingnya

pembelajaran pengoperasian alat hitung

Penyampaian tujuan pembelajaran

3

3

4

2

4

3

3.66

2.66

Perhatian murid

Menanggapi pentingnya pembelajaran

alat hitung

Menanggapi tujuan pembelajaran

3

2

4

2

3

4

3.33

2.66

3.32 3.10

Kemampuan guru dalam kegiatan inti Keadaan / Kondisi murid

Mengeksplorasi

Menggali pengalaman murid dalam

penggunaan alat hitung

Memperkenalkan jenis-jenis alat hitung

3

4

2

3

4

4

3

3.66

Kondisi murid dalam menggali

pengalaman

Menanggapi jenis-jenis alat hitung

3

3

3

4

2

4

2.66

3.66

Elaborasi

Menginformasikan bahwa dalam proses

belajar ada ketua kelompok sebagai tutor dan tugasnya

Menginformasikan bila ada kesulitan

3

4

4

3

4

4

3.66

3.66

Kondisi murid menerima ketua

kelompok sebagai tutor

Murid menerima informasi bila ada

3

4

3

4

3

3

3

3.66

Page 28: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

ditanyakan kepada tutor

Ketepatan dalam memperkenalkan tombol

pada alat hitung kalkulator elektronik

3

5

4

4

kesulitan tanya kepada tutor

Menanggapi / merespon macam-

macam tombol pada alat hitung

3

4

4

3.66

Guru & tutor

Ketepatan guru dalam menjelaskan cara kerja

& tombol alat hitung

Tutor menjadi fasilitator saat kelompok

mengoperasikan alat hitung

Menjawab pertanyaan dengan baik

Tutor bertanggung jawab atas kelompoknya

Guru membimbing dan mendukung peserta

didik untuk berperan aktif

4

3

3

2 4

3

2

4

3 3

4

3

4

3 4

3.66

2.66

3.66

2.66 3.66

Menanggapi / merespon cara kerja &

tombol alat hitung

Menerima arahan dari tutor dengan

baik

Bertanya pada tutor bila ada kesulitan

Menerima tutor dengan baik

Keaktifan murid saat mengoperasikan

alat hitung

3

3

3

2 3

4

3

3

3 4

4

3

3

3 3

3.66

3

3

2.66 3.33

Mengkonfirmasi

Mengecek kebenaran proses kerja dan hasil

kerja

Memberi tanggapan tentang kesulitan yang

dialami peserta didik

3

2

5

4

4

3

4

3

Mengecek kebenaran proses kerja dan

hasil kerja

Mengungkapkan kesulitan yang

dihadapi dalam pengoperasian alat

hitung

3

2

4

4

3

3

3.33

3

3.44 3.21

Kemampuan guru dalam kegitan akhir Keadaan / Kondisi murid

Ketepatan pemberian tugas yang sesuai

dengan materi pengoperasian alat hitung

4 4 4 4 Merespon dengan baik apa yang

disampaikan guru

4 3 4 3.66

Rata-rata Keaktifan Guru & Tutor pada Siklus I Pertemuan ke-1 : 3.43

Rata-rata Keaktifan Peserta Didik pada Siklus I Pertemuan ke-1 : 3.20

Page 29: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 10

HASIL OBSERVASI TERHADAP GURU DAN SISWA

DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SIKLUS I

Pertemuan :2 (kedua)

Hari / Tanggal :Senin, 2 April 2012

Aktifitas guru & tutor Observer Rata

-rata Aktifitas peserta didik

Observer Rata-

rata 1 2 3 1 2 3

Kemampuan guru dalam kegiatan awal Keadaan / kondisi murid

Membawa kondisi awal untuk menyiapkan

murid siap belajar

4 3 4 3.66 Kesiapan murid untuk belajar 2 3 3 2.66

Mengapersepsi terhadap pembelajaran pada pertemuan 1

Ketepatan bertanya

Mengecek kesiapan siswa dengan tugas yang

diberikan

3

4

4

4

3

3

3.33

3.66

Pandangan dalam persepsi belajar alat hitung

Menanggapi pertanyaan

Mempersiapkan tugas

3

4

3

3

3

4

3

3.66

Membangun motivasi terhadap pembelajaran

pengoperasian alat hitung

Pemahaman terhadap pentingnya

pembelajaran pengoperasian alat hitung

3

3

3

3

Perhatian murid

Menanggapi pentingnya pembelajaran

alat hitung

3

4

3

3.33

3.41 3.16

Kemampuan guru dalam kegiatan inti Keadaan / Kondisi murid

Mengeksplorasi

Menjelaskan tentang cara merawat alat hitung

4

4

3

3.66

Menanggapi cara merawat alat hitung

3

4

3

3.33

Elaborasi

Ketepatan dalam memberikan tugas kelompok

3

4

4

3.66

Kondisi murid dalam mengerjakan

tugas

3

4

4

3.66

Guru & tutor

Page 30: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Ketepatan guru dalam menjelaskan cara

merawat mesin hitung

Tutor menjadi fasilitator saat kelompok

mengoperasikan alat hitung

Menjawab pertanyaan dengan baik

Tutor bertanggung jawab atas kelompoknya

Guru membimbing dan mendukung peserta

didik untuk berperan aktif

4

3

3

3 4

3

3

4

3 4

5

3

4

4 4

4

3

3.66

3.33 4

Menanggapi / merespon cara merawat

mesin hitung

Menerima arahan dari tutor dengan

baik

Bertanya pada tutor bila ada kesulitan

Menerima tutor dengan baik

Keaktifan murid saat mengoperasikan

alat hitung

3

3

3

4 3

4

4

4

3 4

5

3

3

3 4

4

3.33

3.33

3.33 3.66

Mengkonfirmasi

Mengecek kebenaran proses kerja dan hasil

kerja

Memberi tanggapan tentang kesulitan yang

dialami peserta didik

4

4

3

4

3

4

3.33

Mengecek kebenaran proses kerja dan

hasil kerja

Mengungkapkan kesulitan yang

dihadapi dalam pengoperasian alat

hitung

4

3

3

3

4

3

3.66

3

3.62 3.47

Kemampuan guru dalam kegitan akhir Keadaan / Kondisi murid

Ketepatan dalam bertanya tentang materi

pengoperasian alat hitung dengan metode tutor

sebaya

3 3 4 3.33 Merespon / menanggapi dengan baik

apa yang ditanyakan guru

3 4 3 3.33

Rata-rata Keaktifan Guru & Tutor pada Siklus I Pertemuan ke-2 : 3.54

Rata-rata Keaktifan Peserta Didik pada Siklus I Pertemuan ke-2 : 3.37

Page 31: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 11

HASIL OBSERVASI TERHADAP GURU DAN SISWA

DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SIKLUS I

Pertemuan :3 (ketiga)

Hari / Tanggal :Rabu, 4 April 2012

Aktifitas guru & tutor Observer Rata

-rata Aktifitas peserta didik

Observer Rata-

rata 1 2 3 1 2 3

Kemampuan guru dalam tes individu Keadaan / Kondisi murid dalam tes individu

Membagi lembar tes individu kepada siswa 4 4 4 4 Menerima lembar tes individu 3 4 3 3.33

Menegur siswa yang bekerjasama dalam tes

individu

4 3 5 4 Mengerjakan tes secara individu 4 3 4 3.66

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat

selama mengerjakan tes

3 4 3 3.33 Mengungkapkan kesulitan yang

didapat selama mengerjakan tes

3 4 3 3.33

3.77 3.44

Kemampuan guru dalam memberi Skor

Kemajuan

Keadaan / Kondisi murid dalam menerima

Skor Kemajuan

Mengumumkan skor kemajuan individual 4 5 4 4.33 Memperhatikan pengumuman guru

tentang skor kemajuan individu

4 4 4 4

Memberi motivasi kepada siswa untuk

meningkatkan skor kemajuan

3 4 3 3.33 Memperhatikan motivasi guru dalam

meningkatkan skor kemajuan individu

3 4 3 3.33

3.83 3.66

Rata-rata Keaktifan Guru & Tutor pada Siklus I Pertemuan ke-3 : 3.79

Rata-rata Keaktifan Peserta Didik pada Siklus I Pertemuan ke-3 : 3.53

Rata – rata Keseluruhan Guru & Tutor pada Siklus I : 3.52

Rata-rata Keseluruhan Peserta Didik pada Siklus I : 3.31

Page 32: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 12

ANALISIS HASIL TES DAN PERKEMBANGAN INDIVIDU SIKLUS I

PESERTA DIDIK KELAS X PEMASARAN-1 SEMESTER II

TAHUN AJARAN 2011/2012

Kelompo

k Nama

L/

P

Sblm

Tindakan Siklus I keterangan

I Devita Dwi Armiyati

(Tutor) P 85 T 90 T Kenaikan 5

Agil Tri Mulyani P 70 TT 80 T Kenaikan 10 Amalia Rizkityafirin P 65 TT 70 TT Kenaikan 5 Ana Gusviana P 55 TT 65 TT Kenaikan 10 Astri Tika Henryanti P 60 TT 70 TT Kenaikan 10 Bayu Prasojo P 60 TT 70 TT Kenaikan 10 Difa Ulfachitiana P 65 TT 70 TT Kenaikan 5 Dian Saraswati

P 75 TT 80 T Kenaikan 5

Dwi Ayu Subekti P 70 TT 80 T Kenaikan 10 II Woro Sindhu A (Tutor) P 85 T 90 T Kenaikan 5

Eka Erwayanti P 60 TT 70 TT Kenaikan 10 Fauzatun Ni'mah P 70 TT 80 T Kenaikan 10 Hesti Winarsih P 70 TT 80 T Kenaikan 10

Istiqomah P 75 TT 65 T Penurunan

10 Khori Wahyu P 65 TT 75 TT Kenaikan 10 Leni Setyorini P 65 TT 80 T Kenaikan 15 Lia Farokah P 65 TT 75 TT Kenaikan 10 Intan Vindi Cloriza L 45 TT 60 TT Kenaikan 15

III Eva Saliyana (Tutor) P 85 T 95 T Kenaikan 10 Mudzakiroh P 80 T 90 T Kenaikan 10 Nely Rahmawati P 60 TT 75 TT Kenaikan 15 Nurina P 65 TT 80 T Kenaikan 15 Oktavianto Yove J.K P 75 TT 85 T Kenaikan 10

Wini Widyastuti P 50 TT 75 TT Kenaikan 25 Yeni Hermawati P 50 TT 70 TT Kenaikan 20 Zahrotul Fajriyah P 55 TT 80 T Kenaikan 25 Ulfa Nouviyanti L 40 TT 65 TT Kenaikan 25

IV Suci Nur Anisah (Tutor) L 90 T 100 T Kenaikan 10 Waljiyanti P 65 TT 75 T Kenaikan 10 Putri Ika Deviani

P 70 TT 85 T Kenaikan 15

Retno Anggraeni P 75 TT 80 T Kenaikan 5

Page 33: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Wahyu Tri Susanti P 60 TT 75 TT Kenaikan 15 Widi Damayanti

P 55 TT 75 TT Kenaikan 20

Titik Nur Azizah P 60 TT 80 T Kenaikan 20 Winarni P 65 TT 80 T Kenaikan 15 Meilisa Mestiana P 60 TT 75 TT Kenaikan 15

Rata-rata 65.7 77.5

Presentase Ketuntasan 13,88% 55,55%

Ket : T = Tuntas

TT = Tidak Tuntas

* = Hasil diperoleh dari ( Nilai siklus I – Nilai sebelum Tindakan

Page 34: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 13

Hasil Wawancara Siklus I

No. Pertanyaan Komentar

1. Apakah anda suka belajar dengan dibantu

teman sebagai tutor?

28 siswa menjawab ya

2. Apakah anda setuju bila dalam

pembelajaran selanjutnya menggunakan

metode Tutor Sebaya?

25 siswa menjawab ya

3. Apakah kesulitan atau kendala yang anda

hadapi sebagai tutor?

1 Tutor menjawab

Peserta didik yang

dibantu seringkali

belajar kurang serius

Lampiran 14

Nilai tugas kelompok siklus I

Kelompok Proses kerja Hasil kerja Nilai

I 50 50 100

II 50 50 100

III 50 45 95

IV 50 50 100

Page 35: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 15

Perbaikan

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Metode Tutor Sebaya

Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Salatiga

Program Keahlian : Pemasaran

Mata Pelajaran : Kompentensi Kejuruan

Standar Kompetensi : Mengoperasikan Peralatan Transaksi di

Lokasi Penjualan

Kompetensi Dasar : Pengoperasian Alat Hitung

Kelas/Semester : X -1/ II

Alokasi Waktu : 2 x 90 menit

Tahun Pelajaran : 2011/2012

I. Standar Kompetensi

Mengoperasikan peralatan transaksi di lokasi penjualan

II. Kompetensi Dasar

Pengoperasian Alat Hitung

III. Indikator

7. Menyebutkan jenis-jenis alat hitung

8. Menjelaskan fungsi tombol alat hitung

9. Menjelaskan cara kerja alat hitung

10. Mengoperasikan alat hitung

11. Memverifikasi perhitungan bahwa telah akurat 100%

12. Menjelaskan cara merawat alat hitung

IV. Tujuan Pembelajaran

Dengan menggunakan metode tutor sebaya, untuk proses pembelajaran

pengoperasian alat hitung. Siswa telah mengenal cara perhitungan secara

manual dapat :

Menjelaskan 2 macam alat hitung

Menjelaskan setidaknya 4 perbedaan fungsi alat hitung

Page 36: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Menjelaskan 4 macam tombol pada alat kalkulator saku

Menjelaskan setidaknya 4 tombol pada kalkulator elektronik

Menjelaskan 4 cara merawat mesin hitung

V. Organisasi materi

Jenis-jenis alat hitung

Fungsi tombol alat hitung

Cara kerja alat hitung

Latihan mengoperasikan alat hitung

Mengecek kebenaran hasil perhitung

Cara merawat mesin hitung

VI. Metode/alat Pembelajaran

Kooperatif tutor sebaya

Alat Hitung (kalkulator elektronik)

Spidol

Whiteboard

VII. Skenario pembelajaran

Pertemuan I

Alokasi

Waktu

Kegiatan

Pembelajaran

Interaksi

Guru Peserta didik

10 Menit Kegiatan

Awal:

2. Membuka

pelajaran

2. Apersepsi

Memeriksa kesiapan dan

mengkondisikan siswa siap

mengikuti pelajaran dan

membagi kelompok

Menggali pengalaman murid

dengan memberikan pertanyaan

lisan untuk mengarah

kepelajaran : siapa yang punya

handphone dikeluarkan! Buka

Mendengarkan dan

menjawab

Menyadur apersepsi dari

guru dan menjawab

Page 37: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

3. Motivasi

aplikasi kalkulator, dalam

perhitungan untuk apa

kegunaannya ?

Menjelaskan tentang pentingnya

materi yang dipelajari dengan

yang akan dicapai : alat hitung

yang dipakai ini namanya

kalkulator elektronik, seperti

yang kalian lihat alat ini sering

dijumpai di supermaeket (ada

baru, roma, dll). Setelah

mempelajari ini diharapkan bisa

dimanfaatkan didunia kerja

Mengidentifikasi :

memperhatikan dan

mendengar

70 Menit Kegiatan Inti

1. Eksplorasi

2. Elaborasi

Menuliskan topik pembelajaran

& Menjelaskan perhitungan

dengan 2 jenis alat hitung yaitu

kalkulator elektronik dan

kalkulator saku : siswa sudah

pernah menghitung dengan

kalkulator yang ada di

handphone, itu sama dengan

kalkulator saku ada (+, - , x , :).

Untuk alat hitung yang lebih

canggih itu ada di ada baru &

roma seperti yang ada di meja.

Namanya kalkulator elektronik.

Menginformasikan dalam

pelajaran akan dibantu tutor

Menjelaskan tombol dan

Mengidentifikasi : ada 2

jenis alat hitung dengan

kemampuan berbeda

Menerima penjelasan

tentang tutor

Mengidentifikasi : ada 5

Page 38: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

3. Konfirmasi

fungsinya pada alat hitung

kalkulator elektronik :

kalkulator elektronik lebih

banyak tombol dan fungsinya

daripada kalkulator saku

Guru bersama tutor :

- Menjelaskan cara kerja alat

hitung

- Guru menyuruh siswa untuk

latihan mengoperasikan alat

hitung kalkulator elektronik

dan bila ada kesulitan

ditayakan kepada ketua

kelompok sebagai tutor

Membimbing

Guru bersama peserta didik

mengecek kebenaran proses

kerja dengan hasil kerja

Mencatat dan memberi

tanggapan tentang kesulitan-

kesulitan yang dialami peserta

didik

macam tombol pada

kalkulator saku dan 15

macam tombol di

kalkulator elektronik serta

fungsinya

Mengidentifikasi :

mencatat hal-hal yang belum

diketahui cara kerja alat

Aktif mengoperasikan alat

hitung

Peserta didik bersama

Guru mengecek

kebenaran proses kerja

dengan hasil kerja

Mengungkapkan kesulitan

yang dialami.

10 menit Kegiatan Akhir Memberi tugas kelompok untuk

mencari bukti pembayaran

setidaknya 5 macam barang

belanjaan

Mengidentifikasi :

mendengar dan mencatat

Page 39: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Pertemuan II

Alokasi

Waktu

Kegiatan

Pembelajaran

Interaksi

Guru Peserta didik

10 Menit Kegiatan

Awal:

1. Membuka

pelajaran

2. Apersepsi

3. Motivasi

Memeriksa kesiapan dan

mengkondisikan siswa siap

mengikuti pelajaran

Mengecek kesiapan siswa

dengan tugas yang diberikan di

pertemuan 1

Menjelaskan akan pentingnya

tugas : apabila sudah bisa

menghitung ulang bukti

pembayaran dengan alat yang

sama maka kemampuan peserta

didik bisa disamakan dengan

petugas kasir

Mendengarkan dan

menjawab

Mempersiapkan tugas

: mengeluarkan bukti

pembayaran

Mengidentifikasi :

Memperhatikan dan

mendengar

70 Menit Kegiatan Inti

1. Eksplorasi

2. Elaborasi

Menuliskan topik pembelajaran

dan menjelaskan tentang cara

merawat mesin hitung.

Menyuruh siswa untuk

menghitung ulang bukti

pembayaran dan menambah

soal lain untuk di hitung peserta

didik menggunakan mesin

hitung kalkulator elektronik

Mengidentifikasi :

ada 5 cara yang pelu

diperhatikan dalam

merawat mesin

hitung

Mengerjakan tugas

dan soal dibantu

ketua kelompok

sebagai tutor

Page 40: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

3. Konfirmasi

Membimbing

Guru bersama peserta didik

mengecek kebenaran proses

kerja dengan hasil kerja

Aktif mengoperasikan

alat hitung

Peserta didik

bersama Guru

mengecek kebenaran

proses kerja dengan

hasil kerja

10 menit Kegiatan Akhir Tanya jawab tentang materi

pengoperasian alat hitung

dengan metode tutor sebaya

Mengidentifikasi :

menjawab

pertanyaan dari guru

dan mengutarakan

pendapat tentang

mtode tutor sebaya

Pertemuan III

Alokasi

Waktu

Kegiatan

Pembelajaran

Interaksi

Guru Peserta didik

10 Menit Kegiatan

Awal:

Membuka

pelajaran

Memeriksa kesiapan dan

mengkondisikan siswa siap

mengikuti tes

Mendengarkan dan

menjawab

60 Menit Kegiatan inti Memberikan petunjuk test

formatif

Membagikan lembar kerja

individu

Mengawasi jalannya proses tes

individu

Mengumpulkan lembar jawaban

Menyimak petunjuk

test dari guru

Menerima lembar

kerja

Mengerjakan tes

secara individu tanpa

bekerjasama

Page 41: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

peserta didik dan mengoreksi Mengumpulkan

lembar kerja dan

mengoreksi

20 menit Kegiatan akhir Mengumumkan skor kemajuan

individual

Memberi motivasi agar siswa

meningkatkan belajar

Memperhatikan

pengumuman guru

Memperhatikan

motivasi guru

VIII. Sumber Belajar:

4. Modul

5. Buku referensi lainnya

6. Internet

IX. Penilaian

a. Tes tertulis

b. Pengamatan / observasi

X. Materi Pokok Pengoperasian Alat Hitung

Didalam dunia perdagangan penggunaan alat hitung sangat diperlukan.

Secara umum alat hitung ini digunakan untuk melakukan perhitungan dasar, yaitu

menambah, mengurang, mengalikan dan membagi Karena fungsi dasar itulah

yang sering dipakai dalam dunia perdagangan. Tetapi banyak barang dagangan

yang dapat dihitung dengan cara menghitung banyaknya satuan atau unit barang

antara lain:

e. makanan, seperti kue, makanan dalam kaleng, berbagai jenis bahan

makanan yang telah dikemas dalam plastik atau karton (walaupun dalam

kemasan itu sudah dihitung dengan ukuran berat dan sebagainya).

f. minuman, seperti berbagai jenis minuman yang dijual dalam kemasan

gelas plastik,botol plastik/beling, maupun kaleng, makanan

g. pakaian, seperti baju, celana, blus, rok, sepatu, kaos kaki, stocking pakaian

dalam.

Page 42: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

h. barang elektronik, seperti radio, tv, stereo set, lemari es, kipas angin, ac

dan lain- lain.

Jenis – jenis alat hitung

No Nama Alat Bagian / Tombol Fungsi / kegunaan

1 Kalkulator

elektronik/

mesin kasir/

cash register

Tombol Power

ON/Clear/Clear Entry

• Tekan tombol tersebut untuk mengaktifkan daya.

• Tekan satu kali untuk menghapus tampilan angka

atau isi memori yang dimunculkan ulang. Juga

untuk menghapus kesalahan entri dan kesalahan

aproksimasi.

• Tekan dua kali untuk menghapus angka-angka atau

perintah yang masih terdapat di layar kalkulator.

(Namun tidak menghapus persentase pajak yang

telah ditentukan, isi memori, perhitungan soal

Math Drill yang tersimpan (perhitungan soal),

waktu yang dibutuhkan untuk menjawab soal-soal

(waktu selesai) dan kunci jawaban).

• Tekan untuk beralih dari mode Math Drill ke mode

Calculator. (Tidak bisa dilakukan jika soal Math

Drill problem sedang ditampilkan)

Tombol Power OFF Untuk menonaktifkan daya

Tombol Math

Drill/perhitungan soal

• Tekan untuk menampilkan layar utama Math Drill.

• Ketika muncul layar utama Math Drill, tekan

kembali tombol tersebut untuk memilih jumlah

soal. Setiap kali menekan tombol, akan terpilih

jumlah soal sebanyak 25, 50, dan 100 soal.

Tombol perhitungan

pajak

bruto/penentuan

persentase pajak

• Tekan tombol ini untuk menghitung pajak bruto

setelah anda memasukkan nilai sebelum pajak.

Tekan kembali untuk menampilkan jumlah pajak.

Setiap kali menekan tombol, akan ditampilkan

Page 43: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

jumlah pajak bruto dan jumlah pajak.

• Untuk mengeset persentase pajak, tekan tombol

(C.CE) dua kali, masukkan nilai, lalu tekan

kembali tombol ini.

Tombol perhitungan

pajak

netto/pembuktian

persentase pajak

• Tekan tombol ini untuk menghitung pajak netto

setelah anda memasukkan nilai termasuk pajak

Tekan kembali untuk menampilkan jumlah pajak.

Setiap kali menekan tombol, akan ditampilkan

jumlah pajak bersih dan jumlah pajak

• Untuk membuktikan persentase pajak yang telah

ditentukan, tekan (C.CE) dua kali lalu tekan

tombol ini.

Tombol Recall/clear

memory

• Tekan tombol ini untuk memunculkan ulang nilai

yang tersimpan dalam memori.

• Tekan dua kali untuk menghapus isi memori.

Tombol entri numerik Tekan untuk memasukkan angka-angka.

Tombol perhitungan

persen/kunci jawaban

• Tekan untuk menghitung persen.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

memeriksa nilai kunci jawaban pada perhitungan

soal.

Tombol

perkalian/menghapus

data

• Tekan untuk melakukan operasi perkalian.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

menghapus nilai waktu selesai pada perhitungan

soal dan kunci jawaban.

Tombol

Penjumlahan/Skor

• Tekan untuk melakukan operasi penjumlahan.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

menampilkan nilai waktu selesai pada perhitungan

soal dengan urutan naik (dari lama ke baru).

Tombol

equal/enter/start

• Tekan untuk mengetahui hasil perhitungan

aritmetika.

Page 44: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

mengerjakan latihan atau mengetahui jawaban soal

yang ditampilkan.

Tombol

Pengurangan/Skor

• Tekan untuk melakukan operasi pengurangan.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

menampilkan nilai waktu selesai pada perhitungan

soal dengan urutan menurun (dari baru ke lama).

Tombol

pembagian/pemering

katan

• Tekan untuk melakukan operasi pembagian.

• Dalam mode Math Drill, gunakan tombol ini untuk

menampilkan tiga nilai waktu selesai yang tercepat

pada perhitungan soal.

Tombol clear all

• Tekan untuk menghapus seluruh memori

kalkulator.

(Namun tidak menghapus persentase pajak yang

telah ditentukan, perhitungan soal Math Drill yang

tersimpan, dan kunci jawaban)

• Jika (C.CA) tidak menghapus karakter atau ikon-

ikon yang tidak perlu ditampilkan, tekan tombol

ini untuk menghapus karakter atau ikon tersebut.

Tombol memory plus Tekan untuk menambah nilai tampilan ke nilai

memori.

Tombol memory

minus

Tekan untuk mengurangi nilai tampilan dari nilai

memori.

Tombol shift kanan

Tekan untuk mengganti satu digit ke kanan. Hal ini

berguna untuk mencocokkan satu digit entri.

Gunakan pula tombol ini untuk menghapus

kesalahan entri dan kesalahan aproksimasi.

2

Kalkulator

saku

(+) penambahan atau

penjumlahan

Tekan angka yang akan dijumlahkan/dikurangkan

Tekan tombol tambah

Tekan angka berikutnya yang akan ditambahkan

Page 45: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Tekan tombol sama dengan

(-) pengurangan

Tekan angka yang akan dikurangkan

Tekan tombol kurang

Tekan angka berikutnya yang akan dikurangkan

Tekan tombol sama dengan

(x ) perkalian

Tekan angka yang akan dikalikan

Tekan tombol tanda perkalian

Tekan angka sebagai pengali

Tekan tombol sama dengan

( : ) pembagian

Tekan angka yang akan dibagi

Tekan tombol tanda bagi

Tekan angka pembagi

Tekan tombol sama dengan

(%) persen

Jika hasil akhir hitungan sudah diperoleh dari

perhitungan sebelumnya hanya tinggal mencari

persen, contoh hasil perhitungan akhir 1.000.000

Dihitung 25 %.

a. Tekan angka 25

b. Tekan tanda %

Bagian untuk mencetak

Batang-batang pencetak : Untuk mencetakkan angka-angka dan tanda-

tanda pada pita kertas hitung

Pita kertas hitung : Tempat mencetakkan angka-angka, tanda-tanda dan

hasil perhitungan

Pemotongan kertas : Untuk memotong kertas,bagian dari kertas hitung

yang sudah dipakai - Berfungsi pula sebagai pembebas kertas. Jika

diangkat ke atas, maka kertas hitung dibebaskan,hingga Anda dapat

mengaturnya.

Page 46: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Tombol penggulung kertas : Untuk memutar naik atau turun kertas hitung.

Penggulung kertas : Tempat untuk menggulung pita kertas hitung (tertutup

oleh kertas hitung)

Hal yang perlu diperhatikan dalam mesin hitung adalah:

1. Kalkulator saku

Untuk menghindari kerusakan kalkulator saku, terlebih dahulu bacalah

buku petunjuk dan pahami cara pengoperasian / penggunaannya.

2. Kalkulator elektronik

Untuk mesin hitung kalkulator elektonik terlebih dahulu,perhatikan

tegangan listrik yang tersedia, voltage yang tercantum pada mesin tersebut

harus cocok dengan voltage aliran listrik yang tersedia. Jika mesin

mempunyai tombol pengatur voltase, maka mesin dapat disesuaikan untuk

voltase 110 V atau 220 V (dual voltage). Anda harus yakin bahwa

pengatur telah ditempatkan pada posisi yang cocok. Dengan

memperhatikan ini Anda akan menghindarkan mesin dari kerusakan

terbakar karena telah Anda hubungkan dengan aliran listrik dengan voltase

yang lebih tinggi, atau mesin tidak dapat bekerja karena Anda hubungkan

dengan aliran listrik dengan voltage yang lebih rendah. Jika mesin Anda

tidak dilengkapi dengan pengatur voltase ganda, maka Anda harus

menggunakan transformator (step up/step down).

Jika mesin hitung mesin listrik Anda macet (tidak mau operasi) atau ”jalan

terus”.

Dalam hal yang demikian janganlah menekan-nekan berbagai kunci untuk

mencoba menjalankan atau mematikan mesin, akan tetapi cabutlah segera

steker dari stop kontak

Pemeriksaan alat

Kerusakan pada alat hitung elektronik harus diidentifikasi sebelum alat

tersebut digunakan. Beberapa indikasi kerusakan pada alat hitung adalah:

1. On/Off tidak aktif

2. Angka/numerik pada display tidak muncul

Page 47: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

3. Tampilan/dispaly tidak stabil

4. Hasil perhitungan tidak akurat

Setiap tidak berfungsinya alat hitung tidak selalu mengindikasikan

kerusakan pada alat. Oleh sebab itu sebelum digunakan pastikan terlebih dahulu

diperiksa apakah alat dalam keadaan baik dan biasanya sumber powernya sudah

terpasang dengan baik atau belum baik yang menggunakan battery, listrik atau

tenaga matahari.

Perawatan peralatan

simpan peralatan dengan baik

usahakan alat jangan sampai terjatuh

periksa power battery, kabel listrik

jika alat rusak laporkan kepada petugas yang berwenang atau atasan

Page 48: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Tes Siklus II

Nama :

Kelas :

Kelompok :

1. Sebutkan 4 langkah dalam pembagian (:) alat hitung kalkulator saku !

2. Sebutkan setidaknya 4 bagian mencetak pada kalkulator elektronik !

3. Apa fungsi Tombol Tombol shift kanan

4. Kerusakan pada alat hitung elektronik harus diidentifikasi sebelum alat

tersebut digunakan. Beberapa indikasi kerusakan pada alat hitung

adalah…

5. Bagaimana cara merawatan alat hitung ?

Page 49: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Kunci Jawaban Tes Siklus II

1. Tekan angka yang akan dibagi

Tekan tombol tanda bagi

Tekan angka pembagi

Tekan tombol sama dengan

2. Batang-batang pencetak : Untuk mencetakkan angka-angka dan tanda- tanda pada

pita kertas hitung

Pita kertas hitung : Tempat mencetakkan angka-angka, tanda-tanda dan hasil

perhitungan

Pemotongan kertas : Untuk memotong kertas,bagian dari kertas hitung yang sudah

dipakai - Berfungsi pula sebagai pembebas kertas. Jika diangkat ke atas, maka

kertas hitung dibebaskan,hingga Anda dapat mengaturnya.

Tombol penggulung kertas : Untuk memutar naik atau turun kertas hitung.

Penggulung kertas : Tempat untuk menggulung pita kertas hitung (tertutup oleh

kertas hitung)

3. Tekan untuk mengganti satu digit ke kanan. Hal ini berguna untuk mencocokkan

satu digit entri. Gunakan pula tombol ini untuk menghapus kesalahan entri dan

kesalahan aproksimasi

4. On/Off tidak aktif

Angka/numerik pada display tidak muncul

Tampilan/dispaly tidak stabil

Hasil perhitungan tidak akurat

5. simpan peralatan dengan baik

usahakan alat jangan sampai terjatuh

periksa power battery, kabel listrik

jika alat rusak laporkan kepada petugas yang berwenang atau atasan

Penilaian Tes Siklus II

Skor nilai : 1 = 10

2 = 10

3 = 10

4 = 10

5 = 10 +

50

Nilai : jumlah x 2

50 x 2 = 100

Page 50: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Salatiga, Mei 2012

Mengetahui,

Guru Mata Pelajaran

Gendi Dwijanti, S.Pd

NIP. 19640612 199003 2 007

Peneliti

Agung Yuwana

NIM: 16 2007 045

Page 51: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 16

Kelompok Siklus II

KELOMPOK 1

Devita Dwi Armiyati (Tutor)

Agil Tri Mulyani

Amalia Rizkityafirin

Ana Gusviana

Astri Tika Henryanti

Bayu Prasojo

Difa Ulfachitiana

Dian Saraswati

Dwi Ayu Subekti

KELOMPOK III

Eva Saliyana (Tutor)

Mudzakiroh

Nely Rahmawati

Nurina

Oktavianto Yove Jeverson Kause

Wini Widyastuti

Yeni Hermawati

Zahrotul Fajriyah

Meilisa Mestiana

KELOMPOK II

Woro Sindhu Aspriangga (Tutor)

Eka Erwayanti

Fauzatun Ni'mah

Hesti Winarsih

Istiqomah

Khori Wahyu

Leni Setyorini

Lia Farokah

Titik Nur Azizah

KELOMPOK IV

Suci Nur Anisah (Tutor) (L)

Intan Vindi Cloriza (L)

Ulfa Nouviyanti (L)

Waljiyanti

Putri Ika Deviani

Retno Anggraeni

Wahyu Tri Susanti

Widi Damayanti

Winarni

Page 52: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 17

Lembar Observasi Kesiapan Peserta Didik

dalam Menerima pelajaran Siklus II

Pertemuan : 1

Hari / tanggal : Kamis, 5 April 2012

No Aspek Yang Diamati Ya Tidak

1. Membawa buku penunjang 33 3

2. Membawa buku catatan 36 0

3. Membawa kelengkapan alat tulis 36 0

Jumlah 105 3

Presentase 97,22% 2,77%

Pertemuan : 2

Hari / tanggal : Senin, 9 April 2012

No Aspek Yang Diamati Ya Tidak

1. Membawa buku penunjang 35 1

2. Membawa buku catatan 36 0

3. Membawa kelengkapan alat tulis 35 1

Jumlah 106 2

Presentase 98,15% 1,85%

Page 53: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 18

HASIL OBSERVASI TERHADAP GURU DAN SISWA

DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SIKLUS II

Pertemuan :I (pertama)

Hari / Tanggal : Kamis, 5 April 2012

Aktifitas guru & tutor Observer Rata

-rata Aktifitas peserta didik

Observer Rata-

rata 1 2 3 1 2 3

Kemampuan guru dalam kegiatan awal Keadaan / kondisi murid

Membawa kondisi awal untuk menyiapkan murid

siap belajar

4 4 5 4.33 Kesiapan murid untuk belajar 4 4 4 4

Mengapersepsi terhadap pembelajaran tentang

pengoperasian alat hitung

Ketepatan bertanya

Ketepatan pemberian ilustrasi

Ketepatan cara penyampaian materi

4

4

4

4

4

4

5

4

4

4.33

4

4

Pandangan dalam persepsi belajar alat

hitung

Menanggapi pertanyaan

Menanggapi ilutrasi

Menanggapi penyampaian materi

4

4

4

4

3

4

5

4

4

4.33

3.66

4

Membangun motivasi terhadap pembelajaran

pengoperasian alat hitung

Pemahaman terhadap pentingnya pembelajaran

pengoperasian alat hitung

Penyampaian tujuan pembelajaran

5

4

5

4

4

5

4.66

4.33

Perhatian murid

Menanggapi pentingnya pembelajaran alat

hitung

Menanggapi tujuan pembelajaran

4

4

5

5

4

4

4.33

4.33

4.27 4.10

Page 54: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Kemampuan guru dalam kegiatan inti Keadaan / Kondisi murid

Mengeksplorasi

Menggali pengalaman murid dalam penggunaan

alat hitung

Memperkenalkan jenis-jenis alat hitung

4

5

5

5

3

5

4

5

Kondisi murid dalam menggali pengalaman

Menanggapi jenis-jenis alat hitung

4

5

4

4

4

5

4

4.66

Elaborasi

Menginformasikan bahwa dalam proses belajar

ada ketua kelompok sebagai tutor dan tugasnya

Menginformasikan bila ada kesulitan ditanyakan

kepada tutor

Ketepatan dalam memperkenalkan tombol pada

alat hitung kalkulator elektronik

5

5

4

5

5

4

4

4

5

4.66

4.66

4.33

Kondisi murid menerima ketua kelompok

sebagai tutor

Murid menerima informasi bila ada

kesulitan tanya kepada tutor

Menanggapi / merespon macam-macam

tombol pada alat hitung

4

5

4

4

5

4

5

4

5

4.33

4.66

4.33

Guru & tutor

Ketepatan guru dalam menjelaskan cara kerja &

tombol alat hitung

Tutor menjadi fasilitator saat kelompok

mengoperasikan alat hitung

Menjawab pertanyaan dengan baik

Tutor bertanggung jawab atas kelompoknya

Guru membimbing dan mendukung peserta didik

untuk berperan aktif

5

4

5

4

4

4

5

4

5

4

5

5

5

4

5

4.66

4.66

4.66

4.33

4.33

Menanggapi / merespon cara kerja &

tombol alat hitung

Menerima arahan dari tutor dengan baik

Bertanya pada tutor bila ada kesulitan

Menerima tutor dengan baik

Keaktifan murid saat mengoperasikan alat

hitung

4

5

4

4

5

5

4

4

5

4

5

5

5

4

4

4.66

4.66

4.33

4.33

4.33

Mengkonfirmasi

Mengecek kebenaran proses kerja dan hasil kerja

Memberi tanggapan tentang kesulitan yang

dialami peserta didik

5

5

5

4

5

5

5

4.66

Mengecek kebenaran proses kerja dan hasil

kerja

Mengungkapkan kesulitan yang dihadapi

5

5

4

5

5

4

4.66

4.66

Page 55: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

dalam pengoperasian alat hitung

4.57 4.66

Kemampuan guru dalam kegitan akhir Keadaan / Kondisi murid

Ketepatan pemberian tugas yang sesuai dengan

materi pengoperasian alat hitung

5 4 5 4.66 Merespon dengan baik apa yang

disampaikan guru

4 5 4 4.33

Rata-rata keaktifan Guru & tutor pada siklus II pertemuan ke-1 : 4.49

Rata-rata keaktifan Peserta didik pada siklus II pertemuan ke-1 : 4.35

Page 56: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 19

HASIL OBSERVASI TERHADAP GURU DAN SISWA

DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SIKLUS II

Pertemuan :2 (kedua)

Hari / Tanggal : Senin, 9 April 2012

Aktifitas guru & tutor Observer Rata

-rata Aktifitas peserta didik

Observer Rata-

rata 1 2 3 1 2 3

Kemampuan guru dalam kegiatan awal Keadaan / kondisi murid

Membawa kondisi awal untuk menyiapkan murid

siap belajar

5 5 5 5 Kesiapan murid untuk belajar 5 4 5 4.66

Mengapersepsi terhadap pembelajaran pada

pertemuan 1

Ketepatan bertanya

Mengecek kesiapan siswa dengan tugas yang

diberikan

4

4

5

5

5

5

4.66

4.66

Pandangan dalam persepsi belajar alat

hitung

Menanggapi pertanyaan

Mempersiapkan tugas

4

4

5

5

5

5

4.66

4.66

Membangun motivasi terhadap pembelajaran

pengoperasian alat hitung

Pemahaman terhadap pentingnya pembelajaran

pengoperasian alat hitung

5

5

4

4.66

Perhatian murid

Menanggapi pentingnya pembelajaran alat

hitung

5

5

4

4.66

4.74 4.66

Page 57: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Kemampuan guru dalam kegiatan inti Keadaan / Kondisi murid

Mengeksplorasi

Menjelaskan tentang cara merawat alat hitung

4

5

5

4.66

Menanggapi cara merawat alat hitung

4

5

5

4.66

Elaborasi

Ketepatan dalam memberikan tugas kelompok

5

5

5

5

Kondisi murid dalam mengerjakan tugas

5

5

4

4.66

Guru & tutor

Ketepatan guru dalam menjelaskan cara merawat

mesin hitung

Tutor menjadi fasilitator saat kelompok

mengoperasikan alat hitung

Menjawab pertanyaan dengan baik

Tutor bertanggung jawab atas kelompoknya

Guru membimbing dan mendukung peserta didik

untuk berperan aktif

5

4

5

5

5

4

5

4

5

5

5

5

5

4

5

4.66

4.66

4.66

4.66

5

Menanggapi / merespon cara merawat mesin

hitung

Menerima arahan dari tutor dengan baik

Bertanya pada tutor bila ada kesulitan

Menerima tutor dengan baik

Keaktifan murid saat mengoperasikan alat

hitung

5

4

5

5

5

4

5

4

5

4

4

5

5

4

5

4.33

4.66

4.66

4.66

4.66

Mengkonfirmasi

Mengecek kebenaran proses kerja dan hasil kerja

Memberi tanggapan tentang kesulitan yang

dialami peserta didik

5

5

5

5

5

5

5

5

Mengecek kebenaran proses kerja dan hasil

kerja

Mengungkapkan kesulitan yang dihadapi

dalam pengoperasian alat hitung

5

5

5

5

5

5

5

5

4.81 4.69

Kemampuan guru dalam kegitan akhir Keadaan / Kondisi murid

Ketepatan dalam bertanya tentang materi

pengoperasian alat hitung dengan metode tutor

sebaya

5 5 5 5 Merespon / menanggapi dengan baik apa

yang ditanyakan guru

5 4 5 4.66

Rata-rata keaktifan Guru & tutor pada siklus II pertemuan ke-2 : 4.80

Rata-rata keaktifan Peserta didik pada siklus II pertemuan ke-2 : 4.68

Page 58: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 20

HASIL OBSERVASI TERHADAP GURU DAN SISWA

DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SIKLUS II

Pertemuan :3 (ketiga)

Hari / Tanggal : Rabu, 11 April 2012

Aktifitas guru & tutor Observer Rata

-rata Aktifitas peserta didik

Observer Rata-

rata 1 2 3 1 2 3

Kemampuan guru dalam tes individu Keadaan / Kondisi murid dalam tes individu

Membagi lembar tes individu kepada siswa 5 5 5 5 Menerima lembar tes individu 4 5 5 4.66

Menegur siswa yang bekerjasama dalam tes

individu

5 4 5 4.66 Mengerjakan tes secara individu 4 5 4 4.33

Memberikan sesi tanya jawab dengan siswa

mengenai permasalahan yang didapat selama

mengerjakan tes

5 5 4 4.66 Mengungkapkan kesulitan yang didapat

selama mengerjakan tes

4 3 5 4

4.77 4.33

Kemampuan guru dalam memberi Skor

Kemajuan

Keadaan / Kondisi murid dalam menerima

Skor Kemajuan

Mengumumkan skor kemajuan individual 5 5 5 5 Memperhatikan pengumuman guru tentang

skor kemajuan individu

5 5 5 5

Memberi motivasi kepada siswa untuk

meningkatkan skor kemajuan

5 4 5 4.66 Memperhatikan motivasi guru dalam

meningkatkan skor kemajuan individu

5 4 5 4.66

4.83 4.83

Page 59: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Rata-rata keaktifan Guru & tutor pada siklus II pertemuan ke-3 : 4.79

Rata-rata keaktifan Peserta didik pada siklus II pertemuan ke-3 : 4.53

Keseluruhan rata-rata guru & tutor pada siklus II : 4.64

Keseluruhan rata-rata peserta didik pada siklus II : 4.49

Page 60: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 21

ANALISIS SIKLUS II HASIL TES DAN PERKEMBANGAN INDIVIDU

SISWA KELAS X PEMASARAN-1 SEMESTER II

TAHUN AJARAN 2011/2012

Klm Nama L/P Sblm

Tindakan Siklus II keterangan

I Devita Dwi Armiyati

(Tutor)

P 85 T 100 T Kenaikan 15

Agil Tri Mulyani P 70 TT 90 T Kenaikan 20

Amalia Rizkityafirin P 65 TT 90 T Kenaikan 25

Ana Gusviana P 55 TT 85 T Kenaikan 30

Astri Tika Henryanti P 60 TT 85 T Kenaikan 25

Bayu Prasojo P 60 TT 80 T Kenaikan 20

Difa Ulfachitiana P 65 TT 85 T Kenaikan 20

Dian Saraswati P 75 TT 85 T Kenaikan 10

Dwi Ayu Subekti P 70 TT 90 T Kenaikan 20

II Woro Sindhu A (Tutor) P 85 T 100 T Kenaikan 15

Eka Erwayanti P 60 TT 80 T Kenaikan 20

Fauzatun Ni'mah P 70 TT 85 T Kenaikan 15

Hesti Winarsih P 70 TT 80 T Kenaikan 10

Istiqomah P 75 TT 90 T Kenaikan 15

Khori Wahyu P 65 TT 85 T Kenaikan 20

Leni Setyorini P 65 TT 85 T Kenaikan 20

Lia Farokah P 65 TT 90 T Kenaikan 25

Titik Nur Azizah P 60 TT 85 T Kenaikan 25

III Eva Saliyana (Tutor) P 85 T 100 T Kenaikan 15

Mudzakiroh P 80 T 95 T Kenaikan 15

Nely Rahmawati P 60 TT 90 T Kenaikan 30

Page 61: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Nurina P 65 TT 95 T Kenaikan 30

Oktavianto Yove J.K P 75 TT 90 T Kenaikan 15

Wini Widyastuti P 50 TT 85 T Kenaikan 35

Yeni Hermawati P 50 TT 85 T Kenaikan 35

Zahrotul Fajriyah P 55 TT 90 T Kenaikan 35

Meilisa Mestiana P 60 TT 95 T Kenaikan 35

IV Suci Nur Anisah (Tutor) L 90 T 100 T Kenaikan 10

Intan Vindi Cloriza L 45 TT 80 T Kenaikan 35

Ulfa Nouviyanti L 40 TT 80 T Kenaikan 40

Waljiyanti P 65 TT 90 T Kenaikan 25

Putri Ika Deviani P 70 TT 95 T Kenaikan 25

Retno Anggraeni P 75 TT 100 T Kenaikan 25

Wahyu Tri Susanti P 60 TT 90 T Kenaikan 30

Widi Damayanti P 55 TT 85 T Kenaikan 30

Winarni P 65 TT 90 T Kenaikan 25

Rata-rata 65.69 89.02

Presentase Ketuntasan 13,88% 100%

Ket : T = Tuntas

TT = Tidak Tuntas

* = Hasil diperoleh dari ( Nilai siklus I – Nilai sebelum Tindakan)

Page 62: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 22

Nilai tugas kelompok siklus II

Kelompok Proses kerja Hasil kerja Nilai

I 50 50 100

II 50 50 100

III 50 45 95

IV 50 50 100

Lampiran 23

Hasil Wawancara Siklus II

No Pertanyaan Komentar

1 Apakah anda menyukai pembelajaran dengan

metode Tutor Sebaya?

33 siswa menjawab ya

2 Apakah anda suka belajar dengan dibantu

teman sebagai tutor?

32 anak menjawab ya

3 Apakah anda berperan aktif dalam

mengerjakan tugas ?

(36 siswa) Semua siswa

menjawab ya

4 Apakah materi pelajaran ada manfaatnya

dalam kehidupannya kelak ?

(36 siswa) Semua siswa

menjawab ya

5 Apakah anda setuju bila dalam pempbelajaran

selanjutnya menggunakan metode Tutor

Sebaya?

33 siswa menjawab ya

Page 63: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

Lampiran 29

SEBELUM SIKLUS

SIKLUS I

Guru mempresentasikan materi Siswa mengoperasikan alat hitung

Siswa berdiskusi dengan tutor

Page 64: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

SIKLUS II

Siswa berdiskusi dalam kelompok

Guru mempresentasikan

materi

Page 65: Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/1824/8/T1...3. Motivasi aplikasi kalkulator, dalam perhitungan untuk apa kegunaannya ? Menjelaskan tentang

OBSERVER

Tugas Siswa Hasil Tes