Pengertian luka(leaflet)

3
1. Pengertian Luka Luka adalah hilang/rusaknya sebagian jaringan tubuh yang dapat disebabkan oleh trauma benda tajam/tumpul, zat kimia, ledakan, sengatan listrik, dll. 2. Tanda-Tanda Infeksi Kemerahan Panas Pembengkakan Rasa sakit fungsi tubuh terganggu 3. Makanan Yang Harus Dikonsumsi Susu/nasi/kentang/roti Lauk pauk bila tidak alergi Sayuran segar Buah segar Minuman 2500 – 3000 cc/hari 4. Aktivitas Yang Harus Dikaukan melakukan aktifitas ringan hindarkan mengangkat benda berat sampai 4 setelah operasi jangan dulu mandi seperti biasanya 14 hari. Control untuk evaluasi medis pasca bedah sesuai anjuran. 5. Cara Perawatan Luka Operasi memberitahukan klien dan keluarga bahwa balutan

Transcript of Pengertian luka(leaflet)

Page 1: Pengertian luka(leaflet)

1. Pengertian Luka

Luka adalah hilang/rusaknya sebagian

jaringan tubuh yang dapat disebabkan

oleh trauma benda tajam/tumpul, zat

kimia, ledakan, sengatan listrik, dll.

2. Tanda-Tanda Infeksi

Kemerahan

Panas

Pembengkakan

Rasa sakit fungsi tubuh terganggu

3. Makanan Yang Harus Dikonsumsi

Susu/nasi/kentang/roti

Lauk pauk bila tidak alergi

Sayuran segar

Buah segar

Minuman 2500 – 3000 cc/hari

4. Aktivitas Yang Harus Dikaukan

melakukan aktifitas ringan

hindarkan mengangkat benda berat

sampai 4 setelah operasi

jangan dulu mandi seperti biasanya

14 hari.

Control untuk evaluasi medis pasca

bedah sesuai anjuran.

5. Cara Perawatan Luka Operasi

memberitahukan klien dan keluarga

bahwa balutan luka operasi setelah

3 hari harus diganti.

Klien cuci tangan sebelum dan

sesudah mengganti balutan

Menutup gordyn.

Atur posisi nyaman

Balutan dibuka pelan-pelan, bekas

plester diberikan dengan

menggunakan kapas yang telah

dibasahi was bensin, observasi

keadaan luka, pinggir-pinggir luka

dibersihkan dengan alcohol 70 %

dengan menggunakan kapas lidi,

lalu luka dioles dengan bethadine

10%, baru ditutup dengan kassa

steril dan diberi plester.

Bereskan alat-alat

Mencuci tangan

Apabila ditemukan tanda-tanda

infeksi, segera kontrol ke doktor.

Page 2: Pengertian luka(leaflet)

6. Alat – Alat Perawatan Luka

2 pinset anatomi

1 pinset silurgis

gunting perban

kapas lidi

kasa steril

mangkok kecil

plester

bethadine

wash bensin

NaCl

Bengkok

TEKNIK PERAWATAN LUKA

Disusun oleh :Asri Aidilla F.

03.041

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

JENDERAL ACHMAD YANICIMAHI

Page 3: Pengertian luka(leaflet)

2006