PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK PENDIDIKAN PADA · PDF fileData Uji Validasi Ahli ... Tabel 3.3...

of 14 /14
i PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK PENDIDIKAN PADA PEMBELAJARAN TEMATIK UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR SKRIPSI OLEH FARLIANDA ARNES KARINA NIM. 201110430311122 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN dan ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2015

Embed Size (px)

Transcript of PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK PENDIDIKAN PADA · PDF fileData Uji Validasi Ahli ... Tabel 3.3...

  • i

    PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK PENDIDIKAN PADA

    PEMBELAJARAN TEMATIK UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR

    SKRIPSI

    OLEH

    FARLIANDA ARNES KARINA

    NIM. 201110430311122

    PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

    FAKULTAS KEGURUAN dan ILMU PENDIDIKAN

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

    2015

  • ii

    LEMBAR PERSETUJUAN

    PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK PENDIDIKAN PADA

    PEMBELAJARAN TEMATIK UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR

    Oleh :

    Farlianda Arnes Karina

    NIM : 201110430311122

    Telah memenuhi persyaratan untuk dipertahankan di depan dewan penguji

    dan disetujui di Malang, 03 November 2015

    Menyetujui,

  • iii

    LEMBAR PENGESAHAN

    PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK PENDIDIKAN PADA

    PEMBELAJARAN TEMATIK UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR

    Oleh :

    Farlianda Arnes Karina

    NIM : 201110430311122

    Dipertahankan di depan dewan penguji Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

    Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

    dan diterima untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar

    Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar

    Mengesahkan :

    Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

    Universitas Muhammadiyah Malang

    Malang, 10 November 2015

  • iv

    SURAT PERNYATAAN

    Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

    Nama : Farlianda Arnes Karina

    Tempat tanggal lahir : Kuningan, 04 September 1993

    NIM : 201110430311122

    Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

    Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar

    Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa :

    1. Skripsi dengan judul Pengembangan Media Pembelajaran Komik Pendidikan

    pada Pembelajaran Tematik untuk Siswa Sekolah Dasar adalah hasil karya

    saya, dan dalam naskah skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah yang pernah

    diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan

    Tinggi, dan tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau

    diterbitkan orang lain, baik sebagian atau keseluruhan, kecuali secara tertulis

    dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar

    pustaka.

    2. Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini dapat dibuktikan terdapat unsur-

    unsur plagiasi, saya bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang

    telah saya peroleh dibatalkan, serta diproses dengan ketentuan hukum yang

    berlaku.

    3. Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

    non eksklusif.

    Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk

    dipergunakan sebagaimana mestinya

  • v

    MOTTO

    Jika kamu burbuat baik (berarti) kamu berbuat baik bagi dirimu sendiri, dan jika

    kamu berbuat jahat, maka kejahatan itu untuk dirimu sendiri (Q.S Al-Isra:7)

    Jadikanlah sabar dan shalatmu sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta

    orang-orang yang sabar (Q.S Al-Baqarah:153)

  • vi

    PERSEBAHAN

    Puji syukur kehadirat Allah SWT, telah memberikan sepercik

    keberhasilan yang Engkau hadiahkan padaku ya Rabb, terima kasih atas nikmat

    dan rahmatMu yang agung ini. Sebuah perjalana panjang dan gelap telah kau

    berikan secercah cahaya terang, meskipun hari esok penuh teka-teki dan tanda

    tanya yang aku sendiri belum tahu pasti jawabannya, tetapi aku harus tersenyum

    dalam idaratMu karena Kau selalu menyimpan sejuta makna dan rahasia serta

    hikmah yang tak disangka-sangka. Tak lupa Rosulullah SAW yang memberikan

    petunjuk ke jalan yang terang dan benar sehingga penulis dapat menyelesaikan

    Tugas Akhir ini.

    Kupersembahkan skripsi ini untuk :

    1. Kepada Bapak Wahyudi dan Ibu Zubaity yang sangat saya sayangi dan saya

    cintai, terima kasih atas kasih sayang yang berlimpah dan semua yang telah

    beliau berikan dengan tulus ikhlas merawat, membesarkan, menyayangi,

    membimbing, mendoakan, serta mendukung dan berkorban untuk masa

    depanku. Kalian selalu hadir dalam setiap doaku.

    2. Indira Kartika Febrianti selaku kakak tercinta saya yang banyak memberikan

    semangat, dan Priska Sinta Andina adik saya yang telah banyak mendukung

    dan mendoakan saya.

    3. Yang teristimewa Randy Aliftiardy B yang tidak henti-hentinya memberikan

    semangat dan motivasi, serta selalu memberi doa dalam kelancaran pembuatan

    skripsi.

    4. Selvi, Wendi, Yuli, Sari, Vivi, Ida, Esya, Dini, Ulum, dan masih banyak lagi

    yang tidak bisa saya sebutkan satu per satu yang telah menyemangati dan

    menghibur selama kuliah dan skripsi ini penuh dalam canda tawa.

  • vii

    KATA PENGANTAR

    Puji dan syukur penulis panjatkan kehadiran Allah SWT, atas segala

    rahmat dan karunia-Nya, akhirnya penulis dapat menyelesaikan penyusunan

    skripsi yang berjudul Pengembangan Media Komik Pendidikan pada

    Pembelajaran Tematik untuk Siswa Sekolah Dasar.

    Skripsi ini ditulis dalam rangka memenuhi sebagai persyaratan untuk

    memperoleh gelar sarjana pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru

    Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Keguruan dan Pendidikan Universitas

    Muhammadiyah Malang (UMM). Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dengan

    kerja keras, doa, dukungan, dan bantuan dari semua pihak (baik yang disadari atau

    tidak) sangatlah berperan penting dalam terselesaikannya tugas akhir ini. Penulis

    sangat berterima kasih kepada :

    1. Prof. Dr. H. Muhadjir Effendy, M.AP selaku Rektor Universitas

    Muhammadiyah Malang (UMM).

    2. Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Keguruan dan

    Pendidikan yang telah memberi izin dalam proses penelitian.

    3. Dr. Ichsan Anshory AM, M.Pd selaku Ketua Jurusan Pendidikan Guru

    Sekolah Dasar yang telah membantu dalam proses penyelesaian segala urusan

    administrasi yang peneliti perlukan dalam menyusun skripsi.

    4. Dra. Tuti Kusniarti, M.Si, M.Pd selaku pembimbing I yang telah memberikan

    bimbingan, motivasi dan kesabaran dalam membimbing penulis.

    5. Erna Yayuk, M.Pd selaku pembimbing II yang telah sabar memberikan

    arahan, masukan dan bimbingan dalam membimbing penulis.

    6. Bapak Drs. Rohmad Widodo, M.Si selaku validator media komik pendidikan

    sebagai ahli materi pembelajaran.

    7. Bapak Ari Haryono, M.Pd selaku validator media komik pendidikan sebagai

    ahli media pembelajaran.

    8. Keluarga besar SDN Blimbing V Malang yang telah memberi kesempatan

    bagi penulis untuk melaksanakan penelitian.

  • viii

    9. Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada rekan-rekan mahasiswa PGSD

    angkatan 2011 yang telah menaruh simpati dan bantuan sehingga penulis

    dapat menyelesaikan Skripsi ini.

    Semoga apa yang telah diberikan kepada penulis dari berbagai pihak

    senantiasa mendapat pahala yang melimpah dari Allah SWT. Penulis sadar bahwa

    peneliti ini masih belum sempurna, maka penulis mengharapkan kritik dan saran

    yang membangun dari semua pihak. Semoga karya ilmiah ini bermanfaat bagi

    pembaca.

    Malang, 10 November 2015

    Penulis

  • ix

    DAFTAR ISI

    Hal

    Halaman Judul ...................................................................................... i

    Lembar Persetujuan ............................................................................. ii

    Lembar Pengesahan ............................................................................ iii

    Lembar Pernyataan Keaslian ............................................................... iv

    Halaman Motto .................................................................................... v

    Halaman Persembahan ........................................................................ vi

    Abstrak ................................................................................................ vii

    Abstract ............................................................................................... viii

    Kata Pengantar .................................................................................... ix

    Daftar Isi .............................................................................................. xi

    Daftar Tabel ........................................................................................ xiii

    Daftar Gambar ..................................................................................... xiv

    Daftar Lampiran .................................................................................. xv

    BAB I Pendahuluan

    A. Latar Belakang ............................................................................. 1 B. Rumusan Masalah ......................................................................... 4 C. Tujuan Penelitian .......................................................................... 5 D. Spesifik produk yang diharapkan .................................................. 5 E. Pentingnya penelitian pengembangan .......................................... 6 F. Keterbatasan penelitian pengembangan ....................................... 7 G. Definisi istilah .............................................................................. 8

    BAB II Kajian Pustaka

    A. Karakteristik Peserta Didik Sekolah Dasar .................................. 10 B. Media Pembelajaran ..................................................................... 11

    1. Pengertian Media Pembelajaran ................................................ 11 2. Fungsi Media Pembelajaran ...........................