PENGATURAN KEGIATAN PEMBANGUNAN SARANA DAN PRASARANA ... · SARANA kegiatan DAN PRASARANA KELURAHAN...

24
PENGATURAN KEGIATAN PEMBANGUNAN SARANA DAN PRASARANA & PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI KELURAHAN DR. Moch. Ardian N., M.Si Direktur Fasilitasi Dana Perimbangan dan Pinjaman Daerah Ditjen Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri

Transcript of PENGATURAN KEGIATAN PEMBANGUNAN SARANA DAN PRASARANA ... · SARANA kegiatan DAN PRASARANA KELURAHAN...

PENGATURANKEGIATAN PEMBANGUNAN SARANA DAN PRASARANA

& PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI KELURAHAN

DR. Moch. Ardian N., M.SiDirektur Fasilitasi Dana Perimbangan dan Pinjaman Daerah

Ditjen Bina Keuangan DaerahKementerian Dalam Negeri

2

UU 23 TAHUN 2014 ttg PEMDA

PASAL230 UU 12 TAHUN 2018 ttgAPBN 2019

PASAL11PP 17 TAHUN 2018ttg KECAMATAN

PASAL30

Ayat (17): DAU tambahan merupakandukungan pendanaan bagi kelurahan dikabupaten/kotaPEMBANGUNAN

untukSARANA

kegiatanDAN

PRASARANA KELURAHAN DANKEGIATANMASYARAKATPEMBERDAYAAN

KELURAHAN

Ayat (1) : Pemerintah Daerahmengalokasikan

dalamkabupaten/kota anggaran kabupaten/kota PEMBANGUNAN SARANA

APBDuntukDAN

PRASARANA LOKAL KELURAHAN DAN PEMBERDAYAANMASYARAKAT DIKELURAHAN

SARANA DANKEGIATAN PRASARANA

PEMBANGUNAN KELURAHAN DAN

PEMBERDAYAAN MASYARAKATKEGIATAN

KELURAHANDENGAN PERATURAN MENTERI DALAMDIATUR

NEGERI

APBNAPBD

3

SUMBER ANGGARAN KEGIATAN

APBN(DAU TAMBAHAN)

¬ Pagu sebesar Rp.3 T untuk 8 .212kelurahan pada 410 kab/kota.

¬ dihitung berdasarkan 3 kategori kinerjapelayanan dasar publik: BAIK, PERLUDITINGKATKAN, dan SANGAT PERLUDITINGKATKAN,

¬ dihitung secara proporsional :1. ‘BAIK ’ dialokasikan untuk 2.805 kelurahan, 91

Kab/Kota dengan alokasi Rp3 5 2 , 9 juta/Kel.

2. ‘PERLU DITINGKATKAN’ dialokasikan unt uk4 . 7 8 2 k e l urahan , 2 5 7 Kab/Kota denganalokasi Rp3 7 0 , 1 juta/Kel.

3. ‘SANGAT dialokasikan

PERLU DITINGKATKAN’untuk 6 2 5 k elurahan , 6 2

Kab/Kota dengan alokasi Rp3 8 4 , 0 juta/Kel.

PERHITUNGAN ALOKASI

¬ Penyaluran DAU Tambahan diatur dalamPMK 187/PMK.07/2018

¬ Mekanisme penyaluran diusulkan melalui2 TAHAPAN.

PENYALURAN

APBDPERHITUNGAN ALOKASI

1. Untuk daerah kota yang tidak memiliki desa,alokasi anggaran paling sedikit 5% (lima persen)dar i APBD setelah dikurangi dana alokasi khusus,ditambah DAU Tambahan yang ditetapkansesuai Undang-Undang mengenai APBN.

2. untuk daerah kabupaten yang memilikiKelurahan dan kota yang memiliki desa, alokasianggaran Kelurahan paling sedikit sebesar danadesa terendah yang diter im a oleh desa dikabupaten/kota, ditambah DAU Tambahan yangditetapkan sesuai Undang-Undang m engenai APBN.

DukunganKepada(On Top)

4

RUANG LINGKUP

PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI Tentang PEMBANGUNAN SARANA DAN PRASARANA KELURAHAN & KEGIATAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KELURAHAN

5

6

TUJUAN…

1

3

2

MEMPERCEPAT PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT

MENGURANGI ANGKA KEMISKINAN

MEMPERKECIL KESENJANGAN PENDAPATAN DI MASYARAKAT

7

ARAH…PEMBANGUNAN SARANA & PRASARANAKELURAHAN

Membiayai Pelayanan Sosial Dasar Yang Berdampak Langsung Pada Meningkatnya Kualitas HidupMasyarakat

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI KELURAHAN

Untuk Peningkatan Kapasitas dan Kapabilitas Masyarakat di Kelurahan

8

PEMBANGUNAN SARANA & PRASARANA KELURAHAN, MELIPUTI :

PENGADAAN, PENGEMBANGAN DAN

PEMBANGUNAN, PEMELIHARAAN

SARANA DAN PRASARANA LINGKUNGANPEMUKIMAN antar a l a i n :

LIMBAH

1. JARINGAN AIR MINUM;2. DRAINASE DAN SELOKAN;3. SARANA PENGUMPULAN SAMPAH DAN

SARANA PENGOLAHAN ANTARA;4. SUMUR RESAPAN;5. SISTEM PENGELOLAAN AIR

DOMESTIK SKALA PEMUKIMAN;6. ALAT PEMADAM API RINGAN;7. POMPA KEBAKARAN PORTABEL;8. PENERANGAN LIN9. GKUNGAN PEMUKIMAN; DAN/ATAU10. SARANA PRASARANA LINGKUNGAN

PEMUKIMAN LAINNYA SESUAI DENGAN HASILYANG DIPUTUSKAN DALAM MUSYAWARAH PEMBANGUNAN KELURAHAN

PENGADAAN, PENGEMBANGAN DAN

PEMBANGUNAN, PEMELIHARAAN

SARANA DAN PRASARANA TRANSPORTASIantar a l a i n :

1. JALAN PEMUKIMAN;2. JALAN POROS KELURAHAN; DAN/ATAU3. SARANA PRASARANA TRANSPORTASI LAINNYA

HASIL YANG DIPUTUSKANSESUAI DENGAN DALAM MUSYAWARAH PEMBANGUNANKELURAHAN;

PENGADAAN, PENGEMBANGAN

PEMBANGUNAN, DAN PEMELIHARAAN

SARANA DAN PRASARANA KESEHATANantar a l a i n :

PRASARANA KESEHATAN LAINNYADENGAN HASIL YANG DIPUTUSKAN

1. MANDI, CUCI, KAKUS UNTUK UMUM/KOMUNAL;2. POSYANDU DAN POSBINDU; DAN/ATAU3. SARANA

SESUAI DALAM MUSYAWARAH PEMBANGUNANKELURAHAN;

9

PENGADAAN, PENGEMBANGAN

PEMBANGUNAN, DAN PEMELIHARAAN

SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKANDAN KEBUDAYAAN antar a l a i n :

1. TAMAN BACAAN MASYARAKAT;2. BANGUNAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI;3. WAHANA PERMAINAN ANAK DI PENDIDIKAN

ANAK USIA DINI;DAN/ATAU4. SARANA PRASARANA PENDIDIKAN DAN

KEBUDAYAAN LAINNYA SESUAI DENGAN HASILYANG DIPUTUSKAN DALAM MUSYAWARAHPEMBANGUNAN KELURAHAN.

PEMBANGUNAN SARANA & PRASARANA KELURAHAN…(Lanjutan)

10

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI KELURAHAN, MELIPUTI :

PENINGKATAN KAPABILITAS

KAPASITAS MASYARAKAT

DANDI

KELURAHAN antara la in :

1. PENGELOLAAN KEGIATAN PELAYANANKESEHATAN MASYARAKAT;

2. PENGELOLAAN KEGIATAN PELAYANANPENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN;

3. PENGELOLAAN KEGIATAN PENGEMBANGANUSAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH;

4. PENGELOLAAN KEGIATAN LEMBAGA KEMASYARAKATAN;

5. PENGELOLAAN KEGIATANKETERTIBAN UMUM, DAN

KETENTERAMAN, PERLINDUNGAN

MASYARAKAT; DAN6. PENGUATAN KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT

DALAM MENGHADAPI BENCANA SERTA KEJADIAN LUAR BIASA LAINNYA;

PENGELOLAAN KEGIATAN PELAYANANKESEHATAN MASYARAKAT antara la in :

1. PELAYANAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT;

2. KELUARGA BERENCANA;3. PELATIHAN KADER KESEHATAN MASYARAKAT;

DAN/ATAU4. KEGIATAN PENGELOLAAN PELAYANAN

KESEHATAN MASYARAKAT LAINNYADENGAN HASIL YANG DIPUTUSKAN

SESUAI DALAM

MUSYAWARAH PEMBANGUNAN KELURAHAN.

PENGELOLAAN KEGIATAN PELAYANAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN a ntarala in :

1. PENYELENGGARAAN PELATIHAN KERJA;2. PENYELENGARAAN KURSUS SENI BUDAYA;

DAN/ATAU3. KEGIATAN PENGELOLAAN PELAYANAN

PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN LAINNYADIPUTUSKANSESUAI DENGAN HASIL YANG

DALAM MUSYAWARAH PEMBANGUNANKELURAHAN; 11

PEMBERDAYAAN MASYARAKATDI KELURAHAN… (Lanjutan)

PENGELOLAAN KEGIATAN PENGEMBANGAN USAHA MIKRO, KECIL,DAN MENENGAH antara la in

1. PENYELENGGARAAN PELATIHAN USAHA; DAN/ATAU

2. KEGIATAN PENGELOLAAN PENGEMBANGAN USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAHLAINNYA SESUAI DENGAN HASIL YANGDIPUTUSKAN DALAM MUSYAWARAHPEMBANGUNAN KELURAHAN.

PENGELOLAAN KEGIATAN KETENTERAMAN,KETERTIBAN UMUM, DAN PERLINDUNGANMASYARAKAT antara lain :

1. PENGADAAN/PENYELENGGARAAN POS KEAMANAN KELURAHAN;

2. PENGUATAN DAN PENINGKATAN KAPASITAS TENAGAKEAMANAN/KETERTIBAN (SATLINMAS) KELURAHAN; DAN/ATAU

3. KEGIATAN PENGELOLAAN KETERTIBAN UMUM DAN

KETENTERAMAN, PERLINDUNGAN

MASYARAKAT LAINNYA SESUAI DENGAN HASIL YANGDIPUTUSKAN DALAM MUSYAWARAH PEMBANGUNANKELURAHAN.

PENGUATAN KESIAPSIAGAAN MASYARAKATDALAM MENGHADAPI BENCANA SERTAKEJADIAN LUAR BIASA LAINNYA antara lain :

LAYANAN INFORMASI TENTANG1. PENYEDIAAN BENCANA;

2. PELATIHAN KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT DALAMMENGHADAPI BENCANA;

3. PELATIHAN TENAGA SUKARELAWAN UNTUK

PROTEKSI KEBAKARAN;PENANGANAN BENCANA;

4. EDUKASI MANAJEMEN DAN/ATAU

5. PENGUATAN KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT YANGLAINNYA SESUAI DENGAN HASIL YANG DIPUTUSKAN DALAM MUSYAWARAH PEMBANGUNAN KELURAHAN

PENGELOLAAN KEGIATAN LEMBAGAKEMASYARAKATAN antara la in :

1. PELATIHAN PEMBINAAN LEMBAGAKEMASYARAKATAN KELURAHAN; DAN/ATAU

2. KEGIATAN PENGELOLAAN LEMBAGAKEMASYARAKATAN LAINNYA SESUAI DENGANHASIL YANG DIPUTUSKAN DALAMMUSYAWARAH PEMBANGUNAN KELURAHAN. 12

Penentuan kegiatan pembangunan saranadan prasarana Kelurahan dan pemberdayaan masyarakat di Kelurahan dilakukan melaluiMUSYAWARAH PEMBANGUNAN KELURAHAN.

¬Penambahan pembangunan

dan/atausarana

perubahan kegiatan dan prasarana

Kelurahan dan pemberdayaan masyarakat diKelurahan dilakukan melalui MUSYAWARAHANTARA LURAH DENGAN LEMBAGAPEMBERDAYAAN MASYARAKATKELURAHAN.

¬Musyawarah mendapatkan

dilaksanakan kesepakatan

kegiatan tambahan dan/atau

untukpenentuanperubahan

yang dibuat dalam bentuk BERITA ACARA.

PENENTUAN KEGIATAN

13

14

¬kegiatan pembangunan sarana dan prasarana Kelurahandan pemberdayaan masyarakatdi Kelurahan disusun dalamDOKUMEN PERENCANAAN DAERAH.

¬Pelaksanaan kegiatandilakukan dengan melimpahkankewenangan kepada

kepala camat

daerah dengan

KEPALAKEPUTUSAN DAERAH.

PEN

GA

NG

GA

RA

N

¬ Pemerintah m engalokasikan

daerahanggaran

Kabupaten/Kotakegiatan

pembangunan sarana dan prasarana Kelurahandan pemberdayaan masyarakat di Kelurahandalam APBD.

perencanaan daerah¬ Berdasarkan dokumen disusun RKA Kecamatan.

¬ RKA Kecam atan disusun oleh LurahKUASA PENGGUNA ANGGARAN

selaku sebagai

bagian dari RKA Kecamatan.

¬ kegiatan pembangunan sarana dan prasaranaKelurahan dan pem berdayaan masya rakat diKelurahan, masin g-masin g d i tu an gkan p ad aRKA tersendiri.

¬ kegiatan pembangunan sarana dan prasaranaKelurahan dan pem berdayaan m asyarakat diKelurahan yang bersumber dari APBN dicatat sebagai:

a. Kelompok Pendapatan DANA PERIMBANGAN;b. Jenis Pendapatan DAU;c. Objek Pendapatan DAU;d. Rincian Objek Pendapatan DAU TAMBAHAN.

15

PER

ENC

AN

AA

N

m enetapkan lurahDaerahKuasa Pengguna Anggaran

¬ Kepalase lakuuntuk pe laksanaan kegiatanpembangunan sarana dan prasaranaKelurahan dan pemberdayaanmasyarakat di Kelurahan.

¬Lurah se laku Kuasa Anggaran m enunjuk

Pengguna pejabat

penatausahaan keuangan danPe jabat pelaksana Teknik Kegiatan di Kelurahan.

¬Kepala Daerah menetapkanBendahara Pengeluaran Pembantu diKelurahan berdasarkan usulan lurahse laku Kuasa Pengguna Anggaranmelalui BUD.

16

¬Dalam hal be lum tersedia aparatur,kepala daerah dapat menetapkanpejabat lain yg memenuhipersyaratan sesuai perUU.PELA

KSA

NA

AN

¬ Penatausahaan kegiatan pad a kelurahan m enggunakanmekani sme TU dan LS sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.

¬ Pada saat penet apan Perpres meng ena i Rin cian APBN, PPKDmelakukan pencatatan piutang pendap atan DAU Tambahan d anpendapatan DAU Tambahan-LO.

¬ Pada saat anggaran kegiatan p embangunan sarana d anprasarana Ke lurahan dan pemberdayaan masyarakat diKelurahan yang berasal dari APBN dit erima di RKUD, PPKDmelakukan p encatatan kas di k as daerah dan pendap atanLaporan Realisasi Anggaran.

¬ Akuntansi dan pelaporan anggaran kegiatan p embangunansarana dan prasarana Ke lurahan dan pemb erdayaan masyarakatdi Kelurahan dilaksanakan oleh PPK-SKPD Kecamatan.

¬ Pengakuan belanja dan b eban atas anggaran kegiatanpembangunan sarana dan prasarana ke lurahan danpemberd ayaan masyarakat di kelurahan berd asarkan laporanpertanggungjawaban-tambahan uang (TU) d an laporanpertanggungjawaban fungsional.

¬ Sisa anggaran kegiatan p embangunan sarana dan prasaranaKelurahan dan p emberdayaan masyarakat di Kelurahan, baikyang berada di RKUD maupun rekening Kelurahan menjadi SILPAyang akan diperhitungkan pada alokasi untuk kegiatanpembangunan sarana d an prasarana Kelurahan danpemberdayaan masyarakat di Kelurahan tahun anggaran 17

LAPORAN PENGGUNAAN ANGGARAN

LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN

¬ Disampaikan oleh LurahKepada BUPATI MelaluiCAMAT

¬ BUPATI Menyampaikan Kepada MENTERI DALAMNEGERI melaluiGUBERNUR

¬ Disampaikan oleh Lurah Kepada CAMAT dan Bendahara Umum Daerah

BATAS WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN:A. Semester I disampaikan paling lambat MINGGU KEDUA BULAN JULI;danB.Semester II disampaikan paling lambat MINGGU KEDUA BULANJANUARI.

18

¬ Bupat /wali pengawasan

kota melakukan pembinaan dan terhadap kegiatan pembangunan sarana

¬

dan prasarana Kelurahan dan pemberdayaan masyarakat diKelurahan

Dalam melakukan pembinaan dan pengawasan,bupat/wali kota dapat melimpahkan kewenangannyakepada camat

dibantu oleh¬➢ Pengawasan dalam pelaksanaannya

inspektoratkabupaten/kota.

➢ Pembinaan dan pengawasan oleh camatdilaksanakansesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan

BENTUK PEMBINAAN :¬FASILITASI¬KONSULTASI¬DIKLAT¬LITBANG

BENTUK PEMBINAAN :¬FASILITASI¬KONSULTASI¬DIKLAT¬LITBANG

BENTUK PENGAWASAN :¬REVIU¬MONITORING¬EVALUASI¬PEMERIKSAAN

BENTUK PENGAWASAN :¬REVIU¬MONITORING¬EVALUASI¬PEMERIKSAAN

19

20

LANGKAH-LANGKAHYANGPERLUDILAKUKANPEMDAMENYIKAPIKONDISIAPBDTA2019

Langkah pertama !!!Kepala daerah segera melakukan pendelegasian kewenangan kepada Camat melaluisurat keputusan kepala daerah.

Langkah kedua !!!Secara paralel Kepala daerah segera melakukan pengisian pejabat fungsionalkeuangan di kelurahan yang belum tersedia pejabat pengelola keuangan.

Langkah ketiga !!!melakukan pergeseran kegiatan dan anggaran pada SKPD yang lokusnyadi kelurahan.

21

PENGANGGARANANGGARANKELURAHANYANGBELUMTERTAMPUNGDALAMAPBDTA2019

(Permendagri 38Tahun 2018ttg PedumAPBD2019pada Penjelasan romawi Vhal khusus lainnya)

26.Program dan kegiatan yang dibiayai dari DBH-CHT yang bersifat earmark, DBH-SDA Tambahan MinyakBumi dan Gas Bumi dalam rangka Otonomi Khusus, DBH-DR, DAK dan/atau DAK Tambahan, DanaOtonomi Khusus, Dana Tambahan Infrastruktur untuk Provinsi Papua dan Papua Barat, DanaKeistimewaan DIY, Dana Darurat, Bantuan keuangan yang bersifat khusus dan dana transfer lainnyayang sudah jelas peruntukannya serta pelaksanaan kegiatan dalam keadaan darurat dan/ataumendesak lainnya yang belum cukup tersedia dan/atau belum dianggarkan dapat dilaksanakanmendahului penetapan peraturan daerah tentang Perubahan APBD dengan cara:

a. Menetapkan Peraturan Kepala Daerah tentang Perubahan Penjabaran APBD, dan memberitahukankepada Pimpinan DPRD selanjutnya ditampung dalam Rancangan Peraturan Daerah tentangPerubahan APBD atau disampaikan dalam LRA apabila Pemerintah Daerah tidak melakukanperubahan APBD.

b. Dalam hal program dan kegiatan yang bersumber dari dana transfer yang sudah jelas peruntukannyaserta pelaksanaan kegiatan dalam keadaan darurat dan/atau mendesak lainnya sebagaimanatersebut diatas diterima oleh Pemerintah Daerah setelah penetapan Peraturan Daerah tentangPerubahan APBD, penganggaran program dan kegiatan dimaksud dilakukan dengan mengubahPeraturan Kepala Daerah tentang Penjabaran Perubahan APBD selanjutnya disampaikan dalamLaporan Realisasi Anggaran.

22

PENDANAANKEADAANDARURAT(Permendagri 13Tahun 2006Pasal 162)

1) Keadaan darurat sekurang-kurangnya memenuhi kriteria:a. Bukan merupakan kegiatan normal dari aktivitas pemda dan tidak dapat diprediksi sebelumnya;b.Tidak diharapkan terjadi secara berulang;c. Berada diluar kendali dan pengaruh pemda; dand. Memiliki dampak yang signifikan terhadap anggaran dalam rangka pemulihan yang disebabkan oleh

keadaan darurat.2) Dalam keadaan darurat pemda dapat melakukan pengeluaran yang belum tersedia anggarannya yang

selanjutnya diusulkan dalam rancangan APBD-P3) Pendanaan keadaan darurat yang belum tersedia anggarannya dapat menggunakan belanja tidak

terduga.4) Dalam hal belanja tidak terduga tidak mencukupi dapat dilakukan dengan cara:

a. Menggunakan dana dari hasil penjadwalan ulang capaian target kinerja program dan kegiatan lainnyadalam tahun anggaran berjalan;

b. Memanfaatkan uang kas yang tersedia.5) Pengeluaran sebagaimana dimaksud pada ayat (2) termasuk belanja untuk keperluan mendesak yang

kriterianya ditetapkan dalam perda APBD.6) Kriteria belanja untuk keperluan mendesak mencakup:

a.Program dan kegiatan pelayanan dasar masyarakat yang anggarannya belum tersedia dalam tahunanggaran berjalan;

b.Keperluan mendesak lainnya yang apabila ditunda akan menimbulkan kerugian yang lebih besar bagipemda dan masyarakat.

23

SANKSI…!!!Ø MENTERI KEPADA GUBERNURØGUBERNUR (SELAKU WAKIL DARI PEMERINTAH PUSAT) KEPADABUPATI/WALI KOTA

UUNo.23/2014Pasal 68ayat (1)

YANGTIDAKMELAKSANAKANPROGRAMSTRATEGISNASIONAL

“program strategis nasional” adalah program yangditetapkan Presiden sebagai program yang memiliki sifatstrategis secara nasional dalam upaya meningkatkanpertumbuhan dan pemerataan pembangunan sertamenjaga pertahanan dan keamanan dalam rangkameningkatkan kesejahteraanmasyarakat.

Penjelasan UUNo.23/2014Pasal 68ayat (1)

SANKSIADMINISTRATIF

PPNo.12/2017Psl 36ayat (2)hrf a

Sanksi scr bertahap berupa:a. Teguran Tertulis;b. Teguran Tertulis kedua;c.PemberhentianSementara Selama 3 (tiga)Bulan;dan/atau

d. Pemberhentian.

PPNo.12/2017Pasal 38ayat (1)

2 0

TERIMA KASIH24