Pengaruh Pembeian Asi Ekslusif Terhadap Kejadian Diare

5
Pengaruh Pembeian Asi Ekslusif terhadap kejadian Diare Berdasarkan hasil penelitian menggunakan analisis Chi- square dengan aplikasi SPSS 21, didapatkan p = 0,029 (p value < 0,05), yang menandakan H0 ditolak, dan H1 diterima, yang berarti terdapat pengaruh pemberian asi terhadap kejadian Diare di RW 12 Lingkungan Sukarame kelurahan mekarsari kecamatan banjar. Hasil penelitian tersebut sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh jarmiati pada tahun 2013 terhadap balita di RS Dr. H. Abdul Muluk, menyatakan bahwa terdapat hubungan yang bermakna antara pemberian asi ekslusif terhadap kejadian diare tipe 2 dengan p = 0,001 33 (ipul) Menurut suradi bayi yang mendapat asi lebih jarang terkena diare karena adanya zat protektif saluran cerna seperti Lactobacilus bifidus, Laktoferin, Lisozim, IgA, Faktor alergi, serta limfosit T dan B, zat protektif ini berfungsi sebagai daya tahan tubuh imunologik terhadap zat asing yang masuk ke dalam tubuh. Penelitian oleh Lamberti, et al yang dilakukan di negara negara berkembang perbandingan risiko diare pada bayi yang tidak mendapatkan asi ekslusif lebih

description

asi

Transcript of Pengaruh Pembeian Asi Ekslusif Terhadap Kejadian Diare

Pengaruh Pembeian Asi Ekslusif terhadap kejadian DiareBerdasarkan hasil penelitian menggunakan analisis Chi-square dengan aplikasi SPSS 21, didapatkan p = 0,029 (p value < 0,05), yang menandakan H0 ditolak, dan H1 diterima, yang berarti terdapat pengaruh pemberian asi terhadap kejadian Diare di RW 12 Lingkungan Sukarame kelurahan mekarsari kecamatan banjar. Hasil penelitian tersebut sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh jarmiati pada tahun 2013 terhadap balita di RS Dr. H. Abdul Muluk, menyatakan bahwa terdapat hubungan yang bermakna antara pemberian asi ekslusif terhadap kejadian diare tipe 2 dengan p = 0,00133 (ipul)Menurut suradi bayi yang mendapat asi lebih jarang terkena diare karena adanya zat protektif saluran cerna seperti Lactobacilus bifidus, Laktoferin, Lisozim, IgA, Faktor alergi, serta limfosit T dan B, zat protektif ini berfungsi sebagai daya tahan tubuh imunologik terhadap zat asing yang masuk ke dalam tubuh. Penelitian oleh Lamberti, et al yang dilakukan di negara negara berkembang perbandingan risiko diare pada bayi yang tidak mendapatkan asi ekslusif lebih tinggi (2,65) dibanding dengan mendapatkan asi secara eksklusif (1,26). (irfa)Air susu ibu (ASI) telah di laporkan oleh beberapa peneliti mengandung bakteri asam laktat yang berfungsi sebagai probiotik. Bifidobacterium logum adalah bakteri asam laktat (BAL) yang paling umum di temukan dalam ASI, di ikuti oleh B. Animalis, B. Bifidium, B. Catenulatum (Gueimonde et al., 2007). Keberadaan laktobasili pada ASI yaitu L. Gasseri, L. Fermentum daan L. Salivarius dilaporkan oleh Martin et al. (2005). Isolat ini berpotensi sebagai probiotik yang sama seperti strain yang telah di gunakan secara konvensional (Martin et al, 2005). Isolat lactobacillus yang memiliki kemampuan menghambat pertumbuhan E. Coli. (ipul)A. Keterbatasan PenelitianDalam penelitian mengenai Pengaruh Pemberian asi eksklusif terhadap Kejadian Diare di RW 12 lingkungan sukarame kelurahan mekarsari, Kecamatan banjar, Kota banjar, pengambilan data dilakukan menggunakan data primer dengan menggunakan kuisioner, wawancara dan observasi. Penulis menyadari terdapat keterbatasan dan kelemahan dalam penelitian ini, antara lain :1. Penelitian ini menggunakan desain cross sectional, sehingga tidak dapat menjelaskan pengaruh sebab akibat. Meskipun demikian, desain ini dipilih karena paling sesuai dengan tujuan penelitian, serta efektif dari segi waktu dan biaya.2. Pengambilan data menggunakan data primer melalui kuisioner, sehingga hasil yang didapat tergantung jawaban responden, dikhawatirkan jawaban yang diberikan bukanlah jawaban yang sesuai dengan keadaan sebenarnya.3. Variabel lain yang erat hubungannya dengan Diare seperti pola makan, lingkungan, dll tidak menjadi variabel yang diukur dalam penelitian ini.

REFERENSI: Jarmiati, Anggraini DI, Wahyuni A, Zuraida R. Hubungan antara status gizi dan riwayat pemberian asi ekslusif dengan diare pada bayi di poli rawat jalan dan rawat inap anak rsud dr. H. Moeloek Bandar Lampung. 2013 Morrow AL and Rangel JM. 2004 Human Milk Proctection Agents Infections Diarhea: Implications for preventions and clinical care. Seminar in pediatric infections disease. 15 (14) : 221.228 Kemenkes RI. 2010. Riset Kesehatan Dasar (Riskedas) 2010. Jakarta: Badan penelitiandan pegembangan kesehatan departemen kesehatan RI. Hlm. 19-159 Kemenkes RI. 2011. Buletin jendela data dan informasi kesehatan: situasi diare di indonesia. Jakarta: pusat data dan informasi kementrian kesehatan RI. Hlm:1-6. Martin R, Ouvares M, Marin LM, Fernandez L. 2005. Probiotic Potetial of 3 Lactobacillistrains Isolated from Breast Milk, J of Hum Lact. 21: 18-17. DOI:10.1177/0890334404242723 Goimonde M, Laitinenk, Saiminens, Isolauri for Infant gut develop,emtand maturation? Neonatal. 92:64-66. DOI : 10.1159/000100088