Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

26
PENGARUH LDL, HDL, TRIGLISERIDA, APO – A, DAN APO – B TERHADAP TERJADINYA ATEROSKLEROSIS Dwi Prasetyo N. (G9911112057) Niawati Rokhaniah (G9911112104) Maulia Prismadani (G9911112093) Wildan Syamsudin F. (G9911112143) Pembimbing : Prof. Dr. HM. Bambang Purwanto, dr., SpPD-KGH-FINASIM 1

Transcript of Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

Page 1: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

1

PENGARUH LDL, HDL, TRIGLISERIDA,APO – A, DAN APO – B TERHADAP

TERJADINYA ATEROSKLEROSIS

Dwi Prasetyo N. (G9911112057)Niawati Rokhaniah (G9911112104)Maulia Prismadani (G9911112093)

Wildan Syamsudin F. (G9911112143)

 Pembimbing :

 Prof. Dr. HM. Bambang Purwanto, dr.,

SpPD-KGH-FINASIM

Page 2: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

2

Pendahuluan

Penyakit pembunuh No. 1 di dunia dan di Indonesia penyakit kardiovaskuler PJK

Di Indonesia presentasi PJK meningkat tiap tahun.

Survey: Wuryastuti (2000); Priyana (2004) tahun 1992 sebesar 9,9%; tahun 1995 sebesar 19% dan tahun 2001 sebesar 26,4%.

Page 3: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

3

Pendahuluan

Penyebab PJK dan Stroke Aterosklerosis proses multifaktorial.

Faktor Risiko Aterosklerosis: Modifiable: hiperlipidemia, hipertensi,

obesitas, merokok, dll Non modifiable: usia, gender, genetik Faktor risiko baru: homosistein, C-reactive

Protein (CRP) serta lipoprotein (a) (Libb Packard & Libby 2008).

Page 4: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

4

Pendahuluan

PJK erat kaitanya dengan asupan lemak dan konsentrasi kolesterol yg berlebihan.

Dalam darah terdapat 3 jenis lipid: kolesterol, trigliserid dan fosfolipid.

Lemak (lipid) tak larut air diubah jadi terlarut butuh protein.

Lipid + protein = lipoprotein

Page 5: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

5

Pendahuluan

Terdapat lima kelas utama lipoprotein: Kilomikron very low density lipoprotein (VLDL) intermediate density lipoprotein (IDL) low density lipoprotein (LDL) high density lipoprotein (HDL).

Page 6: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

6

Aterosklerosis

Harfiah

• Ather : Bubur• Scleros : Keras

Etimologi

• Mengerasnya timbunan lemak pada dinding arteri

Page 7: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

7

Patofisiologi Teori: Teori penebalan (Robitansky) aterosklerosis

bermula di dalam intima dimana terjadi deposisi thrombus, terjadi infiltrasi fibroblas, dan deposisi lipid sekunder.

Teori lipid (Virchow) aterosklerosis bermula saat lipid melakukan transudasi ke dalam dinding arteri kemudian berinteraksi dengan elemen seluler dan ekstraseluler yang menyebabkan proiferasi intima

Teori respon thd cedera endotel (Ross) aterosklerosis bermula dengan cedera endotel yang membuat endotel bisa menjadi tempat untuk akumulasi lemak dan deposisi trombus

Page 8: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

8

Patogenesis Teori Disfungsi endotel paling populer

Cedera endotel menyebabkan:• Lepasnya endotel• Adhesi platelet pd subendotel• Kemotaksis faktor pada monosit dan

limfosit• Pelepasan Growth Factor

Page 9: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

9

Patogenesis

Tahapan Pembentukan Plak (teori Ross): Tahap 1: disfungsi endotel Tahap 2: pembentukan Fatty Streak Tahap 3: Pembentukkan aterosklerosis

lanjut Tahap 4: Fibrous Plague tidak stabil

Page 10: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

10

Tahap 1

Disfungsi endotel peningkatan permeabilitas thd lipoprotein, yg diperantarai oleh NO, Endotelin, PDGF, Angitensin II

Terjadi peningkatan Leucocyte adhesion molecule & endothelial adhesion molecule disertai migrasi leukosit, yg diperantarai oleh ox- LDL, MCP-1, IL-8, PDGF, MCSF

Page 11: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

11

Tahap 2

Fatty streak diawali dg adanya monosit yg berisi lipid dan makrofag bersama sel limfosit T, selanjutnya bergabung dg otot polos.

Terjadi : Imigrasi otot polos diperantarai oleh PDGF

dan TGF- β aktivasi sel limfosit T diperantarai oleh TNF α,

GMSF Pembentukkan foam cell diperantarai ox-LDL,

MCSF, TNF alpha Agregasi pletelet dirangsang integrin

Page 12: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

12

Tahap 3

Fatty streak lesi lbh lanjut Fibrous Cap

Fibrous Cap: Membatasi lesi dg lumen arteri Menutupi plak necrotic core Terbentuk akibat peningkatan PDGF,

TGF-beta, TNF-alpha, IL-1

Page 13: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

13

Tahap 4

Fibrous plague tidak stabil Tidak sepenuhnya dipahami Infiltrasi foam cell kerusakan matriks

dan protein jaringan ikat Metalloproteinase penipisan fibrous

cap

Plak rapuh Thhrombosis terakumulasi oklusi arteri

Page 14: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

14

Patogenesis Teori Disfungsi endotel

Page 15: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

15

Metabolisme Lipid

Lipid plasma: Lipid Eksogen: dari makanan Lipid Endogen: dari metabolisme hepar

Lipid sukar larut dalam air, pengangkutannya melalui kompleks protein dan lipid yang disebut lipoprotein

Lipoprotein tersusun atas : Inti yang sukar larut (non polar); ester kolesterol dan

trigliserida Bagian yang mudah larut (polar); protein Bagian yang ampifatik; fosfolipid dan kolesterol bebas

Page 16: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

16

Klasifikasi lipoprotein:

Kilomikron; membawa lipid eksogen dari usus ke semua sel

very low density lipoprotein (VLDL); kilomikron, VLDL dan IDL merupakan partikel yang kaya akan trigliserida dan ester kolesterase.

intermediate density lipoprotein (IDL) low density lipoprotein (LDL); lipoprotein

antara yang terbentuk pada saat konversi VLDL menjadi LDL

high density lipoprotein (HDL).

Page 17: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

17

Jalur metabolisme lipid endogen dan eksogen

Page 18: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

18

LDL (low density lipoprotein )

Partikel LDL mempunyai inti hidrofobik yang terdiri dari kolesterol ester (35-40%) dengan sedikit trigliserida (8-12%).

Lapisan polar permukaan terdiri dari fosfolipid (20-25%), kolesterol bebas (5-10%) dan apolipoprotein B (apo B-100) (20-24%).

LDL merupakan turunan VLDL yang kehilangan inti trigliserida

Page 19: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

19

LDL dan Aterosklerosis

Fungsi utama LDL adalah mengangkut asam lemak tak jenuh, vitamin yang larut dalam lemak dan kolestrol ke sel yang membutuhkannya.

Selama perjalanannya, LDL mengalami oksidasi dengan hasil metabolik menjadi oxidized-LDL (ox-ldl)

Terhadap endotel, ox-LDL merangsang pengeluaran molekul adhesi dan zat kemoktratan sehingga menyebabkan disfungsi endotel - aterosklerosis

Page 20: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

20

High Density Lipoprotein (HDL)

Lipoprotein: kaya akan kolesterol, fx: eksresi kolesterol dari jaringan ke hati (proses pengangkutan balik kolesterol)

Disintesis dan disekresikan di hati dan

intestinum

Reseptor yang disebut apolipoprotein

Masuk sirkulasi, bergabung dg apo

E dan C yang disekresikan hepar

Fx: menyimpan Apo C dan E u/ metabolisme kilomikron dan VLDL

Nascent HDL: fosfolipid bilayer berbentuk cakram, berisi apo A dan kolesterol

Page 21: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

21

Pengangkutan balik kolesterol (Murray, 2003)

Page 22: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

22

Studi: HDL menyebabkan pengeluaran kolesterol dari berbagai macam sel ekstra hepatal termasuk fibroblast, sel otot polos arteri, dan makrofag peritoneum pada tikus - HDL membantu transportasi kolesterol dari sel ekstra hepatal masuk ke dalam hepar untuk selanjutnya dibawa ke empedu.

Fibroblast dan sel otot polos arteri manusia memiliki daya afinitas yang tinggi terhadap HDL – dasar eksresi kolesterol dan anti aterosklerosis (Zannis et al, 2009). Efek atheroprotektif HDL berkaitan dengan kemampuan HDL dan apo A-I dalam memfasilitasi pengeluaran kolesterol (Brewer et al, 2009).

Konsentrasi HDL (HDL2) berkaitan langsung secara terbalik dengan insidensi aterosklerosis coroner karena konsentrasi HDL mencerminkan efisiensi pembersihan kolesterol dari jaringan.

HDL yang hanya mengandung apo A-I bersifat protektif terhadap atherosclerosis, sedangkan HDL yang mengandung apo A-II dan apo A-I tidak efektif (Murray et al, 2003).

Page 23: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

23

Trigliserida

Triasilgliserol: gliserida dimana gliserol diestrerifikasi dengan 3 asam lemak. N

<150 mg/dl

Dibentuk di hati, berasal dari konsumsi lemak

maupun karbohidrat.

Disimpan sebagai lemak di bawah kulit dan di organ-organ lain. (fx. Mekanik)

Diangkut sbg kilomikron dari

usus ke hepar (u/ di met.). Dibawa ke jaringan sbg VLDL

Trigliserida tinggi cenderung VLDL dan LDL tinggi pula, sementara HDL rendah

Efisien untuk menyimpan kalor – energi. Dapat dikonversi menjadi bentuk lipid lain

Page 24: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

24

Trigliserid dan aterosklerosis

Peranan trigliserida terhadap pembentukan aterosklerosis masih kontroversi. Trigliserida bersirkulasi dalam darah menuju jaringan bersama-sama dengan VLDL, yang bersifat aterogenik.

Hipertrigliseridemia memicu trombosis arteri koroner – PJK, peningkatan insulin darah, dan merupakan faktor risiko pembentukkan aterosklerosis.

Page 25: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

25

Apolipoprotein A

disandikan dari gen APOA1, memiliki fungsi spesifik dalam metabolisme lipid. Rata-rata 28 KDa

Berbagai macam. Apo A-I ; komponen protein

mayor penyusun HDL.

membawa kembali kolesterol jaringan ke hati

untuk di eksresikan.

Sebagai komponen utama HDL (kolesterol

baik) - apoA-I membersihkan

kolesterol dari dinding arteri dan arteriol.

Produksi apoA-I diturunkan oleh sekresi kalsitriol dan ditingkatkan dengan pemberian obat antagonis

kalsitriol.

Apo A ; kofaktor dari enzim (LCAT) berperan dalam pembentukan sebagian besar kolesteril ester

plasma

Aktivitas yang berat atau latihan dan terapi

statin diduga dapat meningkatkan produksi

apoA-I.

Page 26: Pengaruh Ldl, Hdl, Trigliserida,

26

Apolipoprotein B

disandikan dari gen APOB, memiliki fungsi spesifik dalam metabolisme lipid.

Berbagai macam. Apo B-48 & B-100 ; komponen protein mayor penyusun

kilomikron dan VLDL.

membawa kolesterol ke jaringan yg membutuhkan

Sebagai komponen utamaLDLL

(kolesterol jahat)