PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG)...

44
PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI DAFTAR JAKARTA ISLAMIC INDEX 2013-2016 SKRIPSI OLEH : ABDUL GHOFUR NIM : 11390084 PROGRAM STUDI MANAJEMEN KEUANGAN SYARIAH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA 2018

Transcript of PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG)...

Page 1: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI

DAFTAR JAKARTA ISLAMIC INDEX 2013-2016

SKRIPSI

OLEH :

ABDUL GHOFUR NIM : 11390084

PROGRAM STUDI MANAJEMEN KEUANGAN SYARIAH

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA

YOGYAKARTA

2018

Page 2: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI

DAFTAR JAKARTA ISLAMIC INDEX 2013-2016

SKRIPSI

DIAJUKAN KEPADA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN SYARAT MEMPEROLEH GELAR

SARJANA STRATA SATU DALAM ILMU EKONOMI ISLAM

OLEH :

ABDUL GHOFUR NIM : 11390084

PEMBIMBING JOKO SETYONO, SE., M.Si NIP.: 19730702 200212 1 003

PROGRAM STUDI MANAJEMEN KEUANGAN SYARIAH

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA

YOGYAKARTA

2018

Page 3: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan
Page 4: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan
Page 5: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan
Page 6: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan
Page 7: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

vii

MOTTO

ليس الفتى من يقول كان أبي

ولكن الفتى ها أنا ذا

“It is not a man who said here is my father

a man is the ones who said here i am”

ال حول وال قوة إال بالّل

Page 8: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

viii

PERSEMBAHAN

Skripsi ini saya persembahkan untuk:

Kedua orangtua tercinta terkhusus kepada almarhum ayah

saya H. Abdul rohim. Yang saya masih ingat betul apa yg

pernah beliau sampaikan “Anak-anak saya harus bisa

menempuh pendidikan lebih tinggi dari saya”. Dan kepada Ibu

saya; Ibu Maskanah, yg Alkhamdulillah sampai sekarang

masih terus mendukung dan terus mendoakan saya.

Page 9: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

ix

KATA PENGANTAR

Alhamdulillaahirabbil’aalamiin, segala puji syukur atas kehadirat Allah

SWT yang telah melimpahkan kasih sayang serta karunia-Nya kepada seluruh

makhluk ciptaan-Nya. Shalawat serta salam selalu tercurah kepada Nabi besar

Muhammad SAW beserta keluarga, sahabat, dan pengikutnya sampai akhir

zaman.

Penelitian ini merupakan tugas akhir pada Program studi Manajemen

Keuangan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, UIN Sunan Kalijaga

Yogyakarta sebagai syarat untuk memperoleh gelar strata satu. Untuk itu, penulis

dengan segala kerendahan hati mengucapkan banyak terima kasih kepada :

1. Prof. Drs. K.H Yudian Wahyudi, M.A., Ph.D selaku Rektor Universitas

Islam Sunan Kalijaga Yogyakarta.

2. Dr. H. Syafiq Mahmadah Hanafi, S.Ag., M.Ag selaku Dekan Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Islam.

3. H. M. Yazid Afandi, S.Ag., M.Ag selaku Kepala Program Studi

Manajemen Keuangan Syaria’ah Fakultas Ekonomi Bisnis Islam

Universitas Ekonomi Bisnis Islam.

4. Joko Setyono, Se., M.Si selaku pembimbing I yang telah berkenan

meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan arahan dalam

menyusun skripsi ini.

5. Seluruh Dosen Program Studi Manajemen Keuangan Syariah UIN Sunan

Kalijaga Yogyakarta yang telah mendidik penulis dan memberikan

ilmunya dari awal perkuliahan sampai penulis menyelesaikan studinya.

6. Staf Tata Usaha Program Studi Manajemen Keuangan Syariah dan Staf

Tata Usaha Fakultas Ekonomi Bisnis Islam UIN Sunan Kalijaga

Yogyakarta.

7. Ibunda Maskanah atas doa yang selalu dipanjatkan siang dan malam,

perhatian, kasih sayang dan dukungan baik moril maupun materil kepada

penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

8. Saudara-saudaraku yang selalu memberikan support kepada penulis dalam

menyelesaikan skripsi ini.

Page 10: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

x

9. Semua sahabat KUI angkatan 2011 terkhusus untuk saudara Galih dan Iam

yang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam

menyelesaikan skripsi ini, dan terimakasih atas kebersamaannya selama

ini.

10. Semua rekan seperjuangan selama di Jogja bahkan sejak sebelumnya

saudara Bujang, Amin, Ocit, Latep, Sitot, Sitit, Latep dan banyak teman-

teman lainya terimakasih atas kerjasama dan pengertiannya sehingga

penulis mampu menyelesaikan skripsi ini.

11. Semua pihak yang belum disebutkan namun banyak berjasa dalam

penyusunan skripsi ini.

Semoga Allah SWT memberikan barakah atas kebaikan dan jasa-

jasa mereka semua dengan rahmat dan kebaikan yang terbaik dari-Nya.

Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi yang membaca dan

mempelajarinya.

Yogyakarta, 26 Juli 2018

Penulis

Abdul Ghofur

11390084

Page 11: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xi

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN

Transliterasi kata-kata Arab yang dipakai dalam penyusunan skripsi ini

berpedoman pada Surat Keputusan Bersama Menteri Agama dan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor: 158/1987 dan

0543b/U/1987.

A. Konsonan Tunggal

Huruf Arab

Nama

Huruf Latin

Keterangan

ا

ب

ت

ث

ج

ح

خ

د

ذ

ر

ز

س

ش

ص

ض

Alif

Bā’

Tā’

Ṡā’

Jīm

Ḥā’

Khā’

Dāl

Żāl

Rā’

Zāi

Sīn

Syīn

Ṣād

Ḍād

Tidak dilambangkan

b

t

j

kh

d

ż

r

z

s

sy

Tidak dilambangkan

be

te

es (dengan titik di atas)

je

ha (dengan titik di bawah)

ka dan ha

de

zet (dengan titik di atas)

er

zet

es

es dan ye

es (dengan titik di bawah)

de (dengan titik di bawah)

Page 12: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xii

ط

ظ

ع

غ

ف

ق

ك

ل

م

ن

و

هـ

ء

ي

Ṭā’

Ẓā’

‘Ain

Gain

Fāʼ

Qāf

Kāf

Lām

Mīm

Nūn

Wāwu

Hā’

Hamzah

Yāʼ

ʻ

g

f

q

k

l

m

n

w

h

ˋ

Y

te (dengan titik di bawah)

zet (dengan titik di bawah)

koma terbalik di atas

ge

ef

qi

ka

el

em

en

w

ha

apostrof

Ye

B. Konsonan Rangkap karena Syaddah Ditulis Rangkap

مـتعّددة

عّدة

Ditulis

Ditulis

Muta‘addidah

‘iddah

C. Tᾱ’ marbūṭah

Semua tᾱ’ marbūṭah ditulis dengan h, baik berada pada akhir kata

tunggal ataupun berada di tengah penggabungan kata (kata yang diikuti oleh

kata sandang “al”). Ketentuan ini tidak diperlukan bagi kata-kata Arab yang

sudah terserap dalam bahasa indonesia, seperti shalat, zakat, dan sebagainya

kecuali dikehendaki kata aslinya.

Page 13: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xiii

حكمة

علّـة

األولياء كرامة

Ditulis

ditulis

ditulis

Ḥikmah

‘illah

karᾱmah al-auliyᾱ’

D. Vokal Pendek dan Penerapannya

---- َ ---

---- َ ---

---- َ ---

Fatḥah

Kasrah

Ḍammah

Ditulis

ditulis

ditulis

A

i

u

فع ل

ذ كر

ي ذهب

Fatḥah

Kasrah

Ḍammah

Ditulis

ditulis

ditulis

fa‘ala

żukira

yażhabu

E. Vokal Panjang

1. fatḥah + alif

جاهلـيّة

2. fatḥah + yā’ mati

نسى تـ

3. Kasrah + yā’ mati

كريـم

4. Ḍammah + wāwu mati

فروض

ditulis

ditulis

ditulis

ditulis

ditulis

ditulis

ditulis

ditulis

jᾱhiliyyah

tansᾱ

ī

karīm

ū

furūḍ

Page 14: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xiv

F. Vokal Rangkap

1. fatḥah + yā’ mati

بـينكم

2. fatḥah + wāwu mati

قول

ditulis

ditulis

ditulis

ditulis

Ai

bainakum

au

qaul

G. Vokal Pendek yang Berurutan dalam Satu Kata Dipisahkan dengan

Apostrof

نـتم أ أ

اُعّدت

شكرتـم لئن

Ditulis

ditulis

ditulis

a’antum

u‘iddat

la’in syakartum

H. Kata Sandang Alif + Lam

1. Bila diikuti huruf Qamariyyah maka ditulis dengan menggunakan huruf

awal “al”

القرأن

القياس

ditulis

ditulis

al-Qur’ᾱn

al-Qiyᾱs

2. Bila diikuti huruf Syamsiyyah ditulis sesuai dengan huruf pertama

Syamsiyyah tersebut

الّسماء

الّشمس

Ditulis

Ditulis

as-Samᾱ

asy-Syams

Page 15: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xv

I. Penulisan Kata-kata dalam Rangkaian Kalimat

Ditulis menurut penulisannya

الفروض ذوى

الّسـنّة أهل

Ditulis

Ditulis

żɑwi al-furūḍ

ahl as-sunnah

Page 16: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xvi

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL .......................................... Error! Bookmark not defined.

HALAMAN JUDUL .............................................. Error! Bookmark not defined.

SURAT PERSETUJUAN SKRIPSI ...................... Error! Bookmark not defined.

PENGESAHAN SKRIPSI ..................................... Error! Bookmark not defined.

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN.................. Error! Bookmark not defined.

HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ......... Error! Bookmark not defined.

MOTTO ................................................................................................................ vii

PERSEMBAHAN ................................................................................................ viii

KATA PENGANTAR ........................................................................................... ix

PEDOMAN TRANSLITERASI ............................................................................ xi

DAFTAR ISI ....................................................................................................... xvii

DAFTAR TABEL .............................................................................................. xviii

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................ xix

ABSTRAK ............................................................................................................ xx

ABSTRACT ......................................................................................................... xxi

BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................... 1

A. Latar Belakang Penilitian ................................................................... 1

B. Rumusan Masalah .............................................................................. 6

C. Tujuan Penelitian ............................................................................... 6

D. Maaanfaat Penelitian .......................................................................... 7

BAB II LANDASAN TEORI ................................................................................. 8

A. Telaah Pustaka ................................................................................... 8

B. Kerangka Teori................................................................................... 9

1. Teori Keagenan ......................................................................... 9

2. Teori Stakholder ...................................................................... 11

C. GCG (Good Corporate Governace)................................................. 13

1. Ukuran Komite Audit ............................................................... 15

2. Ukuran Dewan Komisaris ........................................................ 17

3. Kepemilikan Saham Mayoritas (Top Shares)........................... 18

4. Ukuran Komisaris Independen ................................................. 18

D. Manajemen Laba .............................................................................. 25

E. Kerangka Teoritis dan Hipotesis Penelitian ..................................... 28

F. Kerangka Pemikiran ......................................................................... 32

Page 17: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xvii

BAB III METODE PENELITIAN........................................................................ 33

A. Jenis dan Sifat Penelitian ................................................................. 33

B. Populasi dan Sampel ........................................................................ 34

C. Teknik Pengumpulan Data ............................................................... 35

D. Definisi Operasional Variabel Penelitian ......................................... 35

1. Variabel Dependen .................................................................. 35

2. Variabel Independen ............................................................... 38

E. Teknik Analisis Data ........................................................................ 40

1. Statistik Deskriptif .................................................................. 40

2. Pemilihan Teknik Estimasi Regresi Data Panel ...................... 40

3. Koefisien Determinasi ............................................................. 42

4. Pengujian Koefisien Regresi Parsial (Uji T) ........................... 43

BAB IV PEMBAHASAN ..................................................................................... 44

A. Analisis Statistik Deskriptif ............................................................. 44

B. Analisis Data .................................................................................... 47

1. Penentuan Model Estimasi Data Panel ................................... 47

2. Hasil Regresi Data Panel ......................................................... 49

3. Uji F (Pengujian secara Simultan) .......................................... 50

4. Analisis Koefisien Determinasi (R2) ....................................... 50

5. Uji t (Pengujian secara Parsial) ............................................... 51

C. Analisis dan Interpretasi Hasil Penelitian ........................................ 53

1. Pengaruh Ukuran Komite Audit Terhadap Manajemen Laba . 53

2. Pengaruh Ukuran Dewan Komisaris Terhadap Manajemen

Laba ............................................................................................... 55

3. Pengaruh Kepemilikan Saham Mayoritas (Top Shares)

Terhadap Manajemen Laba ........................................................... 58

4. Pengaruh Ukuran Komisaris Independen Terhadap Manajemen

Laba ............................................................................................... 61

BAB V PENUTUP ................................................................................................ 64

A. Kesimpulan ...................................................................................... 64

B. Implikasi ........................................................................................... 65

C. Saran ................................................................................................. 66

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 68

LAMPIRAN-LAMPIRAN ....................................................................................... I

Page 18: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xviii

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1: Daftar Perusahaan Objek Penelitian..................................................... 44

Tabel 4.2: Uji Statistik Deskriptif ......................................................................... 45

Tabel 4.3: Hasil Uji Chow ..................................................................................... 48

Tabel 4.4: Hasil Uji Hausman ............................................................................... 48

Tabel 4.5: Hasil Regresi Data Panel Model Fixed effect ...................................... 49

Tabel 4.6: Hasil Uji F ............................................................................................ 50

Tabel 4.7: Hasil Koefisien Determinasi (R2)......................................................... 51

Tabel 4.8: Hasil Uji T ............................................................................................ 51

Page 19: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1: Terjemahan Teks Bahasa Arab ............................................................ I

Lampiran 2: Data Penelitian .................................................................................. III

Lampiran 3: Output Eviews 10 ............................................................................... V

Lampiran 4: Curriculum Vitae ............................................................................. IX

Page 20: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xx

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh good corporate governance

terhadap manajemen laba. Good corporate governance diukur dengan indikator

ukuran komite audit, jumlah dewan komisaris, kepemilikan saham mayoritas,

jumlah dewan komisaris independen dan manajemen laba dihitung dengan

discretionary accruals. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang

masuk dalam JII selama 2013-2016. Sampel yang diambil melalui teknik

purposive sampling berjumlah 68 data. Metode analisis dalam penelitian ini

menggunakan analisis data panel dengan bantuan program Eviews 10. Hasil

penelitian ini menunjukkan bahwa jumlah dewan komisaris, kepemilikan saham

mayoritas dan jumlah dewan komisaris independen tidak berpengaruh terhadap

manajemen laba karena memiliki nilai signifikansi lebih dari 0,05. Sedangkan

ukuran komite audit memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap

manajemen laba karena memiliki nilai signifikansi kurang dari 0,05. Saran yang

berkaitan dengan hasil penelitian ini adalah dapat menambahkan variable lain dari

good corporate governance untuk mengetahui konsistensi efek good corporate

governance terhadap manajemen laba.

Kata kunci: Manajemen laba, good corporate governance, ukuran komite audit,

jumlah dewan komisaris, kepemilikan saham mayoritas, Jumlah

dewan komisaris independen, Jakarta Islamic Index.

Page 21: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

xxi

ABSTRACT

The purpose of this research is to examine the influence of the good

corporate governance toward earnings management. Good corporate governance

is measured by indicator the audit committee size, number of board of

commissioners, majority shareholder, number of board Independent

Commissioners and earnings management which is measured by discretionary

accruals. The population in this research is companies included on JII during

2013-2016. Samples were taken through purposive sampling technique as many

as 68 data. The method of analysis in this research used by panel data analysis

technique with Eviews 10. The result of this research show that number of board

of commissioners, majority shareholder, number of board Independent

Commissioners has no influence toward earnings management because it has a

significance value more than 0,05. While, the audit committee size has a positive

and significant influence toward earnings management because it has a

significance value less than 0,05. Suggestions relating to the results of this

research can be added another variable from good corporate governance to

determine the consistency of the effect of good corporate governance toward

earnings management.

Keywords: earnings management, good corporate governance, audit committee

size, number of board of commissioners, majority shareholder,

number of board Independent Commissioners, Jakarta Islamic

Index.

Page 22: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

1  

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Penelitian

Laporan keuangan adalah sarana bagi perusahaan untuk

berkomunikasi serta sebagai sarana pertanggungjawaban kepada pemangku

kepentingan (stakeholder) dan masyarakat luas pada umumnya. Bahasa di

dalam laporan keuangan tersusun secara kuantitatif (angka) dan berisi tentang

entitas ekonomik (perusahaan). Salah satu tujuan laporan keungan yang dapat

menunjukan prestasi perusahaan dalam menghasilkan laba. Informasi-

informasi mengenai entitas ekonomi ini diharapkan dapat menjadi masukan

dalam proses pengambilan keputusan ekonomi pula (Sugiri, 2012, hal. 1).

Salah satu komponen dalam laporan keuangan adalah informasi laba-

rugi yang mana laba merupakan indikator pengukur kinerja perusahaan dalam

satu periode. Laba perusahaan yang semakin besar menandakan kinerja

perusahaan yang baik, begitupula sebaliknya. Penelitian yang dilakukan oleh

Chang et al. (1983), menemukan bahwa laba perusahaan (net income)

merupakan informasi yang sangat penting dan paling diminati oleh analisis

keuangan beserta investor di Indonesia, Amerika, Inggris, dan Selandia Baru

(Sulistiawan, Januarsi, & Alvia, 2011, hal. 11). Penelitian tersebut memberi

kesimpulan bahwa laba merupakan daya tarik paling besar dari sebuah laporan

keuangan.

Page 23: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

2  

  

Kecenderungan investor menjadikan informasi laba sebagai

pertimbangan utama untuk berinvestasi dapat mendorong manajemen

perusahaan menyajikan laporan keuangan (laba) yang tidak sesuai dengan

kinerja sesungguhnya. Perubahan informasi ekonomik karena intervensi

dengan maksud untuk mendapatkan keuntungan pribadi disebut dengan istilah

manajemen laba.

Praktik akuntansi yang disyaratkan oleh standar akuntansi keuangan

memberikan keleluasaan kepada manajemen untuk menentukan (discretionary)

laba akrual (laba estimasi) pada laporan keuangan dan diberi kebebasan untuk

merubah metode atau prosedur akuntansi yang digunakan. Adanya keleluasaan

dan fleksibilitas standar akuntansi menciptakan peluang manajemen selaku

pembuat laporan keuangan dengan cara memilih dan menggunakan metode

akuntansi yang dapat mengoptimalkan kesejahteraan pribadi.

Beberapa survei akuntansi menunjukkan bahwa konflik kepentingan

dan tekanan manajemen puncak terhadap akuntan internal, auditor, atau

konsultan akuntansi adalah penyebab terjadinya praktik manajemen laba dan

skandal akuntansi. Istilah manajemen laba digunakan untuk menyebut praktik

akuntansi yang tidak melangar aturan, sedangkan istilah skandal akuntansi

digunakan untuk menyebut praktik akuntansi yang melanggar aturan.

Skandal akuntansi merupakan isu bisnis yang selalu menarik karena

menyangkut trik penyajian informasi. Salah satu kasus yang memiliki dampak

paling besar adalah skandal kasus Enron (sebuah perusahaan energi yang

berbasis di Amerika Serikat). Begitu besarnya skandal ini sehingga digunakan

Page 24: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

3  

  

sebagai referensi trik manipulasi (manajemen) laba di banyak sekolah bisnis

dunia. Kasus skandal akuntansi tidak hanya terjadi di luar negeri, di dalam

negeri pun tidak luput dari kasus ini, contohnya: PT Indofarma, Tbk (2001).

Bapepam mengeluarkan press release pada tanggal 8 November 2004 yang

menerangkan bahwa laporan keuangan PT Indofarma tahun 2001 mengalami

overstated (lebih tinggi dari nilai yang seharusnya dilaporkan). Akibat

kelebihan penyajian ini, nilai pokok produksi menjadi lebih rendah dari yang

seharusnya dilaporkan (understated) sehingga hal ini mengakibatkan penyajian

laba yang lebih tinggi dari seharusnya untuk jumlah yang sama.

Pada tahun 2002 PT Kimia Farma, Tbk. PT Kimia Farma terindikasi

melakukan penggelembungan keuntungan (overstated) pada semester I 2002,

indikasi ini juga dinyatakan dalam annual report Bapepam 2002. Menurut

siaran pers Bapepam 2002, direksi PT Kimia Farma periode 1998-2002

melakukan kesalahan penyajian laporan keuangan dengan cara, pertama,

menggelembungkan master prices dan data harga persediaan, cara ini

menyebabkan lebih rendahnya nilai beban pokok penjualan dan menaikkan

laba. Kedua, membuat pencatatan ganda atas penjualan. Pencatatan ganda

penjualan berarti terjadi penjualan fiktif sehingga penjualan lebih besar dari

yang sebenarnya.Berdasarkan hasil pemeriksaaan Bapepam disimpulkan

bahwa tindakan yang dilakukan oleh PT Kimia Farma terbukti melanggar

Peraturan Bapepam Nomor VIII.G.7 tentang Pedoman Penyajian Laporan

Keuangan.

Page 25: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

4  

  

Berikutnya pada tahun 2004 ada kasus yang terjadi pada PT Ades

Alfindo. Manajemen baru PT Ades menemukan adanya kesalahan pencatatan

atas kelebihan penjualan dibanding produksi pada tahun 2001-2004, akibat dari

temuan ini laporan keuangan PT Ades tahun 2001 dan 2004 mengalami

overstated (lebih tinggi dari yang seharusnya dilaporkan).

Pada tahun 2007 PT Perusahaan Gas Negara (PGAS) melakukan

penundaan publikasi informasi material atas penurunan volume gas dari tahun

2006 hingga 2007, kasus ini termasuk dalam pelanggaran prinsip

pengungkapan laporan keuangan, sebab penurunan volume gas merupakan

informasi material yang harus diungkapkan dalam laporan keuangan. Akibat

dari penundaan publikasi ini menyebabkan kurang validnya informasi yang

diterima investor.

Akibat dari manajemen laba, laporan keuangan yang semula berfungsi

sebagai media komunikasi perusahaan kepada stakeholder menjadi terdistorsi,

hal ini disebabkan; pertama, dibandingkan dengan investor, manajer memiliki

informasi lebih banyak tentang strategi dan operasi bisnis yang dikelolanya;

kedua, kepentingan manajer tidak selalu selaras dengan kepentingan investor;

dan ketiga, ketidaksempurnaan dari aturan akuntansi dan audit (Utami, 2005,

hal. 100).

Salah satu upaya untuk mengurangi manajemen laba yaitu dengan

menerapkan mekanisme corporate governance. Mekanisme corporate

governance dapat diartikan sebagai suatu aturan main, prosedur, dan hubungan

yang jelas antara pihak yang mengambil keputusan dengan pihak yang akan

Page 26: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

5  

  

melakukan pengawasan terhadap keputusan tersebut atau disebut juga dengan

mekanisme monitoring GCG (Good Corporate Governance) 

Organization for Economic Co-operation and Development

(OECD, 2004) mendefinisikan corporate governance sebagai seperangkat

peraturan yang menetapkan hubungan antara pemegang saham, pengurus,

pihak kreditur, pemerintah, karyawan serta para pemegang kepentingan

intern dan ekstern lainnya sehubungan dengan hak-hak dan kewajiban

mereka, atau dengan kata lain sistem yang mengarahkan dan mengendalikan

perusahaan.

Manajemen laba yang dilakukan dengan tujuan memenuhi

kebutuhan atau kepentingan sendiri dengan cara memanfaatkan pengetahuan

atau informasi yang dimiliki (dan hal tersebut dapat merugikan orang lain),

dilarang dalam Al Quran. Dalam Islam, bisnis tidak hanya menyoal

keuntungan tetapi juga mencari keberkahan (Al Baqarah ayat 16).

)٦١مھتدين (واناك اتھم وما ربحت تّجارلھدي فمٱلة ب لّضالٱوا شترٱلذين ٱأولئك

Ayat ini dapat diartikan bahwa mereka لذين) ٱ( أولئك tidak

memeperoleh keuntungan dalam perniagaan mereka, bahkan mereka rugi

dan kehilangan modal. Modal yang dimiliki oleh setiap orang adalah fitrah

kesucian. Ini mereka abaikan, padahal seharusnya modal tersebut mereka

manfaatkan guna memperoleh keuntungan berupa amal-amal shaleh. Tetapi

nyatanya, jangankan sekedar tidak memperoleh keuntungan, modal pun

lenyap karena keimanan tidak menghiasi jiwa mereka (Shihab, Vol. 1, 2007:

112).

Page 27: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

6  

  

Dari latar belakang yang telah diuraikan, peneliti mengangkat judul:

Pengaruh Good Corporate Governance (GCG) Terhadap Manajemen

Laba Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Daftar Jakarta Islamic Index

2013-2016.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan di atas, maka

rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut;

1. Bagaimana pengaruh ukuran komite audit terhadap manajemen laba?

2. Bagaimana pengaruh ukuran dewan komisaris terhadap manajemen laba?

3. Bagaimana pengaruh kepemilikan saham mayoritas terhadap manajemen

laba?

4. Bagaimana pengaruh ukuran komisaris independen terhadap manajemen

laba?

C. Tujuan Penelitian

1. Untuk menjelaskan bagaimana pengaruh ukuran komite audit terhadap

manajemen laba.

2. Untuk menjelaskan bagaimana pengaruh ukuran dewan komisaris terhadap

manajemen laba.

3. Untuk menjelaskan bagaimana pengaruh kepemilikan saham mayoritas

terhadap manajemen laba.

4. Untuk menjelaskan bagaimana pengaruh ukuran komisaris independen

terhadap manajemen laba.

Page 28: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

7  

  

D. Manfaat Penelitian

Manfaat yang dapat diambil dari penelitian ini adalah sebagai berikut:

1. Secara akademis, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan

sumbangsih kepada para peneliti yang akan melaksanakan penelitian lebih

lanjut dengan bahasan yang serupa, baik dijadikan sumber referensi

maupun sebagai tambahan wawasan yang dapat mendukung kegiatan

akademisi.

2. Secara praktis, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan tambahan

informasi yang bermanfaat bagi perusahaaan sebagai bahan pertimbangan

terhadap hasil kinerja keuangan perusahaan. 

Page 29: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

64  

BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan

Kesimpulan dari hasil penelitian yang telah dilakukan, tentang

pengaruh good corporate governance terhadap manajemen laba yakni sebagai

berikut:

1. good corporate governance dengan variable ukuran komite audit, ukuran

dewan komisaris, kepemilikan saham mayoritas dan komisaris independen

terbukti memiliki pengaruh negatif terhadap manajemen laba, yang artinya

jika tata kelola perusahaan membaik maka praktik manajemen laba akan

semakin terminimalisir. Hal tersebut bisa kita liat dari nilai coefficient

yang negatif yaitu sebesar -2.406815, dan dengan tingkat probabilitas

sebesar 0.0045 < 0.05.

2. Meskipun pada penelitian ini good corporate governance secara

kesuluruhan memiliki pengaruh yang cukup signifikan negatife terhadap

manajemen laba, Namun secara parsial tidak seluruhnya variabel memiliki

pengaruh yang signifikan, Hal ini diduga bahwa perusahaan-perusahaan

yang terdaftar di JII sudah terbebas dari tindakan manipulasi laba, dugaan

ini diperkuat dengan bukti rendahnya rata-rata dari tingkat manajemen

laba yaitu sebesar -0.1818.

Page 30: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

65  

  

3. Meskipun tidak seluruh variable berpengaruh secara signifikan namun

ukuran komite audit sebagai salah satu variable dalam penelitian ini

terbukti mampu berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba. Hal ini

besar kemungkinan disebabkan karena ukuran komite audit sebagai salah

satu bagian dari corporate governance, memiliki peranan yang cukup

berpengaruh terhadap kebijakan penyusunan laporan keuangan.

4. Berbeda dengan ukuran komite audit, pada variable ukuran dewan

komisaris, kepemilikan saham mayoritas dan ukuran komisaris independen

dalam penelitian ini secara parsial justru tidak mampu memberikan

pengaruh signifikan terhadap manajemen laba. Dari hasil tersebut bisa

ditarik kesimpulan bahwasanya efektivitas mekanisme pengendalian yang

dimiliki oleh dewan komisaris, pemilik saham mayoritas dan komisaris

independen bukanlah dari segi jumlah. Melainkan dari nilai, norma dan

kepercayaan yang diterima dalam suatu organisasi. Selain itu, efektivitas

pengawasan juga tergantung pada bagaimana komunikasi, koordinasi, dan

pembuatan keputusan.

B. Implikasi

Peneliti berharap hasil penelitian ini dapat memberikan kontribusi dalam

bidang keilmuan akademik khususnya dalam manajemen perusahaan yang

berkaitan dengan good corporate governance dan manajemen laba. Kontribusi

implikasi tersebut antara lain sebagai berikut:

Page 31: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

66  

  

1. Penelitian ini diharapkan mampu memberikan manfaat bagi penelitian

yang akan datang mengenai hubungan antara good corporate governance

terhadap manajemen laba. Serta diharapkan mampu menjadi rujukan

dalam penelitian yang berkaitan dengan tema yang dibahas dalam

penelitian ini.

2. Diharapkan penelitian ini dapat memberikan informasi dan pengetahuan

bagi stakeholders, seperti kreditur guna melihat kredibilitas emitennya

berdasarkan good corporate governance dan manajemen laba. Juga bagi

perusahaan emiten JII sebagai bahan pertimbangan guna meningkatkan

kinerja perusahaan.

C. Saran

Berdasarkan hasil analisis dan simpulan, dapat diajukan beberapa saran

untuk penelitian selanjutnya dan untuk pihak-pihak yang berkepentingan.

Beberapa saran yang dapat digunakan untuk penelitian selanjutnya yaitu :

1. Peneliti lain dapat melakukan penelitian terhadap pasar saham lain selain

Jakarta Islamic Index (JII). Sehingga, sampel yang digunakan dapat lebih

diperbanyak.

2. Penelitian ini hanya menggunakan ukuran komite audit, ukuran dewan

komisaris, kepemilikan saham mayoritas dan ukuran komisaris independen

sebagai proksi yg digunakan untuk mengukur sensitivitas hubungan antara

good corporate governance terhadap manajemen laba. Dan Jones modified

model untuk menghitung discretionary accrual sebagai proksi manajemen

labanya, namun peneliti lain dapat melakukan penelitian dengan

Page 32: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

67  

  

menambahkan dan atau mengganti dengan ukuran variabel moderasi yang

lain.

Page 33: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

 

68  

DAFTAR PUSTAKA

Al Quran

Buku :

Arifin, Zaenal. 2007. Teori Keuangan dan Pasar Modal. Ekonisia, Yogyakarta. Alijoyo, Antonius dan Subarto Zaini. 2004. Komisaris Independen: Penggerak

Praktik GCG di Perusahaan. PT Indeks Kelompok Gramedia, Jakarta. Effendi, Muh Arief. 2009. The Power of Good Corporate Governance Teori dan

Implementasi. Salemba Empat, Jakarta. Gujarati, Damodar N dan Dawn C. Porter. 2013. Dasar-dasar Ekonometrika,

Buku 1: Edisi 5. Salemba Empat, Jakarta. Hanafi, Mamduh M., Abdul Halim. 2014. Analisis Laporan Keuangan. Edisi

Keempat. UPP STIM YKPN, Yogyakarta. Hery. 2011. Teori Akuntansi. Kencana Prenada Media Group, Jakarta. Kuncoro, Mudrajat. Metode Kuantitatif. UPP STIM YKPN, Yogyakarta. Nurgiyantoro, Burkan, Gunawan dan Marzuki. 2012. Statistik Terapan untuk

Penelitian Ilmu-ilmu Sosial. UGM Press, Yogyakarta. Purba, Marisi P. 2010. International Financial Reporting Standards Konvergensi

dan Kendala Aplikasinya di Indonesia. Graha Ilmu, Yogyakarta. Sartono, Agus. 2011. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi Keempat.

BPFE UGM, Yogyakarta. Setiawan dan Dwi Endah Kusrini. 2010. Ekonometrika. Penerbit Andi,

Yogyakarta. Shihab, M. Quraish. 2007. Tafsir Al Mishbah: Pesan, Kesan dan Keserasian Al

Qur’an. Volume 1. Lentera Hati, Jakarta. Shihab, M. Quraish. 2007. Tafsir Al Mishbah: Pesan, Kesan dan Keserasian Al

Qur’an. Volume 2. Lentera Hati, Jakarta.

Page 34: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

69  

  

Shihab, M. Quraish. 2007. Tafsir Al Mishbah: Pesan, Kesan dan Keserasian Al Qur’an. Volume 10. Lentera Hati, Jakarta.

Shihab, M. Quraish. 2007. Tafsir Al Mishbah: Pesan, Kesan dan Keserasian Al

Qur’an. Volume 12. Lentera Hati, Jakarta. Shihab, M. Quraish. 2007. Tafsir Al Mishbah: Pesan, Kesan dan Keserasian Al

Qur’an. Volume 13. Lentera Hati, Jakarta. Sugiri, Slamet. 2008. Akuntansi Pengantar 1. Edisi Ketujuh. UPP STIM YKPN,

Yogyakarta. Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Manajemen. Alfabeta, Bandung. Suharyadi dan Purwanto. 2013. Statistika untuk Ekonomi dan Keuangan Modern,

Buku 2: Edisi 2. Salemba Empat, Jakarta. Sulistyawan, Dedhy. dkk., 2011. Creative Accounting: Mengungkap Manajemen

Laba dan Skandal Akuntansi, Salemba Empat, Jakarta. Yuwono, Prapto. 2005. Pengantar Ekonometri. Penerbit Andi, Yogykarta.

Jurnal :

Achmad, Komarudin, Imam Subekti dan Sari Atmini. 2007. Investigasi Motivasi dan Strategi Manejemen Laba pada Perusahaan Publik di Indonesia. Simposium Akuntansi Nasional X, Unhas, Makassar.

Barus, Andreani Caroline dan Sembiring, Yosephine Natalita. 2012. Faktor-

Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Manajemen Laba di Seputar Right Issue. Jurnal Wira Ekonomi Mikroskil, Vol 2, No. 01, April 2012. STIE Mikroskil. Medan.

Boediono, Gideon SB. 2005. Kualitas Laba: Studi Pengaruh Mekanisme

Corporate Governance dan Dampak Manajemen Laba dengan Menggunakan Analisis Jalur. Symposium Nasional Akuntansi VIII. Solo.

Cahyati, Ari Dewi. 2011. Peluang Manajemen Laba Pasca Konvernesi IFRS:

Sebuah Tinjauan Teoritis dan Empiris. JRAK Vol.2 No.1 Januari 2011. Eka P, Yunita. 2014. Pengaruh Adopsi IFRS, Leverage Dan Ukuran Perusahaan

Terhadap Manajemen Laba. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi Vol. 3 No. 12 (2014). Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.

Page 35: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

70  

  

Fabiyola, Amanda., Siti Khairani. dan Christina Yunita W. 2014. Pengaruh Adopsi International Financial Reporting Standards, Good Corporate Governance, dan Asimetri Informasi Terhadap Manajmen Laba Pada Perusahaan Otomotif dan Komponennya yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. STIE Multi Data Palembang.

Page 36: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

I

Lampiran 1

TERJEMAHAN TEKS BAHASA ARAB

No Nama Surat dan Ayat Terjemahan 1 Al-Baqarah Ayat 16 Mereka itulah orang yang membeli kesesatan

dengan petunjuk, maka tidaklah beruntung perniagaan mereka dan tidaklah mereka mendapat petunjuk.

2 Al-Fushilat Ayat 30 Sesungguhnya orang-orang yang mengatakan: “Tuhan kami ialah Allah” kemudian mereka meneguhkan pendirian mereka, maka malaikat akan turun kepada mereka dengan mengatakan: “Janganlah kamu takut dan janganlah merasa sedih; dan gembirakanlah mereka dengan jannah yang telah dijanjikan Allah kepadamu”.

3 Al-Baqarah Ayat 282 Hai orang-orang yang beriman, apabila kamu bermu’amalah tidak secara tunai untuk waktu yang ditentukan, hendaklah kamu menuliskannya. Dan hendaklah seorang penulis di antara kamu menuliskannya dengan benar. Dan janganlah penulis enggan menuliskannya sebagaimana Allah mengajarkannya, meka hendaklah ia menulis, dan hendaklah orang yang berhutang itu mengimlakkan (apa yang akan ditulis itu), dan hendaklah ia bertakwa kepada Allah Tuhannya, dan janganlah ia mengurangi sedikitpun daripada hutangnya. Jika yang berhutang itu orang yang lemah akalnya atau lemah (keadaannya) atau dia sendiri tidak mampu mengimlakkan, maka hendaklah walinya mengimlakkan dengan jujur. Dan persaksikanlah dengan dua orang saksi dari orang-orang lelaki (di antaramu). Jika tak ada dua oang lelaki, maka (boleh) seorang lelaki dan dua orang perempuan dari saksi-saksi yang kamu ridhai, supaya jika seorang lupa maka yang seorang mengingatkannya. Janganlah saksi-saksi itu enggan (memberi keterangan) apabila mereka dipanggil; dan janganlah kamu jemu menulis hutang itu, baik kecil maupun besar sampai batas waktu membayarnya. Yang demikian itu, lebih adil di sisi Allah dan lebih menguatkan persaksian dan lebih dekat

Page 37: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

II

kepada tidak (menimbulkan) keraguanmu. (Tulislah mu’amalahmu itu), kecuali jika mu’amalah itu perdagangan tunai yang kamu jalankan di antara kamu, maka tidak ada dosa bagi kamu, (jika) kamu tidak menulisnya. Dan persaksikanlah apabila kamu berjual beli; dan janganlah penulis dan saksi saling sulit menyulitkan. Jika kamu lakukan (yang demikian), maka sesungguhnya hal itu adalah suatu kefasikan pada dirimu. Dan bertakwalah kepada Allah; Allah mengajarmu; dan Allah Maha Mengetahui segala sesuatu.

4 Al-Baqarah Ayat 283 Jika kamu dalam perjalanan (dan bermu’amalah tidak secara tunai) sedang kamu tidak memperoleh seorang penulis, maka hendaklah ada barang tanggungan yang dipegang (oleh yang berpiutang). Akan tetapi jika sebagian kamu mempercayai sebagian yang lain, maka hendaklah yang dipercayai itu menunaikan amanatnya (hutangnya) dan hendaklah ia bertakwa kepada Allah Tuhannya; dan janganlah kamu (para saksi) menyembunyikan persaksian. Dan barangsiapa yang menyembunyikannya, maka sesungguhnya ia adalah orang yang berdosa hatinya; dan Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan.

5 Al-Baqarah Ayat 275 Orang-orang yang makan (mengambil) riba tidak dapat berdiri melainkan seperti berdirinya orang yang kemasukan syaitan lantaran (tekanan) penyakit gila. Keadaan mereka yang demikian itu, adalah disebabkan mereka berkata (berpendapat), sesungguhnya jual beli itu sama dengan riba, padahal Allah telah menghalalkan jual beli dan mengharamkan riba. Orang-orang yang telah sampai kepadanya larangan dari Tuhannya, lalu terus berhenti (dari mengambil riba), maka baginya apa yang telah diambilnya dahulu (sebelum datang larangan); dan urusannya (terserah) kepada Allah. Orang yang kembali (mengambil riba), maka orang itu adalah penghuni-penghuni neraka; mereka kekal di dalamnya.

Page 38: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

III

Lampiran 2

DATA PENELITIAN

 

No Emiten Tahun

(X1) Ukuran Komite Audit

(X2) dewan

Komisaris

(X3) Top

Shares

(X4) Dewan Komisaris

Independen

(Y) Manajemen

Laba

1 AALI 2013 3.00 7.00 79.68 3.00 -0.20 2014 3.00 7.00 79.68 2.00 -0.20 2015 3.00 5.00 79.68 2.00 -0.20 2016 3.00 5.00 79.68 2.00 -0.20 2 ADRO 2013 3.00 5.00 43.91 2.00 0.04 2014 3.00 5.00 43.91 2.00 0.04 2015 3.00 5.00 43.91 2.00 0.03 2016 3.00 5.00 43.91 2.00 0.03 3 AKRA 2013 3.00 3.00 59.18 1.00 -2.10 2014 3.00 3.00 58.78 1.00 -2.07 2015 3.00 4.00 59.17 1.00 -2.02 2016 3.00 4.00 58.58 1.00 -2.05 4 ASII 2013 4.00 10.00 50.11 3.00 0.14 2014 4.00 11.00 50.11 4.00 0.17 2015 4.00 11.00 50.11 4.00 0.13 2016 4.00 12.00 50.11 4.00 0.14 5 ASRI 2013 3.00 5.00 25.21 2.00 2.13 2014 3.00 5.00 25.21 2.00 2.13 2015 3.00 5.00 25.21 2.00 2.16 2016 3.00 5.00 25.21 2.00 2.14 6 BSDE 2013 3.00 8.00 25.28 3.00 -0.21 2014 3.00 8.00 26.45 3.00 -0.21 2015 3.00 8.00 26.57 3.00 -0.21 2016 3.00 5.00 26.57 2.00 -0.23 7 ICBP 2013 3.00 7.00 80.53 3.00 -1.52 2014 3.00 7.00 80.53 3.00 -1.42 2015 3.00 7.00 80.53 2.00 -1.42 2016 3.00 7.00 80.53 2.00 -1.42 8 INDF 2013 3.00 8.00 50.07 3.00 -0.13 2014 3.00 8.00 50.07 3.00 -0.07 2015 3.00 8.00 50.07 3.00 -0.10 2016 3.00 8.00 50.07 3.00 -0.10 9 INTP 2013 3.00 7.00 51.00 3.00 -0.43 2014 3.00 7.00 51.00 3.00 -0.43 2015 3.00 7.00 51.00 3.00 -0.43 2016 3.00 7.00 51.00 3.00 -0.43

10 KLBF 2013 3.00 6.00 31.00 2.00 -1.05 2014 3.00 7.00 31.00 2.00 -1.06 2015 3.00 8.00 31.00 3.00 -1.07 2016 3.00 7.00 31.00 3.00 -1.06

11 LPKR 2013 3.00 8.00 53.00 6.00 -0.09 2014 3.00 9.00 53.00 6.00 -0.09 2015 3.00 8.00 53.00 5.00 -0.10

Page 39: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

IV

2016 3.00 6.00 53.00 5.00 -0.09 12 LSIP 2013 3.00 8.00 59.51 3.00 -0.76 2014 3.00 8.00 59.51 3.00 -0.75 2015 3.00 6.00 59.51 2.00 -0.75 2016 3.00 6.00 59.51 2.00 -0.76

13 SMGR 2013 4.00 6.00 51.01 2.00 0.68 2014 5.00 7.00 51.01 3.00 0.71 2015 4.00 7.00 51.01 2.00 0.68 2016 4.00 7.00 51.01 2.00 0.69

14 TLKM 2013 5.00 6.00 53.14 2.00 0.71 2014 5.00 7.00 52.56 3.00 0.71 2015 4.00 7.00 52.55 3.00 0.70 2016 6.00 7.00 52.09 3.00 0.70

15 UNTR 2013 3.00 7.00 59.50 3.00 0.88 2014 3.00 7.00 59.50 3.00 0.95 2015 3.00 6.00 59.50 2.00 0.87 2016 3.00 6.00 59.50 2.00 0.93

16 UNVR 2013 3.00 5.00 85.00 4.00 0.12 2014 3.00 5.00 85.00 3.00 0.12 2015 3.00 5.00 85.00 3.00 0.12 2016 3.00 5.00 85.00 3.00 0.12 17 WIKA 2013 5.00 6.00 65.15 2.00 -1.75 2014 6.00 6.00 65.05 2.00 -1.40 2015 5.00 7.00 65.05 2.00 -1.72 2016 4.00 7.00 65.05 2.00 -1.03

Page 40: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

V

Lampiran 3

OUTPUT EVIEWS 10

Common Effect

Dependent Variable: Y Method: Panel Least Squares Date: 05/26/18 Time: 22:55 Sample: 2013 2016 Periods included: 4 Cross-sections included: 17 Total panel (balanced) observations: 68

Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob.

C 11.41544 3.607139 3.164681 0.0024X1 -3.407463 0.694678 -4.905099 0.0000X2 -0.051661 0.028703 -1.799845 0.0767X3 -0.080842 0.028266 -2.860004 0.0057X4 1.028601 0.505922 2.033122 0.0463

R-squared 0.348165 Mean dependent var -1.254118Adjusted R-squared 0.306778 S.D. dependent var 4.750253S.E. of regression 3.955058 Akaike info criterion 5.658553Sum squared resid 985.4763 Schwarz criterion 5.821752Log likelihood -187.3908 Hannan-Quinn criter. 5.723218F-statistic 8.412547 Durbin-Watson stat 0.540048Prob(F-statistic) 0.000017

Fixed Effect

Dependent Variable: Y Method: Panel Least Squares Date: 05/26/18 Time: 22:56 Sample: 2013 2016 Periods included: 4 Cross-sections included: 17 Total panel (balanced) observations: 68

Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob.

C -2.406815 0.805537 -2.987838 0.0045X1 0.352519 0.167261 2.107604 0.0404X2 0.000578 0.011674 0.049528 0.9607X3 0.000625 0.005127 0.121919 0.9035X4 -0.026186 0.119731 -0.218708 0.8278

Page 41: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

VI

Effects Specification

Cross-section fixed (dummy variables)

R-squared 0.995927 Mean dependent var -1.254118Adjusted R-squared 0.994194 S.D. dependent var 4.750253S.E. of regression 0.361953 Akaike info criterion 1.053683Sum squared resid 6.157474 Schwarz criterion 1.739119Log likelihood -14.82523 Hannan-Quinn criter. 1.325274F-statistic 574.6470 Durbin-Watson stat 2.538010Prob(F-statistic) 0.000000

Likehood Test Redundant Fixed Effects Tests Equation: Untitled Test cross-section fixed effects

Effects Test Statistic d.f. Prob.

Cross-section F 467.196255 (16,47) 0.0000Cross-section Chi-square 345.131169 16 0.0000

Cross-section fixed effects test equation: Dependent Variable: Y Method: Panel Least Squares Date: 05/26/18 Time: 22:57 Sample: 2013 2016 Periods included: 4 Cross-sections included: 17 Total panel (balanced) observations: 68

Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob.

C 11.41544 3.607139 3.164681 0.0024X1 -3.407463 0.694678 -4.905099 0.0000X2 -0.051661 0.028703 -1.799845 0.0767X3 -0.080842 0.028266 -2.860004 0.0057X4 1.028601 0.505922 2.033122 0.0463

R-squared 0.348165 Mean dependent var -1.254118Adjusted R-squared 0.306778 S.D. dependent var 4.750253S.E. of regression 3.955058 Akaike info criterion 5.658553Sum squared resid 985.4763 Schwarz criterion 5.821752Log likelihood -187.3908 Hannan-Quinn criter. 5.723218F-statistic 8.412547 Durbin-Watson stat 0.540048Prob(F-statistic) 0.000017

Page 42: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

VII

Random Effect

Dependent Variable: Y Method: Panel EGLS (Cross-section random effects) Date: 05/26/18 Time: 22:58 Sample: 2013 2016 Periods included: 4 Cross-sections included: 17 Total panel (balanced) observations: 68 Swamy and Arora estimator of component variances

Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob.

C -2.316373 1.284926 -1.802729 0.0762X1 0.299953 0.166181 1.804971 0.0759X2 0.001922 0.011343 0.169472 0.8660X3 0.000660 0.005090 0.129655 0.8973X4 -0.008575 0.119006 -0.072054 0.9428

Effects Specification S.D. Rho

Cross-section random 4.149106 0.9924Idiosyncratic random 0.361953 0.0076

Weighted Statistics

R-squared 0.044714 Mean dependent var -0.054650Adjusted R-squared -0.015939 S.D. dependent var 0.378496S.E. of regression 0.381500 Sum squared resid 9.169175F-statistic 0.737206 Durbin-Watson stat 1.982675Prob(F-statistic) 0.570097

Unweighted Statistics

R-squared -0.047087 Mean dependent var -1.254118Sum squared resid 1583.037 Durbin-Watson stat 0.316310

Page 43: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

VIII

Hausman Test Correlated Random Effects - Hausman Test Equation: Untitled Test cross-section random effects

Test Summary Chi-Sq. Statistic Chi-Sq. d.f. Prob.

Cross-section random 10.988312 4 0.0267

Cross-section random effects test comparisons:

Variable Fixed Random Var(Diff.) Prob.

X1 0.352519 0.299953 0.000360 0.0056X2 0.000578 0.001922 0.000008 0.6262X3 0.000625 0.000660 0.000000 0.9543X4 -0.026186 -0.008575 0.000173 0.1810

Cross-section random effects test equation: Dependent Variable: Y Method: Panel Least Squares Date: 05/26/18 Time: 22:58 Sample: 2013 2016 Periods included: 4 Cross-sections included: 17 Total panel (balanced) observations: 68

Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob.

C -2.406815 0.805537 -2.987838 0.0045X1 0.352519 0.167261 2.107604 0.0404X2 0.000578 0.011674 0.049528 0.9607X3 0.000625 0.005127 0.121919 0.9035X4 -0.026186 0.119731 -0.218708 0.8278

Effects Specification

Cross-section fixed (dummy variables)

R-squared 0.995927 Mean dependent var -1.254118Adjusted R-squared 0.994194 S.D. dependent var 4.750253S.E. of regression 0.361953 Akaike info criterion 1.053683Sum squared resid 6.157474 Schwarz criterion 1.739119Log likelihood -14.82523 Hannan-Quinn criter. 1.325274F-statistic 574.6470 Durbin-Watson stat 2.538010Prob(F-statistic) 0.000000

Page 44: PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) …digilib.uin-suka.ac.id/33227/1/11390084_BAB-1_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdfyang sudah membimbing dan membantu penulis secara langsung dalam menyelesaikan

IX

CURRICULUM VITAE

Data Pribadi

Nama : Abdul Ghofur

Tempat,tanggal lahir : Kendal, 11 Januari 1993

Jenis Kelamin : Laki – laki

Agama : Islam

Alamat : Ds. Wadas Rt 004, Rw 001, Kec.

Plantungan, Kab. Kendal, Jawa Tengah

Telepon : -

Handphone : 085729954541

Email : [email protected]

Latar Belakang Pendidikan

2005 : MI Muhammadiyah Wadas

2008 : MTS Darul Amanah, Sukorejo

2011 : SMK Negeri 3 Kendal

Demikian Curiculum Vitae ini saya buat sebenar–benarnya, semoga dapat

digunakan sebagaimana mestinya.