Pengarahan Tugas Akhir d4

35
Panduan TUGAS AKHIR Tahun Akademik 2013-2014 Diploma 3 Teknik Konstruksi Gedung Diploma 3 Teknik Konstruksi Sipil Diploma 4 Teknik Perancangan Jalan dan Jembatan Diploma 4 Teknik Perawatan dan Perbaikan Gedung

description

polban

Transcript of Pengarahan Tugas Akhir d4

  • Panduan TUGAS AKHIR

    Tahun Akademik 2013-2014

    Diploma 3 Teknik Konstruksi Gedung

    Diploma 3 Teknik Konstruksi Sipil

    Diploma 4 Teknik Perancangan Jalan dan Jembatan

    Diploma 4 Teknik Perawatan dan Perbaikan Gedung

  • Pengertian Tugas Akhir (TA)

    Tugas Akhir (TA), adalah salah satu mata

    kuliah yang merupakan penerapan teori

    terpakai ke dalam bentuk rekayasa,

    kajian atau implementasi/pengamatan

    lapangan dan dibuat dalam bentuk Karya

    Tulis yang harus dipertanggungjawabkan

    secara ilmiah.

  • Status Tugas Akhir

    Tugas Akhir (TA) merupakan mata kuliah di Jurusan Teknik

    Sipil Politeknik Negeri Bandung yang harus diikuti dan

    dilaksanakan oleh mahasiswa sebagai salah satu syarat

    menyelesaikan Program Diploma 3 dan Diploma 4.

    Pelaksanaannya dilakukan pada Semester 6 (enam) untuk

    Program Diploma 3 dan pada Semester 8 (delapan)

    untuk Program Diploma 4.

  • Tujuan

    1. Memberi kesempatan dan kemampuan dalam membuat karya ilmiah.

    2.Melatih kemahiran dalam merumuskan permasalahan, melakukan analisa, sintesa

    pemecahan masalah (problem solving) serta dapat menyimpulkannya berdasarkan

    pengetahuan yang telah diperoleh dari perkuliahan.

    3.Memberi kesempatan pada mahasiswa untuk menerapkan dan mengembangkan ilmu

    yang telah diperoleh dari perkuliahan dalam penyelesaian permasalahan di bidang

    rekayasa sipil, serta megikuti/mempelajari perkembangan iptek.

    4.Memberi kesempatan pada mahasiswa untuk berlatih membuat dan

    mempresentasikan karya ilmiah serta mempertanggungjawabkan di depan forum

    akademis.

  • Timeline

  • Jadwal Pelaksanaan TA

    # 17 # # # # 3 7 # # 17 # # # 3 7 # # 17 # # # # 4 7 11 # # # # # 2 5 9 # # # # # # 2 6 9 # # # # # # 4 7 11 # # # # # 1 4 8 11 15

    1 Persiapan

    Pengarahan untuk D3

    Pengarahan untuk D4

    UAS

    2 Tahap awal

    Pencarian Topik dan Calon

    PembimbingUsulan Topik dan

    Penetapan Topik dan

    PembimbingPenyusunan Proposal dan

    BimbinganBimbingan

    Seminar Proposal

    3 Tahap Pelaksanaan

    Perbaikan Proposal

    Pengerjaan TA

    Penyusunan laporan TA

    Bimbingan

    UAS Genap

    Pemasangan/Pameran

    PosterPengajuan Sidang

    Pelaksanaan Sidang TA

    4 Tahap Akhir

    Revisi Laporan TA

    Pengumpulan Laporan TA

    No KegiatanJanuari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus

    17 18 5 1 2 3 4 1 2 143 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 4 5 1 215 16 17 18 2 3

  • 03 Maret 2014 Awal Perkuliahan Semester Genap 2013/2014

    28 - 2 April - Mei 2014

    Pelaksanaan Ujian Tengah Semester

    27 Juni 2014 Akhir Perkuliahan Semester Genap 2013/2014

    30 - 4 Juni - Juli 2014

    Pelaksanaan Ujian Akhir Semester

    25 Juli 2014 Batas Akhir Ujian Sidang Tugas Akhir

    05 Agustus 2014 Sidang Kelulussan / Yudisium I Tingkat Pusat

    Kalender Akademik 2013/2014

  • Tahapan Pelaksanaan TA

    Kapan Pengarahan

    Proposal Topik, Pembimbing, Seminar

    Pelaksanaan

    o Rencana kerja, pelaksanaan

    o Bimbingan

    o Sidang

    Pameran Poster Tugas Akhir

    Laporan Akhir Revisi, Pengesahan

  • Bidang Kajian

    1. PERENCANAAN : Total atau elemen konstruksi bidang Teknik Sipil

    tergantung dari skala dan tingkat kesulitan.

    2. PELAKSANAAN : a. Rekayasa Konstruksi

    b. Metode Pelaksanaan Konstruksi

    c. Kontrol Kualitas (Mutu)

    3. MANAJEMEN : a. Perencanaan Biaya Konstruksi

    b. Perencanaan Waktu/Jadwal Konstruksi

    c. Manajemen Konstruksi

    4. TOPIK KHUSUS : Evaluasi Cacat dan Kegagalan Konstruksi

    Bangunan, dll

  • Topik/Kajian berdasarkan keahlian

    Geoteknik : - Perhitungan Fondasi Gedung/Jembatan (Sub Struktur)

    - Stabilitas lereng, jalan maupun lahan bangunan

    - Stabilisasi / perbaikan tanah untuk timbunan jalan

    Struktur : - Perhitungan Struktur gedung 4 lantai, detail pada

    salah satu Elemen struktur/sistem portal dan gambar.

    - Perhitungan Struktur jembatan bentang 30 m, detail

    portal dan Balok, dan gambar.

  • Topik/Kajian berdasarkan keahlian

    Transportasi : - Perencanaan alignemen jalan dan gambar

    - Perencanaan konstruksi perkerasana jalan

    - Perencanan bangunan pelengkap jalan dan gambar

    - Perencanaan lalu lintas, simpang dan sinyal dan gambar

    Baik untuk konstruksi baru maupun hitung ulang (evaluasi)

    S. Daya Air : - Perencanaan drainase

    - Perencanaan irigasi

    MRK : - Pengelolaan Manajemen waktu, manusia, biaya

    - RAB detail

  • Topik TA Program D IV TPJJ

    Perencanaan: Pelaksanaan dan Pengawasan

    1) Perencanaan Struktur Jembatan

    dengan bentang lebih dari 30 M.

    1) Pelaksanaan dan Pengawasan

    Jembatan dengan bentang

    kurang dari 30 M

    Output: Output:

    - Perhitungan struktur keseluruhan,

    - Perhitungan elemen struktur

    * struktur atas (pelat lantai, balok)

    * struktur bawah (abutmen dan

    pondasi).

    - Gambar detail elemen Struktur

    - RAB pekerjaan struktur

    - Metode pelaksanaan

    pembangunan jembatan, RAB

    pelaksanaan, Jadwal

    pelaksanaan (time schedule,

    kurva s)

  • 2) Perencanaan Jalan dengan

    panjang kurang lebih 5 KM

    2) Pelaksanaan dan Pengawasan jalan

    kurang dari 5 KM

    Output: Output:

    a) Perhitungan alignemen

    horizontal, vertika,l dan

    melintang serta gambar

    detail, RAB perencanaan

    a) Metode pelaksanaan pembangunan

    jembatan, RAB pelaksanaan, )

    Jadwal pelaksanaan (time schedule,

    kurva s)

    b) Perhitungan tebal lapisan

    perkerasan, sesuai

    klasifikasi jalan mulai

    perhitungan lalu lintas dan

    biaya, RAB perencanaan

  • Topik TA Program D IV TPPG

    Perawatan dan Perbaikan Gedung

    Perubahan Struktur : 4 lantai menjadi 5 lantai atau

    sebaliknya

    Perubahan Fungsi : Kolom dihilangkan

    Perawatan : Struktur

    Utilitas

    Fassade

  • No. Topik TA

    1. Kasus Perawatan dan atau Perbaikan pada masa

    Pelaksanaan Konstruksi, meliputi kasus yang terjadi

    pada saat pelaksanaan konstruksi sampai gedung tersebut

    beroperasi.

    2. Kasus Perawatan dan atau Perbaikan pada masa

    Layanan Konstruksi, meliputi kasus yang terjadi pada

    masa pengoperasian bangunan gedung.

    3. Kasus Khusus, contoh seperti kasus cacat dan kegagalan

    konstruksi.

  • Batasan kajian Bidang Gedung Konstruksi Output Kajian TA

    Gedung 4 lantai - Dimensi struktur

    - Detail dan penulangan

    - Spesifikasi material

    - Gambar gambar

    Diploma 3

    Gedung > 4 lantai - Dimensi struktur

    - Detail dan penulangan

    - Spesifikasi material

    - Gambar gambar

    - BQ (Bill of quantity)

    - Analisa harga satuan (AHS)

    - RAB konstruksi

    Diploma 4

  • Batasan kajian Bidang Sipil Konstruksi Output Kajian TA

    Jembatan

    bentang 30 m

    - Dimensi struktur

    - Detail dan penulangan

    - Spesifikasi material

    - Gambar gambar

    Diploma 3

    Jembatan

    bentang > 30 m

    - Dimensi struktur

    - Detail dan penulangan

    - Spesifikasi material

    - Gambar gambar

    - BQ (Bill of quantity)

    - Analisa harga satuan (AHS)

    - RAB konstruksi

    Diploma 4

  • ANALISIS PERBAIKAN TANAH LUNAK DENGAN METODE DEEP CEMENT-SOIL MIXING (DCM) DAN METODE PLASTIC BOARD DRAIN (PBD) PADA AREA INTEGRATED STEEL MILL-KRAKATAU POSCO

  • Penjadwalan Proyek dengan Metoda Multy Activity Chart (MAC) pada Peningkatan Jalan Gedebage-Cibiru Sta. 00+120 km. Bdg. 13+490 Sta. 02+050 km. Bdg. 15+420.

  • PERENCANAAN STRUKTUR ATAS JEMBATAN KOMPOSIT BAJA-BETON PADA FLY OVER DI ATAS PERLINTASAN JALAN KERETA API BANDAR TINGGI-KUALA TANJUNG, SUMATERA UTARA

  • GAMBAR PERSPEKTIF

    PERENCANAAN PONDASI BETON PANCANG DERMAGA BARANG PADA

    PROYEK RELOKASI PELABUHAN TEMBILAHAN - RIAU

    PELABUHAN TEMBILAHAN - RIAU

    LATAR BELAKANG

    SIJORI

    TUJUAN

    MENDESAIN

    PONDASI

    DERMAGA

    PELABUHAN

  • EVALUASI PERENCANAAN UNDERSTRUCTURE JEMBATAN GALANGGANG PADA PROYEK PERENCANAAN TEKNIS JEMBATAN DAN JALAN BATUJAJAR - GIRIMUKTI

    Lokasi Jembatan : Menghubungkan Desa Pangauban dan Girimukti Kec. Batujajar, dan melewati Sungai Cihaur

    Karakteristik Jembatan : Bentang : 300 m Lebar : 5,5 m Jenis : Jembatan Cable Stayed dengan dua buah menara ganda Gelagar : Baja Jenis Pondasi : Pondasi Dalam Bored Pile Beton RC

    Struktur Bawah : Dua Kepala Jembatan Dua Pilar Antara

    Dua Pilar Utama (Pilon)

  • Perancangan Parkir Di Jalan Suria Sumantri Bandung Untuk

    Mendukung Pola Manajemen Lalu Lintas

    Lokasi Tinjauan dari STA.

    0+000 sampai STA.1+120

    (sepanjang 1120 meter)

    SPBU 1 SPBU 2

    Toko

    Rumah

  • SIDANG 100% TUGAS AKHIR DIPLOMA 4

    PERENCANAAN ULANG DETAILED ENGINEERING DESIGN (DED)

    UNTUK PERKERASAN KAKU PROYEK JALAN LINGKAR NAGREG

    STA 2+675 STA 4+175

  • PROPOSAL TA Format umum Proposal TA adalah sebagai berikut : A. Bagian Awal

    1. Halaman Judul (Contoh seperti pada Lampiran 11) 2. Halaman Pengesahan (Contoh seperti pada Lampiran 12)

    B. Bagian Utama 1. Latar Belakang 2. Tujuan 3. Ruang Lingkup 4. Tinjauan Pustaka 5. Hipotesa 6. Metoda dan Rencana Penyelesaian Masalah 7. Jadwal Pelaksanaan 8. Rencana Anggaran Biaya

  • PROPOSAL TA (lanjutan.)

    Bagian utama dalam proposal tersebut dapat mencerminkan isi Bab I, Bab II dan Bab III Laporan Tugas Akhir. C. Bagian Akhir

    1. Daftar Pustaka (Contoh lihat slide berikutnya) Format tersebut diatas hanya gambaran secara umum, secara khusus dapat ditentukan oleh dosen pembimbing.

  • Daftar pustaka)

    Daftar pustaka hanya memuat pustaka yang diacu dalam karya penelitian dan disusun ke bawah menurut abjad nama akhir penulis pertama. Buku dan majalah tidak dibedakan, kecuali penyusunnya ke kanan yaitu : a. Buku : nama penulis, tahun terbit, judul buku, jilid,

    terbitan ke, nomor halaman yang diacu (kecuali kalau seluruh buku), nama penerbit, dan kotanya.

    b. Majalah : nama penulis, tahun terbit, judul buku, nama majalah dengan singkatan resminya, jilid, dan nomor halaman yang diacu.

  • Antara pelbagai bidang ilmu ada perbedaan sedikit-sedikit dalam cara penulisan, misalnya dalam penggunaan tanda baca, tetapi garis besarnya tetap sama. Sebab itu perbedaan yang kecil-kecil tetap diperkenankan, asalkan taat asas untuk seluruh penulisan Contoh penulisan daftar pustaka (menurut Pusat Pengembangan dan Pembinaan Bahasa) : Budiadi, A., 2008, Desain Praktis Beton Prategang, Yogyakarta,

    Penerbit Andi, Yogyakarta. Grudee, J., 1986, The Influence of Systemic and Local Factors on the

    Development of Atherosclerosis, Academic Press, London. Selanjutnya, mahasiswa diharapkan dapat menerapkan materi kuliah Tata Tulis Laporan yang telah dipelajari pada semester yang lalu.

  • Contoh Poster

  • Kesimpulan

    Setiap judul TA dapat dikerjakan oleh maksimal 2

    mahasiswa

    Mahasiswa mengajukan Topik TA dan dapat

    mengusulkan pembimbing, tetapi kesesuaian Topik dan

    pembimbing ditentukan oleh panitia

    Sidang terakhir TA tanggal 25 Juli 2014