PENGANTIN SEMARANG

23
PENGANTIN SEMARANGAN CHILDA KUMALA AZZAHRI UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG 2014

description

MAKUL SEJARAH MODE KECANTIKAN VERSI PENGANTIN NUSANTARA PAKEM

Transcript of PENGANTIN SEMARANG

Page 1: PENGANTIN SEMARANG

PENGANTIN SEMARANGAN

CHILDA KUMALA AZZAHRI

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG2014

Page 2: PENGANTIN SEMARANG

PENGANTIN SEMARANGAN

pengantin semarang dipengaruhi oleh budaya arab, jawa, cina dan melayu ( Heru Emka. SM 27 april 2009) Tata rias, busana dan upacara adat dilakukan oleh warga Pekojan (25 juni 2002) kampung Begog, Kauman dan Kampung Melayu pada masa lalu disepakati dan ditetapkan sebagai Tata Cara Upacara Adat Pengantin Semarangan, aset dan ikon budaya masyarakat Semarang (Hj. Afifah Hudan)

Page 3: PENGANTIN SEMARANG

1.Proses pencarian dan pengenalan masing-masing calon pengantin

2.Lamaran 3.Upacara pernikahan

UPACARA ADAT PENGANTIN SEMARANGAN

Page 4: PENGANTIN SEMARANG

1. Proses Pencarian/ pengenalan calon pengantin

Terdapat 3 cara untuk mengenal calon pasangannya (pra pernikahan):a. Perkenalan dan pendekatan langsung yang

dilakukan oleh calon pengantinb. Perkenalan dan pendekatan dengan bantuan

orang tua, keluarga dekat, teman, atau perantara lain

c. Perkenalan dan pendekatan dengan perantara comblang

Page 5: PENGANTIN SEMARANG

2. Lamaran dilakukan di rumah orang tua calon pengantin putri Busana yang digunakan sesepuh putri: kain kebaya dan rambut disanggul model semaranganBusana sesepuh pria: kain sarung jas warna gelap dan ikat kepala model pesisiran Calon pengantin pria membawa “songsongan” Dibicarakan masalah hari dan tanggal pelaksanaan pernikahan

Page 6: PENGANTIN SEMARANG

3. Upacara pernikahan

3 prosesi:a.lek-lekan dan Ukupan b.Ijab Kabulc.Ngarak pengantin

Page 7: PENGANTIN SEMARANG

A. LEK-LEKAN Dikediaman calon pengantin putri: Slametan, ukupan,

kesenian blantenan Selametan/ kenduri umumnya dilaksanakan seusai shalat

maghrib, dilanjutkan dengan menampilkan kelompok kesenian “Blantenan” (shalawatan) di ruang tamu/ halaman.

Di kamar calon pengantin putri dilaksanakan upacara “ukupan” yaitu melaksanakan “luluran “, memberi “pacar” (kutek) dan meng”ukup” yaitu memberi wangi-wangian dengan asap pewangi pada tubuh calon pengantin wanita.

Upacara ukupan dilaksanakan oleh juru rias didampingi kerabat calon pengantin wanita.

Page 8: PENGANTIN SEMARANG

B. UPACARA IJAB KABUL1.Upacara ijab di rumah / mbedhol

penghulu2.Upacara ijab kabul di masjid Selesai ijab kabul dilaksanakan temon/

panggih, dengan cara pengantin putri mencium tangan pengantin pria, kemudian keduanya sungkem kepada ke2 orang tua pengantin putri dan pengantin pria.

Page 9: PENGANTIN SEMARANG

C. NGARAK (KIRAB) PENGANTINPertama : Rombongan pengantin pria sampai di rumah pengntin putri, kelompok pembawa kembang Manggar dan kesenian rodhat/ terbangan berjajar di kanan kiri pintu masukKedua : pengantin putra turun dari kuda menuju pelaminan diiringi rombongan Denok KenangKetiga : pengantin putri di atas tandu beserta denok kenang dan keluarga pengantin putri menjemput pengantin pria, kemudian turun untuk dipertemuakn dengan pengantin pria.Keempat : keluarga dipersilahkan duduk di sebelah kanan pelaminan.Kelima : pengantin putra dan pengantin putri bersalaman (sungkem) kepada ke dua orang tua dan besanKeenam : kedua mempelai duduk di tempat pelaminan.

Page 10: PENGANTIN SEMARANG

SAJIAN MAKANAN KHAS SEMARANGRoti Ganjel relJabikaLumpiaKetan biruCucur Tahu pongWedang rondeDll

Page 11: PENGANTIN SEMARANG

TATA RIAS DAN BUSANA PENGANTIN SEMARANGAN

Tata rias dan tata busana pengantin putri semarangan disebut “Model Encik Semarangan”

Busana pengantin putri:a. Alas kaki selop tertutup bludru hitam bersulam

mote

Page 12: PENGANTIN SEMARANG

TATA RIAS DAN BUSANA PENGANTIN SEMARANGAN

b. Kaos kaki dan Sarung tangan

c. Kain songket

Page 13: PENGANTIN SEMARANG

TATA RIAS DAN BUSANA PENGANTIN SEMARANGAN

d.Kebaya beludru hitam bersulam mote, model Kraag Shanghai

Page 14: PENGANTIN SEMARANG

PERHIASAN YANG DIGUNAKAN:Cincin, gelangKalung KrekangSubang , bagian kraag shanghai memakai kancing yang terbuat dari emas dan lengan pakai Klad-bahuDahi dihiasi dengan beberapa perhiasan “pilis”

Page 15: PENGANTIN SEMARANG

PERHIASAN YANG DIGUNAKAN:

Page 16: PENGANTIN SEMARANG

Pilis di dahi terdiri dari:1. Pilis emas dengan permata2. Pilis hitam yang terbuat dari bludru dengan payet3. Pilis perak4. Yang atas sendiri dari “kroon” . Kanan kiri atas

telinga memakai sumping dan emas permata.Sanggula. Sisir kecilb. Kembang konde diambil dari daun pandanc. Sisir besard. Cunduk mentul sebanyak 24 buahBunga yang dikenakan dalam riasan busana: bunga

melati, cempaka kuning yang ditusuk bunga melati, ini dinamakan “endok remek”.

Page 17: PENGANTIN SEMARANG
Page 18: PENGANTIN SEMARANG

Tata rias dan tata busana pengantin putra semarangan disebut “Model Pengantin Kaji”

Busana pengantin putra:a. Alas kaki terbuat dari bludru hitam bersulam mote

Page 19: PENGANTIN SEMARANG

b. Kaos kakic. Celana hitam bludru bersulam mote

d.Baju “gamis” terbuat dari bahan berkilau, lengan panjang, kraagh shanghai.

Page 20: PENGANTIN SEMARANG

e.Jas hitam bludru bersulam emas dengan kraagh shanghai

f. Slempang warna keemasang. Pedang panjang berwarna putih keperakan

Page 21: PENGANTIN SEMARANG

Bagian kepala memakai surban yang dinamakan “kopyah alfiah” dengan cunduk mentul satu buah terletak di depan.

Page 22: PENGANTIN SEMARANG

Pada bagian samping kiri surban memakai bunga roncean dari bunga melati, mawar, cempaka kuning dan bunga kantil

Page 23: PENGANTIN SEMARANG

`