Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

download Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

of 70

description

kewarganegaraan

Transcript of Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    1/70

    MODUL

    MATA KULIAH

    PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

    TAHUN AKADEMIK 2013-2014

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    2/70

    Dozen:

    MUZAYANAH,S.H.,M.H.

    PANCASILA DAN

    KEWARGANEGARAAN

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    3/70

    KOMPETENSI

    MELAKSANAKAN NILAI-

    NILAI PANCASILASEBAGAI KARAKTERISTIK

    DAN JATI DIRI BANGSAINDONESIA

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    4/70

    KOMPETENSI

    1. KOMPETENSI I :

    MENJELASKAN MENGENAI PANCASILA

    MERUPAKAN KARAKTERISTIK DAN JATI DIRI

    BANGSA INDONESIA2. KOMPETENSI II :

    MENJELASKAN KEDUDUKAN WARGA

    NEGARA DALAM SISTEM KETATANEGARAAN

    DAN PELAKSANAAN DEMOKRASI DI

    INDONESIA

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    5/70

    3. KOMPETENSI III :

    MENGANALISIS HAK ASASI MANUSIA YANG

    DIMILIKI OLEH SETIAP WARGA NEGARA

    DALAM HIDUP BERBANGSA DAN BERNEGARA

    4. KOMPETENSI IV :

    MENGANALISIS PANCASILA SEBAGAI

    LANDASAN IDEOLOGI PEMBANGUNAN

    NASIONAL DALAM RANGKA MEWUJUDKAN

    KEADILAN BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    6/70

    POKOK BAHASAN

    A. PENGERTIAN DAN TUJUAN MATA KULIAH

    PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN:

    a) Pengertian Pancasila

    b) Tujuan Pendidikan Pancasila di Perguruan

    Tinggi

    c ) Tujuan Pendidikan Kewarganegaraan diPerguruan Tinggi

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    7/70

    BAB 1 PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN

    IDEOLOGI NASIONAL

    A. Pancasila dalam Pendekatan Filsafat

    B. Makna Pancasila sebagai Dasar Negara

    C. Implementasi Pancasila sebagai DasarNegara

    D. Makna Pancasila sebagai Ideologi

    Nasional

    E. Implementasi Pancasila sebagai Ideologi

    Nasional

    F. Pengamalan Pancasila

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    8/70

    BAB 2 IDENTITAS NASIONAL

    A. Hakekat BangsaB. Identitas Nasional

    C. Hakikat Negara

    D. Bangsa Dan Negara Indonesia

    E. Identitas Nasional Indonesia

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    9/70

    BAB 3 HAK DAN KEWAJIBAN WARGA

    NEGARAA. Pengertian Warga Negara dan

    Kewarganegaraan

    B. Kedudukan Warga Negara dalam

    Negara

    C. Hak dan Kewajiban Warga Negara

    Indonesia

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    10/70

    BAB 4.NEGARA DAN KONSTITUSI

    A. Konstitusionalisme

    B. Konsitusi NegaraC. UUD 1945 sebagai Konsitusi Negara

    D. Sistem Ketatanegaraan Indonesia

    BAB 5. DEMOKRASI DAN PENDIDIKAN

    DEMOKRASI

    A. Hakikat Demokrasi

    B. Demokratisasi

    C. Demokrasi Di IndonesiaD. Sistem Politik Demokrasi

    E. Pendidikan Demokrasi

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    11/70

    BAB 6 NEGARA HUKUM DAN HAK ASASI

    MANUSIAA. Konsep Dan Ciri Negara Hukum

    B. Negara Hukum Indonesia

    C. Hakikat Hak Asasi ManusiaD. Sejarah Perkembangan Hak Asasi

    Manusia

    E. Hak Asasi Manusia Di Indonesia

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    12/70

    BAB 7 WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI

    GEOPOLITIK INDONESIA

    A. Pengertian, Hakikat Dan Kedudukan

    Wawasan Nusantara

    B. Latarbelakang Dan Konsepsi Wawasan

    Nusantara

    C. Wawasan Nusantara Sbg Geopiolitik

    Indonesia

    D. Perwujudan Wawasan Nusantara

    E. Otonomi Daerah Di Indonesia

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    13/70

    BAB 8 KETAHANAN NASIONAL SEBAGAI

    GEOSTRATEGI INDONESIA

    A. Pengertian Ketahanan Nasional

    B. Perkembangan Konsep Ketahanan

    Nasional Di Indonesia

    C. Unsur-Unsur Ketahanan Nasional

    D. Pembelaan NegaraE. Indonesia Dan perdamaian Dunia

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    14/70

    DAFTAR PUSTAKA

    1. Endang Zaelani dkk, 2000, pend.kewarganegaraan,Paradigma, Yogyakarta

    2. Mansyur, Hamdan danTjiptadi, 2001,

    Pend.Kewarganegaraan, PT.Gramedia Pustaka Utama,Jakarta

    3. Winarno, 2008, Paradigma Baru Kewarganegaraan, BumiAksara, Jakarta

    4. Subagyo, Pendidikan Kewarganegaraan, CV.IKIP

    Semarang Press, Semarang

    5. Kaelani, 2002, Pendidikan Kewarganegaraan, Paradigma,Yogyakarta

    6. Sumarsono, 2001, Pendidikan Kewarganegaraan, PT

    Gramedia Pustaka Utama, Jakarta7. Muh Kusnardi dan Hermaily Ibrahim, 1983, Hukum tata

    Negara, Pusat Studi HTN, UI,Jakarta

    8. Buku Sejarah Perjuangan bangsa

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    15/70

    BAB 1 PANCASILA SEBAGAI DASAR

    NEGARA DAN IDEOLOGI NASIONALA. Pancasila dalam Pendekatan Filsafat

    adalah Ilmu Pengetahuan yang mendalam

    mengenai Pancasila

    Filasafat Pancasila sebagai refleksi kritis dan

    Rasional tentang Pancasila dalambangunan Bangsa dan Negara Ind.

    (baca Syarbini, 2003)

    Utk mendapat pengertian yang mendalam &

    mendasar, kita hrs ketahui Sila-sila-nya, sebagaisatu-kesatuan yang membentuk Pancasila

    Masing-masing Sila kita cari : Intinya; Hakikat dari Intinya danPokok-Pokok yang terkandung didalamnya

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    16/70

    1.Nilai-nilai yang terkandung di dalam Sila-sila

    Pancasila: 1) NilaiKetuhanan

    2) NilaiKemanusiaan

    3) Nilai - Persatuan

    4) Nilai - Kerakyatan

    5) Nilai - Keadilan

    Nilai tsb menjadi Sumber NilaiPenyelenggaraAn Kehidupan bernegara indonesia

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    17/70

    Nilai ? -Sesuatu yang Berguna

    -Berharga; baik dan Berguna bagi

    Masyarakat/Manusia

    -Suatu penetapan atau SuatuKualitasmenyangkut Jenis/minat

    - Suatu Penghargaan/kualitas thd

    Suatu hal yang dpt jadi dasar Penentu

    tingkahlaku manusia, karena sesuatu- itu : Berharga, Berguna, Memuaskan,

    Menarik, Menguntungkan, Menyenang-

    kan,

    Ciri-ciri Nilai :

    - Suatu Realitas Abstrak (ada tapi tidak nampak)

    - bersifat Normatif (ada aturan tertulis )

    -sebagai Motivator(daya dorong)manusia dalam bertindak

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    18/70

    Nilai bersifat Abstrak : Kemakmuran; Keindahan;

    Kecantikan; Keadilan;

    Kedermawanan;

    Kesederhanaan

    Nilai meskipun abstrak, merupakan Realitas,

    sesuatu yang ada dan

    dibutuhkan Manusia

    Nilai bersifat Normatif: suatu keharusan(harus

    ada) Das Sollen; menuntut

    diwujudkan tingkahlaku

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    19/70

    Nilai juga mempunyai tingkatan:

    Prof.Notonegoro: membagi nilai 3 (tiga) macam:

    1. Nilai MateriilBerguna bagi Jasmani

    Manusia

    2. Nilai Vital berguna bagi manusia untuk

    melakukan sesuatu kegiatan

    3. Nilai Kerohaniandibedakan jadi 4 yaitu:

    a)Nilai Kebenaran; bersumber

    pikiran manusia (Rasio;Budi; Cipta)

    b)Nilai Estetika(Keindahan) bersumber

    pada Rasa Manusia

    C)Nilai Kebaikan; bersumber pada kehendak

    keras. Karsa, hati-nurani manusiad)Nilai Religius; bersifat mutlak bersumber pada

    keyakinan manusia

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    20/70

    Walter G. Everet menggolongkan nilai manusiawike dalam 8 golongan :

    - Nilai Ekonomis (ditunjukkan dg harga pasar)- Nilai Kejasmanian (kesehatan jasmani;badan)

    - Nilai Hiburan (menyenangkan)

    - Nilai Sosial (kebutuhan pribadi ke Sosial)

    - Nilai watak (keutuhan pribadi dan sosial yangdiinginkan)

    - Nilai Estetis (keindahan, karya seni,

    - Nilai Intelektual (Nilai Pengetahuan/pengajarankebenaran)

    - Nilai keagamaan (Religiuitas/Religius)

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    21/70

    Dalam Ilmu Filsafat membagi 3 nilai yaitu:

    1. Nilai Logika (nilai tentang Benar-Salah)

    2. Nilai Etika (nilai tentang Baik-Buruk)

    3. Nilai Estetika (Nilai tentang Indah-Jelek)Nilai juga mempunyai tingkatan :

    Max Scheller : tingkatan nilai ada 4 Yaitu:

    1. Nilai-nilai Kenikmatan (meng-enak-kan dan

    tidak meng-enak-kan)

    menyebabkan orang

    Senang dan Tidak Senang

    2. Nilai-nilai Kehidupan (nilai yang penting bagi kehidupan;

    Kesejahteraan; Keadilan; Kesegaran)

    3. Nilai-nilai Kejiwaan(nilai yang tidah tergantung pada jasmani; contohnya

    nilai Keindahan; kebenaran; kebaikan ;pengtahuan

    murni4. Nilai-nilai Kerohanian terdapat modalitas nilai yang Suci dan yang tidak

    Suci terutama dari nilai-nilai

    pribadi

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    22/70

    Dalam Filsafat Pancasila ada 3 (tiga) tingkatan

    Nilai yaitu :

    1. Nilai Dasar: nilai-nilai yang mendasari nilai

    Instrumental; bersifat mutlak;benar; tdk perlu dipertanyakan

    2. Nilai Instrumental: Pelaksanaan nilai dasar;

    berbentuk norma Sosial dan

    Norma Hukum;terkristalisasi dlmPeraturan dan Mekanisme Lembaga-

    Lembaga Negara

    3. Nilai Praksis : Nilai yang dilaksanakan dlm kenyataan; nilai

    Nilai yang jadi batu ujian, apakah nilai Dasar &

    Instrumental benar-benar dilaksanakan dalam

    Masyarakat/ benar-benar hidup dalam

    Masyarakat?

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    23/70

    Nilai Dasar Pancasila adalah Nilai : Ketuhanan;

    Kemanusiaan; Persatuan; Kerakyatan dan Nilai

    Keadilan

    2.Mewujudkan Nilai Pancasila Sebagai Norma

    Bernegara

    Ada hubungan antara Nilai dengan Norma

    Norma/Kaidah adalah Aturan Pedoman bagi

    manusia

    Contoh : Dilarang MerokokWujud Nilai KesehatanDilarang Membuang Sampahwujud Nilai

    Kebersihan

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    24/70

    Yang tampak pada kehidupan kita adalah Norma

    Norma yang kita kenal ada 4 macam yaitu:

    1. Norma Agama/Norma Religi; Kepercayaan2. Norma Moral/ Norma Kesusilaan/Etika/

    Budi Pekerti/norma menentukan kita

    menilai seseorang/norma kesusilaanberhubungan dengan manusia sebagai

    Individu krn menyangkut kehidupan pribadi

    Asal sumber norma moral kesusilaan dari

    manusia sendiri sbg Individu, ditujukan pada

    sikap batin bukan sikap lahir. Sanksi pelanggaran

    atas norma kesusilaan ini adalah diri sendiri

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    25/70

    3. Norma Kesopanan

    disebut juga Norma adat; Sopan-

    Santun; tatakrama , berdasarkan

    kebiasaan dalam masyarakat

    Sanksi atas pelanggaran norma ini

    adalah Masyarakat

    4. Norma Hukum

    Norma yang berasal dari luar manusia

    Masyarakat (Negara) diberi kuasa untuk

    menjatuhkan Sanksi(Hukuman)

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    26/70

    Pancasila sebagai Nilai dasarNormaPraksis

    Dalam kehidupan bernegara

    Norma yang paling tepat adalah Norma Moral

    (Norma Etik) dan Norma Hukum

    Norma Etikperilaku Penyelenggara Negara

    Norma HukumKekuasaan Negara/Penyeleng-

    gara menegakkan Hukum

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    27/70

    Pada era sekarang ini Norma Moral(etik) sangat

    Pentingdikeluarkannya Ketetapan MPR No

    VI/MPR/2001 tentang EtikaKehidupan Berbangsa,Bernegara Dan

    Bermasyarakat

    Bertujuan Untuk :1.Memberikan Landasan Etik

    2.Menentukan Pokok-pokok Etika

    3.Mengevaluasi Pelaksanaan Nilai-nila

    Etika Dan Nilai-nilai Moral

    Dalam Kehidupan Bermasyarakat;

    Berbangsa; Bernegara

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    28/70

    Etika Kehidupan Bermasyarakat; Berbangsa Dan

    Bernegara dalam Tap.MPR tersebut adalah:1. Etika Sosial Dan Budaya

    2. Etika Pemerintahan Dan Politik

    3. Etika Ekonomi Dan Bisnis

    4. Etika Penegakan Hukum Yang Berkeadilan

    5. Etika Keilmuan Dan Disiplin Kehidupan

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    29/70

    1.Etika Sosial dan Budaya

    bertolak dari rasa kemanusiaan;menghidupkan budaya MALU; budaya KE-

    Teladanan; dibutuhkan ketahanan budaya;

    Kemampuan beradaptasi; kreativitas

    budaya dari Masyarakat; semua bentuk

    kemajemukan hrs dipadukan sbg suatu-

    kesatuan yang utuh, harmonis, damai

    dan sejahtera dan maju

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    30/70

    2.Etika Pemerintahan Dan Politik

    mewujudkan Pemerintahan yang bersih,Efisien, efektif

    Mengamanatkan Pejabat memiliki rasa

    kepedulian yang tinggi thdp pelayanan

    kpd masyarakat

    menyelesaikan masalah dg Musyawarah/

    mufakat, arif dan bijaksana

    Sikap jujur, tatakrama dlm perilaku politik

    hindarkan perilaku tidak terpuji

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    31/70

    3. Etika Ekonomi dan Bisnis

    melahirkan kondisi dan realitas ekonomi

    yang bercirikan: Persaingan yang sehat;jujur, berkadilan; etos kerja Ekonomi; daya

    tahan ekonomi; pemberdayaan ekonomi

    rakyatmenghindarkan praktik-praktik ekonomi

    Monopoli; Oligopoli; kebijakan ekonom

    bernuansa KKN/Rasial; menghindarkan

    perilaku menghalalkan segala cara dalammemperoleh keuntungan

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    32/70

    4.Etika Penegakan Hukum yang berkeadilan

    -

    kesadaran tertib sosial, ketenangan, keter-aturan hidup hanya dapat diwujudkan dg

    ketaatan terhadap hukum

    Etika ini meniscayakan(mengharuskanpenegakan hukum secara Adil, perlakuan

    sama dimuka hukum, menghindarkan

    hukum sebagai Alat Kekuasaan

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    33/70

    5.Etika Keilmuan dan Disiplin Kehidupan

    menjunjung tinggi nilai-nilai Keilmuan danTeknologi

    Gemar membaca, menulis, karya-karya

    baru bidang ilmiah,Pentingnya budaya kerja keras, hemat

    waktu, tenaga, disiplin berfikir dan

    bertindak, komitmen utk capai hasil yang

    baik

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    34/70

    Berkaitan dengan Pancasila sebagai Dasar

    Negara,nilai Pancasila dapat diwujudkanKedalam norma hukum negara

    -Pancasila sbg Norma Dasar Negara

    Pancasila sbg Dasar dan Sumber hukumpenyusunan peraturan Perundang-undangan

    Pancasila sebagai sumber tatahukum Dasar

    Negara

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    35/70

    B.MAKNA PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA

    1. Landasan Yuridis dan Historis Pancasila

    sebagai dasar Negara

    Pancasila sebagai Dasar Negara (Pembu-

    kaan UUD 1945 Alinea IV

    Tap.MPR No.XVIII/MPR/1998 dan Penca

    butan Tap.MPR No.II/1978 tentang P4

    Pancasila yang dirumuskan oleh ParaPendiri Negara(the Founding Fathers) meru-

    muskan Pancasila sebagai Dasar Negara Indonesia

    merdeka (Dr.Radjiman Widiodiningrat; Mr.Moh Yamin

    Prof.Mr.Soepomo; RP.Soeroso; Ir.Soekarno) lihat risalahpidato Sidang BPUPKI

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    36/70

    2. Makna Pancasila sebagai Dasar NegaraPancasila dasar Negara:

    - nilai-nilai Pancasila menjadi Dasar/pedoman

    bagi penyelenggaraan Negara- nilai-nilai Pancasila adalah nilai-nilai folsafati

    - nilai-nilai Pancasila bersifat Abstrak, Norma

    tif, motivator penyelenggaraan Negara

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    37/70

    Ada upaya untuk menyelewengkan Pancasila

    Baik oleh Orde Lama maupun Orde baru

    Perlu memberikan Ruh kepada Pancasila

    Dr.Koentowidjoyo (buku Radikalisasi pancasilaTh 1998) RuhRadikalisasi Pancasila

    berarti:

    1.Mengembalikan Pancasila sesuai dengan jati

    dirinya, sebagai Ideologi dan Dasar Negara

    2.Mengganti persepsi dari Pancasila sbg Ideologimenjadi Pancasila sebagai Ilmu

    3.Mengusahakan Pancasila mempunyai konsistensi dengan

    produk Per-Undang-undangan; Koherensi antar sila dan Korespon-

    densi dengan realitas Sosial , dan

    4.Pancasila yang semula melayani kepentingan Vertikal menjadiPancasila yang melayani kepentingan horizontal

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    38/70

    Prof.Azyumardi Azra (2004):

    Pancasila sbg basis ideologis dan Common

    Platform bagi negara-negaraIndonesia yangplural(majemuk) seolah kehilangan relevansinya.

    Sedikitnya ada 3 (tiga) Faktor yang membuat

    Pancasila makin sulit dan marginal dalam semuaperkembangan yang terjadi

    yaitu: 1. Pancasila tercemar karena kebijakan

    masa Orde baru, Pancasila dijadikan sbg

    alat politik untuk pertahankan satusquokekuasaanya

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    39/70

    2. Pancasila sebagai satu-satunya asas

    yang ditentukan oleh Presiden

    B.J.Habibie kepada setiap organisasimasuknya Ideologi lain (agama/

    Religious based Ideologi); Pancasila

    cenderung tidak jadi Common Platform

    dalam kehidupan politik;

    3. Desentralisasi dan Otonomi daerah

    mendorong sentimen kedaerahan, jika

    tidak dantisipasi akan menumbuhkansentimen Local-Nationalism, Pancasila akan

    kehilangan posisi sentralnya

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    40/70

    Oleh sebab itu Prof.Koento Wibisono (2004)

    Meski Pancasila menghadapi ke-3 hal tersebut,Pancasila tetap merupakan alat kekuatan

    Pemersatu(Integrating- Force) yang relatif masih

    Utuh sebagai common platform bagi negara

    Indonesia untuk hari ini dan masa yang akan

    Datang

    Untuk itu perlu Repositioning Pancasila/reposisi

    Terhadap Pancasila adalah Pancasila diletakkan

    Kembali kepada posisinya sebagai dasar Negara

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    41/70

    Pancasila harus diletakkan dalam keutuhannya

    Dengan Pembukaan UUD 1945, diexplorasikan

    Pada dimensi yang melekat padanya :

    a) Dimensi Realitasnya, bahwa nilai yang ter-kandung didalamnya dikonkretisasikan sbg

    cerminan obyektif yang tumbuh dan berkem

    bang di masyarakat

    b) Dimensi Idelitasnya, idealisme yang terkan-dung didalamnya tidak hanya sekedar utopi/angan-anganbelaka,melainkan diobyektifkan

    kan sbg sebuah kata kerja untuk menggairahkan

    masyarakat, terutama para Penyelenggara menuju negara

    hari esok harus lebih baikC) Dimensi Fleksibilitasnya, Pancasila terbuka bagi tafsir baru

    untuk memenuhi kebutuhan zaman yang berubah

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    42/70

    C.IMPLEMENTASI PANCASILA 1. Hans Kelsen (teoriJenjang Norma)/Stufen

    Theorie

    Seorang Ahli Filsafat : dasar Negara berkedudukansebagai Norma dasar(grundnorm); merupakan norma

    hukum tertinggi dalam suatunegaradibawahGrundnorm terdapat norma-norma hukum yangtingkatnya lebih rendah dari grundnorm tersebut.Norma hukum yang bertingkat tadi membentuksusunan hierarkis yang disebut dengan Tertib

    hukumNorma dasar(grundnorm) ini ditetapkan olehMasyarakat sebagai Norma dasar yang merupakantempat bergantung norma-norma dibawahnya

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    43/70

    Theori Hans Kelsen dilanjutkan oleh muridnya

    Hans Nawiasky: menghubungkan theori jenjang

    Norma dalam kaitannya dengan NegaraBahwa Norma Hukum dalam suatu negara

    juga berjenjang dan bertingkat,

    membentuk suatu tertib hukum.

    Norma yang dibawah berdasar, bersumber,

    dan berlaku pada norama yang lebih tinggi

    demikian pula sampai dengan norma yang

    tertinggi dalam suatu negara disebut dengan

    Norma Fundamental Negara (staatsFundamentalnorm)

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    44/70

    Hans Nawiasky berpendapat bahwa kelompok

    Norma Hukum Negara terdiri atas 4 (empat)

    Kelompok besar yaitu :

    1. Staatsfndamentalnorm(Norma Fundamental

    Negara

    2. Staatsgrundgesetz(Aturan dasar/Pokok Negara)

    3. Formellgesetz(Undang-Undang)

    4. Verordnung dan Autonmi Satzung /Aturan Pelak-

    Sana/Aturan Otonom

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    45/70

    Apabila kita kaitkan antara Pancasila dengan

    Theori Hans KelsenPancasila sebagai grund

    Norm

    Theori Hans Nawiasky

    Pancasila sebagaiStaats Fundamentalnorm

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    46/70

    Prof.Hamid.S.Attamimi :

    Pancasila sebagai Cita Hukum/Rechtsidee

    artinya bahwa bukan Cita-cita hukum,akan tetapi Pancasila menguasai hukum

    Dasar Negara baik tertulis maupun tidak

    tertulis

    Cita Hukum :- gagasan, pikiran, rasa danCipta mengenai hukum yang

    seharusnya diinginkan masyarakat

    - mengarahkan hukum kpd Cita-cita dari

    masyarakat- Hukum yang dibuat/dibentuk sesuai

    dengan harapan masyarakat

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    47/70

    Pancasila sebagai Cita Hukum mempunyai2(dua) fungsi:

    1.Fungsi Regulatif, Cita hukum yg menguji

    apakah hukum yang dibuat Adil atau Tidakbagi Masyarakat

    2.Fungsi Konstitutif, Cita hukum sebagai

    Dasar membentuk hukum, karena Citahukum, maka hukum menjadi bermakna

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    48/70

    Di Indonesia, norma tertinggi adalah Pancasila

    Sebagai Norma Dasar Pancasila disebut juga

    Dengan :- Norma Dasar;

    - Staatsfundamentalnorm

    - Norma Pertama/Causa Prima

    - Pokok Kaidah negara yang fundamen-

    tal

    - Cita hukum (Rechtsidee)

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    49/70

    Tata Hukum Negara indonesia membentuk tata

    Hierarkis Peraturan Perundang-undangan dalam

    Tap.MPR.No.III/MPR/2000 tentang sumberHukum dan Tata Urutan Perundang-undangan

    Sebagai berikut:

    - UUD 1945

    - Ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat- Undang-Undang

    - Per-Pu/Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-

    - Undang

    - PP/Peraturan Pemerintah

    - Keputusan Presiden

    - Peraturan Daerah

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    50/70

    Dalam Undang-Undang Nomor 10 th 2004 ttg

    Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan

    Disebutkan bahwa Pancasila merupakan sumber

    Dari segala sumber hukum negara

    Hal itu sesuai dengan dasar Filosofis negara shg

    Tidak boleh bertentangan dengan nilai-nilai yang

    Terkandung dalam Pancasila

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    51/70

    UU Nomor 10 th 2004 juga menyebutkan

    Adanya jenis dan hierarkis peraturanPerundang-undangan Yaitu :

    - UUD 1945

    - UU/Per-Pu(Peraturan Pemerintah Pengganti

    Undang-Undang

    - PP/Peraturan Pemerintah

    - PerPres/Peraturan Presiden

    - Peraturan Daerah/PerDa

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    52/70

    D.MAKNA PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI

    NASIONAL1. Pengertian Ideologi

    berarti gagasan /Cita-cita yang berkembang

    secara luas menjadi suatu paham mengenaiseperangkat nilai atau pikiran yang

    dipegang oleh seseorang/sekelompok

    Orang untuk menjadi pegangan hidup

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    53/70

    Beberapa pengertian Ideologi :

    -Patrick Corbett, Ideologi sebagai struktur kejiwa

    an yang tersusun oleh seperangkat

    keyakinan mengenai penyelenggaraan

    hidup bermasyarakat beserta peng-

    organisasiannya; seperangkat

    keyakinan mengenai sifat hakikat

    manusia dan Alam semesta yang ia hidupdidalamnya; Suatu pernyataan pendirian

    bahwa kedua perangkat keyakinan tersebut

    independen, dan suatu dambaab agar keyakinan

    tersebut dihayati dan pernyataan pendirian tersbutdiakui sebagai kebenaran oleh segenap orang yang

    menjadi anggota penuh dari kelompok sosial yang

    bersangkutan

    A S h b Id l i d l h k t

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    54/70

    -A.S.hornby : Ideologi adalah seperangkat

    gagasan yang membentuk

    landasan teori Ekonomi dan politikatau yang dipegangi oleh Seorang/

    sekelompok Orang

    -Soejono Soemargono :

    Ideologi sebagai kumpulan gagasan

    Ide, Keyakinan,kepercayaan yang

    menyeluruh, dan sistematis yang me-

    nyangkut bidang :

    Politik; Sosial;Kebudayaan; dan Agama

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    55/70

    -Gunawan Setiardja: Ideologi adalah

    Seperangkat Ide Asasi tentang manusiadan seluruh realitas yang dijadikan

    Pedoman dan Cita-cita hidup

    -Frans Magnis Suseno : Ideologi sebagai Suatu

    sistem pemikiran dapat dibedakan

    menjadi Ideologi Tertutup Dan Ideologi

    Terbuka

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    56/70

    Ideologi Tertutup :

    Suatu sistem Pemikiran Tertutup. Ciri-cirinya:

    -Merupakan Cita-cita untuk mengubah danmemperbarui Masyarakat

    -Atas nama Ideologi dibenarkan pengorba-

    nan-pengorbanan yang dibebankan kepadaMasyarakat

    -Isinya tidak hanya nilai-nilai dan Cita-cita

    tertentu, melainkan terdiri atas tuntutan-2konkrit dan Operasional yang keras, yang

    diajukan dengan mutlak

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    57/70

    Ideologi Terbuka :

    Adalah Suatu pemikiran yang Terbuka

    Ciri-ciri nya :

    -nilai-nilai dan Cita-citanya tidak dapat

    dipaksakan dari luar, melainkan diambil

    digali dari Moral, Budaya masyarakat

    itu sendiri

    -Dasarnya bukan keyakinan Ideologis

    sekelompok orang, melainkan hasil

    musyawarah dari konsensus masyarakat tsb

    -Nilai-nilai itu sifatnya dasar, secara garis besar saja

    sehingga tidak langsung operasional

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    58/70

    Apabila sekelompok masyarakat /bangsa menja-dikan nilai dalam ideologisnya sebagai nilai

    Bersama, maka ideologis tersebut menjadiideologi bangsa atau ideologi Nasional bangsayang bersangkutan

    Ada 2 (dua) fungsi Ideologi dalam masyarakat:Pertama : sebagai tujuan/Cita-cita yang hendak

    dicapai secara bersama-sama

    Kedua : sebagai Pemersatu masyarakatkarenanya sebagai prosedur penyelesaiankonflik yang terjadi di masyarakat

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    59/70

    Ideologi Pancasila sebagai Ideologi Terbuka-FransSoseno- Pancasila memenuhi Ciri-ciri sebagai

    Ideologi Terbuka, karena : Nilai yang terkandungdalam ideologi Pancasila bersumber darikekayaan rohani bangsa, serta diterimanya nilaibersama itu adalah hasil kesepakatan warga

    bukan paksaan/tekanan dari luarNilainilai Pancasila ada 5 (lima) nilai dasar yang

    sifatnya Abstrak, mendasar, Garis-garis besaryang isinya tidak langsung bersifat operasional,

    karena nilainilai dasar tersebut butuhpenjabaran yang lebih lanjut dalam praktekpenyelenggaraan Negara

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    60/70

    Sumber semangat yang menjadikan Pancasila

    sebagai Ideologi Terbuka adalah terdapat

    dalam Penjelasan Umum UUD 1945Terutama bagi negara baru dan negara muda,

    lebih baik hukum dasar yang tertulis itu hanya

    memuat aturan-aturan pokok, sedangkanaturan-aturan yang menyelenggarakan aturan-

    aturan pokok itu diserahkan kepada Undang-

    undang yang lebih mudah caranya

    membuat,mengubah dan mencabut

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    61/70

    2. Landasan dan Makna Pancasila sebagaiIdeologi Bangsa

    Pancasila sebagai Ideologi Nasional Indonesiamemiliki makna sebagai berikut:

    1)Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila

    menjadi cita-cita normatif Penyelenggarabernegara;

    2)Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila

    merupakan nilai yang disepakati bersama,oleh karena itu menjadi salahsatu sarana/alatPemersatu (Integrasi ) masyarakat Indonesia

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    62/70

    E.Implementasi Pancasila sebagai Ideologi Nasional

    1.Perwujudan Ideologi Pancasila sebagai Cita-

    Cita BernegaraPerwujudan Pancasila sebagai Ideologi

    Nasional berarti menjadi citai-cita

    Penyelenggara Bernegara terwujud dalam

    Tap.MPR.No.VII/MPR/2001 tentang VisiIndonesia Masa Depan, terdiri dari 3(tiga) Visi

    Yaitu:

    a) Visi Ideal, yaitu cita-cita luhur dalam Pembukaan

    UUD 1945 yaitu Alinea ke-2 dan Alinea ke-4

    b) Visi Antara, yaitu Visi Indonesia 2020 yang berlakusampai 2020

    c) Visi Limatahunan, yaitu dalam GBHN

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    63/70

    Pada Visi Antara dikemukakan bahwa Visi

    Indonesia 2020 adalah terwujudnyamasyarakat yang :

    - Religius; Manusiawi; Bersatu; Demokratis;

    - Adil; Sejahtera; Maju; Mandiri; Baik danBersih dalam penyelenggaraan Negara

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    64/70

    2.Perwujudan Pancasila sebagai Kesepakatan atau NilaiIntegratif

    Pancasila adalah kata kesepakatan dalam masyarakat

    IndonesiaApakah Pancasila dapat digunakan langsung untukmenyelesaikan masalah/konflik? Jawabnya adalah TIDAK,tetapi prosedur penyelesaian konflik yang dibuat bersama,baik meliputi lembaga atau aturan yang mampu diharapkan

    untuk menyelesaikan konflik yang terjadi didalammasyarakat

    Fungsi Pancasila dalam penyelesaian konflik, nilai-nilaiPancasila menjadi acuan Normatif Bersama

    Sehingga penyelesaian konflik hendaknya dilandasi nilai-

    nilai Religius; menghargai derajat kemanusiaan;mengedepankan persatuan; mendasarkan kpd proseduedemokratis dan berujung pada terciptanya Keadilan

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    65/70

    F. PENGAMALAN PANCASILA

    GBHN 1999-2004 :Misi pertama Penyelenggara Bernegara adalah

    Pengamalan Pancasila secara Konsisten dalam

    kehidupan bermasyarakat; berbangsa danbernegara

    Bagaimanakah caranya ?

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    66/70

    Cara melakukan pengamalan pancasila yaitu :

    1. Pengamalan Secara Obyektif; dengan

    mentaati peraturan Perundang-Undangan

    sebagai norma hukum negara yang

    berlandaskan Pancasila

    2. Pengamalan secara Subyektif; dengan

    menjalankan nilai-nilai pancasila berujud

    norma Etik, dalam sikap dan tingkahlaku

    dalam hidup berbangsa dan bernegara

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    67/70

    BAB II IDENTITAS NASIONAL

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    68/70

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    69/70

  • 5/24/2018 Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Kbk - Kompetensi

    70/70