Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit...

34
Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit Siti Herlinda Guru Besar Universitas Sriwijaya [email protected] http://pei-palembang.or.id/ Seminar Nasional PEI Cab Palembang, 12-13 Juli 2018

Transcript of Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit...

Page 1: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Pendekatan Ekologi Lanskap dalam

Pengendalian Hama Sawit

Siti Herlinda

Guru Besar Universitas Sriwijaya

[email protected]

http://pei-palembang.or.id/Seminar Nasional PEI Cab Palembang, 12-13 Juli 2018

Page 2: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Disiplin ilmu lansekap atau ekologi lansekap(landscape ecology) merupakan perwujudan dariinteraksi antara pola-pola pengelolaan habitat ataulahan dengan teori konservasi.

Ekologi sebuah cabang ilmu biologi yang

mempelajari hubungan antar organisme dan

antara organisme dengan lingkungannya.

lahan dengan teori konservasi.

Ekologi lansekap memperluas analisis ekosistem

sampai ke interaksi antar ekosistem dan melibatkan

atribut-atribut ekosistem alami dan ekosistem buatan

(agroekosistem).

Page 3: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang
Page 4: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Pola hubungan antara level (Sumber: Scheiner et al. 1995)

Page 5: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Interaksi Antar Spesies

Page 6: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Big-eyed bugParasitoid

Wolf spider

Ground

beetles

Tiger beetle

• Interaksi Antar Spesies

Turfgrass Food Web

Chinch bugs

Spittle bugsCaterpillars

Grubs

Page 7: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Interaksi Antar Habitat dan Ekosistem

Konsep Habitat dan Relung Ekologi

Habitat adalah tempat hidup mahluk hidup

Relung ekologi mencakup tidak hanya ruang

fisik yang ditempati organisme tetapi jugafisik yang ditempati organisme tetapi juga

peran fungsionalnya di komunitas dan posisinya

Misalnya, relung untuk predator dapat berupa

habitat atau tempat hidupnya dan mangsanya

Page 8: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Dinamika Metapopulasi

• Gangguan di agroekosistem terutama habitat

berupa pertanaman semusim atau aplikasi

pestisida sintetik, akibat praktek budidaya

instrisik dan faktor ekstrinsik - suatu spesiesinstrisik dan faktor ekstrinsik - suatu spesies

artropoda akan beremigrasi dari pertanaman

menuju habitat lain

Page 9: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Dinamika Source-Sink

• Di lansekap mosaik dimana spesies-spesiesdapat bereproduksi di habitat yang berbeda, dapat terjadi perbedaan terhadap lajureproduksi. Habitat yang berfungsi sebagaisumber (source) memiliki laju reproduksisumber (source) memiliki laju reproduksispesies lebih tinggi, sedangkan habitat yang berfungsi sebagai sink memiliki laju reproduksilebih rendah. Akibanya spesies dari habitat sumber dapat berimigrasi ke habitat yang berfungsi sebagai sink

Page 10: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang
Page 11: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang
Page 12: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Upaya menciptakan dan meningkatkan

kekompleksan lansekap

• untuk konservasi keragaman hayati karena

banyak spesies tidak hidup terbatas pada

suatu habitat tunggal saja, melainkansuatu habitat tunggal saja, melainkan

berpindah-pindah antar habitat.

Page 13: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Konservasi musuh alami pada

dasarnya dapat dilakukan dengan cara:

1) mengurangi faktor-faktor yang

mengganggu keefektifan musuh alami,

dan atau

2) menyediakan sumberdaya ruang2) menyediakan sumberdaya ruang

dan makanan yang dibutuhkan musuh

alami atau tidak menghilangkan

refugia

Page 14: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Upaya menciptakan dan meningkatkan

kekompleksan lansekap

• untuk konservasi keragaman hayati karena

banyak spesies tidak hidup terbatas pada

suatu habitat tunggal saja, melainkansuatu habitat tunggal saja, melainkan

berpindah-pindah antar habitat.

• Refugia

Page 15: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Faktor yang mempengaruhi keberhasilan konservasi musuh alami:

• sistem tanam polikultur

• tumbuhan liar di lahan pinggir (refugia)

• pestisida

• full tillage• full tillage

• clean culture

• penutup tanah atau mulsa

Page 16: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Policulture

Page 17: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Tumbuhan Liar di Lahan Pinggir (Refugia)Berdasarkan hasil survey yang dilaksanakan (Meidalima, Kawaty and Gunawan, 2017)

bahwa diindentifikasi 18 famili yang terdiri dari 22 spesies tumbuhan liar semusim

berbunga

Alternanthera philoxeroides Amaranthus gracilis Ageratum conyzoides Eclipta alba

Eclipta prostrate Spilanthes paniculata Mikania micrantha Vernonia cinerea

Page 18: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Limnocharis flapa Cleome rutidosperma Ipomoea pandurata Cassia tora

Sida rhombifolia Boerhavia erecta Ludwigia adscendens Passiflora foetida

Mitracarpus villous Richardia scabra Lindernia crustacean Solanum torvum

Page 19: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

ARTHROPODA YANG BERASOSIASI DENGAN TUMBUHAN LIAR

Ditemukan 14 famili Arthropoda predator yang terdiri dari 28 spesies yang

mendatangi tumbuhan liar di sekitar pertanaman padi antara lain Famili

Coccineliidae, Staphylinidae, Formicidae, Libellulidae, Aeshnidae, Coenagrionidae,

Platycnemididae, Mantidae, Araneidae, Nephilidae, Linyphiidae, Salticidae,

Oxyopidae

Harmonia axyridis Harmonia sp Coelaphora inaequalis Coccinella transversalis

Coccinella septempunc-tata Faederus littoralis Polyrhachis ammon Crocothemis servilia

Page 20: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Diplacodes trivialis Neurothemis terminate Neurothemis ramburii Orthetrum cancellatum

Orthetrum coerulescens Aeshna cyanea Ischnura verticalis Ischnura elegans

Mantis religiosa Argiope catenulate Nephila pilipes Tetragnatha verniformis

Page 21: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang menunjukkan pentingnya meningkatkan potensi

keanekaragaman hayati : 1) domestic bee on Centaurea cyanus L., 2) lepidoptera on Anthemis arvensis L., 3)

bumblebee on Consolida ajacis (L.) Schur, 4) diptera syrphidae on Anthemis arvensis L., 5) diptera syrphidae on

Chrysanthemum segetum L., 6) lepidoptera on Centaurea cyanus L., 7) Lepidoptera on Chrysanthemum segetum L.,

8) bumblebee on Consolida ajacis (L.) Schur, 9) bumblebee on Centaurea cyanus L., 10) diptera bombyliidae on

Agrostemma githago L., 11) solitary bee on Centaurea cyanus L., 12) lepidoptera on Agrostemma githago L.

Page 22: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

PEMANFAATAN TANAMAN REFUGIA SEBAGAI KONSERVASI MUSUH ALAMI

No Tanaman refugia Musuh alami yang berasosiasi Sumber

1. Bunga matahari ((Helianthus annuus L.)

Crisopidae (Chrysoperla carnea) (Saleem, Hassan and Jamil, 2017)Coccinellidae

2 Tagetes (Tagetes erecta L.) Apis mellifera (Ganai et al., 2017)

A. dorsata

Vanessa cardui

Syrphus spp.

Coccinella septumpunctataCoccinella septumpunctata

Oxyopes javanus

Geoceris spp.

3 Turnera subulata Hesperiidae (Dutton et al., 2016)

Wasmannia auropunctata

Paratrechina longicornis

Camponotus floridanus

Brachymyrmex obscurior

Monomoriumfloricola

Pseudomyrmex cubaensis

Pseudomyrmex pallidus

Page 23: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

No Tanaman refugia Musuh alami yang berasosiasi Sumber4 Antigonon leptopus Pentatomidae (Saleh and Siregar,

2017).Tachinidae

Eulophidae

Icheneumonidae

Mantidae

Papilionidae (Pachliopta aristolochiae, P. hector, Graphium agamemnon

(Rani and Raju, 2016)

Pieridae (Catopsilia pomona, C. pyranthe, Eurema hecabe)

Nymphalidae (Acraea violae, Euthalea aconthea, Ariadne

merione, Junonia lemonias, Precis iphita, Danaus chrysippus, Euploea core)

Lycaenidae (Jamides celeno)

Hesperiidae (Borbo cinnara)

5 bunga pukul delapan Ichneumonidae (Spinaria spinator dan Paraphylax varius) (Kamarudin and 5 bunga pukul delapan

(Cassia cobanensis)

Ichneumonidae (Spinaria spinator dan Paraphylax varius) (Kamarudin and

Arshad, 2016)Eulophidae (Tetrastichus sp., Sympiesis sp. dan Pediobius imbreus)

Chalcididae (Brachymeria lasus, B. carinata dan B.lugubris)

Braconidae (Dolichogenidea metesae dan Apanteles aluella)

Eurytomidae (Eurytoma sp.)

Eupelmidae (Eupelmus catoxanthae)

Ceraphronidae (Aphanogmus thylax)

Reduviidae (Sycanus dichotomus dan Cosmolestes picticeps)

Chalcids (B. lugubris and B. carinata)

Braconids (A. aluella and D. metesae)

6 Bunga kertas (Zinnia

elegans)

Araneidae (Argiope aemula) (Desai,

Swaminathan and Desai, 2017)

Oxyopidae (Oxyopes sp.)

Pisauridae (Perenethis sp.)

Page 24: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Tanaman refugia bunga matahari dan serangga predator yang berasosiasi

Tanaman refugia tagetes dan serangga pollinator serta predator yang berasosiasiTanaman refugia tagetes dan serangga pollinator serta predator yang berasosiasi

Page 25: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Tanaman refugia Turnera subulata dan serangga pollinator serta predator yang berasosiasi

Tanaman refugia Antigonon leptopus dan serangga pollinator yang berasosiasi

Page 26: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Tanaman refugia Cassia cobanensis dan serangga predator serta parasitoid yang berasosiasi

Page 27: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Tanaman refugia bunga kertas dan serangga predator yang berasosiasi

Page 28: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Pestisida

Page 29: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Full Tillage

Page 30: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Clean Culture

Page 31: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Calliandra calothyrsusCalopogonium sp Centrosema pubescens

Penutup tanah atau mulsa hidup

Crotalaria anagyroides Flemingia congesta Pueraria javanica

Tephrosia vogelii

Page 32: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Penutup

Pendekatan ekologi lanskap dalam

pengendalian hama sawit penekanannya

pada pengelolaan habitat yang sesuai untuk habitat dan relung musuh alami. Konservasi habitat dan relung musuh alami. Konservasi

musuh akan efektif bila habitat musuh alami

kompleks, refugia dan praktek budidaya yang

tidak membahayakan musuh alami.

Page 33: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang

Sumber:

• Buchori 2014

• Landis & Orr 1996

• Prasetyo, L.B. 2017

• Primack et al. 1998

• Risser (1985) • Risser (1985)

• Risser 1985

• Rodenhouse et al. (1992)

• Stinner & House 1990

• Untung 1993

Page 34: Pendekatan Ekologi Lanskap dalam Pengendalian Hama Sawit ...semnas.pei-palembang.or.id/wp-content/uploads/2018/07/Makalah-Present...Keberadaan pollinator di tumbuhan berbunga yang