PENDAHULUAN -...

14

Transcript of PENDAHULUAN -...

Page 1: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian
Page 2: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PENDAHULUANLATAR BELAKANG

Perkembangan teknologi yang sangat pesat di era globalisasi saat ini membawa perubahan yang membuat hampir semua bidang ilmu terkena im-basnya. Pemahaman umum tersebut membuat kata teknologi dan kata seni sangat melekat. Kedua kata tersebut berhubungan dengan kreativitas dan inovasi.

Seni berkisar pada ide, dan teknologi memberi kemungkinan baru untuk timbulnya ide. Mengelola keahlian ini akan membuka proses kre-atif baru dan cara berpikir baru yang selanjutnya bisa meningkatkan jangkauan seni serta mem-berikan kontribusi pada keanekaragaman seni.

Salah satu upaya untuk mempersiapkan dan membentuk masa depan para generasi muda yang berkualitas, bermoral, kreatif, inovatif, memiliki rasa

tanggung jawab serta dapat menjadi bagian dalam perkembangan teknologi yang sangat pesat di era glo-balisasi saat ini, memberikan banyak manfaat dalam ke-majuan teknologi informasi dan menggerakkan seluruh komponen masyarakat untuk hidup bergotong-royong, bahu-membahu dalam mengembangkan potensinya dengan eksplorasi dan menghasilkan sebuh karya.

Atas dasar hal tersebut kami bermaksud mengadakan “FIK FAIR 2017” dengan konsep Digital, Art and Technology dengan harapan dapat membina, melatih, dan mengembangkan diri baik mental, fisik, pengetahuan, keterampilan, kejujuran, kepemimpi-nan, serta dapat menerapkan beberapa cara adaptasi manusia dengan teknologi baru yang telah berkem-bang dalam bentuk pelatihan maupun pendidikan.

Page 3: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PENDAHULUANTUJUAN

Adapun tujuan diadakannya kegiatan ini adalah :● Memajukan Fakultas Ilmu Komputer UPN Veteran Jakarta dalam bidang seni, olahraga dan akademik di tingkat Jabodetabek.● Membangun sikap kompetitif diantara pelajar/mahasiswa dalam bidang seni, olahraga dan akademik.● Menjalin persahabatan mahasiswa FIK se-Jabodetabek.● Memperkenalkan teknologi informasi yang sedang berkembang kepada masyarakat luas, terutama mahasiswa FIK.● Menjadi media positif dan bermanfaat untuk menunjukkan talenta, kemampuan, minat dan bakat bagi para remaja.

Page 4: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PENDAHULUANNAMA, RUANG LINGKUP SERTA TEMA KEGIATAN

● Nama Kegiatan Kegiatan ini kami beri

nama “FIK FAIR 2017“ dengan konsep Digital, Art and Technology.

● Ruang Lingkup Kegiatan ini merupakan wadah untuk para remaja mengek-spresikan diri kedalam media yang positif seiring dengan globalisasi. Ruang lingkup kegiatan ini adalah seluruh mahasiswa/i Fakultas Ilmu Komputer se-Jabodetabek, seluruh siswa/i SMA se-Jabodetabek dan ke-luarga besar Fakultas Ilmu Komputer UPN “Veteran” Jakarta pada khu-susnya.

● Tema Tema dari kegiatan FIK FAIR 2017 adalah “Usage of IT For Better Indo-nesia”.

Page 5: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PELAKSANAANDESKRIPSI KEGIATAN

1. Opening dan Seminar

Konsep Opening yang diusung adalah kon-sep teknologi digital yang dikolaborasikan dengan kebudayaan Indonesia. Kegiatan diawali dengan pem-bukaan penampilan tari daerah yang kemudian dilan-jutkan dengan kata sambutan oleh Dekan FIK UPNVJ dan ketua pelaksana FIK FAIR 2017 selanjutnya akan diputarkan video peresmian acara FIK FAIR 2017 yang secara simbolisasi melambangkan sudah resmi dibu-kanya acara. Kemudian dilanjutkan dengan seminar mengenai “Cyber Security”.

Tanggal : 20 November 2017Tempat : Auditorium UPNVJSasaran Peserta : 300 orang

2. Edu Days

Edu Days adalah kegiatan berupa lomba akademik antar mahasiswa/i Fakultas Ilmu Komputer se-Jabodetabek dan seminar serta workshop. yang berkaitan dengan Teknologi Informasi, dalam Edu Days sendiri memiliki beberapa acara sebagai berikut

● Line Followers● Hackathon● Workshop Cyber● Seminar Start Up

Page 6: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PELAKSANAANDESKRIPSI KEGIATAN

● Line Followers

Lomba membuat robot yang bisa bergerak mengikuti jalur panduan garis. Garis pandu yang digu-nakan dalam hal ini adalah garis putih yang ditempat-kan pada permukaan berwarna gelap ataupun seba-liknya garis hitam yang ditempatkan pada permukaan berwarna putih. Lomba diikuti oleh tingkat SMA Sed-erajat dan Mahasiswa/i.

TanggalTempatSasaran Peserta

:22 November 2017:Fakultas Ilmu Komputer:30 tim siswa/i dan 30 tim mahasiswa/i per tim max 3 orang

● Hackathon

Berkumpulnya programmer, project man-ager, ict research/enthusiast untuk membangun ap-likasi (Hacking) yang menyelesaikan masalah tertentu. Pembuatan aplikasi ini dilakukan dengan sangat sing-kat ( 24 jam) alias marathon. Sehingga digabungkan hacking marathon menjadi Hackathon.

TanggalTempatSasaran Peserta

:25 - 26 November 2017:Fakultas Ilmu Komputer:30 tim siswa/i dan 30 tim mahasiswa/i per tim max 3 orang

Page 7: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PELAKSANAANDESKRIPSI KEGIATAN

● Workshop Cyber

Workshop yang diadakan untuk Mahasiswa/i dengan mengusung tema Web Applica-tion Pentesting.

TanggalTempatSasaran Peserta

:28 November 2017:Fakultas Ilmu Komputer:30 orang

● Seminar

Seminar yang berkaitan mengenai “Start Up” dan sebagai penutup Edu Days.

TanggalTempatSasaran Peserta

:30 November 2017:Auditorium UPNVJ:300 orang

Page 8: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PELAKSANAANDESKRIPSI KEGIATAN

3. Fun Futsal

Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian acara FIK FAIR 2017 yaitu berkumpulnya at-let - atlet futsal se-JABODETABEK dengan 2 kategori, yaitu SMA/Sederajat dan Umum.

Tanggal TempatSasaran Peserta

4. Closing Day Closing Day adalah acara utama dan penu-tup pada FIK FAIR 2017.

TanggalSasaran Peserta

Berikut adalah pertunjukan yang akan ditampilkan :

● Talkshow Talkshow merupakan rangkaian acara untuk mengawali Closing Day. Yang berisikan content creator pada media sosial dan regulator media sosial dengan para peserta.

● Pentas Seni Berisi kegiatan hiburan berupa pentas seni dan musik seperti penampilan grup band, dan sebagainya

● Pameran IT Pameran IT merupa-kan pameran yang berisi produk-produk kreatif anak bangsa yang berasal dari perusahaan, komunitas maupun individu dibidang Teknologi terkini.

:23 - 26 November 2017:Gunung Balong:16 tim siswa/I dan 16 tim mahasiswa/i per tim max 12 orang

:2 Desember 2017:1.000 orang

Page 9: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

ANGGARAN BIAYA

ACARAOPENING + SEMINAR

SEMINAR 2

LINE FOLLOWER

HACKATHON

WORKSHOP CYBER

MCPEMBICARAKONSUMSIATKPLAKATKIT SEMINAR

MCPEMBICARAKONSUMSIATKPLAKATKIT SEMINAR

INSENTIF JURIKONSUMSIPERLENGKAPANHADIAH

INSENTIF JURIKONSUMSIPERLENGKAPANHADIAH

MCKONSUMSIPEMBICARAPLAKATATK

IDR 13,040,000.00IDR 1,000,000.00

IDR 4,000,000.00IDR 2,460,000.00

IDR 30,000.00IDR 450,000.00

IDR 5,100,000.00

IDR 13,040,000.00IDR 1,000,000.00

IDR 4,000,000.00IDR 2,460,000.00

IDR 30,000.00IDR 450,000.00

IDR 5,100,000.00

IDR 7,170,000.00IDR 1,060,000.00IDR 1,680,000.00

IDR 280,000.00IDR 4,150,000.00

IDR 10,445,000.00IDR 3,030,000.00IDR 2,180,000.00

IDR 235,000.00IDR 5,000,000.00

IDR 5,730,000.00IDR 1,000,000.00

IDR 270,000.00IDR 4,000,000.00

IDR 450,000.00IDR 10,000.00

FUN FUTSAL

TALKSHOW

CLOSING

SEWA LAPANGANHADIAHPERLENGKAPANINSENTIF WASITP3KKONSUMSI

PEMBICARA RPEMBICARA TPLAKATKONSUMSI

TENDA BAZAARPANGGUNG & SOUND SYSTEMPERLENGKAPANGUEST STARMCKONSUMSI

JUMLAH

IDR 16,480,000.00IDR 4,000,000.00IDR 8,350,000.00

IDR 810,000.00IDR 2,920,000.00

IDR 250,000.00IDR 150,000.00

IDR 15,410,000.00IDR 2,500,000.00

IDR 10,000,000.00IDR 450,000.00

IDR 2,460,000.00

IDR 148,200,000.00IDR 7,500,000.00

IDR 38,300,000.00IDR 16,400,000.00IDR 75,000,000.00IDR 10,000,000.00

IDR 1,000,000.00

IDR 229,515,000.00

SUPPORTING SYSTEM

PUBLIKASI

SEKJEN

KAOS PANITIAID PANITIAKONSUMSI PANITIAKONSUMSI PESERTA DI LUAR MATA ACARA

PERCETAKAN MEDIA PUBLIKASITRANSPORTASI & KOMUNIKASI

SPONSORSHIP

JUMLAH

IDR 5,500,000.00

IDR 876,000.00IDR 7,500,000.00

IDR 360,000.00

IDR 20,000,000.00IDR 2,000,000.00

IDR 4,000,000.00

IDR 40,236,000.00

TOTAL BIAYAIDR 296,726,100.00

(SUDAH TERMASUK BIAYA TAMBAHAN 10%)

Page 10: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PAKET KERJASAMA

Logo pada kaos panitiaLogo pada spandukLogo pada umbul-umbulLogo pada tiketLogo pada ID card panitiaLogo pada poster A3Logo pada poster A2Logo pada flyerAdlips oleh MCAdlips media partnerLine, Twitter, InstagramLogo pada video teaser (YouTube)Logo pada sertifikat seminarLogo pada backdrop photoboothStand perusahaan [ukuran m2]Umbul-umbul dari perusahaan sponsorSpanduk dari perusahaan sponsorBanner dari perusahaan sponsorFlyer dari perusahaan sponsor

NO Placement Media Promosi PLATINUMIDR 35,000,000.00

GOLDIDR 25,000,000.00

SILVERIDR 15,000,000.00

BRONZEIDR 10,000,000.00

XLXLXLXLXLXLXLXL8

YesYesYesYesYes

3x3 m2

55

YesYes

LLLLLLLL6

YesYesYesYesYes

2x2 m2

33

YesYes

MMMMMMMM4

YesYesYesYesYes..22

YesYes

SSSSSSSS2

YesYesYesYesNo..11

YesYes

123456781011121315161718192021

Page 11: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

PREVIEW

● KAOS

● POSTER

● SPANDUK

● TIKET

● ID CARD

UMBUL -UMBUL ●

Page 12: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

EVENT EXPOSURE

Instagram :@fikfair2017Twitter :@fikfair2017Line :@rmz1380eYoutube :FIK FAIR 2017Radio :Radio Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” JakartaMedia Cetak :Majalah Aspirasi Universitas Pembangunan

Nasional “Veteran” Jakarta

SpandukPosterBackdrop PhotoboothUmbul – umbulTiketFlyer

Page 13: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

SUSUNAN PANITIA

PelindungPembinaPengarahPenanggung Jawab KegiatanSteering Commite Ketua Pelaksana Sekretaris BendaharaSeksi-seksi● Koordinator Acara● Koordinator HPD● Koordinator Perlengkapan● Koordinator KonsumsI● Koordinator Keamanan● Koordinator P3K

:Dr. Nidjo Sandjojo, M.Sc:Rudhy Ho Purabaya, SE., MMSI.:Muryono, Am. Kom:Andi Rahmadi:Wahyu Fahrandika:Fakhri Muhtadin:Hasna Nabilah :Aisyah Farisa Jasmine

:Resha Tiwa Alui Saragih:Silvia Ayu Ardyani:Hilmy Baskoro:Savira Nurfathi:Fajar Agus Maulana:Arrum Sekar Melati

Page 14: PENDAHULUAN - kopitop.comkopitop.com/uploads/contact/pengajuan_proposal_sponsorship-1525.pdfPELAKSANAAN DESKRIPSI KEGIATAN 3. Fun Futsal Fun Futsal Competition adalah salah satu rangkaian

INFORMASI

● Contact Person

Berikut adalah kontak yang dapat dihubungi, apa-bila bapak/ibu yang terhormat ingin bertanya mengenai infor-masi yang kurang jelas atau negosiasi terhadap acara kami :

1. VIALine No handphone/WhatsAppEmail

2. DIKALine No handphone/WhatsAppEmail

: silviardyn7: 081908717914: [email protected]

: dikawhyu: 087788221081: [email protected]

● Tata Cara Pembayaran Pembayaran dapat dilakukan secara langsung melalui panitia yang bersangkutan atau secara via transfer pada nomor rekening berikut :

Rekening BankNomor Rekeninga/n

: BNI Kantor Cabang Fatmawati: 0527445613: Aisyah Farisa Jasmine