Pendahuluan Bisnis Dan Teknologi Informasi

22
Devvi Sarwinda, S.Si, M.Kom Week #1:Pendahuluan Bisnis dan Teknologi Informasi PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI PROGRAM STUDI: TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH RIAU, 2013

description

Pendahuluan Bisnis Dan Teknologi Informasi

Transcript of Pendahuluan Bisnis Dan Teknologi Informasi

  • Devvi Sarwinda, S.Si, M.Kom

    Week #1:PendahuluanBisnis dan Teknologi Informasi

    PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASIPROGRAM STUDI: TEKNIK INFORMATIKA

    FAKULTAS ILMU KOMPUTER, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH RIAU,2013

  • Pokok Bahasan Bisnis dan Teknologi Informasi Teknologi Informasi di Organisasi Modern Hardware Komputer Software Komputer Telekomunikasi dan Jaringan Internet, Intranet, dan Extranet E-Commerce Computer-based Supply Chain Management

    dan Integrasi Sistem informasi

  • Pokok Bahasan (cont) Strategi sistem Pengembangan Sistem Informasi Implementasi IT: Ethics, Impacts dan Security

  • Penilaian

    UTS : 30% UAS : 35% Lain-lain:

    Tugas : 10% (Kelompok) Kuis : 10% Paper/Makalah Penelitian : 15%(Individu)

  • Referensi Thompson, Ronald L. and W.Cats-Baril. 2003

    Information Technology and Management,Mc.Graw-Hill.

    Sawyer, Stacey C. and Brian K. Williams. 2003.Using Information Technology : A PracticalIntroduction to Computers & Communications,

    McGraw-Hill. Indrajit, RE. 2000. Manajemen Sistem

    Informasi dan Teknologi Informasi. PT.Elex MediaKomptindo, Jakarta.

  • Pokok Bahasan Bisnis dan Teknologi Informasi Teknologi Informasi di Organisasi Modern Hardware Komputer Software Komputer Telekomunikasi dan Jaringan Internet, Intranet, dan Extranet E-Commerce Computer-based Supply Chain Management

    dan Integrasi Sistem informasi

  • Learning Outcomes

    Pada akhir pertemuan ini diharapkanmahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar,karakteristik dan kompensasi dari teknologiinformasi dan sistem informasi

  • Outline Materi

    Bisnis di era reformasi Kenapa Teknologi Informasi (IT) dibutuhkan?

  • Bisnis di Era Reformasi Lingkungan Bisnis pada saat sekarang

    dikarakteristikkan oleh: Rapid Change Complexity Global Economy Hyper-competition Customer Focus

    Bisnis yang memaksa untuk menghasilkan yanglebih banyak dengan sumber penghasilan yangpaling sedikit

  • Bisnis di era reformasi

    Respon Organisasi Adanya tekanan yang menimbulkan respon

    proactive dan reactive di dalam organisasi Respon bisnis untuk menekan adanya

    keterlibatan penggunaan dari InformationTechnology dan Information Systems.

    Dalam beberapa kasus, IT hanya solusi untuktekanan bisnis.

    Pengetahuan dari kemampuan IT sangat perluuntuk orang-orang dalam dunia bisnis saat ini

  • Bisnis di era reformasi

    Tekanan Bisnis dan Respon Organisasi

  • Tekanan Bisnis Utama

    Pasar dan TekananEkonomi

    Kompetensi yangtinggi

    Ekonomi Global Perjanjian

    perdagangan antarnegara (sepertiNAFTA)

    Upah tenaga kerjayang ekstrim rendahdi beberapa negara

    Perubahan yangseringkali dansignifikan di pasar

    Meningkatnya jumlahpelanggan

  • Tekanan Bisnis Utama

    Sosialita dantekanan

    lingkungan

    Perubahan sifat tenagakerja

    Deregularasi perbankanpemerintah danpelayanan lainnya

    Menyusutnya subsidipemerintah

    Meningkatnyakepentingan etika danhukum

    Meningkatnya socialresponsibility dariorganisasi

    Lajunya perubahan politik

  • Tekanan Bisnis Utama

    Tekanan Teknologi

    Lajunya kekunoanteknologi

    Peningkatan inovasidan teknologi baru

    Informasi yangmelebihi batas

    Lajunya penurunandalam technologycost vs. performanceratio

  • Mengapa kita harus mempelajari IT? Data, Informasi, dan Pengetahuan

    (Knowledge)?

  • Data: a collections of facts or figures thatpertain to places, people, things, events, andconcepts

    Information: processes or added valued datathat have certain perceived values to user ora community of users

    Knowledge: what you have

  • Pengertian Sistem Informasi Pertanyaan strategis dan jawaban IT

  • Pengertian Sistem Informasi Apa itu sistem informasi?

    Data

    Instructions

    CollectInputs

    ProcessAnd

    Transform

    Store

    ProduceOutputs

    Calculations

    Reports

  • Pengertian Sistem Informasi Apa yang membuat sistem informasi

    berguna? It is accurate It is complete It is flexible It is reliable It is relevant It is timely It is verifiable It is accessible It is secure

  • Pertanyaan strategis danjawaban IT Apa yang dimaksud dengan sistem informasi

    berbasis komputer? Organisasi yang mempunyai ekspektasi yang

    tinggi dari sistem informasi mereka

  • Key Technical Trends to Monitor

    Constantly improvingcost-performance ratio

    Increasing storage andmemory

    User friendly interfaces Client/server

    architecture Network computers Enterprisewide

    computers Intranets and extranets Data warehousing

    Data mining Object-oriented

    environment Electronic document

    management Multimedia Intelligent systems Portable computing Internet expansion Electronic commerce Integrated home

    computing

  • Kesimpulan

    Bisnis pada saat ini menghadapi banyaktekanan.

    Teknologi Informasi menyediakan tools dancapabilities untuk menanggapi tekanantersebut.

    Pengetahuan/Knowledge dari IT danaplikasinya membantu orang-orang bisnisdalam membangun strategi bisnis yangsecara efektif mempergunakan IT.