Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

download Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

of 48

Transcript of Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    1/48

    1

    ratifikasi , LHKPN danratifikasi , LHKPN danPencegahan Tindak Pidanaencegahan Tindak PidanaKorupsiorupsi

    Guntur KusmeiyanoGuntur Kusmeiyano

    Disampaikan pada

    Rapat Koordinasi Bidang Kepegawaian dengan Instansi ertika!

    Dit"en Per#endaharaan Departemen Keuangan RI

    $akarta, % &kto#er '(()

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    2/48

    AGENDA

    Pencegahan Tindak Pidana Korupsi

    Pelaporan LHKPN

    Pelaporan Gratifikasi

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    3/48

    3

    Pengertian Korupsi

    Asal kata dari bahasa latin corruptioatau corruptus

    Dari bahasa latin turun ke banyak bahasa Eropa seperti Inggris:

    corruption, corrupt; Perancis corruption; dan Belanda: corruptie(korruptie)

    Dari bahasa belanda itulah turun ke bahasa Indonesia menjadi korupsi

    Arti hariah kata tersebut ialah kebusukan! keburukan! kebejatan!ketidakjujuran! dapat disuap! tidak bermoral"

    #enurut kamus umum bahasa Indonesia Pur$adarminta! korupsi ialahperbuatan yang buruk seperti penggelapan uang! penerimaan uangsogok! dsb"

    Di #alaysia dipakai istilah resuahyang diambil dari bahasa Arabriswahyang sama artinya dengan korupsi"

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    4/48

    %

    Rumusan Tindak Pidana Korupsi(UU 31/1999 jo UU 20/2001)

    Delik yg terkait dg kerugiankeuangan negara

    Delik Perbuatan Pemerasan

    Delik Perbuatan Curang

    Delik Penggelapan dalam Jabatan

    Delik Gratifikasi

    Pasal 2(1); 3

    Pasal 12 huruf e,f,g

    Pasal (1) huruf a,b,!,d;Ps (2); Ps 12 huruf h

    Pasal "; #; 1$ a,b,!

    Pasal 12% &' Pasal 12C

    erupakandelikdelik ygdiad'psi dari

    *+P(berasal daripasal 1 ayat 1sub ! ++ n'-3.1)

    Delik pemberian sesuatu.&an&ikpd Peg /eg.P/ (Penyuapan)

    Ps 0(1) a,b; Ps 13; Ps, 0(2);Ps 12 a,b; Ps 11; Ps (1) a,b;Ps (2); Ps 12 !,d

    Selama ini sebagian kita memandang korupsi hanya dari sisi korupsi sebagaidelik tindak pidana (bahkan hanya yg memenuhi kriteria merugikan keuangannegara) hal ini mendorong strategi pemberantasan yang sifatnya represif sa!a"

    Delik %enturan kepentingandalam Pengadaan

    Pasal 12 huruf i

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    5/48

    DAMPAK DARI KORUPSI

    # endahnya kualitas infrastruktur danpelayanan publik;

    # imbulnya ek'ni'mi biaya tingggi;

    # %erkurangnya penerimaan negara;

    # untuhnya lembaga dan nilainilai dem'krasi;

    # embahayakan kelangsungan pembangunandan supremasi hukum;

    # eningkatnya kemiskinan dan kesengsaraanrakyat;

    # %ertambahnya masalah s'sial dan kriminal

    # 4danya mata rantai antara k'rupsi denganbentukbentuk lain dari ke&ahatan, khususnyake&ahatan ter'rganisir danke&ahatan ek'n'mi-

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    6/48

    &

    P* adalahke&ahatan luar biasa

    Pemberantasan 'P( yang dilakukan secara kon)ensional selama ini terbuktimengalami bbg hambatan shg perlu metode penegakan hukum se!ara luar biasa

    melalui pembentukan badan khusus dengan ke$enangan luas! independen serta bebasdari kekuasaan manapun dalam upaya pemberantasan 'P(! yang pelaksanaannya

    dilakukan secara optimal! intensi! eekti! proesional serta berkesinambungan

    (ualitas 'P(*makin sistematis + merasuki seluruh aspek kehidupan masy",ehingga memba$a bencana terhadap kehidupan perekonomian nasional +

    pada kehidupan berbangsa dan bernegara pada umumnya

    pelanggaran terhadap hak*hak sosial dan hak*hak ekonomi masyarakat

    UU No. 30 Th. 2002 TentangKomisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    7/48

    -

    Pemberantasan indak Pidana *'rupsi (ps" 1 butir 3)

    adalah

    serangkaian tindakan untuk mencegah danmemberantasP* melalui upayak''rdinasi, super5isi, m'nit'r, penyelidikanpenyidikanpenuntutan dan

    pemeriksaan di sidang pengadilan dengan peran serta masarakat!

    *'misi Pemberantasan *'rupsi adalah lembaga negara yang dalammelaksanakan tugas dan 6e6enangnyabersifat independen dan bebas dari

    pengaruh kekuasaan manapun (pasal 3)

    *''rdinasi(Pasal )

    +G47KPK

    7uper5isi(Pasal ")

    Penyelidikan,Penyidikan 8Penuntutan(Pasal 11)

    Pen!egahan(Pasal 13)

    'nit'ring(Pasal 19)

    1. networkingcounterpartner

    2. tidak memonopolitugas dan wewenang lid-dik-tut;

    3. trigger me!anism

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    8/48

    .

    Tugas Pencegahan (Pasal 13)UU No. 30 Tahun2002

    KPK berwenang melakukan tugas dan langkah pencegahan sbb:

    Melakukan pendataran dan pemer!ksaan thd lap"ranharta keka#aan pen#elenggara negara

    Mener!ma lap"ran dan menetapkan status gratifikasi

    Men#elenggarakan pr"gram pend!d!kan ant!k"rups!pada set!ap $en$ang pend!d!kan

    Merancang dan mend"r"ng terlaksanan#a pr"grams"s!al!sas! pemberantasan %PK

    Melakukan ker$a sama b!lateral atau mult!lateraldalam pemberantasan %PK

    Melakukan kampan#e ant!k"rups! kpd mas#arakatumum

    Depd!knas &semua 'emb

    pend!d!kan la!n

    Med!aMassa '*M

    'emb keagamaanMas# umum

    'uarneger!

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    9/48

    /

    %erkurangnya*'rupsi

    #embangunBudaya Anti

    (orupsi

    #endorong0eormasi

    ,ektor Publik

    #endapatkan(epercayaan

    Publik

    Cat!hing%ig :ish

    ,osialisasi!komunikasi!

    pendidikan

    Perbaikanperaturan

    per*an

    Pengkajian2 re)iusistem!

    rekomendasi

    id Dik yangkuat 8

    pr'aktif

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    10/48

    Pen!egahan *'rupsi

    Denah Pen!egahan *'rupsi

    45(P6

    7ratiikasi

    ef'rmasi%ir'krasi

    Partisipasiasyarakat

    Pendidikan4nti *'rupsi

    Pemetaan*'rupsi

    Penguatan

    Penga6asan>nternal# *'mpetensi 7D; ?right si@ingA# ransparansi dan penyederhanaan 7istem 4nggaran# eg'5ernment# Perbaikan emunerasi P/7# Pengukuran *iner&a# enerapkan *'de =tik yang *'nsisten# Pakta >ntegritas

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    11/48

    trategi Pemberantasan Korupsi PenindakanPen!egahan

    # Penindakan untuk memberikan eek jera;

    # Pencegahan mengikuti penindakan# Penindakan apabila instansi lamban dalammelakukan upaya pencegahan

    Dengan peran serta masyarakat meliputi ketigapilar; aparat pemerintah, sektor swasta dan

    masyarakat harus bergerak bersama

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    12/48

    Strategi Pemberantasan Korupsi

    7trategi &angka pendekstrategi yang diharapkan

    mampu segera memberikan manaat2 pengaruh dalam

    pemberantasan korupsi"

    7trategi &angka menengahstrategi yang secara

    sistematis mampu mencegah terjadinya 'P(Perbaikansistem administrasi dan manajemen penyelenggara negara

    7trategi &angka pan&angdiharapkan mampu merubahbudaya2 pola pandang dan persepsi masyarakat terhadap

    korupsi

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    13/48

    AGENDA

    Pencegahan Tindak Pidana Korupsi

    Pelaporan LHKPN

    Pelaporan Gratifikasi

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    14/48

    P$NG$%T&'N dan L'T'% $L'K'NGG%'T&&K'S&

    *enurut ++ No",-.-/// !o" ++ No" 01 Tahun 011- Pen!elasanPasal -0 b ayat (-) Gratifikasi adalah 2

    Pemberian dalam arti luas yakni meliputi pemberian

    uang barang rabat (discount) komisi pin!amantanpa bunga tiket per!alanan fasilitas penginapanper!alanan 3isata pengobatan cuma4cuma danfasilitas lainnya"

    Gratifikasi tersebut baik yang diterima di dalam negeri maupun diluar negeri dan yang dilakukan dengan menggunakan saranaelektronik atau tanpa sarana elektronik"

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    15/48

    Grat!!kas!

    K"rups! *er!ngkal! berasal dar! keb!asaan #ang t!dak d!sadar! "leh

    Pegawa! Neger! dan Pe$abat Pen#elenggara Negara M!sal: pener!maan

    had!ah "leh Pe$abat dan Keluargan#a dalam suatu acara pr!bad!

    mener!ma pember!an tertentu sepert! d!sk"n #ang t!dak wa$ar atau

    as!l!tas per$alanan

    +an#ak "rang berp!k!r dan berpendapat bahwa pember!an !tu sekedartanda ter!ma kas!h dan sah,sah sa$a

    Namun perlu d!sadar! bahwa pember!an tersebut selalu terka!t dengan

    $abatan #ang d!pangku "leh pener!ma serta kemungk!nan adan#a

    kepent!ngan,kepent!ngan dar! pember!

    Karena !tulah -ndang,undang mengatur tentang Grat!!kas! #a!tu

    pember!an dalam art! luas kepada Pegawa! Neger! dan Pe$abat

    Pen#elenggara Negara

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    16/48

    Pemberian hadiah (Gratifikasi)

    a -ang ( d!dalam segala bentuk dan semua $en!s mata uang )b +arang #ang mempun#a! n!la! ( m!sal : Perh!asan rumah

    m"b!l .P dll) termasuk Per$alanan /!sata (%"ur) barangpr"m"s! d!sc"unt terhadap pembel!an barang tertentusaham dll

    c P!n$aman : rumah m"b!l uang dlld Peng"batan : rawat $alan rawat !nap & peng"batan g!g!e Keangg"taan dalam club 0 atau *"s!al Asurans! : 2!wa Kecelakaan Pend!d!kan dll

    ( c sd #ang b!asan#a $uga d!sebut bene!t n"n tuna! )

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    17/48

    Perbe"aan antara #rati$ikasi, Suap, "an Pemerasan

    PEN4-APAN

    -- N" 3155 2" 6771

    PEMEA*AN D'M 2A+A%AN

    -- N" 3155 2" 6771

    GA%898KA*8

    Pa sal : ; & 11

    Pa sal 16

    Pasal -0( -05 6 -,

    P/ atau

    Peg- /egeri

    Pengusaha.(asyarakat

    atauP/ atau Peg- /egeri

    Pengusaha.(asyarakat

    atauP/ atau Peg- /egeri

    Pengusaha.(asyarakat

    atauP/ atau Peg- /egeri

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    18/48

    Pelaporan GratifikasiPelaporan Gratifikasi

    Korupsi Seringkali berasal dari kebiasaan yang tidak disadari oleh

    Pegawai Negeri dan Pejabat Penyelenggara Negara, Misal:penerimaan hadiah oleh Pejabat dan Keluarganya dalam suatuacara pribadi , menerima pemberian tertentu seperti diskon yangtidak wajar atau asilitas perjalanan!

    "anyak orang berpikir dan berpendapat bahwa pemberian itu

    sekedar tanda terima kasih dan sah#sah saja! Namun perlu disadari, bahwa pemberian tersebut selalu terkait

    dengan jabatan yang dipangku oleh penerima serta kemungkinanadanya kepentingan#kepentingan dari pemberi!

    Karena itulah $ndang#undang mengatur tentang %ratiikasi yaitu

    pemberian dalam arti luas kepada Pegawai Negeri dan PejabatPenyelenggara Negara!

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    19/48

    GratifikasiGratifikasi

    Pasal 12 UU No. 20/2001Didenda dengan pidana penjara seumur hidup atau penjara palingsingkat & tahun dan paling lama '( tahun dan pidana denda palingsedikit )p '(( juta dan paling banyak )p * miliar:

    + pegawai negeri atau penyelenggara negara yang menerima hadiahatau janji, padahal diketahui atau patut diduga hadiah atau janjitersebut diberikan untuk menggerakkan agar melakukan atautidak melakukan sesuatu dalam jabatannya, yang bertentangandengan kewajibannya!

    + pegawai negeri atau penyelenggara negara yang dengan maksudmenguntungkan diri sendiri atau orang lain secara melawanhukum, atau dengan menyalahgunakan kekuasaannya memaksa

    seseorang memberikan sesuatu, membayar, atau menerimabayarandengan potongan, atau untuk mengerjakan sesuatu bagidirinya sendiri;

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    20/48

    Pasal 12 ayat !1" UU No. 20/2001Setiap gratiikasi kepada pegawai negeri atau

    penyelenggara negara dianggap pemberian suap, apabilaberhubungan dengan jabatannya dan berlawanan dengan

    kewajiban atau tugasnya, dengan ketentuan sebagai

    berikut:

    a! yang nilainya )p *( juta atau lebih, pembuktianbahwa gratiikasi tersebut bukan merupakan suap

    dilakukan oleh penerima gratiikasi pembalikan

    beban pembuktian-;

    b! yang nilainya kurang dari )p *( juta pembuktian

    bahwa gratiikasi tersebut suap dilakukan oleh

    penuntut umum!

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    21/48

    0-

    Sanksi

    Pasal 16+ a#at (6) -- N" 676771Pidana pen!ara seumur hidup atau pen!ara

    paling singkat 7 tahun dan paling lama 01tahun dan pidana denda paling sedikit %p 011

    !uta dan paling banyak %p - miliar"

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    22/48

    Pelanggaran terhadap penerimaanGratifikasi oleh PN atau Pega3ai

    Negeri menurut ++ ,-.-/// yo ++No"01 Tahun 011- Pasal -0 ayat(0) adalah 2

    %8NDAK P8DANA K0-P*8

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    23/48

    K$T$NT+'N P&8'N'

    8 ++ ,-.-/// yo ++ No" No" 01.011-Pasal -05 ayat (-) 2

    Ketentuan sebagaimana dimaksuddalam Pasal -0 ayat (-) t!dakberlaku !ika penerima melaporkan

    gratifikasi yang diterimanya kepadaKomisi Pemberantasan Korupsi"

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    24/48

    Ketentuan .entang %ratiikasi "agi Pemberi++ No" ,-.-/// !o" ++ No" 01.011- Pasal -, 2

    Setiap orang yang memberi hadiah atau !an!ikepada pega3ai negeri dengan mengingatkekuasaan atau 3e3enang yang melekatpada !abatan atau kedudukannya atau olehpemberi hadiah atau !an!i dianggap melekatpada !abatan atau kedudukan tersebutdipidana dengan pidana pen!ara palinglama , (tiga) tahun dan atau denda paling

    banyak -91"111"11111 (seratus lima puluh!uta rupiah)"

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    25/48

    Data Pelap"ran Grat!!kas!+erdasarkan /!la#ah d! 8nd"nes!a

    No Wilayah Tahun Total Keterangan

    2004 2005 200 200! 200" 200#

    1 Sumatera 0 5 11 18 30 0 64

    2 Jawa 0 11 127 100 244 116 598 Termasukpelaporan dariinstansi Pusat

    3 Kalimantan 1 1 82 0 6 0 90

    4 Sulawesi 0 0 0 0 2 3 5 Sulsel 2 aporanta!un 2008

    5 "ali# $usra#%aluku

    0 0 1 20 0 1 21

    6 %aluku & %aluku'tara

    0 0 0 0 0 1 1

    6 Papua & (rianJa)a "arat

    0 0 0 0 2 0 2

    T$T%& 1 17 221 138 284 120 781

    $ote * Pelaporan (nternal KPK Periode Ta!un 2004 + ,pril 2009 -er.umla! 754 laporan

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    26/48

    Peta &aporan 'rati(ikasi)anuari * )uli 200#

    K ! l A b!l A d++ /' 2$ tahun 2$$1

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    27/48

    9-

    Kes!mpulan : Apab!la Anda*e"rang Pegawa! Neger! atauPen#elenggara Negara mener!maGrat!!kas! *744/ *P/

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    30/48

    -" +ndang4+ndang Nomor ,0 tahun 0117 tentang

    Pemerintahan 8aerah

    0" ++ No" =.011> (+N 5on?ention 'gaints 5orruption

    011,)

    ," SK KPK Nomor 1=.KPK.10.0119 tentang Tata 5ara

    Pendaftaran Pengumuman dan pemeriksaan LHKPN

    7" S$ *enpan Nomor S$.1,.*"P'N.1-.0119

    D474 +*+ P=/D4:44/

    D4/ P==>*744/ *P/

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    31/48

    &nstruksi Presiden Nomor 9 tahun 0117tanggal / 8esember 0117

    Kepada2 Para *enteri@ Aaksa 'gung@ Panglima TN&@ KepalaKepolisian %&@ Para Gubernur@ Para upati dan Balikota

    TentangPercepatan Pemberantasan Korupsi Diktum pertama2 kepada seluruh Pe!abat Pemerintah yang

    termasuk dalam kategori PN sesuai dengan ++ Nomor 0

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    32/48

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    33/48

    Pen#elenggara Negara(-- N"6> %ahun 1555)

    1 Pe$abat negara pada lembaga tert!ngg! negara?6 Pe$abat negara pada lembaga t!ngg! negara?3 Menter!?@ Gubernur? .ak!m?; Pe$abat Negara #ang la!n sesua! dengan peraturan ketentuan

    perundang,undangan #ang berlaku? Duta +esar? /ak!l Gubenur? +upat!/al!k"ta

    =" Pe$abat la!nn#a #ang mem!l!k! ungs! strateg!s: K"m!sar!s D!reks! Pe$abat *truktural pada +-MN & +-MD? P!mp!nan +8? P!mp!nan Perguruan %!ngg! Neger! Pe$abat Esel"n *atu dan pe$abat la!n #ang d!samakan pada

    l!ngkungan s!p!l dan m!l!ter? 2aksa? Pen#!d!k? Pan!tera Pengad!lan? P!mp!nan Pr"#ek atau +endahara Pr"#ek

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    34/48

    *E Menpan N" *E73MPAN71677

    Pe$abat esel"n 88 dan pe$abat la!n #ang d!samakan d!l!ngkungan !nstans! pemer!ntah dan atau lembaga negara

    Semua Kepala Kantor di lingkungan 8epartemen Keuangan Pemeriksa ea dan 5ukai

    Pemeriksa Pa!ak 'uditor Pe!abat yang mengeluarkan peri!inan Pe!abat.Kepala Kantor Pelayanan *asyarakat Pe!abat pembuat regulasi

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    35/48

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    36/48

    PEN4E'ENGGAA NEGAA4ANG +EKE/A28+AN MENG8*8 90M-'8'.KPN M0DE' KPK , A

    -" ormulir LHKPN *odel KPK C ' diisi oleh Penyelenggara Negarayang berdasarkan +ndang4+ndang No" 0< tahun -/// tentangPenyelenggara Negara yang ersih dan ebas dari KorupsiKolusi dan Nepotisme dan atau Peraturan yang berlaku dilingkungan instansinya berke3a!iban untuk melaporkan dan

    mengumumkan kekayaannya"

    -" ormulir LHKPN *odel KPK C ' hanya diisi oleh PenyelenggaraNegara yang untuk pertama kalinya melaporkan HartaKekayaannya"

    -" acalah Petun!uk Pengisian Laporan Harta KekayaanPenyelenggara Negara *odel KPK C ' dengan teliti dan seksamasebelum mengisi formulir"

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    37/48

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    38/48

    PEN4E'ENGGAA NEGAA4ANG +EKE/A28+AN MENG8*8 90M-'8'.KPN M0DE' KPK , +

    -" ormulir LHKPN *odel KPK C adalah formulir perubahan harta kekayaan diisioleh Penyelenggara Negara (PN) yang telah memiliki Nomor Harta Kekayaan(NHK) yaitu PN yang telah menyampaikan LHKPN (*odel KPK C ' .orm C ')kepada Lembaga yang ber3enang melakukan pendaftaran dan pemeriksaanLHKPN dengan kreteria antara lain meliputi 2

    a" PN yang mengalami mutasi dan atau promosi !abatan

    b" PN yang mengakhiri !abatan atau pensiun

    c" PN yang telah menduduki !abatannya selama 0 (dua) tahun atau

    se3aktu43aktu atas permintaan KPK dalam rangka pemeriksaan

    kekayaan PN0" LHKPN *odel KPK4 yang telah diisi dan disampaikan kepada KPK akan

    diumumkan pada Tambahan erita Negara dan atau media lain yang ditetapkan

    oleh KPK

    ," acalah Petun!uk Pengisian LHKPN *odek KPK4 debgab teliti dan seksama

    sebelum mengisi formulir

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    39/48

    P$NG+*+*'N LHKPN

    LHKPN di?erifikasi terlebih dahulu Pengumuman dilakukan sebelum selama dan

    setelah PN men!abat Pengumuman ,1 hr setelah LHKPN lengkap Pengumuman melalui erita Negara

    %&.Tambahan erita Negara *edia lain2

    Beb site KPK dgn format khusus

    Papan Pengumuman di KPK Papan Pengumuman di instansi Koran Harian Nasional atau lokal di Kab.Kota.Pro?"

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    40/48

    P$*$%&KS''N LHKPN

    Pemeriksaan LHKPN sebelum selama dansetelah PN men!abat

    Pemeriksaan2 Pemeriksaan 'dministrasi2 kebenaran materil isi

    formulir dan keabsahan bukti pendukung Pemeriksaan Substansi2 analisis sebelum selama dan

    setelah men!abat asal4usul harta kekayaan analisisperbandingan penghasilan dan pengeluaran analisisri3ayat !abatan analisis perkembangan

    Pemeriksaan Khusus2 tindak lan!ut pemeriksaansubstansi dan pengaduan masyarakat untukmembuktikan ada tidaknya TPK

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    41/48

    P$*$%&KS''N LHKPN

    8ilakukan oleh pega3ai KPK atau

    pemeriksa lain yang diberi tugas untuk

    dan atas nama KPK

    erdasarkan Surat Tugas yang

    ditandatangani oleh Pimpinan KPK atau

    pe!abat KPK yang ditun!uk oleh

    Pimpinan KPK

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    42/48

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    43/48

    S'NKS&

    PN yang tidak melaporkan dan mengumumkan

    harta kekayaannya sesuai dengan batas 3aktu

    dan format pengumumam yang ditetapkan dan

    tidak bersedia diperiksa harta kekayaannyaPimpinan KPK dapat merekomendasikan kepada

    penyidik atau pimpinan yang bersangkutan agar

    dilakukan penindakan sesuai dengan ketentuan

    yang berlaku

    PELAPORAN LHKPN

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    44/48

    77

    PELAPORAN LHKPN

    63;:;5>33

    @=76:

    1>75>

    =:51=36776

    >>>63

    @3;;>

    176665

    :613=

    11;;;:@@>

    >@>13=;11;

    117>565:3:5

    11@5>>@1

    6771

    6776

    6773

    677@

    677:

    677;

    677=

    677>

    6775

    Kepatuhan /a$!b 'ap"r '.KPN (6771 , 2ul! 6

    PELAPORAN LHKPN

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    45/48

    PELAPORAN LHKPN

    =51>1

    ;=65@

    :>=@:

    1;371 1;16= 1:51=

    5=13 >@7; ;>;15;7>

    =71@ ;7;5

    Ekse kut! 'e g!slat! 4ud!kat! +-M ND

    %!ngkat Kepatuhan Pelap"ran '.KPN per +!dang (31 2ul!

    /a$!b 'ap"r '.KPN 4ang Melap"rkan D!umumkan (%+N)

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    46/48

    %ambatan&hambatan "a'am upaapemberantasan korupsi "i In"onesia

    8 asih rendahnya po'itica' wi''pemerintah yang menyeluruh ke setiap lapisanbir'krasi-

    *'rupsi sudah men&adi penyakit kr'nis di >nd'nesia sehingga setiap upayaupaya menangani kasus k'rupsi akan menghadapi resistensi yang tinggi, inginmempertahankan status Bu'-

    8 asyarakat sendiri masih banyak yang bersikappermissi*e-

    7istem kepega6aian yang belum mendukung untuk pega6ai term'ti5asi dan berintergritas-

    7istem keuangan dan anggaran yang belum mendukung 'perasi'nal padalembaga penegak hukum se!ara penuh-

    asih belum ter!iptanya sinergi yang baik di antara lembagalembaga penegakhukum maupun lembaga penga6asan yang ada-

    8 +orruptor ightback-

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    47/48

    Penutup

    *P* se!ara strategis telah mengidentifikasi dan melaksanakanakti5itas dalam areaarea utama kegiatan pen!egahan

    4gar pemberantasan k'rupsi ber&alan efektif, maka semuapihak harus bergerak bersama memerangi musuh bersama

    bangsa yaitu k'rupsi- asing masing instansi harus melakukanupaya pen!egahan dengan beker&asama dengan *P* danlembaga yang mempunyai fungsi pembinaan administrasisekt'r publik- *P* siap bergandengan tangan dalammelakukan upaya pen!egahan-

    *ita harus berbuat sesuatu untuk generasi yang akan datang,

    karena sebetulnya kita berhutang kepadanya, yaitu 44/4/*=>D+P4/ 4/G =%> %4>*-

  • 8/14/2019 Pencegahan-Tindak-Pidana-Korupsi.pdf

    48/48

    Website: www.kpk.go.id Alamat dan nomor-nomor kontak:

    Jalan HR. Rasuna Said Kav. C1

    Jakarta Selatan

    ! "o# $%$& Jakarta 1'12'

    (aporan) pengaduan * kpk.go.id

    +elepon) ,221-2$$%/%

    S0S)'11$$%$ atau '$$$%$$%$ Lihat ,Lawan,Laporka

    = > 4 * 4 7 >