Penanganan Stroke

30
PENANGANAN STROKE PADA FASE AKUT dr. Alwi Shahab, SpS Bagian Neurologi FK. UNSRI/RSUP. Dr. M. Hoesin PALEMBANG

description

neu

Transcript of Penanganan Stroke

  • PENANGANAN STROKE PADA FASE AKUTdr. Alwi Shahab, SpSBagian NeurologiFK. UNSRI/RSUP. Dr. M. HoesinPALEMBANG

  • ISTIRAHAT DIKAMAR YANG TENANGMONITOR KETAT STATUS NEUROLOGISPERTIMBANGKAN MONITORING JANTUNGPOSISI KEPALA / LEHER TERHADAP TEMPAT TIDUR 300JANGAN MENGEJANNUTRISI ORAL UNTUK PASIEN YANG SADARPERAWATAN PENDERITA SROKE

  • SINONIM : CVD = GPDOBATASAN : GANGGUAN FUNGSI NEUROLOGIS AKUT YANG DISEBABKAN OLEH GANGGUAN ALIRAN DARAH OTAK

  • STROKE MENYEBABKAN KEMATIANDAN KECACATANBEBAN BAGI KELUARGA /MASYARAKATPERLU DETEKSI DINI DANPENANGANAN CEPAT / TEPATOLEH SETIAP DOKTERMERUPAKAN KASUS GAWAT DARURAT

  • Stroke : Dinegara Maju - Penyebab kematian nomor 3 - Penyebab kecacatan yang tinggi - Insiden : 2 5% / jumlah penduduk/tahun DI INDONESIA ?DIPERKIRAKAN 340.000/THN ( Junaidi )ADA KECENDERUNGAN MENINGKAT ( Teguh Ranakusuma )

  • DATA JUMLAH PENDERITA STROKEDI RSMH & RS.CHARITASTahunR.S.M.HRS.CHARITASJumlah199719981999200020012002539383384508542814351246421466533405 890 629 805 97410751219

  • Bagan 1Patofisiologi Infark OtakIskemia Kerusakan MembranAsam lemak bebasAsam arakhidonatNekrosisSelGangguanSel( Dikutip dari Hacke W. Hennerici M 1991 )Ca InflukProstaglandinThomboksanlekotrinFree radicalCDP Cholin

  • THERAPEUTIC WINDOW :

    0 6 jam: Potential full recovery

    6 12 jam: Potential partial recovery

    12 24 jam: Possible recovery

    24 36 jam: Start of infarction

  • PERBAIKAN TERGANTUNG PADA :

    - JENIS STROKE - LUASNYA DAERAH ISKEMIA- SISTEM KOLATERAL- KECEPATAN TINDAKAN

  • DIAGNOSA ( I )1. STROKE / BUKAN STROKE :- TRAUMA- INFEKSI- SOL

    2. HEMORAGIK / NON HEMORAGIK

    3. PENYAKIT PENYERTA / FAKTOR RESIKO

  • DIAGNOSA ( II )CT SCAN OTAK ( Standar Baku )

    II. KLINIS

  • SIRIRAJ STROKE SCOREGEJALANILAI 0 1 2

    0 1

    0 1

    0 1

    KESADARAN : - Komp. Ment - Apatis / somm - Sopor / koma

    SEFALGIA : - +

    VOMITUS : - +

    ATHEROMATHOUS : -( DM, ANGINA, DLL ) +

    SCORE :( 2,5 x Nilai kesadaran ) + ( 2 x nilai sefalgia )+ ( 2 x nilai vomitus ) + ( 0,1 x T.D Diastolik )( 3 x nilai Atheroma ) 12

    PENILAIAN : > 1 STROKE HEMORAGIK

  • Periksa Penderita Adakah :- Kesadaran Menurun- Nyeri Kepala- Reflex Babinsky 2 gejala positif Nyeri kepala Stroke Hemoragik Kesadaran menurunGAJAH MADA STROKE ALGORITMA

  • PENGOBATAN MULTI DICIPLINE

  • STRATEGI PENGOBATANREPERFUSIMELINDUNGI / MENCEGAH KERUSAKAN SEL OTAK

  • TUJUANMENJAMIN 02/ ENERGI KE OTAK TETAP BAIKMEMPERBAIKI METABOLISME SEL OTAKPENATALAKSANAAN UMUMPRINSIP :AIRWAY: - JALAN NAFAS TETAP LANCARBRAIN: - CEGAH / ATASI EDEMA - ATASI KEJANGCIRCULATION: - FUNGSI JANTUNG - TEKANAN DARAH - VISKOSITAS DARAHINFECTION: - CEGAH / ATASI INFEKSINUTRITION: - SESUAI KEBUTUHAN - PERHATIKAN PENYAKIT PENYERTA

  • TINDAKAN AWAL DI UGDPENDERITA DI DUGA STROKE PASANG INFUS NaCI 0,9% ATAU RL O2 ECG CT SCAN OTAK X-FOTO THORAX LABORATORIUM DARAH :- Rutin, Trombosit, BSS, Ureum, Creatinin, Elektrolit, Faktor pembekuan

  • NON HEMORAGIK BILA : Tekanan Darah Sistolik > 220 mmHg- Tekanan Darah Diastolik > 120 mmHg- MABP > 130 mmHg Kegawatan Organ Vital Lain Obat-obat yang dapat dipakai ACE Inhibitor, Clonidin Drip, Nicardipin Drip, Diltiazem DripMENURUNKAN T.D. PADA STROKEHEMORAGIK BILA : Turunkan sampai Hypertensi ringan

  • Management of Hypertensive EmergenciesRekomendasi : JNC-VITurunkan TD tidak lebih dari 25% selama 2 jam, kemudian TD sampai 160/100 mm Hg selama 2-6 jamHindari penurunan TD yang cepat dan berlebihanTitrase dengan antihipertensi IV/Drip

  • KOREKSI BILA :

    - BSS> 250 mg%

    - HIPOGLIKEMIAPERHATIKAN KADAR GULA DARAH

  • Manitol 0,25 0,5 gr/Kg BB tiap 6 jam drip selama 20 30 menit Gliserol 50% 0,25 0,5 gr/kg BB per oral tiap 6 jam

    Furosemide 1 mg/kg BB IV

    BILA TIC DENGAN ANCAMANHERNIASI

  • ISTIRAHAT DIKAMAR YANG TENANGMONITOR KETAT STATUS NEUROLOGISPERTIMBANGKAN MONITORING JANTUNGPOSISI KEPALA / LEHER TERHADAP TEMPAT TIDUR 300JANGAN MENGEJANNUTRISI ORAL UNTUK PASIEN YANG SADARPERAWATAN PENDERITA SROKE

  • 7. NUTRISI NGT UNTUK PENDERITA YANG TIDAK SADAR8. KESEIMBANGAN AIR ELEKROLIT9. BILA GELISAH DIBERIKAN SEDATIF YANG RINGAN10. KURANGI RASA NYERI DENGAN ANALGETIK11. TURUNKAN TEKANAN DARAH SECARA HATI-HATI DAN MONITOR KETAT12. BILA PERLU TEKANAN INTRAKRANIAL YANG MENINGGI DITURUNKAN13. BILA TERJADI KEJANG SEGERA DIATASI

  • PENGOBATAN KHUSUSSTROKE HEMORAGIK :

    - Pada Umumnya ABCIN- TD di Sp Hip. Ringan- Menurunkan TIC yang - Neuroprotektor- Tindakan operasi pada :- Perdarahan Cerebellum- Perdarahan Lobar- Hidrocephalus Akut

  • PENGOBATAN KHUSUS STROKE N. H. :

    - TROMBOLISIS- ANTI COAGULAN- ANTI PLATELET- OBAT HEMOREOLOGIK- NEUROPROTEKTOR

  • THROMBOLITIC AGENTTPA ALTEPLASE< 2 JAM SERANGAN0,9 MG / KG BB10% BOLUS SISANYA PER DRIP SELAMA 1 JAMPASTIKAN BUKAN H. STROKE

  • HEMOREOLOGIC AGENTPENTOXIFILIN12 JAM 24 JAM I - 50 mg I.V DRIP 16 mg / Kg BB/HARIHARI KE 4 25 : ORAL 3 DD 400 mgEFEK : - DEFORMABILIT RBC - MUNURUNKAN FIBRINOGEN PLASMA

    VISKOSITAS MENURUN

  • ANTICOAGULAN LMWHENOXAPARINE 2 X 40 MgEMBOLI JANTUNGUSIA RELATIF MUDAPASTIKAN BUKAN H. STROKETD SISTOLLIK < 180 MM HG5 7 HARI

  • ANTI PLATELET AGENTASPIRINTICLOPIDIN CLOPIDOGRELCILOSTAZOLGINKOBILOBA

  • NEUROPROTEKTORCDP-CHOLINPIRASETAMNIMODIPIN