Pemilihan Media & Bauran Multimedia

7
Sosialisasi Efektivitas Penggunaan Zebra Cross bagi Pejalan Kaki dan Pengendara Umum di Indonesia BA M. Zikri Asmara (100904072) Sandy Akhindra (110904065) Beni Hardian (110904069) Hagay Madagael Sitepu (110904101) Antoni (110904122)

description

bub

Transcript of Pemilihan Media & Bauran Multimedia

Sosialisasi Efektivitas Penggunaan Zebra Cross bagi Pejalan Kaki dan Pengendara Umum di Indonesia

M. Zikri Asmara (100904072)Sandy Akhindra (110904065)Beni Hardian (110904069)Hagay Madagael Sitepu (110904101)Antoni (110904122)

BA

Pemilihan Media dan Saluran KomunikasiKelompokSasaranTahapan Penerimaan Perilaku inovasi

1Kesadaran2Keputusan3Pengajaran4Kesinambungan

Seluruh Pejalan KakiA, R, S, C, Rd, T, V, IA, R, S, C, Rd, TA, C, V, IA, S, R, C, Rd, I

Seluruh Pengguna Kendaraan Umum dan Kendaraan PribadiA, S, C, T, V, IA, R, S, C, T,A, C, V, IA, S, R, C, Rd, I

Petugas Lapangan Satlantas Polri dan Dinas Perhubungan A, C, R, V, S, TA, CA, C, VA, S, R C, Rd, , T, V

Pembuat Kebijakan (Institusi Polri, Kementrian Perhubungan, dan Kementrian PU)A, S, C, Rd, TV, IA, S, Rd, T, VA, C, V, IA, S, C, Rd, T, V, I

Karakteristik Media dan Bauran MultimediaDalam sosialisasi ini saluran yang sangat berperan diantaranya adalah :1. Komunikasi Antar PribadiDiantara saluran komunikasi lainnya, komunikasi antar pribadi merupakan salah satu saluran komunikasi yang dinilai sangat efektif dalam mempengaruhi khalayak. Karena komunikasi antar pribadi dianggap lebih mendekati aspek psikologis dari khalayak yang nantinya dapat member kesadaran kepada khalayak dan dapat mempengaruhi keputusan khalayak.

Contoh konkret : Bekerja sama dengan komunitas pejalan kaki dan komunitas mobil/motor untuk melakukan aksi turun ke jalan dengan menjelaskan tentang pentingnya menyeberang menggunakan zebra cross dan membagikan brosur untuk pejalan kaki dan pengguna kendaraan bermotor. Memanfaatkan instrumen petugas lapangan Satlantas Polri dan Dinas Perhubungan agar menghimbau pejalan kaki dan pengguna kendaraan bermotor.

2. Komunikasi KelompokSeperti yang kita ketahui di Indonesia terdapat begitu banyak komunitas ataupun kelompok masyarakat. Jadi saluran komunikasi ini juga dinilai cukup ampuh dalam menjangkau khalayak secara luas dengan tingkat keefektifitasan yang lumayan tinggi. Hal itu dikarenakan setiap anggota kelompok atau komunitas memiliki pandangan, motivasi, dan tujuan yang sama.

Contoh Konkret : Mengadakan berbagai seminar yang mengundang berbagai elemen masyarakat termasuk didalamnya komunitas pejalan kaki, mobil dan sepeda motor.

3. Komunikasi MassaKomunikasi massa memiliki jangkauan pesan yang sangat luas, digunakannya saluran komunikasi ini bertujuan untuk memberi informasi kepada khalayak yang tidak bisa dijangkau oleh saluran komunikasi lain. Terlebih jika menggunakan media ini maka jenis pesan yang disampaikan dapat berupa pesan informative,edukatif dan persusasif. Dan juga media ini tidak terbatas kepada siapa pesan akan disampaikan. Karena khalayak komunikasi massa bersifat heterogen dengan berbagai latar belakang yang berbeda. Akan tetapi secara konkrit efek dari pesan yang disampaikan melalui saluran ini sangat sulit untuk diketahui.

Contoh Konkret :1. Media Elektronik RadioBagi sebagian masyarakat radio merupakan sebuah media yang penting karena radio memiliki penikmatnya sendiri serta bisa didengarkan dimana saja, kapan saja dan oleh siapa saja.Bentuk pesan : Iklan Layanan Masyarakat

TelevisiDalam memenuhi kebutuhan akan informasi, televisi telah menjelma menjadi salah satu media pemuas kebutuhan masyarakat akan informasi. Melalui media televisi pesan yang disampaikan bisa lebih bervariasi dengan memadukan unsur audio dan visual sehingga pesan yang disampaikan bisa dengan mudah diterima oleh khalayak.Bentuk pesan:- Iklan Layanan Masyarakat

InternetDengan biaya yang sangat minim internet dinilai memiliki keuntungan tersendiri dalam menyampaikan pesan. Terlebih lagi saat ini pengguna internet sudah semakin banyak dan bersifat heterogen jadi kami bisa dengan mudah mensosialisasikan tentang pentingnya pengunaan zebra cross ini kepada khalayak.Bentuk Pesan:- Iklan Layanan Masyarakat`- Memuat artikel tentang pentingnya penggunaan zebra cross dalam menyeberang

2. Media Cetak Surat Kabar, Majalah, Tabloid, dan sebagainya Media ini memiliki kemampuan yang berbeda disbanding dengan media media lain diantaranya mampu menciptakan kesadaran khalayak dengan menggerakkan opini publik. Selain itu media ini mampu menyajikan informasi secara lebih mendetail yang dapat membantu menunjang pesan yang disampaikan melalui media televise dan radio.Bentuk Pesan :- Iklan Layanan Masyarakat- Artikel tentang pentingnya penggunaan zebra cross dalam menyeberang- Memuat informasi tentang data dan fakta mengenai zebra cross

Brosur, Poster, Baliho, dan sebagainya.Media ini mampu menarik perhatian khalayak yang melewati jalan jalan dengan berbagai ilustrasi.Bentuk pesan :- Himbauan Kepada Masyarakat