Pembukaan MTQ Banten Tangerang Islamic Theatre Berlangsung … · 2019. 4. 12. · Bagi kita yang...

2
KOTA TANGERANG Buletin GRATIS KEUTAMAAN SHOLAT BERJAMAAH dakan suku dari mana, kaya atau miskin. Bagi kita yang pernah ibadah haji atau umroh, baik sedang berada di Madinah atau di Mekkah, tampak sebe- lum waktu sholat tiba dari berbagai penjuru, ada yang jalan kaki, ada yang naik kendaraan bergegas menuju masjid untuk melaksanakan sholat lima waktu. Hal ini memang sejalan dengan firman Alloh dalam Al-Qurán yang artinya ; “Hanyalah yang memakmur- kan masjid-masjid Allah ialah orang-orang yang beriman kepada Allah dan hari kemudian, serta tetap mendirikan shalat, menunaikan zakat dan tidak takut (kepada siapapun) selain Allah, maka merekalah yang termasuk golongan orang-orang yang Sudah sama-sama kita yakini, bahwa sholat yang dilakukan secara berjamaah sangat dianjurkan oleh Rasululloh SAW, bahkan pernah Rasu- lulloh SAW marah kepada orang yang rumahnya dekat dengan masjid, tapi dalam melaksanakan sholat tidak ke masjid, sampai-sampai kalau perlu bakar rumahnya. “Sungguh aku berkeinginan untuk menyuruh seseorang sehingga shalat didirikan, kemudian ku suruh seseorang mengimami manusia, lalu aku bersama beberapa orang memba- wa kayu bakar mendatangi suatu kaum yang tidak menghadiri shalat, lantas aku bakar rumah-rumah mer- eka”.(HR. Bukhori-Muslim) Sholat berjamaah bukan saja dilakukan karena pahalanya jauh lebih besar dibandingakn sholat sendiri, tapi kalau dilihat dari kacamata keber- samaan, tampak Islam itu kompak, bersatu satu sama lain tanpa membe- Oleh : H. Ahmad Chairudin Ketua Harian Masjid Al A’zhom Pemerintah K o t a Tangerang kembali menye- d i a k a n tempat wisata religi bagi masyarakat. Setelah adanya Galeri Islam di Masjid Raya Al-Azhom. Kini, ada Tangerang Islamic Theatre yang berlokasi di Gedung MUI Kota Tangerang. Tangerang Islamic Theatre menampilkan cerita mengenai sejarah islam yang disajikan dalam bentuk video. Tampilannya pun berada di langit - langit ruangan sehingga penonton yang berada di dalamnya, seakan masuk dalam cerita yang disampaikan. Syiar islam dengan menggunakan teknologi informasi ini adalah bagian dari inovasi dan kreatifitas untuk memberikan edukasi kepada masyarakat. Apalagi di era saat ini, konsep seperti ini sangat cocok bagi kaum millenial sehingga syiar islam terus berjalan ditengah perkembangan teknologi yang modern. Walikota Tangerang Arief R Wismansyah menjelaskan, kedepannya akan dibangun Museum Asmaul Husna sehingga terinte- grasi dengan wisata edukasi lainnya seperti Museum Juang Taruna, Galeri Islam, Tangerang Islamic Theater, Tangerang City Galery dan Tangerang LIVE Room. Peresmian Tangerang Islamic Theater dilakukan oleh Gubernur Banten Wahidin Halim sebelum pembukaan MTQ dan disaksikan oleh tamu undangan dari Kabu- paten/Kota di Provinsi Banten. (Achmad) Pembukaan MTQ XVI Provin- si Banten di Kota Tangerang pada hari Senin (25/3) berlangsung meriah dan spektakuler. Berbeda dari pembukaan MTQ pada umumnya, Kota Tangerang yang didau- lat sebagai tuan rumah memberikan kejutan berupa pertunjukan teknologi modern yang menampilkan potensi setiap Kabupaten/Kota. Gubernur Banten Wahidin Halim dan Ketua LPTQ Nasional yakni Amin Muhammadiyah, memuji kreatifitas yang ditunjukan Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah dalam men- yambut tamu yang datang ke Kota Seribu Industri dan Sejuta Jasa tersebut. "Pembukaan MTQ di Medan tahun lalu, kalah spektakuler jika dibandingkan di Kota Tangerang saat ini. Teknologi modern begitu dipertunjukan. Saya juga ingin Pemprov Banten memiliki seperti yang Kota Tangerang miliki bahkan lebih," kata Gubernur Banten Wahidin Halim. Walikota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, berbagai upaya dilakukan untuk menjadi tuan rumah yang baik dan memiliki kesan. Sebab, MTQ Banten di Kota Tangerang menjadi bagian dari syiar untk mencetak generasi yang Qurani. Pembukaan MTQ diawali dengan penampi- lan Drum Band yang disusul pawai kafilah setiap Kabupaten/Kota. Kemudian ada pertunjukan spektakuler video mapping yang menampilkan potensi setiap daerah dengan balutan teknologi modern. (Achmad) EDISI 4 Jadwal Sholat 04:41 12:01 15:14 18:03 19:12 Shubuh Dzuhur Ashar Maghrib Isya Pembukaan MTQ Banten Berlangsung Spektakuler Tangerang Islamic Theatre Syiar Islam Melalui Teknologi Digital

Transcript of Pembukaan MTQ Banten Tangerang Islamic Theatre Berlangsung … · 2019. 4. 12. · Bagi kita yang...

Page 1: Pembukaan MTQ Banten Tangerang Islamic Theatre Berlangsung … · 2019. 4. 12. · Bagi kita yang pernah ibadah haji atau umroh, baik sedang berada di Madinah atau di Mekkah, tampak

KOTA TANGERANGBuletin G R AT I S

KEUTAMAAN SHOLAT BERJAMAAH

dakan suku dari mana, kaya atau miskin. Bagi kita yang pernah ibadah haji atau umroh, baik sedang berada di Madinah atau di Mekkah, tampak sebe-lum waktu sholat tiba dari berbagai penjuru, ada yang jalan kaki, ada yang naik kendaraan bergegas menuju masjid untuk melaksanakan sholat lima waktu. Hal ini memang sejalan dengan �rman Alloh dalam Al-Qurán yang artinya ; “Hanyalah yang memakmur-kan masjid-masjid Allah ialah orang-orang yang beriman kepada Allah dan hari kemudian, serta tetap mendirikan shalat, menunaikan zakat dan tidak takut (kepada siapapun) selain Allah, maka merekalah yang termasuk golongan orang-orang yang

Sudah sama-sama kita yakini, bahwa sholat yang dilakukan secara berjamaah sangat dianjurkan oleh Rasululloh SAW, bahkan pernah Rasu-lulloh SAW marah kepada orang yang rumahnya dekat dengan masjid, tapi dalam melaksanakan sholat tidak ke masjid, sampai-sampai kalau perlu bakar rumahnya. “Sungguh aku berkeinginan untuk menyuruh seseorang sehingga shalat didirikan, kemudian ku suruh seseorang mengimami manusia, lalu aku bersama beberapa orang memba-wa kayu bakar mendatangi suatu kaum yang tidak menghadiri shalat, lantas aku bakar rumah-rumah mer-eka”.(HR. Bukhori-Muslim) Sholat berjamaah bukan saja dilakukan karena pahalanya jauh lebih besar dibandingakn sholat sendiri, tapi kalau dilihat dari kacamata keber-samaan, tampak Islam itu kompak, bersatu satu sama lain tanpa membe-

selalu mendapat petunjuk (dari Allah Ta’ala)” (QS At-Taubah: 18).Oleh karena itu kalau kita ingin disebut orang beriman kepada Alloh, kata kuncinya mau memakmurkan masjid. Banyak hal yang positif bila kita sholat berjamaah di masjid, sholat yang notabene banyak yang melihat kita. Ada dorongan positif untuk memperbanyak ibadah, antara lain kita lakukan sholat sunat tahaiyatul masjid, dan itu merupakan tam-bahan pahala. Kemudian kalau kita sholat sendiri di rumah atau di ruang kerja kita, kadang-kadang tidak melaksanakan sholat sunat qobliyah atau badiyah, maka kalau kita berada di masjid kita lakukan itu. Belum lagi gerakan sholat kita biasanya jauh lebih baik dibandingkan sendiri. Biasanya kalau sendiri cepat, tapi kalau di masjid gerakann-ya tumaninahnya jauh lebih baik. Apabila kita lihat dari sudut syiar dengan berbondong-bondong orang datang ke masjid, merupakan syiar da’wah mengajak orang yang melihat untuk sholat berjamaah. Betapa indahnya Islam, dari berbagai penjuru orang mendatangi masjid, dengan pakaian-pakaian yang indah.

Oleh : H. Ahmad ChairudinKetua Harian Masjid Al A’zhom

Pemerintah K o t a Ta n g e r a n g k e m b a l i m e n y e -d i a k a n t e m p a t

wisata religi bagi masyarakat. Setelah adanya Galeri Islam di Masjid Raya Al-Azhom. Kini, ada Tangerang Islamic Theatre yang berlokasi di Gedung MUI Kota Tangerang. Tangerang Islamic Theatre menampilkan cerita mengenai sejarah islam yang disajikan dalam bentuk video. Tampilannya pun berada di langit - langit ruangan sehingga penonton yang berada di dalamnya, seakan masuk dalam cerita yang disampaikan. Syiar islam dengan menggunakan teknologi informasi ini adalah bagian dari inovasi dan kreati�tas untuk memberikan edukasi kepada masyarakat. Apalagi di era saat ini, konsep seperti ini sangat cocok bagi kaum millenial sehingga syiar islam terus berjalan ditengah perkembangan teknologi yang modern. Walikota Tangerang Arief R Wismansyah menjelaskan, kedepannya akan dibangun Museum Asmaul Husna sehingga terinte-grasi dengan wisata edukasi lainnya seperti Museum Juang Taruna, Galeri Islam, Tangerang Islamic Theater, Tangerang City Galery dan Tangerang LIVE Room. Peresmian Tangerang Islamic Theater dilakukan oleh Gubernur Banten Wahidin Halim sebelum pembukaan MTQ dan disaksikan oleh tamu undangan dari Kabu-paten/Kota di Provinsi Banten. (Achmad)

P e m b u k a a n MTQ XVI Provin-si Banten di Kota Tangerang pada hari Senin (25/3) b e r l a n g s u n g meriah dan

spektakuler. Berbeda dari pembukaan MTQ pada umumnya, Kota Tangerang yang didau-lat sebagai tuan rumah memberikan kejutan berupa pertunjukan teknologi modern yang menampilkan potensi setiap Kabupaten/Kota. Gubernur Banten Wahidin Halim dan Ketua LPTQ Nasional yakni Amin Muhammadiyah, memuji kreati�tas yang ditunjukan Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah dalam men-yambut tamu yang datang ke Kota Seribu Industri dan Sejuta Jasa tersebut. "Pembukaan MTQ di Medan tahun lalu, kalah spektakuler jika dibandingkan di Kota Tangerang saat ini. Teknologi modern begitu dipertunjukan. Saya juga ingin Pemprov Banten memiliki seperti yang Kota Tangerang miliki bahkan lebih," kata Gubernur Banten Wahidin Halim. Walikota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, berbagai upaya dilakukan untuk menjadi tuan rumah yang baik dan memiliki kesan. Sebab, MTQ Banten di Kota Tangerang menjadi bagian dari syiar untk mencetak generasi yang Qurani. Pembukaan MTQ diawali dengan penampi-lan Drum Band yang disusul pawai ka�lah setiap Kabupaten/Kota. Kemudian ada pertunjukan spektakuler video mapping yang menampilkan potensi setiap daerah dengan balutan teknologi modern. (Achmad)

E D I S I 4

Jadwal Sholat

04:4112:0115:1418:0319:12

ShubuhDzuhurAshar

MaghribIsya

Ada berita gembira yang datang dari Rosululloh SAW yang menyatakan, bahwa salah satu golongan yang akan mendapat naungan langsung dari Alloh, dimana pada hari itu tidak ada naungan kecuali Alloh, adalah orang yang hatinya cenderung ka masjid. Bahkan Alloh akan memberikan kemulyaan kepada orang yang selalu beribadah di masjid. Mudah-mudahan Alloh SWT jadikan kita orang-orang atau golongan yang senantiasa istiqomah menjadi ahli masjid, hingga kita dan keluarga kita selamat baik di d u n i a maupun akhi-rat.***

Pembukaan MTQ Banten Berlangsung Spektakuler

Tangerang Islamic TheatreSyiar Islam Melalui Teknologi Digital

Page 2: Pembukaan MTQ Banten Tangerang Islamic Theatre Berlangsung … · 2019. 4. 12. · Bagi kita yang pernah ibadah haji atau umroh, baik sedang berada di Madinah atau di Mekkah, tampak

KOTA TANGERANG KOTA TANGERANG

dakan suku dari mana, kaya atau miskin. Bagi kita yang pernah ibadah haji atau umroh, baik sedang berada di Madinah atau di Mekkah, tampak sebe-lum waktu sholat tiba dari berbagai penjuru, ada yang jalan kaki, ada yang naik kendaraan bergegas menuju masjid untuk melaksanakan sholat lima waktu. Hal ini memang sejalan dengan �rman Alloh dalam Al-Qurán yang artinya ; “Hanyalah yang memakmur-kan masjid-masjid Allah ialah orang-orang yang beriman kepada Allah dan hari kemudian, serta tetap mendirikan shalat, menunaikan zakat dan tidak takut (kepada siapapun) selain Allah, maka merekalah yang termasuk golongan orang-orang yang

Sudah sama-sama kita yakini, bahwa sholat yang dilakukan secara berjamaah sangat dianjurkan oleh Rasululloh SAW, bahkan pernah Rasu-lulloh SAW marah kepada orang yang rumahnya dekat dengan masjid, tapi dalam melaksanakan sholat tidak ke masjid, sampai-sampai kalau perlu bakar rumahnya. “Sungguh aku berkeinginan untuk menyuruh seseorang sehingga shalat didirikan, kemudian ku suruh seseorang mengimami manusia, lalu aku bersama beberapa orang memba-wa kayu bakar mendatangi suatu kaum yang tidak menghadiri shalat, lantas aku bakar rumah-rumah mer-eka”.(HR. Bukhori-Muslim) Sholat berjamaah bukan saja dilakukan karena pahalanya jauh lebih besar dibandingakn sholat sendiri, tapi kalau dilihat dari kacamata keber-samaan, tampak Islam itu kompak, bersatu satu sama lain tanpa membe-

selalu mendapat petunjuk (dari Allah Ta’ala)” (QS At-Taubah: 18).Oleh karena itu kalau kita ingin disebut orang beriman kepada Alloh, kata kuncinya mau memakmurkan masjid. Banyak hal yang positif bila kita sholat berjamaah di masjid, sholat yang notabene banyak yang melihat kita. Ada dorongan positif untuk memperbanyak ibadah, antara lain kita lakukan sholat sunat tahaiyatul masjid, dan itu merupakan tam-bahan pahala. Kemudian kalau kita sholat sendiri di rumah atau di ruang kerja kita, kadang-kadang tidak melaksanakan sholat sunat qobliyah atau badiyah, maka kalau kita berada di masjid kita lakukan itu. Belum lagi gerakan sholat kita biasanya jauh lebih baik dibandingkan sendiri. Biasanya kalau sendiri cepat, tapi kalau di masjid gerakann-ya tumaninahnya jauh lebih baik. Apabila kita lihat dari sudut syiar dengan berbondong-bondong orang datang ke masjid, merupakan syiar da’wah mengajak orang yang melihat untuk sholat berjamaah. Betapa indahnya Islam, dari berbagai penjuru orang mendatangi masjid, dengan pakaian-pakaian yang indah.

Bawaslu Kota T a n g e r a n g mendeklarasikan Anti Money Politik, Hoaks dan

Politisasi SARA di Kampung Rukun Neglasari RT 05/07 sebagai contoh menciptakan Pemilu yang aman, nyaman dan damai. Pemkot Tangerang pun menyambut baik program tersebut dapat mewujudkan demokrasi yang sehat, jujur, dan adil serta mencegah dan membatasi ruang bermain para pelaku politik uang dalam Pemilu 2019. Ketua Bawaslu Kota Tangerang, Agus Muslim mengatakan, masyarakat di Kam-pung Rukun terdiri dari berbagai suku, ras dan agama tetapi tetap saling menghargai. "Kami harap, melalui Kampung Rukun ini dapat mewujudkan Pemilu yang aman dan damai," ujarnya. Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah menyampaikan komitmennya pada pada pelaksanaan pemilu yang damai dan akan tetap menjaga Kota Tangerang kondusif dalam berdemokrasi. Selain itu, Wali Kota juga berharap kepada partai - partai politik untuk bisa memanfaat-kan momen kampanye terbuka ini agar dapat memunculkan ide - ide terbaik untuk Kota Tangerang "Berikan gagasan - gagasan yang terbaik untuk Kota Tangerang dan untuk Indonesia," katanya. (Achmad)

Pemer intah K o t a Ta n g e r a n g meluncurkan a p l i k a s i iTangerang. Layanan ini untuk memu-

dahkan masyarakat untuk meminjam buku secara online ke Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) Kota Tangerang. Tercatat, ada 1.766 jenis buku seperti umum, ilmiah, sosial, keagamaan dan lainn-ya. Untuk mendapatkan layanan ini maka masyarakat bisa mendownload di Play Store dan login menggunakan email. Selain itu, Pemerintah Kota Tangerang pun menyiakan empat buku pengetahuan men-genai Kota Tangerang yakni Melacak Asal Muasal Kampung di Kota Tangerang, Wajah Kota Tangerang 2013 - 2018, Sketsa Hikayat Kota Tangerang, dan City Pro�le (Kebersa-maan dalam Keragaman). Walikota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, seluruh buku bacaan yang disediakan adalah yang memiliki pengeta-huan. Diharapkan, dengan adanya layanan ini maka akan meningkatkan kegemaran masyarakat membaca. Kedepannya, juga akan dibuat taman baca di setiap RT/RW melalui program Kampung Kita. "Bukan sekedar sembarangan membaca informasi yang belum tentu kebenarannya. Sehingga Pemkot bisa memberikan ilmu yg bermanfaat melalui bahan bacaan yang baik," katanya. (Achmad)

Ayo Download Aplikasi iTangerangBisa Pinjam 1.766 Buku Secara Online

Kampung Rukun Kota TangerangWujud Pemilu Aman dan Damai

Ada berita gembira yang datang dari Rosululloh SAW yang menyatakan, bahwa salah satu golongan yang akan mendapat naungan langsung dari Alloh, dimana pada hari itu tidak ada naungan kecuali Alloh, adalah orang yang hatinya cenderung ka masjid. Bahkan Alloh akan memberikan kemulyaan kepada orang yang selalu beribadah di masjid. Mudah-mudahan Alloh SWT jadikan kita orang-orang atau golongan yang senantiasa istiqomah menjadi ahli masjid, hingga kita dan keluarga kita selamat baik di d u n i a maupun akhi-rat.***

KEREDAKSIAN : DINAS KOMINFO KOTA TANGERANGGedung Pusat Pemerintahan, Lt.4, Jalan Satria Sudirman, Sukaasih, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten 15111 | Telp. 021-5576 4955