Pelimpahan Wewenang

download Pelimpahan Wewenang

of 2

description

Pelimpahan Wewenang

Transcript of Pelimpahan Wewenang

No

NoBidang, Sub Bidang dan Jenis Kewenangan Kepada CamatRincian Sebagian Kewenangan Yang Dapat Dilimpahkan Kepada CamatHasil Kajian Evaluasi Rincian Sebagian Kewenangan Yang Dapat Dilimpahkan Kepada Camat

1Pengendalian/PengawasanPengawasan Pelayanan Pusat Kesehatan Masyarakat1. Kebijakan tentang Puskesmas tertuang dalam Keputusan Menkes RI Nomor 128/Menkes/SK/II/2004

2. Puskesmas adalah Unit Pelaksana Dinas Kesehatan yang bertanggung jawab menyelenggarakan pembangunan kesehatan di suatu wilayah

3. Untuk terselenggaranya upaya kesehatn perorangan dan masyarakat yang sesuai dengan azas penyelenggaraan Puskesmas perlu ditunjang oleh manajemen Puskesmas

4. Tiga fungsi manajemen Puskesmas yaitu : Perencanaan, Pelaksanaan dan pengendalian Puskesmas serta Pengawasan dan Pertanggungjawaban

5. Pengendalian Puskesmas adalah proses pemantauan serta penilaian terhadap penyelenggaraan rencana tahunan Puskesmas yang meliputi pengorganisasian, penyelenggaran, pemantauan

6. Pengawasan di Puskesmas ada 2 macam yaitu pengawasan internal (pengawasan yang dilaksanakan langsung oleh atasan langsung) dan pengawasa external meliputi pengawasan yang dilaksanakan oleh masyarakat , Dinas Kesehatan serta instituasi pemerintah terkait. Pengawasan mencakup aspek administrasi, keuangan, dan teknis pelayanan.

Kesimpulan :

Hasil Kajian Evaluasi Rincian Sebagian Kewenangan Yang Dapat Dilimpahkan Kepada Camat , untuk pengawasan / pengendalian Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) adalah :

1. penyelenggaraan rencana tahunan Puskesmas yang meliputi pengorganisasian, penyelenggaran, pemantauan

2. pengawasa external meliputi pengawasan yang dilaksanakan oleh masyarakat , Dinas Kesehatan serta instituasi pemerintah terkait. Pengawasan mencakup aspek administrasi, keuangan, dan teknis pelayanan.

Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan

Dr. Koko Sudjadi RM, MH.Kes

Nip. 19581029 198911 1001

Rincian Pelimpahan Sebagian Kewenangan Bupati Kepada Camat