Pedoman Penulisan KKP

download Pedoman Penulisan KKP

of 30

Transcript of Pedoman Penulisan KKP

PEDOMAN PENULISAN KERTAS KERJA PERORANGAN (KKP) DIKLAT KEPEMIMPINAN TK IVDisampaikan oleh : TEAM WIDYAISWARAPUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN APARATUR DEPARTEMEN PERHUBUNGAN BOGOR

I.PENGERTIANKertas Kerja Perorangan (KKP) adalah kertas kerja yang dibuat oleh peserta secara individual yang memuat rencana kerja kegiatan yang akan dilaksanakan peserta setelah kembali ke instansinya dalam rangka pelaksanaan tugas jabatan yang dibebankan oleh instansinya

II.TUJUANKKP bertujuan untuk memadukan program diklat yaitu pengetahuan & keterampilan dengan pengalaman kerja yang prosesnya melalui tahap- tahap pembahasan, penulisan serta pendalaman kertas kerja seperti yang direncanakan dalam program diklat.

III.PILIHAN JUDULPeserta diwajibkan memilih sasaran yang menjadi tugas pokok dan fungsi dari unit kerjanya kemudian dituangkan kedalam Rencana Kerja yang juga merupakan sarana pengawasan bagi atasan langsung Alternatif lain adalah suatu kegiatan yang juga termasuk ruang lingkup tugas dan tanggung jawabnya (jika ada). Sasaran...............

Sasaran sifatnya terobosan, sesuatu yang baru dan dapat diterapkan serta dipertanggung jawabkan seperti metode, modal, sumber - sumber dan sebagainya Judul diambil dari sasaran yang terbawah pada pohon alternatif dengan pola penulisan sebagai berikut:

KERTAS KERJA PERORANGAN RENCANA KERJA PEAN (SASARAN/FOKUS)..DI/ PADA/OLEH(NAMA UNIT KERJA PELAKSANA/ LOKUS).

Contoh:Rencana Kerja peningkatan Kinerja Staf dibidang Kearsipan pada Sub Bagian Laporan dan Dokumentasi Bidang Pembelajaran Badan Pendidikan dan Pelatihan Departemen Dalam Negeri

IV. METODE PERENCANAAN DAN ANALISISSebagai dasar perencaan dan pembahasan digunakan instrument pola kerja terpadu yang mengutamakan: Sasaran: Harus ditentukan dengan pasti yang diwujudkan melalui kegiatan,sasaran harus terukur,baik kualitas maupun kuantitas.

Kegiatan: Dilakukan dalam 3 tahap yang disebut pokok kerja yaitu persiapan,pelaksanaan dan pengendalian. setiap kegiatan diwujudkan dalam keterkaitan antara pelaksanaan pekerjaan dengan orang atau penanggung jawab kegiatan baik unit kerja tim atau individu.

V.SISTEMATIKA PENULISAN KKP terdiri dari lima bab yang merupakan suatu kesatuan yang utuh dengan sistematika sebagai berikut: Kata pengantar (1-2) halaman, berisi pernyataan/ungkapan penulis. tidak perlu dicantumkan nama penulis.Daftar Isi Daftar Lampiran Daftar Tabel & Gambar

BAB 1: PENDAHULUAN(4-6 halaman) A.LATAR BELAKANG Mengacu pada judul sesuai dengan tugas pokok dan fungsi serta kegiatan atau proyek yang menjadi tanggung jawab yang bersangkutan. Tupoksi yang bersangkutan dapat dikemukakan disini. Misi organisasi / instansi. Gambaran keadan umum di lingkungan unit kerja. Berisi uraian singkat alasan pemilihan judul.

B. MASALAH POKOKMasalah dari atasan langsung yang juga menjadi masalah yang bersangkutan, sehingga apabila yang bersangkutan memecahkan masalahnya akan memberikan sumbangan bagi pemecahan masalah yang setingkat lebih tinggi.Diperlihatkan pada gambar pohon masalah nomor 3b (lampiran 1).

C. METODE PENGUMPULAN DATAData dikumpulkan melalui: 1. Studi Kepustakaan 2. Penelusuran dokumen dan laporan 3. Perolehan materi di kelas 4. Pengalaman kerja 5. Konsultasi

D. PENGERTIAN DAN LINGKUP BAHASAN 1. Menjelaskan istilah dan pengertian,yaitu hal-hal yang ada relevansinya dengan judul. 2. Membatasi permasalahan umum menjadi khusus,jelas dan realistis 3. Sejauh mana pembahasan akan dilakukan (membatasi ruang lingkup yang akan dibahas).

E. SISTEMATIKA PENULISAN Berisi uraian singkat materi KKP yang bersumber dari daftar isi BAB II : KEADAAN SEKARANG (4-6) halaman Keadaan yang ada pada unit kerja saat ini yang masih perlu ditingkatkan,berupa hal-hal atau fakta dari aspek Administrasi Manajemen dan Organisasi pada pohon masalah jenjang sebab terbawah.keadaan sekarang berisi fakta data dan angka yang dihadapi

BAB III : KEADAAN YANG DIINGINKAN(4-6) halaman Keadaan yang diinginkan apabila sasaran dapat terwujud.memuat kondisi atau hal-hal yang dikehendaki terjadi pada masa yang akan datang (perubahan, penyempurnaan, perbaikan kondisi yang dikehendaki).keadaan yang akan datang ini terletak pada pohon sasaran yaitu merupakan kebalikan dari keadaan sekarang.

BABIV:MASALAH & PEMECAHANNYA(Jumlah halaman tidak ditentukan) A.IDENTIFIKASI & ANALISIS MASALAH 1. Diperoleh dari kesenjangan antara keadaan sekarang dengan keadaan yang diinginkan (diidentifikasikan masalahnya). 2. Setelah itu lakukan analisis masalah dengan menggunakan analisis pohon (gambarkan pohon masalah).

B. SASARAN1. Gambarkan pohon sasaran dengan cara mengubah situasi negative pada pohon masalah menjadi situasi positif dan jelaskan. 2. Pilih sasaran yang hendak diwujudkan berdasarkan skala prioritas dan sumbersumber yang tersedia.

C. ALTERNATIF KEGIATAN 1. Stlh sasaran dipilih (pada Bab IV B) maka dibuat alternative kegiatan utk mewujudkan sasaran tsb (gambar pohon alternatif). 2. Tetapkan salah satu alternatif kegiatan untuk dapat mewujudkan sasaran tersebut dan rumuskan sasaran umum yang hendak dicapai.Rumusan sasaran umum adalah:Terwujudnya (sasaran).

D.LANGKAH-LANGKAH TINDAKANBuat rencana kerja dgn menggunakan MRK,PK & penjadwalan. 1. Uraikan pembuatan MRK yg dimulai dgn membuat sasaran khusus.menetapkan kegiatan,pokok kerja,pokok akhir & SIABIDIBA. 2. Adakan validasi sasaran dgn membuat Paket kerja & Penjadwalan. 3. Utk pengendalaian dibuat blanko pengendalian & lap. status sasaran.

BAB V : KESIMPULAN(Jumlah halaman antara 1-2 halaman)

1. Berisi kesimpulan dari Bab I s.d Bab IV dengan singkat,padat dan jelas. 2. Manfaat PKT dalam pembuatan rencana pada unit kerja yang bersangkutan

DAFTAR KEPUSTAKAANDaftar kepustakaan disusun menurut abjad Latin dengan ketentuan sebagai berikut : 1. Sebutkan dengan jelas sumber yang diajukan sebagai acuan. Tulis secara lengkap: nama pengarang,judul buku,nama penerbit serta nama kota dan tahun penerbitannya. 2. Sumber berupa harian /surat kabar disebutkan nama surat kabar tanggal penerbitannya serta kolom beritanya. 3. Dokumen/Surat Keputusan disebutkan dengan lengkap nama,nonor dan tanggalnya.

Contoh SISTEMATIKA PENYUSUNAN KKPDIKLAT KEPEMIMPINAN TINGKAT IVKATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR DAN TABEL BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG B. ISU AKTUAL C. PERUMUSAN MASALAH D. METODE PENGUMPULAN DATA E. PENGERTIAN DAN LINGKUP BAHASAN F. SISTEMATIKA PENULISAN BAB II GAMBARAN KEADAAN SEKARANG A. VISI DAN MISI B. TUGAS POKOK DAN FUNGSI C. PROGRAM DAN KEGIATAN YANG TELAH DILAKSANAKAN D. GAMBARAN TINGKAT KINERJA SEKARANG BAB III GAMBARAN KEADAAN YANG DIINGINKAN A. SASARAN DAN KEBIJAKAN OPRASIONAL B. PENETAPAN PROGRAM DAN KEGIATAN YANG INGIN DITINGKATKAN C. GAMBARAN TINGKAT KINERJA YANG DIINGINKAN BAB IV MASALAH DAN PEMECAHANNYA A. IDENTIFIKASI DAN ANALISIS MASALAH B. SASARAN C. RENCANA KERJA 1. RENCANA PERSIAPAN,PELAKSANAAN DAN PENGENDALIAN ( MPK ) 2. JADWAL KEGIATAN PENUTUP DAFTAR PUSTAKA

Pedoman Penulisan KKP-Djoko KKP-

22

22

VI.SAMPUL MUKA KKPPada halaman muka KKP dicantumkan judul rencana kerja.nama pembuat rencana dan nama instansi penyelenggara Diklat serta bulan dan tahun pembuatan KKP tersebut. Untuk jelasnya sebagaimana contoh dibawah ini:

Contoh Sampul MukaKERTAS KERJA PERORANGAN RENCANA KERJA PE..AN (SASARAN / FOKUS)PADA/DI/OLEH. (NAMA UNIT KERJA/LOKUS)

Oleh: NIP.

DEPARTEMEN/LEMBAGA. BEKERJASAMA DENGAN LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA RI DIKLAT KEPEMIMPINAN TK.IV ANGKATAN.TA 200/200 (KOTA,TAHUN)

VIII. TEKNIK PENULISAN KKPA. Ukuran Kertas dan Penulisan Huruf/Nomor.

1. KKP ditulis di atas kertas HVS berukuran kwarto atau A4. 2. Judul dan Bab ditulis dengan huruf besar & judul Sub-Bab dimulai dengan huruf besar dan diberi garis atau ditebalkan. 3. Jenis huruf (font) menggunakan Arial 12 4. Ruang Ketik 15 x 22 cm (59 huruf/baris, jumlah baris max 22, jarak ketik 2 spasi

5. Urutan penggunaan huruf sebagai berikut: BAB : I, II, III dstnya. Sub Bab : A, B, C dstnya. Anak Sub Bab : 1, 2, 3, 4 dstnya Pecahan anak Sub Bab : a), b), c), dstnya Anak dari pecahan anak Sub Bab : 1), 2), 3) dst. B. Jarak tulisan : 2 (dua) spasi. C. Warna dan Judul KKP Warna sampul muka (cover) KKP dan jumlah penggandaan KKP disesuaikan dengan ketentuan instansi setempat.

PROSES PENYUSUNAN KKP DIKLAT PIM IV

H-1

H-2

H-3

H-4

PENJELASAN (3 Jp)

Konsultasi Judul (6 Jp)

Konsultasi Sistematika & penggunaan TAM (6 Jp)

Seminar (12 Jp)

FORMAT PENGAJUAN JUDUL1. 2. 3. 4. 5. 6.

7. 8. 9.

Nama Unit Kerja Jabatan Tupok Fungsi / Uraian Tugas Isu Aktual (memenuhi 3 krikriteria) Perumusan Masalah Sasaran Judul

: : : : : : : : :

KONSULTASI JUDUL KKPDIKLAT PIM TINGKAT IVKERJASAMA . - LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA RI ANGKATAN .. TAHUN ..1. 2. 3. 4. 5. 6. Nama Unit Kerja Jabatan Tugas Pokok : .. : .. : .. : ..

Fungsi / Uraian Tugas : (bisa menggunakan lampiran) ... Isu Aktual (memenuhi 3 kriteria) : Perumusan Masalah : Sasaran Judul : .. : ..

7. 8. 9.

Ranai, . Fasilitator Peserta

()

()

Sekian dan Terimakasih