Panera

3
1. Rivalry Among Competitive Sellers Industri makanan dan restoran di Amerika merupakan industri dengan tingkat persainganyang tinggi. Dengan nilai pasar sebesar US$345 miliar dari total nilai pasar makanan US$511miliar, maka akan selalu menarik pesaing baru untuk masuk. Pada exhibit 9 dapat dilihat terdapatratusan bahkan ribuan pesaing pada berbagai level yang berkompetisi secara nasional, regionalmaupun lokal dengan strateginya masing-masing yang secara agresif mengancam pendapatandan pangsa pasar Panera. 2. Threat of Substitutes Dalam industri makanan dan restoran tidak ada substitusi atas produk makanan (roti)karena orang membutuhkan makanan setiap hari. Makanan adalah kebutuhan dasar dan tidak adayang dapat menggantikan, sehingga ancaman dari produk substitusi relatif rendah. Namun untuk terdapat substitusi untuk produk Panera yang lain, yaitu tempat dan kopi.Sebagai bagian dari strategi, Panera menawarkan café-nya sebagai tempat untuk meetingatau menyelesaikan pekerjaan sembari menyantap makanan. Substitusi untuk ini adalah tempatkerja di kantor atau di rumah. Panera menawarkan alternatif yang lebih menyenangkan untuk menyelesaikan pekerjaan dengan memberikan fasilitas dan lingkungan yang mendukung (misal:tenpat duduk yang nyaman, music yang easy listening dan wi-fi).Kopi adalah salah satu produk Panera. Substitusi untuk produk ini adalah minumanberkafein dan minuman berenergi. Namun ancaman dari produk substitusi ini adalah rendahkarena masing-masing konsumen akan tetap pada seleranya, apakah minum kopi atau minumanberenergi. 3.

description

Panera

Transcript of Panera

1.Rivalry Among Competitive SellersIndustri makanan dan restoran di Amerika merupakan industri dengan tingkat persainganyang tinggi. Dengan nilai pasar sebesar US$345 miliar dari total nilai pasar makanan US$511miliar, maka akan selalu menarik pesaing baru untuk masuk. Pada exhibit 9 dapat dilihat terdapatratusan bahkan ribuan pesaing pada berbagai level yang berkompetisi secara nasional, regionalmaupun lokal dengan strateginya masing-masing yang secara agresif mengancam pendapatandan pangsa pasar Panera.2.Threat of SubstitutesDalam industri makanan dan restoran tidak ada substitusi atas produk makanan (roti)karena orang membutuhkan makanan setiap hari. Makanan adalah kebutuhan dasar dan tidak adayang dapat menggantikan, sehingga ancaman dari produk substitusi relatif rendah. Namun untukterdapat substitusi untuk produk Panera yang lain, yaitu tempat dan kopi.Sebagai bagian dari strategi, Panera menawarkan caf-nya sebagai tempat untuk meetingatau menyelesaikan pekerjaan sembari menyantap makanan. Substitusi untuk ini adalah tempatkerja di kantor atau di rumah. Panera menawarkan alternatif yang lebih menyenangkan untukmenyelesaikan pekerjaan dengan memberikan fasilitas dan lingkungan yang mendukung (misal:tenpat duduk yang nyaman, music yang easy listening dan wi-fi).Kopi adalah salah satu produk Panera. Substitusi untuk produk ini adalah minumanberkafein dan minuman berenergi. Namun ancaman dari produk substitusi ini adalah rendahkarena masing-masing konsumen akan tetap pada seleranya, apakah minum kopi atau minumanberenergi.3.Threat of New EntrantsAncaman dari pesaing baru pada industri ini sangat tinggi. Potensi pasar yang besar danhambatan untuk masuk yang rendah akan menarik banyak pemodal untuk masuk ke industri ini.Pebisnis baru selalu mendapat peluang untuk tumbuh, karena karakteristik konsumen yangmencari makanan baru dan tempat makan baru, sehingga kebutuhan tempat makan baru selalumuncul. Akibatnya banyak bisnis makanan dan restoran yang berguguran, karena menu yangtidak disukai, tempat yang kurang nyaman dan kualitas makanan yang rendah.4.Buyer Bargaining PowerKekuatan tawar pembeli relatif tinggi untuk Panera. Industri makanan dan restoran sangatkompetitif danswitching costpembeli untuk berpindah ke produk dari perusahaan lain sangatrendah. Dengan sangat mudah pembeli mencari produk lain yang lebih disukai.Kekuatan tawar pembeli tinggi ini juga disebabkan akses informasi yang mudah. Pembelidengan mudah mengakses informasi terkait nutrisi dan kualitas makanan serta tempat makanyang baik melalui forum-forum di internet. Pembeli akan memilih tempat makan yang sesuaidengan preferensinya.5.Supplier Bargaining PowerSuplier Panera mempunyai kekuatan tawar yang relatif rendah. Panera melakukankontrak dengan banyak suplier yang membuat kekuatan suplier secara individual lemah.Perusahaan dapat secara mudah berpindah ke suplier lain apabila terdapat suplier yangbermasalah, baik dari segi kualitas, kuantitas maupun harga. Dengan strategi ini Panera dapatmengendalikan harga bahan bakunya.