PANDUAN PRAKTEK KLINIK
-
Author
dharmaputrakalipancur -
Category
Documents
-
view
48 -
download
1
Embed Size (px)
description
Transcript of PANDUAN PRAKTEK KLINIK

TUJUAN DAN KOMPETENSI
A. Tujuan
Setelah mengikuti proses mata pelajaran ini diharapkan siswa mampu melaksanakan
pemberian asuhan keperawatan kepada pasien dan mengaplikasikan penerapan keterampilan
dasar yang bersifat klinis sesuai dengan standar operasional prosedur yang telah dipelajari.
B. Kompetensi
1. Melaksanakan pengkajian pada pemenuhaan kebutuhan dasar manusia secara
fisiologis, yaitu meliputi kebutuhan nutrisi, cairan dan elektrolit, oksigenasi, istirahat,
aktivitas, keamanan, kenyamanan dan keselamatan.
2. Melaksanakan pengkajian dan pemenuhan kebutuhan secara psikososial dan
spiritual.
3. Mampu melaksanakan praktik keperawatan dasar.
C. Tata Tertib
1. Setiap siswa wajib hadir 15 menit sebelum shift
2. Setiap siswa wajib mengenakan baju dinas warna seragam sesuai dengan seragam
dari sekolah atau sesuai aturan yang ditetapkan oleh pihak institusi kesehatan
tempat praktek, lengkap dengan atribut name tag dan logo, sepatu dan kaus kaki
warna putih, jilbab warna putih bagi perempuan serta rambut rapi dan pendek bagi
laki-laki.
3. Setiap siswa tidak boleh memakai perhiasan selain jam tangan, tidak berkuku
panjang dan tidak menggunakan pewarna kuku. Bagi perempuan tidak boleh
berdandan terlalu mencolok/berlebihan.
4. Setiap siswa wajib berpenampilan rapi dan sopan, serta mentaati peraturan dan
ketentuan yang berlaku di institusi Rumah Sakit tempat praktek.
5. Setiap siswa wajib menjaga nama baik sekolah maupun institusi Rumah Sakit
tempat praktek.

6. Setiap siswa wajib membawa buku panduan praktek klinik dan mengisi lembar
absensi yang disediakan di ruangan praktek.
7. Setiap siswa wajib melakukan pemberian asuhan keperawataan dengan mengelola
kasus.
8. Pemilihan kasus dapat dilakukan pada hari pertama praktek ruangan, kasus
ditentukan oleh pembimbing klinik atau pembimbing akademik atau dapat dipilih
sendiri atas persetujuan pembimbing.
9. Setiap siswa wajib mengisi target kompetensi pada format yang telah disediakan
dengan mencantumkan tanggal dan paraf pembimbing/perawat yang jaga pada saat
itu.
10. Bagi siswa yang berhalangan hadir karena sakit harus menunjukan surat keterangan
dari dokter dan mengganti hari praktek sesuai ketidakhadiran, sedangkan ketidak
hadiran karena alasan selain sakit harus mengganti 3x lipat dari jumlah hari yang
ditinggalkan (sistem double shift/memanfaatkan waktu lepas/libur). Surat diberikan
kepada pembimbing lapangan dan difotocopy 1 lembar untuk pembimbing dari
sekolah.
D. Lampiran
1. Format Penilaian Kinerja Praktek
2. Format Penilaian Laporan Pendahuluan
3. Format Penilaian Dokumentasi Asuhan Keperawataan Lengkap
4. Format Penilaian Pendidikan Kesehatan (Penkes)
5. Format Pendokumentasian Asuhan Keperawatan Lengkap
6. Daftar Kompetensi Dasar yang Harus Dicapai
7. Target Kompetensi

AGENDA KEGIATAN PRAKTEK KLINIK
KEPERAWATAN DASAR
TAHUN 2014/2015
PELAKSANAAN NO KEGIATAN KETERANGAN
10 hari pertama 1 Hari pertama semua siswa masuk pagi selanjutnya dinas dibagi 3 shift pagi, sore, malam.
2 Penugasan individu : Membuat Laporan Pendahuluan/LP dengan ditulis tangan.
Membuat Laporan Pendahuluan 10 hari 1 LP sesuai dengan askep yang diambil.
3 Penugasan individu : Membuat Asuhan Keperawatan/Askep dengan ditulis tangan, dengan rincian sbb :
a. Melakukan pengkajian pada pasienb. Menentukan data fokusc. Melakukan analisa datad. Menentukan diagnosa keperawatan
sesuai prioritase. Menyusun rencana asuhan
keperawatanf. Melaksanakan implementasi
tindakan keperawatan pada pasieng. Membuat evaluasi hasil asuhan
keperawatan
Kasus kelolaan minimal 3 hari dan 1 siswa 1 pasien kelolaan setiap sepuluh hari.
4 Penugasan individu target kompetensi sesuai dengan buku panduan
Setiap shift
10 hari kedua 1 Siswa datang dinas sesuai jadual yang telah ditentukan oleh Rumah Sakit
2 Penugasan individu : Membuat Laporan Pendahuluan/LP dengan ditulis tangan .
Membuat Laporan Pendahuluan 10 hari 1 LP sesuai dengan askep yang diambil.
3 Penugasan individu : Membuat Asuhan Keperawatan/Askep dengan ditulis tangan, dengan rincian sbb :
a. Melakukan pengkajian pada pasienb. Menentukan data fokusc. Melakukan analisa data
Kasus kelolaan minimal 3 hari dan 1 siswa 1 pasien kelolaan setiap sepuluh hari.

d. Menentukan diagnosa keperawatan sesuai prioritas
e. Menyusun rencana asuhan keperawatan
f. Melaksanakan implementasi tindakan keperawatan pada pasien
g. Membuat evaluasi hasil asuhan keperawatan
4 Penugasan individu target kompetensi sesuai dengan buku panduan
Setiap shift
5 Penugasan kelompok : Persiapan pelaksanaan pemberian Pendidikan Kesehataan/Penkes pada pasien dan keluarga pasien, yaitu :
a. Membuat SAPb. Membuat leafletc. Membuat lembar balik/power point
& menyiapkan LCD Proyektor10 hari ketiga 1 Siswa datang dinas sesuai jadual yang telah
ditentukan oleh Rumah Sakit2 Penugasan individu : Membuat Laporan
Pendahuluan/LP dengan ditulis tangan sesuai kasus yang diambil.
Membuat Laporan Pendahuluan 10 hari 1 LP sesuai dengan askep yang diambil.
3 Penugasan individu : Membuat Asuhan Keperawatan/Askep dengan ditulis tangan, dengan rincian sbb :
a. Melakukan pengkajian pada pasienb. Menentukan data fokusc. Melakukan analisa datad. Menentukan diagnosa keperawatan
sesuai prioritase. Menyusun rencana asuhan
keperawatanf. Melaksanakan implementasi
tindakan keperawatan pada pasieng. Membuat evaluasi hasil asuhan
keperawatan
Kasus kelolaan minimal 3 hari dan 1 siswa 1 pasien kelolaan setiap sepuluh hari.
4 Penugasan individu target kompetensi sesuai dengan buku panduan
Setiap shift
5 Penugasan kelompok : Pelaksanaan pemberian Pendidikan Kesehataan/Penkes pada pasien dan keluarga pasien

DAFTAR NAMA PEMBIMBING :
KELOMPOK I KELOMPOK 2 KETERANGAN
1. Ns. Nanang Asmono, S.Kep2. Ns. Endah Nurkhayah, S.Kep3. Ns. Risgiyanti, S.Kep
1. Ns. Nanang Asmono, S.Kep2. Ns. Endah Nurkhayah, S.Kep3. Ns. Risgiyanti, S.Kep
Waktu kunjungan tidak ditentukan.
Catatan :
1. Siswa berangkat dan pulang dinas sesuai jadual shift yang telah ditetapkan Rumah Sakit yang bersangkutan.
2. Tugas individu (LP dan Askep) dikumpulkan setiap 10 hari sekali pada pembimbing klinik/pembimbing dari institusi pendidikan.
3. Proses bimbingan dan konsultasi dengan pembimbing klinik waktu menyesuaikan, minimal 1 minggu 2 kali.
4. Pengambilan tema Penkes disesuaikan dengan kebutuhan ruangan dimana siswa praktek dan atas persetujuan pembimbing klinik.

Lampiran 1
FORMAT PENILAIAN
KINERJA PRAKTEK
Nama :...................................................... Ruangan :..............................………………………..
No Aspek Penilaian Nilai1 2 3 4
A. Penampilan Umum1. Kehadiran (hadir dan pulang tepat waktu)2. Kerapian dan kelengkapan seragam3. Keaktifan dan kerjasama kelompok
B. Dokumentasi Keperawatan4. Mampu mendokumentasikan pasien baru di ruangan5. Kemampuan melakukan pengkajian6. Membuat perencanaan Asuhan Keperawatan7. Membuat implementasi keperawatan8. Membuat catatan perkembangan
C. Penampilan Kerja9. Keaktifan mengikuti bimbingan & pembelajaran di ruangan
10. Memiliki kreatifitas dalam melakukan asuhan keperawatan11. Kemampuan untuk berkolaborasi dan berkomunikasi dengan tim
kesehatan di ruangan/ Rumah Sakit12. Kemampuan mendelegasikan tugas kepada anggota kelompok,
perawat dan tim kesehatanTOTAL
Nilai : JumlahSkor
48×100=¿ …
** Diisi oleh pembimbing dari RS
Purwokerto, ………………………….
Pembimbing
…………………….
Nilai 1: Kurang2: Cukup3: Baik4: Sangat Baik

Lampiran 2
FORMAT PENILAIAN
LAPORAN PENDAHULUAN
Nama : ................................................... Ruangan :.........................................................
No Aspek Penilaian Nilai1 2 3 4
1 Terdapat Definisi ( Pengertian )2 Terdapat Etiologi (Penyebab )3 Terdapat Manifestasi klinis ( Tanda dan Gejala )4 Terdapat Patofisiologi5 Terdapat Patways6 Terdapat Komplikasi7 Terdapat Pemeriksaan penunjang8 Terdapat Penatalaksaan medis9 Terdapat Penatalaksaan keperawatan
10 Terdapat Diagnosa keperawatan yang mungkin muncul11 Penulisan daftar pustaka benar12 Laporan Pendahuluan ditulis sesuai urutan13 Laporan Pendahuluan ditulis dengan lengkap dan rapi
TOTAL
Nilai : JumlahSkor
52×100=¿ …
** Diisi oleh pembimbing dari institusi pendidikan
Purwokerto, ………………………….Pembimbing
…………………….
Nilai 1: Kurang 2: Cukup 3: Baik 4: Sangat Baik

Lampiran 3
FORMAT PENILAIAN
DOKUMENTASI ASUHAN KEPERAWATAN LENGKAP
Nama : ................................................... Ruangan :.........................................................
No Aspek Penilaian Nilai1 2 3 4
A. Pengkajian1. Menuliskan identitas pasien dengan lengkap2. Riwayat keperawatan mengurai kronologi masalah secara sistematis
dan focus3. Pengumpulan data terfokus dengan masalah dilengkapi pengkajian
fungsional, pemeriksaan fisik, program terapi dan data penunjang lain4. Penulisan data fokus benar sesuai hasil pengkajian5. Rumusan analisa data tepat
B. Diagnosa Keperawatan6. Sesuai dengan kondisi pasien yang ada7. Penyusunan diagnosa keperawatan sesuai prioritas
C. Perencanaan8. Penyusunan tujuan menggunakan kriteria hasil9. Rencana tindakan disusun sesuai dengan masalah yang ada pada
pasienD Pelaksanaan/ Implementasi
10. Implementasi tindakan disusun sesuai rencana asuhan keperawatan11. Mencantumkan nama, tanda tangan, respon pasien
E Evaluasi12. Mengevaluasi dengan membuat SOAP perkembangan13. SOAP menggambarkan perkembangan pasien
TOTAL
Nilai : JumlahSkor
52×100=¿ …
** Diisi oleh pembimbing dari institusi pendidikan
Purwokerto, ………………………….Pembimbing
…………………….
Nilai 1: Kurang 2: Cukup 3: Baik 4: Sangat Baik

Lampiran 4
FORMAT PENILAIAN PENKESWaktu/Hari/Tanggal :Judul Penkes :Ruang Praktek :
No Aspek Penilaian Bobot Skor
A. Persiapan
1. Satuan Acara Pembelajaran (SAP) lengkap dan sistematis 4
2. Media, tujuan dan materi tepat sesuai sasaran 4
3. Mempersiapkan klien/ keluarga & lingkungan 4
B. Tahap Orientasi
4. Memberikan salam pembukaan 4
5. Menjelaskan tujuan umum dan tujuan khusus penkes 4
6. Melakukan kontrak waktu 4
7. Menanyakan kesiapan klien sebelum kegiatan dimulai 4
C. Tahap Pelaksanaan
8. Menanyakan materi yang akan diberikan pada lien/keluarga : “
Apakah topik yang akan disampaikan sudah diketahui apa
belum? ”
4
9. Menjelaaskan materi penkes sesuai dengan tujuan 4
10. Ketepatan menggunakan media penkes 4
11. Memotivasi keterlibatan klien/keluarga 4
12. Memberikan kesempatan kepada klien untuk bertanya 4
13. Memberikan penghargaan/pujian pada klien/keluarga dalam
setiap pertanyan yang diajukan
4
14. Menanyakan kemali pada klien/keluarga apakah masih ada
yang belum jelas
4
D Tahap Evaluasi
15. Melakukan evaluasi pada klien/keluarga dengan cara 4

mengajukan pertanyaan
16. Memberikan penghargaan/pujian pada klien/keluarga bila
jawaban dari pertanyaan yang diajukan benar
4
17. Hasil evaluasi sesuai dengan tujuan yang diharapkan 4
18. Menutup penkes 4
19. Merapikan alat-alat & ruangan yang telah digunakan 4
E Penampilan Selama Tindakan
20. Kreatifitas tinggi 4
21. Ketepatan waktu sesuai kontrak 4
22. Ketengangan selama penkes 4
23. Menguasai materi yang disampaikan 4
TOTAL 100
Bobot 1: Kurang 2: Cukup 3: Baik
4: Sangat Baik
Nilai : JumlahSkor
52×100=¿ …
** Diisi oleh pembimbing klinik dan institusi
pendidikan
Purwokerto, ………………………….
Pembimbing
…………………….
Lampiran 5

Format Dokumentasi Asuhan Keperawatan
ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN/NY...
DENGAN .................( DIAGNOSA MEDIS)
DI RUANG.............RS..............
A. PENGKAJIANTanggal :
Jam :
a. Identitas
1. Pasien
Nama :
Umur :
Jenis kelamin :
Pendidikan :
Pekerjaan :
Status perkawinan :
Agama :
Suku :
Alamat :
Diagnosa medis :
No Register :
2. Penanggung jawab
Nama :
Umur :
Jenis kelamin :
Alamat :
Hubungan dg pasien :
b. Riwayat kesehatan

Keluhan Utama
__________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
Riwayat Penyakit Sekarang
____________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
Riwayat Penyakit Dahulu
__________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
Riwayat Penyakit Keluarga
__________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
c. Pengkajian Fungsional
1. Persepsi dan pemeliharaan Kesehatan :
2. Nutrisi dan Metabolik :
3. Eliminasi :
4. Tidur dan istirahat :
5. Pola aktifitas dan latihan :
Kemampuan merawat diri 0 1 2 3 4Makan/ minumMandiToiletingBerpakaianMobilitas di tempat tidurBerpindahAmbulasi/ROM (Range Of Motion)Keterangan :0 = Mandiri 3 = Dibantu orang lain dan alat1 = Dengan alat bantu 4 = Tergantung total2 = Dibantu orang lain

6. Persepsi sensorik :
7. Persepsi diri dan konsep diri :
8. Seksual dan reproduksi :
9. Pola hubungan peran :
10. Pola pengelolaan koping daan stress :
11. Sistem nilai dan keyakinan :
d. Pemeriksaan fisik ( Head To Toe )Keadaan Umum :
Tanda - Tanda Vital
TD = ........mmHg, Nadi: ........x/mnt, RR: .......x/mnt, S: …….°C
1. Kepala : 2. Mata : 3. Hidung : 4. Telinga : 5. Gigi dan Mulut :6. Leher : 7. Dada (jantung dan paru-paru)
Inspeksi : Perkusi : Palpasi : Auskultasi :
8. Abdomen Inspeksi : Auskultasi : Palpasi : Perkusi :
9. Genitalia : 10. Anus :11. Ekstremitas :

e. Data penunjang lain
1. Pemeriksaan darah, urine, feces, sputum
Tanggal Jenis Pemeriksaan Hasil Nilai Normal
2. Ro ( Hasil ) :
3. CT Scan ( Hasil ) :
4. USG( Hasil ) :
f. Program Terapi
Jenis Obat Aturan pemberian (dosis )Obat oral :1.2.dst
1.2.dst
Obat Injeksi :1.2.dst
1.2.dst
Obat Suppositoria :1.2.dstCairan infus :1.2.dst
1.2.dst

DATA FOKUS
Tanggal/Jam Data Fokus
DS :
DO :
DS :
DO :
ANALISA DATA
Data subjektif dan objektif Etiologi Masalah keperawatan/Problem
DS :
DO :
DS :
DO :
DS :
DO :
DIAGNOSA KEPERAWATAN ( Sesuai Prioritas )
1.
2.

3.
RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN
No
Dx Keperawatan
(Sesuai prioritas) Tujuan Intervensi Rasional
1
2
3

CATATAN PERKEMBANGAN KEPERAWATAN
Tgl/jam No Dx Implementasi Respon Pasien Paraf

EVALUASI
Tgl/jam No Dx Evaluasi Paraf
S : ( Subjektif )
O : (Obyektif )
A : ( Analisa )
P : ( Planning )

Lampiran 6
DAFTAR KOMPETENSI DASAR SISWA YANG HARUS DI CAPAI
NO TARGET KETERAMPILAN1 Menerapkan standar precaution : scrubbing ( teknik cuci tangan ); gloving (memakai sarung tangan
steril).2 Melaksanakan pemeriksaan Tanda-Tanda Vital/ TTV ( Tekanan darah, Suhu, Nadi dan Respirasi).3 Memenuhi kebutuhan personal Hygiene pasien4 Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan nutrisi pada pasien5 Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan eliminasi BAK pasien6 Memfasilitasi pemenuhan kebutuhan eliminasi BAB pasien7 Memonitor pengeluaran urine pada pasien dengan kateter8 Memfasilitasi pembuangan urine dari urine bag ke urinal pada pasien yang terpasang kateter9 Melakukan ROM pasif pada pasien sesuai indikasi medis10 Membantu transfer pasien (dari ruangan ke ruang fisioterapi/ ruang radiologi, dll)11 Membantu mengantar specimen darah, urine, feces, sputum ke ruang laboratorium.12 Membantu mencuci instrument kotor yang telah dipakai13 Menyiapkan tempat tidur pasien dan mengganti alat tenun dengan pasien diatasnya14 Memberikan obat secara oral, buccal, sublingual dan suppositoria15 Mengajarkan pasien teknik nafas dalam16 Mengajarkan pasien teknik batuk efektif17 Membantu pendokumetasian asuhan keperawatan pasien di ruangan18 Melakukan pengkajian persistem tubuh19 Melakukan pemeriksan fisik head toe too20 Membantu melakukan perawatan luka21 Mempersiapkan alat pemasangan infus22 Mempersiapkan alat pemasangan kateter23 Mempersiapkan alat pemasangan NGT24 Mempersiapkan alat pengambilan specimen darah25 Mempersiapkan alat pemberian obat injeksi26 Membantu pasien dalam kebutuhan spiritual27 Melakukan Penkes sesuai dengan kebutuhan pasien

Lampiran 7
TARGET KOMPETENSI
(DAFTAR KEGIATAN DAN AKTIFITAS HARIAN SISWA)
1. Pengisian jenis tindakan sesuai target kompetensi dasar yang harus dicapai dan apabila
melakukan tindakan keperawatan yang tidak tercantum pada daftar kompetensi dasar
maka tetap dicantumkan.
2. Tuliskan nama lengkap Pembimbing atau Perawat jaga satu shift yang benar-benar
mendampingi siswa saat melakukan tindakan.
3. Tuliskan tanggal dan jam tindakan dilakukan, tanda tangan langsung dimintakan setiap
kali tindakan selesai dilakukan ( setiap shift ), tidak diperbolehkan menumpuk/
menunda, dimohon kerjasamanya bagi Perawat Pendamping tindakan untuk berkenan
memberikan secara langsung hasil evaluasi tindakan segera setelah prasat dilakukan,
kecuali dalam keadaan darurat.
4. Evaluasi hasil : berikan sesuai dengan tingkat kemampuan siswa pada saat tindakan
dilakukan dengan kriteria sbb :
Observasi : Siswa mampu menyiapkan peralatan dan pasien, tindakan dilakukan
perawat jaga.
Dibantu : Siswa menyiapkan peralatan dan pasien, tindakan sederhana mampu
dilakukan tetapi tindakan yang fital dilakukan oleh perawat jaga.
Mandiri : Siswa melakukan secara mandiri mulai dari persiapan alat, pasien dan
tindakan dikerjakan secara tepat sesuai prosedur.

No Tanggal Pelaksanaan
Tindakan yang dilakukan Pembimbing/Perawat jaga
Evaluasi hasil

No Tanggal Pelaksanaan
Tindakan yang dilakukan Pembimbing/Perawat jaga
Evaluasi hasil

No Tanggal Pelaksanaan
Tindakan yang dilakukan Pembimbing/Perawat jaga
Evaluasi hasil

No Tanggal Pelaksanaan
Tindakan yang dilakukan Pembimbing/Perawat jaga
Evaluasi hasil

CATATAN
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________

____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________
____________________________________________________________________________