Panduan Instalasi Moodle

9
Panduan Moodle 1. Pendahuluan Moodle adalah sebuah nama untuk sebuah program aplikasi yang dapat merubah sebuah media pembelajaran kedalam bentuk web. Aplikasi ini memungkinkan siswa untuk masuk kedalam “ruangkelas” digital untuk mengakses materi-materi pembelajaran. Dengan menggunakan Moodle, kita dapat membuat materi pembelajaran, kuis, jurnal elektronik dan lain-lain.Moodle itu sendiri adalah singkatan dari Modular Object Oriented Dynami cLearning Environment. Moodle merupakan sebuah aplikasi Course Management System (CMS)yang gratis dapat di-download, digunakan ataupun dimodifikasi oleh siapa saja dengan lisensi secara GNU (General Public License).Anda dapat mendownload aplikasi Moodle di alamat http://www.moodle.org.SaatiniMoodle sudah digunakan pada lebih dari 150.000 institusi di lebih dari 160 negara didunia. Gambar 1.Tampilan website www.moodle.org 2. Instalasi PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 1 |

Transcript of Panduan Instalasi Moodle

Page 1: Panduan Instalasi Moodle

Panduan Moodle

1. Pendahuluan

Moodle adalah sebuah nama untuk sebuah program aplikasi yang dapat merubah sebuah media pembelajaran kedalam bentuk web. Aplikasi ini memungkinkan siswa untuk masuk kedalam “ruangkelas” digital untuk mengakses materi-materi pembelajaran. Dengan menggunakan Moodle, kita dapat membuat materi pembelajaran, kuis, jurnal elektronik dan lain-lain.Moodle itu sendiri adalah singkatan dari Modular Object Oriented Dynami cLearning Environment.

Moodle merupakan sebuah aplikasi Course Management System (CMS)yang gratis dapat di-download, digunakan ataupun dimodifikasi oleh siapa saja dengan lisensi secara GNU (General Public License).Anda dapat mendownload aplikasi Moodle di alamat http://www.moodle.org.SaatiniMoodle sudah digunakan pada lebih dari 150.000 institusi di lebih dari 160 negara didunia.

Gambar 1.Tampilan website www.moodle.org

2. Instalasi

Sebelum tahap instalasi dimulai. Kita terlebih dahulu harus memiliki aplikasi Moodle.Aplikasi ini bisa di-download di alamat http://download.moodle.org/ . Ada dua jenis Moodle Distribution yaitu dalam bentuk terkompresi .tgz dan .zip. Bahkan saat ini Moodle menyediakan paket instalasi lengkap yang di dalamnya terdiri dari aplikasi Moodle, Apache Web Server, MySQL dan PHP.

PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 1 |

Page 2: Panduan Instalasi Moodle

Gambar 2.Paket aplikasi moodle

Tahapan dalam menginstal Moodle dengan menggunakan Moodle Windows Installer adalah :1. Meng-ekstrakfile Moodle Windows Installer-latest-19.zip.

Siapkan apikasi Moodle. Copy-kan aplikasi Moodle dalam folder htdocs pada subfolder xampp. Untuk lebih

jelasnya bias diperhatikan gambar di bawah ini :

Gambar 3.Letak path Moodle

Gambar diatas merupakan contoh letak path Moodle. Peletakan Moodle sangat tergantung dimana kita meng-install xampp-nya, sedangkan pada gambar diatas xampp diinstall pada alamat (path) “C:\“ yang merupakan lokasi default saat instalasi xampp. Meskipun sangat ditentukan oleh letak instalasi xampp, namun yang perlu dicermati adalah Moodle harus di copy-kan pada folder htdocs. Baik, untuk memudahkan kita asumsikan bahwa xampp sudah di install pada drive C:\. Sehingga aplikasi Moodle kita copy-kan pada path C:\xampp\htdocs\.

PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 2 |

Page 3: Panduan Instalasi Moodle

2. Menginstal Moodle.Aplikasi Moodle adalah aplikasi berbasis web, maka instalasinya melalui aplikasi

web browser. Kita coba pilih Mozilla Firefox sebagai web browser-nya. Anda dapat menggunakan web browser yang lain seperti IE (yang merupakan web browser bawaan Windows), Opera, Google Chrome atau yang lainnya. Pada address web browser (dalam hal ini adalah Mozilla Firefox) ketikkan

http://localhost/moodle/. Tulisan “moodle” dalam http://localhost/moodle/ sesuai dengan nama folder aplikasi moodle yang kita copy-kan ke htdocs.Tampilannya sebagai berikut :

Gambar 4.Tampilan awal install Moodle

Anda bias memilih bahasa pada saat melakukan peng-installan setelah itu klik tombol Next.

Pengecekan konfigurasi PHP (salah satu bahasa pemrograman Internet) akan dilakukan oleh computer secara otomatis. Bila pengecekan sudah, klik tombol Selanjutnya untuk melanjutkan instalasi moodle.

Gambar 4.Cek konfigurasi PHP

PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 3 |

Page 4: Panduan Instalasi Moodle

Memilih web address Moodle dan direktori atau folder data moodle.Tahap ini adalah konfirmasi dimana kita akan menyimpan file instalasi Moodle dan file data Moodle (moodledata). Secara default moodle akan menyimpan moodle data pada folder instalasi xampp. Jika Anda tidak berkeinginan untuk melakukan perubahan direktori penyimpanan folder moodledata, KlikSelanjutnya untuk melanjutkan proses instalasi.

Gambar 5.Konfigurasi folder web dan direktori data moodle

Melakukan setting database seperti pada gambar berikut :

Gambar 6. Setting database

Hal-hal yang perlu di setting pada tahap ini antara lain :o Type : Pilih MySQL sebagai database server.o Host Server : localhosto Database : moodleo User : root (root adalah user default padasaatinstall xampp).o Password : tidak perludiisi (dikosongkan saja karena setting default).

PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 4 |

Page 5: Panduan Instalasi Moodle

Kemudian akan ditampilkan status server Anda dan kebutuhan system aplikasi moodle. Klik tombol Selanjutnya.

Gambar 7. Status web server Anda dan kebutuhan Moodle

Setelah itu akan tampil halaman yang menawarkan kepada kita untuk mendownload paket bahasa yang kita pilih. Anda bias klik tombol “Download the "Indonesian (id)" language pack” jika kita akan mendownload paket bahasa Indonesia, atau klik tombolSelanjutnya untukmelanjutkan proses instalasi.

Proses berikutnya adalah membuat file konfigurasi yaitu file config.php

Gambar 8.Membuat file konfigurasi

Selanjutnya akan ditampilkan Syarat dan Ketentuan Penggunaan yang meminta Anda untuk menyetujui syarat-syarat penggunaan Moodle di bawah lisensi GNU/GPL. Klik tombol Yes untuk melanjutkan proses instalasi Moolde.

PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 5 |

Page 6: Panduan Instalasi Moodle

Gambar 9.Lisensi aplikasi Moodle

Kemudian Moodle akan melakukan proses pembuatan table-tabel pada database baru. Ikuti proses tersebut dengan klik tombol Continue.

Gambar 10. Proses pembuatan table pada database

Gambar 11.Versi Moodle

Kemudian akan ditampilkan halaman untuk pengaturan konfigurasi situs aplikasi Moodle. Isilah situs tersebut sesuai dengan keinginan Anda lalu klik tombol Save Changes, seperti pada gambar berikut :

PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 6 |

Page 7: Panduan Instalasi Moodle

Gambar 12.Pengaturan konfigurasi situs (Site Management)

Setelah proses pengaturan konfigurasi situs akan ditampilkan halaman pengaturan Administrator, seperti pada gambar berikut :

Gambar 13.Halaman pengaturan Administrator

Setelah melakukan pengaturan Administrator maka aplikasi Moodle telah terinstall pada web server Anda dan akan ditampilkan portal e-learning serta kita sudah dalam keadaan login sebagai Admin. Seperti pada gambar berikut :

PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 7 |

Page 8: Panduan Instalasi Moodle

Gambar 14. Portal E-Learning

PanduanInstalasiMoode | zukri nur mustapa 8 |