pandangan hidup

4
KEHIDUPAN DUNIA SEBELUM KEHIDUPAN SETELAH KEHIDUPAN LAHIR MATI HIDUP UNTUK APA? Misteri Kehidupan MEMAHAMI ARTI KEHIDUPAN

description

islam mabda'

Transcript of pandangan hidup

Page 1: pandangan hidup

KEHIDUPAN DUNIA

SEBELUM KEHIDUPAN

SETELAH KEHIDUPAN

LAHIRMATI HIDUP

UNTUK APA?

Misteri Kehidupan

MEMAHAMI ARTI KEHIDUPAN

Page 2: pandangan hidup

LAHIRMATI Wajib:•Hidup sesuai perintah & larangan Allah•Iman terhadap hisab di Yaumil Akhir

AQIDAH ISLAMIYAH MENJAWAB MISTERI KEHIDUPNA

PERINTAH DAN LARANGAN

HUBUNGAN PENCIPTAAN

HUBUNGAN KEBANGKITAN

HUBUNGAN HISAB

HARI KIAMAT

AQIDAH: Pemikiran menyeluruh tentang alam semesta manusia dan kehidupan, sebelum kehidupan, setelah kehidupan dan hubungan ketiganya

KEHIDUPAN DUNIA

SEBELUM KEHIDUPAN

SETELAH KEHIDUPAN

ALLAHPENCIPTA

Page 3: pandangan hidup

MANAJEMEN KEHENDAK

KEHENDAK MANUSIA(IKHTIAR MANUSIA)

KEHENDAK ALLAH QADLA:o KELAHIRAN MANUSIAo MAN. TDK BISA TERBANGo MAN. TDK BISA JALAN DIATAS AIRo KECELAKAANo BENCANA ALAM

QADAR :PADA MANUSIA : o DORONGAN SEXUALo PADA BENDA : PISAU, API, AIR, DLL

MENGUASAI MANUSIA (MUSAYYAR)

MANUSIA MENGUASAI(MUKHAYYAR)

(KHAIR)

SESUAI PERINTAH ALLAH

PAHALA

(SYAR)TIDAK SESUAI

PERINTAH ALLAH

DOSA

SIKAP KITA : 1. BERIMAN 2. TIDAK DIHISAB

SIKAP KITA : 1. MEMILIH YG BAIK 2. DIHISAB

Page 4: pandangan hidup

“JIKA ALLAH MENJAGA PERSEDIAAN, MAKA MENGAPA GELISAH..?

JIKA ALLAH MEMBAGI PERSEDIAAN, MENGAPA ENGKAU PENUH PERHATIAN...?

JIKA SEGALA SESUATU DI TANGAN ALLAH, MENGAPA ENGKAU KIKIR...?

JIKA NERAKA ITU BENAR, MENGAPA MELAKUKAN DOSA...?

JIKA SURGA ITU BENAR, MENGAPA ENGKAU ISTIRAHAT...?

JIKA DUNIA AKAN BERAKHIR, MENGAPA ENGKAU SANTAI...?

JIKA HARI PEMBALASAN ITU BENAR, MENGAPA MENUNDA...?

JIKA SEMUA DITANGAN ALLAH, MENGAPA ENGKAU TAKUT...?”

Nasihat Imam Ahmad Bin Hambal