Paket wisata & liburan derawan

6

Transcript of Paket wisata & liburan derawan

Kepulauan Derawan Kepulauan Derawan adalah  sebuah kepulauan yang  berada  di Kabupaten 

Berau, Kalimantan  Timur.  Di  kepulauan  ini  terdapat  sejumlah obyek wisata bahari menawan,  salah  satunya Taman  Bawah  Laut yang diminati wisatawan mancanegara terutama para penyelam kelas dunia.

Kepulauan Derawan memiliki tiga kecamatan yaitu, Pulau Derawan, Maratua, dan Biduk Biduk, Berau.

Sedikitnya ada empat pulau yang terkenal di kepulauan tersebut, yakni Pulau Maratua, Derawan,  Sangalaki,  dan Kakaban yang  ditinggali  satwa  langka penyu hijau dan penyu sisik.

Secara  geografis,  terletak  di  semenanjung  utara  perairan  laut Kabupaten Berau 

Di  Kepulauan  Derawan  terdapat  beberapa ekosistem pesisir dan  pulau  kecil yang  sangat  penting  yaitu  terumbu  karang, padang  lamun dan hutan bakau ( hutan mangrove). Selain itu banyak spesies yang dilindungi berada di Kepulauan  Derawan  seperti penyu  hijau, penyu  sisik,  lumba-lumba, kima, ketam  kelapa, duyung, ikan  barakuda dan  beberapa  spesies lainnya.

Kepulauan  Derawan  telah  dicalonkan  untuk  menjadi Situs  Warisan  Dunia UNESCO pada tahun 2005

Derawan, Kakaban, MaratuaPAKET EKONOMIS - Inap Homestay Sederhana

10-14 orang 1.300.000/orang15 orang lebih 1.200.000/orang

PAKET EXCLUSIVE - Inap Water Cottage (2orang/kamar)10-14 orang 1.600.000/orang

15 orang lebih 1.500.000/orang

Paket Belum Termasuk :

Transportasi ke Tarakan (pesawat PP) Pengeluran Pribadi Tip untuk guide Diving (licensed 350.000 fun dive

550.000) Dokumentasi

Paket Termasuk :

• Transportasi lokal wisata bandara-dermaga (bus AC)

• Transportasi kapal boat untuk jelajah pulau• Penginapan 2 malam di pulau derawan• Konsumsi selama dipulau Derawan• Snorkling gear

Biaya Retribusi wisata / HTM Wisata • Pendamping dan Pemandu wisata selama tur

HARGA PAKET

ITENERARY DAY #1

DERAWANPeserta akan di jemput dibandara Kalimantan Timur Tarakan menggunakan transportasi kendaraan AC, menuju ke pelabuhan, diperjalanan peserta akan diajak makan siang (diluar paket), setiba dipelabuhan perjalanan dilanjutkan menggunakan private boat menuju pulau derawam, kita akan menginap di floating cottage (penginapan diatas laut),makan malam dan malam harinya kita bisa melihat penyu yang bertelur (kondisional)

DAY #2 MARATUA - KAKABAN - SANGALAKI - GUSUNG

Setelah sarapan pagi, peserta akan mengeksplore kepulauan Derawan, Kakaban, Maratua, Sangalaki dan Gusung, kita juga bisa melihat keindahan ubur ubur tanpa sengat dan pari manta juga bisa berenang bersama mereka, menjelang sore kita akan menikmati sunset dan acara hari kedua akan ditutup dengan acara makan malam di restauran terapung

DAY #3 DERAWAN - TARAKAN

Usai sarapan, peserta diberikan waktu untuk menikmati derawan dan mencari oleh oleh dipagi hari, kemudia check out dan menuju tarakan untuk kembali ke kota asal (jam check out tergantung dari jam penerbangan)

(Susunan acara bisa saja berubah sewaktu waktu karena kepadatan, kondisi cuaca dan faktor lainnya)

Syarat dan Ketentuan Konfirmasi paling lambat 1 bulan sebelum keberangkatan dengan

memberikan down payment sebesar 50% dari total biaya,Pembatalan keberangkatan dilakukan selambat-lambatnya 10 hari

sebelum hari keberangkatan dengan potongan biaya administrasi sebesar 30% dari jumlah DP. (jika pembatalan dilakukan di atas hari tersebut maka biaya administrasi sebesar 50% dari jumlah DP )

Pelunasan dilakukan selambat lambatnya pada H-14.Pembayaran dapat di lakukan pembayaran dilakukan melalui

transfer bank ( DP 50% untuk booking) BCA 5850156001 / MANDIRI 1290010052336 a.n Reza Muslim Adiatma

Syarat dan Ketentuan Konfirmasi paling lambat 1 bulan sebelum keberangkatan dengan

memberikan down payment sebesar 50% dari total biaya,Pembatalan keberangkatan dilakukan selambat-lambatnya 10 hari

sebelum hari keberangkatan dengan potongan biaya administrasi sebesar 30% dari jumlah DP. (jika pembatalan dilakukan di atas hari tersebut maka biaya administrasi sebesar 50% dari jumlah DP )

Pelunasan dilakukan selambat lambatnya pada H-14.Pembayaran dapat di lakukan pembayaran dilakukan melalui

transfer bank ( DP 50% untuk booking) BCA 5850156001 / MANDIRI 1290010052336 a.n Reza Muslim Adiatma