PAKET-20 KIMIA

17
PAKET-20 KIMIA Petunjuk khusus: Untuk soal nomor 1 sampai nomor 40, hitamkan lingkaran ( ) pada abjad jawaban yang paling benar pada kertas lembar jawaban anda! Soal: Pernyataan berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 1 dan 2 Dua buah unsur dengan notasi : 15 X 31 dan 24 Y 52 1. Konfigurasi elektron untuk atom unsur Y adalah …. A. ( 10 Ne) 3s 2 3p 3 B. ( 10 Ne) 3s 2 3p 4 C. ( 18 Ar) 4s 2 3d 4 D. ( 18 Ar) 4s 1 3d 5 E. ( 18 Ar) 4s 0 3d 6 2. Unsur X dalam system periodik terletak pada golongan dan periode berturut-turut …. A. III A, 3 B. V A, 3 C. VI A, 5 D. VII A, 3 E. VII A, 5 3. Atom unsur A mempunyai jumlah proton 20 dan nomor massa 40 dan atom unsur B mempunyai nomor atom 17 dan nomor massa 35, bila kedua unsur tersebut berikatan, maka jenis ikatan dan rumus senyawa yang terbentuk adalah …. A. ion, AB B. kovalen, AB C. ion, AB 2 D. kovalen, AB 2 E. ion, A 2 B 1

description

UN kimia

Transcript of PAKET-20 KIMIA

PAKET-20 KIMIA Petunjuk khusus: Untuk soal nomor 1 sampai nomor 40, hitamkan lingkaran ( ) pada abjad jawaban yang paling benar pada kertas lembar jawaban anda!

Soal:

Pernyataan berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 1 dan 2 Dua buah unsur dengan notasi : 15X31 dan 24Y52

1. Konfigurasi elektron untuk atom unsur Y adalah .A. (10Ne) 3s2 3p3B. (10Ne) 3s2 3p4C. (18Ar) 4s2 3d4D. (18Ar) 4s1 3d5E. (18Ar) 4s0 3d6

2. Unsur X dalam system periodik terletak pada golongan dan periode berturut-turut .A. III A, 3B. V A, 3C. VI A, 5D. VII A, 3E. VII A, 5

3. Atom unsur A mempunyai jumlah proton 20 dan nomor massa 40 dan atom unsur B mempunyai nomor atom 17 dan nomor massa 35, bila kedua unsur tersebut berikatan, maka jenis ikatan dan rumus senyawa yang terbentuk adalah .A. ion, ABB. kovalen, ABC. ion, AB2D. kovalen, AB2E. ion, A2B

4. Dua buah unsur dengan notasi 12A dan 35B. Jika unsur tersebut berikatan, maka bentuk molekul dan kepolaran yang terjadi berturut-turut adalah .A. bentuk V dan polarB. bentuk V dan nonpolarC. tetrahedral dan nonpolarD. trigonal piramida dan polarE. linear dan nonpolar

5. Bentuk molekul dari BCl3 ( nomor atom B = 5, Cl = 17 ) adalah .A. Trigonal piramidaB. TetrahedralC. Trigonal planarD. OktahedralE. Linear

6. Di antara senyawa berikut, yang antar molekulnya berikatan hidrogen adalah ....A. HClB. HBrC. H2SD. HIE. H2O

7. Unsur X dan Y dapat membentuk 2 macam senyawa. Perbandingan Massa X dan Y pada masing-masing senyawa sebagai berikut :

SenyawaMassa X ( gram)Massa Y (gram)

I5616

II11248

Jika massa X sama, maka perbandingan massa Y pada senyawa I dan II adalah....A. 1 : 2B. 1 : 3C. 2 : 3D. 3 : 2E. 4 : 3

8. Tembaga(I) oksida direaksikan dengan tembaga(I) sulfida menghasilkan tembaga dan gas belerang dioksida. Penulisan persamaan reaksi kimia yang benar untuk reaksi tersebut adalah .A. 6 Cu (s) + SO2 (g) 2 Cu2O (s) + Cu2S (s)B. 2 CuO (s) + CuS (s) 3 Cu (s) + SO2 (g)C. 3 Cu (s) + SO2 (g) 2 CuO (s) + CuS (s)D. 2 Cu2O (s) + CuS (s) 5 Cu (s) + SO2 (g)E. 2 Cu2O (s) + Cu2S (s) 6 Cu (s) + SO2 (g)

9. Berikut ini rentang warna dan pH larutan indikator:

Larutan IndikatorTrayek pHTrayek Perubahan Warna

Metil Merah4,0 5,8Merah Kuning

Brom Timol Biru6,0 7,6 Kuning Biru

Phenolftalein8,2 10, 0Tidak Berwarna Merah

Diperkirakan suatu larutan mempunyai pH = 9. Warna larutan dengan beberapa indikator tersebut adalah ....Metil MerahBrom Timol BiruPhenolftalein

A.MerahKuningTidak Berwarna

B.MerahBiruMerah

C.KuningBiruTidak Berwarna

D.Kuning KuningMerah

E.KuningKuningTidak Berwarna

10. Asam sianida, HCN, mempunyai Ka = 5 x 10-10 . pH larutan HCN 0,05 M adalah ....A. 2 log 5B. 5 log 2 C. 5 + log 6 D. 6 log 5 E. 8 + log 5

11. Tabel data hasil titrasi larutan NaOH menggunakan HNO3 0,1 M sebagai berikut:

Titrasi Ke : Volume NaOH (mL)Volume HNO3 (mL)

1.1015

2.1016

3.1014

Konsentrasi larutan NaOH adalah ....A. 0,10 MB. 0, 15 MC. 0, 20 MD. 1, 00 ME. 1,50 M

12. Perhatikan hasil pengujian pH beberapa larutan sebelum dan setelah penambahan sedikit asam, sedikit basa, dan penambahan air:

LarutanpH AwalpH Larutan Setelah Ditambah Sedikit

AsamBasaAir

K4,03,505,504,50

L5,04,905,504,85

M9,08,909,109,05

N10,08,0011,009,00

O3,01,504,904,00

Data pengujian pH larutan yang terbentuk dari campuran 400 mL larutan amonium hidroksida 0,1 M (Kb = 1x 10-5) dengan 200 mL larutan asam klorida 0,1 M adalah....A. KB. LC. MD. NE. O

13. Dari hasil pengujian terhadap sampel air limbah A dan B dengan beberapa indikator asam-basa, diperoleh data sebagai berikut :

IndikatorTrayek pHPerubahan WarnaWarna Larutan

Sampel ASampel B

Metil Merah4,2 6,3Merah - KuningKuningKuning

Brom Tymol Biru6.0 7,6Kuning - BiruBiruBiru

Phenolphtalein8,3 10,0Tidak berwarna - MerahMerahTidak berwarna

Harga pH untuk sampel A dan B berturut-turut adalah A. 6,3 dan 7,6 pH 8,3B. 7,6 pH 8,3 dan 10,0C. 7,6 pH 8,3 dan 10,0D. 10,0 dan 7,6 pH 8,3E. 10,0 dan 7,6 pH 8,3

14. Larutan cuka yang tidak diketahui konsentrasinya dititrasi dengan NaOH 0,1 M. Dari hasil 4 kali percobaan, diperoleh data sebagai berikut :

PercobaanVolume larutan cuka (mL)Volume larutan NaOH (mL)

1109,0

2109,1

3109,2

4109,1

Konsentrasi larutan cuka yang tertulis pada label botol tersebut adalah ...A. 0,090 MB. 0,091 MC. 0,092 MD. 0,097 ME. 0,100 M

15. Diketahui 5 larutan yang mengandung ion Mg2+, Ba2+, Ca2+, Cu2+, dan Mn2+ dengan konsentrasi yang sama. Harga Ksp: MgCO3= 1.10-8, BaCO3= 5,1.10-9, CaCO3= 2,8.10-9, CuCO3= 1,4.10-10, MnCO3= 1,8.10-11.Bila dalam larutan tersebut ditambahkan larutan Na2CO3 tetes demi tetes, endapan yang pertama kali akan terbentuk terjadi pada larutan .A. MgCO3B. BaCO3C. CaCO3D. CuCO3E. MnCO3

16. Sebanyak 60 gram urea (Mr=60) dilarutkan dalam 72 gram air (Mr=18) Jika tekanan uap pelarut murni pada suhu 20C adalah 30,00 mmHg, maka tekanan uap larutan pada suhu tersebut adalah . A. 3,00 mmHgB. 12,00 mmHgC. 24,00 mmHgD. 30,00 mmHgE. 33,12 mmHg

17. Sebanyak 500 ml larutan yang mengandung 17,1 gram zat non elektrolit pada suhu 27oC, mempunyai tekanan osmotik 2,46 atm. Mr zat non elektrolit tersebut adalah(R = 0,082 L.atm.mol-1.K-1)A. 90B. 150C. 207D. 278E. 342

18. Salah satu contoh pemanfaatan sifat koloid yakni pada penambahan gelatin dalam proses pembuatan es krim. Dalam hal ini, gelatin berfungsi sebagai .A. koagulasiB. adsorbsiC. efek TyndallD. koloid pelindungE. dialysis

19. Berikut beberapa sifat koloid:1. Koagulasi2. Gerak Brown3. Adsorbsi4. Efek TyndallPenerapan sifat koloid pada proses penjernihan air adalah .A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 1 dan 4D. 2 dan 3E. 2 dan 4

20. Perhatikan rumus struktur senyawa berikut :1. CH3CH2OH2. CH3COCH33. CH3COH4. CH3COOH5. HCOOCH3Rumus struktur yang merupakan isomer fungsi dari metil metanoat adalah ...A. 1B. 2C. 3 D. 4E. 5

21. Nama senyawa dengan rumus struktur berikut adalah ....

CH2 CH3 |CH3 CH2 CH CH CH CH2 CH3 | | CH2 OH | CH3

A. 3, 4 dietil 5 heptanolB. 3, 4 dietil 3 heptanolC. 4, 5 dietil 5 heptanalD. 4,5 dietil 3 heptanalE. 4,5 dietil 3 heptanol

22. Nama senyawa turunan benzena dengan rumus struktur berikut adalah ....

- COOH

A. asam benzoatB. benzil alkoholC. benzaldehidaD. fenil alkoholE. fenil metanoat

23. Data hasil identifikasi berbagai jenis makanan sebagai berikut:

Bahan MakananXanthoproteatTimbal Asetat

PUnguEndapan Hitam

QUnguTidak Berubah

RJinggaEndapan hitam

SJinggaTidak Berubah

TJinggaEndapan hitam

Bahan makanan protein yang mengandung inti benzena dan belerang adalah ....A. P dan QB. P dan RC. Q dan RD. R dan TE. S dan T

24. Data yang berhubungan dengan tepat adalah .

Jenis Karbohidrat Hasil Identifikasi

AGlukosaHasil uji Fehling menghasilkan ester dan Cu2O

BGalaktosaTidak terbentuk warna merah ungu saat uji Molisch

CAmilumHasil uji tes Fehling menghasilkan Cu2O

DSelulosaDiperoleh dari hidrolisis amilum dengan enzim

EsukrosaDireaksikan dengan tes Fehling tidak menghasilkan Cu2O

25. Perhatikan tabel hubungan polimer, monomer dan proses pembuatannya:

No.PolimerMonomerProses Pembuatan

1.AmilumGlukosa Adisi

2.TeflonTetrafluoroetilenaAdisi

3.PVCPropenaAdisi

4.Asam nukleatNukleotida Kondensasi

5.SelulosaGlukosa Kondensasi

Pasangan data yang ketiganya berhubungan dengan tepat adalah ....A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3D. 3 dan 4E. 4 dan 5

26. Data perubahan entalpi standar ( Hf):C3H8 = -103.8 kJ/molCO2 = -393.5 kJ / molH2O = -285.8 kJ / mol

Besarnya entalpi reaksi dari C3H8 + 5 O2 3 CO2 + 4 H2O adalah ... kJ A. {(-393,5) + (-285,8)} + { 103,8 + (5x0)}B. {(-393,5) + (-285,8)} { ( 103,8) + (5x0)}C. {(3 x -393,5) + (4 x -285,8)} {( 103,8) + (5x0)}D. { 103,8 + 5x0 } {(3 x -393,5) + (4 x -285,8)}E. { 103,8 + 5x0 } {(-393,5) + (-285,8)}

27. Air Air Air Air Air20C 30C 17C 28C 25C1 2 3 4 5Ke dalam 5 buah gelas kimia yang berisi air (suhu 25C) dilarutkan zat kimia dan terjadi perubahan suhu, sebagai berikut:

Pelarutan yang bersifat eksoterm terdapat pada gelas kimia nomor... A. 1 dan 3B. 1 dan 5C. 2 dan 4D. 3 dan 4E. 3 dan 5

28. Perhatikan diagram energi berikut:

C6H12O6 +6O2H

6CO2 + 6H2O

ReaksiBerdasarkan diagram tersebut, pernyataan berikut yang benar adalah .A. reaksi endoterm, energi berpindah dari sistem ke lingkunganB. reaksi eksoterm, energi berpindah dari lingkungan ke sistemC. reaksi eksoterm, energi berpindah dari sistem ke lingkunganD. reaksi endoterm, energi berpindah dari lingkungan ke sistemE. reaksi endoterm, energi tidak berpindah

29. Diketahui Hf CO2(g)= -394 kJ/mol; H2O(g)= -286 kJ/mol; C2H5OH(g)= -278 kJ/molBesarnya perubahan entalpi pada reaksi: C2H5OH(g) + 3O2(g) 2CO2(g) + 3H2O(g), adalah .A. -788 kJ/molB. -858 kJ/molC. -1368 kJ/molD. -1646 kJ/molE. -1922 kJ/mol

30. Pada percobaan: Mg(s) + 2HCl(aq) MgCl2(aq) + H2(g), diperoleh data sebagai berikut :

SuhuVolume H2waktu (detik)

25C255

25C5010

45C7510

Dari data di atas, laju reaksi pada pembentukan gas H2 adalah mL/detikA.

B.

C.

D.

E.

31. Perhatikan persamaan reaksi berikut: Zn(s) + H2SO4(aq) ZnSO(aq) + H2(g)Data percobaan menunjukkan bahwa 2 gram serbuk seng lebih cepat habis bereaksi dgn 500 mL larutan H2SO4 2 M dibandingkan dengan reaksi 2 gram butiran seng dengan 500 mL larutan H2SO4 1 M. Perbedaan laju reaksi tersebut disebabkan oleh .A. luas permukaan zatB. konsentrasi logam ZnC. konsentrasi larutan H2SO4D. konsentrasi larutan H2SO4 dan konsentrasi logam ZnE. luas permukaan zat dan konsentrasi larutan H2SO4

32. Pada reaksi : 6NO(g) + 4NH3(g) 5N2(g) + 6H2O(g) H = -45 kkalJika suhu diturunkan pada volume tetap, yang terjadi adalah .A. Jumlah N2 bertambahB. jumlah NO dan NH3 bertambahC. jumlah NO bertambahD. jumlah NH3 bertambahE. tidak terjadi pergeseran

33. Dalam wadah 4 liter direaksikan 10 mol gas NO dengan 6 mol gas O2, terjadi reaksi menurut persamaan: 2NO(g) + O2(g) N2O4(g) Pada saat tercapai kesetimbangan terdapat 4 mol gas N2O4. Harga Kc adalah . A. 0,5B. 1C. 2D. 4E. 8

34. Diantara reaksi di bawah ini, yang bukan merupakan reaksi redoks adalah .A. CaCO3 (s) CaO (s) + CO2(g)B. Cl2 (g) + 2NaOH(aq) NaCl (aq) + NaClO(aq) + H2O(l)C. 2 K (s) + H2SO4 (aq) K2SO4 (aq) + H2(g)D. 2 N2(g) + 3O2 (g) 2N2O3 (g) E. SO2 (g) + 2H2S (g) 2H2O (l) + 3S (s)

35. Diketahui data potensial reduksi standar: Sn2+ + 2e Sn E = -0,14 Volt Cu2+ + 2e Cu E = +0,34 VoltBesarnya harga potensial sel untuk reaksi: Cu + Sn2+ Cu2+ + Sn , adalah .A. -0,48 VoltB. -0,20 VoltC. 0,20 VoltD. 0,48 VoltE. 1,48 Volt

36. Proses elektrolisis lelehan NaCl dengan elektroda C, digunakan arus sebesar 10 ampere selama 30 menit. Massa logam Na (Ar = 23) yang diperoleh adalah .A.

B.

C. D.

E.

37. Beberapa metode pencegahan korosi besi adalah sebagai berikut : 1. mengecat 2. perlindungan katodik3. Melumuri oli4. Melapisi dengan kromium 5. Dibalut dengan plastikMetode yang tepat untuk mencegah korosi pipa besi dalam tanah adalah . A. 1B. 2C. 3D. 4E. 5

38. Berikut ini nama mineral dan unsur yang terkandung dalam mineral:

NoNama MineralKandungan Unsur

1KuarsaSilikon

2PirolusitNikel

3MagnetitTembaga

4DolomitBesi

5BauksitAluminium

Pasangan data yang benar adalah .A. 1 dan 2B. 1 dan 5C. 2 dan 4D. 3 dan 4E. 3 dan 5

39. 1. Proses Down, 2. Wohler, 3. Hall-herault, 4. Oswald, 5. DeaconDi samping ini beberapa proses pembuatan unsur:Proses yang paling tepat dalam pembuatan Aluminium dari bijihnya ditunjukkan oleh nomor .A. 1B. 2C. 3D. 4E. 5

40. Perhatikan beberapa kegunaan unsur/senyawa berikut ini :1. memberi cahaya putih pada kembang api2. baterai pada kalkulator3. menetralisis asam lambung4. pemutih pakaian5. mencegah penyakit gondokKegunaan unsur klorin/senyawanya ditunjukkan pada nomor .A. 1 B. 2C. 3D. 4E. 513