Other Data

1
Jet Pump Cara pengangkatan minyak bumi dari dalam sumur selanjutnya yaitu dengan menggunakan jet pump. Pompa ini dikenal sebagai pompa yang memiliki kecepatan tinggi untuk mengangkat minyak bumi ke atas permukaan, penggunaan jenis pompa ini biasanya diperuntuhkan untuk sumur yang baru diproduksi, setelah sumur bersih dari padatan-padatan maka akan diganti dengan pompa piston hidrolik. Jet pump digolongkan sebgai free pump (bongkar pasang) sehingga mudah untuk di angkat jika akan mengalami perbaikan maupun pembersihan. Prinsip Kerja Jet Pump: Cara kerja dari alat ini berdasarkan dengan transfer momentum antar kedua fluida, dimana fluida yang betekanan tinggi akan dipompakan dengan menggunakan pompa di atas permukaan melewati nozzle dan selanjutnya akan bercampur dengan fluida produksi di pipa pencampur. Perubahan tekanan pada nozzle akan menghasilkan kecepatan yang tinggi untuk membawa cairan ke atas permukaan. PCP (Progressive Cavity Pump) Alat ini menerapkan metode pengangkatan dengan prinsip progressing cavity, pompa ini dapat dirancang dan diaplikasikan secara tepat dalam berbagai kondisi sehingga dapat menekan biaya instalasinya (pemasangan) serta memiliki komponen-komponen yang sederhana dan mudah dijangkau. Prinsip Kerja Progressive Cavity Pump: Pompa ini memiliki gesekan yang renah selama proses operasinya sehingga menghasilkan efesiensi mekanik yang tinggi. Keseragaman kompresi dan stator hanya menghasilkan slip yang rendah, sehingga menjamin efesiensi volumetrik tetap terjaga. Pompa ini memiliki belt atau kontrol hidrolik yang dapat memudahkan saat akan dilakukan perubahan kecepatan pompa untuk berbagai jenis laju produksi suatu sumur.Tenaga yang digunakan oleh pompa hanya untuk mengangkat minyak bumi ke atas permukaan.

description

OTHER DATA

Transcript of Other Data

Jet PumpCara pengangkatan minyak bumi dari dalam sumur selanjutnya yaitu dengan menggunakan jet pump. Pompa ini dikenal sebagai pompa yang memiliki kecepatan tinggi untuk mengangkat minyak bumi ke atas permukaan, penggunaan jenis pompa ini biasanya diperuntuhkan untuk sumur yang baru diproduksi, setelah sumur bersih dari padatan-padatan maka akan diganti dengan pompa piston hidrolik. Jet pump digolongkan sebgai free pump (bongkar pasang) sehingga mudah untuk di angkat jika akan mengalami perbaikan maupun pembersihan.

Prinsip Kerja Jet Pump:Cara kerja dari alat ini berdasarkan dengan transfer momentum antar kedua fluida, dimana fluida yang betekanan tinggi akan dipompakan dengan menggunakan pompa di atas permukaan melewati nozzle dan selanjutnya akan bercampur dengan fluida produksi di pipa pencampur. Perubahan tekanan pada nozzle akan menghasilkan kecepatan yang tinggi untuk membawa cairan ke atas permukaan.

PCP (Progressive Cavity Pump)Alat ini menerapkan metode pengangkatan dengan prinsip progressing cavity, pompa ini dapat dirancang dan diaplikasikan secara tepat dalam berbagai kondisi sehingga dapat menekan biaya instalasinya (pemasangan) serta memiliki komponen-komponen yang sederhana dan mudah dijangkau.

Prinsip Kerja Progressive Cavity Pump:Pompa ini memiliki gesekan yang renah selama proses operasinya sehingga menghasilkan efesiensi mekanik yang tinggi. Keseragaman kompresi dan stator hanya menghasilkan slip yang rendah, sehingga menjamin efesiensi volumetrik tetap terjaga. Pompa ini memiliki belt atau kontrol hidrolik yang dapat memudahkan saat akan dilakukan perubahan kecepatan pompa untuk berbagai jenis laju produksi suatu sumur.Tenaga yang digunakan oleh pompa hanya untuk mengangkat minyak bumi ke atas permukaan.