OTDR

5
OTDR (Optical Time Domain Reflectometer ) OTDR (Optical Time Domain Reflectometer ). OTDR adalah alat ukur kabel serat optik yang paling vital dalam instalasi maupun pemeliharaan jaringan kabel serat optik . 1. OTDR merupakan salah satu peralatan utama baik untuk instalasi maupun pemeliharaan link serat optik. 2. OTDR memungkinkan sebuah link diukur dari satu ujung. 3. OTDR dipakai untuk mendapatkan gambaran visual dari redaman serat optik sepanjang sebuah link yang diplot pada sebuah layar dengan jarak digambarkan pada sumbuX dan redaman pada sumbuY. 4. Informasi mengenai redaman serat, loss sambungan, loss konektor dan lokasi gangguan serta loss antara dua titik dapat ditentukan daridisplay ini. Agar OTDR dapat bekerja dengan baik harus dihindari lokasi sebagai berikut: 1. Vibrasi yang kuat. 2. Kelambatan yang tinggi atau kotor(debu). 3. Dihadapkan langsung ke matahari. 4. Daerahgas reaktif. Gambar 3.5. OTDR AQ7260 Yokogawa (Ando) Dalam mempergunakan OTDR perlu diperhatikan hal - hal sebagai berikut : • Jangan melihat langsung laser kemata, karena berbahaya bagimata • Konektor harus bersih, agar didapat hasilyang benar • Tegangan catuan yang diijinkan • Penanganan kabel konektor • Kondisi lingkungan alat

description

cara pengukuran fiber optik

Transcript of OTDR

OTDR (Optical Time Domain Reflectometer )OTDR (Optical Time Domain Reflectometer ).OTDR adalah alat ukur kabel serat optik yang paling vital dalam instalasi maupun pemeliharaan jaringan kabel serat optik .1. OTDR merupakan salah satu peralatan utama baik untuk instalasi maupun pemeliharaan link serat optik.2. OTDR memungkinkan sebuah link diukur dari satu ujung.3. OTDR dipakai untuk mendapatkan gambaran visual dari redaman serat optik sepanjang sebuah link yang diplot pada sebuah layar dengan jarak digambarkan pada sumbuX dan redaman pada sumbuY.4. Informasi mengenai redaman serat, loss sambungan, loss konektor dan lokasi gangguan serta loss antara dua titik dapat ditentukan daridisplay ini.

Agar OTDR dapat bekerja dengan baik harus dihindari lokasi sebagai berikut:

1. Vibrasi yang kuat.2. Kelambatan yang tinggi atau kotor(debu).3. Dihadapkan langsung ke matahari.4. Daerahgas reaktif.

Gambar 3.5. OTDR AQ7260 Yokogawa (Ando)

Dalam mempergunakan OTDR perlu diperhatikan hal - hal sebagai berikut : Jangan melihat langsung laser kemata, karena berbahaya bagimata Konektor harus bersih, agar didapat hasilyang benar Tegangan catuan yang diijinkan Penanganan kabel konektor Kondisi lingkungan alat Kemampuan spesifik dari peralatan

3.8.2 OTB (Optical Terminal Block)OTB adalah suatu perangkat yang berfungsi sebagai interface antara jaringan luar dengan perangkat terminal SKSO.

Gambar 3.6. OTB (Optical Terminal Block)

3.8.3. Patch CorePatch core berfungsi sebagai media penghubung alat ukur OTDR dengan core yang idle (kosong) pada OTB.

Gambar 3.7. Macam-macam Patch CoreDiposkan oleh Pipit di 19.29 Tidak ada komentar: OTDR (Optical Time Domain Reflectometer )OTDR (Optical Time Domain Reflectometer )OTDR (Optical Time Domain Reflectometer) merupakan alat yang dapat digunakan untuk mengevaluasi suatu serat optik pada domain waktu. OTDR dapat menganalisis setiap dari jarak akan insertion loss, reflection, dan loss yang muncul pada setiap titik, serta dapat menampilkan informasi pada layer tampilan dan juga dapat menentukan:1. Redaman total serat optik ( total loss ).2. Panjang kabel serat optik.3. Redaman persatuan panjang ( section loss ).4. Jarak kerusakan / sambungan.5. Redaman sambungan.6. Crack dan Bending.7. mengetahui lokasi titik penyambungan dan beberapa besar lossnya.8. mengetahui jenis sanbungan.

Mekanisme Kerja OTDR :Umumnya mekanisme kerja OTDR adalah sebagai berikut : 1. Sinyal-sinyal cahaya dimasukkan ke dalam serat optik. 2. Sebagian sinyal dipantulkan kembali dan diterima oleh penerima. 3. Sinyal balik yang diterima akan dinyatakan sebagai loss. 4. Waktu tempuh sinyal digunakan untuk menghitung jarak.

Gambar 3. 3. OTDROTDR digunakan dalam pengujian performansi kabel serat optik.OTDR merupakan salah satu peralatan utama baik untuk instalasi maupun pemeliharaan link serat optik.OTDR memungkinkan sebuah link di ukur dari satu ujung.OTDR di pakai untuk mendapatkan gambaran visual dari redaman serat optik sepanjang sebuah link yang di plot pada sebuah layar dengan jarak di gambarkan pada sumbu X dan redaman pada sumbu Y.Informasi mengenai redaman serat, loss sambungan, loss konektor dan lokasi gangguan serta loss antara dua titik dapat di tentukan dari display layar OTDR ini.Dalam Mempergunakan OTDR perlu diperhatikan hal hal sebagai berikut :a. Jangan melihat langsung laser ke mata, karena berbahaya bagi mata.b. Konektor harus bersih, agar didapatkan hasil yang benar.c. Tegangan catuan yang diijinkan.d. Penanganan kabel konektor.e. Kemampuan Spesifik dari peralatan.Sebelum bekerja dengan OTDR perlu diperhatikan beberapa hal berikut ini :a. Perhatikan spesipikasi teknik yang dimiliki perangkat.b. Lakukan pembersihan terhadap konektor (umper cord).

Dalam mengoperasikan OTDR, sebelum pengukuran perlu dilakukan pemilihan dan pengetesan ( setting ) beberapa parameter meliputi :a. Seting IOR ( indeks bias ).b. Pemilihan panjang gelombang laser.c. Pemilihan rentang jarak ( distansi range ), yaitu penentuan jarak beberapa yang inggin diukur.d. Pemilihan lebar pulsa.e. Setting Att.f. On/Off laser.Pengukuran menggunakan OTDR dimulai dari menghubungkan patch core ke OTB. Setiap ujung kabel serat optik berakhir di sebuah terminasi untuk hal tersebut dubutuhkan penyambungan kabel serat optik dengan pightail serat optik di Optical Termination Board ( OTB ).Dari OTB kabel serat optik tinggal disambung dengan pigtael serat optik ke perangkat multiplexer, switch atau bridge (converter to ethernet UTP ).Dari OTB kabel serat optik tinggal disambung dengan patchcord serat. Penyambungan kabel serat optik disebut sebagai splicing. Splicing menggunakan alat khusus yang memadukan dua ujung kabel seukuran rambut secara presisi, dibakar pada suhu tertentu sehingga kaca meleleh tersambung tanpa bagian coated-nya ikut meleleh. Setelah tersambung, bagian sambungan ditutup dengan protection sleape yang dipanaskan. Alat ini mudah dioperasikan, namun sangat mahal harganya. Inilah sebabnya meskipun harga kabel fiber optik sudah jauh lebih murah namun alat dan biaya lainnya masih mahal, terutama pada biaya pemasangan kabel, splicing dan terminasinya.Pigtail yang disambungkan ke kabel optik bisa bermacam-macam konektornya, yang paling umum adalah konektor FC. Dari konektor FC di OTB ini kita tinggal menggunakan patchcord yang sesuai untuk disambungkan ke perangkat.

Gambar 3. 4. Fusion Splicer

Setelah kabel optik terpasang di OTB dilakukan pengujian end-to-end dengan menggunakan OTDR (Optical Time Domain Reflectometer ). Dengan OTDR akan didapatkan kualitas kabel, seberapa besar loss cahaya dan berapa panjang kabel totalnya. Harga perangkat OTDR ini sangat mahal, meskipun pengoperasiannya relatif mudah. OTDR ini digunakan pula pada saat terjadi gangguan putusnya kabel laut atau terestrial antar kota, sehingga bisa ditentukan di titik mana kabel harus diperbaiki dan disambung kembali.

3.8 Alat Ukur dan Aksesoris PendukungBerikut peralatan dan aksesoris yang digunakan dalam pengukuran loss kabel serat optik ini adalah :a) OTDR (Optical Time Domain Reflectometer ).b) OTB (Optical Terminal Block).c) Patch core.d) PC dengan sofwere Fiber Trance Viewer AQ 7932 Emolution. yang berfungsi sebagai media untuk membaca data yang disimpan yang selanjutnya di print.Diposkan oleh Pipit di 19.24 Tidak ada komentar: Proses Pembuatan SeratProses Pembuatan SeratProses pembuatan serat berhubungan erat dengan pemilihan bahan serat. Ada beberapa sifat yang harus diperhatikan dalam pemilihan bahan ini yaitu : Bahan serat harus transparan pada panjang gelombang tertentu,agardapat merambatkan cahaya dengan efisien Perbedaan indeks bias inti dan kulit harus kecil dan kedua bahan harus mudah bersatu Fleksibel dapat ditarik panjang dan tipis.Diposkan oleh Pipit di 19.20 Tidak ada komentar: Kerugian Serat OpticKerugian Serat Optic : 1. Konstruksi fiber optik lemah sehingga dalam pemakaiannya diperlukan lapisan penguat sebagai proteksi.2. Karakteristik transmisi dapat berubah bila terjadi tekanan dari luar yang berlebihan3. Tidak dapat dialiri arus listrik, sehingga tidak dapat memberikan catuan pada pemasangan repeater