Operating System (iOS) - STI

11

description

penjelasan singkat tentang perkembangan iOS

Transcript of Operating System (iOS) - STI

Page 1: Operating System (iOS) - STI
Page 2: Operating System (iOS) - STI
Page 3: Operating System (iOS) - STI

Kelebihan :

• Sulit terserang Virus.

• User Friendly.

• Memiliki tampilan yang bagus.

• Tersedia aplikasi yang bagus.

• Upgrade FW yang relatif mudah.

Kekurangan:

• Harga relatif mahal.

• Memory yang tersedia tidak bisa ditambah sesuai

keinginan kita.

• Tampilannya tidak bisa diubah-ubah sesukai hati.

kecuali device yang sudah di hack, namun itu

melanggar hukum.

• Membuat anda lupa waktu.

Page 4: Operating System (iOS) - STI

iOS pertama masih banyak memiliki

kekurangan, namun inilah awal dari sebuah revolusiOS mobile dari Apple. Awalnya OS ini digunakan hanya

untuk iPhone dan iPod. iOS versi pertama juga tidakterbuka untuk pengembang pihak ketiga.

Page 5: Operating System (iOS) - STI

Hal yang paling utama dari iOS 2.0 adalah dukunganaplikasi pihak ketiga, yang juga menandai titik balik

untuk perangkat Apple yang menggunakan iOS sebagaiperangkat pasar massal. Device yang menggunakan OSini masih iPhone dan iPod.

Page 6: Operating System (iOS) - STI

iOS 3 membawa banyak fitur-fitur baru. Diantaranya

adalah kemampuan cut, copy, dan paste juga adanya

fitur MMS untuk iPhone. iOS 3 inilah juga awal mula

dari fitur Voice Control.

OS pertama yang digunakan untuk iPaddan mendukung resolusi layar yang

besar.

Page 7: Operating System (iOS) - STI

Di iOS 4, kemampuan multitasking sudah disediakan

dan menjadi salah satu fitur yang sangat penting. Di versi

ini juga sudah bisa membuat folder di homescreendan telah mendukung Retina Display.

Page 8: Operating System (iOS) - STI

Siri hadir sebagai pengganti dari voice control dengan

berbagai kelebihan. Terdapat pula sistem notifikasibaru, pesan baru, atau pemberitahuan lain, muncul di

bagian atas layar.

Page 9: Operating System (iOS) - STI

Di versi ini, iOS menghapus keberadaan aplikasi

Google Maps dan Youtube. Penambahan fitur untuk

Siri dan Mail dan sudah bisa terintegerasi dengan

Facebook.

Page 10: Operating System (iOS) - STI

Sekarang, ini adalah versi paling terakhir yang dirilis.

Versi ini adalah sebuah perubahan paling besar.

Interface dari iOS sangat berbeda dari dan kelihatan

lebih simpel, tapi terkesan mewah. Ada lagi

Control Center, sebuah fitur yang memberikan akses

satu kali klik dan Touch ID yang berfungsi seperti

pemindai sidik jari.

Page 11: Operating System (iOS) - STI