Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi...

14
18/04/2012 1 Kandungan Karbon Kebun Kopi Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Perubahan Iklim Onrizal Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU Program Studi Kehutanan, FP USU Program Studi Kehutanan, FP USU Program Studi Kehutanan, FP USU Program Studi Kehutanan, FP USU Program Studi Kehutanan, FP USU Program Studi Kehutanan, FP USU Program Studi Kehutanan, FP USU Alam diciptakan dalam keadaan seimbang Alam diciptakan dalam keadaan seimbang Salah satu contoh: Udara bersih yang ideal untuk kehidupan di bumi terdiri dari: 78,09% gas nitrogen 20,94% gas oksigen (O 2 ) 0,93% gas argon 0,0032% gas karbondioksida (CO 2 ) serta sisanya unsur lainnya 2

Transcript of Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi...

Page 1: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

1

Kandungan Karbon Kebun Kopi Kandungan Karbon Kebun Kopi

dan Peranannya dalam Mitigasi dan Peranannya dalam Mitigasi

Perubahan IklimPerubahan Iklim

OnrizalOnrizal

Program Studi Kehutanan, FP USUProgram Studi Kehutanan, FP USUProgram Studi Kehutanan, FP USUProgram Studi Kehutanan, FP USUProgram Studi Kehutanan, FP USUProgram Studi Kehutanan, FP USUProgram Studi Kehutanan, FP USUProgram Studi Kehutanan, FP USU

Alam diciptakan dalam keadaan seimbangAlam diciptakan dalam keadaan seimbang

Salah satu contoh:

Udara bersih yang ideal untuk

kehidupan di bumi terdiri dari:

• 78,09% gas nitrogen

• 20,94% gas oksigen (O2)

• 0,93% gas argon

• 0,0032% gas karbondioksida (CO2)

• serta sisanya unsur lainnya 2

Page 2: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

2

Kini, iKini, iklim mengalami perubahan, klim mengalami perubahan,

dan suhu bumi makin panas!dan suhu bumi makin panas!

Sumber: Cole & McCarthy, 2012

3

Mengapa bumi makin panas?Mengapa bumi makin panas?

Ibarat selimutIbarat selimut

Konsentrasi gas CO2 di

atmosfir terus meningkat:

• 285 ppm tahun 1880

• 315 ppm tahun 1960

• 390 ppm tahun 2011(Cole & McCarthy, 2012)

4

Page 3: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

3

Aktivitas manusia seperti Aktivitas manusia seperti

apa yang meningkatkan apa yang meningkatkan

karbon di udara?karbon di udara?

5

6

�Deforestasi dan degradasi hutan menyumbang

�20% s.d. 25% dari emisi tahunan CO2 dunia (Santili et al., 2005; Myers, 2007; World Bank, 2007)

�2/3 emisi GRK Nasional Indonesia (SNC,2010)

Page 4: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

4

270

540

0

100

200

300

400

500

600

1800 1850 1900 1950 2000 2050 2100 2150

Tahun

>>>

Kar

bon

(Gt C

)

� 40% aktifitas manusia� 60% proses alami

� Suhu global naik 1 – 4,5OC (average 2,5oC)

� Tinggi muka air laut naik 60 cm

Upaya Mitigasi

(NAST, 2000)

7

Apa solusi agar CO2 tidak terus meningkat?

• Salah satunya � Stern (2006):

– menghindari deforestasi akan memberikan biaya yang terendah diantara opsi-opsi mitigasi meningkatnya emisi CO2

– memungkinkan meningkatnya gudang karbon,

– pada saat yang sama, berbagai manfaat lainnya, seperti:

• pengurangan kemiskinan,

• konservasi keanekaragaman hayati (biodiversity),

• konservasi tanah dan air, dan

• adaptasi terhadap perubahan iklim dapat ditingkatkan

8

Page 5: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

5

• Dataran tinggi Gayo telah lama dikenal sebagai penghasil kopi � Kopi Gayo

• Berada di daerah yang berdekatan dengan hutan yang memiliki kekayaan kekayaan hayati sangat tinggihayati sangat tinggi dan kandungan karbon tinggi kandungan karbon tinggi pula:– ekosistem hutan Leuser

– ekosistem hutan Ulu Masen

9

Dec 2, 2010

10

Tujuan Penelitian

• Menghitung karbon tersimpan karbon tersimpan di dalam kebun kopi kebun kopi di daratan tinggi Gayo berdasarkan budidaya kopinya

• Bagaimana peran kebun kopi dalam mitigasi perubahan iklim?

Page 6: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

6

Bagaimana Penelitian Dilakukan?

• Lokasi penelitian:

– Dataran tinggi Gayo: Aceh Tengah & Bener Meriah

– Karakteristik kebun kopi:

• Kebun kopi (12 plot) dengan variasi:

– Umur kopi

» ≤ 10 th : 5 plot

» 10 < A ≤ 20 th : 4 plot

» 20 < A ≤ 30 th : 2 plot

» 30 < A ≤ 40 th : 1 plot

– Sistem pohon pelindung

» monokultur (sejenis) : 5 plot

» polikultur (banyak jenis) : 7 plot

11

Pohon ≥ 10 cm diameter at 1,3 m, di dalam dan di luar plotPohon 5 <...< 10 cm diameter at 1,3 m, di dalam dan di luar plot

5 * 40 m contoh utama

20 * 100 m plot utama untuk pohon besar

Plot contoh untuk tumbuhan bawah dan serasah

(Dimodifikasi dariHairiah et al., 2001)

Penelitian Lapangan

12

Page 7: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

7

Penelitian Lapangan

13

• Biomassa pohon (W; kg)

– Kopi � W = 0,281 D2,06 (Hairiah et al., 2001)

– Pisang� W = 0,030 D2,13 (Hairiah et al., 2001)

– Jenis lainnya� W = 0,11 ρ D2,62 (Katterings et al.,

2001)

• Berapa kandungan karbon (C) pohon?

C pohon = 0,5 x W(Brown, 1999, Delaney, 1999, Delaney & Roshetco, 1999)

Analisis Data

14

Page 8: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

8

• Tumbuhan bawah dan serasah

– Dikeringkan dengan oven (Heriyanto et al., 2002)

• Biomassa tumbuhan bawah dan serasah (Dw):

Dw = (Ds / Fs) x Fw

Ds = berat kering contoh, Fs = berat basah contoh, dan

Fw = berat basah seluruhnya

– Kandungan karbon (C) setiap bagian tumbuhan

bawah dan serasah � metode Wakley dan Black

(Sulaeman et al., 2005)

Analisis Data

15

Hasil Penelitian

• Pohon Pelindung Kebun Kopi

– Jumlah jenis: 14 sp. � 1 s.d. 9 sp./plot

• Leucaena leucocephala (pete/lamtoro) (F 100%)

• Citrus sp. (jeruk) (F 83,3%)

• Persea americana (alpukad) (F 50,0%)

• Artocarpus heterophyllus (nangka) (F 50,0%)

16

Page 9: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

9

Hasil Penelitian

• Struktur kebun kopi

– Kerapatan tanaman sangat bervariasi:

• Tanaman kopi: 2,100 –6,000 ind/ha (3,367ind/ha)

• Pohon pelindung: 125-1,650 ind/ha, (580 ind/ha)

– Rasio kerapatan kopi : pelindung = 85 : 15

17

Hasil Penelitian

• Contoh gambaran struktur kebun kopi

Pohon pelindung nangka (kiri) dan alpukad (kanan) dengan diamater > 80 cm

pada umur sekitar 60 tahun

18

Page 10: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

10

Hasil Penelitian

y = 23.532ln(x) - 45.574

R² = 0.66480

10

20

30

40

50

0 10 20 30 40 50 60

Bio

ma

ssa

(k

g/i

nd

)

Umur (tahun)

Biomassa tanaman pelindung

(monokultur)

y = 119.17ln(x) - 295.83

R² = 0.7269

0

50

100

150

200

250

0 10 20 30 40 50 60

Bio

ma

ssa

(k

g/i

nd

)

Umur (tahun)

Biomassa tanaman pelindung

(polikultur)

y = 113.13ln(x) - 291.32

R² = 0.6376

0

50

100

150

200

250

0 10 20 30 40 50 60

Bio

ma

ssa

(k

g/i

nd

)

Umur (tahun)

Biomassa tanaman pelindung

(gabungan)

19

Hasil Penelitian

•• KarbonKarbon di atas permukaan tanah

• Tiga besar

1. Kebun C01

»» 70,97 ton C/ha70,97 ton C/ha; atau ∼ 260,47 ton CO2e/ha

» Rasio simpanan karbon tan. kopi : pelindung = 11 : 89

Spesies % kerapatan % karbon

Persea americana dan Artocarpus

heterophyllus

11,9 67,3

Leucaena leucocephala 54,9 9,6

Lainnya 33,2 23,1

20

*Simpanan karbon kebun kopi C01 > hutan pinus sekunder 52.76 t C/ha (Onrizal, 2011)

Page 11: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

11

Hasil Penelitian

•• KarbonKarbon di atas permukaan tanah

• Tiga besar

2. Kebun C05

»» 65,80 ton C/ha65,80 ton C/ha; atau ∼ 241,50 ton CO2e/ha

» Rasio simpanan karbon tan. kopi : pelindung = 36 : 64

Spesies % kerapatan % karbon

Artocarpus heterophyllus 10,0 58,4

Citrus sp. 60,0 32,2

Leucaena leucocephala 30,0 9,1

21

*Simpanan karbon kebun kopi C05 > hutan pinus sekunder 52.76 t C/ha (Onrizal, 2011)

Hasil Penelitian

•• KarbonKarbon di atas permukaan tanah

• Tiga besar

3. Kebun C09

»» 64,14 ton C/ha64,14 ton C/ha; 235,40 ton CO2e/ha

» Rasio simpanan karbon tan. kopi : pelindung = 16 : 84

22

*Simpanan karbon kebun kopi C09 > hutan pinus sekunder 52.76 t C/ha (Onrizal, 2011)

Page 12: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

12

Hasil Penelitian

•• Laju simpanan karbonLaju simpanan karbon

• Rasio simpanan karbon tan. kopi: pelindung = 37 : 63

• Rasio kerapatan tanaman kopi: pelindung = 85 : 15

• Laju simpanan karbon

– Tanaman kopi : 0,87 ± 0,21 ton C/ha/th

– Pohon pelindung : 0,92 ± 0,48 ton C/ha/th

– Total kebun kopi : 1,72 1,72 ±± 0,41 ton C/ha/0,41 ton C/ha/thth

23

Peran Kebun Kopi dalam Mitigasi

Perubahan Iklim

• Laju penyerapan karbon oleh perkebunan kecil dan

kebun agroforestry yang berkelanjutan berkisar 1,5 -

3,5 ton C/ha/tahun, atau ± 2,1 milyar ton C/tahun di

seluruh dunia (Cacho et al., 2003)

– Kebun kopi di dataran tinggi Gayo: 1,72 1,72 ±± 0,41 ton 0,41 ton

C/ha/C/ha/th th (penelitian ini)

24

Page 13: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

13

Peran Kebun Kopi dalam Mitigasi

Perubahan Iklim

• Simpanan karbon kebun kopi karbon kebun kopi di dataran tinggi Gayo

dapat ditingkatkan dapat ditingkatkan dengan meningkatkan jumlah

tanaman pelindung, utamanya dari jenis alpukad,

nangka and jeruk.

� perlu pengaturan pola tanaman dengan jenis pohon pelindung utama

(Leucaena leucocephala [pete/lamtoro])

25

Peran Kebun Kopi dalam Mitigasi

Perubahan Iklim

• Secara simultan, dampak penambahan kerapatan jenis pohon

pelindung penghasil produk komersial tersebut a.l.:

– penambahan pendapatan bagi petani kopi, selain dari hasil utama

berupa kopi � mengurangi kemiskinan � mengurangi konversi hutan

– meningkatkan karbon tersimpan

– konservasi keanekaragaman hayati (biodiversity),

– konservasi tanah dan air, dan

– adaptasi terhadap perubahan iklim dapat ditingkatkan

26

Page 14: Onrizal Presentasi Karbon kebun kopi · Kandungan Karbon Kebun Kopi dan Peranannya dalam Mitigasi Perubahan Iklim Onrizal Program Studi Kehutanan, FP USU ... – ekosistem hutan Leuser

18/04/2012

14

[email protected]; [email protected]; onrizal.wordpress.com

081314769742081314769742

Terima KasihTerima Kasih

27

• Conservation International Indonesia

• Bpk Ir. Syahrial (Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Aceh Tengah) dan staf, khususnya Sdr. Inayat Syah Putra, S.Hut. dan Sdr. Apriansyah, S.Hut

• Masyarakat lokal

Hasil Penelitian

• Struktur kebun kopi

Kode

Plot

Tanaman Kopi Pohon Pelindung

Umur Kerapatan BA Umur Kerapatan BASistem

(tahun) (ind/ha) (m2/ha) (tahun) (ind/ha) (m2/ha)

C01 14 2100 3,76 s.d. 60 255 11,38 Polikultur

C02 12 3550 5,11 Rerata 12 1200 7,12 Monokultur

C03 10 2600 3,06 s.d. 25 550 11,04 Polikultur

C04 25 4450 9,24 s.d. 20 125 2,29 Polikultur

C05 28 3300 11,15 s.d. 30 500 11,12 Polikultur

C06 15 2600 5,40 s.d. 35 265 6,22 Polikultur

C07 18 3200 10,88 Rerata 25 350 4,72 Monokultur

C08 1 6000 0,00* Rerata 30 1650 18,29 Monokultur

C09 10 2800 4,93 s.d. 60 580 12,64 Polikultur

C10 9 3200 4,18 Rerata 18 650 4,58 Monokultur

C11 40 3200 13,35 s.d. 25 240 3,64 Polikultur

C12 5 3400 6,20 Rerata 25 600 6,20 Monokultur

Rata-rata 3367 6,44 580 8,27

28