Nutrisi Tumbang

download Nutrisi Tumbang

of 55

Transcript of Nutrisi Tumbang

  • Peranan Nutrisiuntuk kesehatan gigi & MulutNurlindah Hamrun

  • Oral HealthDiet and nutritsi berperan penting :* Pertumbuhan & Perkembangan Gigi* Integritas Gingiva dan jaringan mulut* Kekuatan Tulang Alveolar* Pencegahan & penanganan penyakit rongga mulut.

  • Masalah gizi pada anakDef. Besi anemiaBesi dibutuhkan untuk pertumbuhanKekurangan Zat besi tampak pada g3 sensorik & motorik (Iq rendah)Kekurangan : Lemah, lesu, gemetar, angular cheilitis, atrofi papilla, merah&keringPencegahan : Daging, sayur, ikan

  • Def. KalsiumPuncaknya pada usia belasan tahunRekomendasi 1300 mg/ hr selama kanak2Intake Ca +aktifitas fisik Massa tulang lemahPencegahan : ca.rich foods ( milk, cereals, ca supplement,orange

  • KalsiumMerupakan mineral paling banyak terdapat di dlm tubuh : 1,5 2 % dari berat badan orang dewasa99 % berada di jaringan keras yaitu : tulang & gigi dlm bentuk hidroksiapatit [3Ca3(PO4)2.Ca(OH)2]Densitas tulang meningkat pada usia pertumbuhan dan menurun secara berangsur setelah dewasaDi dlm cairan ekstra sel & intra sel kalsium memegang peranan pening dalam mengatur fungsi sel seperti untuk transmisi saraf, kontraksi otot.

  • Remineralisasi email

    REMINERALISATION increasing pH levelssufficient free Calcium and phosphate ions present

  • Fungsi1. Pembentukan Tulang

    Ca di dalam tulang mempunyai 2 fungsi :a. Sbg bagian integral dari struktur tulangb. Sbg tempat menyimpan kalsium

  • 2. Pembentukan GigiKalsifikasi gigi susu terjadi pada minggu ke-20 tahap janin (6 bln kandungan) dan selesai sebelum gigi erupsi.Kalsifikasi gigi permanen mulai 3 bulan 3 tahun usia anakGigi M3 mengalami kalsifikasi saat anak berumur 8 10 tahunGigi permanen (lengkap) pada usia dewasa hanya mengandung 1 % jumlah kalsium tubuhKekurangan kalsium selama masa pembentukan gigi menyebabkan gigi rentan dg kerusakan

  • 3. Mengatur pembekuan darah4. kontraksi otot5. Transport membran sel

  • Angka kecukupan kalsiumRata rata sehari bagi orang Indonesia :Bayi : 300 400 mgAnak: 500 mgRemaja: 600 700 mgDewasa: 500 800 mgBumil/busui : > 400 mg

  • Sumber KalsiumSusu & produknyaKejuIkan dg tulangSerealKacang-kacanganSayur hijau

  • Akibat kekurangan kalsium :Gangguan pertumbuhanTulang kurang kuat, mudah bengkak & rapuhOsteoporosisAkibat kelebihan kalsium : (tdk lebih 2500 mg/hr)Gangguan ginjalKonstipasiHati-hati pada suplemen Ca tablet

  • Def. Vit B12Penting u/ sintesis sel darah merah, myelin dalam sist.sarafSumber: , cereals daging & produknya

  • Efek defisiensi nutrisi pada perkembangan gigiDefisiensi Protein : - Erupsi gigi terlambat - Tooth size berkurang - Kekerasan email berkurang - Disfungsi glandula salivariusDefisiensi Vitamin A : - Perkemb.jar. epitel & odontoblast terhambat - Disfungsi Tooth morphogenesis Pertumbuhan Tlg & gigi tdk sempurna - Hipoplasia email meningkat

  • Efek defisiensi nutrisi pada perkembangan gigiDefisiensi Vit. D, Ca & Phospor : - Hipomineralisasi tlg & gigi mudah patah - Gigi rapuh rentan karies - Pembentukan tlg & gigi anak tergangguDefisiensi Vitamin C - Fibroblas & odontoblas pulpa gigi tganggu - Kerusakan jar periodontal - ScurvyDefisiensi Fluor - Demineralisasi meningkat Karies - Fluorosis bila belebihan

  • Scurvy

  • Vitamin C (Asam Askorbia) Fungsi :Anti oksidanSintesis kolagen Absorbsi dan metabolisme besiAbsorbsi kalsiumMencegah infeksi

  • Sumber : pangan nabati, sayur & buah asam ijo.Akibat kekurangan :Gingivitis (peridontitis) Sendi kakuTulang rapuhKulit keringMulut & mata kering

  • Angular cheilitis

  • Riboflavin ( Vit. B2)Terdapat dalam buah-buahan segar, sayuran, susu, ragi, hati, telur, mentega, ginjal, otal, seledri dan kacang-kacanganFungsi :Untuk membantu pembebasan energi dari bahan makanan, pertumbuhan Kekurangan riboflavin bibir pecah-pecah dan angular cheilitis, gangguan selaput mata

  • Efek defisiensi nutrisi pada perkembangan gigiDefisiensi Iodine: - Erupsi gigi terlambat - Pola pertumbuhan terganggu - Maloklusi ??

  • Defisiensi besi (Fe)

    - Erupsi terlambat - Disfungsi glandula salivariusFungsi Besi proses respirasi sel, yaitu sbg kofaktor bagi enzim-enzim yg terlibat di dalam reaksi oksidasi reduksiSumber : Makanan hewani seperti daging, ayam, dan ikan. Sumber lainnya adalah telur, sereali tumbuk, kacang-kacangan, sayuran hijau dan beberapa jenis buah.

  • Kesehatan GimulGigi terbentuk dari matriks protein yang di mineralisasi dengan kolagen (yang membutuhkan vitamin C), kalsium, dan fosfor (membutuhkan vitamin D dan A)

  • Anatomy of a Tooth

  • Dental Caries

    Penyakit Infeksi gigi, dimana metabolit asam organik yang menyebabkan demineralisasi enamel secara bertahap & kerusakan struktur gigi. Setiap permukaan gigi dapat terkena.

  • Karies GigiBAKTERIWAKTUGIGIMAKANANFaktor-faktor yang mempengaruhi :1. gigi2. plak3. makanan4. waktu

  • Dental CariesStreptococcus mutan (bakteri yang paling banyak terlibat )Fermentasi karbohidratWaktuMenurunnya pH ludah di bawah 5,5Makanan cariogenic

  • The Decay ProcessPembentukan plak: campuran dari mikroorganisme , protein, polisakarida.Bakteri memetabolisme fermentasi karbohidrat menghasilkan asam Produksi Asam: pH
  • Dental caries

  • Early Childhood Caries

    Penyebabnya bisa karena bayi tidur dengan sebotol jus manis , susu formula , dll)Biasanya cepat mengenai gigi depan

  • Early Childhood Caries

  • Efek sistemik kariesBakteri karies dapat memasuki aliran darah dan mengena katup jantung, menyebabkan bakteri endokarditis. Sekresi oral faring diinokulasi dengan bakteri dapat menyebabkan pneumonia aspirasi

  • FluorideTerdapat dalam tanah, air, tumbuh-tumbuhan & hewanKonsumsi fluor yang dianggap cukup & aman 1,5 4,0 mg/sehariAir minum sebaik-baiknya mengandung 1 mg/L air (1 bag fluor/1 juta bag.air (1 ppm)

  • FungsiMineralisasi tulang & pengerasan email gigiPada saat gigi & tulang dibentuk terbentuk kristal hidroksiapatit (t.d Ca & P)kemudian fluor akan mengganti gugus hidroksil (OH) Fluoroapatit gigi & tulang kuat

  • Akibat kekurangan Fluor :- Kerusakan gigi- Keropos tulang pada orang tuaAkibat kelebihan Fluor :- Keracunan (20 80 mg/hari)- Fluorosis- Diare, gatal

  • Fluorosis

  • Recommendations for Fluoride Supplementation

  • Pasta / Obat Kumur / tabletPemberian Fluoride: untuk memperkuat gigi

  • Kariogenik vs. KariostatikKariogenik: jenis makanan yang mengandung karbohidrat fermentasi yang dapat menyebabkan penurunan pH saliva
  • Kariostatik Kariostatik: tidak dimetabolisme oleh mikroorganisme dalam plak yang menyebabkan penurunan pH saliva < 5.5Protein, telur, ikan, daging dan unggas , kebanyakan sayuran, lemak, permen karet tanpa gula

  • Mencegah plak berkontak dengan makanan acidogenic Dapat meningkatkan saliva atau memiliki aktivitas antimikrobaTermasuk xylitol (pemanis dalam permen karet) dan keju

    Anticariogenic Foods

  • Faktor-faktor yg mempengaruhi makanan kariogenikKonsistensiFrekuensi makan snackKomposisi makananUrutan makan

  • Periodontal Disease * Inflamasi gingiva yang ditandai dengan dekstuksi tulang penyangga gigi * Perawatan gizi : vitamin C, folat, dan seng

  • Tooth Loss and DenturesHilangnya gigi prothesa menyebabkan: Pemilihan jenis makanan Produksi saliva menurun Menurunnya kemampuan mengunyah Rendah kalori dan asupan gizi bagi banyak terjadi Gizi konseling; Food guide Pyramid dll

  • Mekanisme potensial predisposisi nutrisi terhadap penyakit periodontalSaliva dan cairan gingivaSaliva protein anti bakteriIg ALisosom

    Cairan gingiva faktor anti bakteriLisosomKomplemenAntibodiFagosit

  • Mekanisme potensial predisposisi nutrisi terhadap penyakit periodontalFungsi barierEphitelium sulkus gingivaDefinisiLapisan tdk bkreatinin, epithelium skuamos, melapisi sulkus gingivaFungsiBarier anatomik garis pertahanan I ggvMencegah penetrasi mo & agen virulen

  • Mekanisme potensial predisposisi nutrisi terhadap penyakit periodontalFungsi barierPembaruan epithelium sulkus gingivaSulkus gingiva trauma konstan epithelium terbuka fungsi barier Komponen rentan defPenyembuhan : 3-6 hari lengkapAsam amino, vit B12 asam folik, vit APenyembuhan luka dr traumaProtein, asam askorbatSuplai nutrien laju pembaruan & penyembuhan luka pertahanan host

  • Mekanisme potensial predisposisi nutrisi terhadap penyakit periodontalFungsi barierMembran dasarStrukturJaringan kolagen fibril Fungsi Impermeabilitas thdp mo & molekul besarBarier penahan endotoksinKomponen rentan def as askorbatBiosintesis kolagen dasarLaju kecepatan pembaruan kolagenPeningkatan permeabilitas

  • Mekanisme potensial predisposisi nutrisi terhadap penyakit periodontalSakitSehatFaktor VirulenPertahanan Host

  • Mekanisme potensial predisposisi nutrisi terhadap penyakit periodontalSakitSehatFaktor VirulenPertahanan HostSistem imunPerbaikanBarier epithelial

  • Terima Kasih

  • Discussion

  • Quiz