(Mulyos) Teknis Peserta Gizi

5
MODUL TEKNIS PROGRAM STUDI GIZI KESEHATAN SIMULASI PETIS PENMAS FKUB 2015 SPOT 2 (TPQ MULYOSARI) 1. Deskripsi Umum - Tanggal : 29 Agustus 2015 - Waktu : 07.30-14.30 - Tempat : TPQ Dusun Mulyosari, Desa Kluwut, Kec. Wonosari, Kab.Malang - Estimasi pasien : 80 orang Satu mahasiswa PSGK berkesempatan melakukan dua pekerjaan dalam waktu yang berbeda, yaitu Antropometri ( mengukur BB, TB, IMT) dan mendampingi ahli gizi memberikan konsultasi gizi kepada pasien. 2. Alur Umum Pasien Pasien akan registrasi terlebih dahulu di meja registrasi • Pasien menerima kartu status dan nomor antrian yang nantinya dipegang oleh pendamping Pasien didampingi pendamping ke bilik antropometri, lalu membantu pengisian kartu statusnya (menunggu dipanggil PJ bilik, apabila tidak antri langsung masuk) Pasien didampingi pendamping ke bilik VS, lalu membantu pengisian kartu statusnya (menunggu dipanggil PJ bilik, apabila tidak antri langsung masuk) Pasien didampingi pendamping ke bilik dokter, pendamping bisa masuk bisa(menunggu dipanggil PJ bilik, apabila tidak antri langsung masuk) Pendamping mendampingi ke bilik konsultasi, mendaftarkan pasiennya (nomor antrian dan nama pasien) ke PJ bilik (menunggu dipanggil PJ bilik). Ada 2 jenis bilik konsultasi, yaitu bilik konsultasi IK dan bilik konsultasi GK. Masing-masing jenis ada 2 bilik. Kemana pasien pergi

description

yeh

Transcript of (Mulyos) Teknis Peserta Gizi

Page 1: (Mulyos) Teknis Peserta Gizi

MODUL TEKNIS PROGRAM STUDI GIZI KESEHATAN

SIMULASI PETIS PENMAS FKUB 2015

SPOT 2 (TPQ MULYOSARI)

1. Deskripsi Umum- Tanggal : 29 Agustus 2015- Waktu : 07.30-14.30- Tempat : TPQ Dusun Mulyosari, Desa Kluwut, Kec. Wonosari, Kab.Malang- Estimasi pasien : 80 orang

Satu mahasiswa PSGK berkesempatan melakukan dua pekerjaan dalam waktu yang berbeda, yaitu Antropometri ( mengukur BB, TB, IMT) dan mendampingi ahli gizi memberikan konsultasi gizi kepada pasien.

2. Alur Umum Pasien• Pasien akan registrasi terlebih dahulu di meja registrasi• Pasien menerima kartu status dan nomor antrian yang nantinya dipegang oleh

pendamping• Pasien didampingi pendamping ke bilik antropometri, lalu membantu pengisian kartu

statusnya (menunggu dipanggil PJ bilik, apabila tidak antri langsung masuk)• Pasien didampingi pendamping ke bilik VS, lalu membantu pengisian kartu statusnya

(menunggu dipanggil PJ bilik, apabila tidak antri langsung masuk)• Pasien didampingi pendamping ke bilik dokter, pendamping bisa masuk bisa(menunggu

dipanggil PJ bilik, apabila tidak antri langsung masuk)• Pendamping mendampingi ke bilik konsultasi, mendaftarkan pasiennya (nomor antrian

dan nama pasien) ke PJ bilik (menunggu dipanggil PJ bilik). Ada 2 jenis bilik konsultasi, yaitu bilik konsultasi IK dan bilik konsultasi GK. Masing-masing jenis ada 2 bilik. Kemana pasien pergi itu tergantung saran dari dokter. Nanti sesuai sarannya, pendamping mendaftarkan pasien dulu dan menunggu dipanggill.

• Selama konsultasi, pendamping mengantarkan kartu status yang telah berisi resep ke bilik apotek lalu kembali mendampingi pasien

• Setelah konsultasi selesai, pendamping mengantarkan pasien mengambil obat ke bilik apotek (menunggu dipanggil PJ bilik)

• Pasien diantar ke meja registrasi akhir, nomor antrian dan kartu status dikumpulkan • Pendamping kembali ke tempat duduk pendamping• Pendamping mengisi kartu status pasien (data diri, anamnesis, dll.). Pendamping

meminta pasien untuk memberi komentar acara pada bagian belakang nomor antrian

Page 2: (Mulyos) Teknis Peserta Gizi

3. Teknis Perputaran Mahasiswa Gizi Peran Mahasiswa Gizi:

a. Di bilik Antropometri- Melakukan pengukuran antropometri (BB,TB,IMT) pasien- Satu bilik terdiri dari 2 kelompok (5-6 peserta), satu peserta menangani satu

pasien. Satu anak bertanggung jawab atas satu pengukuran bisa tinggi badan saja atau berat badan saja. Peserta yang mendapatkan pengukuran terakhir berarti juga menghitung IMTnya

- Misal: Elisa stand by di pengukuran tinggi badan dan Azmi di berat badan. Pasien pertama kali datang pas Azmi kosong berarti diukur berat badannya dulu, setelah itu ke Elisa mengukur tinggi badannya+dihitung IMTnya

- Panitia menyediakan :o 2 alat ukur tinggi (bisa microtoise bisa meteran biasa)o 2 timbangan berat badano 2 kalkulator untuk menghitung IMT

b. Bilik konsultasi- Menjadi asisten ahli gizi dalam memberikan asuhan gizi pasien- Satu bilik diisi oleh satu ahli gizi dan satu peserta sebagai asisten

Semua mahasiswa Gizi akan merasakan dua peran tersebut. Maka nanti akan diadakan pergantian peran yang disebut sebagai “PERGANTIAN JOBDESK”

Kegiatan Petis berlangsung selama 360 menit, terdiri dari 2 SHIFT yaitu shift C dan D. Tiap shift bertugas selama 180 menit. Khusus untuk shift D waktu jobnya terpotong jam ishoma, jadi dimulai jam 10.30-11.30 (60 menit), kemudian dilanjutkan setelah ishoma jam 12.30-14.30 (120 menit). Masing-masing shift terdiri dari 21-22 peserta yang dibagi menjadi 8 kelompok kecil yang masing-masing berisi 2-3 mahasiswa, yaitu kelompok C1, C2, …, C8. Begitu pun dengan shift D yang terbagi menjadi 8 kelompok kecil, yaitu D1, D2, ..., D8.

SHIFT C (180 MENIT) Babak 1 (90 menit)

*Kelompok C1-C4 bertugas di bilik antropometri sedangkan C5-C8 di bilik konsultasi gizi.*Untuk Bilik antropometri : diperlukan 5-6 peserta untuk setiap kali masuk. 45 menit pertama yang bertugas adalah kelompok C1 dan C2, kemudian 45 menit kedua C3 dan C4 yang bertugas.*Kelompok C5-C8 bertugas di bilik konsultasi gizi dengan setiap kali bertugas 1

mahasiswa langsung masuk.*Di bilik konsultasi gizi, pergantian mahasiswa yang bertugas terjadi setiap 7,5 menit yang

akan diatur oleh PJ mahasiswa konsultasi gizi dari panitia

Page 3: (Mulyos) Teknis Peserta Gizi

*Jika ada kelompok yang anggotanya < 3 mahasiswa, maka salah satu anggota kelompok tersebut bekerja dua kali untuk menuntaskan job kelompoknya.

Babak 2 (90 menit)*Terjadi pergantian babak yang artinya terjadi pergantian tugas, kelompok C1-C4 yang

babak pertama di bilik antropometri, kini bertugas di bilik konsultasi gizi, dan sebaliknya.*Ketentuan tugas sama dengan penjelasan babak pertama, hanya di balik saja kelompok

yang bertugas.

SHIFT D : 180 MENIT (KETENTUAN SAMA DENGAN SHIFT C)

Shift C BABAK 1PRODI TEMPAT WAKTU

07.30-08.15 08.15-09.00

GIZIANTROPO C1 C2 C3 C4

KOZI07.30-09.00

C5 C6 C7 C8

BABAK 2PRODI TEMPAT WAKTU

09.00-09.45 09.45-10.30

GIZIANTROPO C5 C6 C7 C8

KOZI09.00-10.30

C1 C2 C3 C4

Shift DBABAK 1PRODI TEMPAT WAKTU

10.30-11.15 11.15-11.3012.30-13.00

GIZIANTROPO D1 D2 D3 D4

KOZI10.30-11.3012.30-13.00

D5 D6 D7 D8

BABAK 2

Page 4: (Mulyos) Teknis Peserta Gizi

PRODI TEMPAT WAKTU13.00-13.45 13.45-14.30

GIZIANTROPO C5 C6 C7 C8

KOZI13.00-14.30

C1 C2 C3 C4

4. Barang Bawaan wajib- Bolpoin minimal 1- Meja dada- Air minum secukupnya- Snack secukupnya (boleh permen max. 5 atau jajan ringan lain)- Jas hujan - TIkar 1 buah- Nametag penmas- Jas lab

5. DresscodeSPMK, jas lab, nametag penmas