Motivasi belajar

13
Wahyu Adzimah 1201412039 Muktining Tyas Santri Dewi 1201412039 Milatul Hudiyani 1201412039 Lintang Setyowati 1201412039 MOTIVASI BELAJAR KELOMPOK 4

Transcript of Motivasi belajar

Page 1: Motivasi belajar

Wahyu Adzimah

1201412039

Muktining Tyas Santri

Dewi 1201412039

Milatul Hudiyani

1201412039

Lintang Setyowati

1201412039

MOTIVASI BELAJARKELOMPOK 4

Page 2: Motivasi belajar

Pengertian MotivasiMotivasi adalah faktor penting

yang menentukan keberhasilan

dalam belajar. Sebagian pakar

psikologi menyatakan

bahwa motivasi merupakan

konsep yang menjelaskan

alasan seseorang berperilaku.

Pakar Psikologi menggunakan kata motivasi dengan

mengaitkan belajar untuk menggambarkan proses

Memunculkan dan mendorong perilaku

Memberikan arah dan tujuan perilaku

Memberikan peluang terhadap perilaku yang

sama

Mengarahkan pada pilihan perilaku

tertentu

Page 3: Motivasi belajar

Pentingnya Motivasi dalam Belajar

Orang yang mempunyai motivasi saat belajar akan berbeda hasilnya dengan orang

yang tidak mempunyai motivasi

Motivasi tidak hanya menjadi faktor penyebab belajar namun juga memperlancar

belajar dan hasil belajar

Walaupun motivasi merupakan prasyarat penting dalam belajar namun ada yang harus diperhatikan yaitu kemampuan dan kualitas

pembelajaran

Tetapi jika peserta didik mempunyai motivasi besar, buku yang memadai tanpa adanya

pendidik juga belum bisa efektif, maka dari itu semua saling berkaitan

Page 4: Motivasi belajar

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Motivasi Belajar

Sikap

Kebutuhan

Rangsangan

Afeksi

Kompetensi

Penguatan

Page 5: Motivasi belajar

SIKAP KEBUTUHAN

Sikap merupakan kombinasi dari konsep, informasi, dan emosi yang dihasilkan didalam predisposisi untuk merespon orang, kelompok, gagasan, atau projek tertentu secara menyenangkan atau tidak menyenangkan

Sikap memiliki pengaruh kuat terhadap perilaku dan belajar peserta didik karena sikap itu membantu peserta didik dalam merasakan dunianya dan memberikan pedoman kepada perilaku yang dapay menjelaskan dunianya

Kebutuhan merupakan kondisi yang dialami oleh individu sebagai kekuatan internal yang memandu peserta didik untuk mencapai tujuan, kebutuhan belajar individu akan bergantung pada sejarah belajar individu.

Teori holistik dan dinamik yang dikembangkan oleh Maslow mengasumsikan bahwa pemenuhan kebutuhan merupakan prinsip yang paling mendasari perkembangan manusia

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Motivasi Belajar

Page 6: Motivasi belajar

RANGSANGAN AFEKSI

Rangsangan merupakan perubahan didalam persepsi atau pengalaman dengan lingkungan yang bersifat aktif dan rangsangan secara langsung dapat meningkatkan aktivitas otak dan mendorong seseorang untuk menangkap dan menjelaskan lingkunganya, pembelajaran yang tidak merangsang mengakibatkan peserta didik yang pada mulanya termotivasi untuk belajar pada akhirnyamenjadi bosan terlibat dalam pembelejaran

Afeksi berkaitan dengan emosional kecemasan, kepedulian, dan pemilikan dari individu atau kelompok pada waktu belajar. Peserta didik merasakan sesuatu saat belajar, dan emosi peserta didik dapat memotivasi perilakunya pada tujuan, emosi merupakan pengerak utama perilaku.

Afeksi bisa menjadi motivator intrinsik apabila emosi bersifat positif pada waktu kegiatan berlangsung, maka emosi mampu mendorong peserta didik untuk belajar keras.

Next >>>

Page 7: Motivasi belajar

KOMPETENSI PENGUATAN

Teori kompetensi mengasumsikan bahwa peserta didik secara alamiah berusaha keras untuk berinteraksi dengan lingkunganya secara efektif. Didalam situasi pemeblajaran, rasa kompetensi pada diri peserta didik itu akan timbul apabila menyadari bahwa pengetahuan atau kompetensi yang diperoleh telah memenuhi standar yang telah ditentukan, hal ini biasanya muncul pada akhir proses belajar

Penguatan merupakan peristiwa yang memepertahankan atau meningkatkan kemungkinan respon, pakar psikologi berasumsi bahwa perilaku seseorang dapat terbentuk kurang lebih sama melalui penguatan positif atau negatif, penguatan positif seperti pemberian penghargaan berupa uang atau hadiah, sedangkan penguatan negatif seperti ketidaksukaan, ancaman.

Next >>>

Page 8: Motivasi belajar

TEORI-TEORI MOTIVASI

Teori belajar Behavioral erat hubunganya dengan suatau prinsip bahwa perilaku yang diperkuat (reinforced) dimasa lalu adalah lebih mungkin diulangi lagi dibandingkan dengan perilaku yang tidak diperkuat atau dihukum

Mengapa peserta didik tetap bertahan sedangkan yang lainya sudah menyerah ???

Hadiah dan Penguatan

Menetapkan Nilai Penguatan

Page 9: Motivasi belajar

Teori kebutuhan manusia

Setiap anak berbeda kepentinganya didalam memenuhi kebutuhanya, ada yang membutuhkan rasa afeksi dan perhatian ada juga yang membutuhkan psikologis dan keamanan

Teori kebutuhan manusia

Hirarki kebutuhan dari Maslow

Aktualisasi Diri

Implikasi dalam Pendidikan

Page 10: Motivasi belajar

TEORI HARAPAN

• Rumus tersebut disebut teori harapan atau model ekpentasi-valensi karena motivasi itu tergantung pada harapan anak terhadap hadiahTeori ini memiliki implikasi penting terhadap pendidikan yaitu, tugas-tugas yang diberikan kepada peserta didik hendaknya tidak terlalu mudah ataupun terlalu sukar

M=P x L

Page 11: Motivasi belajar

Teori Motivasi BerprestasiMotivasi berprestasi merupakan kecenderungan untuk mencapai tujuan atau keberhasilan, dan melakukan kegiatan yang mengarah pada kesuksesan atau kegagalan. Peserta didik yang mempunyai motivasi berprestasi, mereka cenderung memilih teman yang cakap dan begitu juga dengan afiliasi orang akan cenderung memilih teman berdasarkan persahbatan

Teori Motivasi Berprestasi

Ketidakberdayaan dalam belajar

Penekana pada tindakan

positif

Pengurangan tindakan negatif

Berangkat

dari

pengenalan

sesuatau yang baru, menggunakan

kerangka

cantolan atau

diskoveri terbimbing

Ciptakan tantangan

dalam belajar

Implikasi dalam pendidikan

Page 12: Motivasi belajar

STRATEGI BELAJAR

• Pengaitan pembelajaran dengan minat peserta didik adalah sangat penting dan karena itu tunjukanlah bahwa pengetahuan yang dipelajari itu sangat bermanfaat bagi mereka

• memberikan pilihan kepada peserta didik tentang materi pembelajran yang akan dipelajari dan cara-cara mempelajarinya.

Membangkitkan Minat Belajar

• Pendidik yang terampil akan mampu menggunakan cara untuk membangkitkan dan memelihara rasa ingin tahu peserta didik didalam kegiatan pembelajaran

Mendorong Rasa Ingin Tahu

• Motifasi intrinsikuntuk belajar sesuatu dapat ditingkatkan melalui penggunaan materi pembelajaran yang menarik, dan juga penggunaan variasi metode penyajian.

Menggunakan Variasi Metode Penyajian yang

Menarik

• Prinsip mendasar dari motivasi adalah anak akan belajar keras untuk mencapai tujuan apabila tujuan itu dirumuskan atau ditetapkan oleh dirinya sendiri.

• pendidik yang merumuskan tujuan pembelajaran, maka sampaikan tujuan pembelajaran itu kepada peserta didik agar mereka merasa memiliki tujuan pembelajaran tersebut

Membantu Peserta Didik dalam Merumuskan Tujuan

Belajar

Page 13: Motivasi belajar

TERIMA KASIH