Modul 2 kb 2

11
Perbedaan moral, akhlak, dan norma Semester 01 Kegiatan Belajar II Agama Islam Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan Jakarta 2013 Modul II

Transcript of Modul 2 kb 2

Page 1: Modul 2 kb 2

Perbedaan moral, akhlak, dan norma

Semester 01

Kegiatan Belajar IIAgama Islam

Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya ManusiaPusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan

Jakarta 2013

Modul II

Page 2: Modul 2 kb 2

AkhlakAkhlak mempunyai basis atau landasan kepada norma agama yang bersumber dari Alquran dan sunnah. Karena bersumber pada wahyu maka akhlak tidak bisa berubah. Apa yang dikatakan baik oleh Al-Quran dan apa yang dikatakan buruk oleh Hadist maka smapai kapanpun akan seperti itu.

Page 3: Modul 2 kb 2

MoralMoral lebih banyak bersifat praktis dengan tolok ukur norma-norma yang tumbuh dan berkembang dan berlangsung di masyarakat. Moral umumnya berdasarkan pada ketentuan atau kebiasaan umum yang berlaku dimasyarakat.

Page 4: Modul 2 kb 2

MoralMeskipun akhlak bersumber pada Al-Quran dan Hadist sedangkan moral bersumber pada akal atau budaya sertempat, tetap saja bahwa semuanya mempunyai keterkaitan yang sangat erat

Page 5: Modul 2 kb 2

Pentingnya Agama sebagai Sumber MoralSeseorang dianggap bermoral apabila sikap hidupnya

sesuai dengan adat yang berlaku di masyarakat dimana ia berada dan menurut ajaran agama terutama Islam.

Page 6: Modul 2 kb 2

Pentingnya Agama sebagai Sumber MoralAgama mampu menjadi sumber moral dan akhlak

dalam kehidupan manusia, sekaligus memberikan solusi dalam kehidupan manusia ketika mereka menghadapi kegagalan maupun ujian

Page 7: Modul 2 kb 2

Moral dan AkhlakAkhlak tewujud melalui proses aplikasi sestem nilai atau norma yang bersumber dari Al-Quran dan Hadis yang bersifat mengarahkan, membimbing dan membangun peradaban manusia. Moral dipakai sebagai tolok ukur untuk menilai suatu perbuatan yang dilakukan seseorang atau menyatakan ukuran.

Page 8: Modul 2 kb 2

Moral dan AkhlakDalam pandangan Islam, akhlak merupakan satu-satunya ukuran yang menjadi garis pemisah antara mana perbuatan yang baik dan mana yang tidak baik.

Page 9: Modul 2 kb 2

Moral dan AkhlakAkhlak memiliki kedudukan yang sangat penting dalam kehidupan manusia baik sebagai makhluk individu maupun masyarakat dan bangsa, sebab jatuh bangunnya suatu masyarakat tergantung pada keberadaan akhlaknya.

Page 10: Modul 2 kb 2

Moral dan AkhlakAkhlak adalah sifat yang tertanam dalam jiwa manusia, sehingga dia akan muncul secara spontan apabila diperlukan, tanpa memerlukan pemikiran atau pertimbangan terlebih dahulu, serta tidak memerlukan dorongan dari luar.

Page 11: Modul 2 kb 2

Daftar Gambar

i.brta.in/images/2013-05/e1dc86a34cd00bd0acb200be3fe6aaeb.jpghttp://raintownpictures.files.wordpress.com/2011/09/sopan.jpg

http://1.bp.blogspot.com/_dASWoRGeQQc/TP2SU6ppw_I/AAAAAAAAABQ/I6PbA1l8aGw/s1600/IMG_0319.JPG

http://hazzrri.files.wordpress.com/2012/06/muslim_prayer_beads.jpghttp://suaraindonesia.co/assets/newspics/image/peristiwa/korupsi-no.jpg

http://statik.tempo.co/data/2011/04/06/id_70837/70837_620.jpghttp://static.tumblr.com/bqvoh0s/VExlk83br/human_soul.jpg