MK-5 Data, Variabel, Konstanta Dan Operatorrevisi-1

download MK-5 Data, Variabel, Konstanta Dan Operatorrevisi-1

of 30

description

qeq

Transcript of MK-5 Data, Variabel, Konstanta Dan Operatorrevisi-1

Data, Variabel, Konstanta dan Operator

Type Data, Variabel, KonstantaPertemuan KelimaTipe DataTipe data adalah suatu bentuk penggolongan jenis data berdasarkan kategori data dan kegunaan data yang dapat ditampung oleh sebuah variabel dalam media bahasa pemogramanTipe DataTipeKeteranganRangeIntegerTipe data numerik yang berupa bilangan bulat-2147483.648 s.d 2147483647LongTipe data numerik yang berupa bilangan bulat dengan range lebih besar- 9223372036854775808 s.d 9223372036854775808SingleMerupakan jenis data numerik-3.402823 E+38 s.d 3.402823 E+38 ShortTipe data numerik yang berupa bilangan bulat dengan range lebih kecil-32768 s.d 32767DoubleJenis data numerik dengan range data yang sangat besarBilangan negatif antara-1.79769313486232 E+308 s.d - 4.94065645841247 E-324Bilangan negati antara 4.94065645841247 E-3241.79769313486232 E+308 Tipe DataTipeKeteranganRangeStringTipe data yang memiliki nilai alfanumerik (angka,huruf dan karakter khusus )0 s.d 2 milyar karakterCurrencyJenis data yang digunakan untuk menyimpan data dalam bentuk mata uang suatu negara seperti dollar, Rp atau nilai mata uang lain- 922337203685477 s.d 922337203685477ByteTipe data berupa nilai bulat positif0 s.d 225BooleanTipe data dengan dua buah nilai yaitu True dan FalseTrue (benar) dan False (salah)DateJenis data yang digunakan untuk menyimpan tanggal dan lain-lain1 januari 0001 s.d 31 desember 9999ObjectJenis data untuk menyimpan objek, misalnya form, kontrol dan lain-lainSemua tipe, jenisVariantJenis data yang berisi segala macam jenis data yang berbedaNull, error dan seluruh tipe data lainStructureMerupakan tipe data yang dibuat sendiri dari penggabungan beberapa variabel yang dideklarasikan dengan tipe data yang berbedaContoh penulisan :{private!public} Structure NamaStructureNamaVariabel1 As TipedDataNamaVariabel2 As TipeDataVariabelVariabel adalah suatu tempat penyimpanan dalam memori komputer yang mengandung data atau nilai sementara dari sebuha proses pada suatu pemrograman. Deklarasi variabel dimaksudkan untuk menentukan nama variabel beserta jenis data dari variabel tersebut. Hal yang perlu diperhatikan dalam pendeklarasian veariabel adalah :Diawali dengan statement DimNama VariabelMenentukan jenis variabelPenulisan pendeklarasian variabelMemberi nilai pada variabelKategori VariabelDeklarasi EksplisitSuatu pendeklarasian umum yang sangat sering dilakukan dengan memberikan kata kunci seperti ASContoh penulisan{PrivateIPublicIDim} Nama_Var [{As Tipe data}]Contoh :Dim Nik As IntegerDim Nama As StringDim Jenis_Kelamin As String

Deklarasi ImplisitSuatu pendeklarasian yang tidak memberikan kaa kunci As pada nama variabel.Contoh :Dim Nik% Mewakili tipe data integerDim Nama$ Mewakili tipe data string

lanjutKarakter SimbolTipe Data%integer$String&Long@Currency!Single#DoubleLocal Variabel merupaka suatu pendeklarasian variabel hanya sebatas ruang lingkup dalam objek saja, dan tidak dapat digunakan di di dalam objekVariabel global merupakan suatu pendeklarasian variabel hanya sebatas ruang lingkup objek saja, tetapi mencakup semua proedur dan objek.

Ruang Lingkup VariabelContohBuat projek atas nama praktek pertama. Lalu tambahkan dua label dan dua buah texkt box dan satu buah buttonAtus properties seperti dibawah ini:Nama ControlPropertiesNilaiForm1MaximizeBoxFalseStartPositionCenterScreenTextPraktek PertamaLabel1TextNikLabel2TextNamaTexbox1NameTxtNikTexbox2NameTxtNamaButton1NameBtnOkTextOKLanjutan Contoh3. Selanjutnya ketikkan code program untuk itu anda klik view code kemudian tuliskan :Public Class Form1Dim Keluar As StringEnd ClassPrivate Sub Form1_FormClosing(ByVal sender As Object, ByVal e As System.Windows.Forms.FormClosingEventArgs) Handles Me.FormClosingKeluar = MessageBox.Show("Anda Mau Keluar ?", "Global Variabel", MessageBoxButtons.YesNo, MessageBoxIcon.Question) If Keluar = MsgBoxResult.No Then e.Cancel = TrueEnd IfEnd Sub

Contoh ProgramPublic Class Form1Dim Keluar As StringEnd Class

Private Sub Form1_FormClosing(ByVal sender As Object, ByVal e As System.Windows.Forms.FormClosingEventArgs) Handles Me.FormClosingKeluar = MessageBox.Show("Anda Mau Keluar ?", "Global Variabel", MessageBoxButtons.YesNo, MessageBoxIcon.Question) If Keluar = MsgBoxResult.No Then e.Cancel = TrueEnd IfEnd Sub

LanjutPrivate Sub Button1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles BtnOK.ClickDim Nik As Integer = TextNik.TextDim Nama As String = TextNama.TextMessageBox.Show (Nik Anda : " & Nik & "" & vbCrlf & "Nama Anda :" & Nama & "" & vbCrlf & "", "Lokal Variabel", MessageBoxButtons.OK, MessageIcon.Information)End Sub

Kata Kunci VariabelPublic. Kata kunci yang memungkinkan setiap variabel, sub, function dan proprety hanya dapat digunakan di dalam rung lingkup dimana deklarasi itu dibuat (Form, Class, dan ModulePrivateProtectedFriendProtected FriendsContoh :Dim namavariabel As tipevariabelKet :Dim : pernyataan untuk mendeklarasian variabelNamavariabel : nama variabel yang digunakan untuk menyimpan nilaiTipevariabel : jenis variabel yang bergantung kepada janis data yang akan disimpan dalam variabel tersebutPenulisan pendeklarasian variabelUntuk mendeklarasikan suatu variabel non-variant, anda harus menggunakan perintah :Private, Public, Dim atau Static yang diikuti kata As, Contoh :Private Nilai As IntegerDim Angka As DoubleStatic Nama As StringPublic Bayar As CurrencySuatu pendeklarasian dapat berupa kombinasi deklarasi ganda, Contoh :Private Nilai As Integer, Angka As DoublePrivate Nama As String, Baya As CurrencyPrivate Harga, Diskon, Total As Integer

Pendeklarasian Variabel dgn tipe data

Beberapa catatan :Beberapa tipe data numerik seperti : integer, long, single, double, dan currency.Untuk menyimpan angka bulat (seperti 12) sebaiknya menggunakan sebaiknya dideklarasikan dengan tipe data integer atau long integerBila angka pecahan (seperti 3.57) sebaiknya dideklarasikan dengan tipe data single, double, atau currencyJika variabel berisi data binary, deklarasikan variabel tersebut sebagai suatu data array bertipe byteTipe Data String, Selalu diisi dengan data teks (string) dan tidak diisi dengan nilai numerik , Contoh : Private Teks As StringTipe data boolean, suatu variabel yang akan diisi dengan informasi true/false, yes/no, atau on/of dapat dideklarasikan dengan tipe data booleanTipe data date, nilai tanggal dan waktu dapat diisikan dalam data bertipe date dan dalam variabel bertipe variantTipe data variant, suatu variabel variant mampu untuk menyimpan semua tipe data yang didefiniskan oleh sistem.

Konstanta merupakan variabel yang mempunyai nilai tetap dan tidak dapat saat program dieksekusi, contoh : Ttl = subttl*5000Konstanta dibagi atas :Konstanta numerik, ditulis secara langsung seperti : harga=1000Konstanta string, ditulis dengan diapit oleh tanda kutip, seperti : alamat=jl.lebak arum 16, kota = cilegonKonstanta date/time, ditulis dengan diapit dengan tanda paga, contoh : lahir=#21/12/1977#, jam=#15:45#Konstanta boolean, hanya mengandung dua statement yaitu true dan false, contoh : ya=true, tidak=false.KonstantaOperatorOperator penugasan, operator ini dilambangkan dengan sama dengan (=) dan berfungsi untuk memasukkan data ke dalam suatu variabel. Penulisan operator ini :Variabel = ekspresiContoh :jumlah=4, no=no+1harga=500, tbayar=jumlah*harga

Operator digunakan untuk melakukan perubahan dan manipulasi data B. Operator aritmetika, digunakan untuk melakukan operasi aritmetika,

OperatorKeterangan^Pangkat* Atau /Perkalian atau pembagian+ atau -Penjumlahan atau pengurangan& atau +Penggabungan stringModSisa PembagianLanjutcontoh :xtotal = 5*7 + 3 ^ 2 / 3 ( 2 + 3 ) = 33untuk menggabung string digunakan & atau +, contoh :xnama1 = ahmadxnama2 = kholiqxqabl = xnama1& xnama2 , hasilnya ahmadkholiqxgab1 = xnama1 + + xnama2, hasilnya ahmad kholiq

Operator perbandingan, digunakan untuk membandingkan satu nilai dengan nilai yang lain dan akan mendapatkan hasil true atau false

contoh : 20 < 50, maka hasilnya true, A < B, maka hasilnya trueLANJUTOperator PerbandinganOperatorketerangan=Sama dengan>Lebih besar=Lebih besar sama dengan60 and nilai2>20 keterangan ; apabila nilai1 > 60 maka hailnya true, apabila nilai2 lebih 75 maka hasilnya trueOperator logika sbb :

OperatorKeteranganANDApabila seluruh syarat yang dibandingkan bernilai true, maka hasil perbandingan bernilai trueORApabila salah satu syarat bernilai true, maka hasil perbandingan bernilai trueNOTApabila seluruh syarat bernilai false, maka hasil perbandingan bernilai trueEkspresiEkspresi adalah suatu cara penulisan untuk memberikan atau memasukkan nilai kedalam variabel. Ekspresi secara umum dalam computer statement dituliskan sebagai:Variabel NilaiDi dalam Visual Basic ekspresi menggunakan tanda sama dengan (=). Dengan aturan sebelah kiri adalah variabel penampung (hasil) dan sebelah kanan adalah nilai yang dimasukkan ke variabelVariabel = NilaiContoh : a=5, nama=widya (Pada tipe data string, penulisan diberi tanda petik dua), keputusan=True

contoh-contoh penulisan ekspresi

Aturan dalam EkspresiEkspresi merupakan suatu proses yang bersifat sequential, yang artinya bahwa proses dilakukan dari baris paling atas sampai baris terakhir. Sebagai contoh bila dituliskan: a=10a=5. Maka artinya pada baris pertama a bernilai 10, dan pada baris kedua a bernilai 5, sehingga nilai 10 diganti dengan nilai 5. Sehingga hasilnya a bernilai 5.Ekspresi bukan hanya seperti diatas, tetapi dapat juga merupakan penulisan suatu formula dengan melibatkan variabel-variabel yang sudah ada sebelumnya. Contoh 1: a=5b=10c=a+b. Hasilnya variabel a bernilai 5, b bernilai 10 dan c bernilai 15 sebagai hasil dari a+b=5+10=15.

Cont Ekspresi dapat digunakan untuk melakukan counting yaitu perhitungan penjumlahan secara terus menerus terhadapa suatu variabel. Contoh 2: a=5a=a+2. Pada baris pertama a bernilai 5, pada baris kedua a bernilai 7, karena a yang sebelumnya bernilai 5 ditambah dengan 2 sehingga nilai akhir a bernilai 7. Contoh 3: jumlah=0jumlah=jumlah+5jumlah=jumlah-3jumlah=jumlah+2Pada baris pertama variabel jumlah bernilai 0, pada baris kedua variabel jumlah bernilai 5, pada baris ketiga variabel jumlah bernilai 2 dan pada baris keempat variabel jumlah bernilai 4.

Contoh 4: Untuk menuliskan ekspresi dari rumus x = sin(t ) dengan t diketahui misalkan t=0.5 : dapat dilakukan dengan: t = 0.5 x = sin(t)

Contoh 5:Untuk menuliskan rumus ABC dalam menyelesaikan persamaan kuadrat sebagai berikut:

dengan nilai a, b dan c diketahui misalkan 1, 3 dan 2 adalah:a=1: b=3: c=2x1=(-b+(b^2-4*a*c)^0.5)/(2*a)x2=(-b-(b^2-4*a*c)^0.5)/(2*a)

LANJUTContoh 6. Untuk memasukkan rumus y = x2 + 3x + 2, dimana x=2 dapat dituliskan dengan:x = 2y = x^2 + 3*x + 2

Contoh 7. Untuk menukar nilai a=10 dan b=5 maka diperlukan proses swap. Proses swap ini dapat dijelaskan dengan proses menukar benda pada dua tangan dimana masingmasing tangan hanya boleh memegang satu benda Untuk melakukan proses swap antara a dan b, maka diperlukan variabel penanpung temp, dan dapat dituliskan dengan:temp=aa=bb=temp

contoh