Mikrohidro Erman Mawardi

download Mikrohidro Erman Mawardi

of 5

Transcript of Mikrohidro Erman Mawardi

  • DEPARTEMEN PERMUKIMAN DAN PRASARANA WILAYAHBADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN KIMPRASWIL

    PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA AIRJl. Ir. H. Juanda 193 Bandung 40135, Telepon (022) 2505936/2516374, Fax. (022) 2505936, E-mail: [email protected]

    Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro Skala Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro Skala Kecil di Jaringan Irigasi Kecil di Jaringan Irigasi

  • PUSAIRLatarLatar belakangbelakang

    Pedoman ini dapat digunakan sebagai panduan untuk merancang, danmembangun pembangkit listrik tenaga mikrohidro dengan turbin tipe modified closed cross flow yang disingkat menjadi (MdCCF) di saluran irigasi. Dengan diterbitkannya pedoman ini para pengguna dan peminat diharapkan dapat membangun bangunan ini.

    Pembangunan pembangkit listrik tenaga mikrohidro ini dimaksudkan untuk memanfaatkan potensi sumberdaya air saluran irigasi di desa-desa yang belum terjangkau oleh listrik makro/PLN, sehingga diharapkan dapat membantu kemajuan pedesaan dalam hal penyediaan sumber tenaga listrik untuk berbagai kepentingan.

    Tipe bangunan ini telah diuji coba penerapannya di saluran irigasi Cibeber Sagaranten Sukabumi Jawa Barat pada tahun 2000.

  • PUSAIRLingkupLingkup BahasanBahasan

    Ruang lingkup bahasan pedoman teknik ini mencakup:

    1. Panduan untuk merancang dan membangun pembangkit listrik tenaga mikrohidro dengan turbin tipe MdCCF seri 225-750, dan seri 300 750

    2. Penggunaan pembangkit listrik tenaga mikrohidro ini terutama ditujukan untuk memanfaatkan potensi tenaga pada bangunan terjun dan got miring di saluran irigasi di desa-desa yang belum terjangkau listrik PLN;

    3. Pedoman teknik ini tidak mencakup bahasan untuk mendesain pembangkit listrik tenaga air turbin lain di saluran irigasi, dan tidak mencakup tinjauan sosial dan ekonomi.

  • PUSAIRDaftar IsiDaftar Isi

    z Prakata z Daftar isi z Pendahuluan

    1. Ruang lingkup 2. Acuan normatif3. Istilah dan definisi 4. Ketentuan dan persyaratan 5. Instalasi pembangkit listrik dan komponennya6. D e s a i n7. Pelaksanaan8. Pengoperasian dan pemeliharaan

    z Lampiran A GambarLampiran B GambarLampiran C Daftar Nama dan Lembaga

    z Bibliografi

  • PUSAIRModel MikrohidroModel Mikrohidro