Metro Banjar edisi cetak Sabtu, 29 Juni 2013

16
Jenahara Kembali Sambangi Banua Eceran Rp 2.000 Langganan Rp 55.000 http://metrobanjar.banjarmasinpost.co.id NO 4.682 TAHUN XIII ISSN 0215-2987 16 Halaman SABTU 29 JUNI 2013 LIHUM 2906/M1 BERSAMBUNG KE HAL 8 INDONESIADALAMTULISAN.COM MARTAPURA - H Darmawi (56) menatap sedih gudang penggi- lingan padi di Desa Teluk Selong RT3 RW1, Kecamata Martapura Barat yang luluhlantak diamuk api, Jumat (28/6) sekitar pukul 11.30 Wita. Dari 20 ton gabah kering yang terbakar di gudang itu, sebanyak 2,5 ton gabah milik Darmawi. Pria yang tinggal di Desa Sungai Batang Ilir itu melihat dari dekat tumpukan gabah Darmawi Kehilangan 2,5 Ton Gabah Gudang Penggilingan Padi Terbakar BERSAMBUNG KE HAL 8 BANJARMASIN POST GROUP/NICKO RENDY PEKERJA gudang H Darmawi ikut membantu tuannya mencari gabah yang tak terkena jilatan api. BANJARBARU - Tidak adanya lampu penerangan jalan di Jalan Trikora, Kota Banjarbaru, harus secepatnya diatasi oleh instansi terkait. Kalau tidak, akan banyak nyawa melayang sia-sia atau banyak warga yang terluka. Seperti yang dialami Budi (30), yang nyaris celaka setelah mobil yang dikemudi- kannya menabrak tower sutet, Kamis (27/6) malam. Untungnya kecelakaan tunggal itu tidak merengut nya- Budi Tabrak Tower Sutet Gelapnya Jalan Trikora Nyaris Minta Nyawa wa Budi. Warga Jalan Palem, Kota Banjarbaru itu hanya me- ngalami kerugian material. Mo- bil yang dikemudikan rusak dan harus dimasukkan ke bengkel. Pria yang mempunyai satu anak tersebut mengatakan saat itu kondisi jalan sangat gelap. Karena gelap itulah dia tak bisa mengendalikan mobilnya dan kemudian menabrak tower su- BERSAMBUNG KE HAL 8 SEHARI menjelang hari per- nikahan putri pertama Wali Kota Banjarmasin, H Muhidin, persia- pan terus dilakukan. Persiapan kali ini lebih terfokuskan pada dekorasi, mulai dari pelaminan sampai panggung utama di hala- man Pemko Banjarmasin. Pantauan Metro Banjar, Jumat (28/6), dekorasi pelaminan dido- minasi bunga mawar. Ada merah, putih, dan pink. Bunga-bunga itu ISTIMEWA WALI KOTA H Muhidin (kanan) mendampingi putrinya, Hj Karmila dan suaminya, Harry Wijaya dalam foto bersama seusai pernikahan beberapa waktu lalu. Hari ini dan besok, pesta perkawinannya digelar di Balai Kota. Muhidin Pesan Tongseng Kambing Hari Ini Pesta Pernikahan Putri Wali Kota Banjarmasin langsung didatangkan dari Sura- baya, sesuai dengan keinginan mempelai perempuan, Hj Karmila. Selain dekorasi, tak kalah seru dalam pernikahan Hj Karmila dan Harry Wijaya ini adalah sajian pada hari pertama perayaan pesta pernikahan, Sabtu (29/6), yang dikhususkan para pejabat se- Kalsel dan undangan dari Pulau Jawa. Sebanyak 4.000 undangan telah disebar untuk perayaan hari pertama itu. Sajian dipersembah- kan oleh Pawakha Catering. Pe- milik Pawakha Catering, Gusti Yulistina Wardani, menjelaskan makanan yang dipesan adalah makanan khas Banjar. “Dari semua makanan, ada pesanan khusus wali kota, berupa tongseng kambing, yang juga merupakan andalan Pawakha Catering. Tongseng kambing dan salad buah andalan kami,” kata- nya, Jumat (28/6). Perempuan yang akrab disapa Yuli ini menjelaskan, Pawakha menyediakan 4.500 porsi untuk para undangan, yang terbagi ke dalam dua bagian. Ada sajian buffet (prasmanan) dan sajian joglo. “Bagi yang ingin santapan BERSAMBUNG KE HAL 8 KAPAL TENGGELAM- Kapal pengangkut sembako dan barang dagangan lainnya tenggelam di dermaga Pasar Sudimampir, Banjarmasin, Jumat (28/6). Rencananya barang-barang tersebut dijual di pasar-pasar tradisional yang ada di pesisir Sungai Barito. BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO TREN busana musli- mah terus menunjukkan perkembangannya. Dan ini secara tidak langsung melahirkan para desainer muda. Satu di antaranya Nadi Jenahara Nasu- tion atau yang biasa dikenal dengan nama Jenahara. Nama Jenahara BERSAMBUNG KE HAL 8 JENAHARA.COM BANJARMASIN - Niat MA (43) mengumpulkan uang untuk mem- bayar utang kepada temannya me- mang baik. Namun sayang, cara yang pilihnya salah. Sopir taksi ini nyambi menjual narkoba jenis sabu. Akibat perbuatannya melawan hukum itulah MA, mulai Rabu (26/ 6), berurusan dengan penyidik dan mendekam di penjara Mapolresta Banjarmasin. Bersamaan dengan itu, istri dan dua orang anaknya yang masih duduk di bangku SMP Jual Sabu untuk Bayar Utang Sopir Taksi Ditangkap Polisi dan SMA untuk sementara harus kehilangan kepala keluarga. Pengakuan MA, warga Jalan Lambung Mangkurat, Kelurahan Pemurus Baru Rt 33, penghasilan- nya sebagai sopir taksi tidak cukup untuk membayar utang tersebut. “Utang ulun hampir sepuluh juta- an. Sementara penghasilan ulun menyopir cuma cukup untuk ma- kan keluarga,” kata MA, yang dite- mui Jumat (28/6). Saat tidak punya cara lain untuk menambah penghasilan, kata MA, seorang temannya, Haris, warga Tanpa berpikir panjang akan risikonya, saya terima tawaran itu,” MA Sopir Taksi BERSAMBUNG KE HAL 8 Kapal dagang tambat di dermaga Pasar Sudimanpir Besar, Banjarmasin Tengah, Kamis (28/6). Selama kapal tambat, para pedagang memuat barang- barang yang akan dijual di pasar tradisional di bantaran Sungai Barito. Usai memuat barang, para pedagang kembali ke rumahnya masing-masing di Banjarmasin. Dijadwalkan Jumat (29/6) sekitar pukul 03.00 Wita, kapal dagang berangkat. Jumat (28/6) sekitar pukul 01.00 Wita, penjaga kapal, Adul, melihat air memasuki kapal. Diduga, kapal menga - lami kebocoran karena lambung kapal tertusuk tunggul kayu. Kapal tenggelam bersama muatannya. Beberapa pekerja melakukan penyelaman untuk memastikan barang di dalam kapal tidak terbawa arus sungai Marta- pura. JEJAK TENGGELAMNYA KAPAL DAGANG BANJARMASIN POST GROUP/DONNY SOPHANDI Dedi Hartono H HASAN RUGI RATUSAN JUTA BANJARMASIN - Adul pa- nik bukan kepalang. Kapal dagang Karya Bersama yang ditungguinya tiba-tiba kemasukan air dan bebe- rapa jam kemudian tengge- lam di Sungai Mar- tapura, te- Kapal Dagang Tenggelam di Sungai Martapura patnya di dermaga Pasar Sudimampir Besar, Banjar- masin Tengah, Jumat (28/ 6) sekitar pukul 01.00 Wita. “Tadi saya tidur. Saya terbangun saat merasa ka- pal miring. Begitu saya li- hat, air sudah masuk ka- pal,” ujar Adul. Adul menduga, kapal dagang tersebut mulai mi- BERSAMBUNG KE HAL 8 KONDISI Dedy Hartono belum fit, pascabentrok timnya melawan Persipura Jayapura, Selasa (25/ 6) lalu. Namun, gelandang elegan Barito Putera ini, yakin dapat tampil saat laga tandang versus Persepam Madura Uniter, 3 Juli nanti. “Memang masih agak sakit, tapi sudah mulai baikan, mudah- mudahan bisa cepat sembuh dan kembali siap membela tim,” katanya, Jumat (28/6). Pada laga melawan Persipura yang berakhir dengan kemenangan Barito 1- 0, Dedy tidak dapat tampil penuh. Dia ditarik keluar pada babak kedua, karena mengalami cedera. Dedy mengaku sangat ingin membela Barito saat bertandang ke Bangkalan, markas Persepam MU, dalam lanjutan kompetisi Indonesia Super League 2012/13. Pasalnya, dia punya kenangan manis saat melawan tim berjuluk Laskar Sapeh Kerap di Stadion Demang Lehman, Martapura, pada putaran pertama ISL, Selasa (19/2) lalu. Dalam laga putaran pertama yang disaksikan pendukung Laskar Antasari tersebut, Barito Putera berhasil memulangkan Persepam Madura United dengan skor tipis 2-1. Kenangan Manis Dedy BERSAMBUNG KE HAL 8

description

Metro Banjar NO 4.682 TAHUN XIII ISSN 0215-2987

Transcript of Metro Banjar edisi cetak Sabtu, 29 Juni 2013

Jenahara KembaliSambangi Banua

Eceran Rp 2.000 Langganan Rp 55.000 http://metrobanjar.banjarmasinpost.co.id NO 4.682 TAHUN XIII ISSN 0215-298716 Halaman SABTU 29 JUNI 2013

LIHUM

2906/M1

BERSAMBUNG KE HAL 8

INDONESIADALAMTULISAN.COM

MARTAPURA - H Darmawi (56)menatap sedih gudang penggi-lingan padi di Desa Teluk SelongRT3 RW1, Kecamata MartapuraBarat yang luluhlantak diamukapi, Jumat (28/6) sekitar pukul11.30 Wita. Dari 20 ton gabahkering yang terbakar di gudangitu, sebanyak 2,5 ton gabah milikDarmawi.

Pria yang tinggal di DesaSungai Batang Ilir itu melihatdari dekat tumpukan gabah

Darmawi Kehilangan2,5 Ton Gabah

Gudang Penggilingan Padi Terbakar

BERSAMBUNG KE HAL 8

BANJARMASIN POST GROUP/NICKO RENDY

PEKERJA gudang H Darmawi ikut membantu tuannya mencarigabah yang tak terkena jilatan api.

BANJARBARU - Tidak adanyalampu penerangan jalan diJalan Trikora, Kota Banjarbaru,harus secepatnya diatasi olehinstansi terkait. Kalau tidak,akan banyak nyawa melayangsia-sia atau banyak warga yangterluka. Seperti yang dialamiBudi (30), yang nyaris celakasetelah mobil yang dikemudi-kannya menabrak tower sutet,Kamis (27/6) malam.

Untungnya kecelakaantunggal itu tidak merengut nya-

Budi TabrakTower Sutet

Gelapnya Jalan TrikoraNyaris Minta Nyawa

wa Budi. Warga Jalan Palem,Kota Banjarbaru itu hanya me-ngalami kerugian material. Mo-bil yang dikemudikan rusakdan harus dimasukkan kebengkel.

Pria yang mempunyai satuanak tersebut mengatakan saatitu kondisi jalan sangat gelap.Karena gelap itulah dia tak bisamengendalikan mobilnya dankemudian menabrak tower su-

BERSAMBUNG KE HAL 8

SEHARI menjelang hari per-nikahan putri pertama Wali KotaBanjarmasin, H Muhidin, persia-pan terus dilakukan. Persiapankali ini lebih terfokuskan padadekorasi, mulai dari pelaminansampai panggung utama di hala-man Pemko Banjarmasin.

Pantauan Metro Banjar, Jumat(28/6), dekorasi pelaminan dido-minasi bunga mawar. Ada merah,putih, dan pink. Bunga-bunga itu

ISTIMEWA

WALI KOTA H Muhidin (kanan) mendampingi putrinya, Hj Karmila dan suaminya,Harry Wijaya dalam foto bersama seusai pernikahan beberapa waktu lalu. Hari inidan besok, pesta perkawinannya digelar di Balai Kota.

Muhidin Pesan Tongseng Kambing Hari Ini Pesta Pernikahan Putri Wali Kota Banjarmasin

langsung didatangkan dari Sura-baya, sesuai dengan keinginanmempelai perempuan, Hj Karmila.

Selain dekorasi, tak kalah serudalam pernikahan Hj Karmila danHarry Wijaya ini adalah sajianpada hari pertama perayaan pestapernikahan, Sabtu (29/6), yangdikhususkan para pejabat se-Kalsel dan undangan dari PulauJawa.

Sebanyak 4.000 undangan

telah disebar untuk perayaan haripertama itu. Sajian dipersembah-kan oleh Pawakha Catering. Pe-milik Pawakha Catering, GustiYulistina Wardani, menjelaskanmakanan yang dipesan adalahmakanan khas Banjar.

“Dari semua makanan, adapesanan khusus wali kota, berupatongseng kambing, yang jugamerupakan andalan PawakhaCatering. Tongseng kambing dan

salad buah andalan kami,” kata-nya, Jumat (28/6).

Perempuan yang akrab disapaYuli ini menjelaskan, Pawakhamenyediakan 4.500porsi untuk para undangan, yangterbagi ke dalam dua bagian. Adasajian buffet (prasmanan) dansajian joglo.

“Bagi yang ingin santapan

BERSAMBUNG KE HAL 8

KAPAL TENGGELAM- Kapal pengangkut sembako dan barang daganganlainnya tenggelam di dermaga Pasar Sudimampir, Banjarmasin, Jumat (28/6).Rencananya barang-barang tersebut dijual di pasar-pasar tradisional yangada di pesisir Sungai Barito.

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

TREN busana musli-mah terus menunjukkanperkembangannya. Danini secara tidak langsungmelahirkan para desainermuda. Satu di antaranyaNadi Jenahara Nasu-tion atau yangbiasa dikenaldengan namaJenahara.

Nama JenaharaBERSAMBUNGKE HAL 8 JENAHARA.COM

BANJARMASIN - Niat MA (43)mengumpulkan uang untuk mem-bayar utang kepada temannya me-mang baik. Namun sayang, carayang pilihnya salah. Sopir taksi ininyambi menjual narkoba jenis sabu.

Akibat perbuatannya melawanhukum itulah MA, mulai Rabu (26/6), berurusan dengan penyidik danmendekam di penjara MapolrestaBanjarmasin. Bersamaan denganitu, istri dan dua orang anaknyayang masih duduk di bangku SMP

Jual Sabu untuk Bayar Utang Sopir Taksi Ditangkap Polisi

dan SMA untuk sementara haruskehilangan kepala keluarga.

Pengakuan MA, warga JalanLambung Mangkurat, Kelurahan

Pemurus Baru Rt 33, penghasilan-nya sebagai sopir taksi tidak cukupuntuk membayar utang tersebut.“Utang ulun hampir sepuluh juta-an. Sementara penghasilan ulunmenyopir cuma cukup untuk ma-kan keluarga,” kata MA, yang dite-mui Jumat (28/6).

Saat tidak punya cara lain untukmenambah penghasilan, kata MA,seorang temannya, Haris, warga

Tanpa berpikirpanjang akan

risikonya, saya terimatawaran itu,”

MASopir Taksi

”BERSAMBUNG KE HAL 8

Kapal dagang tambat didermaga Pasar SudimanpirBesar, Banjarmasin Tengah,Kamis (28/6).Selama kapal tambat, parapedagang memuat barang-barang yang akan dijual dipasar tradisional di bantaranSungai Barito.Usai memuat barang, parapedagang kembali kerumahnya masing-masing diBanjarmasin. DijadwalkanJumat (29/6) sekitar pukul03.00 Wita, kapal dagangberangkat.Jumat (28/6) sekitar pukul01.00 Wita, penjaga kapal,Adul, melihat air memasukikapal. Diduga, kapal menga -lami kebocoran karenalambung kapal tertusuktunggul kayu.

Kapal tenggelambersama muatannya.

Beberapa pekerjamelakukanpenyelaman untukmemastikanbarang di dalam

kapal tidakterbawa

arussungai

Marta-pura.

JEJAK TENGGELAMNYA

KAPAL DAGANG

BANJARMASIN POST GROUP/DONNY SOPHANDI

Dedi Hartono

H HASAN RUGIRATUSAN JUTA

BANJARMASIN - Adul pa-nik bukan kepalang. Kapaldagang Karya Bersamayang ditungguinya tiba-tibakemasukan air dan bebe-rapa jam kemudian tengge-

lam di Sungai Mar-tapura, te-

Kapal Dagang Tenggelam di Sungai Martapurapatnya di dermaga PasarSudimampir Besar, Banjar-masin Tengah, Jumat (28/6) sekitar pukul 01.00 Wita.

“Tadi saya tidur. Sayaterbangun saat merasa ka-pal miring. Begitu saya li-hat, air sudah masuk ka-

pal,” ujar Adul.Adul menduga, kapal

dagang tersebut mulai mi-

BERSAMBUNGKE HAL 8

KONDISI Dedy Hartono belum fit,pascabentrok timnya melawan

Persipura Jayapura, Selasa (25/6) lalu. Namun, gelandangelegan Barito Putera ini,yakin dapat tampil saat

laga tandang versusPersepam Madura Uniter, 3 Juli

nanti. “Memang masih agak sakit, tapi

sudah mulai baikan, mudah-mudahan bisa cepat sembuh dankembali siap membela tim,”katanya, Jumat (28/6).

Pada laga melawanPersipura yangberakhir dengankemenangan Barito 1-

0, Dedy tidak dapattampil penuh. Diaditarik keluar pada babak kedua,

karena mengalami cedera.Dedy mengaku sangat ingin

membela Barito saat bertandangke Bangkalan, markas Persepam

MU, dalam lanjutan kompetisiIndonesia Super League 2012/13.

Pasalnya, dia punyakenangan manis saatmelawan tim berjulukLaskar Sapeh Kerap diStadion Demang Lehman,Martapura, pada putaranpertama ISL, Selasa (19/2)lalu.

Dalam laga putaranpertama yang disaksikanpendukung LaskarAntasari tersebut,Barito Putera berhasilmemulangkanPersepam MaduraUnited dengan skortipis 2-1.

KenanganManis Dedy

BERSAMBUNGKE HAL 8

Banjarbaru HighlightMetro Banjar2 SABTU 29 JUNI 2013

BANJARBARU - Belasan awak media diKalsel mendapat jamuan spesial dari ja-jaran TNI Angkatan Udara LanudSyamsudin Noor, umat (28/6). Dalamacara bertajuk “Coffe morning dan se-nam aerobik Lanud Syamsudin Noorbersama insan media Kalimantan Sela-tan” belasan awak media menyatu danakrab dengan jajaran TNI AU LanudSyamsudin Noor.

Danlanud Syamsudin Noor LetkolPnb Esron SB Sinaga bersama DanlanalBanjarmasin Dato Rusman berbaur de-ngan awak media. Hadir Ketua PWIKalsel Faturahman dan Kepala Banjar-masin Post Group Biro Banjarbaru DidikTriomarsidi.

Dalam kesempatan itu Esron me-nyerahkan cenderamata berupa minia-tur pesawat Sukhoi kepada Ketua PWI

BANJARBARU - Kelemahandalam pengawasan menjadititik penyebab banyaknya BaseTransceiver Station (BTS) diKota Banjarbaru yang bela-kangan ditemukan berdiri tan-pa mengantongi perizinan daribadan perizinan di kota ini.

Bukan hanya pejabat se-tingkat kepala dinas yang me-ngakui kelemahan itu. WaliKota Banjarbaru, HM RuzaidinNoor pun secara terang-te-rangan mengakui kalau PemkoBanjarbaru telah kecolongan.

Untuk meminimalisasihingga mencegah hal itu terjadilagi ia secara tegas meminta lu-rah di tiap wilayah memasti-kan bangunan yang berdiri diwilayahnya benar-benar telahberizin.

Meski mengakui kecolong-an, namun mantan wakil walikota Banjarbaru itu memban-tah permasalahan BTS ini ter-jadi pada saat proses di pe-rizinan.

Saat ditemui usai sidangparipurna di DPRD Banjarba-ru, Kamis (28/6) ia berangga-pan kendala atau penyebab se-hingga banyak BTS di KotaBanjarbaru belakangan tidakberizin itu terletak di penga-wasan. Bukan, di perizinan ka-rena untuk proses perizinansudah diserahkan kepada ba-dan perizinan.

“Jadi, kendala kita di pe-ngawasan yang membuatboleh dikatakan kita keco-

longan,” ujar dia membantahadanya permasalahan di peri-zinan.

Adanya kejadian ini, iamengharapkan setiap kegiatanpembangunan di Banjarbaruaparat kelurahan harus datangmengecek apakah bangunanyang berdiri benar-benar berizin.

Lurah, menurut dia, harusproaktif sebab kalau mengan-dalkan Dinas Perumtarung danWasbang dengan keterbatasanpersonel, sangat sulit. Apalagi,kebanyakan BTS justru diba-ngun ditempat-tempat yang

letaknya cukup jauh sehinggatidak terpantau oleh aparatkelurahan.

“Ini menjadi PR kami yangharus diselesaikan,” ungkapdia.

Saat disinggung sikapnyaterhadap BTS tanpa izin yangsekarang ini berdiri, ia masihlunak memberikan kesempatanpengembang untuk melengka-pi perizinan yang berlaku. Te-tapi, lanjut dia, kalau ternyatatitik pendirian BTS tidak sesuaidengan peruntukan lahannyamaka pihaknya akan melaku-kan tindakan tegas.

“Kita berikan kesempatandulu pengembang untuk me-nyelesaikan izinnya. Tetapi, ki-ta juga akan tindak tegas kalaumemang titik pendirian BTS initidak sesuai peruntukan lahan-nya,” ujar lelaki yang pernahmenjabat sebagai sekretarisdaerah Kota Banjarbaru terse-but.

Jika pihak eksekutif masihhanya pada omongan, lain lagidengan yang dilakukan pihaklegislatif di Kota Banjarbaru.Ketua DPRD Banjarbaru, ArieSophian, mengatakan DPRDBanjarbaru telah melakukanlangkah cepat menyikapi ba-nyaknya permasalahan BTStidak berizin di Kota Banjar-baru dengan mengundang se-jumlah pejabat terkait untukrapat koordinasi.

Di antaranya, dari rakor inidiakuinya diantaranya untuk

mengetahui ada tidaknya ok-num Pemko yang “bermain”sehingga ada belasan BTS diKota ini berdiri tanpa perizinandari BP2T.

Kalau benar ada yang “ber-main” pihaknya tentu akansampaikan ini kepada walikota.

“Kita ingin tahu apa pe-nyebabnya yang ujar pak waliPemko Banjarbaru sampai ke-colongan. Kita lihat saja saatrakor nanti, termasuk apabilaada oknum yang “bermain”

kita akan sampaikan ke walikota,” tegas Arie.

Arie mengakui, perkem-bangan Banjarbaru yang pesatsekarang ini kebutuhan saranatelekomunikasi di Banjarbarumemang tidak bisa ditampiksangat diperlukan. Akan teta-pi, ada mekanisme prosedur-prosedur yang harus dilalui.

“Silakan saja investor ma-suk ke Banjarbaru tetapi kanada mekanismenya. Itu yangkita minta agar dipatuhi,” ujardia. (wid)

RUZAIDIN AKUIPEMKO KECOLONGAN

❐ DPRD Cari Oknum yang Bermain Loloskan BTS

“”

Jadi, kendala kitadi pengawasanyang membuat

boleh dikatakan kitakecolongan

HM RUZAIDIN NOOR

Wali Kota Banjarbaru

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

RRRRRUSAK - USAK - USAK - USAK - USAK - Truk dikemudikan Roni Adrianor yang rusak karenamenabrak gerbang batas kota, Kamis (27/6). Ini merupakansatu dari tiga kecelakaan yang terjadi di Kota Banjarbaru dalamwaktu hampir bersamaan.

Polisi UberDum Truk Putih

BANJARBARU - Berbekal minimnya keterangan yang didapatdari sejumlah warga anggota Satlantas Polres Banjarbarumelakukan penyelidikan dan pengejaran pelaku tabrak lari diSungaiulin pada Kamis (27/6).

Kejadian tabrak lari itu seperti diberitakan telah menewaskanpengendara, Jainuddin (53) warga jalan A Yani km 37 GangPurawirawan, Banjarbaru. Kini polisi seakan kehilangan jejakkarena minimnya informasi.

“Saksi saksi sagat minim. Anggota kami juga sempatmengecek untuk mengejarnya, namun tak juga berhasil,” ujarKanit Laka Satlantas Polres Banjarbaru, Aipda Supardi, saatdikonfirmasi Jumat (28/6). Dia menerangkan, kalau sementara ini polisi hanya mengantongiinformasi yang berasal dari keterangan warga kalau yang menabrakJainuddin adalah dum truk berwarna putih.

“Anggota kami juga mencari-cari kalau ada di kawasantambang atau galian C yang berwarna putih. Tapi sementaraini masih belum ditemukan penabraknya,” ujar dia.

Sementara terkait kecelakaan yang menyebabkan Hapif (32)warga Belitung, Kota Banjarmasin luka-luka saat kecelakaandi Jalan A Yani km 33,4 kemarin, sudah ada inisiatif daripenabrak untuk menjenguk di UGD RS Banjarbaru.

Diketahui kondisi Hapif berangsur membaik. Luka padabagian wajah, tangan dan dada mulai mengering. Ia pun sudahmulai bicara meskipun harus sementara dirawat.

Sedangkan, korban kecelakaan di jalan A Yani km 36 BatasKota, Roni Andriani (30) warga Desa Banuaanyar, Barabai,sudah bisa rawat jalan. Namun sebelum itu, ia diminta olehplisi untuk bertanggung jawab atas rusaknya pintu gerbang diBatas Kota itu.

“Roni diketahui lalai saat mengemudi sehingga menabrak.Maka itu, ia diminta juga untuk bertanggung jawab soalrusaknya tugu akibat ditabraknya,” ujar Kanit Laka AipdaSupardi. Seperti diketahui, dalam waktu yang hampir bersamaan,yakni Kamis (27/6) sekitar pukul 13.00 Wita terjadi tigakecelakaan di tempat yang tiga tempat d Kota Banjarbaru.

Supardi berharap kepada pengendara untuk lebih berhati-hati, dan menggunakan safety riding, semisal sabuk pengaman,helm dan keselamatan lainnya saat berkendara. (lis)

Kalsel Faturahman.Menurut Danlanud, pesawat sukhoi

ini adalah pesawat tercepat. Ini me-lambangkan kecepatan pena awak me-dia.

“Pesawat sukhoi ini adalah yangtercepat. Ini menandai kecepatan penaawak media dalam menginformasikansetiap kejadian di daerah ini,” ungkapdia.

Tak hanya Ketua PWI yang menda-patkan cindera mata. Danlanal Banjar-masin Letkol P Dato Rusman juga ke-bagian cinderamata berupa miniturpesawat heli Super Puma.

“Pesawat heli Super Puma ini me-rupakan pesawat di mana saya lahirdi dunia kedirgantaraan. Saya me-miloti pesawat ini. Ketika itu, masihmasanya presiden Soeharto,” kenang

Esron sambil menyerahkan miniaturSuper Puma kepada Danlanal Banjar-masin.

Esron mengaku sengaja menggelarkegiatan ini dalam rangka membangunsilaturahmi dengan seluruh insan me-dia di daerah ini.

Dengan silaturahmi yang terjalinbagus seperti ini, ia berharap kejadian-kejadian di lapangan yang sangatmungkin terjadi bisa dikomunikasikandengan baik.

Dia juga menginformasikan dalamrangka hari bhakti TNI AU pihaknyapada 4 dan 5 Juni menggelar bakti sosialberupa pengobatan gratis dan khitananmassal. “Di luar dugaan respons ma-syarakat cukup besar. Mereka yang inginmendaftar sudah mencapai 1.000 orang.Khitanan sudah ada 150 yang daftar,”

terang dia.Danlanal Banjarmasin Letkol P Dato

Rusman sangat mendukung kegiatanseperti ini. Ini merupakan bentuk untukmembangun spirit sehingga dapatmemecahkan kebuntuan-kebuntuanyang mungkin terjadi.

“Saya kira kegiatan gathering sepertiini bagus dan bisa dilakukan kembali,”kata Danlanal.

Tak mau kalah, Ketua PWI Kalsel Fa-turahman juga menyerahkan cindera-mata berupa boneka bekantan kepadaDanlanud.

“Bekantan ini hewan yang lembutdan unik merupakan hewan khas Kalsel.Sayang keberadaanya mulai langka. Mu-dah-mudahan, TNI AU maupun TNIAL bersama-sama membantu pelesta-riannya,” ungkap dia. (wid)

BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO

SUKHOI - Danlanud Syamsudin Noor Letkol Pnb Esron SB Sinaga(kiri) menyerahkan miniatur Sukhoi kepada Ketua PWI KalselFaturahman, Jumat (28/6).

Esron Bagi-bagi ‘Pesawat Terbang’BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

JJJJJASA HIBURAN ANAK -ASA HIBURAN ANAK -ASA HIBURAN ANAK -ASA HIBURAN ANAK -ASA HIBURAN ANAK - Sejumlah warga memanfaatkan jasa hiburan anak berupa motor elektrik yang disewakan pemiliknya di sekitar areal Taman Idaman, Banjarbaru.Peluang usaha terbuka lebar bagi mereka yang kreatif untuk mencari pemasukan di kota yang berjuluk Idaman itu.

BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO

TTTTTANPANPANPANPANPA IZIN -A IZIN -A IZIN -A IZIN -A IZIN - Sebuah BTS di Kota Banjarbaru yang dihentikanpembangunannya karena belum mengantongi izin.

2906/M2

Martapura WatchSABTU 29 JUNI 2013 3Metro Banjar

Serap Kayu KaretPTPN Danausalak

MARTAPURA - Berbagai persiapan untuk pembuatan pabrikwood pellet di Kecamatan Mataraman terus dilakukan PemkabBanjar. Bahkan dalam waktu dekat, pabrik yang didanai KoreaSelatan dengan dana 4 juta dollar atau setara dengan Rp 36miliar itu akan diresmikan.

“Peresmiannya akan di-lakukan 8 Juli 2013 ini. Inimerupakan terobosan besaruntuk pengembangan ekono-mi lokal di Kabupaten Ban-jar,” ucap Sekda Banjar, Nas-runsyah, Jumat (28/6). Akan beroperasinya pab-rik ini, dia berharap mampumeningkatkan kualitas, mutudan menjaga harga getah ditingkat lokal. Hal itu tentuberdampak pada peningka-tan pendapatan petani karet.

Dia menerangkan, pab-rik wood pellet ini merupakanyang kedua ada di Indonesia.Satu ada di Jawa, lainnya diKecamatan Mataraman, Ka-

bupaten Banjar, Kalsel. Keduanya merupakan hasil kerja samadengan Korea Selatan.

Nantinya, produksi wood pellet itu memanfaatkan kayuapapun terutama serbuk, ranting yang sudah dipotong dankemudian dibentuk. Setelah dikemas, kemudian diekspor keKorsel.

“Kalau ada sisa kayu, jangan dibuang. Limbah kayu itubisa dimanfaatkan. Kami sudah berencana menyerap kayu karetmilik PTPN Danau Salak. Dalam rangka peremajaan, biasanyadilakukan pemotongan kayu karet tua seluas 300 hektare,”ucap mantan Kepala Bappeda Kabupaten Banjar itu. (nic)

Sabtu (29/6)■■■■■ Pelantikan dan Rakerwil Ikatan Pelajar NUKalsel di Gedung Dakwah NU KecamatanGambut sekitar pukul 08.30 Wita

■■■■■ Pembukaan Temu Karya Bhakti SosialMasyarakat se-Kalsel dan Perbaikan Rumah TakLayak Huni di Lapangan Sepak Bola DesaBerkatmulia, Kecamatan Simpangempat pukul09.30 Wita

Perekam E-KTPMasih Sering Rusak

MARTAPURA - Berbagai permasalahan masih kerap ditemuidan dialami instansi terkait untuk menuntaskan KTP Elektronik(e-KTP) di Kabupaten Banjar. Satu hal yang paling dominantak lain kerusakan alat perekam di kecamatan. Tidak heranakhirnya alat pemindai mata maupun dan sidik jari rusak me-ngakibatkan keterlambatan perekaman.

Hal inilah yangsempat dialami keca-matan MartapuraBarat beberapa wak-tu lalu. Beruntungkini server yang ru-sak sudah datang.Sebelumnya alattersebut mesti di-kembalikan keJakarta untukdilakukan per-baikan.

Lembar e-KTP yang su-dah datangmencapai 10ribu lebih dari

11 ribu lebih yang sudah melakukan perekaman. Sementarayang sudah mengambil dari data diketahuinya sudah mencapai9 ribu lebih.

“Kita kembali melayani perekaman dengan datangnya alatyang sudah diperbaiki. Ditargetkan bisa tuntas pada Oktobernanti,” beber Camat Martapura Barat, Achmad Junaidi, Jumat(28/6).

Dia membenarkan alat memang menjadi permasalahandominan sehingga perekaman kadang mengalami gangguan.Bila memang bisa diperbaiki di tempat segera tak masalah.Namun kerap kali dibawa ke Jakarta.

Hal tersebut dibenarkan Kadisdukcapil Kabupaten Banjar,Safrin Noor. Peralatan perekaman memang wajar kadang rusakdikarenakan cukup banyaknya yang direkam. Bila bukan alatkadang program yang mengalami kerusakan.

“Bila memang bisa diperbaiki di sini saja tak masalah. Ke-napa sering kali dikirim langsung ke Jakarta lebih dikarenakanmasih adanya garansi,” beber mantan Kabag Hukum SetdaBanjar itu.

Garansi alat cukup lama hingga 2015 nanti. Hanya menjadipermasalahan perekaman menjadi tertunda. Selain itu untukpenyelesaian KTP mema ng harus menunggu hasil di Jakartayang terus dikirimkan hingga kini.

Bagi yang belum mendapatkan e-KTP, lelaki yang pernahmenjabat sebagai Sekwan Banjar itu menegaskan tidak masalahmenggunakan KTP Siak. Namun bila sudah datang e-KTP makayang lama segera dikembalikan . Camat Martapura Kota AH Fahri mkengharapkan agarwarganya tidak kesulitan berurusan ke depan.

“Sesuai agenda pemerintah terhitung 1 Januari 2014 nantidiberlakukan e-KTP. Susah nanti kalau warga yang wajib e-KTP tapi tidak memilikinya. Jemput bola dilakukan untuk me-mastikan warga yang belum melakukan perekaman segera kekecamatan,” ucap dia.

Hasil diperoleh lumayan positif, dimana kini sejumlahwarga mulai berdatangan untuk melakukan perekaman e-KTPyang merupakan program dari pusat tersebut.

Dia menjelaskan, sampai saat ini warganya yang sudahmelakukan perekaman e-KTP sebanyak 58.048 jiwa dari 19 desa.

Sampai saat ini, lanjut dia, kepingan e-KTP yang sampai diKecamatan Martapura Kota sebanyak 51.111 keping. Artinya sisa 6937keping e-KTP yang belum dibagikan pihak pusat. (ris)

MARTAPURA - Impian men-dapatkan rumah memang su-dah didapat Upi. Lelaki peker-ja swasta ini bisa memiliki ru-mah sendiri walaupun masihstatus kredit. Setahun sudahberjalan, akad kredit pun su-dah terjadi.

Kini bersama istri dan anak-nya, ia cukup senang bisa men-dapatkan rumah di kawasanSekumpul Martapura. Namunsetahun berjalan yang mem-buat dirinya tak habis pikir janjipengembang akan fasilitaslistrik 900 watt sesuai perjanji-an dan tertera di brosur tak jugakunjung dipasangkan.

Ia malah tambah heran ke-tika diperhatikan trafo ataumaterial untuk mengaliri listriktersedia. Yang membuatnyamakin kesal, tetangganya dikompleks perumahan itu ma-lah sudah terpasang aliran lis-trik lengkap dengan meteranlistriknya.

“Entah bepalih-palih (sebagi-

an) atau bagaimana saya tidakmengerti. Kalau trafonya belumada kita masih bisa memaklu-mi. Ini beda. Di tempat kita

tidak terpasang, rumah tetang-ga malah sudah ada fasilitas lis-trik,” beber Upi, Jumat (28/6).

Semula dia cukup sabarmenunggu masuk aliran listrik.Namun berbulan-bulan kemu-dian tak kunjung juga dipa-

sang akhirnya mencoba me-nanyakan dengan pengem-bang perumahan. Penjelasandidapat kalau untuk urusanpemasangan listrik sudahdiserahkan ke pihak lain.

Rasa penasarannya punmenyeret langkahnya ke kantorPLN Rantin Martapura untukmenanyakan yang dialaminya.Hasilnya cukup mengejutkandia, sebabhingga kini permo-honan untuk aliran listrik un-tuk atas nama dirinya belumjuga masuk. Dia pun berinisiatifmeminta dana ke pengembanguntuk mengurus sendiri saja.

Tapi hasilnya sungguhtidak mengenakan. Dana yangsudah disetorkan ke pengem-bang tak bisa ditarik lagi ter-masuk untuk penyediaan lis-trik. Bahkan dikatakan lebihbaik kolektif bisa lebih murah.Upi mengaku bukan masalahharga yang dikeluhkan melain-kan bagaimana sekarang ini bi-sa cepat tersambung sesuai jan-

ji di brosur.“Sudah setahun ini akhir-

nya saya hanya bisa nebeng lis-trik tetangga. Tak enak jugadengan tetangga. Selain itu kitamenjadi sulit untuk menambahperalatan listrik. Listrik yangnebeng dengan tetangga itujuga hanya 900 watt. Siapa tahutetangga nanti mau menambahperalatan listrik,” jelas dia.

Hal ini sungguh disesalkanUpi. Janji di brosur akad sudahdilakukan makan fasilitas punterpenuhi ternyata tidak sesuai.Urusan dengan pihak ketigauntuk penyediaan listrik bukan

SETAHUN UPI NEBENGLISTRIK TETANGGA

Kalau trafonyabelum ada kita

masih bisamemaklumi. Ini

beda. Di tempat kitatidak terpasang,rumah tetangga

malah sudah adafasilitas listrik

UPIWarga Martapura Komunikasikan

dengan PengembangAPA yang dialami konsumen dan pengembang seperti

halnya yang menimpa Upi ada baiknya langsung dikomuni-kasikan dengan pengembang.

“Bicarakan kembali. Mungkin saja masalah listriknya me-mang belum bisa disalurkan. Bila pun ada kendala harusdibicarakan terbuka dengan konsumen,” saran Irwan Jaya,Kabid Perumahan pada Dinas Perumahan dan Pemukiman(Disperkim) Kabupaten Banjar.

Menanggapi tidak ditepati sesuai janji, dia menyarankankonsumen mengadukan ke jalur hukum. Namun mungkinkasusnya masuk lingkup perdata. Tetap saja komunikasi yangbaik mesti dilakukan mengingat untuk kasus perdata bisamemakan waktu lama.

“Bisa saja lewat pengajuan Yayasan Lembaga Konsumenyang ada,” ucap dia.

Sementara, mengenai adanya berbagai permasalahanterjadi di permukiman sekarang ini Disperkim pun mulaimenggodok peraturan daerah. Sehingga permasalahan kerapterjadi di kawasan pemukiman ada dasar hukumnya.

Termasuk, lanjut dia, mengenai perubahan desain yangditawarkan pengembang dan selanjutnya diubah di kemudianhari juga akan ada aturannya. Hal tersebut dilakukan untukmeminimalkan keluhan konsumen. (ris)

urusan konsumen.Kepala PLN Ranting Mar-

tapura, Suhadi, saat dikonfir-masi menyatakan, sepanjangada berkas pengajuan masukselalu akan ditindaklanjuti.Namun yang terjadi di kawa-san Sekumpul setelah dilaku-kan pengecekan berkas ter-nyata tak ada pengajuan.

“Bagaimana kami maumemproses kalau berkasnyatidak ada. Apanya yang mauditindaklanjuti,” beber dia.

Dia juga menambahkansebenarnya untuk pemasanganbaru masih bisa dilakukan. (ris)

MARTAPURA - Sepekan sudah kecela-kaan maut yang terjadi di Jalan Veteran,Desa Sungaisipai, Martapura Kota. Ke-celakaan yang melibatkan truk mautdan merenggut nyawa Rosyad (16) me-layang pekan lalu berujung penjara bagiDiansyah (33).

Warga Jalan Sekumpul, MartapuraKota, yang kala kejadian sebagai sopirtruk DA 1191 K tersebut ditahan diMapolres Banjar untuk mempertang-gungjawabkan perbuatannya.

Dari hasil serangkaian pemeriksaandari kejadian Jumat (21/6) itu, akhirnyaDiansyah ditetapkan sebagai tersangka.Sopir truk dianggap lalai mengemudiyang menyebabkan nyawa orang lainmelayang.

Ada beberapa pasal dikenakanSatlantas Polres Banjar menjerat ter-sangka untuk disidang ke PengadilanNegeri Martapura. Secara umum adalah

NASRNASRNASRNASRNASRUNSUNSUNSUNSUNSYYYYYAHAHAHAHAH

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

JERJERJERJERJERUK MADUK MADUK MADUK MADUK MADANG - ANG - ANG - ANG - ANG - Dua perempuan pedagang di Pasar Terapung Lokbaintan, Kecamatan Sungaitabuk, Kabupaten Banjar, menjajakan jeruk madang yang merupakansatu jeruk andalan di Kalsel. Selain jeruk madang, berbagai buah dan barang dagangan lainnya dibawa para pedagang menggunakan jukung untuk selanjutnyabertransaksi di atas Sungai Martapura.

KUHP (Kitab Undang Undang HukumPidana) dan secara khusus adalah dia-tur dalam Undang Undang (UU) No-mor 22 tahun 2009 tentang Lalu Lintas.

“Berkasnya sudah hampir ram-pung. Sopir kita tetapkan sebagai ter-sangka. Sudah ditahan,” ucap Kanitla-ka Polres Banjar, Ipda Misransyah, Ju-mat (28/6).

Berdasar olah tempat kejadian danpemeriksaan tersangka dan beberapasaksi, diketahui kalau truk dikemudikansempat mengambil jalur kanan jalanyang merupakan jatah pengendara ber-lawanan arah.

“Memang sempat truk mau masukkembali ke jalur namun tabrakan takterelakan,” jelas dia.

Truk pun kini masih diamankan diunit Laka Lantas. Begitu pula dengansepeda motor TVS milik korban yangakan dijadikan barang bukti.

Disinggung mengenai perdamaiandilakukan, hal tersebut akan menjadibahan pertimbangan yang meringankandi persidangan nantinya.

Seperti diketahui, Rosyad (16), tewasmengenaskan akibat kecelakaan lalu lin-tas. Rosyad yang masih duduk di Mad-rasah Tsanawiyah swasta di Martapuraini menghebuskan napas terakhir kalasepeda motor TVS DA 5057 PAA yangdikendarai bertabrakan dengan truk DA1191 K di Jalan Veteran, Sungaisipai,Martapura.

Sempat terkapar di jalan dan segeradibawa ke rumah sakit Ratu Zalecha,nyawa Rosyad tak tertolong. Korbanmeninggal diperkirakan pendarahanhebat di bagian kepala.

Truk yang menuju ke arah Marta-pura sedangkan korban menuju Sungai-sipai dari arah berlawanan saat tabrakanterjadi. Korban terpental di jalan dan

langsung ditolong warga sekitar .Saat diberikan perolongan dari hi-

dung korban terus menerus keluar darahsegar cukup deras. Selain itu di beberapanbagian kepala juga mengalami lukayang mengharuskan petugas medis me-nutup luka dengan cara menjhit.

Beruntung bagi adik korban, Bakeri (10)yang dibonceng korban hanya mengalamiluka lecet di lengan kanannya. (ris)

Polisi Tahan Sopir Truk Maut

NET

BPOST GROUP/DOK

ILUSTRASI/DENY

ILUSTRASI/DENY

Viva Barito4 Metro Banjar 29 JUNI 2013

BAGIBAGIBAGIBAGIBAGI Anda pencintaBarito Putera,

kirimkan saranuntuk kemajuan tim

kesayangan kitamelalui SMS ke

085651287944

SABTU

TETAPOPTIMISTIS

Jadwal Laga Sabtu (29/6)Jadwal Laga Sabtu (29/6)Jadwal Laga Sabtu (29/6)Jadwal Laga Sabtu (29/6)Jadwal Laga Sabtu (29/6)

Gresik Utd vs PSPS(Live on TV One Pukul 15.30 Wita)

Pelita BR vs Sriwijaya FC(Live on TV One Pukul 20.00 Wita)(Live on TV One Pukul 20.00 Wita)(Live on TV One Pukul 20.00 Wita)(Live on TV One Pukul 20.00 Wita)(Live on TV One Pukul 20.00 Wita)

Klasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen Sementara

1. Persipura 27 19 7 1 61-16 642. Sriwijaya FC 25 16 3 6 45-37 513. Persib 25 15 5 5 58-32 504. Arema 26 15 5 6 49-23 505. Mitra Kukar 26 15 4 7 43-36 496. Barito Putera 26 14 4 8 48-32 467. Persisam 26 11 8 7 42-34 418. Persiram 27 10 10 7 39-29 409. Persija 26 9 5 12 33-34 3210.Gresik Utd 26 8 7 11 29-38 3111.Persela 26 7 8 11 42-38 2912.Persiba 26 7 8 11 29-34 2913.Persepam MU 26 7 7 12 28-41 2814.Persita 26 6 8 12 27-43 2615.Pelita BR 27 5 10 12 32-43 2516.Persiwa 27 7 3 17 27-50 2417.Persidafon 26 5 5 16 27-47 2018.PSPS Pekanbaru 27 4 5 18 21-70 17

TTTTTop Scorerop Scorerop Scorerop Scorerop Scorer

22 Gol Boaz Solossa (Persipura)1818181818 G o lG o lG o lG o lG o l Coulibaly Djibril Coulibaly Djibril Coulibaly Djibril Coulibaly Djibril Coulibaly Djibril (Barito PuteraBarito PuteraBarito PuteraBarito PuteraBarito Putera)

Sergio van Dijk (Persib)15 Gol James Koko Lomell (Persiram)13 Gol Cristian Gonzales (Arema)

Osas Saha (Persisam)

Kalahkan di Kandang PersepamKalahkan di Kandang PersepamKalahkan di Kandang PersepamKalahkan di Kandang PersepamKalahkan di Kandang PersepamAAAAAYYYYYOOOOO barito putra kalah kan lwn mu.....pada tanggal 3 juli dikandang persepam mu. untuk djibril tambah dong gol-gol musupaya jadi top skorer ..... by : shandy wahyu p. di banjarbar-uuuu

082082082082082111115323404532340453234045323404532340411111

Salut Sama SalahudinSalut Sama SalahudinSalut Sama SalahudinSalut Sama SalahudinSalut Sama SalahudinHIDUPHIDUPHIDUPHIDUPHIDUP-hidup “Baritoku” aku salut sama bung salahudinmampu mengatur strategi sehingga tim barito yg terkuat diwilayah pulau kalimantan. By A Gundi banjarbaru

081349656261081349656261081349656261081349656261081349656261

Untuk Memotivasi PemainUntuk Memotivasi PemainUntuk Memotivasi PemainUntuk Memotivasi PemainUntuk Memotivasi PemainBUBUBUBUBUAAAAATTTTT punggawa Barito Putera FC khususnya amang Salahu-din. Jujur saya salut, makasih sudah membawa nama baritomenjadi tim yang spesialis pemecah rekor dan membuaturang banua bangga. Ini suatu hasil yg sangat sukses utkmemotivasi pemain agar lebih baik lagi di laga-laga selanjut-nya bukan utk bertinggi hati. Sukses bang untk kedepan. dariAkhmad Badaruddin Putera S

082350823508235082350823511111555551111166666111115959595959

Kada Kawa DibendungKada Kawa DibendungKada Kawa DibendungKada Kawa DibendungKada Kawa DibendungSEMANGSEMANGSEMANGSEMANGSEMANGAAAAATTTTT juang laskar antasari nh kd kwa di bendung lg....timtak pernah kalah jha kw klah dpt barito.....barito nh ok betul.....makasih coch salahudin atas taktik nya hingga baritomenang...dapat barito pecah jua buhan mutiara hitam...9uhanbanua nh harat bnr soal pecah memecah....by’fajrin the boysarbek simbel gG M.saleh

+628990935634+628990935634+628990935634+628990935634+628990935634

Nyali Persepam KederNyali Persepam KederNyali Persepam KederNyali Persepam KederNyali Persepam KederADADADADADAAAAA nilai positifx BARITO bsa mnglahkan PERSIPURA. Tukmnghadapi laga tandang slnjutx melawan PERSEPAM. Artixnyali pemain PERSEPAM keder. Alasanx tim skuat PERSIPURAaja bsa. Apa lg PERSEPAM .. AYO BARITO Kalahkan PERSEP-AM di kandangx ..kd ush bnyk2 GOLx. 1 ~ 0 gin CUKUP .. BYM AGHIM FARHAN KL B PROJECT

085085085085085754825754825754825754825754825111117777777777

Jangan Jago Kandang AjaJangan Jago Kandang AjaJangan Jago Kandang AjaJangan Jago Kandang AjaJangan Jago Kandang AjaSEMANGSEMANGSEMANGSEMANGSEMANGAAAAATTTTT trus bwt barito putra,,jgn jago kandang ajj kalaubisa d kandang lawan toe menangg jua,. go go go semagatsemangat,.

089622613325089622613325089622613325089622613325089622613325

Jangan Dikotori AnarkistisJangan Dikotori AnarkistisJangan Dikotori AnarkistisJangan Dikotori AnarkistisJangan Dikotori AnarkistisKEANGKERANKEANGKERANKEANGKERANKEANGKERANKEANGKERAN angkeran Stadion Demang Lehman bagikontestan IsL hendaknya jangan dikotori dengan tindakan“Anarkistis” apalagi perbuatan Asusila. Agar Tuah stadiontetap terjaga buat Barito Putera dan Martapura fc.

085248538794085248538794085248538794085248538794085248538794

DueDueDueDueDuetktktktktkan Yan Yan Yan Yan Yongki-Djibrilongki-Djibrilongki-Djibrilongki-Djibrilongki-DjibrilBANGBANGBANGBANGBANG Salahuddin tlng donk yongky diduetkn dgn Djibril sjkmnt prtma krn yongky pemain yg pintar mmbuka ruang bgpemain lain utk mnctak gol by vadat uka bersinar

089690896908969089690896911111726287262872628726287262811111

Dihukum Atau DendaDihukum Atau DendaDihukum Atau DendaDihukum Atau DendaDihukum Atau DendaSASASASASAYYYYYAAAAA salut kepada pak polisi, berantas aja bpa para calo2 ygmeresah kan buat pendukung barito, kalo bisa di hukum ajabpa atau di kenakan denda

087814657733087814657733087814657733087814657733087814657733

Kada Kawa MangalahkanKada Kawa MangalahkanKada Kawa MangalahkanKada Kawa MangalahkanKada Kawa MangalahkanDASARDASARDASARDASARDASAR liwar harat BP ne,,kadada yang kawa mangalahkan xdi kandang. tertunduk maLu mutiara hirang,, dapat x buayakuning BJM..tambahi lagi...? by.. Anak Palma Gang Karunia.

089622908962290896229089622908962297575757575799799799799799

Banggakan KalselBanggakan KalselBanggakan KalselBanggakan KalselBanggakan KalselBARITOBARITOBARITOBARITOBARITO psti menang, klah kan lwan mu barito qu...?bngakankelimantan selatan ok

085085085085085754754754754754787878787842994299429942994299

TARGET enam poin yangdicanangkan Barito Putera Banjar-masin pada tur ISL 2012-2013 JawaTimur menghadapi PersepamMadura United dan Persela Lamo-ngan, 3 dan 6 Juni, tampaknya bakalterasa berat.

Pasalnya, tiga pilar utama LaskarAntasari yakni Coulibaly Djibril,Oktovianus Maniani dan DedyHartono dikabarkan terancam absendi dua laga tersebut akibat dideracedera.

Striker haus gol Barito CoulibalyDjibril kambuh cedera otot pahakaki kanannya, sementara ge-landang serangan enerjik Ok-tovianus Maniani mengalamicedera pada engkel kaki kiri.Sedangkan Dedi Hartono me-ngalami robek pada paha belakangkaki kirinya.

Akibat cedera tersebut ketiganyajuga terpaksa latihan terpisah dariMekan Nasirov dan kawan-kawan.

“Saya berharap cedera ketiganyacepat sembuh sebelum tur JawaTimur. Saya belum bisa memastikan,apakah mereka bisa dimainkan nantiatau tidak,” kata pelatih kepalaBarito Putera Salahudin, Jumat (28/6).

Menurut pelatih asal Palembang

Djibril Minta Bepe Main Lagi

BambangBambangBambangBambangBambangPamungkasPamungkasPamungkasPamungkasPamungkas

MESKI belum sampai se-tahun, Coulibaly Djibril sudahdikenal luas di kancah sepakbola Tanah Air. Maklum, saatini, pemain asal Mali tersebuttermasuk sebagai salah satubomber tersubur Indonesia Su-per League (ISL) 2012/2013.

Bahkan, pemain yang ter-kenal relijius ini telah memilikibanyak penggemar, terutamadari pencinta Barito Putera.Aksinya di lapangan hijau jugamembuat decak kagum parapecinta sepak bola Tanah Air.

Namun ternyata, diam-diam, pemain yang telah men-cetak 18 gol bagi Laskar An-tasari itu menaruh respek padamantan kapten Tim NasionalIndonesia, Bambang Pamung-kas.

Malah, pemain yang kerapmelakukan selebrasi sujud usaimencetak gol itu terang-tera-ngan mengaku mengidolakanBepe, sapaan akrab BambangPamungkas.

Pengakuan Djibril itu di-

lontarkannya melalui akunjejaring sosial Twitter, @Co-ul_Djibril, Kamis (27/6) ma-lam. Bahkan, dia langsungmengungkapkannya denganme-mention akun @bepe20, milikmantan pemain Persija Ja-karta tersebut.

Dalam statusnya itu, diaberharap Bepe bisa kembalibermain sepak bola lagi.“@bepe20 @Sport_Satu @Bam-bangTriWahyu hello bambang,you are my Indonesia favoritefootball player, hope to playagains you one day. Cou-ly,” tulis Djibril.

Kira-kira, artinya,“halo Bambang, kamuadalah pemain Indonesiafavorit saya. Saya harapkamu bermain lagi suatu harinanti. Couly”.

Sayang, hingga Jumat(28/6), mention Djibril takdibalas pemain yang kinimengelola situs khususolahraga,Sportsatu.com terse-but.

Seperti diketahui, sampaisaat ini, Bepe tidak lagi eksissebagai pemain sepak bola.Bahkan, dia sudah menyatakan

diri mundur dariTimnas. (ire)

Coulibaly DjibrilCoulibaly DjibrilCoulibaly DjibrilCoulibaly DjibrilCoulibaly Djibril

■ Tiga Pilar Cedera

Pemain yang CederaPemain yang CederaPemain yang CederaPemain yang CederaPemain yang Cedera

■ Coulibaly Djibril (striker)■ Dedy Hartono (gelandang)■ Okto Maniani (striker/gelandang serang)

”“Saya berharap cedera

ketiganya cepat sem-buh sebelum tur Jawa

Timur. Saya belumbisa memastikan,

apakah mereka bisadimainkan nanti atau

tidakSALAHUDINSALAHUDINSALAHUDINSALAHUDINSALAHUDINPelatih Barito

tersebut, tanpa tiga pilar utama itu,memang kekuatan Barito bakalpincang. Namun, dia sudah siapmengantisipasinya, dengan me-nyiapkan beberapa pemain pe-ngganti.

Untuk pengganti CouliballyDjibril, Salahudin telah me-nyiapkan Yongky Aribowo,Nehemia Bill Solossa dan SugengWahyudi.

Kemudian pengganti OktovianusManiani, dia menyiapkan AmirulMukmimin dan Lucky Wahyu sertaAna Supriatna. “Sedang pemainpengganti Dedy Hartono saya sudahmenyiapkan Riski Ripora dan AnaSupriatna,” kata Salahudin.

Salahudin tetap optimis misinyamembawa enam poin di tur Jawa

Timur dapat terwujud. Sebab,menurut pelatih berkepalagundul tersebut, timnyaberangkat ke Jawa Timurdiiringi motivasi dan semangattinggi, menyusul kemenanganyang diraih atas PersipuraJayapura.

Kemenangan 1-0 atas timraksasa Persipura, yangsebelumnya tak terkalahkandalam 26 laga itu, membuatsemangat pemain Baritomenjadi berlipat-lipat.

Selain itu, kata Sala-hudin, sebelum berangkatke Jawa Timur, Minggu (30/6), skuat timnya juga telahmenyiapkan mental, fisik,kepercayaan diri dan taktikserta teknik.

Dengan bekal dan tekad yangmenguat dari para pemain, makaSalahudin yakin timnya kembalimeraih poin penuh. Apalagi, Baritoberupaya kembali menembus posisilima besar, setelah tergeser oleh MitraKukar. (buy)

Viva Barito

DOK/BANJARMASINPOST GROUP

BANAJRMASIN POST GROUP/APUNK

2906/M4

“Sebenarnya timsudah bagus, namun

kami perlumenambah pemainsupaya di putarankedua nanti lebih

bagus lagi”

FRANS SINATRA HUWAEPelatih Martapura FC

Soccer LandBanjar

SABTU 29 JUNI 2013 5Metro Banjar

Liburkan LatihanEmpat Hari FRANS USULKAN

PENAMBAHAN PEMAIN

Frans Sinatra Huwae

MARTAPURA FC sudah berhasilmemastikan diri berlaga ke putarandua Divisi I Badan Liga AmatirIndonesia (BLAI) 2013 dengan

manyandang predikat Juara Grup10.

Putaran kedua

sendiri kabarnya akan bergulirkurang lebih tiga bulan lagi, atausekitar September 2013. Dan, untukmenghadapi putaran kedua ini, timpelatih Martapura FC yang terdiriatas Frans Sinatra Huwae,

Abunawas dan Taufik ini,berencana untuk

menambah amunisibaru.

“Kami masih perlubeberapa

pemain, makanya kami jugamerencanakan penambahanpemain dan sudahmengusulkannya kemanajemen,” ujarFrans SinatraHuwae, Jumat( 2 8 / 6 )

siang.

Penambahanpemain, menurut

mantan pemainseka-

liguspelatih Barito

Putera ini,utamanyadifokuskan duasektor, depandan belakang.

Dua posisiini, jelas Frans,

memangmasih

perludimak-simal-

kanlagiagartim

menjadibenar-benar solid.“Sebenarnya timsudah bagus,namun kamiperlu menambah

pemain, supayaputaran

kedua nanti lebihbagus lagi,” katanya.

Mengenai jumlah pemainyang diperlukan, menurutFrans, belum dipastikankarena akan terlebih dahuludisesuaikan dengankeperluan.

Pemain yangdiperlukan untuk

memperkuatLaskarSulthan

Adam diputaran kedua nanti,tentunya yang benar-

benar siap pakai.“Kami lihat nantisesuai keperluantim berapa

jumlah pemain

yang akan ditambah,” ujarnya.Terpisah, Manajer

Martapura FC, Ami Saidmengakui, tim pelatih

menyampaikan usulanpenambahan pemain. Pria yangmerupakan PNS di lingkunganDinas Bina Marga dan Sumber DayaAir Pemkab Banjar ini meresponpositif.

“Pasti akan ada penambahanpemain, karena kami juga ingin timbenar-benar bisa bersaing di putaran

kedua nanti,”ujarnya.

Martapura sendiribakal tergabungbersama juara danrunner up Grup11 dan 12. di Grup16 nanti,Martapura FCbersamaPersikutim KutaiTimur, PersinabNabire, PersewarWaropen,

Persigubin Gunung Bintang danPersisoss Sorong Selatan.

Melihat calon lawan yangberasal dari Papua, tentunya,perlu peningkatan kualitas darisaat ini. Mengingat, level timjuara dan runner up lebih dariputaran satu. (ran)

SETELAH menjalani padatnyaKompetisi Divisi I Badan LigaAmatir Indonesia (BLAI) 2013,tim Martapura FC punmeliburkan aktivitaslatihannya.

Libur diberikan kuranglebih empat hari semenjak,Jumat (28/6) dan baru akankembali menjalani latihanseperti biasanya Selasa (2/7).

Pelatih kepala MartapuraFC, Frans Sinatra Huwaemengatakan liburdiberikan untukmemberikankesempatan kepadapemainnya untuk rehatsejenak.

“Tim baru sajamenjalani kompetisiyang lumayanmelelahkan tentunya.Makanya, anak-anakkami istrirahatkansejenak,” kata pelatihberlisensi A AFCtersebut.

Di samping itu, katamantan pelatih BaritoPutera ini, liburdiberikan agar pemainmendapat kesempatanuntuk menghilangkan rasajenuhnya.

Dengan demikian,diharapkan, saat kembalibergabung dalamlatihan, mereka sudahbenar-benar fresh dankembali bisa fokusmelanjutkanpersiapan berikutnya.

“Kami berikesempatan anak-anakuntuk menghilangkankejenuhan. Mungkin jugamereka ingin mengunjungiorangtua dan keluarga,”jelasnya.

Meski diliburkan, Fransmenekankan pemainnyaharus tetap untuk menjagakondisinya. Dengan begitu,saat kembali bergabungdalam tim, sudah benar-benar siap mengikutiprogram latihan.

Saat melakukanlatihan nanti, Fransmenambahkan, kembaliakan dilakukan sepertisemula yakni di duatempat, Stadion MiniBarakat Martapuradan LapanganPumaBanjar-baru.(ran)

Tim-tim Lolos Putaran Dua ● PS Bintang Jaya Asahan (Grup 1)

● Persidi Idi (Grup 1)

● PS Siak (Grup 2)

● PS Kwarta Medan (Grup 2)

● PSBL Lampung (Grup 3)

● Persiju Sijunjung (Grup 3)

● Perserang Serang (Grup 4)

● Villa 2000 (Grup 4)

● PSGS Ciamis (Grup 5)

● PS Maung Bandung (Grup 5)

● Persibas Banyumas (Grup 6)

● Persik Kendal (Grup 6)

● Persinga Ngawi (Grup 7)

● Persipa Pati (Grup 7)

● Persida Sidoarjo (Grup 8)

● Perseden Denpasar (Grup 8)

● Martapura FC (Grup 10)

● Persikutim Kutai Timur (Grup 10)

● Persigubin Gunung Bintang (Grup 11)

● Persisos Sorong Selatan (Grup 11)

● Persinab Nabire (Grup 12)

● Persewar Waropen (Grup 12)

Catatan: GrGrGrGrGrup 9 belum selesaiup 9 belum selesaiup 9 belum selesaiup 9 belum selesaiup 9 belum selesai

Persikutim Juga Ingin Tuan RumahSEPERTINYA, keinginan

Martapura FC menjadi tuan rumahuntuk Grup 16 di putaran kedua DivisiI Badan Liga Amatir Indonesia (BLAI)2013 bakal todak terlalu mulus.

Mengingat, di grup tersebut, tidakhanya Martapura FC yang inginmenjadi tuan rumah, tim lain jugamenginginkannya. Salah satunya,runner up Grup 10, Persikutim KutaiTimur.

Bahkan, Persikutim kabarnya sudahmenyampaikan keinginannya tersebutsecara lisan kepada Priyadi Budi yangmerupakan manajer kompetisi BLAI.

Persikutim menyampaikankeinginannya tersebut kepada Budiyang di hari terakhir kompetisi Grup 10yang ketika itu turut hadir di StadionDemang Lehman Martapura, Kamis (27/6).

Hal itu juga disampaikan Budikepada Wartawan. “Martapura FCsudah menyampaikan secara lisan,mengajukan diri menjadi tuan rumahputaran kedua, dan Persikutim jugamengajukan diri,” ujar Budi.

Budi menjelaskan, semua tim yangmengajukan diri menjadi tuan rumahmemiliki peluang yang sama.Menurutnya, penentuan tim yang akanmenjadi tuan rumah nantinya akankembali dilakukan melalui tahapanverifikasi.

“Semua tim berpeluang, dan nantikami akan melakukan verifikasiterlebih dahulu. Baru akan ditentukansiapa yang menjadi tuan rumah,”katanya.

Martapura FC dan Persikutimmerupakan perwakilan dari Grup 10,

dan di putaran kedua nanti dipastikanakan satu grup dengan empat timPapua yakni Persisoss Kota SorongSelatan, Persigubin Gunung Bintang,Persinab Nabire dan PersewarWaropen. Empat tim Papua ini, jugatidak menutup kemungkinan untukmengajukan diri menjadi tuan rumahnantinya.

Sebelumnya, Ketua UmumMartapura FC, H Mokhamad HilmanMT mengaku sangat optimistis bisakembali ditunjuk menjadi tuan rumah.Pertimbangannya, selain suksesmenggelar kompetisi saat menjadi tuanrumah, timnya juga berprestasi.

Bukan hanya itu, dari segi keamanan,panitia pelaksana juga telah teruji. Serta,infrastruktur Stadion Demang Lehman jugasangat memadai. (ran)

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

PEMAIN Martapura FC (kanan) saat berduel dengan penggawaPersikutim, Kamis (27/6). Martapura FC dan Persikutim lolos ke putarandua Divisi BLAI 2013.

2906/M5

Yakin Kualitas Penggawa Makassar

MENGHADAPIKompetisi Divisi II BadanLiga Amatir Indonesia(BLAI) 2013, Barabai FC

berencana menambahsekitar lima orang pemain.Lima pemain tersebutmasing-masing dua untuk

posisi sayap, dua untukbarisan belakang dan satuuntuk lini depan.

Menariknya,lima pemainyang akan didatangkan iniberasal dari daerah yangsama, Makassar, SulawesiSelatan. “Pengurus dalamtim kami kebetulan adaorang sana (Makassar, Red)dan dia banyakchannel disana. Makanya,lima pemain yangrencananya kita datangkanini juga dari sana,” kataManajer Barabai FC, Firman.

Firman yakin kualitaspemain asal Makassar itucukup memadai. Terlebih,banyak tim yang jugamendatangkan pemain dariMakassar.Penambahan pemain ini,disesuaikan dengan

kebutuhan timnya sebagaipersiapan mengikutikompetisi.

Ditanya mengenaikedatangan lima pemain ini,Firman belum bisamemastikan kedatangannya.Namun, kelimanya siapuntuk didatangkan jika timsudah memerlukannya.

“Belum kami datangkan.Kami ingin mengumpulkanpemain yang sudah adadalam tim. Kalau sudahmulai terkumpul semua,baru mereka kami mintadatang bergabung,” katanya.

Mengenai komposisitim, menurut Firman,skuadnya masih akandiperkuat oleh wajah-wajahlama yang usianya masihmemenuhi syarat, 23 tahunke bawah. (ran)

DOK BPOST GROUP

SUASANA Kompetisi Divisi II Badan Liga Amatir Indonesia (BLAI) 2012.

DOK BPOST GROUP

6Public Services

Metro Banjar

Pemimpin Redaksi: Yusran Pare

Wakil: Harry Prihanto

Redaktur Pelaksana: Dwie Sudarlan

Manajer Peliputan: Elpianur Achmad

Asisten Manajer Peliputan: R Hari Tri Widodo

Manajer Produksi: M Taufik

Redaktur Eksekutif : Muhammad Yamani (Banjarmasin Post/Online), Mulyadi Danu Saputra (Metro Banjar), Irhamsyah Safari(Serambi Ummah)

Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari

Wakil: Agus Rumpoko

Redaktur: M Royan Naimi, Sigit Rahmawan A, Umi Sriwahyuni,Syamsuddin, Alpri Widianjono, Kamardi, Mahmud M Siregar, AyaSugianto, Sofyar Redhani, Siti Hamsiah

Asisten: Eka Dinayanti, Murhan, Anjar Wulandari, Ernawati, IddaRoyani, Mohammad Choiruman.

Staf Redaksi: Sudarti (Reporter Senior), Hanani, Burhani Yunus,AM Ramadhani, Halmien Thaha, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar,Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Sutransyah, Faturahman, IrfaniRahman, Jumadi, Edi Nugroho, Budi Arif RH, Doni Usman, MustainKhaitami (Kabiro), Hari Widodo, Ratino Taufik, M Risman Noor,Salmah, George Edward Pah, Rahmawandi, M Hasby Suhaily,Helriansyah, Didik Triomarsidi (Kabiro), Nia Kurniawan, MukhtarWahid, Rendy Nicko Ramandha, Restudia, Yayu Fathilal, Frans,Nurholis Huda.Fotografer: Kaspul Anwar, Donny Sophandi

Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni,Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, Edi Susanto, Sri Martini, KikiAmelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Rahmadhani,Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra,Samsudi.

Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita,Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FXIsmanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yul isSulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto

Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH

Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta

General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta

Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto

Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor

Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012)

Manajer Sirkulasi: Riadi (08115000117)

Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123,3353266, 3366303

Bagian Redaksi: Ext. 402, 405

Bagian Iklan: Ext. 113, 114

Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117

Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050

Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan5490666 Fax (021) 5495358

Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya,Telp (031) 8471096, 8483428, Fax (031) 8471163

Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya ChandraUtama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511)4780356

Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km 2,5 Palangka RayaTelp (0536) 3242361

TARIF IKLAN:

Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk

Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk

Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk

Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk

Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk

Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris

Berwarna (FC): Rp 10.000/baris

Iklan Satu Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk

Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%

Harga Langganan: Rp 55.000/bulan

Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan

Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan BanjarbaruTelp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan

Penerbit : PT Cahaya Media Aditama

SIUPP : No.1646/SK/Menpen/SIUPP/1999

Tanggal 10 September 1999

Direktur Utama : Herman Darmo

Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI

TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/

MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

Banjarmasin Post Group

TELEPON PENTING

Banjarmasin

Banjar

Banjarbaru

PLN Kalselteng 4772520

4772633

4772261

4772564

PLN Cabang Banjarmasin 3359050

PDAM Bandarmasih Banjarmasin

3253617

PDAM Intan Banjar 4772061

4782004

PDAM Barito Kuala 4799013

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil

Kota Banjarmasin 4367171

3360010

Kabupaten Banjar 6292009

Dinas Kesehatan Kalsel 3355661

4364646

Dinas Kesehatan Banjarmasin 304863

365177

304803

Dinas Kesehatan Banjarbaru

781588

781588

Dinas Kesehatan Banjar 721203

722387

Dinas Pendidikan Kalsel

363885

363885

53913

Posko BPBD 4721113

BPK Melati (Martapura) 087815950460

6109070

BPK Buser Induk 7714690

BPK Kompas 6216684

Polres Banjarbaru 2772266

RSUD Banjarbaru 4772380

Polsek Banjarbaru Kota 4772533

Polsek Banjarbaru Timur 7571543

Polsek Banjarbaru Barat 4705210

Koramil Banjarbaru 4772437

RS Syamsudin Noor 4705118

Nomor pengirim sms dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

SABTU 29 JUNI 2013

HALO BANJARMASIN

HALO BANJAR

TELITIPEMBAGIAN

BLSMYTH camat maupun lurah di Banjarmasin. Mohon pembagian

BLSM benar-benar jatah orang yang tidak mampu, jangan sampaiorang yang mampu dapat jatah BLSM, terutama di tingkat RTharus benar-benar teliti. Siapa yang nggak mau duit, gratis lagi.

08125101462

Perbaiki Jalan BasirihKEPADA abah wali kota Banjarmasn. Kapan nih jalan Lingkar

Selatan khususnya di Basirih diperbaiki? Soalnya jalannya sakitlalu, berlubang-lubang sehingga rentan kecelakaan. Mohonperhatiannya.

08971816516

Atasi Kesulitan AirKEPADA direktur PDAM Banjarmasin, di kawasan Kompleks

Abdi Persada Alalak Utara air leding tidak mengalir, sehinggawarga kesulitan beraktivitas mandi cuci dan kakus. Mohonperhatiannya.

085251893330

TANGGAPAN:UNTUKwilayah sebelah kiri Jalan Kayutangi searah Unlam, HKSN termasuk

daerah Abdi Persada beberapa hari lalu mengalami gangguan penurunan debitpendistribusian aliran dikarenakan kesulitan air baku. Tiga hari ini sudah normalkembali, tim TRD turun ke lapangan untuk mengontrol jaringan pipa dan tekananpendistribusian yang memerlukan waktu untuk pengisian pipa yang kosong. Padaujung-ujung pelayanan aliran air memerlukan waktu untuk sampai ke pelanggan.Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan pelayanan ini. Terima kasih.

Humas PDAM Bandarmasih Banjarmasin

HALO POLISI

ABG MabukSetiap MalamKEPADA pihak yang berwenang khususnya

jajaran Polsekta Banjarmasin Selatan. Kami wargaPasar Pekauman Banjarmasin Selatan merasaterganggu dengan aktivitas ABG yang sering mabuk-mabukan. Aksi mereka hampir setiap malam danmembuat warga menjadi merasa waswas.

087815507479

Aktifkan PatroliKampung

YTH kapolseka Banjarmasin Timur. Tolongaktifkan patroli malam di Jalan Pengambangan,karena di sana ada aktivitas sekelompok remaja yangsering berbuat keributan. Warga nggak bisa tidur olehsuara gaduh mereka.

085349018885

Akses Angkut Musim PanenKEPADA wali kota Banjarbaru. Mudahan ke depannya bisa

dibuatkan jalan lebar empat meter dan panjang 150 meter di JalanLingkar Utara RT 11/03 Kelurahan Guntung Payung ke LandasanUlin untuk mengangkut hasil panen para petani di sana. Jalan inijuga akan memudahkan menggarap lahan yang masih semak, dimana sawah/kebun puluhan hektare potensial. Dan juga mohonpengerukan handil untuk bisa dikembangkan perikanan.

081349600518

Tiket di CaloRp 400 Ribu

HARGA tiket Barito Putera mahal karenapenggemar kesebelasan ini tidak bisa membeli diloket. Dengan demikian kami harus membeli di calodengan tarif untuk tiket Rp 35 ribu menjadi Rp 250ribu harga tiket yang Rp 100 ribu menjadi Rp 400ribu.

08974444144

HALO BANJARBARU

SEKARANG masyarakat yangingin berkunjung ke perpustakaanKota Banjarmasin tak lagi keuyuhan,naik tangga hingga lantai tiga.Perpustakaan yang semula‘menumpang’ di Gedung Pramukadi Jalan Kamboja, sekarang pindahke bekas kantor KecamatanBanjarmasin Tengah di Jalan JafriZam-zam.

Berdasarkan pantauan, kondisigedung perpustakaan jauh lebihrefresentatif. Beberapa buku fiksidan non fiksi sudah tersusun,walau pun beberapa rak buku masihbelum terisi semuanya.

Bukan itu saja, kepala kantorperpustakaan yang tadinya takmemiliki ruangan tersendiri,sekarang sudah ada dan berada didepan. Begitu juga Arsip daerah diletakkan di ruang bagian belakang,tidak lagi terletak di tempat terbukaseperti di gedung sebelumnya.

“Kamibagemetan mengangkut bukudan peralatan ke sini. Repotnya,kalau menyusun meja dan peralatankantor cukup mudah, tapimenyusun buku, membuat arsipdan lain-lainnya,” kata KepalaKantor Perputakaan, Arsip danDokumen Kota Banjarmasin, HAhmad Sulaiman, Jumat (28/6).

Karena itu, lanjut dia, masih adarak-rak buku yang masih kosongdan bila semua buka di tempat lama

Syarat Menjadi Anggota PerpustakaanFotokopi KTPSurat pengantar dari sekolah atau kampus (pelajar/mahasiswa)Paspoto ukuran 3x2 sebanyak satu lembarSurat pengantar dari RT (masyarakat umum)

Tentang PerpustakaanTidak dipungut bayaranSehari langsung selesai kartu anggota perpustakaanJumlah pengunjung selama tahun 2012 sebanyak 2.448orangPeminjam buku selama tahun 2012 sebanyak 2,225 orangJumlah anggota perpustakan 2.400 orang

Judul buku : 40 300Eksemplar : 80.600

SDM dan Sarana PerpustakaanMobil perpustakaan keliling : satu buahBelum memiliki pegawai lulusan pustakawanTenaga bagian perpustakaan baru empat orang, seharusminimal enam orangKantor baru Perpustakaan Banjarmasin baru di Jalan JafriZam-zam Nomor 3 Banjarmasin (bekas kantor KecamatanBanjarmasin Tengah)

SUMBER: PERPUSTAKAAN DAERAH, ARSIP DAN DOKUMEN KOTA BANJARMASIN

Tak Dipungut BiayaSUASANA baru dan semangat baru. Itulah yang didengung-

kan pegawai dan petinggi Perpustakaan, Arsip dan DokumenKota Banjarmasin.

“Kami akan melakukan berbagai terobosan agar masyarakat u-mumnya serta pelajar dan mahasiswa umumnya berdatangan ke siniuntuk membaca buku,” Kepala Kantor Perputakaan, Arsip danDokumen Kota Banjarmasin, H Ahmad Sulaiman, Jumat (28/6).

Sekarang, jelas dia, telah ada tambahan buku fiksi dan nonfiksi baru dan membikin rak buku yang lebih baik dibandingsebelumnya.

“Selama ini jumlah pengunjung yang datang per bulannyarata-rata sekitar 10 sampai 20 per hari atau jumlah pengunjungselama tahun 2012 sebanyak 2.448 orang.”Masyarakat yang meminjam buku

selama tahun 2012, sebanyak 2,225 orang dan jumlah anggotaperpustakan 2.400 orang. “Judul buku ada 40.300 dan 80.600ekspelar,” tandasnya.

Diharapkan dengan telah dipindahnya perpustakaan, jumlahmasyarakat yang mengunjungi tempat ini akan terus bertambah.Selain itu, lanjut Amat, pihaknya juga mempermudah menjadianggota perpustakaan dengan tanpa dipungut biaya dan hanyamelengkapi persyaratan fotokopi KTP,

surat pengantar dari. sekolah atau kampus bagi pelajar danmahasiswa, paspoto ukuran 3x2 sebanyak satu lembar dan bagimasyarakat umum membawa surat pengantardari RT.

Selain itu, katanya, kedepannya pihaknya akan mengundangsekolah-sekolah yang ada di Banjarmasin untuk berkunjung ke

pustakaan.“Ini agar para pelajar sejak dini mengenal buku

dan nantinya mencintai buku,” tandasnya. (ful)

BELUM MILIKI PUSTAKAWAN

sudah terangkut semua, baru di tataserapi mungkin.

Menurut Amat Bungas,panggilan akrab Ahmad Sulaiman,kendala yang dihadapi pihaknyaselama ini tak memiliki pegawailulusan sarjana pustakawan.

“Kami sangat berterimakasihkepada Wali Kota, H Muhiddinyang telah mencari gedungperpustakaan cukup refresentatifdan strategis. Namun, kamiberharap ada sarjana lulusanpustakawan di sini, sehingga bisamengatur dan menata buku,membuat arsip kepustakaan dansebagainya,” tandasnya.

Amat pun berharap saatpenerimaan Pegawai Negeri Sipil(PNS) tahun 2013/2014 diharapkanada rekrutmen lulusan pustakawanagar perpustakaan Banjarmasinlebih baik lagi dibandingsebelumnya.

Sekarang ini saja jumlahpegawai bagian perpustakaanhanya empat orang, padahalidealnya minimal enam orang untukmengelola buku danmengarsipkannya.

“Sekarang perpustakaan kitakalah dengan milik Hulu SungaiUtara maupun Tabalong. Padahal,Banjarmasin merupakan barometerKalsel karena sebagai ibukotaprovinsi,” tandasnya.

Kasi Perpustakaan KotaBanjarmasin, Dr Khairuddin Firdausmenambahkan, selama belummemiliki pustakawan, pihaknyaberencana akan melakukankerjasama dengan Institut AgamaIslam Negeri (IAIN) AntasariBanjarmasin untuk membantupengadaan pustakawan.

“IAIN kan ada memiliki jurusanPustakawan, jadi kita bisamelakukan kerjasama dalampengelolaan perpustakaan di tempatkami,” tandasnya.

Selain itu, lanjut dia, beberapapegawai di sini telah diikutsertakandalam pelatihan agar bisa mengelolaperpustakaan di sini.

“Buku adalah jendela dunia.Melalui sebuah buku, seseorangakan bisa menambah wawasan dansebagai gudang ilmu pengetahuan.Jadi, bagaimana menata ruanghingga menarik untuk dibaca,”tandasnya.

Terpisah, Raihan warga JalanJafri Zam-zam Banjarmasinmenyambut gembira dengandipindahnya perpustakaan ketempat yang baru.

“Kita tak perlu lagi repot-repotnaik tangga ke lantai III hanyauntuk membaca buku. Sekarangperpustakaan sudah berada dilantai dasar hingga lebih enakmembaca,” tandasnya. (ful)

Pesta Latupan Habis MagribKEPADA polisi daerah Martapura. Mohon razia

kekanakan nang belatupan di kampung Jalan Batuah GangReel. Mengganggu banar, biasanya habis orang Salat Magribmulainya, mun urang kampung jua nang managur kalupina bakalahian nang tuhanya.

089621280074

BANJARMASINPOST GROUP/SYAIFUL ANWAR

Metro TrendSABTU 29 JUNI 2013 7Metro Banjar

KEBANYAKAN perempu-an pasti takut tasnya rusak,apalagi yang harganya sangatmahal. Tapi kini justru muncultren baru yang ekstrem. Tasmewah dicorat-coret gayaabstrak. Hasilnya, malah jaditren yang mendunia.

Adalah Jett Kain, suamidesainer perhiasan Inggris,Lynn Ban. Ia justru mencorat-coret tas mewah merek Birkinsebelum diberikan kepadasang istri. Konon tas warnadasar putih dengan hiasanpaladium di depannya itudiberikan sebagai kado ulangtahun istrinya yang ke-41.

“Aku ingin melakukansedikit sentuhan pada tas inidengan mengubahnya sepertigrafitti,” ujarnya. Ia berjanjiakan memberikan istrinyayang sangat senang denganproduk Hermes, sesuatu yangunik.

Seperti diketahui, tasBirkin dari Hermes termasukaksesori yang banyak diburuselebriti dan pecinta mode didunia. Tas ini begitu legenda-ris karena desainnya yangklasik, dan kisah di balikpembuatannya yang unik.

Awal 1980-an, CEO HermesJean-Louis Dumas dudukberdekatan dengan Jane Birkin,aktris, penyanyi, sekaligus ikonfashion kelahiran Inggris yangtinggal di Perancis, di pesawatdalam perjalanan antara Parisdan London.

Birkin tanpa sengajamenjatuhkan tas tangannyaserta menumpahkan isinya.Birkin lalu mengeluh kesuli-tan menemukan tas tangan

JIKAJIKAJIKAJIKAJIKA Andabosan dengantas yang itu-itusaja, kini Andabisa mendap-atkan taskartun dalamdunia nyata.Tas inibernama‘Jump FromPaper’ yangmerupakanseri desain tastangan yangdibuat olehdesainerpendatangbaru Taiwan

bernama Chay Su dan Rika Lin.Tas ini sudah dijual di website retail bernama fu-bi dengan

range harga sekitar Rp 760.000 hingga Rp 1 jutaan. Tas unik inimemiliki gaya animasi yang unik dengan desain simpel namunmenggemaskan. Apalagi dengan warna dan gaya bervariasisehingga baik pria maupun wanita bisa menggunakannya.

Tas Jump From Paper memang nampak seperti kartun,dengan pinggiran hitam tebal dan warna cerah yang membuatilusi visual seolah tas itu hanya terdiri dari dua dimensi danmuncul di dunia nyata.

Namun jangan khawatir karena tas ini bisa digunakansebagaimana mestinya tas tiga dimensi kok. Kantong utamadengan resleting di dalamnya cukup besar untuk memasukkannotebook atau iPad (kecuali jenis ‘Afternoon Tea’ yang beruku-ran lebih kecil).

Di dalamnya juga dilengkapi kantung kecil seperti tas padaumumnya, bila Anda ingin menyimpan kunci, dompet ataupunponsel. Tas ini bisa dicuci dengan air hangat dan sedikitdeterjen.

Jump From Paper memiliki banyak model, seperti tas tangan,shoulder bag, tas unisex, tas traveling,sporty bag dan lain-lain. So, siapapunAnda bisa menggunakan tas duadimensi yang memberikan sensasiseperti tas kartun. Tas ini tidakhanya unik, tapi banyaksekali fashion addict yangingin membelinya.(kps/vmc)(kps/vmc)(kps/vmc)(kps/vmc)(kps/vmc)

Dua Dimensinan Unik TAS CORETAN

TERNYATA KEREN

yang cocok untuknya. Dariperistiwa itulah, tahun 1984Hermes kemudian mencipta-kan sebuah tas yang lantasmengambil nama sang aktris,Birkin.

Kisah tersebut membuatharga Birkin bag menjadisangat mahal. Satu buah tasini dibanderol dengan hargaantara 8.000-150.000 dollarAS, tergantung material yangdigunakan.

Kembali ke kisah LynnBan di atas, warna tasnyayang putih polos membuat-nya bosan dan mengang-gapnya kurang menarik. Halini membuat sang suamilangsung tahu bahwa tasputih ini bisa jadi kanvas.“Saya ingin melakukansesuatu yang sedikit subversif

dan menambah kein-dahannya dengan menambahgrafitti,” ungkap Kain.

Sebagai ide kreatifnya,Kain berkonsultasi denganMaria Brito, seorang konsul-tan seni untuk GwynethPaltrow. Maria memperke-nalkan Kain kepada MikhailSokovikoc dan Jason Wallyang merupakan sosok kreatifdi balik coretan kreatif grafitiMint&Serf. Mereka lah orangyang menggambari jalanankota New York dengan grafittisejak tahun ‘90-an.

“Saya hanya menun-jukkan tas ini kepada mereka.Lalu mereka melakukansedikit riset dan datangkembali dengan konsepMirfkin,” kata Kain.

Sokovic dan Wall menu-

tupi semua bagian tas dengancoretan warna dan tulisan-tulisan seperti personality,breed, fit for street, gameover, dan lain-lain. Tak adaarti khusus dari tulisan-tulisan ini, namun se-muanya merupakanpenggambaran darikreativitas keduaanak mudapenggemargrafitti tersebut.

Mereka jugamencampurberbagai warnamulai kuning, biru,merah, dan hijau diseluruh permukaan tasdari atas sampai bawah.Satu-satunya yangmasih berwarna putihhanyalah tali pegangan

pada tasnya.Lalu bagaimanareaksi istri Kainsetelah melihatkado tas Mir-fkinnya? “Inisangat unik dan

saya benar-benar

menyukai-nya,”katanya.(kps/vmc/okz)

FOTO-FOTO: NET

2906/M7

Sgr Hadir New Tyt Etios Liva Bunga 3,18% Tenor 6th Pkt Suka2Dealer Resmi Toyota, Discount khss awal th Avanza, Yaris, Fortuner

RIYAD TOYOTA 0813 4949 5756

All New Avanza G & Veloz (ready) DP15% / angsuran 2jtan / bunga 3,18%Hrg Promo V.3823-6/7

New Fortuner (ready) DP 15% /angsuran 6jtan / Bunga 3,18%Hrg Promo V.3823-6/7

New Innova/Rush (ready) DP15% / angsuran 3jtanHrg Promo V.3823-6/7

New Yaris (ready) DP 15% TDP20jtan / angsuran 3jtanHrg Promo V.3823-6/7

NAZAR : 0852 5115 0231 / 0511-7840114PROSES CEPAT DP PROMO

Xenia X air bag, DP 20jtan angs4,5jtHarga Nego V.000-25/7

Luxio M DP 18jt angsuran 4,4jtan

Harga Nego V.000-25/7

Pick Up 1.3 DP 11jtan angsuran2,5jtanHarga Nego V.000-25/7

Terios TX DP 23jtan angs 5,7jt

Harga Nego V.000-25/7

Gran Max Pick Up DP 13jtangsuran 2,5jt

V.000-28/6

All New Xenia DP 18jt Angsuran 4jtan/DP47jtan Angsuran 2jtan tnr s/d 6th

V.000-28/6

IYAN 0821 550 57 055 / 0511 - 7094273MADI 0812 5645 5546 / 0511-7466905

HUBUNGILATIF 0511 - 7579969 / 0852 2070 5600

Terios Cashback besar, bungaringan DP mulai 20% atau angs 3jtanHarga Promo V.3910-22/6

Pick Up DP mulai 13jt angsuran2jtanHarga Promo V.3910-22/6

Xenia Dual air bag, DVD,GPS,kamera, DP mulai 20%Harga Promo V.3910-22/6

Luxio DP 20% atau angs 2jtankredit s/d 6tahun.Harga Promo V.3910-22/6

PROSES CEPAT & MUDAHNELI : 0852 5033 5588 / 0511 - 7575888

Rio DP30% angs 3jtan, ABS sen-sor parkir Airbag + cash backHarga Nego V.4059-19/7

All New Picanto 1200cc msn 4 silinderDOHC dg Eco Techn 1:23km angs 2jtanHarga Nego V.4059-19/7

SYAIFUL : 0511 - 680 1627 / 0813 4891 0097RUDI : 0511 - 7110 599 / 0853 3251 3400

All Xenia Airbag DP mulai 17jtanatau angs 2jtanReady Stock V.000-14/7

Luxio DP mulai 20jtan atau angs3jtanReady Stock V.000-14/7

ABDI ASTRA : 081349395009 / 0511 - 7350009DODDY ASTRA : 082148015115 / BB 294A6994

Xenia DP20%/angs 2jtan, kmeraprkr GPS,DVD,sarung jok+bonusHarga Nego V.4062-20/7

Sirion DP20%/angs 2jtan, MP3/USB, bluetooth, karpet dasar+bnsHarga Nego .4062-20/7

RAHMAT : 0812 5126 4910 / 0511 - 6245471ZAKY : 0852 5128 6669 / 0511 - 6801738

Gran Max Pick Up DP13jt atauangs 2jtan, bns tape talang airHarga Nego V.3930-28/6

New Xenia airbag DP20jtan atauangs 2jtan, bns kc film srng jok krpt dsrHarga Nego V.3930-28/6

BANJARMASIN

Rmh br T55 pagar & canopi Jl TembusCemara Ujung K Tangi 087814928513Harga Nego V.3976-2/7(Perdana)

Rmh br T75 pagar & canopi Jl PramukaKomp Rahayu Hub087814928513Harga Nego V.3976-2/7(Perdana)

Rmh br T65 pagar & canopi Jl CemaraRaya Ujung K Tangi 087814928513Harga Nego V.3976-2/7(Perdana)

NIYO : 05117229858 / 0813 5108 0744JESSICA : 0813 4645 8880 / 0899 745 8880

DP 11jt atau angs 2 jtan sdh bsmiliki Pick Up GranmaxHarga Nego V.4080-24/7

DP20jt atau angs 2jtan sdh bs milikiall new xeniaHarga Nego V.4080-24/7

BANJARMASIN

ELEKTRONIK

LAIN-LAIN

MZ ELEKTRONIK jual beli TV,DVD,

LCD,kulkas PS1-2,laptop dll.Km Siap

Dtg Krmh Anda Hub(6119023/08164

530912202000003973

JASA

BANGUNAN

Ahlinya Buat Bngunn DiJamin,Jasa/

Lsg Bhn Rmh,Ktr,Htl,Ruko.rehab

Pngectn, Dll 7388947/082353333

825202000003957

SERVICE

Service Panggil Tv,Lcd/Led Kerja Di

Tempat Hub:081255343166/0511-

7075762202000004051

LOWONGAN KERJA

MARKETNG-SALES

Dbthkan Segera Salesman,Min Slta/

Smu,Krm Lamaran Ke PT.INTIBOGA

MANDIRI(INDOMIE)Jl.Pasar Baru

No.87-89 Bjm202000004066

LAIN-LAIN

Dcr sgr Cleaning Service & Score Girl

syrt.min.SMA/sederajat. Krm lmrn ke

Billiard “Red Pool” Jl.Pramuka RT2 20

No.9 Banjarmasin202000004096

PENDIDIKAN

KURSUS

HUT 13 LPK SENTRAL TEKNIK

Kursus Mekanik Sepeda Motor Disk

50% DiJamin Bisa&Kerja Hub:0511-

7484750202000003941

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

Djl.Lb/Lt 120/150,4KT,2KM,RT,RK,

dpr Jl.Mistar Cokrokusumo Komp.

Graha Citra Megah H-19 Cempaka

Bjb. Hub 081348851506 harga 275jt

nego

202000004068

TANAH DIJUAL

Tanah Kosong SHM Jl.Banjar Indah

Pinang Permai Uk:15x20 & 10x20 Hub:

085248503388202000004082

BANJARBARU

LOWONGAN KERJA

LAIN-LAIN

Dcr.Mekanik Sepeda Motor ber-

pengalaman. Trikora Jaya Motor

Jl.Trikora. 081254918880202000004090

Dcr.Kapster utk Salon khusus Wnt di

Bjb,diutmkn ahli potong. Hub085730

759691202000004104

LAIN-LAIN

Dcr.Pria llsn D3 Sipil utk Pengawas

Lapangan. Krm ke PT.LMCP Jl.Warga

Tunggal No.3 Bjb 082159697222200000071582

Dbthkn sgra llsn SMA/D3/S1 umr max.

27 th penampilan mnrk utk di training

& siap magang krj di Bandara utk mjd

Staff Airliness. Info hub. Jl.Kebun Karet

No.22 Loktabat 087816365829/0821

51721988/087815935193200000071768

MOBIL DIJUAL

NISSAN

Nissan X Trail XT Th.2005 htm,orisinil

siap pakai hrg.152jt nego. 08137163

7680202000004087

PENDIDIKAN

SEKOLAH

SMK Sabumi (Pertambangan) mnrm

Jur: Geologi Pertambangan & Komp.

RPL.Gel 1 s/d 29 Juni & Gel.2 s/d 29

Juli almr Blkg Kolam Renang Idaman

Bjb +/-500m dr Jl.Pandawa Gg.Arjuna

No.1 Gt.Paikat Bjb 081349375482202000004088

KURSUS

Kursus Mengemudi Mobil LPK

Kharisma, ada kls mlm boleh dicicil bs

antr jmpt. 082350577999200000071457

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

Djl.Lb/Lt 120/150,4KT,2KM,RT,RK,dpr

Jl.Mistar Cokrokusumo Komp.Graha

Citra Megah H-19 Cempaka Bjb. 0813

48851506 hrg.275jt nego202000004068

Rumah permnn hdp tmr Lb.70m2

Lt.500m2,3KT,2KM,RT,RM 1300W,

PDAM dpn blk jln nego. 08125852027/

085224846777 No.SMS

202000004092

JASA

BANGUNAN

Atap Sakura Jaz,rangka baja ringan

175rb/m2 murah drpd rangka kayu utk

Bjb/Mtp.(0511)6151948/08125101146200000071050

MBL/MTR SEWA

IDAMAN RENTAL BJB. mlyni Rental

Mbl jam2an,hran,blnn,droping antr jmpt

Bandra 7336428/0811507287/085347

32 1790200000069905

BATULIC IN -

KOTABARU

PROPERTI

TANAH DIJUAL

Djl Tanah Uk:56x100m² Jl.Provinsi Ter-

minal Batu Licin/Tanah Bumbu Hub:08

1151 9810200000071421

Djl/kntrkn rmh+Kntr 100% T160 Br dktktr gbr bjb lbr jl.12m 081938262766Hrg 400jt Nego V.0411-10/7(Ktr)

Lb.14x16 Lt.418m2 lkp prbtn lok.Land.Ulin 081348997256/7191197Hrg 1,7M Nego V.0903-28/6(Ari)

Dijl cpt Lt10x14 SHM 2Lt Komp Meranti 2 Blok DD6 Hub085391673557Hrg 450jt Nego V.1182-27/6 (Fsl)

Dijl Rmh Jl Kebun Karet Komp MerantiGriya Asri IV Hub082357266636Hrg Nego V.1452-6/7(Adln)

Ducati 795 Th’12 Cagiva 650 Th08Asli DA,brg mls Hub085251852222Harga Nego V.0949-30/6

Dijl spd Mtr Ninja 250 Injeksi 2013Hub 081348377744Hrg 52jt Nego V.1463-1/7

MAZDA

SPD MTR

MERCY KIANISSAN

Djl.T.70 Lt.1100m2 brstfkt Jl.IrigasiSei.Sipai. Hub081251224447Hrg 350jt Nego V.1317-27/7(Fsl)

MARTAPURA

BANJARBARU

Mercy New Eyes E230 Manual 97slvr AC dbl VR18 Km57rb bs TT 0811518118Hrg 145jt Nego V.1297-1/7

ISUZU

RX8 Th05 Abu2 over krdt 4x byr/bln8,6jt ss 32xn VR18 Plat VIP 7348077Harga 95jt Nego V.1477-1/7

Mazda BT50 pmkaian 2010 bln 2 pthKm40rb TV siap pakai. 081351447999Hrg 125jt Nego V.1897-5/7

Kia carens 2 ‘04 abu2 metalik bodyok Velg racing AC PW PS 7455009Harga 79jt Nego V.1460-13/7

Kia Visto Zipdrive Th02 silver CDAn.sndri pjk baru Hub08125006056Harga 69jt Nego V.1598-5/7

Visto ‘01 Akhir,silver,orsnl,mls, AC dgn,trwt,pkaian pribadi. 081348031307Harga Nego V.1775-4/7

Ovr krdt Nissan X Gear 13 Mnual Mrhfull var ang 3,9jtx41bln 08195153389Harga 55jt Nego V.0124-28/6

Fiesta Ramadhan Promo+ Asesories+bns heboh DP. Wahyu Ford 081348263083Harga Nego V.0894-7/7

Fiesta Gaul Angs.1,6jt, info ERNA081256435660/ANDI 081349454363DP25% V.1096-19/7

Ford Everest Tahun Th2006 PutihHub:Sherly 081310033708Harga Nego V.9985-4/7

Nissan X Trail Th2002 A/T lengkapterawat Hub 087815003636Hrg 120jt Nego V.1359-29/6

Jual Cepat Juke 2012 Red Spt BaruKm 9357 Hub:081250112112Harga Nego V.1618-8/7

Livina XR (pendek) Th08 Abu2 bd kitmsn ok Hub 08125002597 / 7663666Hrg 125jt Nego V.000-4/7

Ford Ranger Dbl Cabin 4x4 XLT ’09silver met 085754428128/6223113Hrg 145jt Nego V.1142-1/7

Kia Visto Th01 AC PS PW TV DVDmsn ok jrg pakai Hub0511-7671498Harga 66jt Nego V.4095-8/7

FORD

Atoz 1.1 ‘06 abu2 met matic AC PWDVD+TV Full Var Hub08125040066Hrg 90jt Nego V.1216-30/6

Hyundai i20 merah manual 2010 Kmrndh trwt Hub 0511-7439466/7174573Harga Nego V.1234-30/6

Hyundai Avega 09 Gold PS PW bs TTbrg istw Km rndh AC 05117406083Harga 84jt Nego V.000-10/7

Chevrolet Optra Th05 Manual HtmTV audio velg croom asli Bjr 7511249Harga 87jt Nego V.1358-29/6

HYUNDAI

CHEVROLET

Panther Station 98 Akh pmkn 99Royal birumlm asli bjr tape 081348986321Harga 70jt Nego V.1400-1/7

Pnthr Grand Royal 97 msn Ok, AC, PW,PS,DVD,Var. 085345473559/7568942Harga 67jt Nego V.1554-2/7

Isuzu Panter Th1997 MerahAC,PR,BR Hub:08115031678Harga Nego V.1630-3/7

8Metro Buffer

Metro Banjar SABTU 29 JUNI 2013

Jenahara Kembali◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1

Darmawi Kehilangan 2,5 Ton Gabah

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1

Budi Tabrak Tower Sutet

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1

Jual Sabu untuk Bayar Utang

Kenangan Manis Dedy◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1

H Hasan Rugi Ratusan Juta

miliknya yang masih mengepul-kan asap tipis. “Sebanyak 2,5ton gabah saya yang ada dipenggilingan itu tak bisa dise-lamatkan lagi,” ucap Darmawi,yang mengenakan baju kokoabu-abu itu.

Darmawi mengatakan, tiapkali panen dia selalu menggiling-kan gabahnya ke gudangpenggilingan padi milik H Su-haimi ini. “Ada juga yang ditempat lainnya, tapi saya lebihsering di sini,” ujarnya.

Menurut Darmawi, kali inidia menggilingkan semua ga-bahnya di penggilingan H Su-haimi. “Gabah itu, selain dari hasilpanen, juga hasil membeli gabahmilik para petani,” ujarnya.

Darmawi mengakubingung apa yang harus dila-

kukan pascamusibah kebaka-ran ini. “Ya, gimana lagi lah.Masih bingung lagi,” ujarnya.

Amat Gazali (35) juga se-nasib dengan Darmawi. Priaasal Desa Tambakhanyar itumelihat dari dekat gudangpenggilingan padi yang sudahberubah jadi arang tersebut.“Gabah saya sebanyak 150 ka-leng juga ikut terbakar,” ung-kapnya.

Ketua RT 3 Desa Telukse-long, Lukman, mengatakan ke-bakaran yang terjadi hampirbersamaan dengan ibadah Sa-lat Jumat itu terjadinya begitucepat. “Setahu saya apinyamuncul dari dalam. Saya ku-rang tahu persis tepatnya, tapisepertinya di dekat mesinpenggilingan,” ujarnya.

Lukman mengungkapkan,gudang penggilingan padi inimilik H Suhaimi (60), wargaKeraton, Martapura Kota. Sela-ma masa panen, banyak petaniyang menggilingkan hasil pa-nennya di gudang tersebut.

“Kalau isinya banyak se-kali. Bisa sampai tujuh hinggabelasan ton. Pas terjadinya ke-bakaran ini saya kurang tahupersis banyak gabah yang adadalam gudang,” ujarnya.

Kasus kebarakan ini di-tangani Polsek Martapura Ba-rat. Beberapa orang polisi lang-sing memasang garis polisi disekeliling bangunan tersebut.

“Kami masih memintai ke-terangan penjaga gudang danbeberapa warga. Data semen-tara ada 12 ton gabah kering

siap giling dan lima unit mesingiling yang terbakar. Kerugiandiperkirakan sekitar Rp 300juta,” kata Kapolsek MartapuraBarat, Ipda Tugiyono.

SelamatKebakaran itu juga meng-

hanguskan sebuah rumahyang ada di samping kanangudang penggilingan paditersebut. Rumah itu milikJuhransyah (60), yang jugasebagai penjaga gudangpenggilingan padi.

Saat ditemui, Juhransyahmasih bingung harus berbuatapa. Pria yang memakai kauskuning tersebut sering keluarmasuk lingkungan gudangpenggilingan padi. SesekaliJuhransyah memegang limamesin penggilingan padi yang

setiap hari dioperasikannya itu.“Saya penjaga gudang ini.Rumah saya juga ikut ter-bakar,” ujarnya saat ditemuiMetro Banjar.

Juhransyah mengaku kagetsaat melihat api membesar daribagian dalam gudang. Saat itudirinya lagi di rumah dan se-dang beristirahat. “Tahu adaapi, saya langsung keluar danmeminta bantuan warga untukmemadamkan. Tapi ternyata,rumah saya ikut habis juga,”ujarnya.

Meski tak punya tempattinggal lagi, Juhransyah me-ngaku bersyukur nyawanyamasih selamat dari kebakarantersebut. “Untuk sementara sa-ya tinggal di rumah saudara atauwarga terdekat,” ujarnya. (nic)

tet, setelah mobilnya terperosokke jalan tak beraspal.

“Jalan Trikora sangat gelap.Saya sendiri sampai tak bisamelihat jelas kondisi jalan.Makanya, mobil saya sampaiterperosok ke jalan tak beraspaldan menabrak tower sutet.Untung saya hanya menderitakerugian material saja,” ujarnya.

Selain tidak ada lampu,Budi juga menyesalkan di jalantersebut tak diberi tanda kalauada proyek pelebaran jalan.“Seandainya ada lampu yangmenandakan ada pekerjaanproyek, mungkin orang taksampai nyelodor ke areal nonaspal itu. Tapi karena kondisi

jalan gelap ditambah tak adalampu aba-aba, jadi saya ter-perosok,” ujarnya.

Tak hanya Budi, wargasetempat, Rudi, yang menjualbensin eceran di lokasi tersebutjuga mengeluhkan hal serupa.“Sering terjadi lakalantas dilokasi ini. Beberapa waktu laluada mobil terbalik,” ujarnya.

Dikonfirmasi soal lakayang dialami Budi tersebut,Kanit Laka Satlantas PolresBanjarbaru, Aiptu Supardi,mengatakan memang tak adalaporan soal laka di kawasanitu. Namun Supardi tak men-gelak kalau di Jalan Trikora ter-sebut memang gelap dan ku-

rang penerangan.“Memang di lokasi tersebut

gelap. Itu sangat memung-kinkan terjadinya laka,” ujarSupardi, Jumat (28/6).

Di tempat terpisah, KepalaDinas Kebersihan Pertamanandan Penerangan Jalan Umum,Rustam Effendi, membenarkankalau lokasi tersebut memang ge-lap dan memerlukan penerangan.

“Kalau soal jalan, kawasanjalan Trikora itu adalah wewe-nang provinsi, tapi kalau PJUbisa di dinas kami. Sementaraini kami terus berkoordinasidengan provinsi soal penera-ngan jalan itu. Soalnya itu jugamendesak,” ujarnya.

Satu BulanJalan Trikora menjadi so-

rotan dan keluhan warga, apa-lagi setelah adanya pengalihanarus lalu lintas khusus rodaenam dari Banjarmasin menujuke Pelaihari, yang dialihkanmelewati arus LIK Lianggang,ke Jalan Trikora Banjarbaru, keJalan Cempaka lalu ke JalanBati-bati, Pelaihari.

Sementara arus untuk mo-bil roda enam dari arah Pelai-hari ke Banjarmasin juga harusmemutar melewati arah seba-liknya. Sedangkan dari Kabu-paten Banjar harus melewatidari arah Cempaka Banjarbaru.

“Karena ada perbaikan

jembatan kerangka besi, Keca-matan Bati-bati, Tanah Laut,makanya mobil roda enamdialihkan merewati Jalan Triko-ra,” kata Aiptu Supardi.

Diterangkan Supardi,pengalihan arus lalu lintaskhusus roda enam tersebutakan terus diberlakukan selamajembatan masih dalam perbai-kan. “Diperkirakan, perbaikannyaselama satubulan,” ujarnya.

Dengan pengalihan arusitu, Supardi mengkhawatirkanadanya titik rawan laka dilokasi itu bertambah. “Apalagirambu, marka, dan peneranganjalan masih belum ada di JalanTrikora tersebut,” ujarnya. (lis)

Muhidin Pesan◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1

penuh, bisa memilih prasmanan, bagi yang ingin camilan,bisa memilih joglo. Khusus joglo, tersedia makanan khasBanjar seperti soto Banjar dan rawon. Ada pula empek-empek,karih kambing, martabak, dan sate,” ujarnya.

Itu Belum cukup. Ada pula joglo yang berasal darisumbangan satuan kerja perangkat daerah (SKPD). Yakniberupa lontong orari, siomay, bakso, ketupat kandangan, nasikuning, soto cak hari, pundut nasi, dan aneka kue. “Totalsemua 8.000 porsi yang tersedia,” jelasnya.

Kabag Umum Pemko, Subhan Noor Yaumil, mengatakantamu undangan berasal dari 13 kepala daerah se Kalsel,Gubernur Kalsel, Rudy Ariffin beserta pejabat pemprov Kalsel,dan pejabat dari luar Kalsel.

“Gerbang masuk menuju pesta pernikahan dari JalanLambung Mangkurat. Bagi para tamu undangan, akan di-sediakan pemandu yang akan menyetirkan mobil di parkiran.Tamu, terbagi menjadi dua. Ada VIP yang terdiri atas kepaladaerah, dan area prasmanan umum. Total 3.000 kursi yangtersedia,” ucap Subhan.

Wali Kota Banjarmasin, H Muhidin, berharap pelaksanaanpesta pernikahan bisa berjalan dengan lancar. Dengan penuhcanda, ia mengatakan bila makanan yang disediakan habis,berarti pesta berjalan dengan sukses.

Khusus untuk hari ini, pesta akan diramaikan dengansuguhan kesenian, seperti kuntau, panting, band melayu,dan musik gambus. “Ya semoga acaranya sukses dan lancar,”ujarnya.

Hari kedua, Minggu (30/6), perayaan pesta pernikahanHj Karmila dan Harry Wijaya dipastikan lebih meriah.layaknya pesta rakyat. Sebanyak 35 ribu undangan disebar.Mereka bisa menikmati berbagai sajian yang disediakansebanyak 64 ribu porsi makanan.(dia)

sendiri sudah tidak asing lagi bagi para muslimah diIndonesia. Karena, putri perancang busana senior IdaRoyani ini dikenal sebagai desainer muda Indonesia, yangberkecimpung di dunia fashion Hijab.

Walaupun dia mempunyai nama besar ibunya yangjuga desainer, Jenahara tidak pernah secuil pun mendom-pleng nama besar ibunya. Dia merancang busana sendiri,dengan gaya dia sendiri.

Perempuan cantik kelahiran 27 Agustus 1995 inimerancang busana dengan gaya yang dinamis danwarabel. Sehingga, kesan ‘hijab’ untuk orang yang sudahberumur dewasa merambat ke para gadis belia.

Desainer Jenahara sering menggunakan gaya yangasimetris, sehingga nampak sangat stylish dan unik.Namun, busana tersebut bisa digunakan sehari-hari.

Rencanannya, Jenahara akan datang untuk keduakalinya di Banjarmasin. Dalam acara anniversary yangpertama komunitas Hijabi Banjarmasin. “Jenahara hadirdalam acara Hijab Fashion Weekend, “ ujar Elvina,panitia acara, Jumat (28/6).

Menurut Elvina, Jenahara akan berada di BumiLambung Mangkurat selama dua hari. Hari ini, Sabtu(29/6), dia akan menemani para penggemarnya. “Jena-hara akan meet and greet di Swiss Belhotel Borneo,” ujarnya.

Minggu (30/6), Jenahara akan mengisi acara SouthKalimantan Hijab Fashion Day. “Dia akan berbagai tipsdan fashion kepada para hijaber Banjarmasin,” ujarnya.

Selain Jenahara, desainer lain juga akan mengisi acaratersebut yaitu Ria Miranda. “Dia juga akan datangbersama Jenahara, mengisi acara yang sama. Mereka akanmenemui penggemarnya, di Lima Rasa Restaurant pukul10.00 Wita sampai pukul 15.00 Wita,” ujarnya. (bb)

Pasar Hanyar, menawari peker-jaan sebagai penjual sabu. “Tan-pa berpikir panjang akan risiko-nya, saya terima tawaran itu,”ujarnya.

MA mengaku baru sekitarsebulan menjual sabu. Selamaitu dia sempat dua kali membelipaket sabu dari Haris, masing-masing seberat satu gram.

“Kami biasa ketemu di dekatrumahnya. Haris melempar sa-bu itu ke bak sampah, kena ulunambil,” ujarnya.

Keuntungan dari menjual

sabu itu, kata MA, sangat be-sar, yakni mencapai Rp 500.-000. “Merasa berhasil, saya belilagi paket sabu lagi kepada Ha-ris,” ujarnya.

Sial bagi MA. Warga mulaicuriga dengan seringnya orangdatang ke rumah MA. Hal itutidak biasa, karena sebelumnyarumah MA sangat jarang di-kunjungi orang. Warga punmelaporkan kecurigaan itukepada polisi.

Atas laporan warga, Rabu(26/6) sekitar pukul 20.15 Wita,

anggota Sat Narkoba PolrestaBanjarmasin, yang disaksikanketua RT setempat, berhasilmeringkus MA di rumah beda-kan yang disewanya beberapabulan belakangan ini.

Di bedakan itu, polisi me-nemukan paket sabu seberat1, 38 gram. Barang haramtersebut disimpan MA da-lam dompet bekas membeliemas. Dompet itu disimpan-nya di dalam saku kemejawarna biru yang digantungdalam lemari baju.

Paket sabu itu sudah dipi-sah MA menjadi 10 paket sabu.Rinciannya, lima paket sabuseharga Rp 200.000 per paket,lima paket sabu seharga Rp300.000 per paket, dan satubuah timbangan digital yangdigunakan untuk menimbangsabu.

Kasat Narkoba PolrestaBanjarmasin, AKP NuryonoSIK melalui Kanit II Sat Narko-ba Polresta Banjarmasin, IptuDiki Kurniawan, mengatakanpenangkapan ini berdasarkan

laporan warga setempat yangcuriga dengan aktivitas dirumah MA.

“Kami memantau rumahMA beberapa hari ini. Setelahindikasinya sudah kuat kalauMA menjual sabu, langsungkami lakukan penggerebekan,”ujar Diki.

MA sendiri akan dijerat de-ngan UU Pasal 112 ayat 1 ten-tang narkotika dengan anca-man hukuman minimal empattahun penjara dan maksimal 20tahun penjara. (hh)

ring setelah dihantam gelom-bang dari speedboat. “Saya men-duga, gelombang dari speedboatmenggoyang kapal. Akibatnya,lambung kapal membentur tung-gul hingga akhirnya kapal pecahdan tenggelam,” ujar Adul.

Tidak ada korban jiwa da-lam musibah itu. Namun selu-ruh muatan kapal ikut tengge-lam bersama kapal. Informasidiperoleh, muatan kapal itu ter-diri atas barang sembako, kain,pakaian, tas, sandal dan sepatu.

Rencananya, barang-barangitu akan dijual kembali di pasartradisional yang ada di pesisirSungai Barito, seperti Aluh-aluh, Tabunganen, Sungaigam-pa. Namun dengan kejadian inisudah bisa dipastikan pasar-pa-

sar tradisional tersebut akansepi dari para pedagang asalBanjarmasin.

Hingga berita ini di-turunkan, proses evakuasi ka-pal dan barang-barang masihterus diusahakan oleh sejum-lah pekerja upahan. Untuktahap awal, para pekerja me-mastikan barang-barang yangada dalam kapal tidak hanyutterbawa arus.

Salah seorang pemilik ba-rang, H Wahidin, mengatakandia langsung meluncur kedermaga, begitu mendapat ka-bar dari Adul kapal yang akanmembawa barang-barangnyatenggelam.

“Barang milik saya yangtenggelan tidak banyak, seki-

tar Rp 60 jutaan,” kata Wahi-din, warga Kelurahan PekapuranRaya, Kota Banjarmasin.

Wahidin mengaku, diaadalah generasi kedua berda-gang sembako melintasi sungaiBarito hingga ke Margasari,Rantau. Kali ini dia hanya me-ngeluarkan modal usaha tidakterlalu besar.

“Paling banyak kawanku,si Hasan. Mungkin ratusan jutarupiah. Barangnya masih didalam kapal itu. Makanya di-upayakan kapal itu dinaikan,”ujarnya.

Hasan, saat ditemui, me-ngaku barang-barang miliknyamasih ada di dasar SungaiMartapura. “Kapal belum bisadievakuasi. Jadi saya belum

tahu dengan nasib barang-barangsaya itu. Nilainya mencapairatusan juta rupiah,” ujarnya.

Menurut Hasan, ini kalipertama dirinya mengalami ke-rugian yang sangat besar. “Ha-rapan saya, semoga barangyang ada itu masih bisa dijual.Hanya sepatu, tas dan sandal,”ujar warga Teluk Dalam, Ban-jarmasin ini.

Pakai DrumBerapa panjang dan lebar

kapal serta jumlah muatanyang ada dalam kapal, belumdiketahui secara pasti. Pasal-nya pemilik atau nakhoda ka-pal tidak berada di lokasi. Yangada hanya beberapa orangupahan yang sibuk merakitsekitar 30 buah drum dengan

tali. Drum itu akan digunakanuntuk mengangkat kapalKarya Bersama dari dasarSungai Martapura.

Sebagian pekerja upahanlainnya menyelam. Merekamemastikan barang di dalamkapaltidak larut terbawa arussungai Martapura.

“Saya tidak menuntut jura-gan kapal. Soalnya ini musibahkita semua. Juragan kapal dankami sama-sama rugi,” ujarWahidin.

Diperkirakan, proses eva-kuasi memakai drum itu me-merlukan biaya sekitar Rp 8 ju-ta. Harga itu diutarakan Wahi-din, setelah seluruh pemilik ba-rang bersepakat membayar se-cara patungan. (tar)

ANTARA FOTO/SAHRUL MANDA TIKUPADANG

Seorang warga melihat selebaran gambar para pelaku penyerangan redaksi Celebes TV di Makassar, Sulsel, Jumat (28/6). Aksi tersebut merupakan aksi protes terhadap pihakkepolisian yang belum menetapkan dan menangkap para pelaku penyerangan kantor redaksi Celebes TV.

Kemenangan Barito tidak lain berkat gol bunuh diripemain belakang Persepam, Firly Apriansyah di masainjury time. Namun, gol itu tercipta berkat andil pemainsayap Barito Putera bernomor punggung 23 ini.

Saat itu Dedy Hartono memberikan umpan mautnyadari sayap kanan. Bola crossing yang dilancarkan mantanpemain Semen Padang ini ternyata salah diantisipasi olehFirly. Dia yang bermaksud ingin membuang bola, justrumenjaringkannya ke gawang sendiri.

Berlaga di waktu normal sendiri saat itu kedua timhanya bermain imbang 1-1. Gol Barito dicetak HenryNjobi Elad di menit 51 dan gol balasan dari Persepamdicetak oleh Isaac Jober pada menit 58.

Dedy Hartono sendiri masih ingat betul pertemuanpada leg pertama tersebut. Baginya, hal itu menjadi spirittambahan untuk laga berikutnya yang dilaksanakan dikandang Persepam, Rabu (3/7) mendatang.

Dedy menganggap gol bunuh diri tersebut hanyasebuah kebetulan. Namun, hal itu juga memotivasinyauntuk memberikan kontribusi lebih besar lagi bagi Barito.

“Mungkin dulu hanya kebetulan, tapi setidaknya inimemotivasi agar tampil lebih baik lagi dan lebih besar lagimemberikan kontribusi bagi Barito,” ujar Dedy.

Sementara kubu Persepam Madura United (PMU)tampaknya sedang goyah, setelah dihajar tuan rumahPersisam Samarinda di Stadion Segiri dengan skor 4-1,Rabu (26/6). Empat gol Pesut Mahakam hanya bisadibalas sebiji gol Laskar Sapeh Kerap melalui kaki RossyNoprihanis.

Salah satu penyebab kekalahan tersebut, disebabkanlemahnya sektor penjaga gawang Persepam. GalihFirmansyah yang diturunkan sebagai kiper utama olehDaniel Rukito, tidak berdaya menghadapi gempuranpemain Persisam. Namun selain bagusnya seranganlawan, Galih benar-benar tampil dibawah performaterbaiknya.

Galih tampak seperti kiper yang berkarakter konven-sional, yakni terlalu ‘betah’ di bawah mistar atau tidakberani keluar menyambut serangan bola lawan. Akibat-nya, gol demi gol bersarang ke gawang Persepam.

“Begini jadinya jika mental pemain kita lemah.Banyak kesalahan yang dilakukan. Terutama linibelakang dan khusunya kiper kita,” ujar pelatih PMUDaniel Rukito seperti yang dilansir tribun news network.

Menurut Daniel, serangkaian kesalahan yangdilakukan tersebut membuat mental pemain lain tidaktenang saat bermain. “Ini persoalan mental pemain yanggampang nge-drop. Mereka belum bisa keluar darikesulitan,” pungkas pelatih yang pernah menukangiPersisam Samarinda saat musim kompetisi 2011-2012tersebut. (ran/tnc)

VINO G Bastian benar-benar mene-mukan tantangan baru saat membin-tangi sinetron religi Ramadhan ber-judul ‘Hanya Tuhan-lah yang Tahu’. Di sinetron ini Vino berperan seba-gai seorang ustadz muda bernama Zen yang menjalankan tugas berdak-wahnya di Desa Cimaling. Desa terse-but terkenal karena reputasi wargan-ya di dunia kejahatan.

Dalam salah satu adegan, suami Marsha Timothy ini harus beradegan shalat di dalam air karena warga de-sanya sama sekali tidak menerima ke-hadiran ulama yang berusaha menye-barkan syiar Islam di kampung mereka.

Bagi Vino, memerankan adegan ini tak mudah lantaran tubuhnya cepat mengapung. Apalagi, selama men-jalani adegan shalat tersebut, tubuh Vino tak dilengkapi dnegan alat pem-berat karena akan bisa mudah ter-lihat oleh kamera. Konsekuensin-ya, dengan sekuat tenaga Vino harus bisa membenamkan tubuhnya sendiri sembari menahan nafas.

“Sama sekali enggak bisa pakai alat bantu (pemberat). Kalau pakai pember-at bakal kelihatan. Di waktu siang saya di bawah air terus,” kata Vino saat dite-mui di Grand Indonesia, Jakarta.

Baginya, tantangan berakting sep-erti ini belum pernah dia dapatkan saat main di sinetron lain. Karenan-ya, Vino sangat antusias. Konsep cerita di sinetron ini menurutnya sangat menarik karena tidak mem-pertontonkan atribut agama tertentu untuk menyampaikan pesan keaga-maan. “Dakwah enggak harus klasik dengan cara berceramah. Tapi, lebih

kepada perbuatannya. Enggak usah ribet, kan Islam itu simpel,” ujarnya.

Buat Vino, ‘Hanya Tuhan-lah yang Tahu’ merupakan sinetron religi per-tama yang dia bintangi selama berka-rier di dunia akting. Vino mengaku bersedia main di sinetron ini lantaran sudah capek dengan aneka tayangan di televisi yang itu-itu saja. “Capek sama tayangan-tayangan yang sudah ada ketika gue nonton televisi dan konsep cerita ini menarik karena eng-gak harus pakai atribut muslim. Leb-ih kepada pesan,” ujarnya. (willemjonata/junianto hamonangan)

AKTRIS cantik Re-valina S. Te-mat menya-takan, setiap bulan Rama-dhan tiba, ada momen yang selalu ditung-gu-tunggunya. Yakni kesempa-tan berkumpul dan berbu-ka puasa bersa-ma keluarga be-sarnya.

Bintang sine-tron ‘Dara Man-isku’ itu menga-takan, dia dan keluarga mem-punyai kebiasaan berkeliling, men-gunjungi kedia-man saudara-sau-daranya setiap malam minggu se-lama bulan Rama-dhan. Menurutnya, momen-momen tersebut terasa san-gat spesial kare-na mempererat sil-aturahim. “Itu yang aku tunggu-tung-gu banget. Setiap malam minggu kami gantian buka pua-sa di rumah saudara. Serunya lagi, ma-kanannya beda-beda di tiap rumah,” kata Reva saat ditemui di Senayan City, Jakarta.

Bagi bintang film

‘Ummi Aminah’ ini menam-bahkan, keluarga tetap menja-di prioritasnya, apalagi sela-ma Ramadhan ini. Karenanya, Reva berusaha tidak beraktivi-tas di luar rumah hingga larut malam. “Syuting tetap sama jad-walnya. Aku senang, kita syut-ingnya enggak sampai seharian. Kalau aku orangnya enggak nge-jar banget. Keluarga itu tetap no-mor satu,” katanya.

Reva sendiri saat ini kembali menjalani syuting sinetron setelah lama vakum. Sinetron yang di-mainkannya ini seolah mengobati kerinduannya berakting. Sinetron yang mampir kepadanya kali ini menyuguhkan cerita menarik.

“Kebetulan ditawari sinetron yang ceritanya menarik. Ya sudah, kenapa enggak dicoba. Kalau (sine-tron) stripping, aku enggak ngam-bil (tawaran) lain,” kata Reva.

“Waktunya bisa seharian di lokasi syuting. Ngambil aca-ra lain enggak mungkin, kecua-

li hari Minggu,” imbuh mantan kekasih Ringgo Agus Rachman, ini.

Sinetron yang dibintangin-ya ini merupakan sinetron reli-gi bergenre komedi dan tayang selama Ramadhan. Judulnya, ‘3 Semprul Mencari Surga.’ Reva main bersama trio present-er Narji, Andhika Pratama, dan Gading Marten.

“Selama ini saya kan banyak main sinetron drama yang luma-yan serius. Baru kali ini main si-netron komedi bernuansa religi. Ya, biarpun saya sering di-bul-ly oleh Trio Semprul, tapi banyak terhiburnya. Soalnya mereka doy-an becanda Sambil syuting kita banyak terhiburnya,” kata Reva.

Untuk menyiasati syuting si-netron ini selama Ramadhan, Reva sudah meminta izin kepa-da produser dan sutradara agar mendapat dispensasi bisa pamit pulang pukul 24.00 WIB.

“Sebisa mungkin jam dua belas malam saya sudah selesai syuting, biar pas waktu saur bisa bareng orang tua. Karena sejak kecil saya memang sudah biasakan untuk saur dan buka bersama keluarga besar,” ujar wanita yang pernah main di film religi ‘Perempuan Berkalung Sorban’ ini.

Meski selama Ramadhan tetap menjalani syuting, Reva berharap puasanya tidak bolong-bolong. “Ya inginnya sih puasanya penuh. Tapi kan sebagai perempuan ada keterbatasan, soalnya kan pasti akan datang sakit bulanan. Kalau memang datang, ya mau gima-na lagi,” ujarnya. (danang setiaji/agung nugroho)

PESINETRON mudaFendy Chow saat ini ten-gah sibuk dengan aktifi tas keartisannya. Saben hari, dia harus menjalani syut-ing di beberapa tempat. Belum lagi kegiatan lainn-ya sebagai seorang master of ceremony (MC) dan un-dangan mengisi acara dari berbagai pihak.

Terkait hal itu, pemer-an Levi di sinetron ‘Cin-derella’ ini mengaku tidak bisa meninggalkan gadg-et untuk memenuhi berba-gai keperluannya. “Menu-rut gue gadget itu penting banget, untuk mendukung aktifi tas gue yang mo-bile. Bahkan saat ini jujur gue nggak bisa lepas dari gadget. Misalnya untuk ngatur jadwal shooting, untuk bersosialisasi den-gan teman-teman, untuk browsing, update di ins-tagram atau hanya untuk sekedar main game,” kata dia saat ditemui di ka-wasan Kuningan, Jakarta Selatan, baru-baru ini.

Fendy saat ini memiliki empat gadget yang pu-nya fungsi masing-mas-ing. Soal memilih merek, Fendy tidak terlalu fana-tik dengan merek terten-tu. Dalam membeli sebuah gadget, dia lebih melihat kepada fungsi penggu-naan dan gadget yang bisa memenuhi kebutuhannya.

“Aku ada iPad, Black-Berry dan dua smartphone Android. Itu punya fungsi

masing-masing. Tapi gue sebenarnya nggak pilih-pilih dalam menggunakan gadget. Yang gue lihat itu fungsinya. Kalau ditanya produk mana yang paling bagus, gue pribadi mera-sakan kalau Iphone paling enak buat user interface,” kata lajang kelahiran Ja-karta, 5 Januari 1989, ini.

Fendy mengakui, budg-et yang dikeluarkan un-tuk ‘menghidupi’ em-pat Gadgetnya tersebut cukup besar. “Apalagi kalau masing-masing di-isi paket data semua. Jadi bingung, kalau diisi paket data yang maksimum pas-ti kuotanya nggak habis terpakai, kalau nggak dii-si juga butuh. Untungnya sekarang ada yang naman-ya modem yang berba-sis WiFi (MiFi). Jadi cuma isi paketan di modemnya

itu saja, udah bisa diguna-kan untuk empat gadget. Kalau dihitung-hitung je-las lebih murah,” ujarnya.

Menanggapi pening-katan penggunaan gadg-et di kalangan masyarakat Indonesia, Fendy justru menyambut baik hal terse-but. Menurutnya, jika di-gunakan secara positif, masyarakat bisa semakin cerdas ketika mengguna-kan gadget. “Justru adan-ya peningkatan penggu-na gadget ini bagus banget menurut gue. Apalagi sep-erti kita tahu sekarang banyak produk yang di-luncurkan dengan per-saingan harga yang ketat. Gadget itu menurut gue bisa buat masyarakat pint-er, karena bisa browsing artikel, bisa baca berita dan sebagainya,” ungka-pnya. (feryanto hadi)

Star and His Gadget

Tak Fanatik Merk

PESINETRON Fanny Ghassani tiga tahun ini menjadi jomblo. Tapi baginya itu tak masalah.

“Sudah tiga tahun sendiri, dan memang punya pacar itu bu-kan suatu tujuan dan bukan keharusan juga. Sekarang tuh yang penting kerja terus lanjutin sekolah,” katanya saat ditemui di Blitz Megaplex, Grand Indonesia, Jakarta.

Fanny juga berusaha menjalani kehidupannya dengan rileks saja meski tanpa pasangan. “Jadi, soal pasangan itu nantin-ya, kalau dapat ya syukur, kalau enggak juga enggak apa-apa,” ujar dara yang pernah main di fi lm ‘Kutukan Suster Ngesot’ dan sinetron ‘Cinta Fitri’ ini.

Fanny mempunyai kriteria khusus untuk laki-laki calon sua-minya. “Kriterianya, yang pasti seiman karena maunya pun-ya keluarga yang seiman. Terus, dia baik dan sayang sama aku dan bertanggung jawab,” ujarnya. (jun)

Tiga Tahun Menjomblo

ADA saja cara aktris Fanny Ghassani ngeles tidak shalat tarawih selama Ramadhan lalu. Dia berterus terang menuturkan, di Ramadhan kemarin dirinya jarang shalat tarawih lantaran kediamannya jauh dari masjid.

Karenanya, di Ramadhan yang akan datang awal Juli nanti, Fanny berharap bisa memperbaiki kualitas ibadah tarawihnya, juga ibadah pua-sanya. Ditemui di sela acara pe-luncuran sinetron religi terbaru yang dibintanginya, ‘Hanya-lah Tuhan yang Tahu,’ di Grand In-donesia, Jakarta, Fanny menga-takan, di Ramadhan tahun lalu,

puasanya sering jebol. Dara kelahiran Jakarta, 19 Februari 1980 itu juga jarang sekali shalat tarawih di masjid. “Tahun lalu enggak sampai 10 hari (puasa). Rumah juga enggak dekat mas-jid, terus kalau tarawih sendi-rian, gimana gitu,” akunya.

Fanny tak ingin pengalaman Ramadhan tahun lalu kembali

terulang. Dia ingin meneguhkan komitmennya beribadah Rama-dhan secara maksimal agar bisa melewati bulan suci ini dengan gemilang.

Dia menambahkan, menjala-ni syuting sinetron religi ‘Han-ya Tuhan-lah yang Tahu’ akan membuat ibadah puasanya se-makin mantap karena aktivitas syuting yang padat membuat dia lupa waktu. Hari cepat ber-ganti dari siang ke sore sembari menunggu bedug maghrib tan-da waktunya berbuka. “Justru (selama Ramadhan) aku pengen syuting biar enggak terasa men-unggu buka puasa,” katanya.

Wanita yang juga berprofe-si sebagai presenter ini mengata-kan, tidak ada persiapan khusus menyambut Ramadhan. Semula dia sempat berniat umroh. Na-mun diundur. “Persiapannya bi-asa aja. Cuma tadinya mau um-roh, tapi diundur. Syuting juga enggak ada yang beda,” ujarnya. (junianto hamonangan)

Dakwah eng-gak harus klasik

dengan cara berce-ramah. Tapi, lebih kepada perbuatan-nya. Enggak usah

ribet, kan Islam itu simpel.

VINO G BASTIAN

PASANGAN Anang Hermansyah (43) dan Ashanty Siddik Hasnoputro (29) sudah sebu-lan ini menempati istana baru mereka di kawasan Cinere, Depok, tepatnya di Jalan Ta-man Merkurius No 3, Kompleks Villa Cinere Mas, Depok, Jawa Barat. Rumah terse-but memang sangat megah, berlantai dua dan arsitekturnya bergaya mediterania. Saat disambangi, di rumah tersebut masih terlihat sejumlah pekerja bangunan yang sedang sibuk merapikan beberapa bagian rumah yang belum selesai pengerjaannya.

Namun menurut warga sekitar, Anang dan Ashanty beserta dua mereka, Titania Au-relie Nurhermansyah alias Aurel (15), dan Azriel Akbar Hermansyah (13) atau Azri-el, baru pindah seminggu lalu. “Mereka pindahan, baru satu minggu atau dua minggu yang lalu,” kata seorang warga saat ditemui Jumat (28/6) sore. Anang dan keluar-ganya kerap terlihat wira-wiri di rumah mewahnya itu sejak beberapa hari terakh-ir. Namun, mereka belum sempat keluar rumah bertemu warga sekitar karena kesibu-kan mereka di dunia hiburan. Kamis (27/6) malam lalu, rumah tersebut terlihat ramai karena ada pesta perayaan ulang tahun Azriel ke-13 yang dihadiri teman-teman se-kolahnya. Ashanty sempat mengunggah beberapa foto pesta ulang-tahun tersebut ke Instagram, Jumat pagi. (kin)

Rumah Anang Bergaya Mediterania

REVALINA S. TEMATREVALINA S. TEMAT

FENDY CHOWFENDY CHOW FANNY GHASSANIFANNY GHASSANI

VINO G BASTIANVINO G BASTIAN

TRIBUN/JEPRIMA

KAPAN LAGI

TRIBUN/JEPRIMA

WARTA KOTA/IRWAN KINTOKO

KAPAN LAGI

Seleb VaganzaSABTU 29 JUNI 2013 9Metro Banjar

BERBUKA BARENGKELUARGA BESAR

Jarang Puasa dan Tarawih

Salat dalam Air

What News?

Gadget Plus10 Metro Banjar10 SABTU 29 JUNI 2013

New Entry

BANJARMASIN POST GROUP/RENI KURNIAWATI

Operator Corner

TambalJaringan untuk

PemudikOPERATOR Telkomsel memprediksi akan

ada peningkatan trafik seluler di jaringannyamaksimal 20 sampai 50 persen selama musimmudik Lebaran 2013, yang didorong lonjakanpengiriman SMS dan akses data.

“Tahun ini kita prediksi trafik naik lebihtinggi sedikit dibanding hari biasa,” katapimpinan Telkomsel Abdus Somad Arief.

Dipaparkan, trafik voice diprediksi akantetap flat, sementara SMS naik 15 persen danakses data melonjak 12% dibandingkan trafiknormal di hari biasa tahun ini. Telkomselmelayani lebih dari 125 juta pelanggannasional dengan infrastruktur jaringan 62.000base transceiver station (BTS).

“Itu sebabnya hari ini kita lihat ke-siapannya,m u m p u n gmasih adawaktu se-minggu. Sekaligus cek progress penambahanBTS dan record jika terjadi dropcall karenasedang instalasi BTS baru. Beberapa memangharus diperbaiki. Itu sebabnya kita cek jauh-jauh hari,” ujarnya.

Untuk menghadapi trafik Lebaran tahunini, Telkomsel membangun tambahan 342 BTSbaru baik 2G dan 3G. Sebanyak 50 persen diarea mudik sepanjang Jawa dan Bali, 40 persendi area mudik jalur Sumatera, dan 10 persensisanya di wilayah timur Indonesia.

“Sekarang on going tinggal beberapa puluhyang belum selesai. Paling lambat dua minggusebelum Lebaran kami freeze tidak ada lagikegiatan di network, tinggal optimasi saja.Karena kejar waktu itu maka kita lakukandrive test,” papar Abdus Somad.

Selain mengetes voice dan SMS, Telkomseljuga menguji kemampuan akses datanyasecara mobile dalam kecepatan tinggi di keretadan bus. Dilakukan 180 kali percobaan dengansuccess rate 97%. Tercatat diperlukan waktu2,1 detik untuk terkoneksi dengan through-put 838,9 kbps. (dts)

Memperkaya FiturGoogle Now

Hanya Dibuat 1.000 Unit Kapasitas Baterai Terbesar

Dikalahkan Samsungdi Jepang

KEJAYAAN Apple sepe-ninggalan Steve Jobs memangsemakin meredup. Sengketayang terjadi antara Samsungdan Apple pun hingga kiniterus berlanjut. Belakangan iniraksasa elektronik asal KoreaSelatan tersebut berhasil me-nekuk lutut Apple di Jepang.

Dilansir dari Phone Arena,menurut laporan Bloomberg,Pengadilan Tinggi Jepang me-mutuskan bahwa Samsungtidak melakukan pelanggaranpaten yang terkait dengansinkronisasi music dan videopada smartphone dan tablet.

Pengadilan Kekayaan Inte-lektual di Tokyo didukungsebuah keputusan pengadilanwilayah Tokyo yang menya-takan bahwa piranti mobileSamsung tidak melanggar tek-nologi milik Apple. Perusahaanbesutan Steve Jobs dan SteveWozniak itu diberikan tenggatwaktu hingga Oktober 2013untuk mengajukan banding.

“Kami menyambut kepu-tusan pengadilan, yang meneg-askan bahwa produk kamitidak melanggar hak kekayan

Apple. Kami gencar melakukaninvestasi untuk mengembang-kan teknologi dan inovasi disektor mobile, yang diterapkanpada produk kami,” ungkapSamsungmerespon keputusan

pengadilan di Tokyo.Sementara itu, dalam in-

dustri mobile, paten menjadisektor krusial dan tak jarangmelibatkan beberapa peru-sahaan teknologi turun ge-langang. Samsung, Apple, danperusahaan lain saling gugatatas nama paten.

Sedangkan Apple meme-nangkan pertarungan de-

ngan Samsung yang cukupsignifikan tahun lalu, juripengadilan kala itu mene-mukan bahwa produsen Gal-

axy itu melanggar patenApple dan diharuskan

membayar kerugian senilaiUS$ 1 miliar.

Kendati demikian, Applejustru kalah dari Samsung padaawal Juni tahun ini, di manaInternational Trade CommisionAmerika Serikat (AS) memu-tuskan bahwa produsen iPho-ne melanggar paten Samsungyang terkait dengan teknologiselular. (tmp)

NET

APLIKASI Google Searchuntuk Android kini telah diper-barui. Ini berarti Google Now se-makin kaya fungsi. Google Nowadalah aplikasi asisten digitalyang menyajikan berbagai in-formasi data pengguna di Goog-le, termasuk lokasi geografis danemail terbaru di Android.

Untuk aplikasi asisten digi-tal Google Now ini hampir miripdengan Siri, aplikasi asisten digi-tal dengan perintah suara yangtersedia pada platform Apple.

Pada awal peluncurannya,Google Now sudah dilengkapifitur informasi arah, penerba-ngan, pengingat kalender, danrekomendasi restoran lokal. KiniGoogle Now semakin lengkapdengan pembaruan data musikyang disukai penggunanya,informasi pengiriman paket,dan peringatan cuaca buruk.

Pada bagian atas daftar ap-likasi terdapat pengontrol play-back musik. Peluncuran GooglePlay Music All Access semakin

mendukung fitur musik ini.Cukup dengan perintah suara“mainkan”, lagu yang diingin-kan langsung diputar. Begitu pu-la fitur informasi yang bisa di-tampilkan atas perintah suara.

Untuk hal yang dirasa pen-ting, Google Now bisa mengel-uarkan pemberitahuan untukmengingatkan pengguna. Mi-salnya, jika memiliki janji pukul3 sore. Pada pukul setengah 3,Google Now sudah memberi-tahu untuk segera berangkat.

Aplikasi Google Searchtersedia garatis di Google Playbagi semua pengguna Android.Tapi, Google Now hanya bisadigunakan pada perangkatyang memakai sistem operasiJelly Bean 4.1 ke atas. (tmp)

Good Game

PeluncurannyaTerpaksa Ditunda

PENGGEMAR ga-me Plants vs Zombietampaknya harus me-nunggu sedikit lebihlama lagi, untuk bisamenikmati sekuel darigame terbaru tersebut.

Sang pengembang,PopCap Games meng-umumkan akan me-nunda peluncuran dariPlants vs Zombie 2hingga musim panasmendatang, tanpa kepastian tanggal perilisannya.

“Plants vs Zombie 2 tadinya akan diumumkan pada 18Juli, namun kami akan mengundurnya paling lambat padamusim panas,” tulis pihak PopCap melalui Twitter dikutipdari Softpedia.

Dari rumor yang beredar, disebut-sebut game Plants vsZombies akan memiliki modus baru dengan embel-embelWafare.

Pada modus ini gameplaynya sudah bukan lagi berbasistower defense, melainkan first person shooter dan modus inibisa dimainkan secara multiplayer.

Selain itu, Plants vs Zombies 2 akan diperkuat denganengine Frostbite. Engine game buatan EA yang biasa dipakaipada seri Battlefield. Jadi bisa dibayangkan seperti apakualitasnya nanti?.(dtn)

SEBAGIAN orang suka berburusesuatu yang unik, berbeda, laindaripada yang lain. Apalagi jikauang tak menjadi masalah demimendapatkan kepuasan pribaditersebut. Itulah konsumen yangdituju oleh Vertu.

Vertu Ti Color: Smartphone EdisiTerbatas, Hanya Dibuat 1.000 Unit.Vendor smartphone premium terse-but kembali meluncurkan versi ter-baru Ti yang sudah ada di pasaransebelumnya. Vertu Ti Color hadir da-lam dua pilihan warna, Sunset Reddan Midnight Blue, yang hanya di-buat sebanyak 1.000 unit! Benar-be-nar menjadikannya eksklusif seka-ligus langka.

Vertu Ti Color menggunakan ba-han yang premium, titanium tingkat5 yang berarti 5 kali lebih kuat darismartphone lain. Selain kuat, tita-nium sukses menjaga bobotnya tetapringan. Material tersebut juga dipa-dukan dengan kulit yang menam-bah citra mewah sekaligus mence-gah licin saat dipegang tangan yangberkeringat.

Sementara untuk jeroannya, Ti

Color hadir dengan layar 3,7 inci ber-balut kristal Safir (Sapphire) yangdikenal sangat kuat. Kinerjanya dito-pang oleh prosesor berkecepatan 1,7GHz dan memori internal yang sa-ngat lapang 64 GB. Untunglah Vertusudah mulai mengikuti pasar de-ngan diadopsinya Sistem OperasiAndroid meski masih versi 4.0 (IceCream Sandwich).

Di sektor multimedia, tersematkamera resolusi 8 MP lengkap denganfungsi auto-focus dan dual LED flash,kamera depan 1,3 MP untuk videochat, serta konektivitas NFC. Tentusaja pembelinya akan mendapatlayanan Concierge khas Vertu yangterkenal itu.Harga ponsel ini tidaklahmurah, yakni 11,600 Dolar AS atausekitar Rp 116 juta. (ycc)

SPESIFIKASI VERTU TI COLORLayar: 3,7 inci berbalut kristal SafirSistem Operasi: Android v4.0Ice Cream SandwichProsesor: Berkecepatan 1,7 GHzMemori internal: 64 GBKamera: 8 MP, auto-focus, lampu kilatdual LED, kamera depan 1,3 MPyangcanggih.com

KEBUTUHAN smartphone saatini sangat bergantung pada portablecharger saat bermobilitas. Lenovo kinimenghadirkan Lenovo IdeaPhoneP780 yang dibekali baterai ber-kapasitas besar dan membidik seg-men pebisnis dan profesional.

Lenovo IdeaPhone P780, meru-pakan smartphone Dengan bateraiberkapasitas terbesar di kelasnya.Smartphone ini hadir denganbentanglayar berukuran 5 inci dan telahmengusung teknologi panel IPSberesolusi HD 720 × 1.280 pixel. Ting-kat kerapatan pixel layarnya ini cu-kup tinggi, mencapai sebesar 294 ppi.

Untuk menunjang kegiatan bisnisAnda, IdeaPhone P780 dibekali duaslot kartu SIM dan performanya diper-cayakan pada prosesor Quad Core 1,2 Ghzdengan dukungan RAM sebesar 1 GB.

Urusan penyimpanan data dise-rahkan pada memori internalnyayang memiliki kapasitas 4 GB. Datayang lain juga dapat disimpan me-lalui slot kartu memori microSD. Disisi kamera, Lenovo IdeaPhone P780telah dilengkapi kamera utamaberesolusi 8 Megapixel dan kamera

depan beresolusi 0.3 megapixel yangberguna untuk menemani Andamelakukan panggilan video.

Lenovo IdeaPhone P780 dite-nagai dengan baterai berkapasitas4.000 mAh, terbesar di antara smart-phone Android dengan layar 5 inci.Dengan kapasitasnya, P780 memilikiwaktu standby aktif hingga 25 haridengan waktu bicara hingga 1,5 hari.Cukup untuk menunjang kegiatanbisnis di jalan selama seharian.

Demi semakin meningkatkanperforma baterainya, Lenovo telahmelengkapi IdeaPhone P780 denganbeberapa fitur pintar seperti LenovoSmart Energy dan pendeteksi bateraiyang mampu mengenali penggunaanbaterai palsu.

Selain itu hadir juga fitur USBOn-The-Go yang memungkinkansmartphone ini dapat membaca isiflashdisk yang ditancapkan melaluikoneksi USB. Tentunya harus memil-iki kabel USB on-the-go terlebih da-hulu untuk menikmati fitur yang satuini. Lenovo IdeaPhone P780 saat initelah tersedia di pasaran dengan ban-derol harga Rp 2.999.000. (ycc)

SPESIFIKASI LENOVOIDEAPHONE P780

Layar: IPS LCD capacitivetouchscreen, 16M colors720 x 1280 pixels, 5.0-inci 294ppiSistem Operasi: Android OS, v4.2(Jelly Bean)Prosesor: MTK 6589 Quad-core1.2 GHz, GPU PowerVR SGX544Memori internal: 4 GB, 1 GB RAM,memori eksternal microSDKamera: 8 MP, 3264 x 2448 pixels,autofocus, LED flash, kameradepan 0.3 MPBaterai: Li-Po 4000 mAh batteryDimensi: 143 x 73 x 10 mmBobot: 176 gram

SATU lagi brand gadget lokal beredar di KotaBanjarmasin, yakni Ninetology. Satu dari

beberapa gadget bikinannya yang bisadidapat di pasaran adalah Ninetology

Stealth I7520. Meskipun tergolongproduk baru namun fitur yang

disediakan layak untuk dicoba.Bentuk dari perangkat ini

memberikan kesan tegas de-ngan sudut yang sedikit tajam.Pada bagian desain mukaakan ditemukan empat tom-bol haptic (multitask, home,back, search) yang terletakdi bawah layar. Sementaradi atasnya layar ada earpiece dan kamera depanuntuk melakukan videocall. Sedangkan di ba-

gian belakang adalogo dengan angkasembilan dan ba-

gian bawahnya terda-pat speaker.

Gadget bikinanvendor asal negeri jiran

Malaysia ini bagian bela-kangnya terasa kesat dan

nyaman ketika digenggam. Inikarena lapisan doff yang cukup

memberikan efek rekat ketikatangan sudah mulai berkeringat

atau basah. Tingkat responsifitaspada layar masih ditambah dengan

sentuhan multitouch yang bisa me-ngakomodasi sampai lima titik.

Ninetology Stealth I7520didukung fitur dual SIM yang memu-dahkan pengguna untuk bisa meng-gunakan dua kartu dalam satuponsel. Saalah satu jaringannya ter-

kunci dengan produk Telkomsel, karena ada ker-jasama keduanya.

Perangkat ini sudah menggunakan prosesordengan kapasitas 1 GHz. Namun ketika ponseldigunakan untuk bermain aplikasi permainanyang berat, permainan akan terganggu karenaakan terjadi freeze.

Ninetology Stealth I7520 menyediakanspeaker yang tertempel dengan bodinya. Suaradari speaker terbilang cukup baik. Jika inginmendapatkan suara yang lebih jelas juga bisamenggunakan earphone. Efek yang didapatlebih mantap karena juga tersedia pengaturankombinasi antara mid, treble, dan bass makapengguna akan mendapatkan efek suara yangcukup baik dan sesuai dengan yang diinginkan.

Pada kamera, Ninetology Stealth I7520 me-nanamkan kamera dengan resolusi 5 MP denganfitur flash light. Fitur ini membantu penggunauntuk mendapatkan di tempat gelap dengan hasilyang cukup baik. Bahkan utuk video hasilnyatetap baik. Ini memanjakan pengguna yang hobimengabadikan moment penting dalam hidup-nya. “Untuk mendapatkan perangkat ini peng-guna harus merogok kocek sebesar Rp 1.750.000,”ujar SPG Hapeworld, Banjarmasin, Ria. (dd)

SPESIFIKASI NINETOLOGY STEALTH I7520Dual SIM GSMOS: Android Ice Cream SandwichLayar sentuh: TFT capacitive touchscreenUkuran layar: 5,2 Inci, resolusi 480 x 800pixelsCPU: 1 GHzMemori internal: 2 GB, RAM 512 MB,ROM 4 GB + dan slot microSDKoneksi: GPRS, EDGE, 3G HSDPA/HSUPA,WiFi, BluetoothKamera utama: 5 MPKamera sekunder: VGABaterai: 2200 mAhHarga: Rp 1.750.000

NET

NET

11Gosipi

Metro BanjarSABTU 29 JUNI 2013

WAKIL 3 Nanang Banjar2011, Guntur Ramadhan,saat ini sedang disibukkandengan aktivitasnyamembuat sebuah karya tulisbertema peradilan hukum diIndonesia untuk dilom-bakan. Keikutsertaannya dikompetisi ini karena diamerupakan salah satupenerma beasiswa darisebuah perusahaan diIndonesia.

Menurutnya, pesertanyaterbatas hanya untukmereka yang pernahmendapatkan beasiswa itu.“Kalau saya tahun laludapat beasiswanya,”urainya.

Batas akhir penulisankarya tulisnya itu adalahJuli nanti. Sementaraberkasnya paling lambatdikirimkan Agustus 2013.

Dia mengikuti kompetisiini untuk berlaga di tingkatregional Surabaya dulu.Regional Surabaya itumeliputi daerah Jawa Timurhingga ke Papua.

“Nanti, kalau menang diregional Surabaya baru akanke tingkat nasionalnya,diadu dengan pemenang-pemenang dari regional

Bokor Jatuhdari Tangan

KECINTAAN Maulidayati terhadapseni tari sudah ada sejak duduk dibangku SMA. Bahkan bersama kelom-poknya dia kerap tampil dalam berbagaipertunjukan, baik sebagai pengisi acaradi suatu undangan maupun mengikutifestival.

Namun dari sekian kali penampi-lan, tidak semua membuatnyaberbahagia. Pasalnya, ada sebuahpenampilan yang membuatnya maludan gugup di hadapan ratusanpenonton saat menyaksikannyamenari.

Pengalaman itu, ungkapMaulida, saat membawakan tariRadap Rahayu dalam sebuahacara. Bokor (tempatbunga) yang sedianyauntuk mengambilbunga tiba-tiba jatuhdaripegangan,spontanpenontontertawaserentak.

“Aduh. Sayasangat malu dan gugup saat itu,” ujar daraberjilbab ini sambil tersipu.

Meski demikian ia bisa menutupi perasaan itu, bokoryang jatuh ke lantai segera diambil. Ia pun tetap tersenyumdan syukurnya kejadian menjelang berakhirnya gerakan tari.

Pengalaman yang tidak terlupakan itu menjadi pelaja-ran berharga bagi dirinya pribadi. Tentunya untuk semakinberhati-hati dalam melakukan berbagai gerakan tari.

“Semoga jangan sampai kejadian seperti itu terulanglagi,” harap anak pasangan B Supian dan Susilawati ini.

Sebagai mahasiswi FKIP Sendratasik Universitas UnlamBanjarmasin, ia ingin semakin memperbanyak referensi dankemampuan dalam aneka tarian maupun seni lainnyadengan terus belajar baik secara akademis maupunmemalui media lainnya.

Cita-citanya, ilmu yang dimiliki bis diberikan dan dibagikepada oranglain, baik dalam pendidikan formal atausebagai pelatih di sanggar tari. (dea)

SEBUAH kebanggaanbagi sembilan penari cilik asalBanua ini. Kecintaan merekaterhadap seni budaya daerahberbuah kesempatan untuktampil di event tari skalanasional yang menghadirkanpara penari cilik dari seanteroNusantara.

Selama empat hari, mulaiKamis (27/6) hingga Minggu(30/6), para penari cilik Kalselbersama koreografer danpemusik pengiring, mengikutiFestival Nasional Tari KreasiAnak 2013 di Surabaya, JawaTimur.

Gita Katrunnada, salahseorang penari cilik, menyata-kan senang bisa terpilih

“Nanti, kalau menang di re-gional Surabaya baru akan ke

tingkat nasionalnya, diadudengan pemenang-pemenang

dari regional lainnya”GUNTUR RAMADHANGUNTUR RAMADHANGUNTUR RAMADHANGUNTUR RAMADHANGUNTUR RAMADHAN

WAKIL III Nanang Banjar 2011

GUNTUR BERTEMUWAGUB JAKARTA

ISTIMEWA

Guntur RamadhanGuntur RamadhanGuntur RamadhanGuntur RamadhanGuntur Ramadhan

lainnya,” akunya.Disinggung soal hobinya

menulis, menurutnya baru-baru ini saja digelutinya.Awalnya, karena dia berhasimemenangi kompetisimenulis di blog yang jugadigelar oleh perusahaantersebut.

Sebagai hadiahnya diaberhak jalan-jalan ke Jakartadan bertemu tokoh-tokohpenting seperti MenteriPerdagangan dan WakilGubernur Jakarta, BasukiTjahaya Purnama atauAhok serta ke beberapatempat di Jakarta.

“Waktu itu juga adapelatihannya. Baru tahuternyata saya ada bakatjuga di bidang menulis,”serunya.

Selain sibuk mengurusi

karya tulisnya, dia jugasibuk dengan aktivitasnya dikampus. MahasiswaFakultas Hukum UniversitasLambung Mangkurat inimengaku sebentar lagi akanmenjalani pembuatan skripsisebagai tugas akhirnya dikampus.

Selain itu, dia jugadisibukkan dengan aktivitas-nya di organisasi sepertiIkatan Nanang Galuh Kalsel.

“Kami sedang merancangagenda untuk bulan puasaini. Nanti mau ada acarabuka puasa bersama paraDuta Wisata se KalimantanSelatan. Lalu, rencananyajuga ada acara buka puasabersama Duta Wisata seIndonesia. Tempatnya, kalautidak di Jakarta atau diBandung,” ujarnya.(ath)

BANJARMASINPOST GROUP/SALMAH

PPPPPARAARAARAARAARA penari cilik dari Sanggar Taranusa yang mewakili Kalsel ke estival Nasional Tari KreasiAnak 2013 di Surabaya

Penari Cilik Kalsel ke Festival Nasional

BUKU masakan ternyatamasih menjadi ‘incaran’ parapenggemar kuliner di Banjar-masin. Terbukti cukup banyakpembeli pada launching bukukedua Agus Sasirangan, Jumat(28/6) sore

Bertempat di Toko BukuGramedia Duta Mall Banjar-masin Agus kembali melaunchingbuku keduanya yang berjudul 30Bumbu Cinta ala Agus Sasirangan.

Buku Agus yang kedua inisempat dicari-cari masyarakat,karen pada saat launchingpertama di Tabalong beberapawaktu lalu ludes terjual.

Dikonfirnasi usai launchingkeduanya itu Agus mengata-kan buku yang mereka siapkansekitar 60 eksemplar denganharga Rp 63 ribu.

“Alhamdulillah laku semuaharganya saat Rp 63 ribu dan

untuk ikut menari pada ajangtari tingkat nasional tersebut.Baginya kegiatan ini akanlebih menambah pengalamandan wawasan.

“Senang bisa tampilmenari di hadapan banyakorang apalagi ini eventnasional. Saya juga bisamelihat tarian dari daerahlain dari berbagai daerah diIndonesia,” ungkapnya.

Sebagai penari yangdipercaya menjadi bagiandari kelompok tari Kalsel, iabersama rekan-rekannyaberkomitmen untuk memberi-kan penampilan terbaiksehingga hasilnya terlihatmaksimal.

Wan Ainun Ajijah, penaricilik lainnya, juga mengakubangga bisa menari di ajangnasional. Apalagi ia memangsudah lama bercita-cita ingnmemberikan yang terbaik bagiKalsel.

“Melalui event ini, kamibisa mengenalkan kepadadaerah lain bahwa Kaliman-tan Selatan juga banyakmemiliki seni budaya yangmembanggakan,” tutur gadiscilik yang tahun ini akanmelanjutkan pendidikan kejenjang SMP.

Kasi Pengembangan danPergelaran UPT TamanBudaya Kalsel, Syahrianimengatakan, festival yang

diwakili Sanggar Taranusatersebut, dilaksanakanDirektorat PembinaanKesenian dan Perfilman,Ditjen Kebudayaan danKementerian Pendidikan danKebudayaan.

“Tarian anak yang akandibawakan adalah Bapenanan.Sebuah tari kreasi yangdigarap oleh kreograferSyaiful Ahmad. Konsepnyamengangkat permainanrakyat seperti cuk cuk bimbi danjuga flora dan fauna yangdieksplore menjadi satu,”papar Syahriani, serayamohon doa agar penari cilikKalsel tampil dengan baik.(dea)

Nama: MaulidayatiTTL : Mekarsari, 10 September 1992Pendidikan: FKIP sendratasik, Unlam BanjarmasinOrangtua:B Supian, SusilawatiPrestasi: Juara Tari Dayak dan Pesisir

BANJARMASINPOST GROUP/SALMAH

Maul idayat iMaul idayat iMaul idayat iMaul idayat iMaul idayat i

ISTIMEWA

AAAAAGUSGUSGUSGUSGUS Sasirangan launching buku kedua Bumbu Cinta di TokoBuku Gramedia Duta Mall Banjarmasin dihadiri Ibu Wakil BupatiBatola Pauliah Ma’mun Kaderi

Bumbu CintaTetap Diminati

diskon 10 persen,” ungkapAgus bangga.

Agus pun mengungkapkania sekaligus melaunching minigaleri Agus Sasirangan yangmenjual beberapa suvenir dariperca sasirangan yang ia buatjadi tempat tisu dan lainnya.

Bisnis barunya ini sendiribertempat di rumahnya di Yas-min Resident di Handil Bhaktiatau Jalan Trans Kalimantan.

Launching buku kedua Agusini dihadiri ibu Wakil Bupati BatolaPauliah Ma’mun Kaderi.

Ny Rizki, satu penggemarkuliner yang membeli bukuAgus mengaku tertolong de-ngan hasil karya Agus membi-kin masakan kreasi.

Buku kedua ini memuat 90resep untuk meberikan inspirasiibu-ibu memberikan sajian yangmenarik kepada keluarga.(dwi)

TTTTTARIANARIANARIANARIANARIAN Shahrukh Khansudah menghipnotisbanyak pencinta filmBollywood.

Madhuri Dixit, menyebutSRK sebagai lawan mainfavoritnya untuk adeganmenari. Namun Madhuriberkata bahwa ayah duaanak itu bukan penariyang baik. Lho?

“Meskipun dia bukanpenari yang baik-diasendiri yang bilang begitu,dia mempunyai kharisma.

TIMESOFINDIA

Madhuri DixitMadhuri DixitMadhuri DixitMadhuri DixitMadhuri Dixit

Favoritkan SRK Sebagai Lawan Main

Dia tidak terlatih, tapicaranya membawakan diri,dan pesona yang ia bawadalam tariannya, danenerginya sungguhmenakjubkan,” pujiMadhuri, seperti dikutipTimes of India, Madhuri-SRK pernah beradu aktingdalam Dil To Pagal Hai

(1997).Istri seorang ahli bedah ini

juga mengagumi kemampuanmenari Ranbir Kapoor. “Diapenari yang baik, danmengerahkan segala tenagauntuk menari. Dia pemalu,manis, dan sangat menghor-matiku,” komentar Madhuritentang Ranbir.

Madhuri menjadi bintangtamu film Yeh Jawaani HaiDeewani, yang memasangRanbir dan Deepika sebagaipemeran utama. (bin/tnc)(bin/tnc)(bin/tnc)(bin/tnc)(bin/tnc)

2906/M11

SABTU 29 JUNI 201312People Motionin

Metro Banjar

Gabung di Fb Koran Metrobjr

Steven CollSteven CollSteven CollSteven CollSteven CollMemacetijalan zwalikota nih,,maka bagian

lurahnya disuruh bawakannasi pulang, ckckck kesianamat tu lurah mau dijadikanky gtu

Huzin’sHuzin’sHuzin’sHuzin’sHuzin’sGhanesysGhanesysGhanesysGhanesysGhanesyswajar lah pawali kota barumengawinkananak pertamajd acara nya meriah

HermanHermanHermanHermanHermanDoankDoankDoankDoankDoanksemogamenjadikeluarga yg

samawa, tp jgn lupa sama ygdibawah. kasian nangbajualan dipasar 5 (tungging)dikarenakan akses jalanditutup, maka mencari rezekigsan anak bini. hedeh, kddganti ruginya kah

A r i eA r i eA r i eA r i eA r i eEstetigaEstetigaEstetigaEstetigaEstetigaLurah aja jaditukang bawanasi, ngeriiii

Desy RianiDesy RianiDesy RianiDesy RianiDesy RianiSemogakeduamempelaibahagia,

tuntung pandang.kalau emangdana pribadi dan uangnya adaga masalah pestanya meriah.

YYYYYadi Aladi Aladi Aladi Aladi AlAzamAzamAzamAzamAzamdanax terlalubanyak jakaduitx dsungkan kepakir miskinsapalehx

Se loeSe loeSe loeSe loeSe loeRheeoRheeoRheeoRheeoRheeoSudarmanSudarmanSudarmanSudarmanSudarmanSupaya tahuaja tuh

buhannya ae

PESPESPESPESPESTTTTTAAAAA perkawinan putri Wali Kota Banjarmasin HMuhidin, berlangsung mulai hari ini, Sabtu sampai Minggu(29-30/6/2013) di Aula Kayuh Baimbai Balai Kota Jalan

RE Martadinata, Banjarmasin. Hampir semua kepalasatuan perangkat kerja daerah (SKPD) dilibatkan di pesta

megah senilai Rp 1,7 miliar itu. Termasuk lurah, yangditugasi membawa 10 termos nasi.

YYYYYu l iau l iau l iau l iau l iaKrebbypat-Krebbypat-Krebbypat-Krebbypat-Krebbypat-t yt yt yt yt ybebanyak”duit yang

pnting sakinah mawaddahwarrahmah. mdhn j niat sdinbaik haja. .insya allah aamiin

R i fkyR i fkyR i fkyR i fkyR i fkyDarhamDarhamDarhamDarhamDarhamraja banjarbapangante-nan buhannya ai ... urang jaba wan ng kdtp baduit di undang lah ...

Ekö EdinEkö EdinEkö EdinEkö EdinEkö EdinDzeköDzeköDzeköDzeköDzeköSekahandakmenyuruh..!

DayatDayatDayatDayatDayatCounterCounterCounterCounterCounterjiaaah terlaluberlebihan.

F i t r iF i t r iF i t r iF i t r iF i t r iMeggheyMeggheyMeggheyMeggheyMeggheyPhaytonsPhaytonsPhaytonsPhaytonsPhaytonsGak usahmewah2,seada

x aja bekwinan tc,yg pentingkeluarga tekumpulan.

Hafis Al-Hafis Al-Hafis Al-Hafis Al-Hafis Al-madanimadanimadanimadanimadaniPerlu dperiksa tu?!

Dany DDany DDany DDany DDany DBungassBungassBungassBungassBungassUntung banaryg jd menantux tuh , sampai

lurah membwakn Termos nasimantapp, tp klo duit x jk pkeisumbang ke Pemadamkebakaran atau panti asuhanhyhyhy. selamat menempuhhidup baru buat mempelai x

UssayUssayUssayUssayUssayThesanghy-Thesanghy-Thesanghy-Thesanghy-Thesanghy-angtunggalangtunggalangtunggalangtunggalangtunggalpemborosanbanget lebihbaik sumbangin aja buatmesjid anak yatim piatu danorang yg tidak mampu

DARI 80-an anggota Yamaha VixionClub Chapter Banjarmasin-Seribu Su-ngai, satu di antaranya perempuan. Diaadalah Ruly. Dan oleh teman-temannya,dia dijuluki Lady Biker. Tak heran, karenaselain piawai mengendarai motor rodadua berbodi besar, dia juga mampumemenuhi tiga syarat utama menjadianggota klub motor ini.

Syarat itu adalah kopdar (kopi darat)delapan kali berturut-turut tanpa absen,belajar mandiri yakni para calon anggotaakan dicoba bagaimana jika bannyabocor di tengah jalan, rantai lepas dansegala macam kerusakan pada motor.Terakhir, harus touring keliling Kali-mantan Selatan dan bersilaturahmidengan chapter lain.

“Nah, Ruly ini kuliahnya di Banjar-baru, tapi asalnya dari Banjarmasin.Maka itu, kami menyebut dia LadyBiker,” kata anggota Yamaha VixionChafter Banjarmasin, Fahrul Zalni.

Yamaha Vixion Club Chapter Ban-jarmasin-Seribu Sungai, berdirinyaberbarengan dengan Chapter Banjarbarudan Chapter Kandangan.

“Deklarasi adanya Yamaha VixionClub Chapter Banjarmasin, Banjarbaru

DIJULUKI LADY BIKER

Syaratnya Tak SulitMEMENUHI syarat-syarat un-

tuk menjadi anggota Yamaha Vi-xion Club Chapter Banjar-masin-Seribu Sungai sepertidisepakati bersama, sesung-guhnya tidak sulit. Berikut

tipsnya disampaikan ketuanya, Syaiful Mawardi:❐ Ada niat untuk menjadi anggota.❐ Serius berusaha memenuhi syarat-syaratnya.❐ Jalani segala syaratnya dengan enjoy, pasti akanterasa mudah. (bb)

dan Kandangan pada 2010,” kata KetuaYamaha Vixion Club Chapter Banjarma-sin-Seribu Sungai, Syaiful Mawardi.

Seperti klub motor lainnya, merekajuga menekankan safety riding kepadapara anggotanya dalam berkendara.Mereka selalu mengingatkan satu samalain, terutama saat kopdar yang digelarsetiap Jumat malam dan Minggu malamdi Taman Siring Jalan Jenderal Sudirman.

“Syarat utamanya memang safetyriding, bagi anggota yang tidak safety ridingmending minggir saja deh,” ujarnya.

Selain itu, untuk mendapatkannomor registrasi anggota juga tidakhanya ikut nongkrong saat kopdar danmengisi formulir. Para calon anggota

harus terlebih dulu mengakrabkan dirikepada anggota yang lama. Kemudianmemenuhi tiga syarat, seperti telahberhasil dilalui Ruly.

“Untuk syarat kopdar, waktunyaselama satu bulan full (penuh), karenakopdarnya seminggu dua kali,” ujaranggota lainnya, M Ade Vico.

Diakui lelaki biasa disapa Vico,syarat menjadi anggota di klub inimemang lebih sulit dibanding klub mo-tor lain. “Kalau sudah bisa mandiri, kangampang saja mau touringke manapun. Bila me-ngalami kerusakan di te-ngah jalan, bisa memer-baiki sendiri, tanpa haruske bengkel,” ujarnya.

Terkait touring silatu-rahmi ini, lanjutnya, tidakharus 13 chapter. Calonanggotadipersilakan me-milih, mau jalur Banjar-masin-Tanjung atau Ban-jarmasin-Batulicin. “Ke-dua-duanya sama-samamenempuh perjalananlima jam,” imbuhnya.

Ada lagi syarat khu-

sus, mereka tidak menerima anggotayang masih duduk di SMA. Sebab, jikamengacu pada peraturan, SIM (suratizin mengemudi) dikeluarkan saat umur17 tahun, sehingga siswa SMA ke-banyakan belum mencapai usia ter-sebut.

Kalaupun mereka tetap ngotot inginikut dan bergabung, maka harus ada izindari orangtua. “Kami juga bertanggungjawab atas keselamatan anggota,”ujarnya. (bb)

“Syarat utamanyamemang safety riding,

bagi anggota yang tidaksafety riding mending

minggir saja deh”

SSSSSYYYYYAIFUL MAAIFUL MAAIFUL MAAIFUL MAAIFUL MAWWWWWARDIARDIARDIARDIARDIKetua Yamaha Vixion Club Chapter

Banjarmasin- Seribu Sungai

ISTIMEWA

KLKLKLKLKLUB MOUB MOUB MOUB MOUB MOTTTTTOROROROROR - Anggota Yamaha Vixion Club Chapter Banjarmasin-Seribu Sungaisaat kumpul dengan anggota Chafter Kandangan dan Banjarbaru. Kegiatan klubmotor ini didukung juga oleh pihak kepolisian.

2906/M12

Futsal BlitzSABTU 29 JUNI 2013 13Metro Banjar

2906/M13

WAJIB MENANGKAN LAGA● BPost Group Incar Trofi Citraland

TIM futsal BanjarmasinPost Group (BPost Group)punya semangat gandatampil melawan tim TayotaBanjarmasin pada TurnamenFutsal Citraland ke 2 2013dilaksanakan di Plaza FutsalBanjarmasin, Sabtu (26/6)pukul 14.00 Wita.

Pasalnya, tim yangdimanajeri Izai tersebutmengincar kemenangan atasrival terdekatnya itu, untukmerebut tangga juara danmembawa trofi turnamentersebut.

“Kalau ingin meraihgelar juara, tim kita wajibmemenangkan pertandinganmelawan tim Toyota,” kataIzai, Jumat (28/6).

Soalnya, menurut dia,kalau tim Banjarmasin PostGroup kalah maka peluangitu akan hilang, kendatimasih menyisakan satupertandingan melawanPanin Bank, Sabtu depan.

Staf bagian umumBanjarmasin Post Grouptersebut mengatakan,tim Tayota untuk sementaramemimpin klasemen denganmengumpulkan poin tujuh,dari tiga kali bermain duakali menang dan sekali seri.

Banjarmasin Post Groupsendiri mengumpulkan poinenam, tetapi baru dua kali

“Kalau kitamenang lagimaka poin kitasembilan,sehinggaotomatis juara”

IZAIManajer Tim BPost Group

NFC BanjarmasinTarget ke Final

TIM futsal National Paralympic Committee (NPC)Banjarmasin yang akan tampil pada Kejuaraan ProvinsiNPC se Kalsel di Futsal Pro Arena Pondok Lima, SungaiSipai, Martapura, Kabupaten Banjar, Sabtu dan Minggu(29-30 Juni), menargetkan maju ke babak final.

“Kendati belum sepekan dikumpulkan, namun kitamenargetkan masuk final,” kata manajer NFCBanjarmasin, Sani, via ponselnya, Jumat (29/6).

Target yang dipatok Sekretaris NPC Banjarmasintersebut cukup wajar. Sebab, beberapa pemainnya sudahpengalaman tampil di Perpanas Riau 2012, di antaranyaHaris A Rifani.

“Selain Haris A Rifani tim futsal Banjarmasin jugadiperkuat beberapa pemain muda seperti Iyan danAndre, yang akan bergabung dengan seniornya Jumri,”kata Sani.

Dia menilai, lawan berat NPC Banjarmasin menujufinal kejurprov futsal khusus atlet yang memilikikebutuhan khusus tersebut, yakni Banjarbaru danMartapura.

“Saya dengar atlet di dua daerah ini juga siap,” kataSanny.Panitia pelaksana Kejurprov NPC Cabang OlahragaFutsal, Aries Pramono mengatakan, dari 13 kabupatenkota se Kalsel yang diundang, ada tujuh kabupaten kotayang memastikan ikut ambil bagian.

Aries yang juga ketua harian NPC Kalsel tersebutmenjelaskan, tujuh daerah tersebut yakni Banjarmasin,Martapura, Banjarbaru, Tanahbumbu, Tapin, Barabai, danBalangan.

Setiap tim yang tampil pada turnamen tersebut,punya persyaratan kecacatan tubuh, tangan, ditambahdua orang pemain tuna runggu.

“Kalau cacat kaki ada sebagai penjaga gawang. Yangmaju (penyerang) cacat tangan. Ditambah dua pemaintuna runggu,” kata Aries Pramono. (buy)

BPOST GROUP/DOK

TIM Futsal NPC Kalsel, yang sebagian merupakan pemain NPCBanjarmasin.

Ayah Sedih Tak Cetak GolTIDAK seperti pemain,

ofisial dan pelatih BaldezFC, usai menjalanipertandingan dengan wajahsemringah, MuhammadWahyuni justru tampaksedih, Jumat (28/6).

Padahal, saat itu timnyabaru saja meraihkemenangan besar atasGapit FC Tanahbumbudengan skor 14-2.

Kiper Baldez FC yangjuga mantan kiper PONKalsel pada PON XVIII Riautersebut, sedih lantarantidak bisa ikut andil sepertirekan-rekannya.

“Saya sedih bukankarena gawang sayakebobolan dua gol, tetapisedih saya lantaran tidakbisa ikut andil mencetakgol,” kata Wahyuni.

Ayah --demikian

Muhammad Wahyuni biasadisapa-- mengaku merasasedih karena dalampertandingan babak 16 besartersebut, seluruh pemainBaldez FC seperti Fahmi,Yendri, Fahrulrazie, Nur Ali,Amrullah, Fikri, Haris ARifani, Irwan Pratama,Dodo, Dwi Ari berhasilmencetak gol untuk tim.

Dengan kemenangan 14-2 atas Gapit FC tersebut,Baldez FC melaju ke babakdelapan besar. Mereka akanbertemu dengan tim juaraLiga Futsal Amatir BadanFutsal Nasional Indonesia2013, DYS Saijaan Kotabaru,yang melaju ke babakdelapan besar setelahmengalahkan 361 PagatanFC dengan skor 6-3.

Pelatih Baldez FC, EdySusanto mengatakan

peluang timnya melawanDYS Kotabaru untukberebut tiket semifinal, fifty-fifty.

Mantan pelatih PONKalsel tersebut menilai, DYSKotabaru tim bagus.

“Namun, saya tetap optimistim kami bisa mengalahkanjuara Liga Futsal AmatirIndonesia tersebut, asalkananak-anak bermain sepertikemarin, stabil,” kata EdySusanto. (buy)

BPOST GROUP/AYA SUGIANTO

PEMAIN Baldez FC ketika berlaga.

bermain. Jika menang, makatim Banjarmasin Postmemuncaki klasemendengan nilai sembilan, dantak mungkin dikejar timmana pun.

Sekadar diketahui,turnamen futsal Citralandyang dimulai Mei lalu itu,awalnya diikuti 20 tim yangdibagi lima pool. Tim yangtampil sebagai juara poolmasing-masing BanjarmasinPost, Toyota, Bank Kalsel,Panin Bank dan tuan rumahCiputra A.

Lima tim tersebutkemudian digabung danberlaga dalam pertandinganyang menggunakan sistemsetengah kompetisi, di manaperingkat teratas tampilsebagai juara.

Menurut Izai, laga

Banjarmasin Post Groupversus Toyota, bolehdikatakan partai final.Sebab, siapa punpemenangnya maka dia lahyang menjadi juara.

“Menghadapi Tayota hariini merupakan pertandinganketiga buat Banjarmasin PostGroup. Sementara bagiTayota merupakanpertandingan terakhir ataukeempat,” kata Izai.

Dia menambahkan,timnya yang bermaterikanLamsyur, Erwan, Agus,Zainal, Yudhi, Willy, Ridha,Hatta, Arif dan Harry

tersebut, mengumpulkanenam poin dari dua kalilaga, setelah menangmelawan tuan rumahCiputra A dengan skor 5-2dan Bank BPD 4-2.

“Kalau kita menang lagimaka poin kita sembilan,sehingga otomatis juara. Apapun hasil pertandinganterakhir, melawan PaninBank kita tetap juara,” kataIzai.

Disinggung peluangtimnya melawan Tayota, diamenyebut, fifty-fifty. “Sayayakin semangat tim Tayotamenghadapi tim kita hari ini

sama seperti kita yaitu inginmenang,” kata Izai.

Disinggung tim pesertalainnya seperti Panin Bank,Ciputra A dan Bank Kalsel,Izai mengatakan, semua timitu tidak punya peluangjuara, karena tidak mungkinbisa mengejar poin Tayotaatau Banjarmasin PostGroup.

“Bank Kalsel hanyamengumpulkan poin empatdari tiga kali bertanding,Panin dan Ciputrakeduanya masih nilai noldari dua kali bertanding,”tukas Izai. (buy)

IM futsal Banjarmasin Post Group

ISTIMEWA

2906/M14

SABTU 29 JUNI 201314 Metro Banjar

Good NewsSABTU 29 JUNI 2013 15Metro Banjar

UPPKS PUSPITASARIJAWARA DI KALSEL

USAHA peningkatan pendapatankeluarga sejahtera (UPPKS), KecamatanBanjarbaru Utara menjadi sorotanpositif di tingkat Kalsel. hal itu dikare-nakan salah satu UPPKS-nya berhasilmenjadi juara satu dalam tingkatProvinsi Kalimantan Selatan dalammembina kelompok usahanya.

Satu dari sekitar 10 kelompok usahayang terus dibina oleh tingkat kecamatantersebut adalah UPPKD Puspitasari.Kelompok usaha ini terus berkarya un-tuk menonjolkan dan memproduksi ke-giatan usahanya untuk bisa mening-katkan kesejahteraan anggota ke-lompoknya.

Bahkan dari keberhasilan itu, UP-PKS Puspitasari yang diketuai Wiji Les-tari ini pun diundang hadir di Jakartapada 18-21 Juni 2013 lalu. Hasilnya punkini terus dikembangkan dengan mema-sarkan produksi dari kelompok usaha,semisal kue kering atau makanan ringandan jamu.

Keberhasilan itu tentu tidak bisa

terlepas dari peran pembinaan dari Ke-camatan Banjarbaru Utara yang selalugiat membina, membangun dan me-ngoordinasikan kegiatan dan pembi-naan UPPKS di wilayahnya.

Dari data yang ada, sedikitnya adasekitar 10 lebih kelompok usaha yangdibina kecamatan itu dalam rangkamembangun UPPKS yang bermutu.Dan hasilnya ternyata tidak sia-sia.

Camat Banjarbaru Utara, AbdulBasid mengatakan, keberhasilan itutidak terlepas dari peran semua elemenmasyarakat untuk membangun danmenumbuhkembangkan masyarakat,khususnya kelompok usaha tersebut.Kelompok ini telah memberikan peranguna meningkatkan kesejahteraanmayarakat, minimal bagi anggotakelompok.

“Kita terus memberikan pola pem-binaan dan kemitraan kepada kelom-pok-kelompok usaha ini. Kami selalumemberikan dorongan demi terusmajunya kelompok usahan ini demi

kesejahteraan masyarakat,” ungkapAbdul Basid.

Menurutnya, kelompok UPPKS ada-lah sekumpulan keluarga yang salingberinteraksi dan terdiri dari berbagaitahapan. Mulai dari keluarga sejahtera,keluarga prasejahtera, keluarga sejahteraI, sejahtera II dan sejahtera III.

Mereka ada yang sudah menjadiakseptor keluarga berencana (KB),pasangan usia subur (PUS) yang belumber KB, serta anggota masyarakat yangberminat dalam rangka mewujudkankeluarga kecil bahagia dan sejahtera.Mereka sangat aktif melakukan kegiatanusaha ekonomi produktif.

Basid berharap kegiatan kelompokusaha tersebut bisa selaras dengan UURepublik Indonesia Tahun 2009, tentangPerkembangan Kependudukan danPembangunan Keluarga. UU ini mene-kankan kegiatan peningkatan kesejah-teraan keluarga bukan lagi sekadar pro-gram integrasi, tapi sudah menyatudengan program kependudukan dan ke-

luarga berencana.“Sudah saatnya UPPKS terus mem-

bina dan mengembangkan keterampilankelompoknya. Juga meningkatkan danmengembangkan usaha ekonomi pro-duktif serta meningkatkan keterampilanpengurus dalam pengelola kelompokUPPKS.

Bukan hanya kecamatan yangsenang dengan trend postif ini, tapiBPNKB Banjarbaru juga merasa bangga.Karena bagaimanapun juga. BPNKBikut mendampingi dan memberikanfasilitasi secara periodik pembinaan bagiusaha kelompok ini.

Kepala BPNKB Kota Banjarbaru,Puspa Kencana menyatakan, prestasi inimerupakan sebuah kebanggaan. Iamenyatakan, tetap akan memberikanpembinaan dan pengayoman kepadapara kelompok usaha ini.

“Kami terus intensifkan peran pem-binaan itu. Misalnya melalui seminardan ikut mempromosikan hasil usahayang mereka hasilkan,” ujarnya. (*)

Perhatikan Modaldan Pasar

BERBAGAI upaya dilaksanakan pemerintah untukmeningkatkan kesejahteraan masyarakat. Program UPPKSadalah program BKKBN yang diupayakan dalam rangkameningkatkan program KB pada keluarga miskin melaluibantuan modal usaha kelompok UPPKS.

Pada situs pkpp.ristek.go.id disebutkan, program peningkatankesejahteraan keluarga melalui pendekatan kelompok usahapeningkatan pendapatan keluarga ini telah berlangsung lebihdari tiga dekade. Selama itu pula upaya pengembangan usahaekonomi keluarga mengalami pasang surut, yang terjadikadangkala fasilitasi bantuan modal dan kemitraan begitukuatnya, namun ada saatnya pula ditemui permasalahandalam kelompok UPPKS.

Permasalahan yang masih sering dijumpai dari kegiatanUPPKS adalah tingkat kelangsungan hidup kelompok,dimana banyak usaha yang dilakukan oleh para anggotanyatidak berkembang secara baik. Dalam aspek permodalan,banyak kelompok yang belum mempunyai informasi lengkaptentang bentuk permodalan.

Hal ini kemungkinan sangat erat kaitannya dengansejauh mana pengurus kelompok dapat mencari peluang danmelakukan pendekatan dengan berbagai pihak. Keberhasilanpengelolaan modal sangat menentukan keberhasilankelompok dalam mengembalikan pinjaman modal, akumulasimodal kelompok, yang selanjutnya dalam upaya mening-katkan skala usaha seluruh anggota kelompok UPPKS.

Masalah lainnya adalah pemasaran. Kemampuan dalammemproduksi barang dan jasa yang dilakukan para anggotakelompok tidak akan mengenai sasaran jika produk yangdihasilkan sulit dipasarkan. Oleh karena itu pengalamankelompok UPPKS yang berhasil dalam menghadapipermasalahan ini, perlu diteliti lebih mendalam, dan bahkandipecahkan bersama. (*)

BANJARMASIN POST GROUP/NURHUDA

JUARAJUARAJUARAJUARAJUARA - Anggota UPPKS Puspitasari Kecamatan Banjarbaru Utara memamerkan hasil produksi usaha kelompoknya.UPPKS ini dinobatkan sebagai jawara di tingkat Provinsi Kalsel, dan pernah diundang ke Jakarta untuk mengikutipameran.

Advertorial

2906/M15

Crime StorySABTU 29 JUNI 201316 Metro Banjar

SURABAYA - Persidangan Ko-misi Kode Etik Profesi Polriterhadap Briptu Rani Indah YuniNugraeni oleh Bid Propam PoldaJatim selesai pada Jumat (28/6)sore sekitar pukul 16.30 WIB.

Sejumlah polisi yang ikutdalam persidangan sudah turundari lantai III, tempat digelarnyasidang. Sayangnya, tidak adayang bersedia menjawab per-tanyaan wartawan.

“Iya, sidangnya sudah se-lesai. Tapi mohon maaf, sayatidak berwenang menjawab (per-tanyaan wartawan),” jawab se-orang petugas sambil menuruni

SUMENEP - Belum sebulankasus pembunuhan terhadapseorang warga Desa Batu Putihyang dituding punya ilmusantet, kemarin insiden serupakembali terjadi. Korban kali inibernama Misjawi (58), wargaDusun Bata Tengah, DesaBeluk Kenek, Kecamatan Am-bunten, Sumenep,Madura, Ja-wa Timur.

Dia dibantai saat tertidurlelap bareng istrinya padaJumat (28/6) dini hari. Misjawipun tewas bersimbah darah.Pelakunya berjumlah tiga orangyang kesemuanya memakaijaket hitam dan menutup wa-jahnya pakai cadar ala ninja.

Keterangan istri korban,Masriyah, subuh itu dia terba-ngun ketika pintu rumahnya

Briptu Rani Ceria Meski Dikurungtangga tempat digelarnya sidang.

Kali ini, Briptu Rani disidangterkait sejumlah kasus disiplinyang dilakukannya selama men-jadi anggota Polres Mojokerto.Sebelumnya, Rani juga menjalanisidang di Polda Jatim atasperkara dugaan pelecehan seks-ual yang dilakukan KapolresMojokerto AKBP Eko Puji Nugr-oho terhadapnya.

Dalam sidang yang digelarRabu malam lalu, kapolresdijatuhi hukuman dengandicopot dari jabatannya karenadianggap tidak patut mela-kukan tindakan mengukur

baju anak buahnya.Seusai sidang itu, Rani lang-sung ditahan di Polda Jatim.Dia ditahan karena sebelum-nya juga telah divonis hu-kuman 21 hari dan belumdilaksanakan.

Briptu Rani menempati seltahanan khusus polwan digedung Bid Propam, lantai IIIdi posisi ujung utara.

Selain menempati sel khu-sus, Briptu Rani juga dijaga 24jam penuh oleh provost danPolwan Polda Jatim. Empatpetugas bergiliran jaga duashift, setiap shift dua petugas,

LAMONGAN – Edan! Seorang kakek berusia 63 tahunmemimpin komplotan pencurian 50 ekor sapi di wilayahpantura Lamongan, Jawa Timur.

Reju, sang kakek, terpaksa ditembus timah panas tepatkaki kirinya. Dia dibekuk petugas kepolisian bersama tigarekannya, Jumat (28/6) dini hari.

Reju tidak hanya memimpin satu komplotan, tetapi duakelompok langsung dia bawahi. Terungkapnya komplotanReju ini setelah polisi mengembangkan penyelidikan terkaitseringnya sapi yang hilang di Paciran, Solokuro dan wilayahPanceng Gresik yang berbatasan dengan Lamongan.

Dari kelompok pertama, petugas berhasil meringkus Reju(63) otak pencurian, Askan (40) sebagai sopir, Katman (50)pengantar pelaku ke lokasari sasaran, ketiganya warga DesaPayaman Kecamatan Solokuro dan Sumarli (40) pemilik coltL 300 nopol L 8350 CJ yang dipakai langganan membawasapi hasil curian ke sejumlah pasar hewan.

Saat ini petugas masih mengembangkan penyelidikanuntuk kelompok kedua yang juga pimpinan Reju. Darisejumlah TKP yang dikroscek petugas di sejumlah kecamatandi wilayah Pantura diantaranya, di Paciran, Solokuro,Banyubang dan beberapa tempat lainnya setidaknya ada 50ekor sapi yang pernah dicuri Reju Cs.

“Saya baru tiga kali mencuri, totalnya hanya enam ekor,”ucap Reju membantah.

Lebih jauh terungkap bila Reju membagi peran yangberbeda – beda kepada tiap orang di masing–masingkelompoknya. Tapi yang mengeksekusi sapi di lokasi sasaran,selalu dirinya dan dibantu seorang dari perwakilankomplotannya.

Termasuk ada juga yang berperan sebagai penjual,pengantar ke sasaran dan ke pasar hewan yang khusus dipilihdua pasar tempat dijualnya sapi curian, yakni Pasar HewanNgawi dan Pasar Hewan Jatirogo.

Khusus dipilihnya dua pasar hewan itu lantaran jauhdari Lamongan. Sehingga sangat sulit jejaknya bisa ditemukanpemiliknya.

Namun aksi Reju dan kawan – kawan yang telah duatahun berjalan, harus berhenti di balik jeruji besi tahananpolres setelah jejaknya berhasil dibongkar resmob unit 1.

”Semua hasil curiannya sudah dijual dan tidak ada yangtersisa. Petugas mengamankan uang tunai Rp 26 juta daritangan para tersangka hasil pembagian penjualan dua ekorsapi yang terakhir dilakukan,”kata Kasubbag Humas AKPMoch Umar Dhami, kemarin. (tnc/sry)

MADIUN - Polres MadiunKota terus memburu anggotageng pengganggu gadis diMadiun, menyusul pengakuanDanang (18), salah satu pelakuyang ditangkap pada Kamis(27/6) malam.

“Kami masih terus men-dalami kasus ini. Dimung-kinkan ada pelaku lain sebabsepertinya ini adalah jaringan.Danang itu punya kelompok,”ujar Kapolres Madiun KotaAKBP Anom Wibowo.

Polres Madiun Kota mem-bongkar komplotan pemudapengincar gadis belia denganmodus pura-pura memacaridan mengincar keperawanan

KakekCuri50Sapi

Remaja 18 Tahun Cabuli 11 Gadisgadis yang rata-rata masihduduk di bangku SMP danSMA.

Seperti yang dilakukanDanang (18), siswa kelas XIsebuah SMA swasta di Caru-ban. Pemuda yang lahir 23Februari 1995 ini dibekuk polisikarena diduga mencabuli 11gadis.

Kasus ini terungkap, kalasalah satu korban, It (14), siswikelas 1 SMP di Caruban, mela-porkan kejadian pencabulanyang menimpanya ke PolresKota Madiun diantar bapak-nya, Salam (36), warga Pilang-kenceng, Kabupaten Madiun.(tnc/sry)

didobrak orang. Pelaku ter-nyata berjumlah tiga orang.Ketiganya langsung menujukamar tidur, tanpa banyakbicara mengayunkan celurit ketubuh suaminya.

Tanpa merasa belas ka-sihan, ketiganya mencacahtubuh Misjawi yang masihberbaring di ranjang tidurnya.Masriyah menjerit dan seketikamelompat ke salah satu pelakumeminta ampun agar suami-nya tidak dibunuh. Tetapipermohonan itu tidak digubris.

“Saya sudah sempat gen-dong ke salah satu pelakuuntuk mencegah agar suamisaya tidak dibunuh, tapi malahkepala saya dicelurit juga,”tutur Masriyah sambil me-nangisi, Jumat (28/6).

Aksi ketiga pelaku yangsangat sadis itu berakhir se-telah korban tak bernyawadengan luka-luka di hampersekujur tubuhnya. Mulai darikepala, dada, perut, tangan,

paha hingga kaki korban tidakluput dari sabetan celurit.Seusai membantai, ketiga pe-laku langsung kabur“Saya hanya bisa bersimpuh didepan suami saya yang mere-gang nyawa. Sungguh biadabpara pelaku tersebut,” tambahMasriyah sesenggukan.

Kapolsek Ambunten, IptuSupardi saat dimintai kete-rangan mengatakan, pelakudiperkirakan tiga orang danmasuk lewat pintu dengan caramendobrak pintu.“Kini kami masih menggelarolah TKP dan meminta ketera-ngan keluarga korban, ter-masuk juga saksi-saksi lainyang diperkirakan mengetahuikasus pembunuhan ini,” jelasSupardi.

Tentang motif, Supardimengaku masih belum menge-tahui secara pasti dibalik pem-bunuhan sadis itu. Karena itu,pihaknya perlu watu untukmengungkapnya dan akandiketahui nanti setelah hasilakhir pemeriksaan dan kete-rangan dari sejumlah saksi.

“Nanti pasti kita kabari adasih motif sesungguhnya dibalikini,” imbuhnya.Informasi yang berkembang,sebelumnya korban sempatdikabarkan punya ilmu santet.Mereka kerap dituduh punyailmu hitam. Bahkan, tiap adaorang mati di sekitar rumahnya,dia selalu dituduh sebagaipelaku santet yang membuatorang sakit, lalu mati secaratidak wajar. (tnc/sry)

MASRIYAH SEMPAT MEMOHONKEPADA PEMBUNUH

untuk melakukan penjagaanketat terhadap Rani.

Sejak Rani datang ke Polda,wartawan tidak diperkenankanmasuk ke ruang Bid Propam.Namun, beberapa polisi dilingkup Polda menceritakanbahwa Briptu Rani seperti tidakada beban menjalani hukumandi sel kusus.

“Dia (Rani) terlihat ceria,seperti tidak ada masalah.Beberapa kali diajak ngobroldengan anggota lain juga diamenjawab dengan jelas dandetail,” ujar seorang anggotaPolda Jatim. (tnc/sry)

MAJAMOJOKERTO.COM

AKBP Eko Puji Nugroho

Saya sudahsempat gendong

ke salah satupelaku untuk

mencegah agarsuami saya tidak

dibunuh, tapimalah kepala saya

dicelurit juga MASRIY MASRIY MASRIY MASRIY MASRIYAHAHAHAHAH

MAHASISWIMAHASISWIMAHASISWIMAHASISWIMAHASISWIProgram Studi D-

IV KebidananUniversitas

Nasional (Unas)melakukan unjuk

rasa di depanhalaman kantor

Komnas HAM,Jakarta, Jumat

(28/6). Merekamengadu karena

pihak kampustidak mengurus

registrasiakreditasi Prodi

Kebidanan.Akibatnya, ijazah

D-IV KebidananUnas Jakarta

dinilai tidak sah,dan berdampak

pada alumni yangkesulitan mencari

pekerjaan.

ANTARA FOTO/RENO ESNIR/SS/PD/13.

DETIK

Briptu Rani

PEDOMANNUSANTARA.COM

KOMPAS

2906/M16