Metodologi penelitian

download Metodologi penelitian

of 72

description

met lit rancob

Transcript of Metodologi penelitian

Metodologi penelitian

Metodologi penelitianErma peKegiatan pencarian atas sesuatu secara sistimatis, terkendali, empiris, dan kritis untuk mendapatkan kebenaran ilmiahPENGERTIAN PENELITIANPengertian penelitian2##Prosesnya dilakukan dari suatu tahap ke tahap berikutnya secara berurutanSISTEMATISPengertian penelitianTERKENDALIPerumusan masalah dan hipotesis secara operasional merupakan kendali dalam mengarahkan seluruh kegiatan penelitian3##Masalah yang akan diteliti adalah masalah yang bersifat empiris.Semua konsep yang tercakup dalam penelitian harus terhubung secara operasional dalam dunia nyataEMPIRISPengertian penelitian4##Ada tolak ukur (kriteria) yang dipakai untuk menentukan sesuatu yang dapat diterima:Tolak ukur dalam menetapkan hipotesis, Tolak ukur dalam menetapkan besarnya sampel,Tolak ukur dalam memilik metode pengumpulan data,Tolak ukur dalam memilih analisis dataKRITISPengertian penelitian5##Berfikir skeptis:Berfikir analitis:Berfikir kritis:KONSEP ILMIAHPengertian penelitian6##KONSEP ILMIAH Berfikir skeptis: peneliti harus selalu menanyakan bukti atau fakta yang dapat mendukung setiap pernyataan.

Berfikir analitis: peneliti selalu menganalisa setiap persoalan, mana yang pokok mana yang tidak pokok, mana yang relevan mana yang tidak relevan.

Berfikir kritis: peneliti harus selalu mendasarkan pikiran dan pendapatnya pada logika dan mampu menimbang berbagai hal secara obyektif berdasarkan data dan mendasarkan pada analisa akal sehatKoheren: konsisten dengan pernyataan sebelumnya yang dianggap benar.

Koresponden: suatu pernyataan dianggap benar, jika materi pengetahuan yang terkandung dalam pernyataan tersebut berhubungan dengan objek yang dituju oleh pernyataan tersebut.

Pragmatis: pernyataan dipercayai benar karena pernyataan tersebut mempunyai sifat fungsional dalam kehidupan praktis

KEBENARAN ILMIAHPengertian penelitian10##JENIS PENELITIANJenis penelitianBerdasarkan Segi Kepraktisannya

a. Penelitian DasarPenelitian yang hasilnya tanpa memikirkan segi kepraktisannya dalam memecahkan masalah di masyarakatKeluarannya adalah: sebuah teori yang sejalan dengan teori yang ada atau menolak teori yang telah ada atau menemukan teori baru yang bersifat melengkapi/menjelaskan teori yang telah ada

11##b. Penelitian TerapanPenelitian yang hasilnya untuk memecahkan masalah di masyarakatKeluarannya: metode, sistem managemen, paket teknologi baru yang dapat meningkatkan efektifitas atau efisiensi dari kegiatan pembangunan

JENIS PENELITIANJenis penelitianHadirnya Variabel

a. Penelitian deskriptif/surveiPenelitian untuk menggambarkan variabel masa lalu dan sekarang

b. Penelitian eksperimen Penelitian yang dilakukan terhadap variabel masa yang akan datang13##JENIS PENELITIANJenis penelitian3. Pendekatan

a. Penelitian one-shot Penelitian yang pengamatannya pada satu titik waktu pada satu subyek

b. Penelitian cross-sectional Penelitian yang pengamatannya pada satu titik waktu pada subyek yang berbeda c. Penelitian longitudinalPenelitian yang pengamatannya time series pada subyek yang sama 14##TAHAPAN KEGIATAN PENELITIANMEMILIH MASALAH PENELITIANSTUDI PENDAHULUANMERUMUSKAN MASALAHMERUMUSKAN TUJUANMERUMUSKAN TOPIK/JUDULMERUMUSKAN HIPOTESISMEMILIH PENDEKATAN(METODA PENELITIAN)MENENTUKAN VARIABELMENENTUKAN SUMBER DATAMENENTUKAN DAN MENYUSUN INSTRUMENMENGUMPULKAN DATAANALISIS DATAMENARIK KESIMPULANMENULIS LAPORAN15##MASALAHKesenjangan antara harapan dan kenyataan Penyimpangan antara yang seharusnya dengan apa yang benar-benar terjadiPenyimpangan antara teori dengan praktek, antara aturan dengan pelaksanaan, antara apa yang direncana dengan kenyataan

Masalah adalah:16##MASALAHKhasanah ilmu pengetahuan yang ada pada saat tersebut belum mampu menjawabnya atau Bila masalah tersebut bersifat terapan dan multi disiplin, teori-teori ilmu pengetahuan yang terdapat di bidang-bidang ilmu yang mendukungnya belum mampu untuk menjadi landasan dalam pemencahan masalah tersebutSuatu masalah dikatakan masalah penelitian bila:17##CIRI MASALAH YANG BAIKMasalah harus mempunyai nilai penelitianAsli / original (up to date) Dapat diuji secara empiris atau dapat dinyatakan dalam variabel yang dapat diukurMenyatakan hubungan antara dua atau lebih variabelUrgent (mempunyai arti dan nilai dalam bidang ilmunya sendiri atau dalam bidang aplikasi)

Masalah yang dipilih harus mempunyai feasibilitasLayak dari aspek kemungkinan mendapatkan data yang diperlukan, ketersediaan waktu, biaya, dan fasilitas pendukung lainnyaTidak bertentangan dengan agama, norma, dan adat istiadat yang berlaku dalam masyarakat

Masalah harus sesuai dengan kualifikasi peneliti (sesuai dengan tingkat intelegensia peneliti)

18##SUMBER MASALAHSUMBER BACAANPERTEMUAN ILMIAHPENGAMATAN TERHADAP ALAM SEKITARINTUISIKONSULTASI DENGAN NARA SUMBERPEMEGANG OTORITAS, DLL19##PERUMUSAN MASALAHRumusan masalah = suatu pertanyaan yang didasarkan pada masalah yang akan dicarikan jawabannya melalui pengumpulan data

BERUPA PERTANYAANRUMUSAN HARUS JELAS, SINGKAT DAN BERMAKNADIRUMUSKAN SECARA OPERASIONAL (JELAS VARIABEL DAN CARA MENGUKURNYA)JELAS RUANG LINGKUPNYA (MEMUDAHKAN PENARIKAN KESIMPULAN)20##PERUMUSAN MASALAHCONTOH PERUMUSAN MASALAH

APAKAH HASIL PADI AKAN BERTAMBAH JIKA DIPUPUK DENGAN UREA?

APAKAH ADA HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS CAHAYA DENGAN RIAP DIAMETER ANAKAN MERANTI MERAH?21##JENIS MASALAH PENELITIAN Masalah untuk mengetahui status dan mendiskripsikan fenomena (masalah deskriptif)Rumusan masalahnya berkenaan dengan pertanyaan terhadap variabel mandiri, peneliti tidak membuat perbandingan atau hubungan antara variabel itu dengan variabel tersebut22##Contoh: Seberapa besar potensi kayu komersial dikelompok hutan Sungai Kapuas?Seberapa besar pendapatan petani di Kabupaten Sumedang?Seberapa tinggi tingkat partisipasi masyarakat terhadap kegiatan Gerhan?

JENIS MASALAH PENELITIAN2) Masalah untuk membandingkan dua atau lebih fenomena (masalah komparatif)Contoh:Adakah perbedaan besarnya riap diameter batang anakan pulai antara yang dipupuk dengan urea dan dengan NPK?Adakah perbedaan bobot domba Garut antara yang diberi pakan rumput gajah dengan alang-alang? Adakah perbedaan mutu lulusan perguruan tinggi antara pola recuitment tanpa test ujian masuk dengan test ujian masuk?24##JENIS MASALAH PENELITIAN3) Masalah untuk mencari hubungan antar fenomena (masalah asosiatif/korelatif):Hubungan simetris (hubungan antar dua variabel atau lebih yang kebetulan munculnya bersama).

Contoh rumusan masalahnya: Adakah hubungan antara kelimpahan semai ramin dengan kelimpahan burung rangkong?Apakah ada hubungan antara kelimpahan anakan meranti merah dengan kelimpahan babi hutan?Apakah ada hubungan antara produksi padi jenis IR dengan besarnya pendapatan petani?

25##JENIS MASALAH PENELITIAN4) Hubungan kausal (yang bersifat hubungan sebab akibat, ada variabel independent dan variabel dependent)Contoh rumusan masalahnya: Adakah pengaruh sistem insentif terhadap prestasi kerja?Adakah pengaruh besarnya intensitas cahaya terjadap riap tinggi anakan jelutung?Adakah pengaruh frekuensi penyiangan gulma terhadap produksi kedelai? Seberapa besar pengaruh metoda pengajaran terhadap kualitas lulusan?26##JENIS MASALAH PENELITIAN5) Hubungan interaktif/timbal balik/resiprocal (hubungan yang saling mempengaruhi, tidak diketahui mana variabel independent dan variabel dependent)

Contoh rumusan masalahnya: Seberapa besar hubungan antara motivasi dengan prestasi belajar?Seberapa besar hubungan antara ketersediaan unsur posfor dalam tanah dengan kelimpahan mikoriza?Seberapa besar hubungan antara tingkat kecerdasan mahasiswa dengan kekayaan orang tuanya?

27##STUDI PENDAHULUANMANFAAT STUDI PENDAHULUANMEMPERJELAS MASALAHMENJAJAGI KEMUNGKINAN DILANJUTKANNYA PENELITIANMENGETAHUI INFORMASI PETA PERMASALAHAN

CARA MELAKSANAKAN STUDI PENDAHULUANMEMBACA LITERATURBERKONSULTASI DENGAN NARA SUMBERMENGADAKAN PENINJAUAN KE TEMPAT PENELITIAN28##MERUMUSKAN JUDUL (TOPIK)MENARIK, POSITIF, SINGKAT (TIDAK LEBIH DARI 12 KATA, TIDAK TERMASUK KATA SAMBUNG DAN KATA DEPAN), SPESIFIK DAN MERUJUK PADA POKOK BAHASAN (BERSIFAT INDIKATIF)

HINDARI KATA KERJA PADA AWAL JUDUL DAN PENGGUNAAN KATA-KATA KLISE (SEPERTI: PENELAAHAN, PENGARUH, PENELITIAN PENDAHULUAN)

JUDUL YANG LENGKAP MENCAKUP JENIS PROLEMATIKA PENELITIAN, SUBYEK ATAU PENELITIAN DIMANA DATA DAPAT DIPEROLEH, OBYEK PENELITIAN, TEMPAT, DAN WAKTU PENELITIAN (BILA PERLU)

29##CONTOH: KURANG BAIK: PENGARUH BERBAGAI DOSIS PUPUK NPK TERHADAP RIAP DIAMETER SEMAI SENGON YANG BAIK: RIAP DIAMETER SEMAI SENGON PADA BERBAGAI DOSIS PUPUK NPK KURANG BAIK: STUDI PENGARUH SUHU, KELEMBABAN, DAN JENIS TANAH TERHADAP LAJU DEKOMPOSISI SERASAH MERANTI YANG BAIK: LAJU DEKOMPOSISI SERASAH MERANTI: PENGARUH SUHU, KELEMBABAN, DAN JENIS TANAH KERAGAMAN GENETIK JENIS SUNGKAI DI PULAU KALIMANTAN

SUKSESI VEGETASI PADA AREAL HUTAN BEKAS TEBANGAN DI KELOMPOK HUTAN WAY KAMBAS, LAMPUNG

MERUMUSKAN TUJUANTUJUAN PENELITIAN DINYATAKAN DENGAN KALIMAT PERNYATAAN (BENTUK DEKLARATIF), SINGKAT, MENGGANBARKAN APA YANG INGIN DIPEROLEH DARI PENELITIAN

TUJUAN HARUS LEBIH SPESIFIK/KONKRIT SESUAI DENGAN MASALAH PENELITIAN DIBANDINGKAN PERUMUSAN MASALAH YANG MASIH BERSIFAT ABSTRAK

31##GUNAKAN KATA KERJA YANG HASILNYA DAPAT DIUKUR ATAU DILIHAT (SEPERTI: MENJAJAKI, MENGURAIKAN, MENERANGKAN, MENGUJI, MEMBUKTIKAN, MENERAPKAN SUATU GEJALA, KONSEP, DUGAAN, MEMBUAT PROTOTIPE)

HINDARI KATA-KATA YANG SULIT DIUKUR (SEPERTI: MENGETAHUI, MEMAHAMI)

JUDUL: SUKSESI VEGETASI PADA AREAL HUTAN BEKAS TEBANGAN DI KELOMPOK HUTAN WAY KAMBAS, LAMPUNG RUMUSAN MASALAH: BAGAIMANA PROSES SUKSESI VEGETASI PADA AREAL HUTAN BEKAS TEBANGAN DI KELOMPOK HUTAN WAY KAMBAS, LAMPUNG? TUJUANNYA: UNTUK MENERANGKAN PROSES SUKSESI VEGETASI PADA AREAL HUTAN BEKAS TEBANGAN DI KELOMPOK HUTAN WAY KAMBAS, LAMPUNG

CONTOH PENYUSUNAN TUJUANCONTOH JUDUL: PENDUGAAN POTENSI TEGAKAN HUTAN DI KELOMPOK HUTAN SUNGAI KAPUAS, KALIMANTAN BARAT RUMUSAN MASALAH: SEBERAPA BESAR POTENSI TEGAKAN HUTAN DI KELOMPOK HUTAN SUNGAI KAPUAS, KALIMANTAN BARAT? TUJUANNYA: UNTUK MENDUGA BESARNYA POTENSI TEGAKAN HUTAN DI HUTAN SUNGAI KAPUAS, KALIMANTAN BARAT

34##MERUMUSKAN TUJUANMASALAHHAL YANGDIPERTANYAKANTUJUAN PENELITIANJAWABAN YANG INGIN DICARIKESIMPULANJAWABAN YANGDIPEROLEHHIPOTESISJAWABAN SEMENTARA YANG HARUS DIUJI KEBENARANNYA35##MERUMUSKAN HIPOTESISHIPOTESIS: JAWABAN SEMENTARA YANG HARUS DIUJI KEBENARANNYA

HIPOTESIS DIRUMUSKAN DALAM KALIMAT DEKLARATIF YANG RELATIF SEDERHANA

CARA MERUMUSKAN HIPOTESIS 1. MENYUSUN KERANGKA TEORI DALAM RANGKA MEMPEROLEH INFORMASI DENGAN MASALAH YANG DITELITI 2. MENGEKSPLORASI HUBUNGAN-HUBUNGAN YANG TERJADI DALAM PERMASALAHAN (MEMANDANG SUATU PERMASALAHAN SEBAGAI SUATU KEJADIAN SEBAB AKIBAT) 3. MENGGUNAKAN INTUISI DAN DAYA KHAYAL

36##CIRI HIPOTESIS YANG BAIKMENYATAKAN HUBUNGANSESUAI DENGAN FAKTA DAN DAPAT MENERANGKAN FAKTADIDUKUNG OLEH TEORI-TEORI YANG ADADAPAT DIUJI SECARA EMPIRIS

PENELITIAN BERHIPOTESIS: PENELITIAN TENTANG MAGNITUDE, DIFFERENCIES, DAN RELATIONSHIP.

PENELITIAN BERHIPOTESISPENELITIAN TENTANG MAGNITUDE,PENELITIAN TENTANG DIFFERENCIES, PENELITIAN TENTANG RELATIONSHIP.38##JENIS HIPOTESISHipotesis berdasarkan pada kategori rumusannya:Hipotesis Nihil (Ho) Hipotesis yang menyatakan tidak adanya hubungan atau pengaruh antar suatu variabel dengan variabel lain

Rumusannya: Tidak ada perbedaan antara . dengan ..Tidak ada pengaruh .. terhadap

39##JENIS HIPOTESISb. Hipotesis Alternatif (H1) Hipotesis yang menyatakan adanya hubungan atau pengaruh antar suatu variabel dengan variabel lain

Rumusannya:Jika . maka ..Ada perbedaan antara . dan .Ada pengaruh .. terhadap .40##JENIS HIPOTESISa. Hipotesis berdasarkan sifat variabel yang akan diuji:Hipotesis tentang hubungan Hipotesis tentang hubungan hipotesis yang menyatakan tentang saling hubungan antara dua variabel atau lebihHubungan sejajar tidak timbal balik, contoh: Hubungan antara kemampuan fisika dengan kimiaHubungan sejajar timbal balik, contoh: Hubungan antara tingkat kekayaan dengan kelancaran usahaHubungan sebab akibat, tetapi tidak timbal balik, contoh: Hubungan antara waktu PBM dengan kejenuhan mahasiswa

41##JENIS HIPOTESISb. Hipotesis tentang perbedaan Hipotesis yang menyatakan perbedaan dalam variabel tertentu pada kelompok yang berbeda (mendasari penelitian komparatif dan eksperimen)Contoh:Ada perbedaan prestasi belajar siswa SMA antara yang diajar dengan metode ceramah dan tanya jawab (CT) dan metode diskusi (penelitian eksperimen)Ada perbedaan prestasi belajar di kota dan di desa (penelitian komparatif)42##MEMILIH PENDEKATANJENIS PENDEKATAN

1. MENURUT TEKNIK PENGAMBILAN UNIT CONTOHPENDEKATAN POPULASIPENDEKATAN SAMPEL

2. MENURUT TIMBULNYA VARIABELPENDEKATAN NON-EKSPERIMENPENDEKATAN EKSPERIMEN

3. MENURUT MODEL PENGEMBANGANONE SHOOT MODELLONGITUDINAL MODELCROSS - SECTIONAL MODEL

43##MENENTUKAN VARIABEL

VARIABEL : GEJALA (ATRIBUT) YANG BERVARIASI : OBYEK PENELITIAN YANG BERVARIASI CONTOH: TINGGI POHON, DIAMETER POHON, DLL

KLASIFIKASI VARIABEL

VARIABEL KUANTITATIF (MISAL TINGGI POHON) DAN KUALITATIF (MISAL KEPANDAIAN)44##

VARIABEL KUANTITATIF:

1) VARIABEL DISKRIT (VARIABEL NOMINAL/KATEGORIK)

- VARIABEL DIKHOTOM (DUA KUTUB) - VARIABEL POLITOM (LEBIH DARI DUA KUTUB)Angka dinyatakan sebagai frekuensi

2) VARIABEL KONTINUM - VARIABEL ORDINAL, MENUNJUKAN TINGKAT TINGKATAN (VARIABEL LEBIH KURANG), CONTOH: PANJANG, KURANG PANJANG, DAN PENDEK- VARIABEL INTERVAL, VARAIBEL YANG MEMPUNYAI JARAK DAN MENUNJUKKAN PERINGKAT, CONTOH: SUHU UDARA, JARAK TEMPAT- VARIABEL RATIO, VARIABEL PERBANDINGAN (VARIABEL DALAM HUBUNGAN ANATAR SESAMANYA MERUPAKAN SEKIAN KALI), CONTOH: BERATBADAN VARIABEL KUALITATIF, MISAL: KEPANDAIAN VARIABEL TERIKAT DAN VARIABEL BEBAS, CONTOH: Y = f (X1, X2, X3)

DATA DAN SUMBER DATADATA :HASIL PENCATATAN, BAIK BERUPA ANGKA MAUPUN FAKTA YANG DAPAT DIJADIKAN BAHAN UNTUK MENYUSUN SUATU INFORMASIContoh: jenis pekerjaan, motivasi karyawan, jabatan, jenis kelamin, keuntungan perusahaan, gaji pegawai, tinggi badan, dan biaya sekolahSUMBER DATASUBYEK PENELITIAN DARI MANA DATA DAPAT DIPEROLEHContoh:PENELITI YANG MENGAMATI PERTUMBUHAN MERANTI, SUMBER DATANYA ADALAH MERANTI

PENELITI YANG MENGGUNAKAN TEKNIK WAWANCARA, SUMBER DATANYA ADALAH RESPONDEN47##Bagaimana suatu penelitian dilaksanakan yaitu dengan alat apa (teknik penelitian) dan prosedur bagaimana suatu penelitian dilakukan (prosedur pebelitian) biasanya mencakup:

a. Waktu dan tempat penelitianb. Bahan dan alatc. Jenis data atau variabel yang diamatid. Sumber data (data primer dan data sekunder)e. Rancangan penelitian (rancangan percobaan/desain sampling)f. Teknik pengumpulan data(misal: observasi, wawancara, eksperimen, dsb)g. Prosedur pengukuran variabel h. Teknik analisis dataMETODE PENELITIAN48##MENENTUKAN DAN MENYUSUN INSTRUMENINSTRUMEN:ALAT MENGUMPULKAM DATA PADA WAKTU PENELITIAN SESUAI DENGAN METODA PENELITIAN YANG DIGUNAKAN

Contoh:

METODA WAWANCARA, INSTRUMENNYA PEDOMAN WAWANCARA

METODA OBSERVASI, INSTRUMENNYA CHECK LISTBERKAITAN DENGAN METODA / CARA PENGUMPULAN DATA49##MENGUMPULKAN DATAPENGUMPULAN DATA : MENGAMATI VARIABEL YANG AKAN DITELITI

PENGUMPULAN DATA PERLU LATIHAN UNTUK :MEMAHAMI DAN MEMPELAJARI INSTRUMEN DAN MEMAHAMI CARA MENGGUNAKANNYAPRAKTEK MENGGUNAKAN INSTRUMEN

METODE PENGUMPULAN DATA : METODA PENGAMATAN LANGSUNGMETODA PENGAMATAN TIDAK LANGSUNG50##ANALISIS DATAPENGOLAHAN DATA DENGAN MENGGUNAKAN RUMUS-RUMUS (ATURAN-ATURAN) YANG ADA SESUAI DENGAN PENDEKATAN PENELITIAN YANG DITETAPKANPROBLEMAJENIS RISETTEKNIK ANALISIS DATAMengetahui status dan mendeskripsikan fenomenaPENELITIAN DESKRIPTIFPresentase dan komparasi dengan kriteria strandarMembandingkan dua fenomena atau lebihPENELITIAN KOMPARASITeknik komparasi (Uji t, Uji F)Mencari hubungan antara dua fenomena yang kedudukannya sejajar (bukan merupakan sebab akibat)PENELITIAN KORELASI (NON-EXPERIMENTAL)Teknik korelasi bivariate dan korelasi multivariateMelihat pengaruh suatu perlakuan terhadap respon atau melihat hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikatPENELITIAN EXPERIMENANOVA (Uji F) Uji-t51##MENARIK KESIMPULANKESIMPULAN DIRUMUSKAN BERDASARKAN DATA YANG DIPEROLEH DAN HARUS SINKRON DENGAN PERMASALAHAN DAN HIPOTESIS

KESIMPULAN YANG DIBUAT DARI PENELITIAN NON-STATISTIK DIDASARKAN ATAS KRITERIA ATAU STANDAR YANG DITENTUKAN

KESIMPULAN DARI PENELITIAN STATISTIK DIDASARKAN ATAS HARGA KRITIK YANG TERTERA PADA TABEL (BESAR TARAF SIGNIFIKANSI, DERAJAT BEBAS, PERUMUSAN SATU ARAH ATAU DUA ARAH)Menarik kesimpulan52##FORMAT PROPOSAL PENELITIAN HALAMAN JUDUL LEMBAR PENGESAHAN KATA PENGANTAR (OPTIONAL)DAFTAR ISIDAFTAR TABELDAFTAR GAMBARDAFTAR LAMPIRANABSTRAK / RINGKASAN (OPTIONAL)PENDAHULUANTINJAUAN PUSTAKAMETODA PENELITIANJADWAL KEGIATAN PENELITIANPERSONALIA PENELITIANANGGARAN BIAYADAFTAR PUSTAKALAMPIRAN (BILA ADA)

53##FORMAT PROPOSAL PENELITIANJUDUL Singkat (tidak lebih dari 12 kata tidak termasuk kata sambung dan kata depan), Spesifik Menggambarkan pokok bahasan (bersifat indikatif)

Contoh:Riap Diameter Semai Sengon pada Berbagai Dosis Pupuk NPK Laju Dekomposisi Serasah Meranti (Shorea leprosula): Pengaruh Suhu, Kelembaban, dan Jenis Tanah Produktivitas Serasah Hutan Mangrove di Kawasan Pantai Angke Kapuk Jakarta

54##LEMBAR PENGESAHAN Sesuai dengan format yang disediakanBiasanya ditandatangani oleh ketua peneliti dan pimpinan institusi atau komisi pembimbing dan Ketua Departemen/Ketua Program Studi/Dekan untuk skripsi/tesis/desertasiTidak lebih dari satu halaman55##LATAR BELAKANG MASALAH (MENGAPA PENELITIAN PENTING DILAKUKAN)MASALAH PENELITIANTUJUAN PENELITIANKEGUNAAN/MANFAAT YANG DIHARAPKAN BAGI IPTEK DAN PEMBANGUNAN/PRAKTISHIPOTESIS (BILA ADA)PENDAHULUANAGAK SPESIFIKUMUMLEBIH SPESIFIKSANGAT SPESIFIK (OPERASIONAL)TINJAUAN PUSTAKARelevan dengan masalah penelitian (mengungkap landasan teori yang terkait dengan variabel-variabel penelitian)Mutakhir (umumnya dari jurnal ilmiah)

KAJIAN KEPUSTAKAAN HENDAKNYA DITUJUKAN UNTUK MENGETAHUI STATE OF THE ART INFORMASI (TEORI DAN HASIL PENELITIAN TERDAHULU) YANG RELEVAN DENGAN MASALAH PENELITIAN SEHINGGA SI PENELITI DAPAT MENYUSUN KERANGKA KONSEPSI BAGI PENELITIAN YANG AKAN DILAKUKAN

57##METODE PENELITIAN WAKTU DAN TEMPAT BAHAN DAN ALAT VARIABEL YANG DIAMATI RANCANGAN PENELITIAN (DESIGN SAMPLING/ DESIGN EKSPERIMEN) TEKNIK PENGUMPULAN DATA (APAKAH TEKNIK WAWANCARA ATAU TEKNIK ANGKET ATAU TEKNIK OBSERVASI/ PENGAMATAN)f. TEKNIK ANALISIS DATA58##JADWAL KEGIATAN PENELITIANJadwal kegiatan penelitian memuat kegiatan apa saja yang akan dilakukan dan berapa lama waktu yang diperlukannya yang biasanya disajikan dalam suatu barchart. Sebagai contoh:NoKegiatanBulan1212341234IPersiapan1Mengurus perizinan2IIPelaksanaan1Menyiapan bahan dan alatIIIPenyusunan Laporan Penelitian1Menyusun konsep laporan59##a. Persiapan Mengurus perizinan Mengadakan pertemuan awal antara ketua dan anggota tim Menetapkan rencana jadwal kerja, menetapkan pembagian kerja diantara tim peneliti (ketua, anggota, teknisi/laboran, pekerja lapangan/pencacah, dan tenaga administrasi) CONTOH RANGKAIAN KEGIATAN PENELITIAN60##Menetapkan instrumen penelitian dan uji cobanya (ilmu-ilmu sosial dan humaniora) atau bahan dan peralatan penelitian (ilmu pengetahuan alam dan teknologi) Menetapkan lokasi penelitian Menyusun format-format pengumpulan data mentah

b. Pengorganisasian Pelaksanaan di Lapangan/Lab Pengujian penelitian (untuk tujuan mempersiapkannya) Mempersiapan dan menyediakan bahan dan peralatan penelitian, pengumpulan data Melakukan pemantauan atas pengumpulan data dengan frekuensi bergantung pada keperluan Menyusun dan mengisi format tabulasi agar data siap dianalisis Menganalisis data secara keseluruhan Menyimpulkan hasil analisis, membuat tafsiran, dan Kesimpulan hasil serta membahasnya62##c. Penyusunan Laporan Hasil Penelitian Menyusun konsep laporan Melakukan diskusi antar anggota tim atas konsep laporan dan konsultasi dengan rekan senior seprofesi (peer group) Menyusun konsep laporan akhir Menyusun laporan akhir dan bahan untuk seminar, serta Penyelenggaraan seminar (oleh lembaga penelitian)63##d. Pengadaan dan Pengiriman Laporan Hasil Penelitian Penggandaan laporan Pengiriman laporane. Artikel Ilmiah Menyusun naskah artikel ilmiah Biaya pemuatan artikel di jurnal ilmiah (kalau ada, sebutkan nama jurnal)64##PERSONALIA PENELITIANKetua penelitiAnggota penelitiTenaga laboran/teknisiPekerja lapangan/pencacahTenaga administrasiKeanggotaan personalia:Personalia harus sesuai dengan bidangnya dan jelas track record penelitiannya yang relevan dengan topik penelitian yang diajukan65##ANGGARAN BIAYA PENELITIAN Rincian biaya mengacu pada kegiatan penelitian yang direncanakan dengan rekapitulasi sbb: a. Honorarium (optional) b. Bahan dan peralatan penelitian c. Perjalanan d. Biaya lain-lain (seminar, laporan, penelusuran pustaka, dokumentasi, dll)Sebaiknya anggaran biaya ini disajikan dalam bentuk tabel66##DAFTAR PUSTAKANama pengarangTahun terbitJudul artikelNama jurnalVolume Nomor HalamanJurnalDaftar pustaka harus mencantumkan semua pustaka yang dikutif dalam teks kecuali pernyataan lisan yang tiak dipublikasikanContoh:Kusmana, C, P. Puradyatmika, Y.A. Husin, G. Shea & D. Martindale. 2000. Mangrove Litter-Fall Studies at the Ajkwa Estuary, Irian Jaya. Indonesian Journal of Tropical Agriculture 9 (3): 39 47.

67##Nama pengarangTahun terbitJudul bukuTempat penerbitanNama penerbitBukuContoh:Tomlinson, P.B. 1989. The Botany of Mangroves. Cambridge: Cambridge University Press

Nama pengarangJudulNama surat kabarTanggal terbit: nomor halaman (nomor kolom)Contoh:Budiarso, I.T. Suami Mandul an menurun Keperkasaannya: Akibat Pencemaran Mitotoksin dan Pestisida? Kompas 24 Desember 1995: 11 (kolom 6 8)68##Area yang diwakili: Judul (jenis peta. Tempat terbit: nama penerbit; tahun terbit. Desksripsi fisik

PetaContoh:Indonesia. Malaria DDT Spraying Programs (demograhic map). Washington: US Army Map Service; 1953. 3 lembar.

69##Nama pengarang. Tahun penerbitan. Judul artikel. Nama jurnal (tipe media) volume (nomor): halaman. Ketersediaan. (Tanggal, bulan, dan tahun akses/pembuktian jika diperlukan)Contoh:Hamilton, J.D. 2000. Programming CGI 101. http://www.cgi.com/class/intro.html. (18 Oktober 2000)Adsavakulchai S, Baimai V, Prachabrued W. Gore PJ, Lertlum S. 1998. Morphometric Study Using Wing Image Analysis for Identification of Bactrocera Dorsalis Complex (Diptera: Tephritidae). WWW J Biol 1998: 1 (serial online). http://epress://epress.com/w3jbio/vol3/Adsavakulchai/index.html. (17 Mar 20090).

Publikasi ElektronikLAMPIRAN (OPTIONAL)Bila ada lampirkan data/informasi yang relevan (misal: daftar jenis tumbuhan di daerah penelitian, dll)

71##FORMAT PROPOSAL PENELITIAN HALAMAN JUDUL LEMBAR PENGESAHAN KATA PENGANTAR (OPTIONAL)DAFTAR ISIDAFTAR TABELDAFTAR GAMBARDAFTAR LAMPIRANABSTRAK / RINGKASAN (OPTIONAL)PENDAHULUAN a. LATAR BELAKANG MASALAH b. PERUMUSAN MASALAH c. TUJUAN PENELITIAN d. HIPOTESIS PENELITIAN e. KEGUNAAN PENELITIANTINJAUAN PUSTAKAMETODA PENELITIAN a. WAKTU DAN TEMPAT b. BAHAN DAN ALAT c. VARIABEL YANG DIAMATI d. RANCANGAN PENELITIAN (DESIGN SAMPLING/ DESIGN EKSPERIMEN) e. TEKNIK PENGUMPULAN DATA f. TEKNIK ANALISIS DATAJADWAL KEGIATAN PENELITIANPERSONALIA PENELITIANANGGARAN BIAYADAFTAR PUSTAKALAMPIRAN (BILA ADA)

72##