METODE Tanya Jawab

13
METODE TANYA JAWAB

description

file ini digunakan untuk materi pelatihan

Transcript of METODE Tanya Jawab

Page 1: METODE Tanya Jawab

METODE TANYA JAWAB

Page 2: METODE Tanya Jawab

METODE TANYA JAWAB

Tujuan Pembelajaran

Tujuan Pembelajaran Umum ( TPU )

Setelah selesai mengikuti pembelajaran ini peserta diharapakan dapat mampu menggunakan metode tanya jawab dalam proses belajar mengajar

Tujuan Pembelajaran Khusus ( TPK ):

Setelah selesai pembelajaran ini peserta dapat :

1.Menjelaskan pengertian dan kegunaan metode tanya jawab

2.Menjelaskan langkah-langkah kegiatan, kekuatan dan kelemahan

metode tanya jawab

3.Menjelaskan proses kegiatan metode tanya dalam proses belajar

mengajar

Page 3: METODE Tanya Jawab

Pengertian Metode Tanya jawabPengertian Metode Tanya jawabMetode Tanya Jawab adalah cara penyajian pelajaran dalam bentuk pertanyaan yang harus dijawab, terutama dari guru kepada siswa, tetapi dapat pula dari siswa kepada guru (Djamarah dan Zain, 2002)

Metode ini sudah tua, namun masih digunakan dalam proses pendidikan baik di lingkungan keluarga, masyarakat maupun di sekolah.

Kegunaan Metode Tanya Jawab1.Dapat membangkitkan semangat belajar siswa

2.Membimbing siswa berpikir kreatif

3.Menciptakan persaingan belajar yang positif

INFORMASI POKOK :

METODE TANYA JAWAB

Page 4: METODE Tanya Jawab

Bentuk-bentuk Pertanyaan Bentuk-bentuk Pertanyaan

1. Pertanyaan Ingatan (Knowledge)

Bentuk pertanyaan ini adalah untuk mengukur daya ingat audience.

Kata tanya yang digunakan biasanya siapa, apa, di mana, kapan, ingat dan kenal

2. Pertanyaan Pemahaman (Komprehension)

Bentuk pertanyaan ini adalah untuk mengetahui pemahaman siswa. Kata-kata yang sering digunakan ialah uraikan, bandingkan, cari perbedaan, sederhanakan dan jelaskan

3. Pertanyaan Penerapan (Application)

Bentuk pertanyaan ini adalah untuk mengetahui kemampuan siswa dalam menerapkan informasi. Kata-kata yang sering edigunakan adalah terapkan, klasifikasikan, gunakan, pilih, tulis suatu contoh, berapa banyak dan apakah

METODE TANYA JAWAB

Page 5: METODE Tanya Jawab

Bentuk-bentuk Pertanyaan Bentuk-bentuk Pertanyaan

4. Pertanyaan Analisis

Bentuk pertanyaan ini adalah untuk mengetahui kemampuan audience berpikir secara kritis dan mendalam, sehingga dituntut untuk :

a.Mengidentifikasi masalah dan sebab-sebab suatu kejadian

b.Mempertimbangkan dan menganalisis informasi agar mendapatkan kesimpulan atas dasar informasi itu.

Kata-kata tanya yang digunakan seperti identifikasi, apa sebabnya, buat kesimpulan, analisis dan mengapa

METODE TANYA JAWAB

Page 6: METODE Tanya Jawab

5. Pertanyaan Sintesis Bentuk pertanyaan ini adalah untuk mengetahui kemampuan berpikir yang lebih tinggi dan kreatif. Dalam hal ini audience dituntut untuk : a.Menghasilkan buah pikiran baru b.Menciptakan ramalan dan memecahkan masalah Kata-kata tanya yang digunakan seperti rencanakakembangkan, sintesiskan dan apa yang akan terjadi

6.Pertanyaan Evaluasi Bentuk pertanyaan ini sangat tinggitingkatannya, sehingga diperlukan proses mental dan kemampuan berpikir yang tinggi. Audience dituntut untuk : a.Membuat suatu keputusan tentang baik tidaknya suatu ide, b.Memecahan masalah minta pendapat Kata-kata tanya yang digunakan seperti apa argumentasinya, putuskan,berikan pendapatmu, apakah anda setuju dan mana cara pemecahan yang paling baik

Page 7: METODE Tanya Jawab

1. Mempersiapkan Pertanyaan :

a. Kuasai materi pelajaran yang akan ditanyakan

b. Susun pertanyaan yang baik dengan ciri-cirinya adalah :

. Pertanyaan berhubungan dengan topik atau pokok materi

. Pertanyaan mudah dipahami siswa

. Pertanyaan tidak terlalu menghendaki jawaban fakta atau

jawaban YA atau TIDAK

. Pertanyaan dapat menumbuhkan respon bagi siswa

. Rencanakan bentuk dan jenis pertanyaan sesuai taxonomi

bloom

CARA PELAKSANAAN

METODE TANYA JAWAB

Page 8: METODE Tanya Jawab

CARA PELAKSANAAN

2. Mengajukan Pertanyaan

METODE TANYA JAWAB

Cara bertanya :

. Pemberian acuan (Structuring)

. Pemusatan (Focusing)

. Pemberian tuntunan (Prompting)

. Mengadakan pelacakan (Probing )

Page 9: METODE Tanya Jawab

3. Jangan sering mengulang pertanyaan dan istilah – 3. Jangan sering mengulang pertanyaan dan istilah – istilah asingistilah asing

Beberapa teknik yang perlu diperhatikan dalam Beberapa teknik yang perlu diperhatikan dalam mengajukan pertanyan :mengajukan pertanyan :

1. Mulailah dengan menciptakan suasana yang 1. Mulailah dengan menciptakan suasana yang menyenangkanmenyenangkan

6. Rangsanglah siswa untuk bertanya6. Rangsanglah siswa untuk bertanya

2. Menyampaikan pertanyaan dengan tenang, semangat 2. Menyampaikan pertanyaan dengan tenang, semangat dan suara jelas dan suara jelas

4. Arahkan pertanyaan kepada seluruh kelas, beri giliran 4. Arahkan pertanyaan kepada seluruh kelas, beri giliran secara seimbang.secara seimbang.

5. Terhadap pertanyaan siswa sebaiknya tidak 5. Terhadap pertanyaan siswa sebaiknya tidak langsung menjawabnya, berikan kepada siswa lain langsung menjawabnya, berikan kepada siswa lain untuk menanggapinya.untuk menanggapinya.

METODE TANYA JAWAB

Page 10: METODE Tanya Jawab

Bersikap baik pada jawaban siswa

1. Berikan waktu yang cukup untuk mencari jawaban

2. Jangan mendesak siswa untuk menjawabnya

3. Apabila jawaban siswa salah jangan dibesar-besarkan

1. Penguatan Verbal

2. Penguatan Non Verbal

3. Penguatan Campuran (verbal dan non verbal)

METODE TANYA JAWAB

Berikan penguatan (reinforcement) segera terhadap jawaban siswa :

Page 11: METODE Tanya Jawab

1. Apakah pertanyaan yang diajukan dan 1. Apakah pertanyaan yang diajukan dan jawaban siswa sudah sesuai dengan jawaban siswa sudah sesuai dengan pokok materi yang dibahas pokok materi yang dibahas2. Apakah suasana cukup merangsang 2. Apakah suasana cukup merangsang siswa untuk berpikir siswa untuk berpikir 3. Apakah berlangsung dalam suasana 3. Apakah berlangsung dalam suasana menyenangkan menyenangkan 4. Apakah tanya jawab itu dapat membina 4. Apakah tanya jawab itu dapat membina keberanian dan ketrampilan siswa keberanian dan ketrampilan siswa dalam mengemukakan pendapat dalam mengemukakan pendapat 5. Memberi tugas tertentu kepada siswa 5. Memberi tugas tertentu kepada siswa untuk memproleh pengayaan dan untuk memproleh pengayaan dan pendalaman materi yang telah dibahas pendalaman materi yang telah dibahas

METODE TANYA JAWAB

Menilai Tanya Jawab dan RTL

Page 12: METODE Tanya Jawab

TUGAS KERJA :TUGAS KERJA :

1. Peserta dibagi dalam kelompok 1. Peserta dibagi dalam kelompok 2. Setiap kelompok memilih ketua dan 2. Setiap kelompok memilih ketua dan pengamat pengamat3. Menjelaskan tugas dan peran 3. Menjelaskan tugas dan peran pengamat, ketua dan anggota pengamat, ketua dan anggota kelompok kelompok 4. Peserta diminta untuk mendiskusikan 4. Peserta diminta untuk mendiskusikan topik/masalah yang akan dibahas topik/masalah yang akan dibahas 5. Peserta diminta untuk mempraktikan 5. Peserta diminta untuk mempraktikan hasil diskusi kelompok hasil diskusi kelompok 6. Bimbing peserta selama diskusi6. Bimbing peserta selama diskusi7. Proses hasil praktek setiap kelompok7. Proses hasil praktek setiap kelompok

METODE TANYA JAWAB

Page 13: METODE Tanya Jawab

THANK YOU

METODE TANYA JAWAB