Mengapa Mendukung UKM.ppt

20
Mengapa Mendukung UKM ? Peran UKM dalam perekonomian, permasalahan dan peluang-peluang yang dihadapi

Transcript of Mengapa Mendukung UKM.ppt

Mengapa Mendukung UKM ?

Peran UKM dalam perekonomian, permasalahan dan peluang-peluang yang dihadapi

SIAPA UKM?

Skala TK(orang)

Aktiva(Rp.)

Omset(Rp.)

Kredit(Rp.)

Besar >100 > 10 milyar > 5 milyar

Menengah 20-100 ≤ 10 milyar ≤ 5 milyar

Kecil 5-19 ≤ 200 juta ≤ 1 milyar ≤ 500 juta

Mikro <5 ≤ 50 juta

Sumber : P3UKM

Definisi UKM Menurut Berbagai Versi

Pertanyaan• Perbedaan versi menimbulkan masalah pendataan. Penting:

target market BDS Pendidikan memenuhi kriteria eligibility, khususnya untuk bantuan proses produksi atau produk pinjaman.

• UKM meliputi UK dan UM. Masalah akses lebih banyak dibahas untuk UK, bukan UM. Karena UM “dianak-tirikan”? Atau karena banyak UM yang sudah dengan sendirinya (secara alami) bermitra dengan bank?

• UKM bukan perusahaan besar. Perlu diperhatikan ungkapan “A small business is not a little big business”. Manajemen UKM lebih sederhana dan lebih bersifat pribadi.

• Banyak UK yang semula usaha mikro. Namun UK bukan lagi usaha mikro yang masih terus mengharapkan hibah, bantuan teknis dan konsultasi gratis.

• Apakah BDS Pendidikan hanya berfokus pada UK saja? Atau UM saja? Melayani UK bersama usaha mikro, melayani UM bersama dengan usaha besar, atau melayani UK bersama UM?

BERAPA BANYAK UKM DI INDONESIA? BAGAIMANA PROFIL UKM?

Indonesia Jawa Timur

Jumlah UKM Industri kecil dan kerajinan rumah tangga 2.728.700 570.927

Pertambangan, perdagangan dan jasa lain 12.974.866 2.547.713

Jumlah 15.703.566 3.118.640

Tenaga kerja Dibayar 5.881.955 967.619

Tidak dibayar 23.168.717 4.489.119

Jumlah 29.050.672 5.456.738

Omset (Rp. juta) 364.615.868 59.762.446

Pemilikan usaha Milik sendiri 13.100.998 2.607.853

Sebagian atau seluruhnya milik orang lain 2.602.568 510.787

Pinjaman Memanfaatkan pinjaman 2.394.471 477.532

Tidak memanfaatkan pinjaman 13.308.404 3.118.640

Bapak angkat Mempunyai Bapak Angkat 581.244 141.531

Tidak mempunyai Bapak Angkat 15.122.322 2.977.109Sumber: BPS. Profil UKM Tidak Berbadan Hukum Selain Sektor Pertanian - 2002

PERTANYAAN

• Sebagian UKM pada tabel di atas berskala UK atau UM?

• Berdasarkan statistik di atas, bagaimana ciri-ciri umum UKM? Apakah kondisi Jawa Timur berbeda dengan kondisi nasional

• Seberapa jauh UKM di atas dapat menjadi klien BDS Pendidikan? Apa peran Bapak Angkat bagi UKM?

APA ALASAN MENUNJANG UKM? (1)

Usaha Jumlah Penyerapan TK

PDB Non-migas (Rp. T)

Ekspor(Rp. T)

Besar 2.243 438.198 583.575 415.831

UM 61.896 8.754.615 276.810 55.394

UK 42.326.519 70.282.178 734.557 20.464

Jumlah42.390.658 79.474.991 1.594.942 491.689

Peran UKM (%) 99,99 99,45 63,41 15,43

Peran UKM (%) - 2000 99,99 99,46 63,57 14,87

(1) UKM MEMILIKI PERAN VITAL DALAM PEREKONOMIAN

Sumbangan UKM terhadap penyerapan TK, PDB dan ekspor - 2003

Sumber: BPS. Profil UKM Tidak Berbadan Hukum Selain Sektor Pertanian - 2002

Indonesia Jawa Timur

Tidak terpengaruh 16,82 23,00

Terpengaruh tapi dapat diatasi 38,56 38,40

Terpengaruh tapi belum teratasi 12,39 11,69

Justru mengalami peningkatan 1,02 1,23

Tidak tahu 8,63 9,82

Berdiri setelah Juni 1997 22,57 19,45

100,00 100,00

(2) UKM TERBUKTI LEBIH TANGGUH MENGHADAPI KRISIS EKONOMI

Dampak krisis ekonomi medio 1997 terhadap UKM (dalam %)

Sumber: BPS. Profil UKM Tidak Berbadan Hukum Selain Sektor Pertanian - 2002

APA ALASAN MENUNJANG UKM? (1)

PERTANYAAN

• Peran teknologi dan ekonomi manakah yang potensial untuk ditingkatkan pada UKM?

• Apakah tabel kedua berarti selama krisis ekonomi tidak ada UKM yang bangkrut?

• Kedua alasan di atas berdasarkan pada fakta UKM. Apakah kedua alasan itu relevan bagi BDS Pendidikan yang akan memberikan jasa (teknis/ekonomi) kepada UKM?

BANTUAN KEUANGAN DAN BANTUAN TEKNIS BAGI UKM (1)

Indonesia Jawa Timur

UKM yg memanfaatkan modal pinjaman 2.394.471 477.532

Asal modal pinjaman :

- Bank 501.648 70.914

- Koperasi 139.072 13.538

- LKBB 124.535 18.499

- Modal ventura 13.222 87

- Perorangan 865.866 165.563

- Keluarga 482.504 64.600

- Lainnya 720.826 144.331

Sumber: BPS. Profil UKM Tidak Berbadan Hukum Selain Sektor Pertanian - 2002

Indonesia Jawa Timur

UKM yang menerima bantuan koperasi 363.628 75.680

Jenis bantuan koperasi:

- Pinjaman uang/barang modal 278.423 56.953

- Pengadaan bahan baku 52.021 10.941

- Pemasaran 14.052 3.255

- Bimbingan dan pelatihan 16.628 2.902

- Lainnya 24.129 7.128

BANTUAN KEUANGAN DAN BANTUAN TEKNIS BAGI UKM (2)

Sumber: BPS. Profil UKM Tidak Berbadan Hukum Selain Sektor Pertanian - 2002

Indonesia Jawa Timur

UKM yang mempunyai Bapak Angkat 581.244 141.531

Jenis bantuan Bapak Angkat:

- Uang atau barang modal 258.578 72.144

- Pengadaan bahan baku/barang dagangan 252.779 53.611

- Pemasaran 137.187 27.437

- Bimbingan, pelatihan, penyuluhan 31.730 11.281

- Lainnya 20.513 1.976

BANTUAN KEUANGAN DAN BANTUAN TEKNIS BAGI UKM (3)

Sumber: BPS. Profil UKM Tidak Berbadan Hukum Selain Sektor Pertanian - 2002

PERTANYAAN

• Sumber bantuan lain bagi UKM adalah instansi pemerintah, LKMD, LSM

• Apakah tabel di atas menunjukkan peran bank sangat kecil dalam pengembangan UKM? Seberapa jauh koperasi dan Bapak Angkat berperan dalam pengembangan usaha kecil?

• Bagaimana peluang BDS Pendidikan dalam pemberian bantuan teknis kepada UKM?

PERMASALAHAN UKM DAN KEBUTUHAN BANTUAN TEKNISNYA (1)

SEKARANG

Penyumbang besar PDB non-migas

Penyumbang besar dalam penyerapan tenaga kerja

Peran kunci dalam pengembangan ekonomi daerah

Sumber: “Outline of Tentative Policy Recommendation for SME Promotion in Indonesia”. Shujiro Urata Ph. D., JICA Senior Advisor

DI MASA MENDATANG

Menciptakan pasar baru

Sumber inovasi teknologi

Memperbaiki neraca pembayaran (peningkatan orientasi pasar ekspor)

PERMASALAHAN UKM DAN KEBUTUHAN BANTUAN TEKNISNYA (2)

1. Kurangnya pengetahuan mengenai teknologi produksi dan pengendalian mutu;

2. Kurangnya pengetahuan mengenai pemasaran;

3. Kurangnya sumberdaya manusia terdidik;

4. Kurangnya pengetahuan mengenai keuangan dan akuntansi.

Sumber: “Outline of Tentative Policy Recommendation for SME Promotion in Indonesia”. Shujiro Urata Ph. D., JICA Senior Advisor

Permasalahan UKM:

PERMASALAHAN UKM DAN KEBUTUHAN BANTUAN TEKNISNYA (3)

1. Peningkatan kemampuan managerial UKM dengan menggunakan penyedia jasa (teknis dan ekonomi) yang berkualifikasi;

2. Memfasilitasi bank-bank komersial dalam pemberian kredit kepada UKM (business plan);

3. Mengembangkan sentra-sentra industri serta pola kemitraan industri.

Sumber: “Outline of Tentative Policy Recommendation for SME Promotion in Indonesia”. Shujiro Urata Ph. D., JICA Senior Advisor

Rekomendasi:

PERTANYAAN

• Apakah peran UKM yang sekarang itu cukup realistis?

• Apakah peran yang diharapkan di masa mendatang itu cukup rasional?

• Apakah permasalahan yang dihadapi UKM itu berdasarkan pada data lapangan?

• Dalam bidang apa saja BDS Pendidikan dapat berperan dalam membantu UKM?

BAHAN DISKUSI LEBIH LANJUT

Kriteria yang dipakai untuk pengelompokan usaha selama ini adalah berdasarkan :

• Jumlah Tenaga Kerja,

• Nilai Aktiva,

• Omset dan volume kredit yang dapat diberikan.

1. Apakah kriteria-kriteria itu SUDAH cukup bagi BDS Pendidikan untuk memilih UKM yang akan dijadikan mitranya? KRITERIA apa lagi yang DIPERLUKAN dan apa PERTIMBANGAN-nya?

BAHAN DISKUSI LEBIH LANJUT

2. Dapatkah Saudara menentukan SASARAN jasa BDS Pendidikan Anda SAAT ini dan di MASA MENDATANG dengan memberi tanda “” pada sel-sel yang dituju berikut ini.

BAHAN DISKUSI LEBIH LANJUT

Sektor Ekonomi**)

Skala Pertanian Manufaktur (termasuk agroindustri)

Jasa

Usaha Besar

Usaha Menengah

Usaha Kecil

Usaha Mikro

20

Terima Kasih, Semoga Sukses !