Menambahkan item.docx

9
Menambahkan item-menu pada Menu Utama & Menu User 10 April 2012 pukul 7:52 Pembaca sudah memiliki Menu Utama dan sudah membuat Menu User, tetapi, kecuali item-menu Home yang sudah tersedia pada Menu Utama (Main Menu) secara default, Pembaca masih perlu menambahkan item-menu lainnya pada skema perencanaan website (lihat kembali skema perencanaan website di Notes-1 dan Notes-2). Item-menu yang akan ditambahkan pada Menu Utama yaitu: Biodata/CV, Karya Saya, Artikel Komputer, Direktori Website, dan Contact, sedangkan item-menu yang akan ditambahkan pada Menu User yaitu: Profil User, Kirim Artikel, dan Kirim Weblink. Masih tersisa satu, yaitu Profil Saya. Item-menu Home yang semula secara default menampilkan Featured Articles, akan diubah agar menampilkan content Profil Saya. Seperti biasa, lakukan langkah-langkah di bawah ini setelah sebelumnya login dan tetap berada di dalam halaman backend Joomla (halaman Administrator): ITEM-MENU PADA MENU UTAMA Mengubah tipe item-menu (item menu type) Home Klik pada menu [Menus|Main Menu] untuk masuk ke halaman Menu Manager: Menu Items, lalu klik item-menu Home untuk masuk ke halaman Menu Manager: Edit Menu Item,

Transcript of Menambahkan item.docx

Menambahkan item-menu pada Menu Utama & Menu User10 April 2012 pukul 7:52Pembaca sudah memiliki Menu Utama dan sudah membuat Menu User, tetapi, kecuali item-menu Home yang sudah tersedia pada Menu Utama (Main Menu) secara default, Pembaca masih perlu menambahkan item-menu lainnya pada skema perencanaan website (lihat kembali skema perencanaan website di Notes-1 dan Notes-2).Item-menu yang akan ditambahkan pada Menu Utama yaitu: Biodata/CV, Karya Saya, Artikel Komputer, Direktori Website, dan Contact, sedangkan item-menu yang akan ditambahkan pada Menu User yaitu: Profil User, Kirim Artikel, dan Kirim Weblink.Masih tersisa satu, yaitu Profil Saya. Item-menu Home yang semula secara default menampilkan Featured Articles, akan diubah agar menampilkan content Profil Saya.Seperti biasa, lakukan langkah-langkah di bawah ini setelah sebelumnya login dan tetap berada di dalam halaman backend Joomla (halaman Administrator):ITEM-MENU PADA MENU UTAMAMengubah tipe item-menu (item menu type) Home Klik pada menu [Menus|Main Menu] untuk masuk ke halaman Menu Manager: Menu Items, lalu klik item-menu Home untuk masuk ke halaman Menu Manager: Edit Menu Item,

Lanjutkan dengan klik tombol Select pada Details-Menu Item Type untuk menampilkan daftar pilihan Select a Menu Item Type:, kemudian klik Single Article yang ada di grup Articles,

Klik tombol Select/Change pada Select Article di Required Settings, Lanjutkan klik judul content Profil Saya, dan Akhiri dengan klik Save & Close.

Menambahkan item-menu Biodata/CV dan Karya Saya Klik pada menu [Menus|Main Menu|Add New Menu Item] untuk masuk ke halaman Menu Manager: New Menu Item,

Lanjutkan dengan klik tombol Select pada Details-Menu Item Type untuk menampilkan daftar pilihan Select a Menu Item Type:, klik Single Article yang ada di grup Articles, Isikan judul item-menu Biodata/CV pada Title, dan pastikan pada Menu Location sudah terpilih Main Menu, Klik tombol Select/Change pada Select Article di Required Settings, Lanjutkan klik judul content Biodata/CV, dan Akhiri dengan klik Save & Close.

Lakukan langkah-langkah yang sama untuk menambahkan item-menu Karya Saya, bedanya, pada langkah ke-3 isikan judul item-menu Karya Saya di Title dan pada langkah ke-5 klik judul content Karya Saya.Menambahkan item-menu Artikel Komputer Klik pada menu [Menus|Main Menu|Add New Menu Item] untuk masuk ke halaman Menu Manager: New Menu Item, Lanjutkan dengan klik tombol Select pada Details-Menu Item Type untuk menampilkan daftar pilihan Select a Menu Item Type:, klik Category Blog yang ada di grup Articles, Isikan judul item-menu Artikel Komputer pada Title, dan pastikan pada Menu Location sudah terpilih Main Menu, Pilih kategori Artikel Komputer pada Choose a category di Required Settings, Akhiri dengan klik Save & Close.Menambahkan item-menu Direktori Website Klik pada menu [Menus|Main Menu|Add New Menu Item] untuk masuk ke halaman Menu Manager: New Menu Item, Lanjutkan dengan klik tombol Select pada Details-Menu Item Type untuk menampilkan daftar pilihan Select a Menu Item Type:, klik List All Web Link Categories yang ada di grup Weblinks,

Isikan judul item-menu Direktori Website pada Title, dan pastikan pada Menu Location sudah terpilih Main Menu, Akhiri dengan klik Save & Close.Menambahkan item-menu Contact Klik pada menu [Menus|Main Menu|Add New Menu Item] untuk masuk ke halaman Menu Manager: New Menu Item, Lanjutkan dengan klik tombol Select pada Details-Menu Item Type untuk menampilkan daftar pilihan Select a Menu Item Type:, klik Single Contact yang ada di grup Contacts, Isikan judul item-menu Contact pada Title, dan pastikan pada Menu Location sudah terpilih Main Menu, Klik tombol Change Contact pada Select Contact di Required Settings kemudian pilih (klik) data Contact yang sudah Pembaca buat di Notes-7, Akhiri dengan klik Save & Close.ITEM-MENU PADA MENU USERMenambahkan item-menu Profil User Klik pada menu [Menus|Main Menu|Add New Menu Item] untuk masuk ke halaman Menu Manager: New Menu Item, Lanjutkan dengan klik tombol Select pada Details-Menu Item Type untuk menampilkan daftar pilihan Select a Menu Item Type:, klik User Profile yang ada di grup Users Manager, Isikan judul item-menu Profil User pada Title, dan pastikan pada Menu Location sudah terpilih User Menu, Akhiri dengan klik Save & Close.Menambahkan item-menu Kirim Artikel Klik pada menu [Menus|Main Menu|Add New Menu Item] untuk masuk ke halaman Menu Manager: New Menu Item, Lanjutkan dengan klik tombol Select pada Details-Menu Item Type untuk menampilkan daftar pilihan Select a Menu Item Type:, klik Create Artikel yang ada di grup Articles, Isikan judul item-menu Kirim Artikel pada Title, dan pastikan pada Menu Location sudah terpilih User Menu, Pada Basic Options, pilih Yes di Default category, dan pilih Artikel Komputer di Choose a category, Akhiri dengan klik Save & Close.Menambahkan item-menu Kirim Weblink Klik pada menu [Menus|Main Menu|Add New Menu Item] untuk masuk ke halaman Menu Manager: New Menu Item, Lanjutkan dengan klik tombol Select pada Details-Menu Item Type untuk menampilkan daftar pilihan Select a Menu Item Type:, klik submit a Web Link yang ada di grup Weblinks, Isikan judul item-menu Kirim Weblink pada Title, dan pastikan pada Menu Location sudah terpilih User Menu, Akhiri dengan klik Save & Close.Tulisan ini bermaksud membantu siapapun untuk membuat website Joomla di PC/Laptop berdasarkan pengalaman penulis, dengan tanpa kendala dan kerusakan apapun yang muncul sebagai akibat. Meskipun demikian, tidak ada pernyataan atau jaminan apapun akan diperoleh hasil yang sama dengan mengikuti tulisan ini. Dengan kata lain, penulis tidak bertanggungjawab kepada apapun atau siapapun apabila tidak memenuhi kebutuhan, atau terdapat ketidaksesuaian hasil atau ketidakberhasilan atau kerusakan atau hal lainnya yang mungkin muncul sebagai akibat dari mengikuti tulisan ini.v