Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

39
MEMORANDUM PROGRAM SEKTOR SANITASI (MPSS) KOTA SOLOK Pada Acara: Pembahasan Draft Dokumen MPSS Kab/Kota Tahun 2011 Disampaikan oleh: Kelompok Kerja Sanitasi Kota Solok Jakarta, 13 Desember 2011

Transcript of Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

Page 1: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

MEMORANDUM PROGRAM

SEKTOR SANITASI (MPSS)

KOTA SOLOK

Pada Acara:

Pembahasan Draft Dokumen MPSS Kab/Kota Tahun 2011

Disampaikan oleh:

Kelompok Kerja Sanitasi Kota Solok

Jakarta, 13 Desember 2011

Page 2: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

GAMBARAN UMUM KOTA SOLOK (1)

1. Secara geografis posisi Kota Solokterletak pada 0°32'-1°45' LS dan 100°32'-101°41' BT dengan luas wilayah 5.764 Haatau 57.64 km² (0.14 persen dari luaswilayah Provinsi Sumatera Barat).

2. Secara administratif terbagi atas 2 (dua)kecamatan yaitu Kecamatan LubukSikarah dengan luas 3.500 Ha yang terdiridari 7 (tujuh) kelurahan dan KecamatanTanjung Harapan dengan luas 2.264 Hayang terdiri dari 6 (enam) kelurahan.

3. Kota Solok berbatasan langsung dengan :

Sebelah Utara : Nagari Tanjung Bingkuang dan Aripan Kuncir;

Sebelah Selatan : Nagari Gaung, Panyangkalan, Koto Baru dan Selayo;

Sebelah Barat : Nagari Selayo dan Kota Padang;

Sebelah Timur : Nagari Sawok Laweh dan Guguak Sarai.

Page 3: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

PETA ADMINISTRASI KOTA SOLOK

Page 4: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

Gambaran Umum Kota Solok (2)

4. Topografi; bervariasi dan bergelombang antara dataran

dan perbukitan.

Daerah datar dengan lereng 0 – 5% seluas 1.190 Ha

(20,65%) yang terdapat di pusat kota;

Daerah landai dengan lereng 5 – 15% seluas 1.440 Ha

(29,98%) terdapat di bagian Selatan kota;

Daerah bergelombang dengan lereng 15 – 40% seluas

2.451 Ha (42,52%) terdapat di bagian Utara kota; dan

Daerah perbukitan dengan lereng lebih dari 40%

dengan luas 683 Ha (11,85%) sebagian besar tersebar

di Kecamatan Lubuk Sikarah dengan luas mencapai

610 Ha dan di kecamatan Tanjung Harapan seluas 73

Ha.

5. Kota Solok tergolong beriklim tropis dengan Suhu

udara di Kota Solok maksimum 28,9ºC dan minimum

26,1ºC dengan rata-rata curah hujan mencapai + 175,79

millimeter per tahun, dengan jumlah hari hujan mencapai

131 hari per tahun

Page 5: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

Gambaran Umum Kota Solok (3)

6. Hidrologi; Sungai-sungai utama

yang terdapat di Kota Solok adalah :

Batang Lembang (panjang 9.155),

Batang Gawan (panjang 3.125 m),

dan Batang Air Binguang (panjang

2.650 m).

7. Jenis tanah, menunjukkan sebagian

besar tanah di Kota Solok

didominasi oleh tanah jenis komplek

podsolik merah kuning, podsolik

cokelat dan latosol (2.006 Ha atau

34,80%), aluvial 1.248 Ha (21.65%),

brown forest soil 1.190 Ha (20,64%),

padsolik merah kuning 935 Ha

(16,22%) dan latosol 385 Ha

(6,68%).

Page 6: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

PERKEMBANGAN PENDUDUK KOTA SOLOK

Tahun

Jumlah Penduduk (jiwa) Pertumbuhan

(%)Laki-laki Perempuan Jumlah

2000

2001

2002

2003

2004

2005

2006

2007

2008

2009

23.702

24.932

24.701

26.722

26.691

26.753

26.784

27.988

28.989

29.658

24.418

24.869

25.303

27.140

27.687

27.774

27.880

29.132

30.173

30.872

48.120

49.081

50.004

53.862

54.378

54.527

54.664

57.120

59.162

60.530

-

2,00

1,88

7,72

0,96

0,27

0,25

4,49

3,57

3,57

Page 7: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

54000

55000

56000

57000

58000

59000

60000

61000

2004.5 2005 2005.5 2006 2006.5 2007 2007.5 2008 2008.5 2009 2009.5

Ju

mla

h p

en

du

du

k

Tahun

Jumlah Penduduk

Grafik Jumlah

Penduduk Kota Solok Tahun 2004 – 2009

0.00%

0.50%

1.00%

1.50%

2.00%

2.50%

3.00%

3.50%

4.00%

4.50%

5.00%

2005.5 2006 2006.5 2007 2007.5 2008 2008.5 2009 2009.5

Pert

um

bu

han

Pertumbuhan

Grafik Pertumbuhan

Penduduk Kota Solok Tahun 2004 – 2009

Page 8: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

KLASIFIKASI KEPADATAN PENDUDUK

No Klasifikasi Kepadatan

penduduk

Kelurahan %

luas

% pddk

1 Rural < 25 org/ha Tanah Garam, VI Suku,

Sinapa Piliang, IX

Korong, KTK, Aro IV

Korong, Nan Balimo,

Kampung Jawa, Laing

88,2 63,1

2 Peri-urban 25-100 org/ha Simpang Rumbio, PPA,

Tanjung Paku

10,2 23,4

3 Urban low 101-175

org/ha

Koto Panjang 1,6 13,5

4 Urban

medium

176-250

org/ha

- - -

5 Urban high > 250 org/ha - - -

Jumlah 100 100

Page 9: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok
Page 10: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

NO PENYAKIT 2007 2008 2009

1. Diare 2.439 2.078 3.058

2. ISPA 17.148 14.800

3. Tersangka DBD 17 11 28

4. TB.Paru 48 43 39

Tabel Insiden Rate (IR ) Penyakit Akibat Sanitasi Buruk

Profil Sanitasi Kota Solok

Page 11: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

No Kecamatan Jumlah RTTempat Buang Air Besar (BAB)

Sendiri Bersama Umum Tidak Ada

1 Lubuk Sikarah 7.115 5.962 127 144 882

2 Tanjung Harapan5.394 4.687 108 56 543

TOTAL 12.509 10.649 235 200 1425

Sumber : Dinas Kesehatan Kota Solok

Tabel Jumlah Rumah Tangga dan Fasilitas Tempat Buang Air Besar di

Kota Solok Tahun 2009

No Kecamatan Jumlah Rumah Tangga

1 Lubuk Sikarah 3.261

2 Tanjung Harapan 2.467

TOTAL 5.728

Sumber : Dinas Kesehatan Kota Solok

Tabel Jumlah Rumah Tangga Tanpa Tangki Septik di Kota Solok Tahun 2009

Page 12: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

MCK Plus-Plus Program Sanimas

No Jenis Fasilitas Jml (Unit) Jml KK

LOKASI Keterangan

1 MCK Plus-Plus 1 60 Masjid Banda Pandung TnhGaram

SANIMAS 2008

2 MCK Plus-Plus 1 50 Masjid Nurul Huda NanBalimo

SANIMAS 2008

3 MCK Plus-Plus 1 30 Surau Pandan Kel. PPA Sanitasi DAK2009

4 MCK Plus-Plus 2 45 Mushola Sawah Piai &Mushola Swh Sianik

Sanitasi DAK2009

5 MCK Plus-Plus 1 35 Masjid Laing SLBM DAK 2010

6 MCK Plus-Plus 1 35 Kampung Jawa SLBM DAK 2010

Jumlah 7 255 - -

Page 13: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

TABEL KOMPOSISI SAMPAH KOTA SOLOK

Komponen SampahKomposisi Sampah

(%)

Sisa Makanan, Sayuran, Daun 89,83

Kertas 4,86

Plastik 4,97

Kain/tekstil 0,34

Jumlah 100Sumber : Laporan penelitian sampah Kota Solok, 2007

KlasifikasiRata-Rata Timbulan (volume)

(m3/hr)

Rumah Tangga 55.924

Non Rumah Tangga (Pasar, terminal, kantor, pertokoan, dll)

34.678

Total 90.602

Tabel Timbulan Sampah Kota Solok Tahun 2009

Page 14: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

Ingin perbaikikondisi….

BukuPUTIH

Mau dibagaimanakan.. SSK

Dana…? MPSS

Alur PROSES

Page 15: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

BAB 1 PENDAHULUAN

BAB 2 KERANGKA KERJA LOGIS PEMBANGUNAN SANITASI KOTA SOLOK

BAB 3 KONSOLIDASI PROGRAM DAN KEGIATAN

BAB 4 KEBUTUHAN STUDI DAN DESAIN TEKNIS

BAB 5 RENCANA IMPLEMENTASI JANGKA MENENGAH

BAB 6 RENCANA IMPLEMENTASI TAHUNAN

BAB 7 RENCANA PENGELOLAAN PROGRAM

BAB 8 REKOMENDASI DAN TINDAK LANJUT

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Outline MPSS

Page 16: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

VISI DAN MISI SANITASI KOTA

Page 17: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

PERSANDINGAN VISI-MISI KOTA DENGAN VISI-

MISI SANITASI KOTA

VISI KOTA VISI SANITASI KOTA

Terwujudnya Masyarakat Yang

Beriman, Bertaqwa, Sehat,

Edukatif, Dan Sejahtera

Dengan Pemerintahan Yang

Baik Dan Bersih Menuju Kota

Perdagangan Dan Jasa Yang

Maju Dan Modern.

Terwujudnya pengelolaan

sanitasi yang partisipatif dan

berkualitas tahun 2015

Page 18: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

MISI KOTA MISI SANITASI KOTA

1. Meningkatkan kualitas tatanan kehidupan

masyarakat yang beriman dan bertaqwa.

2. Menyelenggarakan tata pemerintahan daerah

yang baik dan bersih (Good Local Governance

and Clean Government)

3. Mengembangkan nilai-nilai adat dan budaya

ditengah masyarakat berlandaskan adat

basandi syara’, syara’ basandi kitabullah.

4. Meningkatkan kualitas pelayanan bidang

pendidikan dan kesehatan.

5. Meningkatkan pelayanan kesejahteraan

sosial dan penanggulangan kemiskinan.

6. Meningkatkan pembinaan kepemudaan dan olah

raga

7. Meningkatkan aktivitas perdagangan, jasa,

agribisnis dan pariwisata

8. Meningkatkan pembangunan prasarana dan

sarana fasilitas pelayanan umum.

9. Meningkatkan pemberdayaan dan

pendapatan masyarakat.

10. Menegakkan peraturan daerah yang berkeadilan.

1. Menyelenggarakan pengelolaan

sanitasi yang berkualitas

2. Meningkatkan kualitas dan

kuantitas prasarana dan sarana

sanitasi

3. Meningkatkan partisipasi

masyarakat dan peran serta

swasta dalam penyediaan dan

pengelolaan sanitasi

4. Meningkatkan kapasitas

kelembagaan pemerintah, swasta

dan masyarakat dalam

pengelolaan sanitasi

5. Meningkatkan regulasi untuk

pengelolaan sanitasi

6. Meningkatkan kesadaran

masyarakat terhadap budaya

hidup bersih dan sehat

Page 19: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

ARAH KEBIJAKAN UMUM DAN STRATEGI

SANITASI KOTA TAHUN 2011-2015

Kebijakan umum terkait sektor sanitasi pada RPJMD Kota Solok 2010-2015 :

Meningkatkan penyediaan dan pengelolaan jaringan drainase kota dalam upaya mengurangi daerah genangan

Meningkatkan kualitas pelayanan dan pengelolaan persampahan, air limbah dan drainase lingkungan

Meningkatkan peran serta masyarakat dan swasta dalam penyediaan dan pengelolaan sanitasi

Meningkatkan pelayanan dan kualitas air bersih bagi masyarakat sesuai dengan standar kesehatan

Mendorong pengembangan perumahan daan permukiman sesuai peruntukan tata ruang

Mendorong partisipasi dunia usaha dalam pengembangan prasarana dan sarana perumahan dan permukiman

Meningkatkan pemahaman dan peran serta masyarakat dan dunia usaha dalam menjaga kualitas dan kelestarian lingkungan hidup

Page 20: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

STRATEGI TERKAIT SEKTOR SANITASI PADA RPJMD

KOTA SOLOK :

Meningkatkan pengendalian pemanfaatan ruang secara konsisten

Meningkatkan kapasitas air baku untuk air minum

Mendorong dan memfasilitasi penyediaan dan pengembangan perumahan yang layak huni dan berwawasan lingkungan

Meningkatkan kapasitas penyediaan dan pengelolaan sanitasipermukiman

Meningkatkan kapasitas pengelolaan lingkungan hidup

Meningkatkan pengendalian kualitas lingkungan hidup

Meningkatkan peran serta masyarakat dan dunia usaha dalam pengelolaan lingkungan hidup

Page 21: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

Tujuan dan Sasaran Sektor Sanitasi

Tujuan

Meningkatkan kualitas dan kuantitas prasarana dan sarana kota

Meningkatkan kualitas pengelolaan lingkungan hidup

Sasaran

Meningkatnya pengelolaan sanitasi kota (persampahan, air limbah dan drainase)

Meningkatnya kualitas pelayanan prasarana dan sarana lingkungan permukiman

Meningkatnya kualitas pelayanan air bersih

Meningkatnya kualitas lingkungan hidup

Page 22: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

• Persampahan

No Tingkat

layanan

Jangka

waktu

Sistem layanan Kriteria Cakupan pelayanan

1 Layanan

penuh

Jangka

pendek &

menengah

• langsung (pengangkutan dari sumber ke

TPA)

• tidak langsung (pengangkutan sampah

harian dari TPS/kontainer, baru ke TPA)

untuk

kawasan

CBD/pusat

kota.

Kel. Koto Panjang & PPA

2 > 70% Jangka

menengah

• sistem langsung (pengangkutan dari

sumber ke TPA)

• tidak langsung (pengangkutan harian

dengan pemilahan sampah organik dan

sampah anorganik)

utk kaw dg

kpdtn pddk

<100 org/ha

(peri urban)

Kel.Aro IV Korong, Simpang

Rumbio & Tanjung Paku

3 70% Jangka

menengah

• sistem langsung (pengangkutan dari

sumber ke TPA)

• tidak langsung (pengangkutan harian

dengan pemilahan sampah organik dan

sampah an organik)

utk kaw dg

kpdtn pddk

<100 org/ha

(rural)

Kel. Tanah Garam, VI Suku,

Sinapa Piliang, IX Korong,

KTK, Nan Balimo, Kampung

Jawa & Laing

SISTEM LAYANAN

Page 23: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok
Page 24: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

• Sub sektor air limbah

Zona Jangka waktu Sistem layanan Cakupan pelayanan

1 Jangka pendek • sistem setempat (on site) dgn

skala rumah tangga dan MCK+

Kel. Tanah Garam, VI Suku,

Sinapa Piliang, IX Korong,

KTK, Nan Balimo, Kampung

Jawa & Laing.

2 Jangka pendek • sistem setempat dgn

pendekatan komunal

Kel. KTK & Tanjung Paku

3 Jangka menengah • sistem individual (tangki septik

individual & komunal, sistem

komunal/sanimas, MCK+)

Kel. Aro IV Korong, Simpang

Rumbio & Tanjung Paku

4 • Jangka menengah

• Jangka panjang

• sistem komunal

• sistem terpusat (off site)

Kel. Koto Panjang & PPA.

Page 25: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok
Page 26: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

• Sub sektor drainase lingkungan

Zona Jangka waktu Cakupan pelayanan

1 Jangka pendek Kel. Koto Panjang dan PPA.

2 Jangka menengah Kel. Aro IV Korong, Simpang Rumbio

3 Jangka menengah &

jangka panjang

Kel. KTK dan Tanjung Paku

4 Jangka panjang Kel. Tanah Garam, VI Suku, Sinapa

Piliang, IX Korong, Nan Balimo,

Kampung Jawa dan Laing

Page 27: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok
Page 28: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

• Sektor air bersih

Zona Jangka waktu Cakupan pelayanan

1 Jangka pendek Kel. Tanah Garam, , Sinapa Piliang,

Aro IV Korong, Simpang Rumbio,

Tanjung Paku dan Laing

2 Jangka menengah

& panjang

Kel. VI Suku, IX Korong, KTK, Koto

Panjang, PPA, Nan Balimo dan

Kampung Jawa

Page 29: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

RENCANA IMPLEMENTASI JANGKA MENENGAH

1. AIR LIMBAH

No. Program dan Kegiatan

Program dan Kegiatan Sub-Sektor Air Limbah

I. Kegiatan FisikInfrastruktur Air Limbah Dengan Sistim Setempat dan Sistim Komunal

1 Pembangunan septic tank komunal berbasis masyarakatPembangunan MCK komunal berbasis masyarakatPembangunan MCK ++ berbasis masyarakat

2 Biaya operasi dan pemeliharaan

Sub Total - Kegiatan FisikII. Kegiatan Non Fisik

Infrastruktur Air Limbah Dengan Sistim Setempat dan Sistim Komunal

1 Survei dan inventarisasi pengelolaan air limbah domestic di masing-masing rumah tangga, baik black water ataupun grey water

2 Studi dan evaluasi kinerja pengelolaan air limbah domestik skala komunal

3 Penyusunan dokumen evaluasi IPLT4 Penyusunan Master Plan Pengelolaan Air Limbah

Infrastruktur Air Limbah Dengan Sistim Terpusat Skala Kota5 Penyusunan Studi kelayakan pengembangan sistem pengolahan air limbah terpusat (off-site system) pada kawasan CBD

6 Penyusunan DED pengolahan air limbah terpusat pada kawasan CBDInfrastruktur Air Limbah Dengan Sistim Setempat dan Sistim Komunal

7 Penyusunan DED MCK komunal/MCK ++8 Penyusunan Perda tentang pengelolaan air limbah domestik9 Pembinaan dan pelatihan teknis pengelolaan septic tank komunal/MCK ++ terhadap pengelola septic tank komunal/MCK ++

10 Edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya jamban keluarga, yang dilengkapi dengan tangki septic beserta cara pemeliharaan danpengelolaannya

12 Sosialisasi kepada masyarakat tentang unit layanan penyedotan tinja yang disediakan pemerintah kota

13 Pembinaan dan bimbingan teknis tentang pembangunan dan pemeliharaan tangki septic yang memenuhi aspek teknis dan aspek kesehatan kepada masyarakat

Page 30: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

No. Program dan Kegiatan

Total

Biaya

Rp.

Program dan Kegiatan Sub-Sektor Air Limbah

I. Kegiatan Fisik

Infrastruktur Air Limbah Dengan Sistim Setempat dan Sistim Komunal

1 Pembangunan septic tank komunal berbasis masyarakat 16.013.160

Pembangunan MCK komunal berbasis masyarakat

Pembangunan MCK ++ berbasis masyarakat

2 Biaya operasi dan pemeliharaan 90.000

Sub Total - Kegiatan Fisik 16.103.160

II. Kegiatan Non Fisik

Infrastruktur Air Limbah Dengan Sistim Setempat dan Sistim Komunal

1 Survei dan inventarisasi pengelolaan air limbah domestic di masing-masing rumah tangga, baik black water ataupun grey water 420.000

2 Studi dan evaluasi kinerja pengelolaan air limbah domestik skala komunal 350.000

3 Penyusunan dokumen evaluasi IPLT 50.000

4 Penyusunan Master Plan Pengelolaan Air Limbah 450.000

Infrastruktur Air Limbah Dengan Sistim Terpusat Skala Kota 0

5 Penyusunan Studi kelayakan pengembangan sistem pengolahan air limbah terpusat (off-site system) pada kawasan CBD 400.000

6 Penyusunan DED pengolahan air limbah terpusat pada kawasan CBD 350.000

Infrastruktur Air Limbah Dengan Sistim Setempat dan Sistim Komunal 0

7 Penyusunan DED MCK komunal/MCK ++ 1.100.000

8 Penyusunan Perda tentang pengelolaan air limbah domestik 100.000

9 Pembinaan dan pelatihan teknis pengelolaan septic tank komunal/MCK ++ terhadap pengelola septic tank komunal/MCK ++ 180.000

10 Edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya jamban keluarga, yang dilengkapi dengan tangki septic beserta cara pemeliharaan dan

pengelolaannya

810.000

12 Sosialisasi kepada masyarakat tentang unit layanan penyedotan tinja yang disediakan pemerintah kota 370.000

13 Pembinaan dan bimbingan teknis tentang pembangunan dan pemeliharaan tangki septic yang memenuhi aspek teknis dan aspek

kesehatan kepada masyarakat

375.000

Sub Total Kegiatan - Non Fisik 4.955.000

Jumlah Pembiayaan / Pendanaan Sub-Sektor Air Limbah 21.058.160

RENCANA IMPLEMENTASI JANGKA MENENGAH

1. AIR LIMBAH

Page 31: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

2. DRAINASE

No Program dan Kegiatan TOTAL BIAYA Rp.

Program: Pembinaan dan Pengembangan Infrastruktur Permukiman

1 INFRASTRUKTUR DRAINASE PERKOTAAN

a Infrastruktur drainase perkotaan

Pembuatan master plan drainase 450.000

Studi Pra Kelayakan 400.000

Studi Kelayakan 400.000

Studi AMDAL 615.000

Perencanaan Teknis 800.000

Penyiapan Masyarakat 165.000

Rehabilitasi/Peningkatan/Pembangunan PS Drainase 20.500.000

Rehabilitasi/Peningkatan/Pembangunan PS Drainase 17.000.000

Rehabilitasi/Peningkatan/Pembangunan PS Drainase 3.000.000

Pengadaan Peralatan 6.150.000

Supervisi 1.480.000

Jumlah 50.960.000

Page 32: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

3. PERSAMPAHAN

No. Program dan Kegiatan

Indikasi Biaya dan

Rencana Implementasi

(Rp. 000)

Biaya

Rp.

I. Kegiatan Fisik

1 Kegiatan : Penyediaan Prasarana dan Sarana Pengelolaan Persampahan

1. Pembangunan tempat parkir truck sampah 600.000

2. Pembangunan Pagar Keliling TPA lanjutan 1500

m1.600.000

3. Pembangunan Landasan Kontainer 350.000

4. Pengadaan Kontainer Sampah 900.000

5. Pengadaan Bin Kontainer Sampah 540.000

6. Pengadaan Mesin Potong Rumput 150.000

7. Pengadaan Dumptruck Sampah 3.800.000

8. Pengadaan Armroll Truck 2.850.000

9. Pembangunan Gedung Workshop 900.000

2 Kegiatan : Pengembangan Teknologi Pengelolaan Persampahan

1. Pengadaan Becak Motor 760.000

2. Pengadaan Alat Pencacah 600.000

3. Pembangunan Gedung Pengelolaan

Persampahan1.040.000

3 Kegiatan : Pemeliharaan Ruang Terbuka Hijau

1. Pembangunan Tugu dan Gapura 600.000

2. Biaya Perencanaan Pembangunan Tugu dan Gapura 40.000

4 Kegiatan : Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan

1. Pengadaan Tong Sampah Kayu 60.000

Sub Total - Kegiatan Fisik 14.790.000

II. Kegiatan Non Fisik

1. Penyusunan Masterplan Pengelolaan Persampahan 150.000

2. Sosialisasi/Penyuluhan Pengelolaan Persampahan Pola 3R (Kantor, Sekolah) 340.000

Sub Total Kegiatan - Non Fisik 490.000

Jumlah Pembiayaan / Pendanaan Sub-Sektor Persampahan 15.280.000

Page 33: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

4. AIR MINUM

No Program dan Kegiatan TOTAL BIAYA Rp.

1 PEMBINAAN PELAKSANAAN PENGEMBANGAN SPAM

a Rencana Induk Bidang Air Minum

Revisi Master Plan Air Minum 110.000

Studi Kelayakan (FS) 48.750

3PENGAWASAN PELAKSANAAN PENGEMBANGAN SPAM

Laporan Pengawasan Pelaksanaan Pengembangan SPAM

a Pemantauan

b Evaluasi

supervisi 922.500

supervisi 922.500

4SPAM REGIONAL

SPAM Regional

a Persiapan 162.500

b Pembangunan SPAM 41.553.631

c Pengendalian 18.745.343

SPAM KAWASAN PAYO

Perencanaan Teknis/DED 200.000

Pembangunan SPAM 25.625.000

SPAM KAWASAN GUK RANTAU

Perencanaan Teknis/DED 50.000

Persiapan (Pembebasan Lahan)

persiapan (AMDAL, UKL, UPL)

Pembangunan SPAM GUK RANTAU

Intake kap. 60 l/dtk 150.000

IPA kap. 60 l/dtk (Gantung Ciri) 7.850.000

Ground Reservoir 225.000

Pemasangan Pipa Transmisi Air Baku (dia 300m - 6000 m) 5.700.500

Bangunan Sadap 60 lt/dt 325.000

SPAM KAWASAN GUK LASUANG

Perencanaan Teknis/DED 50.000

Persiapan (Pembebasan Lahan)

persiapan (AMDAL, UKL, UPL)

Pembangunan SPAM GUK LASUANG

Intake kap. 60 l/dtk 75.000

IPA kap. 60 l/dtk 300.000

Ground Reservoir 225.000

Bangunan Sadap 325.000

Page 34: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

5SPAM DIKAWASAN MBR

SPAM dikawasan RSH/Rusunawa

a Pembangunan SPAM Guk Rantau

- bangunan instalasi pengolahan air kapasitas 50 L/dt 6.500.000

- bangunan instalasi pengolahan air kapasitas 50 L/dt 6.500.000

- pengadaan dan pemasangan pipa sekunder dan tersier untuk kawasan MBR Ø 50-75 mm sepanjang 18.750 m' 6.150.000

- pengadaan dan pemasangan pipa sekunder dan tersier untuk kawasan MBR Ø 50-75 mm sepanjang 18.750 m' 6.150.000

- pengadaan dan pemasangan pipa distribusi Ø 100, 150, dan 200 mm sepanjang 11.400 m' 2.562.500

* Pengadaan pipa distribusi utama dia 300 mm 2.794.999

* Pengadaan pipa distribusi utama dia 250 mm 1.747.200

* Pengadaan pipa distribusi utama dia 200 mm 1.139.200

* Pengadaan pipa distribusi utama dia 150 mm 612.500

* Pengadaan pipa distribusi utama dia 100 mm 615.700

- sambungan rumah 1.000 unit 1.550.000

- sambungan rumah 1.000 unit 1.550.000

- sambungan rumah 1.000 unit 1.550.000

- ground reservoar 740 m3 2.562.500

- rumah jaga 36 m3 150.000

- rehabilitasi dan relokasi pipa KTK 20 l/dt ke lokasi batu kubung/guk rantau 4.500.000

- bangunan operasional 512.500

- pagar pengaman IPA batu kubung 270 m' 750.000

* Jalan masuk instalasi IPA 125.000

* Penyempurnaan Broncaptering Air Talak 100.000

* Penyempurnaan Broncaptering Tabek Puyuh 100.000

* Peralatan laboratorium 450.000

Total

Sub Total 2012 21.664.699

Sub Total 2013 74.401.374

Sub Total 2014 30.346.750

Sub Total 2015 200.000

Sub Total 2016 25.625.000

GRAND TOTAL SUB SEKTOR AIR MINUM 152.237.823

Page 35: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

5. HIGIENE/PHBS

No. Program dan Kegiatan

Total

Biaya

Rp.

D Program dan Kegiatan Aspek PHBS

1 Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masy.

a. Pembuatan billboard untuk sekolah se-Kota Solok 642.997

b. Pembangunan SPAL RT percontohan 826.000

2 Upaya Kesehatan Lingkungan/Higiene-Sanitasi

a. Penyediaan sarana CTPS di sekolah 2.520.500

b. Penyediaan Tong sampah di sekolah ( ruang kelas) 80.000

c. Pembuatan leaflet Higiene-Sanitasi (PHBS) 70.000

d. Pembuatan Baliho Higiene-Sanitasi 394.485

Sub Total - Kegiatan Fisik 4.533.982

II. Kegiatan Non Fisik

Program dan Kegiatan Aspek PHBS

1 Program Promosi Kesehatan danPemberdayaan Masy.

a. Lokakarya Higiene-Sanitasi di Kelurahan 843.996

b. Penyuluhan Higiene-Sanitasi kepada Masyarakat di Kel 843.996

c. Penyegaran Kader Kesling 126.743

d. Pembinaan/pertemuan rutin Kader kesling dan kader PHBS 192.435

e. Lomba Kader kesling dan kader PHBS 112.820

f. Stimulan bagi kader kesling dan kader PHBS 192.435

g. Sosialisasi PHBS bagi Instansi Pemerintah dan swasta 164.230

h. Koordinasi antar SKPD dalam penerapan PHBS 56.410

j. Lomba PHBS di Tk.Kelurahan, Kecamatan dan Kota 195.000

-

2 Upaya Kesehatan Lingkungan/Higiene-Sanitasi -

a. Penyuluhan CTPS di sekolah-sekolah 601.228

b. Penyuluhan Peran serta Jender dalam PHBS dan Sanitasi 69.615

Sub Total Kegiatan - Non Fisik 3.398.908

Jumlah Pembiayaan / Pendanaan Sektor Sanitasi

(PHBS)7.932.890

Page 36: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

REKAPITULASI KEBUTUHAN DANA

Sub SektorTahun

PelaksanaanJumlah

SUMBER PENDANAAN

APBD KOTA APBD PROV APBN PINJAMAN HIBAH SWASTAMASYARAK

AT

BUMD/BUM

N

Air Limbah

2012 3.011.000

2013 4.753.250

2014 3.728.940

2015 4.381.080

2016 5.183.890

Total 21.058.160 3.484.816 - 14.370.712 - - 1.601.316 1.601.316

Persampahan

2012 2.180.000

2013 4.955.000

2014 2.940.000

2015 3.015.000

2016 2.190.000

Total 15.280.000 3.269.000 - 11.311.000 - - 350.000 - 350.000

Drainase

2012 5.100.000

2013 8.890.000

2014 22.765.000

2015 9.705.000

2016 4.500.000

Total 50.960.000 8.680.000 - 42.280.000 - - - - -

Hygiene/PHBS

2012 905.000

2013 1.566.000

2014 1.484.000

2015 1.895.900

2016 2.081.990

Total 7.932.890 981.398 750.000 5.811.492 200.000 190.000

Air Bersih/Air Minum

2012 21.664.699

2013 74.401.374

2014 30.346.750

2015 200.000

2016 25.625.000

Total 152.237.823 21.319.112 107.058.368 23.860.343

JUMLAH 247.468.873 37.734.326 750.000 180.831.572 - - 2.151.316 1.601.316 24.400.343

Page 37: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

SUMBER PENDANAANJUMLAH %

APBD KOTA 37.734.326 15,25

APBD PROV 750.000 0,30

APBN 180.831.572 73,07

PINJAMAN --

HIBAH --

SWASTA 2.151.316 0,87

MASYARAKAT 1.601.316 0,65

BUMD/BUMN 24.400.343 9,86

KEBUTUHAN DANA BERDASARKAN SUMBER PENDANAAN

Page 38: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok

KRITERIA KESIAPAN

• Sangat diperlukan oleh sumber dana

• Perlu dipersiapkan dengan matang (sedang dalam proses

identifikasi oleh Pokja)

Page 39: Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Solok