Membuat Toko Online Di Facebook

5

Click here to load reader

Transcript of Membuat Toko Online Di Facebook

Page 1: Membuat Toko Online Di Facebook

Membuat toko online di facebook

Sekedar berbagi info bagaimana cara membuat toko online di account facebook :

1. Kita mesti punya account di facebook, pastinya…2. Buat account toko online di YooGho.com (linknya disini), kalau sudah ada, lanjut

ke langkah ke-2.3. Buka account facebook, dan buka aplikasi “My Web Store” YooGho.com,

kemudian klik tombol “Like” atau “Suka” yang terdapat pada bagian atas halaman.

4. Atur aplikasi facebook, cari aplikasi “My Web Store”, kemudian klik “Edit Settings”, pada tab “Profile” tedapat label “Tab”, klik link “Add” dan atur privacy yang kita inginkan.

Page 2: Membuat Toko Online Di Facebook
Page 3: Membuat Toko Online Di Facebook

5. Kembali ke profile account facebook kita, klik tombol “+” pada bagian kanan baris tab wall. Pilih “Shop” dengan bentuk icon “Yg”.

6. Isi informasi account dan klik “Submit”, dan selesai.

7. Kita akan melihat tab “Shop” pada barisan tab wall di account facebook, berisi daftar produk yang sudah kita isi di account YooGho.

sumber : http://yoogho.com/read-news/1-penjel…-facebook.html

Page 4: Membuat Toko Online Di Facebook

Lima Kiat Memulai Online Shop

August 19, 2010 by Dedy Tjipto   Filed under Membuat Online Shop

1 Comment

Ada seorang teman, yang juga seorang owner OS mengatakan bikin online shop memang mudah, tetapi jalaninnya yang susah” hehehe…gak salah anggapan dia, memang ngejalanin OS itu sepertinya susah, tapi dibilang susah banget juga kaga.

Nah, berikut ada beberapa kiat khusus buat yang ingin serius membangun online shop yang disadur dari teknik marketing dasar yang bernama marketing mix

Pertamax, Product. Apa yang mau kalian jual di Online Shop kalian? Jangan sampai buka online shop tapi gak tau apa yang mau kalian jual disana. Tentukan dulu product yang ingin kalian jual sebelum terjun langsung dalam dunia OS (kaya dunia persilatan hehehe).

Keduax, Place. Dimana ingin kalian jual product kalian. Di kaskus, Di Facebook, Di weddingku.com? Ingat, Product tertentu hanya dapat dijual di tempat tertentu, seperti kita tak mungkin menjual baju-baju bayi/perlengkapan bayi di forum-forum game seperti Ligagame.com kan?

Ketigax, Price. Harga memang memegang peranan penting dalam penjualan offline, tapi di Online Harga bukan sebuah patokan khusus dalam penjualan. Dalam berjualan online jangan sampai terlibat perang harga. Harga murah gak selalu mencerminkan barang pasti laris terjual, ada kiat khusus dalam berjualan online yang akan saya bahas di lain waktu. Tentang masalah harga.

Keempat, Promotion. Nah ini merupakan hal terpenting dalam berbisnis Online. Jika di sebuah toko offline, kita hanya menyediakan toko di lokasi strategis, maka kemungkinan ada orang yang melihat datang ke toko kita, lain halnya dengan berjualan online, Orang tidak akan datang ke toko kita, tanpa kita mengenalkan toko kita dan menawarkan dagangan kita kepada mereka. Untuk kiat-kiat promosi Online Shop, saya akan membagikan tips dan triknya di lain kesempatan.

Kelimax, Bikin brand. Loh kok ada lima? Bukannya marketing mix Cuma ada 4? Iya…kok protes sih? Yang kelima ini saya tambahkan sendiri karena menurut saya yang terakhir ini yang terpenting dari semua aspek dalam marketing mix tadi. apa maksudnya Brand? Nah Brand adalah image dari perusahaan, seperti halnya air minum pasti disebut Aqua, padahal Aqua itu adalah merk/brand dari product minuman tertentu. Untuk memiliki sebuah brand yang jelas, diperlukan usaha dan kerja keras. Hal ini juga berdampak pada keunikan dari toko online kita. Brand bermaksud agar toko online kita itu memiliki 1 ciri khas tersendiri, Sebagai contoh, bisnis kamu ingin bergerak dibidang apa? Nama Usahanya apa? Apa yang membedakan toko kamu dengan toko lainnya yang

Page 5: Membuat Toko Online Di Facebook

menjual barang yang sama? Perbedaan juga bisa berasal entah dari logonya, warna disainnya, pelayanannya, product jualannya, Jangan sampai toko online kamu seperti toko kelontong, logo gak ada, product jualan gak jelas, pelayanan asal-asalan…hal tersebut dapat membuat image/citra buruk online shop kamu dimata customer. Untuk masalah Branding juga akan saya bagikan tips dan triknya di salamkreatif.com pada lain kesempatan  ^^