Membuat Simulasi antrian dengan sistem nomor antri ... · PDF file2 Gambar 2. Hasil Pembuatan...

6
1 Pembuatan Simulasi Antrian Dengan Sistem Nomor Antrian Multiserver pada Bank Menggunakan Arena 7 Oleh: Dutho Suh Utomo www.dutho.wordpress.com [email protected] http://www.facebook.com/dutho Pada tulisan ini akan membuat simulasi antrian yang mirip dengan antrian yang banyak digunakan saat ini, yaitu menggunakan nomor antrian dengan beberapa petugas teller secara paralel. Software yang digunakan Arena 7 Versi Training /Evaluation Mode. Gambaran Singkat Model Nasabah datang, kemudian menuju tempat pengambilan nomor antrian. Nasabah akan menunggu panggilan sesuai nomor urut untuk dilayani pada teller yang idle. Teller yang tersedia 3 orang. Gambar 1.Model Simulasi Nasabah Datang Ambil nomor Antrian Nomor dipanggil Teller 1 Teller 2 Teller 3 Antrian Nasabah Dilayani Nasabah Pulang

Transcript of Membuat Simulasi antrian dengan sistem nomor antri ... · PDF file2 Gambar 2. Hasil Pembuatan...

Page 1: Membuat Simulasi antrian dengan sistem nomor antri ... · PDF file2 Gambar 2. Hasil Pembuatan Model kedalam Arena 7 Nasbah datang Antrian di panggil Tunggu Nomor NR(Re s o u rc e 1

1

Pembuatan Simulasi Antrian Dengan Sistem Nomor Antrian Multiserver pada Bank Menggunakan Arena 7

Oleh:

Dutho Suh Utomo

www.dutho.wordpress.com [email protected]

http://www.facebook.com/dutho

Pada tulisan ini akan membuat simulasi antrian yang mirip dengan antrian yang banyak digunakan saat ini, yaitu menggunakan nomor antrian dengan beberapa petugas teller secara paralel. Software yang digunakan Arena 7 Versi Training /Evaluation Mode. Gambaran Singkat Model Nasabah datang, kemudian menuju tempat pengambilan nomor antrian. Nasabah akan menunggu panggilan sesuai nomor urut untuk dilayani pada teller yang idle. Teller yang tersedia 3 orang. Gambar 1.Model Simulasi

Nasabah Datang Ambil nomor

Antrian Nomor dipanggil

Teller 1

Teller 2

Teller 3

Antrian

Nasabah Dilayani

Nasabah Pulang

Page 2: Membuat Simulasi antrian dengan sistem nomor antri ... · PDF file2 Gambar 2. Hasil Pembuatan Model kedalam Arena 7 Nasbah datang Antrian di panggil Tunggu Nomor NR(Re s o u rc e 1

2

Gambar 2. Hasil Pembuatan Model kedalam Arena 7

Nasbah datang Antrian di panggilTunggu Nomor

NR(Re s o u rc e 1 ) = = 0NR(Re s o u rc e 2 ) = = 0

E l s e

teller yang kosongNasabah di panggil ke

Teller 1

Teller 2

Teller 3

Nasabah Pulang

antrianAmbil Nomor

0

0

0

0

0

0

Modul-modul Arena 7 yang digunakan Terdapat beberapa pilihan modul dapat digunakan untuk menggambarkan model yang diinginkan. Secara lengkap modul yang digunakan pada kasus ini dapat dilihat pada gambar diatas. Modul yang digunakan sesuai dengan urutannya adalah sebagai berikut: Create

Nasbah datang

0 Process

antrianAmbil Nomor

0 Hold

panggilAntrian di

Tunggu Nomor

Page 3: Membuat Simulasi antrian dengan sistem nomor antri ... · PDF file2 Gambar 2. Hasil Pembuatan Model kedalam Arena 7 Nasbah datang Antrian di panggil Tunggu Nomor NR(Re s o u rc e 1

3

Decide

NR(Resource 1) == 0NR(Resource 2) == 0

Else

TellerNasabah di panggil ke

Process

Teller 1

0 Process

Teller 2

0 Process

Teller 3

0 Dispose

Nasabah Pulang

0 Input nilai pada tiap modul Angka, ekspresi atau nilai yang diinputkan ke dalam tiap modul disesuaikan dengan model yang diinginkan. Pada pembahasan ini hanya akan dibahas mengenai input nilai pada modul Hold dan Decide.

Page 4: Membuat Simulasi antrian dengan sistem nomor antri ... · PDF file2 Gambar 2. Hasil Pembuatan Model kedalam Arena 7 Nasbah datang Antrian di panggil Tunggu Nomor NR(Re s o u rc e 1

4

Modul Hold

panggilAntrian di

Tunggu Nomor

Klik modul Hold, Isikan Name sesuai dengan yang diinginkan. Pada Type pilih Scan for Condition. Pada Condition isikan : NR(Resource 1) +NR(Resource 2) +NR(Resource 3) <= 2 Kemudian Klik OK

Modul Decide

NR(Resource 1) == 0NR(Resource 2) == 0

Else

TellerNasabah di panggil ke

Klik modul Decide, Isikan Name sesuai dengan yang diinginkan. Pada Type pilih N-way by Condition. Pada Condition klik Add, Pada If: pilih Expression. Pada Value: isikan NR(Resource 1) = = 0 Kemudian Klik OK Kemudian klik Add lagi, Pada If:pilih Expression Pada Value: isikan NR(Resource 2) = = 0 Kemudian Klik OK Klik OK lagi untuk mengakhiri penginputan modul Decide

Page 5: Membuat Simulasi antrian dengan sistem nomor antri ... · PDF file2 Gambar 2. Hasil Pembuatan Model kedalam Arena 7 Nasbah datang Antrian di panggil Tunggu Nomor NR(Re s o u rc e 1

5

Kemudian sambungkan cabang-cabang kondisi seperti dibawah ini: Untuk Cabang Paling atas disambungkan dengan Process pada Teller 1 Untuk Cabang dibawahnya disambungkan dengan Process pada Teller 2 Untuk Cabang dengan Tulisan Else disambungkan dengan Process pada Teller 3

NR(Resource 1) == 0NR(Resource 2) == 0

Else

TellerNasabah di panggil ke

Teller 1

Teller 2

Teller 3

0

0

0

Page 6: Membuat Simulasi antrian dengan sistem nomor antri ... · PDF file2 Gambar 2. Hasil Pembuatan Model kedalam Arena 7 Nasbah datang Antrian di panggil Tunggu Nomor NR(Re s o u rc e 1

6

Setelah semua modul dirangkai seperti gambar 2 dan semua nilai pada modul yang dibuat telah diinputkan sesuai dengan yang diinginkan. Kemudian selanjutkan jalankanlan simulasi… Selamat Mencoba…. Daftar Pustaka Dutho Suh Utomo, Modul Pengenalan Simulasi dengan Arena, 2008 Rockwell Software,Inc, Fasilitas Help pada Software Arena 7 Versi Training/Evaluation Mode