Membuat Efek Bayangan Di Photoshop

download Membuat Efek Bayangan Di Photoshop

of 5

Transcript of Membuat Efek Bayangan Di Photoshop

  • 8/7/2019 Membuat Efek Bayangan Di Photoshop

    1/5

    Komunitas eLearning IlmuKomputer.Com

    Copyright 2003-2009 IlmuKomputer.Com1

    MMeemmbbuuaatt EEffeekk BBaayyaannggaann ddii PPhhoottoossoopp

    [email protected]

    http://jhoe-tkj.blogspot.com

    Cling.. dan menimbulkan bayangan membuat saya terinspirasi untuk membuat teks yangberefek seperti yang di lihat yaitu cling dan menimbulkan bayangan saya rasa teks berefek

    bayangan ini sanagatlah mudah di buat bagi para senior designer, bagi pemula seperti saya inilumayan sulit tapi saya mencoba menuliskan nya melalui tutorial ini mudah-mudahan saja

    kawan-kawan bisa belajar bareng dengan dan berbagi di tempat ini dan berikut tutornya yangsaya tuliskan

    Pertama-Tama buka program photosopnyaDengan cara :

    1. Klik Start

    2. Pilih Program

    3. Pilih Photosopnya

    4. Tunggu sampai program terbuka dan siap untuk di gunakanOk kalo program udah biasa di buka mari kita mulai langkah-langkah membuat efek bayangan

    nya

    5. Pilih File New dan settingan nya seperti gambar di bawah ini

    Lisensi Dokumen:

    Copyright 2003-2009 IlmuKomputer.Com

    Seluruh dokumen di IlmuKomputer.Com dapat digunakan, dimodifikasi dan

    disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat

    tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang

    disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang,

    kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari IlmuKomputer.Com.

  • 8/7/2019 Membuat Efek Bayangan Di Photoshop

    2/5

    Komunitas eLearning IlmuKomputer.Com

    Copyright 2003-2009 IlmuKomputer.Com2

    6. Pilih Horizontal Type Tool

    Kemudian bawa dan drag ke teks area yang akan di tulis teks dan jangan lupa setting font dan

    ukuran hurufnya, ukuran huruf yang saya pake adalah seperti Gambar di bawah ini

    Dan tulis kan teks yang anda mau,Sebagai contoh saya menggunakan BASIR EDU

    Dan sekarnag waktunya member efek-efek bayangannya caranya gampang kok, langsung ajaLetakan kursor di tulisan yang anda buat

    7. Pilih Layer Duplikat layer

    Letakan kursor di layer Basir eDU copy

  • 8/7/2019 Membuat Efek Bayangan Di Photoshop

    3/5

    Komunitas eLearning IlmuKomputer.Com

    Copyright 2003-2009 IlmuKomputer.Com3

    8. Pilih edit Transporm Flip PertikalSehingga gambar menjadi seperti di bawah ini

    Nah.. kalo udah tinggal geser tulisan yang ada di bwahnya dekatkan dengan tulisan yang di atascaranya tinggal drag saja tulisannya dan dekat kan deh sehingga seperti gambar di bawah ini

    Simpan pointer di layer basir edu copy dan Pilih add Vecror mask

    9. Kemudian Pilih Gradient Tool

    Dan pastikan juga Gradient Tool nya hitam + Putih, saya menggunak

    Drag Mouse ke teks arera tadi hingga tulisan copy tadi jadi transparent kalo kurang ngerti saya

    gambarkan seperti di bwah ini

  • 8/7/2019 Membuat Efek Bayangan Di Photoshop

    4/5

    Komunitas eLearning IlmuKomputer.Com

    Copyright 2003-2009 IlmuKomputer.Com4

    Sebenarnya sih, sampai sini juga udah beres tapi kurang bagus apabila tulisan yang atasnya

    tidak mengkilap mau tau cara supaya mengkilap atasnya juga yuk ikuti lagi tutor di bawah iniPastikan pointer berada di layer Basir eDu dan caranya pun sama dengan yang membuat basir

    edu copy menjadi transparat tadi cumin bedanya yang ini dengan bantuan elipical marquee toolseperti contoh di bawah ini

    Dan lingkar kan di bagian tulisan yang mau di cling kan10. terus pilih Elipical marquee tool

    Terus lakukan seperti yang di bawah ini dah gitu drag mouse ke bawah supaya gambar keliatan

    cling sebagai contoh

    Sehingga dalam tampilah sudah beres semua seperti gambar di bawah ini da tinggal save aja

  • 8/7/2019 Membuat Efek Bayangan Di Photoshop

    5/5

    Komunitas eLearning IlmuKomputer.Com

    Copyright 2003-2009 IlmuKomputer.Com5

    Dan hasil akhir nya yaitu seperti gambar di bawah ini

    Hasil lainnya :

    Biografi Penulis

    Johani : Lahir di Serang pada tanggal 04 Juni 1992.

    Bertempat Tinggal di Jawilan-Banten dan sekarang masihberstatus pelajar di sebuah Sekolah kejuruan Negeri yangberada di kota Rangkasbitung-Banten mengambil bidang

    Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ).